kuesioner ls

8

Click here to load reader

Upload: dian-kusbandiah

Post on 05-Aug-2015

33 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Kuesioner LS

PENGANTAR Landsharing adalah salah satu bentuk manajemen lahan yang bertujuan untuk meningkatkan kualitas lingkungan permukiman.

Landsharing dapat dilakukan melalui pengaturan tanah yang kurang teratur, dan kemudian membagikannya kembali kepada pemilik tanah dan pemukim dalam bentuk yang lebih teratur, dengan prasarana dan sarana lingkungan yang makin lengkap.

Pada proses pengaturan tanah ini, pemukim akan memperoleh banyak keuntungan karena legalitas lahan menjadi lebih terjamin dan sarana serta prasarana lingkungan menjadi lebih baik, meskipun dengan konsekuensi terjadi pengurangan luas persil lahan dari sebelumnya, pergeseran hunian dan perubahan kebiasan bermukim.

Hasil survey ini akan digunakan sebagai masukan teknis kepada penyelenggaraan proses LS di perkotaan. Survey ini berada di bawah lingkup Kerja Dirjen Cipta Karya,Departemen PU. Karenanya semua jawaban dan data akan dijaga kerahasiaannya. Terima kasih atas kerjasama dan bantuannya.

A. KARAKTERISTIK PEMUKIMa. Data Pribadi Responden (diisi surveyor sambil bertanya kepada responden)

1 Nama2 Usia thn3 Asal kelahiran4 Jenis tempat tinggal asal Desa/kampung kota5 Pendidikan6 Jenis kelamin laki perempuan7 Status perkawinan nikah lajang Janda/duda8 Alamat Jl.

KelurahanKecamatan

b. Pekerjaan, Pendapatan dan pengeluaran (diisi sambil bertanya kepada responden)

1 Pekerjaan Kpala Keluarga Utama : Sampingan :2 Penghasilan Kepala

keluarga/bulana. < 500.000,- b. 500.000,- < x < 1.000.000,- c. 1.000.000,-< x < 2.000.000,-d. < 2.000.000,- e. Jika dapat disebutkan : Rp

3 Penghasilan keluarga total a. < 500.000,- b. 500.000,- < x < 1.000.000,- c. 1.000.000,-<x <2.000.000,-d. < 2.000.000,- e. Jika dapat disebutkan : Rp

4 Rencana terhadap rumah yang dihuni saat ini

a. Tidak ada b. memperbaiki c. memperluas c. Membangun baruf. Gabungan g. Lainnya

c. Kepemilikan Rumah/ Tanah (diisi surveyor sambil bertanya kepada responden)

1 Lama tinggal : thn2 Kepemilikan tanah : a. warisan b. beli/milik pada thn c. Hanya bayar PBB

d. numpang e. sewa pada pemerintah/HGBf. Lainnya : tuliskan :

3 Kepemilikan rumah : a. warisan b. beli c. bangun d. sewa e. numpangf. Lainnya: tuliskan

d. Besaran Keluarga dan kebiasaan bermukim (diisi surveyor sambil bertanya kepada responden)1 Jumlah KK setiap 1 rumah : KK2 Rata-rata jumlah anggota keluarga dalam 1 KK : orang3 Jumlah total orang dalam 1 rumah : dewasa : orang anak-anak : orang balita : orang4 Kebiasaan bermukim : a. rumah berhalaman b. rumah tanpa halaman

B. KARAKTER PERMUKIMAN UMUMa. Umum (diisi surveyor sambil bertanya ke responden)1 Luas tanah M22 Harga tanah/m2 (rupiah)3 Posisi kapling unit

hunian a. Dekat jalan utama b. Dekat gangc. Dekat jalan lingkungan d. Lainnya :

4 Luas bangunan M2

Page 2: Kuesioner LS

5 Jumlah lantai a. 1 lantai b. 2 lantai c. 3 lantai d. 4 lantai6 Fungsi rumah a. Tempat tinggal saja b. Tempat tinggal dan usaha (jasa)

c. Tempat tinggal & usaha (dagang) d. Tempat tinggal dan usaha (industri)e. Lainnya:

b. Kualitas Hunian (diisi surveyor tanpa harus bertanya ke responden)

