makalah blok 6 (melisa)

Upload: melisa

Post on 24-Feb-2018

226 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/25/2019 Makalah Blok 6 (Melisa)

    1/10

    Struktur Meninges, Otak dan Os Temporal pada Kepala Manusia

    Melisa

    102012226

    Falkutas Kedokteran Universitas Kristen Krida Wacana

    alan !r"una Utara no 6 akarta #arat 11$10

    melisa%lis&a'&mail(com

    )enda*uluan

    !( +atar #elakang

    Kepala berperan sebagai bagian yang penting dalam tubuh manusia karena kepala

    melindungi otak. Otak adalah organ yang luar biasa, mengatur dan mengkordinir sebagian

    besar, gerakan,perilakudan fungsi tubuh homeostasisseperti detak jantung, tekanan darah,

    keseimbangan cairan tubuh dan suhu tubuh. Otak juga bertanggung jawab atas fungsi

    sepertipengenalan,emosi.ingatan, pembelajaran motorik dan segala bentuk pembelajaran

    lainnya.

    Otak terbentuk dari dua jenis sel:glia dan neuron. Glia berfungsi untuk menunjang

    dan melingungi neuron, sedangkan neuron membawa informasi dalam bentuk pulsa listrik

    yang di kenal sebagaipotensial aksi. Mereka berkomunikasi dengan neuron yang lain dankeseluruh tubuh dengan mengirimkan berbagai macam bahan kimia yang disebut

    neurotransmitter .Neurotransmitter ini dikirimkan pada celah yang di kenal sebagi sinapsis.

    Maka dari itu jika kepala mengalami benturan yang cukup keras, otak yang berada di

    dalam kepala mungkin akan mengalami gangguang seperti trauma otak. ni dapat

    menyebabkan terganggunya sistem yang telah tersusun pada otak, pendarahan dan bahkan

    kerusakan pada otak.

    #( Tu"uan )enulisan Makala*

    Mengetahui dan dapat menjelaskan bagian!bagian otak serta lapisan!lapisannya, dan apa

    yang dapat terjadi jika kepala terkena benturan.

    1

    mailto:[email protected]://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Gerakan&action=edithttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Perilaku&action=edithttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Homeostasis&action=edithttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Pengenalan&action=edithttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Emosi&action=edithttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Emosi&action=edithttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Ingatan&action=edithttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Pembelajaran_motorik&action=edithttp://id.wikipedia.org/wiki/Pembelajaranhttp://id.wikipedia.org/wiki/Sel_(biologi)http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Glia&action=edithttp://id.wikipedia.org/wiki/Neuronhttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Potensial_aksi&action=edithttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Neurotransmitter&action=edithttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Neurotransmitter&action=edithttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Sinapsis&action=edithttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Gerakan&action=edithttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Perilaku&action=edithttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Homeostasis&action=edithttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Pengenalan&action=edithttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Emosi&action=edithttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Ingatan&action=edithttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Pembelajaran_motorik&action=edithttp://id.wikipedia.org/wiki/Pembelajaranhttp://id.wikipedia.org/wiki/Sel_(biologi)http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Glia&action=edithttp://id.wikipedia.org/wiki/Neuronhttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Potensial_aksi&action=edithttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Neurotransmitter&action=edithttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Sinapsis&action=editmailto:[email protected]
  • 7/25/2019 Makalah Blok 6 (Melisa)

    2/10

    Skenario

    "eorang oemuda terjatuh dari sepeda motor dibawa ke unit gawat darurat, hasil pemeriksaan

    fisik didapati hematoma pada pelipis kanannya. #asil pemeriksaan rontgen ditemukan fraktur

    os temporal disertai epidural hemorragie.

    )em-a*asan

    Meninges

    $engkorak dan columna %ertebralis melindungi susunan saraf pusat. "usunan safaf pusat

    juga dibungkus membran jaringan ikat yang disebut meningen. &imulai dari lapisan terluar,

    meningen meliputi durameter, arakhnoid, dan piameter. 'rakhnoid dan piameter salingberhubungan dan sering dianggap sebagai membran tunggal yang disebut pia!arakhnoid.(

    1( .urameter

    &urameter adalah lapisan luar dan terdiri atas jaringan ikat padat, yang menyatu

    dengan periosteum tengkorak. &urameter yang membungkus medula spinalis, terpisah

    dari periosteum %ertebra oleh rongga epidural, yang mengandung %ena berdinding tipis,

    jaringan ikat longgar, dan jaringan lemak.(

    &urameter selalu dipisahkan dari arakhnoid oleh rongga subdural yang sempit.

