kpk pos edisi 89

16
Harga Eceran (Kota Medan): Rp.2.500/eksemplar EDISI 89 15 - 21 MARET 2010 Redaksi/Usaha: Jl T.A. Hamzah Komp. Ruko Griya Riatur Blok B 181 Medan Penerbit : PT Karya Peduli Kebangsaan K O R A N K O R U P S I P O L I T I K K R I M I N A L KPK POS Menjerat Politikus <<< selanjutnya baca Hal. 2 K OLOM REDAKSI KOMISI Pemberantasan Korupsi (KPK) tak perlu ragu untuk menun- taskan kasus suap terhadap politi- kus. Menjerat mereka secara bertahap memang akan mengu- rangi tekanan politik, namun jelas memakan waktu. Itu pentingnya partai politik menyokong KPK membersihkan parlemen dari politi- kus yang korup. Sikap penyidik KPK yang ku- rang tegas tampak dalam penanga- nan kasus suap pemilihan Deputi Gubernur Senior Bank Indonesia Miranda Goeltom pada 2004. Ba- nyak sekali politikus Senayan yang diduga menerima duit terkait dengan pemilihan ini. Tapi sejauh ini baru empat orang yang dijadikan ter- sangka, yakni Dudhie Makmun Murod (PDI Perjuangan), Endin Soefihara (Partai Persatuan Pem- bangunan), Udju Djuhaeri (TNI/ Polri), dan Hamka Yandhu (Partai Golkar). Banyaknya politikus yang terse- ret dan terungkap pula dalam sidang pembacaan dakwaan terhadap Dudhie kemarin. Jaksa menyebut- kan nama politikus lain di PDIP yang JAKARTA - Imbas dari kepu- tusan paripurna DPR yang berujung pada opsi adanya pelanggaran aturan dalam proses pemberian dana ta- langan Rp6,7 triliun untuk Bank Century, belum reda. Be- lakangan, sikap kritis Fraksi Persatuan Pembangunan (FPPP) dengan memilih opsi tersebut berbuah akan tersing- kirnya Hasrul Azwar, ketua fraksi partai itu di Senayan. Sumber menyebutkan, dia dianggap tidak mampu me- ngendalikan anggota fraksinya, sehingga akhirnya memilih opsi C, yang jelas-jelas bertentangan dengan pilihan Fraksi Partai Demokrat sebagai pemimpin koalisi yang memilih opsi A terkait sikap terhadap kasus Bank Century. “Mereka yang memiliki ja- batan di fraksi terancam bakal dicopot dari jabatannya karena dianggap tak mampu ‘menga- mankan’ kepentingan koalisi di pansus hak angket Bank Cen- tury,” tuturnya. Kabar yang berembus di gedung parlemen, giliran perta- ma yang bakal dicopot adalah Ketua FPPP Hasrul Azwar. Sumber itu menambahkan, pergantian Hasrul juga sebagai win-win solution terhadap posisi PPP, terutama di Kabinet Ketua F-PPP Bakal Diganti Tipikor Poldasu Periksa Randiman Tarigan <<< selanjutnya baca Hal. 2 Sabrina Gagal Jadi Pjs Bupati Labusel Pada mulanya, bandara ini diharapkan rampung pada akhir 2009. Namun rencana itu gagal. Selanjutnya pemerintah memper- kirakan selesai 2010. Hal ini juga diperkirakan gagal. Terakhir, ditar- getkan akan selesai pada Juli 2011. Banyak pihak memperkirakan bakal terus menerus molor. Ini akibat ketidakseriusan pe- merintah. Hal ini terlihat dari kurangnya dana yang disiapkan KPK dan BPK Usut Kuala Namu MEDAN – Pembangunan Bandara Kuala Namu, sebagai pengganti Polonia Medan molor terus. Terindikasi banyak masalah yang dihadapi proyek pembangunan bandara internasional itu. Ada yang menyangkut masalah HAM (hak azasi manusia) dan dugaan korupsi. Akibatnya, pembangunan menjadi tersendat-sendat. MEDAN - Randiman Tarigan, mantan Kepala Dinas (Kadis) Pertamanan Kota Medan diperiksa petugas Satuan III Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Direktorat (Dit) Reskrim Polda Sumut dalam kaitan dugaan korupsi APBD 2003- 2007 mencapai miliaran rupiah. Namun, hingga kemarin, status Randiman Tarigan yang kini menjabat sebagai Kepala Dinas Pendapatan Daerah (Kadispenda) Medan masih sebagai saksi. ”Betul ada kita periksa, dalam rangka penyelidikan untuk meminta dokumen dan inter- view,” kata Kasat III Tipikor AKBP Albert Sianipar kepada wartawan via telepon genggam, Rabu. Sementara itu, Kabid Humas Polda Sumut Kombes Pol Drs Baharudin Djafar menerangkan, Dinas PU Langkat Dilaporkan ke Polres <<< selanjutnya baca Hal. 2 JAKARTA - Komisi Pemberan- tasan Korupsi (KPK) terus me- ngusut kasus hutan di Riau. KPK memeriksa kembali bekas Ke- pala Dinas Kehutanan Riau tahun 2004-2005, Asral Rach- man. Asral sendiri telah ditahan pada awal Februari setelah KPK menetapkannya menjadi ter- sangka sejak dua tahun lalu. Asral ditahan atas dugaan korupsi kasus Penerbitkan Izin Usaha Pemanfaatan Hasil Hu- tan Kayu Hutan Tanaman (IUPHHK-HT) di Kabupaten Pelalawan, Riau. Asral men- datangi gedung KPK, Jalan HR Rasuna Said, Jakarta, dengan menggunakan mobil tahanan. Hanya saja, Asral masih eng- gan berkomentar kepada warta- wan dan langsung menuju ruang pemeriksaan.Juru bicara KPK Johan Budi ketika dikonfirmasi membenarkan bahwa penyidik KPK kembali melakukan peme- riksaan