lembar kerja analisis buku guru kelompok rekayasa

5
FORMAT ANALISIS BUKU GURU Kelompok : Rekayasa Anggota : 1. M. Farid Waldi 2. Devriyanto 3. Zamzam 4. M. Saefullah 5. Sibro Malisi 6. Triyono 7. Agus Taufik 8. Ade Basyaruddin Judul Buku : PRAKARYA Kelas : VII Jenjang : SEMESTER Topik : REKAYASA Kegiatan Guru Isi buku yang relevan dengan kegiatan guru Kualifikasi Alasan Tindak lanjut Kuran g Cukup Baik A. Perencanaan Pembelajaran Menentukan KI dan KD yang berkaitan Belum tercapai kuran g KD,KI tidak tercant um dalam buku revisi Menentukan alokasi waktu Belum tercapai kuran g Alokasi waktu tidak tercant um direvis i Merumuskan indikator Belum tercapai kuran g Indikat or tidak tercant um direvis i

Upload: triyono-ibnu-al-islam

Post on 05-Sep-2015

30 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

lkag

TRANSCRIPT

FORMAT ANALISIS BUKU GURU

Kelompok : Rekayasa

Anggota :

1. M. Farid Waldi

2. Devriyanto

3. Zamzam

4. M. Saefullah

5. Sibro Malisi

6. Triyono

7. Agus Taufik

8. Ade Basyaruddin

Judul Buku: PRAKARYA

Kelas : VII

Jenjang : SEMESTER

Topik: REKAYASA

Kegiatan Guru

Isi buku yang relevan dengan kegiatan guru

Kualifikasi

Alasan

Tindak lanjut

Kurang

Cukup

Baik

A. Perencanaan Pembelajaran

Menentukan KI dan KD yang berkaitan

Belum tercapai

kurang

KD,KI tidak tercantum dalam buku

revisi

Menentukan alokasi waktu

Belum tercapai

kurang

Alokasi waktu tidak tercantum

direvisi

Merumuskan indikator

Belum tercapai

kurang

Indikator tidak tercantum

direvisi

Merumuskan tujuan pembelajaran

Tercapai

baik

Tujuan pembelajaran sudah tercantum

dipakai

Menentukan cakupan materi pembelajaran

Tercapai

baik

Materi pembelajaran sesuai

Dipakai

Menentukan pendekatan

Tercapai

Baik

Pendekatan ( mengamati, menanya mengasosiasi, mengumpulkan data )

dipakai

Menentukan model

Tercapai

Baik

Model ( mengamati, menanya mengasosiasi, mengumpulkan data )

dipakai

Menentukan strategi

Terpenuhi

cukup

Strategi ( pendekatan, model, penialain, penentuan subjek )terpenuhi, untuk aplikasi kurang

direvisi

Menentukan metode

Terpenuhi

baik

Unsur-unsur metode terpenuhi

dipakai

Menentukan media, sumber dan alat

Belum terpenuhi

kurang

Karena keterbatasa,alat,temppat,lahan

direvisi

Mendeskripsikan langkah pembelajaran sesuai dengan pendekatan, model, dan metode

Terpenuhi

baik

terpenuhi

dipakai

B. Penilaian Proses dan Hasil Belajar

Menilai Pengetahuan

Contoh instrumen

Pembahasan

Belum terpenuhi

kurang

Belum tercantum dibuku guru dan siswa

revisi

Menilai Sikap

Contoh instrumen

Rubrik

Belum terpenuhi

kurang

Belum tercantum dibuku guru dan siswa

revisi

Menilai Keterampilan

Contoh instrumen

Rubrik

Belum terpenuhi

kurang

Belum tercantum dibuku guru dan siswa

revisi

Portofolio

Belum terpenuhi

kurang

Belum tercantum dibuku guru dan siswa

revisi

Penilaian Diri

Belum terpenuhi

kurang

Belum tercantum dibuku guru dan siswa

revisi

Penilaian Antar Teman

Belum terpenuhi

kurang

Belum tercantum dibuku guru dan siswa

revisi

Informasi Pengayaan Belajar

Belum terpenuhi

kurang

Belum tercantum dibuku guru dan siswa

revisi

Informasikan hubungan guru dan orang tua

Kurang

Belum tercantum dibuku guru dan siswa

revisi

Deskripsi rekomendasi hasil analisis buku guru

Metode dalam pemebalajaran sudah cukup baik,dan untuk bagian persiapan pembelajaran, praktikum dan penilaian masih kurang