    )ermukaan dalam semua durameter, dan permukaan luarnya di medula spinalis ditutupi

    oleh epitel selapis gepeng yang berasal dari mesenkim.(

    2( !rak*noid

    'rakhnoid seperti sarang laba!laba, memiliki dua komponen : lapisan yang berkontak

    dengan durameter dan suatu sistem trabekula yang membentuk rongga subarakhnoid,

    yang berisikan cairan serebrospinal dan terpisah dari rongga subdural. *ongga ini

    membentuk bantalan hidraulik yang melindungi susunan saraf pusat dari trauma. *ongga

    subarakhnoid berhubungan dengan %entrikel!%entrikel otak.(

    'rakhnoid terdiri atas jaringan ikat tanpa pembuluh darah. +pitel selapis gepeng yang

    melapisi durameter juga menutupinya. Karena arakhnoid memiliki lebih sedikit trabekula

    di medula spinalis, arakhnoid lebih mudah dibedakan dari piamater di daerah tersebut.(

    &i beberapa daerah, arakhnoid menembus durameter dan membentuk tonjolan!

    tonjolan yang berakhir dalam sinus %enosus di durameter. $onjolan!tonjolan ini, yang

    dilapisi sel!sel endotel %ena, disebut %ili arakhnoidalis. ungsinya adalah mereabsorpsi

    cairan serebrospinal ke dalam darah sinus %enosus.(

    ungsi selaput araknoid adalah sebagai melindungi otak dari bahaya kerusakanmekanik.-

    2

  • 7/25/2019 Makalah Blok 6 (Melisa)

    3/10

    /( )iameter

    )iameter adalah jaringan ikat longgar yang banyak mengandung pembuluh darah.

    Meskipun letaknya dekat dengan jaringan saraf, piameter tidak berkontak dengan sel

    maupun serabut saraf. apisan ini berfungsi untuk memberi oksigen dan nutrisi serta

    mengangkut bahan sisa metabolisme. &iantara piameter dan unsur!unsur saraf terdapat

    selapis tipis cabang!cabang neuroglia, yang melekat erat pada piameter dan membentuk

    saraf sawar fisik di bagian tepi susunan saraf pusat. "awar ini memisahkan "") dari

    cairanserebrospinalis.(

    )iameter mengikuti semua letak permukaan susunan saraf pusat, dan sedikit

    menembusnya bersama pembuluh darah. "el!sel gepeng yang berasal dari mesenkim

    menutupi piameter.(

    )embuluh darah menembus susunan saraf pusat melalui terowongan yang berlapiskan

    piameter!ruang peri%askular. )iameter menghilang sebelum pembuluh darah berubah

    menjadi kapiler. &i susunan saraf pusat kapiler!kapiler darah seluruhnya dilapisi oleh

    perpanjangan cabang sel neuroglia.(

    am-ar 1( Meninges2

    3

  • 7/25/2019 Makalah Blok 6 (Melisa)

    4/10

    /agian utama otak adalah otak besar 0Cerebrum1, otak kecil 0Cerebellum1, dan batang otak.

    Otak dibagi menjadi beberapa bagian, di antaranya adalah cerebrum, mesenchepalon,

    dienchephalaon, dan cerebellum.2'dapun penjelasan dari masing!masing bagian yaitu:

    ere-rum

    3erebrum merupakan bagian otak yang memenuhi sebagian besar dari otak kita yaitu 456 dari

    otak. 3erebrum mempunyai - bagian belahan otak yaitu otak besar belahan kiri yang

    berfungsi mengatur kegiatan organ tubuh bagian kanan. Kemudian otak besar belahan kanan

    yang berfungsi mengatur kegiatan organ tubuh bagian kiri. /agian korte7 cerebrum berwarna

    kelabu yang banyak mengandung badan sel saraf. "edangkan bagian medulla berwarna putih

    yang bayak mengandung dendrit dan neurit. /agian korte7 dibagi menjadi 2 area yaitu area

    sensorik yang menerjemahkan impuls menjadi sensasi. Kedua adalah area motorik yang

    berfungsi mengendalikan koordinasi kegiatan otot rangka. Ketiga adalah area asosiasi yang

    berkaitasn dengan ingatan, memori, kecedasan, nalar5logika, kemauan.2

    3erebrum mempunyai 8 macam lobus yaitu :