terhadap bekas Kadishut Riau tersebut. Menurut Johan, pemeriksaan itu merupakan yang ketiga kali- nya. "Kalau untuk ditetapkan ke P21, tentunya melihat bagai- mana perkembangan dari pe- nyidikan. Kalau masih belum lengkap tentu penyidik akan KPK Terus Usut Kasus Hutan Riau RUDOLF - DENNI PADAM I HAL 6 <<< selanjutnya baca Hal. 2 <<< selanjutnya baca Hal. 2 <<< selanjutnya baca Hal. 2 KOTA PINANG - Hajjah Sabrina dinilai gagal mengemban tugasnya sebagai pejabat sementara Bupati Labuhanbatu Selatan (Labusel). Banyak SKPD bermasalah di kabupaten itu, tapi tak pernah ditegur apalagi ditindak, sehingga kabupaten yang baru dimekarkan itu 'jalan ditempat'. Masyarakat di sana menilai, selama setahun Sabrina menjadi Pjs bupati, tak ada perbuatan nyata yang dilakukan. Buktinya, pertapakan kantor bupati hingga kini tak jelas. Selain itu, banyak proyek bermasalah yang dibiarkan begitu saja. Serta terjadi pungli di beberepa instansi, termasuk pengurusan KTP yang mencekik leher masyarakat. Masyarakat, mahasiswa dan pemuda Labusel selama tiga hari berturut-turut sejak Rabu hingga Jumat pekan lalu menyampaikan protes dan pernyataan sikap atas kekecawaan terhadap bupati. Mereka melakukan aksi damai dan menuntut agar bupati segera melakukan perbaikan terhadap keluhan masyarakat. Seperti yang dikatakan Nurbain SPdi selaku ketua gerakan mahasiswa, pemuda Labusel, bupati terkesan melindungdi SKPD yang diduga bermasalah. "Selama setahun ini, tidak ada sikap tegas dan seolah bupati tidak melakukan pengawasan terhadap SKPD yang bermasalah," ujar Nurbain. Nurbain membenarkan, selama setahun kepemimpin Sabrina banyak masalah yang muncul di Labusel. Contohnya, ketidakjelasan pertapakan kantor bupati. Banyaknya Pungli-pungli, banyak proyek yang bermasalah dan mahalnya kepengurusan KTP (Kartu Tanda Penduduk). Aksi yang dilancarkan mahasiswa dan pemuda itu mendapat dukungan dari masyarakat Labusel. Masyarakat merasa bangga dan mendukung aksi ini, karena aksi ini memperjuangkan masyarakat dan menyuarakan kebenaran. Peserta aksi kecewa terhadap pemkab, karena Pjs bupati Sabrina dan aparat tan menanggapi aksi pemuda dan mahasiswa tersebut. "Semua yang terjadi di Labusel adalah untuk pembangunan bandara baru tersebut dalam APBNyang beber- apa waktu lalu ditetapkan. Secara rinci, pembangunan Kuala Namu diperkirakan masih membutuhkan sekitar Rp1 triliun untuk merampungkan pekerjaan lapangan, dan sisanya sebesar Rp1,324 triliun untuk penyele- saian pekerjaan di tahun 2011. Rawan Korupsi Sementera Renaldi Effendi, MEDAN - Mantan pejabat bupati Kabupaten Labuhanbatu Utara (Labura) Drs Daudsyah MM diadu- kan ke Polda Sumut, karena telah menipu Johan, seorang pengusaha tinggal di Jalan Bantam Medan. Hasudungan Sinaga (31) selaku kuasa hukum Johan secara resmi, Kamis (10/3), mengadukan Daud- syah Munthe (52) warga kompleks Perumahan Dinas Bupati di Aek Kanopan dan temannya Syamsir Siregar (50) oknum PNS di ling- kungan Dinas Lingkungan Hidup di Labura. Pengaduan pengusaha itu dite- rima Ipda T.Tampubolon dengan bukti laporan STPL.No Pol-A/III/ 2010/tanggal 11 Maret 2010. Keterangan diperoleh KPK Pos di Mapoldsu, dugaan penipuan itu dilakukan Daudsyah terkait pem- bayaran untuk pembelian sebi- dang tanah a/n.Daudsyah, serta pembayaran (biaya) izin pendirian pabrik kelapa sawit di Desa Teluk Pulai, Kecamatan Kualuh Ledong, Kabupaten Labura. Hal ini dilaku- kan Daudsyah ketika masih seba- gai pejabat sementara bupati di kabupaten Labura. Kabarnya, untuk urusan izin PKS (pabrik kelapa sawit) dan pembelian sebidang tanah itu, Johan telah menyerahkan uang sebanyak Rp837.000.000 kepada Daudsyah saat menjabat bupati di Labura. Alangkah kecewanya sang pengusaha, karena sampai sekarang urusan dengan Daudsyah tak kunjung selesai, sementara Daudsyah tak lagi jadi pejabat bupati di kabupaten itu. Merasa telah ditipu, Johan memberikan kuasa hukum kepada Hasudungan Sinaga. Selanjutnya, Hasudungan sempat melaporkan kasus penipuan ini ke Polsek Kualuh Hulu, 5 Maret 2010. Na- mun karena nilai penipuan di atas Rp100 juta, maka yang berhak mengusutnya adalah petugas dari Mapolda. Karena alasan ini, maka Hasudungan melaporkannya ke Mapoldasu. Mendengar kabar Daudsyah TIPU PENGUSAHA MEDAN RP837 JUTA Daudsyah Diadukan ke Polda Sumut <<< selanjutnya baca Hal. 2 pemeriksaan Randiman Tarigan dilakukan Satuan Tipikor pada Selasa (9/3). Namun, statusnya masih sebagai saksi. ”Pemeriksaan itu dilakukan hanya untuk melihat apakah ada unsur korupsi di dinas (pertama- nan) tersebut,” terang Baharudin. Kata Baharudin, sebelumnya pihak Tipikor Polda Sumut menerima laporan dari masyara- kat