lockout tagout poster (indo) fa cs4 -...

1
APA ITU LOCKOUT? 5 APA ITU Sebuah tag penguncian harus menunjukkan siapa yang mengunci dan kapan dikuncinya peralatan tersebut. Informasi lain seperti detail kontak juga dapat dimasukkan. Tag harus tahan lama dan secara aman diikat ke peralatan yang dikunci agar tidak lepas dan tetap dapat dibaca dalam semua kondisi cuaca. Tag hanya dipasang dan dilepas oleh orang berwenang yang sama. Tag penguncian memperingatkan akan bahaya dan menunjukkan bahwa tidak ada yang boleh mengutak-atik saklar atau peralatan dimana tag itu terpasang. Sebuah peralatan dapat ditenagai oleh berbagai sumber seperti listrik (2), gas (1), dan beban terangkat (3). Sumber-sumber energi tersebut dapat mengandung energi sisa dan satu sumber saja yang tidak dikunci dengan benar masih berbahaya. Adalah penting untuk mengikuti prosedur dan kebijakan Lockout/Tagout yang dibuat oleh organisasi anda. Silakan kontak supervisor, manajer keselamatan atau orang yang berwenang untuk detail prosedur dan kebijakan Lockout/Tagout sebelum memulai perawatan apapun. PROGRAM KESELAMATAN PENGUNCIAN YANG EFEKTIF APAKAH KUNCI BISA DIPASANG? LOCKOUT SAFETY LISTRIK 2 1 GAS 3 BEBAN TERANGKAT ENERGI DAPAT MEMBAHAYAKAN DAN MEMILIKI BERMACAM BENTUK: Hati-hati terhadap energi yang masih TERSIMPAN. Sebagian mesin masih menyimpan energi dalam BEBAN TERANGKAT, PER TERGULUNG dan KAPASITOR TERISI setelah sumber energi telah dimatikan. Pada contoh di atas sebuah gembok (1) digunakan untuk mengunci sebuah kotak elektrik dan sebuah batang penahan digunakan untuk mencegah beban dari jatuh (melepaskan energi yang tersimpan). Peralatan seperti kotak elektrik dapat dikunci dengan alat pengunci ganda dan gembok ketika personil tim maintence melakukan perawatan. 1 TENTUKAN URUTAN PENGUNCIAN TENTUKAN SUMBER ENERGI MANA YANG HARUS DIKUNCI TENTUKAN SIAPA YANG AKAN MEMASANG LOCKOUT/ TAGOUT Jika banyak bagian maintenance yang terlibet, pastikan setiap anggota memasang Lockout/Tagout masing-masing. Paling tidak satu anggota harus memasang Lockout/Tagout nya ke semua titik penguncian. PASTIKAN SEMUA ENERGI TERSIMPAN TELAH TERLEPAS ATAU TERKUNCI DENGAN AMAN a) Semua alat keselamatan sudah kembali normal. b) Personil maintnenance telah selesai dan peralatan telah diletakkan dengan benar. c) Pekerja berada dalam posisi aman untuk menghidupkan mesin. d) Kontrol diletakkan dengan tepat untuk mulai dan mesin siap dipakai. Pastikan bahwa peralatan yang akan diperbaiki dapat dikunci dan dilepaskan energinya. Lockout harus selalu dipasang jika memungkinkan. Jika lockout tidak dapat dipasang, harus dikoordinaskian dengan bagian safety (HSE) anda sebelum melakukan melakukan perawatan. KETIKA BANYAK BAGIAN MAINTENANCE YANG TERLIBAT Energi tersimpan memiliki bentuk mata pisau atau beban yang dinaikkan, tekanan tersisa dari gas atau cairan, listrik tersimpan dalam kapasitor, tanki penyimpan atau per tergulung. Energi tersimpan sama bahayanya sehingga penting untuk memastikan bahwa sumber energi dan energi yang tersimpan terkunci dengan baik. SEBELUM MELEPAS KUNCI/ TAG DAN MENGGUNAKAN MESIN KEMBALI, SELALU PASTIKAN BAHWA: Sesuai dengan panduan Lockout/Tagout, HANYA orang yang memasang Lockout/Tagout yang seharusnya melepasnya. Jika terdapat anggota sebuah tim perawatan yang bekerja pada peralatan dengan titik kunci ganda, pemimpin tim harus menjadi orang TERAKHIR yang membuka kuncinya. HANYA YANG MEMASANG LOCKOUT/TAGOUT YANG SEHARUSNYA MELEPASNYA! Keselamatan adalah tanggungjawab setiap orang. SEMUA karyawan dan kontraktor eksternal harus memiliki pemahaman dasar mengenai kebijakan dan prosedur Lockout/ Tagout. Sangat penting bahwa anda dan organisasi anda menyediakan pelatihan dan pendidikan yang memadai dan terus menerus khusus untuk tempat kerja anda. PELATIHAN DAN PENDIDIKAN KARYAWAN TERUS-MENERUS IKUTI PROSEDUR YANG TELAH DITETAPKAN PERUSAHAAN UNTUK MEMBUKA DAN MELEPAS TAG PADA TITIK PENGUNCIAN DAN MENGEMBALIKAN MESIN PADA POSISI PERBAIKAN. Pastikan tidak ada yang mencoba menyalakan mesin dalam langkah ini. TAGOUT? HATI-HATI 2 3 4 6 7 8 IKUTI PROSEDUR PERAWATAN DI PERUSAHAAN ANDA 9 10 11 GAS TENAGA HIDROLIK GAS GAS UDARA TERKOMPRESI UAP 2 1 3 GAS 2 1 3 4 PELATIHAN LOCKOUT/ TAGOUT Safetee Donut™ adalah sebuah alat yang dapat dipakai untuk mengunci ball valve dengan berbagai diameter. Alat ini dengan longgar meliputi gagang katup; mencegah akses dan diputarnya gagang. Sebelum Lockout Setelah Lockout PEMBERITAHUAN – Poster ini didesain untuk menampilkan gambaran umum program keselamatan Lockout/ Tagout. Silakan merujuk pada prosedur dan kebijakan Lockout/ Tagout perusahaan anda untuk informasi keselamatan lebih lengkap sebelum bekerja dengan mesin-mesin atau peralatan. Untuk penjelasan produk sila ke web Brady www.bradyid.com.sg. TEGANGAN TINGGI ON OFF LISTRIK Sebagian gagang katup juga dapat dikunci dengan sebuah rantai dan gembok. 1 2 BATANG PENAHAN NAIK TURUN TEKAN 480 VOLT 480 VOLT GAS © 2012 BRADY WORLDWIDE, INC. ALL RIGHTS RESERVED Contoh alat lockout digunakan untuk mendukung penguncian dengan menggunakan beberapa gembok. BUKA TUTUP Siap untuk memasang gembok Lockout adalah alat yang memberikan cara positif untuk menjadikan sebuah saklar, katup, beban terangkat, per tergulung atau sumber energi lainnya tidak bekerja. Lockout adalah sebuah langkah penting untuk memastikan keselamatan pekerja sebelum melakukan perawatan atau perbaikan. Alat lockout contohnya gembok, batang penahan, rantai dan gembok, atau alat lainnya yang menghindari peralatan dari memperoleh energi atau melepaskan energi yang tersimpan. TEGANGAN TINGGI ON OFF NAIK TURUN TEKAN BATANG PENAHAN