    0a1 obus frontal berfungsi sebagai pusat penciuman, indera peraba.

    0b1 obus temporal berungsi sebagai pusat pendengaran

    0c1 obus o7sipetal berfungsi sebagai pusat pengliihatan.

    0d1 obus parietal berfungsi sebagai pusat ingatan, kecerdasan, memori, kemauan, nalar,

    sikap.

    Mesencep*alon

    Mesencephalon merupakan bagian otak yang terletak di depan cerebellum dan jembatan

    %arol. Mesencephalon berfungsi sebagai pusat pengaturanan refleks mata, refleks

    penyempitan pupil mata dan pendengaran.2

    .iencep*alaon

    &iencephalaonmerupakan bagian otak yang terletak di bagian atas dari batang otak dan di

    depan mesencephalon. &iencephalaon terdiri dari talamus yang berfungsi untuk stasiun

    pemancar bagi impuls yang sampai di otak dan medulla spinalis. /agian yang kedua adalahhipotalamus yang berfungsi sebagai pusat pengaturan suhu tubuh, selera makan dan

    keseimbangan cairan tubuh, rasa lapar, se7ualitas, watak, dan emosi.2

    ere-ellum

    3erebellum merupakan bagian otak yang terletak di bagian belakang otak besar, berfungsi

    sebagai pusat pengaturan koordinasi gerakan yang disadari dan keseimbangan tubuh serta

    posisi tubuh. 3erebellum memiliki - bagian belahan yaitu belahan cerebellum bagian kiri dan

    belahan cerebellum bagian kanan yang dihubungkan dengan jembatan %aroli yang berfungsi

    untuk menghantarkan impuls dari otot!otot belahan kiri dan kanan.2

    4

  • 7/25/2019 Makalah Blok 6 (Melisa)

    5/10

    Medulla o-longata

    Medulla oblongata disebut juga dengan sumsum lanjutan atau penghubung atau batang otak.

    $erletak langsung setelah otak dan menghubungkana dengan medulla spinalis, di depan

    cerebellum. "usunan korte7mya terdiri dari neeurit dan dendrite dengan warna putih dan

    bagian medulla terdiri dari bdan sel saraf dengan warna kelabu. Medulla oblongata berfungsisebagai pusat pengaturan ritme respirasi, denyut jantung, penyempitan dan pelebaran

    pembuluh darah, tekanan darah, gerak alat pencernaan, menelan, batuk, bersin, sendawa.2

    Medulla spinalis

    Medulla spinalis disebut dengan sumsum tulang belakang dan terletak di dalam ruas!ruas

    tulang belakang yaitu ruas tulang leher sampaia dengan tulang pinggang yang kedua.

    Medulla spinalis berfungsi sebagai pusat gerak refleks dan menghantarkan impuls dari organ

    ke otak dan dari otak ke organ tubuh.2

    am-ar 2( Otak

    5

  • 7/25/2019 Makalah Blok 6 (Melisa)

    6/10

    eurotransmitter

    /agian yang menghubungkan satu neuron0sel saraf1 dengan neuron yang laindisebut sinapsis.