diduga telah terjadi tindak pidana korupsi di dinas pertama- nan kota Medan saat instansi tersebut dipimpin Randiman MEDAN - Banyaknya oknum pejabat di lingkungan Pemkab Langkat yang telah atau sedang menjalani hukuman di balik jeruji besi karena tersandung kasus korupsi, ternyata tidak membuat jera oknum-oknum pejabat lainnya. Ini terbukti dengan banyak- nya ditemukan dugaan penger- jaan proyek pembangunan infra- struktur yang bersumber dari APBD Langkat tahun anggaran 2009, namun dikerjakan tidak sesuai dengan bestek bahkan ada yang sama sekali ditelantarkan. Walau demikian, anehnya Dinas Pekerjaan Umum (PU) Langkat selaku penanggungja- wab teknik dan pengawas pro- yek-proyek tersebut terkesan tak peduli, bahkan terindikasi ber- kolusi dengan para rekanan. Salah satu contoh adalah, proyek pengerasan jalan sepanjang 3500 x 3 meter di Dusun IV, Desa Alur Gadung, Kecamatan Sawit Seberang, Kabupaten Langkat. Demikian dikatakan Koor- dinator K Semar Sumut, Togar Lubis kepada wartawan, menyi- kapi banyaknya ditemukan pro- yek insfraktur yang ada di Ka- ] MEDAN - Proses serahterima pemakaian gedung RSUD Dr Pirngadi Medan (RSPM) dari kontraktor kepada pihak rumah sakit menuai sorotan, karena diduga sarat dugaan korupsi. “Tindakan kontraktor menye- rahterimakan pemakaian dalam kondisi pekerjaan belum selesai merupakan perbuatan melawan hukum,” kata wakil direktur LBH Medan, Muslim Muis, kemarin. Menurutnya, dalam kasus ini kontraktor dikategorikan melaku- kan pembohongan atau memani- pulasi fakta. Dengan modus serah- terima seolah-olah pembangunan gedung sudah selesai dikerjakan. “Dalam kasus ini dua unsur perbuatan pidana sebagaimana Korupsi Gedung RSPM Terkuak <<< selanjutnya baca Hal. 2 <<< selanjutnya baca Hal. 2 Pengamat Kebijakan Publik me- ngatakan, hendaknya Kemenhub melakukan evaluasi terhadap pembangunan Bandara Interna- sional Kuala Namu. Sebab, proyek tersebut tidak melalui uji kelaya- kan lokasi. Menurut Koordinator Jaringan Peduli Rakyat (JPR) itu, tidak selesainya pembangunan bandara tersebut gara-gara konsultan dan pelaksana proyeknya sejak tahun 2006 tidak memiliki analisis tanah yang detail. “Tahun 2007 dilaksanakan pe- nimbunan, ternyata tanah terse- but adalah rawa dan terdapat ali- ran air tanah di dalamnya,” kata- nya. Akhirnya, lanjutnya, proyek itu harus dilakukan desain ulang kon- struksi yang mengakibatkan ber- tambahnya anggaran pemba- ngunan. “Itu kan jadi pemborosan anggaran,” katanya. Renaldi menuding konsultan dan pelaksana proyek tidak mela- kukan studi secara komprehensif dalam pembangunan. Bahkan, diduga adanya indikasi mani- pulasi dengan membengkakkan anggaran yang dapat merugikan keuangan negara. “Rekonstruksi ulang inilah yang dikhawatirkan rawan ko- rupsi. Akibat tidak teliti di awal, maka bisa menimbulkan kerugian di akhir. Seharusnya hal yang seperti itu tidak terjadi,” paparnya. “Kami bukannya mau minta pembangunan ini diberhentikan, namun hanya dievaluasi saja,” ujarnya. Menangapi lambannya penye- lesaian Bandara Kuala Namu, anggota DPRD Provinsi Sumatera Utara, Ajib Shah, meminta agar pihak Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) dan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) harus turun me- MEDAN - Batalnya pasangan Rudolf Pardede/Afifuddin Lubis maju sebagai calon Walikota/ Wakil Walikota Medan menunai protes dari berbagai kalangan. Keputusan KPU Medan itu dini- lai kental dengan nuansa politis. Pasangan Rudolf/Afifuddin akan menempuh jalur hukum. Ditemui Sabtu petang, Afi- fuddin Lubis mengaku kecewa atas pengumuman hasil veri- fikasi KPU kota Medan. Dia ber- sama Rudolf Pardede dinyata- kan KPU Medan tidak lulus verivikasi persyaratan sebagai Calon Walikota/Wakil Walikota pada Pilkada, 12 Mei mendatang. Afif, sapaan akrab mantan Walikota Medan ini mengatakan, KPU Kota Medan gegabah da- lam mengambil keputusan dan putusan itu bertentangan dengan aturan demokrasi yang sehat. Dikatakan Afif, sebelumnya KPU Pusat telah menyatakan berkas Rudolf-Afif memenuhi syarat untuk maju sebagai calon Walikota Medan. "Mengenai le- KPU Gegabah, Pendukung Rudolf/Afifuddin Marah PROTES - Massa pendukung Rudolf Pardede/Afifuddin Lubis yang tergabung dalam GMPPD (Gerakan Masyarakat Peduli Pilkada Damai) melakukan protes atas hasil vervikasi KPU Medan, Sabtu. (KPK POS/IST) <<< selanjutnya baca Hal. 2 "Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) dan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) harus turun mengusut mega proyek Bandara Kuala Namu yang telah menghabiskan uang rakyat yang tidak sedikit tersebut" AJIB SHAH Anggota DPRD Provinsi Sumatera Utara