Upload: truongtruc

Post on 18-Mar-2019

215 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Lockout tagout Poster (INDO) FA CS4 - bradyid.com.sg/media/brady/apac/singapore/catalogues/lockout... · KAPASITOR TERISI setelah sumber energi telah dimatikan. Pada contoh di atas

APA ITU LOCKOUT?5

APA ITU

Sebuah tag penguncian harus menunjukkan siapa yang mengunci dan kapan dikuncinya peralatan tersebut. Informasi lain seperti detail kontak juga dapat dimasukkan. Tag harus tahan lama dan secara aman diikat ke peralatan yang dikunci agar tidak lepas dan tetap dapat dibaca dalam semua kondisi cuaca. Tag hanya dipasang dan dilepas oleh orang berwenang yang sama. Tag penguncian memperingatkan akan bahaya dan menunjukkan bahwa tidak ada yang boleh mengutak-atik saklar atau peralatan dimana tag itu terpasang.

Sebuah peralatan dapat ditenagai oleh berbagai sumber seperti listrik (2), gas (1), dan beban terangkat (3). Sumber-sumber energi tersebut dapat mengandung energi sisa dan satu sumber saja yang tidak dikunci dengan benar masih berbahaya.

Adalah penting untuk mengikuti prosedur dan kebijakan Lockout/Tagout yang dibuat oleh organisasi anda. Silakan kontak supervisor, manajer keselamatan atau orang yang berwenang untuk detail prosedur dan kebijakan Lockout/Tagout sebelum memulai perawatan apapun.

PROGRAM KESELAMATAN PENGUNCIAN YANG EFEKTIF

APAKAH KUNCI BISA DIPASANG?

LOCKOUT SAFETY

LISTRIK

2

1GAS

3

BEBANTERANGKAT

ENERGI DAPAT MEMBAHAYAKAN DAN MEMILIKI BERMACAM BENTUK:Hati-hati terhadap energi yang masih TERSIMPAN. Sebagian mesin masih menyimpan energi dalam BEBAN TERANGKAT, PER TERGULUNG dan KAPASITOR TERISI setelah sumber energi telah dimatikan.

Pada contoh di atas sebuah gembok (1) digunakan untuk mengunci sebuah kotak elektrik dan sebuah batang penahan digunakan untuk mencegah beban dari jatuh (melepaskan energi yang tersimpan).

Peralatan seperti kotak elektrik dapat dikunci dengan alat pengunci ganda dan gembok ketika personil tim maintence melakukan perawatan.

