laporan on the job training part 5

5
BAB IV PENUTUP On The Job Training (OJT) mrupakan salah satu petihan kerja, karena digunakan sebagai perbandingan antara teori yang pernah diterima selama pendidikan dengan praktek yang ada di dunia kerja. Sehingga pengalaman yang sudah diperoleh selama meaksanakan On The Job Training (OJT) di SMA Negeri 2 Sumenep maka penulis dapat memahami dan mengetahui bagaimana dunia kerja yang sesungguhnya. Hal ini dapat dijadikan pedoman dalam dunia kerja dimasa mendatang. Sebagai akhir dari kegiatan On The Job Training (OJT) ini yang dilaksanakan pada tanggal 2 Mei 2014 sampai tanggal 31 Mei 2014 maka penulis memberikan saran dan kesimpulan yang mungkin berguna dan bermanfaat serta dapat dignakan sebagai bahan pertimbangan dalam proses peminjaman dan pengembalian buku pada perpustakaan SMA Negeri 2 Sumenep.

Upload: bung-fhadhil

Post on 31-Jul-2015

103 views

Category:

Education


7 download

TRANSCRIPT

Page 1: Laporan On the Job Training Part 5

62

BAB IV

PENUTUP

On The Job Training (OJT) mrupakan salah satu petihan kerja, karena

digunakan sebagai perbandingan antara teori yang pernah diterima selama pendidikan

dengan praktek yang ada di dunia kerja. Sehingga pengalaman yang sudah diperoleh

selama meaksanakan On The Job Training (OJT) di SMA Negeri 2 Sumenep maka

penulis dapat memahami dan mengetahui bagaimana dunia kerja yang sesungguhnya.

Hal ini dapat dijadikan pedoman dalam dunia kerja dimasa mendatang.

Sebagai akhir dari kegiatan On The Job Training (OJT) ini yang dilaksanakan

pada tanggal 2 Mei 2014 sampai tanggal 31 Mei 2014 maka penulis memberikan

saran dan kesimpulan yang mungkin berguna dan bermanfaat serta dapat dignakan

sebagai bahan pertimbangan dalam proses peminjaman dan pengembalian buku pada

perpustakaan SMA Negeri 2 Sumenep.

A. Simpulan

Berdasarkan pembahasan “APLIKASI PERPUSTAKAAN SMA NEGERI

2 SUMENEP MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN C# DAN

DATABASE MySQL” dapat disimpulkan sebagai berikut:

1. Sistem komputerisasi akan lebih memudahkan admin dalam pengolahan

peminjaman dan pengembalian buku secara cepat dan efisien.

Page 2: Laporan On the Job Training Part 5

63

2. Dengan menggunakan sistem informasi perpustakaan yang dirancang dengan

menggunakan Visual Basic, dapat mengefisiensikan waktu sehingga

menghasilkan kinerja informasi yang maksimal.

3. Dengan adanya “APLIKASI PERPUSTAKAAN SMA NEGERI 2

SUMENEP MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN C# DAN

DATABASE MYSQL” diharapkna dapat membantu admin dalam transakasi

peminjaman dan pengembalian buku serta menghemat waktu dan tenaga.

B. Saran

Dari kesimpulan diatas, penulis memberikan beberapa saran yang

diharapkan dapat berguna untuk referensi bahan pembelajaran di lingkungan

sekolah atau di lingkungan pembelajaran lainnya. Diantaranya adalah :

1. Diharapkan SMA Negeri 2 Sumenep dapat memahami kemudahanpengolahan

data dengan menggunakan bahasa pemrograman C# / sharp dan databse

mysql yang memiliki keunggulan dalam pengolahan data.

2. Dengan program aplikasi ini diharapkan operator dapat dengan cepat

melakukan proses peminjaman dan pengembalian buku perpustakaan.

3. Dengan fasilitas yang penulis buat didalam program aplikasi ini, diharapkan

operator dapat melaporkan transaksi dan aktifitas yang terjadi di perpustakaan

dengan tepat kepada pihak yang berkepentingan.

Penulis menyadari bahwa masih banyak kekurangan baik dari segi isi dan

penulisan pada laporan ini, maka kritik dan saran tetap kami harapkan guna

menjadikan laporan ini menjadi jauh lebih baik.

Page 3: Laporan On the Job Training Part 5

DAFTAR PUSTAKA

Pohan, Husni Iskandar, Kusnassriyanto Saiful Bahri, 1997, Pengantar Perancangan Sistem, Edisi Perttama, Cetakan Pertama, Erlangga, Jakarta

Wahyono, Teguh, 2004, Sistem Informasi (Konsep Dasar, Analis Desain Dan Implementasi), Edisi Pertama, Cetakan Pertama, Graha Ilmu, Yogyakarta

Waljiyanto, 2003 Sistem Basis Data: Anaisis dan Permodelan Data, Edisi Pertama, Cetakan Pertama, Graha Ilmu, Yogyakarta

http://tutorial pemrograman.wordpress.com/2009/08/08/relasi-dan-entitas-dalam-basis-data/18 juni 2014/11:32pm

http://upyes.wordpress.com/2013/02/06/pengertian-dan-sejarah-mysql/18juni 2014 /11:33pm

http:// id.wikipedia.org/wiki/Diagram_hubungan_entitas/19juni2014/12.38pm

http://kuliah.dinus.ac.id/ika/prc1html/20juni2014 /02.15

http://id.wikipedia.org/ wiki/Data_flow_diagram/19juni2014/01.18am

http://id.wikipedia.org/wiki/Microsoft_ Visual_C_sharp/19/juni2014/01.22am

http://id.wikipedia.org/wiki/MySQL/ 19juni2013/01.37am

http://id.wikipedia.org/wiki/PhpMyAdmin/22juli2014/ 01.01am

http://id. wikipedia.org/wiki/XAMPP/13juli2014