Upload: harian-andalas

Post on 23-Mar-2016

372 views

Category:

Documents


19 download

DESCRIPTION

KPK POS EDISI 89

TRANSCRIPT

Harga Eceran (Kota Medan):Rp.2.500/eksemplar

EDISI 8915 - 21 MARET 2010

Redaksi/Usaha:Jl T.A. Hamzah Komp. Ruko Griya Riatur Blok B 181 Medan

Penerbit :PT Karya Peduli KebangsaanK O R A N K O R U P S I P O L I T I K K R I M I N A L

KPKPOS

MenjeratPolitikus

<<< selanjutnya baca Hal. 2

K OLOM REDAKSI

KOMISI Pemberantasan Korupsi(KPK) tak perlu ragu untuk menun-taskan kasus suap terhadap politi-kus. Menjerat mereka secarabertahap memang akan mengu-rangi tekanan politik, namun jelasmemakan waktu. Itu pentingnyapartai politik menyokong KPKmembersihkan parlemen dari politi-kus yang korup.

Sikap penyidik KPK yang ku-rang tegas tampak dalam penanga-nan kasus suap pemilihan DeputiGubernur Senior Bank IndonesiaMiranda Goeltom pada 2004. Ba-nyak sekali politikus Senayan yangdiduga menerima duit terkait denganpemilihan ini. Tapi sejauh ini baruempat orang yang dijadikan ter-sangka, yakni Dudhie MakmunMurod (PDI Perjuangan), EndinSoefihara (Partai Persatuan Pem-bangunan), Udju Djuhaeri (TNI/Polri), dan Hamka Yandhu (PartaiGolkar).

Banyaknya politikus yang terse-ret dan terungkap pula dalam sidangpembacaan dakwaan terhadapDudhie kemarin. Jaksa menyebut-kan nama politikus lain di PDIP yang

JAKARTA - Imbas dari kepu-tusan paripurna DPR yangberujung pada opsi adanyapelanggaran aturan dalamproses pemberian dana ta-langan Rp6,7 triliun untukBank Century, belum reda. Be-lakangan, sikap kritis FraksiPersatuan Pembangunan(FPPP) dengan memilih opsitersebut berbuah akan tersing-kirnya Hasrul Azwar, ketuafraksi partai itu di Senayan.

Sumber menyebutkan, diadianggap tidak mampu me-ngendalikan anggota fraksinya,sehingga akhirnya memilih opsiC, yang jelas-jelas bertentangandengan pilihan Fraksi PartaiDemokrat sebagai pemimpinkoalisi yang memilih opsi Aterkait sikap terhadap kasusBank Century.

“Mereka yang memiliki ja-batan di fraksi terancam bakaldicopot dari jabatannya karenadianggap tak mampu ‘menga-mankan’ kepentingan koalisi dipansus hak angket Bank Cen-tury,” tuturnya.

Kabar yang berembus digedung parlemen, giliran perta-ma yang bakal dicopot adalahKetua FPPP Hasrul Azwar.Sumber itu menambahkan,pergantian Hasrul juga sebagaiwin-win solution terhadapposisi PPP, terutama di Kabinet

Ketua F-PPPBakal Diganti

Tipikor Poldasu Periksa Randiman Tarigan

<<< selanjutnya baca Hal. 2

Sabrina Gagal Jadi Pjs Bupati Labusel

Pada mulanya, bandara inidiharapkan rampung pada akhir2009. Namun rencana itu gagal.Selanjutnya pemerintah memper-kirakan selesai 2010. Hal ini jugadiperkirakan gagal. Terakhir, ditar-getkan akan selesai pada Juli 2011.Banyak pihak memperkirakanbakal terus menerus molor.

Ini akibat ketidakseriusan pe-merintah. Hal ini terlihat darikurangnya dana yang disiapkan

KPK dan BPK Usut Kuala NamuMEDAN – Pembangunan Bandara Kuala Namu, sebagaipengganti Polonia Medan molor terus. Terindikasi banyakmasalah yang dihadapi proyek pembangunan bandarainternasional itu. Ada yang menyangkut masalah HAM (hakazasi manusia) dan dugaan korupsi. Akibatnya,pembangunan menjadi tersendat-sendat.

MEDAN - RandimanTarigan, mantanKepala Dinas (Kadis)Pertamanan KotaMedan diperiksapetugas Satuan IIITindak PidanaKorupsi (Tipikor)Direktorat (Dit)Reskrim Polda Sumutdalam kaitan dugaankorupsi APBD 2003-2007 mencapaimiliaran rupiah.

Namun, hingga kemarin,status Randiman Tarigan yangkini menjabat sebagai KepalaDinas Pendapatan Daerah(Kadispenda) Medan masihsebagai saksi.

”Betul ada kita periksa, dalamrangka penyelidikan untukmeminta dokumen dan inter-view,” kata Kasat III TipikorAKBP Albert Sianipar kepadawartawan via telepon genggam,Rabu.