    "inapsis ini terdiri dari - bagian, yaitu presinapsis dan post sinapsis. Neurotransmitter adalah

    suatu 9at kimia yang dilepaskan oleh bagian presinaps ke bagian post sinaps untuk

    menghantarkan impuls dari satu neuron 0sel saraf1 ke neuron yang lain. 'da beberapa

    neurotransmitter yang telah dikenal dan di identifikasi hingga saat ini, yaitu antara lain : 8

    (. 'setilkolin

    Merupakan neurotransmitter yang dilepaskan oleh saraf saraf parasimpatis

    dan juga saraf saraf preganglionik.ungsi ;tama 'cetylcholine 0'3h1 adalah

    mengatur memori, rasa haus, pengaturan mood, tidur *+M, memfasilitasi

    perilaku se7ual dan tonus otot.8-. Norepinefrin

    Merupakan neurotransmitter yang hanya dikeluarkan oleh saraf saraf

    simpatis. "elain itu norepinefrin juga dihasilkan sebagai hormone pada kelenjar

    adrenal.ungsi ;tama adalah mengatur fungsi kesiagaan, pusat perhatian dan

    orientasi< mengatur =fight!flight>dan proses pembelajaran dan

    kesenangan.Konsentrasi sekunder dalam hippocampus, amygdala, dan korte7

    cerebral.8

    2. "erotoninMerupakan neurotransmitter pada bagian otak yang fungsinya memberikan

    sensasi kesenangan,menghambat nyeri,dan sekresi prolactin.

    Norepinefrin dan serotonin menimbulkan dorongan bagi system limbic untuk

    meningkatkan perasaan seseorang terhadap rasa nyaman,menciptakan rasa

    bahagia,nafsu makan yang baik,dorongan seksual yang sesuai,dan

    keseimbangan psikomotorik."ehingga kedua neurotransmitter ini berperan

    dalam menciptakan emosi yang membentuk mood,dan juga moti%asi."ehingga

    apabila keduanya berkurang dapat menyebabkan depresi,tidak ada keinginandan rasa sedih yang mendalam.?ang mendukunga konsep ini adalah kenyataan

    bahwa pusat reward and punishment di otak pada hipotalamus dan daerah

    sekitarnya menerima sejumlah besar ujung!ujung saraf dari system norepinefrin

    dan serotonin.8

    8. &opamin

    @uga terdapat di dalam otak, tetapi fungsinya berlawanan dengan serotonin.

    &opamin di bentuk dari asam amino tirosin, yang berfungsi membantu otak

    mengatasi depresi, meningkatkan ingatan dan meningkatkan kewaspadaan

    6

  • 7/25/2019 Makalah Blok 6 (Melisa)

    7/10

    mental.&opamin biasanya disekresi ketika kitadalam keadaan stress, depresi,

    khawatir, dll.&opamin bersama norepinefrin merupakan katekolamin yang

    mempengaruhi suasana hati dan moti%asi.8

    A. G'/' 0Gamma 'mino /utiric 'cid1

    Merupakan neurotransmitter inhibitor, artinya akanmenghalangi penghantaran

    impuls di serabut saraf. G'/'akan membuka gerbang ion chlorine yang

    bermuatan negati%esehingga serabut saraf akan bermuatan sangat

    negati%e.&engan begitu impuls sulit untuk dihantarkan melalui serabut saraf.8

    Os Spenoidale

    Os spenoidale terletak di dasar yengkorak dan terutama terdiri dari bagian tengah, dua sayap

    0mayor dan minor1 yang mengarah ke bawah dari bagian tengah tersebut, dan dua lempeng

    %ertikal. /agian tengah disebut corpus os spenoidale. "ebagian ala mayor os spenoidaleterlihat pada bagian samping tengkorak yang mengarah ke atas untuk bersatu dengan os

    parietale.A

    Os Temporale

    Os temporal membentuk dasar dan bagian sisi dari kranium. "etiap os temporal iregurel

    terdiri dari empat bagian :

    1( #agian s3uamosa

    'dalah bagian terbesar. Merupakan lempeng pipih dan tipis yang memungkinkan

    otot!otot temporal melekat. &ari )rosesus 9igomaticus0lengkung pipi1, yang

    menjulang ke depan untuk bertemu dengan os 9igomaticus akan membentuk arcus

    9igomaticus.A

    2( #agian petrous

    $erletak di dalam dasar tengkorak dan tidak dapat dilihat dari samping. /agian ini

    berisi struktur telinga dan telinga dalam.A

    /( #agian mastoideus

    $erletak di belakang dan berjalan kebawah sebagai prosesus mastoideus yang

    permukaan luarnya memungkinkan M. "ternokleidomastoideus melekat. )rosesus

    mastoideus adalah tonjolan membulat yang mudah teraba di belakang telinga.a. )ada orang dewasa prosesus mastoideus mengandung ruang!ruang udara yang

    disebut sel!sel udara mastoideus 0sinus1 dan dipisahkan dari otak oleh sekat tulang

    yang tipis.

    b. nflamasi pada sel udara mastoideus 0mastoiditis1 dapat terjadi akibat infeksi

    telinga tengah.A

    4( #agian timpani

    $erletak di sisi inferior bagian sBuamosa dan sisi anterior dari bagian mastoideus.