1 Struktur bangunan a. beton b. Kayu/papan c. Campur beton kayud. Lainnya : (tuliskan)

2 Dinding bangunan a. kardus b. gedek c. papan d. ½ tembok e. Tembok3 Bangunan keseluruhan a. Sangat buruk b. buruk c. sedang d. baik e. Sangat baik

C. PERSEPSI PEMUKIM TERHADAP KONDISI PERMUKIMAN (diisi surveyor sambil bertanya kepada responden)

1 Bangunan keseluruhan a. Sangat buruk b. sedang c. Sangat baik2 Jarak ke tempat kerja a. Sangat jauh b. sedang c. Sangat dekat3 Sarana transportasi a. Sulit didapat b. biasa c. Sangat mudah didapat4 Pola layout permukiman a. Sangat tidak teratur b. cukup c. Sangat teratur5 Jarak antar bangunan a. Sangat sempit b. Cukup c. Sangat renggang6 Lebar jalan a. Sangat sempit b. Sedang c. Sangat lebar

a. orang b. Motor c. 1 mobil d. 2 mobil e. truk7 Jalan lingkungan a. Sangat buruk c.sedang e. Sangat baik8 Keinginan perbaiki lingkungan a. Sangat rendah c. biasa e. Sangat tinggi D. RESPON PEMUKIM TERHADAP PROSES & PRODUK LANSHARING

KEMAUAN MENERIMA KOMPENSASI TERHADAP PROSES LANDSHARING (WTA-WILLINGNESS TO ACCEPT)(Pada pertanyaan yang bernilai rupiah, responden akan diminta untuk memilih dari jawaban yang tersedia, ditelusuri dari pilihan harga tertinggi hingga terendah yang dianggap pantas oleh responden)1. Pengurangan lahan yang dihuni/ditempati saat ini

Dalam pelaksanaan Landsharing, status kepemilikan lahan akan diperjelas menjadi legal. Meski demikian, kemungkinan akan terjadi penggurangan luasan lahan dari yang selama ini ditempati. i) Bersediakah Bapak/Ibu Sdr-i hal diatas ? a. Ya b. Tidak

ii) Untuk pengurangan luasan lahan tersebut, berapa jumlah ganti rugi yang Bapak/Ibu Sdr-i anggap pantas untuk permeter persegi luas lahan yang dikurangi tersebut?

(Dalam ribuan rupiah per m2)3000 2750 2500 2250 2000 1750 1500 1250 1000 750 500 250

2. Pergeseran kapling ke site lain dalam lokasi yang samaSelain reduksi lahan, kemungkinan akan terjadi pergeseran kapling dari yang selama ini ditempati pemukim ke bagian site yang lain (masih dalam lokasi yang sama). i) Bersediakah Bapak/Ibu Sdr-i hal diatas ? a. Ya b. Tidak

ii) Untuk hal tersebut, berapa jumlah ganti rugi yang Bapak/Ibu/Sdr-I anggap pantas untuk diterima per meter perseginya ?

(Dalam ribuan rupiah per m2)3000 2750 2500 2250 2000 1750 1500 1250 1000 750 500 250

3. Perubahan layout kapling Jika dalam pelaksanaan landsharing terjadi perubahan layout kapling seperti perubahan orientasi bangunan dan view. i) Bersediakah Bapak/Ibu Sdr-i hal diatas ? a. Ya b. Tidak

ii) berapakah jumlah ganti rugi yang dianggap pantas untuk diterima ? (Dalam ribuan rupiah per m2)

1200 1100 1000 900 800 700 600 500 400 300 200 100

4. Pembongkaran rumah lama

Page 3: Kuesioner LS

Sebagian konsekuensi pelaksanaan LS, kemungkinan akan dilakukan pembongkaran rumah lama untuk dibangun kembali rumah yang baru dengan kualitas yang lebih baik. i) Bersediakah Bapak/Ibu Sdr-i hal diatas ? a. Ya b. Tidak

ii) Untuk pembongkaran rumah lama per-meter persegi, berapakah jumlah ganti rugi yang Bapak/Ibu/Sdr-I anggap pantas untuk diterima? (Dalam ribuan rupiah per m2)

300 275 250 225 200 175 150 125 100 75 50 25

5. Pembangunan kembalian hunian Setelah pergeseran kapling, akan dilakukan pembangunan kembali hunian dengan sistem hunian horizontal dan jarak antar kapling yang lebih padat atau sistem hunian vertical/hunian tanpa halaman (rumah susun).i) Bersediakah Bapak/Ibu Sdr-i hal diatas ? a. Ya b. Tidak

ii) Bentuk hunian baru yang diinginkan ? a. Rumah horizontal b. Rumah susun

iii) Untuk hal tersebut, berapa jumlah ganti rugi yang Bapak/Ibu/Sdr-I anggap pantas untuk per-meter perseginya?