Sementara itu, Kabid HumasPolda Sumut Kombes Pol DrsBaharudin Djafar menerangkan,

Dinas PU LangkatDilaporkan ke Polres

<<< selanjutnya baca Hal. 2

JAKARTA - Komisi Pemberan-tasan Korupsi (KPK) terus me-ngusut kasus hutan di Riau. KPKmemeriksa kembali bekas Ke-pala Dinas Kehutanan Riautahun 2004-2005, Asral Rach-man. Asral sendiri telah ditahanpada awal Februari setelah KPKmenetapkannya menjadi ter-sangka sejak dua tahun lalu.

Asral ditahan atas dugaankorupsi kasus Penerbitkan IzinUsaha Pemanfaatan Hasil Hu-tan Kayu Hutan Tanaman(IUPHHK-HT) di KabupatenPelalawan, Riau. Asral men-datangi gedung KPK, Jalan HRRasuna Said, Jakarta, dengan

menggunakan mobil tahanan.Hanya saja, Asral masih eng-

gan berkomentar kepada warta-wan dan langsung menuju ruangpemeriksaan.Juru bicara KPKJohan Budi ketika dikonfirmasimembenarkan bahwa penyidikKPK kembali melakukan peme-riksaan terhadap bekas KadishutRiau tersebut.

Menurut Johan, pemeriksaanitu merupakan yang ketiga kali-nya. "Kalau untuk ditetapkan keP21, tentunya melihat bagai-mana perkembangan dari pe-nyidikan. Kalau masih belumlengkap tentu penyidik akan

KPK Terus Usut KasusHutan Riau

RUDOLF - DENNI PADAM I HAL 6

<<< selanjutnya baca Hal. 2

<<< selanjutnya baca Hal. 2

<<< selanjutnya baca Hal. 2

KOTA PINANG - Hajjah Sabrina dinilaigagal mengemban tugasnya sebagaipejabat sementara Bupati LabuhanbatuSelatan (Labusel). Banyak SKPDbermasalah di kabupaten itu, tapi takpernah ditegur apalagi ditindak, sehinggakabupaten yang baru dimekarkan itu 'jalanditempat'.

Masyarakat di sana menilai, selamasetahun Sabrina menjadi Pjs bupati, takada perbuatan nyata yang dilakukan.Buktinya, pertapakan kantor bupatihingga kini tak jelas. Selain itu, banyak

proyek bermasalah yang dibiarkan begitusaja. Serta terjadi pungli di beberepainstansi, termasuk pengurusan KTP yangmencekik leher masyarakat.

Masyarakat, mahasiswa dan pemudaLabusel selama tiga hari berturut-turutsejak Rabu hingga Jumat pekan lalumenyampaikan protes dan pernyataansikap atas kekecawaan terhadap bupati.Mereka melakukan aksi damai danmenuntut agar bupati segera melakukanperbaikan terhadap keluhan masyarakat.

Seperti yang dikatakan Nurbain SPdi

selaku ketua gerakan mahasiswa, pemudaLabusel, bupati terkesan melindungdiSKPD yang diduga bermasalah. "Selamasetahun ini, tidak ada sikap tegas dan seolahbupati tidak melakukan pengawasanterhadap SKPD yang bermasalah," ujarNurbain.

Nurbain membenarkan, selama setahunkepemimpin Sabrina banyak masalah yangmuncul di Labusel. Contohnya,ketidakjelasan pertapakan kantor bupati.Banyaknya Pungli-pungli, banyak proyekyang bermasalah dan mahalnya

kepengurusan KTP (Kartu TandaPenduduk).

Aksi yang dilancarkan mahasiswa danpemuda itu mendapat dukungan darimasyarakat Labusel. Masyarakat merasabangga dan mendukung aksi ini, karena aksiini memperjuangkan masyarakat danmenyuarakan kebenaran. Peserta aksikecewa terhadap pemkab, karena Pjsbupati Sabrina dan aparat tan menanggapiaksi pemuda dan mahasiswa tersebut.

"Semua yang terjadi di Labusel adalah

untuk pembangunan bandara barutersebut dalam APBNyang beber-apa waktu lalu ditetapkan.

Secara rinci, pembangunanKuala Namu diperkirakan masihmembutuhkan sekitar Rp1 triliununtuk merampungkan pekerjaanlapangan, dan sisanya sebesarRp1,324 triliun untuk penyele-saian pekerjaan di tahun 2011.

Rawan KorupsiSementera Renaldi Effendi,

MEDAN - Mantan pejabat bupatiKabupaten Labuhanbatu Utara(Labura) Drs Daudsyah MM diadu-kan ke Polda Sumut, karena telahmenipu Johan, seorang pengusahatinggal di Jalan Bantam Medan.

Hasudungan Sinaga (31) selakukuasa hukum Johan secara resmi,Kamis (10/3), mengadukan Daud-syah Munthe (52) warga kompleksPerumahan Dinas Bupati di AekKanopan dan temannya SyamsirSiregar (50) oknum PNS di ling-kungan Dinas Lingkungan Hidupdi Labura.

Pengaduan pengusaha itu dite-rima Ipda T.Tampubolon denganbukti laporan STPL.No Pol-A/III/2010/tanggal 11 Maret 2010.

Keterangan diperoleh KPK Posdi Mapoldsu, dugaan penipuan itudilakukan Daudsyah terkait pem-bayaran untuk pembelian sebi-dang tanah a/n.Daudsyah, sertapembayaran (biaya) izin pendirianpabrik kelapa sawit di Desa TelukPulai, Kecamatan Kualuh Ledong,Kabupaten Labura. Hal ini dilaku-kan Daudsyah ketika masih seba-gai pejabat sementara bupati dikabupaten Labura.