    $impani berisi saluran telinga 0meatus auditori eksternal1 dan memiliki prosesus

    stiloid yang ramping untuk melekat pada ligamen stiloid.A

    7

  • 7/25/2019 Makalah Blok 6 (Melisa)

    8/10

    Gambar 2. Os $emporaleA

    5askularisasi

    Otak juga memerlukan darah dan makanan. "uplai darah ke otak dijamin oleh dua

    pasang arteri yaitu arteri %ertebralis dan arteri karotis interna, yang memiliki cabang yang

    beranastomosis membentuk sirkulus arteries serebri wilisi.

    1( !rteri karotis

    'rteri karotis interna dan eksterna bercabang dari arteri karotis komunis. 'rteri

    komunis karotis kiri langsung bercabang dari arkus aorta, sedangkan arteri karotis

    komunis kanan berasal dari arteri brakiosefalika. 'rteri karotis eksterna

    memperdarahi wajah, tiroid, lidah dan faring. 'rteri karotis interna masuk ke

    dalam tengkorak dan bercabang menjadi arteri serebri anterior dan media. C

    a( !rteri Sere-ri !nterior'rteri serebri anterior memberi suplai darah pada struktur!struktur seperti nucleus

    kaudatus dan putamen basal ganglia, bagian kapsula interna dan korpus kalosum.C

    -( !rteri Sere-ri Media

    'rteri serebri media menyuplai darah untuk bagian lobus temporalis, parietalis

    dan frontalis korteks serebri serta membentuk penyebaran pada permukaan lateral.

    'rteri ini juga mensuplai darah untuk korteks auditorius, somestetik, motorik dan

    premotorik. C

    2( !rteri Sere-ri )osterior

    8

  • 7/25/2019 Makalah Blok 6 (Melisa)

    9/10

    '.cerebri posterior pada masing!masing sisi melengkung ke lateral dan belakang

    di sekeliling mesencephalon. 3abang!cabang cortical menyuplai permukaan

    inferolateral lobus temporalis dan permukaan lateral dan medial lobus occipitalis.

    @adi menyupali corte7 %isual. 3abang!cabang central menembus substansi otak

    dan menyuplai:C

    0a1 massa substansia grisea di dalam hemisphere cerebri

    0b1 mesencephalon.

    /( !rteri #asilaris

    '.basilaris dibentuk dari gabungan kedua a.%ertebralis, berjalan naik di dalam alur

    pada permukaan anterior pons. )ada pinggir atas pons bercabang dua menjadi

    a.cerebri posterior.C

    Gambar 8. Dasikularis Otak

    Kesimpulan

    Otak adalah bagian terpenting di tubuh manusia, otak mengatur setiap apa yang manusia

    lakukan. Otak sangat rentan maka dari itu kepala bertugas menjadi pelindung dari otak,

    namun jika kepala mengalami sesuatu kecelakaan maka otak mulai dari struktur dan

    fungsinya juga akan terganggu. Kecelakaan tersebut dapat bermacam!macam dan dapat

    mengakibatkan aibat yang berbeda!beda pula.

    &alam skenario di ambil hipotesis hematoma, fraktur dan epidural hemorragie di sebabkan

    jatuh dari motor dapat di terima.

    9

  • 7/25/2019 Makalah Blok 6 (Melisa)

    10/10

    .atar )ustaka

    (. )earce Grace. 'natomi dan isiologi. @akarta: Gramedia< -EE6.h.28!A.

    -. Fibowo &aniel. 'natomi tubuh manusia. @akarta: Grasindo< -EEA.h.(CA!CC

    2. "loane +thel. 'natomi dan isiologi untuk pemula. @akarta: /uku Kedokteran +G3