(Dalam ribuan rupiah per m2)300 275 250 225 200 175 150 125 100 75 50 25

6. Penundaan/gangguan aktivitas bermukim selama proses LS berlangsungSelain pembongkaran rumah lama, kemungkinan juga akan terjadi penangguhan/gangguan aktivitas bermukim seperti terganggunya aktivitas makan, istirahat, usaha, dll. i) Bersediakah Bapak/Ibu Sdr-i hal diatas ? a. Ya b. Tidak

ii) Untuk hal tersebut, berapakah jumlah kompensasi yang Bapak/Ibu/Sdr-I inginkan untuk penangguhan aktivitas per-hari?(Dalam ribuan rupiah per m2)

240 220 200 180 160 140 120 100 80 60 40 20

7. Partisipasi dalam Proses LS berlangsung1. Bapak/Ibu/Sdr-I dimintakan untuk terlibat dalam pembangunan fisik dalam proses Landsharing ini.

i) Bersediakah Bapak/Ibu/Sdr-I untuk hal tersebut ? ? a. Ya b. Tidak

ii) berapakah jumlah upah yang pantas diterima per harinya? (Dalam ribuan rupiah per m2)

240 220 200 180 160 140 120 100 80 60 40 20

2. Bapak/Ibu/Sdr-I dimintakan memberikan pendapat atau pemikiran dalam proses pembangunan, misalnya diskusi i) Bersediakah Bapak/Ibu/Sdr-I untuk hal tersebut ? ? a. Ya b. Tidak

ii) Berapakah jumlah upah yang Bpk/Ibu/Sdr-I pantas diterima per harinya? (Dalam ribuan rupiah per m2)

120 110 100 90 80 70 60 50 40 30 20 10

8. Kebisingan dan polusi pada saat LS berlangsungSebagai konsekuensi pelaksanaan pembangunan, kemungkinan akan timbul kebisingan dan polusi debu. Berapa jumlah ganti rugi yang Bapak/Ibu/Sdr-I anggap pantas untuk diterima perharinya? (Dalam ribuan rupiah per m2)

300 275 250 225 200 175 150 125 100 75 50 25

KEMAUAN MEMBAYAR TERHADAP PRODUK LS (WILLINGNESS TO PAY/WTP)Pada pertanyaan berikut yang bernilai rupiah, tanyakan mulai dari harga terendah hingga tertinggi) 1. Keuntungan mendapatkan legalitas lahan yang terjamin

Bila dalam pelaksanaan LS, status lahan yang selama ini illegal dapat diubah menjadi legal (legalitas lahan makin terjamin), berapa rupiahkan nilai yang mampu dibayarkan Bapak/Ibu/Sdr-I untuk proses sertifikasi tanah permeter perseginya?

(Dalam ribuan rupiah per m2)

25 50 75 100 125

2. Bentuk Layout permukiman yang diinginkanSalah satu produk dari proses LS adalah perubahan layout/bentuk permukiman. Untuk hal tersebut, berapakah yang mampu/mau dibayarkan oleh Bapak/Ibu/Sdr-I per bulan selama 2 tahun ? (dalam ribuan rupiah perbulan selama 24 bulan).Permukiman berpola amorf (tidak beraturan): Pola hampir sama seperti keadaan semula, hanya diatur kembali bentuk kapling dan pola jalan). Bentuk & ukuran kapling tetap & Akses pada bagian tertentu saja

25

Permukiman berpola linier (memanjang mengikuti bentuk jalan sekunder): Bentuk dan ukuran kapling tidak 50

Page 4: Kuesioner LS

banyak berubah namun lebih teratur. Akses lebih mudah kearah jalan skunderPermukiman berpola cluster (mengelompok pada bagian tertentu): Bentuk dan ukuran kapling tidak jauh berbeda dengan ukuran semula. Akses terbuka pada bagian tertentu saja

75

Permukiman berpola grid (kotak-kotak): Bentuk dan ukuran kapling lebih teratur dan merata. Akses terbuka ke setiap hunian (banyak jalan.gang)