Kabarnya, untuk urusan izinPKS (pabrik kelapa sawit) danpembelian sebidang tanah itu,Johan telah menyerahkan uangsebanyak Rp837.000.000 kepadaDaudsyah saat menjabat bupati diLabura. Alangkah kecewanya

sang pengusaha, karena sampaisekarang urusan dengan Daudsyahtak kunjung selesai, sementaraDaudsyah tak lagi jadi pejabatbupati di kabupaten itu.

Merasa telah ditipu, Johanmemberikan kuasa hukum kepadaHasudungan Sinaga. Selanjutnya,Hasudungan sempat melaporkankasus penipuan ini ke PolsekKualuh Hulu, 5 Maret 2010. Na-mun karena nilai penipuan di atasRp100 juta, maka yang berhakmengusutnya adalah petugas dariMapolda. Karena alasan ini, makaHasudungan melaporkannya keMapoldasu.

Mendengar kabar Daudsyah

TIPU PENGUSAHA MEDAN RP837 JUTA

Daudsyah Diadukan ke Polda Sumut

<<< selanjutnya baca Hal. 2

pemeriksaan Randiman Tarigandilakukan Satuan Tipikor padaSelasa (9/3). Namun, statusnyamasih sebagai saksi.

”Pemeriksaan itu dilakukanhanya untuk melihat apakah adaunsur korupsi di dinas (pertama-nan) tersebut,” terang Baharudin.

Kata Baharudin, sebelumnyapihak Tipikor Polda Sumutmenerima laporan dari masyara-kat diduga telah terjadi tindakpidana korupsi di dinas pertama-nan kota Medan saat instansitersebut dipimpin Randiman

MEDAN - Banyaknya oknumpejabat di lingkungan PemkabLangkat yang telah atau sedangmenjalani hukuman di balikjeruji besi karena tersandungkasus korupsi, ternyata tidakmembuat jera oknum-oknumpejabat lainnya.

Ini terbukti dengan banyak-nya ditemukan dugaan penger-jaan proyek pembangunan infra-struktur yang bersumber dariAPBD Langkat tahun anggaran2009, namun dikerjakan tidaksesuai dengan bestek bahkan adayang sama sekali ditelantarkan.

Walau demikian, anehnya

Dinas Pekerjaan Umum (PU)Langkat selaku penanggungja-wab teknik dan pengawas pro-yek-proyek tersebut terkesan takpeduli, bahkan terindikasi ber-kolusi dengan para rekanan.Salah satu contoh adalah, proyekpengerasan jalan sepanjang 3500x 3 meter di Dusun IV, Desa AlurGadung, Kecamatan SawitSeberang, Kabupaten Langkat.

Demikian dikatakan Koor-dinator K Semar Sumut, TogarLubis kepada wartawan, menyi-kapi banyaknya ditemukan pro-yek insfraktur yang ada di Ka-

]MEDAN - Proses serahterimapemakaian gedung RSUD DrPirngadi Medan (RSPM) darikontraktor kepada pihak rumahsakit menuai sorotan, karenadiduga sarat dugaan korupsi.

“Tindakan kontraktor menye-rahterimakan pemakaian dalamkondisi pekerjaan belum selesaimerupakan perbuatan melawanhukum,” kata wakil direktur LBHMedan, Muslim Muis, kemarin.

Menurutnya, dalam kasus inikontraktor dikategorikan melaku-kan pembohongan atau memani-pulasi fakta. Dengan modus serah-terima seolah-olah pembangunangedung sudah selesai dikerjakan.

“Dalam kasus ini dua unsurperbuatan pidana sebagaimana

Korupsi Gedung RSPM Terkuak

<<< selanjutnya baca Hal. 2

<<< selanjutnya baca Hal. 2

Pengamat Kebijakan Publik me-ngatakan, hendaknya Kemenhubmelakukan evaluasi terhadappembangunan Bandara Interna-sional Kuala Namu. Sebab, proyektersebut tidak melalui uji kelaya-kan lokasi.

Menurut Koordinator JaringanPeduli Rakyat (JPR) itu, tidakselesainya pembangunan bandaratersebut gara-gara konsultan danpelaksana proyeknya sejak tahun2006 tidak memiliki analisis tanahyang detail.

“Tahun 2007 dilaksanakan pe-nimbunan, ternyata tanah terse-but adalah rawa dan terdapat ali-ran air tanah di dalamnya,” kata-nya.

Akhirnya, lanjutnya, proyek ituharus dilakukan desain ulang kon-struksi yang mengakibatkan ber-tambahnya anggaran pemba-ngunan. “Itu kan jadi pemborosananggaran,” katanya.

Renaldi menuding konsultandan pelaksana proyek tidak mela-kukan studi secara komprehensifdalam pembangunan. Bahkan,

diduga adanya indikasi mani-pulasi dengan membengkakkananggaran yang dapat merugikankeuangan negara.

“Rekonstruksi ulang inilahyang dikhawatirkan rawan ko-rupsi. Akibat tidak teliti di awal,maka bisa menimbulkan kerugiandi akhir. Seharusnya hal yangseperti itu tidak terjadi,” paparnya.

“Kami bukannya mau minta

pembangunan ini diberhentikan,namun hanya dievaluasi saja,”ujarnya.

Menangapi lambannya penye-lesaian Bandara Kuala Namu,anggota DPRD Provinsi SumateraUtara, Ajib Shah, meminta agarpihak Badan Pemeriksa Keuangan(BPK) dan Komisi PemberantasanKorupsi (KPK) harus turun me-

MEDAN - Batalnya pasanganRudolf Pardede/Afifuddin Lubismaju sebagai calon Walikota/Wakil Walikota Medan menunaiprotes dari berbagai kalangan.Keputusan KPU Medan itu dini-lai kental dengan nuansa politis.Pasangan Rudolf/Afifuddinakan menempuh jalur hukum.

