kuisioner analisis pasar produk olahan jamur di bandung (1)

3
KUISIONER ANALISIS PASAR BAKSO JAMUR DI BANDUNG Berikut ini merupakan kuisioner yang akan digunakan dalam rangka melakukan penelitian terhadap potensi pasar dari produk bakso jamur di Bandung. Bagian I: Berikan tanda (x) pada pilihan jawaban yang anda pilih! 1. Jenis kelamin: o Pria o Wanita 2. Usia: o ‹ 15 tahun o 15 – 22 tahun o 23 – 30 tahun o 30 – 40 tahun o › 40 tahun 3. Berapa pendapatan anda setiap bulan? o ‹ Rp 1.000.000,00 o Rp 1.000.000,00 – Rp 2.500.000,00 o Rp 2.500.001,00 – Rp 4.000.000,00 o Rp 4.000.001,00 – Rp 6.000.000,00 o › Rp 6.000.000,00 4. Apakah anda pernah mengkonsumsi bakso jamur? o Ya o Tidak 5. Apakah tujuan anda membeli bakso jamur? o Makanan utama o Makanan penahan lapar o Cemilan 6. Berapa harga bakso jamur (per kemasan 200 gram/20 butir bakso kecil) yang anda beli? o ‹ Rp 10.000,00 o Rp 10.000,00 – Rp 15.000,00 o Rp 15.001,00 – Rp 20.000,00 o Rp 20.001,00 – Rp 25.001,00 o › Rp 25.000,00 7. Bagaimana pola pembelian anda terhadap produk? o Selalu merk/tempat yang sama o Berganti-ganti o Tidak peduli merk/tempat

Upload: noor-fadhila

Post on 01-Dec-2015

73 views

Category:

Documents


14 download

DESCRIPTION

Kuisioner Analisis Pasar Produk Olahan Jamur Di Bandung (1)

TRANSCRIPT

Page 1: Kuisioner Analisis Pasar Produk Olahan Jamur Di Bandung (1)

KUISIONER ANALISIS PASAR BAKSO JAMUR DI BANDUNGBerikut ini merupakan kuisioner yang akan digunakan dalam rangka melakukan penelitian terhadap

potensi pasar dari produk bakso jamur di Bandung.

Bagian I: Berikan tanda (x) pada pilihan jawaban yang anda pilih!

1. Jenis kelamin:o Priao Wanita

2. Usia:o ‹ 15 tahuno 15 – 22 tahuno 23 – 30 tahuno 30 – 40 tahuno › 40 tahun

3. Berapa pendapatan anda setiap bulan?o ‹ Rp 1.000.000,00o Rp 1.000.000,00 – Rp 2.500.000,00o Rp 2.500.001,00 – Rp 4.000.000,00o Rp 4.000.001,00 – Rp 6.000.000,00o › Rp 6.000.000,00

4. Apakah anda pernah mengkonsumsi bakso jamur?o Yao Tidak

5. Apakah tujuan anda membeli bakso jamur?o Makanan utamao Makanan penahan laparo Cemilan

6. Berapa harga bakso jamur (per kemasan 200 gram/20 butir bakso kecil) yang anda beli?o ‹ Rp 10.000,00o Rp 10.000,00 – Rp 15.000,00o Rp 15.001,00 – Rp 20.000,00o Rp 20.001,00 – Rp 25.001,00o › Rp 25.000,00

7. Bagaimana pola pembelian anda terhadap produk?o Selalu merk/tempat yang samao Berganti-gantio Tidak peduli merk/tempat

8. Selama ini, dimana Anda membeli produk bakso jamur?o Supermarketo Pasar tradisionalo Toko kelontongo Pedagang kaki lima

Page 2: Kuisioner Analisis Pasar Produk Olahan Jamur Di Bandung (1)

o Lain-lain, yaitu .................9. Apa merk bakso jamur yang Anda beli?

o Li Chuano Lain-lain, yaitu .................

10. Berapa sering Anda rata-rata membeli bakso jamur dalam 1 bulan?o 1 kalio 2 kalio 3 kalio › 3 kali

11. Berapa jumlah kemasan produk bakso jamur yang Anda beli setiap kali membeli produk bakso jamur?

o 1 kemasano 2 kemasano 3 kemasano › 3 kemasan

12. Dari mana Anda mengetahui mengenai produk bakso jamur yang Anda beli tersebut?o Temano Media cetako Televisio Jejaring sosialo Lain-lain, yaitu .................

13. Apakah anda tertarik untuk mencoba jika ada produk bakso jamur baru?o Yao Tidak

14. Jika terdapat bakso jamur seharga Rp 20.000 sebanyak 200 gram, apakah Anda berminat untuk membelinya?

o Yao Tidak

Page 3: Kuisioner Analisis Pasar Produk Olahan Jamur Di Bandung (1)

Bagian II: Berikan tanda (x) pada pilihan jawaban yang anda pilih!

Bagaimana pendapat anda mengenai kriteria produk bakso jamur berikut ini:

Nomor Kriteria Sangat Tidak Penting

Tidak Penting

Biasa Saja Penting Sangat Penting

1 Rasa x2 Kesegaran x3 Harga x4 Ukuran x5 Merk x6 Tampilan

produkx

7 Variasi produk x8 Desain kemasan x9 Ketersediaan

produk di pasarx

10 Layanan konsumen

x

Bagian III: Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini!

1. Manakah yang Anda pilih, kualitas atau kuantitas produk?kualitas.....................................................................................................................................................

2. Apakah terdapat keluhan yang Anda alami saat mengkonsumsi bakso jamur? Jika ya, sebutkan!tidak.....................................................................................................................................................