100

Permukiman berpola campuran grid dan cluster: Bentuk dan ukuran kapling lebih menyesuaikan dengan ukuran kapling semula (ukuran kapling besar diletakkan pada pola cluster dan ukuran kapling lebih kecil pada pola grid). Akses terbuka pada pola grid dan akses agak tertutup pada pola cluster

125

3. Perbaikan rumah/pembangunan hunian baruSelain perubahan layout permukiman, umumnya juga akan dilakukan perbaikan hunian yang lama atau pembangunan hunian baru dengan kualitas yang lebih baik (dengan sistem pemadatan lahan atau sistem hunian vertikal/rumah susun).i) Perbaikan hunian lama seperti perbaikan material bangunan, selain mendapatkan subsidi pemerintah, berapakah yang mampu Bapak/Ibu/Sdr-I

sumbangkan perbulan selama 1 tahun? Dalam ribuan rupiah perbulan selama 12 bulan

Pengecatan dinding bangunan 20Pengecoran lantai dan pengecatan dinding 40Pengecoran dan pengecatan dinding 60Penggantian material atap menjadi seng 80Pengecoran lantai, dinding, pengecatan dan penggantian material atap menjadi seng 100

ii) Pembangunan hunian baru dengan sistem pemadatan lahan (hunian horisontal dengan jarak kapling sangat rapat), selain mendapatkan subsidi dari pemerintah, berapa yang mampu Bapak/Ibu/Sdr-I sumbangkan perbulan selama 2 tahun?

Dalam ribuan rupiah perbulan selama 24 bulanLantai kayu/papan, dinding ½ beton, atap asbes 300Lantai cor beton, dinding ½ beton, atap asbes 350Lantai cor beton, dinding ½ beton, atap seng 400Lantai cor beton, dinding beton atap seng 450Lantai tegel, dinding beton, atap genting seng 500

iii) Pembangunan hunian vertikal/rusun dengan struktur beton, berapakah yang mampu diberikan Bapak/Ibu/Sdr-I untuk

pembangunan tersebut selama 2 tahun ? (dalam ribuan rupiah perbulan selama 24 bulan)rumah susun 2 bilik, 1 ruang tamu, KM/WC dan dapur dipakai bersama 300Rumah susun 2 bilik, 1 ruang tamu, KM/WC pribadi per unit rusun 325Rumah susun 2 bilik, 1 ruang tamu, KM/WC dan dapur pribadi per unit rusun 350Rumah susun 3 bilik, 1 ruang tamu, KM/WC dan dapur pribadi per unit rusun 375Rumah susun 3 bilik, 1 ruang tamu, 1 ruang jemur, KM.WC dan dapur pribadi per unit rusun 400

4. Perbaikan jalan lingkunganUntuk membiayai perbaikan jalan lingkungan, selain mendapat subsidi dari pemerintah, kemungkinan Bapak/Ibu/Sdr-I akan dimintakan turut berpartisipasi dalam pembiayaannya. Berapakah yang mampu di berikan untuk perbaikan jalan tersebut?

Dalam ribuan rupiah selama 1 tahunPenambalan jalan berlubang 25Normalisasi lebar jalan 50Normalisasi lebar jalan, penambalan jalan dan berlubang 75Normalisasi lebar jalan, penambalan jalan berlubang, pembuatan jalan tanah menjadi beton 100Normalisasi dan penambalan jalan, pembuatan jalan beton, perbaikan drainase 125

5. Peningkatan kualitas lingkungan

Dalam rangka peningkatan kualitas lingkungan, akan dibangun ruang terbuka hijau/taman lingkungan. Berapakah yang mampu dibayarkan Bapak/Ibu untuk pengadaan taman lingkungan?

Taman dengan tanaman jenis rumput-rumputan 25Taman dengan tanaman hias dan tempat duduk 50

Page 5: Kuesioner LS

Taman dengan tanaman hias dan gazebo 75Taman dengan gazebo dan kolam air mancur mini 100Taman dengan kolam air mancur dan tempat bermain anak mini 125

6. Peningkatan nilai lahanSebagai hasil pelaksanaan hibah tanah, kualitas lingkungan akan menjadi lebih baik termasuk nilai lahan akan makin tinggi. Berapakah yang mampu dibayarkan untuk peningkatan nilai lahan tersebut?

Dalam ribuan rupiah100 250 500 750 1000