Ditemui Sabtu petang, Afi-fuddin Lubis mengaku kecewaatas pengumuman hasil veri-fikasi KPU kota Medan. Dia ber-sama Rudolf Pardede dinyata-kan KPU Medan tidak lulus

verivikasi persyaratan sebagaiCalon Walikota/Wakil Walikotapada Pilkada, 12 Mei mendatang.

Afif, sapaan akrab mantanWalikota Medan ini mengatakan,KPU Kota Medan gegabah da-lam mengambil keputusan danputusan itu bertentangan denganaturan demokrasi yang sehat.

Dikatakan Afif, sebelumnyaKPU Pusat telah menyatakanberkas Rudolf-Afif memenuhisyarat untuk maju sebagai calonWalikota Medan. "Mengenai le-

KPU Gegabah, PendukungRudolf/Afifuddin Marah

PROTES - Massa pendukung Rudolf Pardede/Afifuddin Lubis yang tergabung dalam GMPPD(Gerakan Masyarakat Peduli Pilkada Damai) melakukan protes atas hasil vervikasi KPU Medan,Sabtu. (KPK POS/IST)

<<< selanjutnya baca Hal. 2

"Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) dan KomisiPemberantasan Korupsi (KPK) harus turunmengusut mega proyek Bandara Kuala Namu yangtelah menghabiskan uang rakyat yang tidak sedikittersebut"

AJIB SHAHAnggota DPRD Provinsi Sumatera Utara

KPK POS

SAMBUNGANE D I S I 89

15 - 21 MARET 2010

2

KKKKKPPPPPKKKKKPOSKORAN KORUPSI POLITIK KRIMINAL

Penerbit : PT Karya Peduli Kebangsaan; Pimpinan Umum : H Baharuddin; Wakil Pimpinan Umum: Drs MA Siddik Surbakti; Pemimpin Perusahaan: Amiruddin; Pemimpin Redaksi: SyafaruddinLubis; Redaktur Eksekutif : Ir H Benny Yuswar; Sekretaris Redaksi : Lindawati; Redaktur: Mursal Harahap, Mei Leandha; Koordinator Daerah: Manaon Lubis; Wartawan : Khairuddin Tanjung,Zulpiana, Mea Sarumaha; Penterjemah; P Ketaren; Penasehat Hukum : Eggy Sujana SH, MSi, Syahril SH SpN, Nuralamsyah SH MH, Affan Ramadeni SH, Abu Bokar Tambak SH MHum, H DarmaBakti SH SE MH, Afrizon Alwi SH MH, Edi Suparno SH, Mazwindra SH, Ahmad Herman Bispo SH, Azwir Agus SH MHum, H Ayub SH, Ikhwaluddin Simatupang SH MHum; Alamat Redaksi/ Tata Usaha: Jl T.A. Hamzah Komp. Ruko Griya Riatur Blok B 181 Medan , Telepon: (061) 8449800 ; Fax: (061) 8462800, E-mail: [email protected]; Bank: BNI ’46 Cabang Jl Sutomo a.n. Baharuddin; No.Rekening: 0148120706; Tarif Iklan: Umum Hitam Putih: Rp7.500/mm kolom, warna: Rp15.000/mm kolom, Keluarga: Rp5.000/mm kolom; ISI DI LUAR TANGGUNGJAWAB PERCETAKAN

DAUDSYAH DIADUKAN KE POLDA SUMUT ............................................................... dari hal 1

MENJERAT ......................... dari hal 1

diduga menerima suap. Bahkan di antara mereka, misalnya PandaNababan, masih aktif di Senayan. Data yang disampaikan olehpenuntut jelas berdasarkan hasil penyidikan KPK.

Itulah yang mengherankan. Kenapa penyidik KPK tidak langsungmengusut dan menjerat mereka? Masyarakat akan semakin bingungbila nanti dalam sidang tersangka lain, misalnya Hamka Yandhu,juga muncul lagi nama-nama tambahan yang diduga menerima suap.Dengan membiarkan kasus ini terbongkar di pengadilan, KPKmemang terhindar dari tekanan partai politik. Tapi lembaga iniseharusnya tetap berpijak pada prosedur hukum.

Jika memang bukti-bukti sudah ada, tidak perlu ragu untuk menjeratsemua politikus yang terlibat kasus suap pemilihan Miranda. Sesuaidengan data dari Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan,sebanyak 41 anggota Komisi Keuangan Dewan Perwakilan Rakyatsaat itu diduga menerima suap berupa cek perjalanan.

KPK tak kesulitan menuntaskan kasus ini karena pihak yangmenerbitkan cek sudah dilacak. Para politikus yang mencairkan cekpun diketahui. Ada yang mencairkan sendiri, ada pula yangmenyuruh sopir atau pembantunya. Kini hanya tinggal menunggukeberanian KPK bertindak. (***)

Tarigan.Karena itu, penyidik memanggil Randiman Tarigan

untuk meminta dokumen terkait dugaan korupsi danmenginterview-nya. ”Kita masih mempelajari doku-mennya,” tandas Baharudin.

Sejauh ini, belum diperoleh data spesifik tentangdugaan tindak pidana korupsi yang dilakukan Randi-man Tarigan semasa memimpin Dinas Pertamanan.Konon, selama 2003-2007 (semasa menjabat), Randi-man Tarigan diduga telah melakukan korupsi miliaranrupiah, dalam hal perawatan dan mark up pengadaanbarang. (KT)

TIPIKOR POLDASU... dari hal 1

bupaten Langkat diduga tidak sesuai dengan bestek,Rabu lalu di Medan.