1

TENTUKAN URUTAN PENGUNCIAN

TENTUKAN SUMBER ENERGI MANA YANG HARUS DIKUNCI

TENTUKAN SIAPA YANG AKAN MEMASANG LOCKOUT/ TAGOUT

Jika banyak bagian maintenance yang terlibet, pastikan setiap anggota memasang Lockout/Tagout masing-masing. Paling tidak satu anggota harus memasang Lockout/Tagout nya ke semua titik penguncian.

PASTIKAN SEMUA ENERGI TERSIMPAN TELAH TERLEPAS ATAU TERKUNCI DENGAN AMAN

a) Semua alat keselamatan sudah kembali normal.b) Personil maintnenance telah selesai dan peralatan

telah diletakkan dengan benar.c) Pekerja berada dalam posisi aman untuk

menghidupkan mesin.d) Kontrol diletakkan dengan tepat untuk mulai dan mesin

siap dipakai.

Pastikan bahwa peralatan yang akan diperbaiki dapat dikunci dan dilepaskan energinya. Lockout harus selalu dipasang jika memungkinkan. Jika lockout tidak dapat dipasang, harus dikoordinaskian dengan bagian safety (HSE) anda sebelum melakukan melakukan perawatan.

KETIKA BANYAK BAGIAN MAINTENANCE YANG TERLIBAT

Energi tersimpan memiliki bentuk mata pisau atau beban yang dinaikkan, tekanan tersisa dari gas atau cairan, listrik tersimpan dalam kapasitor, tanki penyimpan atau per tergulung. Energi tersimpan sama bahayanya sehingga penting untuk memastikan bahwa sumber energi dan energi yang tersimpan terkunci dengan baik.

SEBELUM MELEPAS KUNCI/ TAG DAN MENGGUNAKAN MESIN KEMBALI, SELALU PASTIKAN BAHWA:

Sesuai dengan panduan Lockout/Tagout, HANYA orang yang memasang Lockout/Tagout yang seharusnya melepasnya. Jika terdapat anggota sebuah tim perawatan yang bekerja pada peralatan dengan titik kunci ganda, pemimpin tim harus menjadi orang TERAKHIR yang membuka kuncinya.

HANYA YANG MEMASANG LOCKOUT/TAGOUT YANG SEHARUSNYA MELEPASNYA!

Keselamatan adalah tanggungjawab setiap orang. SEMUA karyawan dan kontraktor eksternal harus memiliki pemahaman dasar mengenai kebijakan dan prosedur Lockout/ Tagout. Sangat penting bahwa anda dan organisasi anda menyediakan pelatihan dan pendidikan yang memadai dan terus menerus khusus untuk tempat kerja anda.

PELATIHAN DAN PENDIDIKAN KARYAWAN TERUS-MENERUS

IKUTI PROSEDUR YANG TELAH DITETAPKAN PERUSAHAAN UNTUK MEMBUKA DAN MELEPAS TAG PADA TITIK PENGUNCIAN DAN MENGEMBALIKAN MESIN PADA POSISI PERBAIKAN.Pastikan tidak ada yang mencoba menyalakan mesin dalam langkah ini.

TAGOUT? HATI-HATI

2

3

4

6

7

8

IKUTI PROSEDUR PERAWATAN DI PERUSAHAAN ANDA

9

10

11

GAS

TENAGA HIDROLIKGAS

GAS

UDARA TERKOMPRESI

UAP

2

1

3GAS

2 1 3

4

PELATIHANLOCKOUT/TAGOUT

Safetee Donut™ adalah sebuah alat yang dapat dipakai untuk mengunci ball valve dengan berbagai diameter. Alat ini dengan longgar meliputi gagang katup; mencegah akses dan diputarnya gagang.

Sebelum Lockout

Setelah Lockout

PEMBERITAHUAN – Poster ini didesain untuk menampilkan gambaran umum program keselamatan Lockout/ Tagout. Silakan merujuk pada prosedur dan kebijakan Lockout/ Tagout perusahaan anda untuk informasi keselamatan lebih lengkap sebelum bekerja dengan mesin-mesin atau peralatan.

Untuk penjelasan produk sila ke web Brady www.bradyid.com.sg.

TEGANGANTINGGI

ON

OFF

LISTRIK

Sebagian gagang katup juga dapat dikunci dengan sebuah rantai dan gembok.1

2

BATANGPENAHAN

NAIKTURUN

TEKAN480

VOLT

480VOLT

GAS

© 2012 BRADY WORLDWIDE, INC. ALL RIGHTS RESERVED

Contoh alat lockout digunakan untuk mendukung penguncian dengan menggunakan beberapa gembok.

BUKA

TUTUPSiap untuk memasang gembok

Lockout adalah alat yang memberikan cara positif untuk menjadikan sebuah saklar, katup, beban terangkat, per tergulung atau sumber energi lainnya tidak bekerja. Lockout adalah sebuah langkah penting untuk memastikan keselamatan pekerja sebelum melakukan perawatan atau perbaikan. Alat lockout contohnya gembok, batang penahan, rantai dan gembok, atau alat lainnya yang menghindari peralatan dari memperoleh energi atau melepaskan energi yang tersimpan.

TEGANGANTINGGI

ON

OFF

NAIKTURUN

TEKAN

BATANGPENAHAN