kuliah 2 analisis kadar air

Upload: piyapiya-oh-piyapiya

Post on 09-Oct-2015

16 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

analisis kadar air

TRANSCRIPT

Analisis Kadar Air

Analisis Kadar AirArti penting air dalam produk pertanianKadar air merupakan faktor penting pada produk pertanian yang keringPengurangan kadar air memudahkan pengemasan, transportasi dan distribusiKomposisi produk pertanian harus menggunakan basis yang sama (% BK atau % BB)Produk tertentu menggunakan berat kering dalam perhitungan hargaKomposisi kandungan suatu zat harus memperhitungkan kadar air bahan Berat produk = berat kering + kadar airJenis air dalam bahan pertanianMetode analisis kadar air bergantung pada jenis air di dalam bahan pertanian

Air bebasAir bebas adalah air yang masih dalam bentuk fisik berfungsi sebagai pelarut atau dispersan membentuk koloidAir terikat secara fisikAir yang terikat atau terdapat di dalam sel atau sebagai cairan sel (protoplasma)Air terikat secara kimiawiAir yang melekat pada molekul kimia misalnya Na2SO4.10H2O

Pertimbangan dalam analisis kadar airApakah ada zat yang rusak selama pengeringan? (karbohidrat berubah menjadi karbon pada suhu 100 C)Apakah ada zat mudah menguap lainnya selain air? (asam asetat, butirat, alkohol, aldehid, minyak atsiri, dll)Bagaimana efek temperatur terhadap bahan atau zat yang terkandung di dalamnya? Metode analisis kadar airMetode ovenMetode destilasiMetode kimia (Karl Fischer Method)Metode fisikMembuat rangkuman:Food Analysis, Nielse hal. 85 - 105Kenapa perlu dilakukan analisis kadar air?Sebutkan metode yang mungkin digunakan untuk analisis kadar air?Peralatan dan bahan apa saja yang diperlukan untuk menggunakan metode tersebut?Bagaimana prinsip kerja dari masing-masing metode tersebut?Bagaimana applikasi metode tersebut?Apa keuntungan dan kelemahan dari masing-masing metode tersebut?Apa pengertian Aw (water activity) dan bagaimana prinsip pengukurannya?

Anda diminta menganalisis kadar air dari produk dibawah ini:Es krimTepungBumbuSirup

Coba sebutkan:Metode apa yang paling sesuai untuk analisis kadar air bahan tsb di atas?Apa alasan menggunakan metode tsb?Sebutkan 2 faktor yang harus dipertimbangkan dalam metode analisis tersebut agar diperoleh hasil yang akurat