Berdasarkan investigasi yang dilakukan oleh Kelom-pok Kerja (Pokja) Investigasi Kelompok Studi danEdukasi Masyarakat Marginal (K-SEMAR) SumateraUtara, sampai dengan tanggal 18 Februari 2010, kondisipengerjaan proyek tersebut sepanjang + 1000 meter telahselesai dikerjakan, sepanjang + 1400 meter belum digilasdan sepanjang + 1100 meter sama sekali tidak dikerjakan.

Padahal mengacu Keputusan Presiden RI Nomor : 80tahun 2003, seluruh proyek yang bersumber dariAnggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD)harus sudah selesai dikerjakan paling lambat tanggal31 Desember tahun berjalan.

“Pada tanggal 6 Februari 2010 lalu, kita telahsampaikan permohonan klarifikasi tentang proyektersebut kepada Kadis PU Langkat dengan surat Nomor: 82/K-SEMAR/II/2010.Namun, tidak mendapat jawa-ban dan pengerjaan proyek tersebut tetap ditelantarkan.Hal ini jelas berpotensi merugikan keuangan negara ataukeuangan daerah, makanya kita laporkan kepadapenyidik Polres Langkat,” kata Togar.

Menurut Togar, dalam laporan pengaduan tersebut,K-SEMAR Sumut juga minta kepada penyidik PolresLangkat agar segera memeriksa Staf Dinas PekerjaanUmum Kabupaten Langkat yang bertanggung jawabatas pelaksanaan proyek tersebut. (FR)

DINAS PU .............................. dari hal 1

diadukan ke Mapoldasu, se-jumlah 'panglima talam' diAek Kanopan mulai kasakkusuk. Masih ada saja kala-ngan yang membela Daud-syah dan berusaha agar man-tan pejabat bupati itu terbe-bas dari jeratan hukum.

Namun tak sedikit yang

mendukung pengaduan yangdisampaikan pengusaha ter-sebut. Masyarakat di Laburamendesak jajaran Poldasubertindak cepat mengusutkasus dugaan penipuan ini.Penegakan hukum harus di-laksanakan bagi siapapun dinegeri ini.

Sementara Hasudungansendiri tetap bersikukuh agarkasus ini tetap dilanjutkansampai kemana pun. "Tidakada damai. Tidak ada katamundur," kata Hasudungan.

Hasudungan juga mem-perlihatkan bukti-bukti tran-sfer uang dari sang pengu-

saha ke Daudsyah beberapawaktu lalu. Bukti transferuang itu di antaranya mela-lui bank Mandiri ditujukanatas nama Syamsir Siregarselaku orang kepercayaanDaudsyah.

Selanjutnya bukti transferuang ke bank Sumut atas

nama Daudsyah sebanyaktiga kali, senilaiRp350.000,000. Dengan rin-cian tanggal 21/8/09 seba-nyak Rp200 juta dan tanggal31/8/09 Rp100 juta sertatanggal tanggal 15/09/09sebesar Rp 50 juta.

(TIM)

diatur dalam UU tentangpemberantasan korupsi ter-penuhi. Untuk itu, dipastikankeuangan negara dirugikan,”katanya.

Menurutnya, Kejatisu ha-rus segera melakukan tinda-kan nyata dengan melaku-kan penyelidikan. “Langkahawal Kejatisu segera mem-buat police line di area ge-dung yang menjadi objekhukum dan menyita barang-bukti,” terangnya.

Upaya ini, tambahnya,agar para pihak yang didugaterlibat dalam kasus itu tidakbisa menghilangkan barangbukti. “Untuk memudahkanpenyelidikan kasus ini, upayapenyitaan barang bukti harussegera dilakukan,” ujarnya.

Terkait dugaan korupsiini, Kejaksaan Tinggi Sumut(Kejatisu) tengah menungguhasil audit Badan Pemerik-saan Keuangan dan Pemba-ngunan (BPKP) Sumut ter-kait proses serahterima pe-

makaian gedung RSU DrPirngadi Medan darikontraktor yang diduga saratdugaan korupsi.

”Tim masih menungguhasil audit BPKP yang me-nurut informasi sudah turunke RSU Pirngadi Medan ter-kait kasus itu, “ kata KasiPenerangan dan Hukum /Humas Kejatisu, Edi IrsanKurniawan Tarigan.

Menurut Tarigan, begituhasil audit BPKP final danmenyatakan ada kerugiankeuangan negara dalam pro-ses serahterima itu, tim Keja-tisu akan langsung menin-daklanjutinya. “Kalau hasilaudit sudah diterima, timakan melakukan penyelidi-kan yang lebih mendalamuntuk mendapatkan alatbukti permulaan yang cu-kup,” tegas Tarigan.

”Kalau alat bukti sudahdalam genggaman tim pe-nyidikan, maka kasusnyaakan ditingkatkan ke arah

penyidikan. Begitu tahapan-nya dengan didahului prosespemeriksaan sejumlah saksi-saksi yang memang didugaterlibat baik langsung mau-pun tidak langsung dalamkasus itu,“ tegasnya.

Memang sejuah ini, tam-bah Tarigan, pihaknya belumada menerima secara resmilaporan terkait kasus itu.“Meski demikian, tanpa adalaporan pun kalau memangada temuan yang didukungalat bukti kuat, tim akanterus melakukan pendala-man,” ujarnya.

Dilaporkan, BPKP yangsedang melakukan audit diRumah Sakit Umum DaerahDr Pirngadi, juga memeriksakontrak kerja proyek lan-jutan pembangunan GedungKelas III. Kontrak kerja yangdiperiksa tersebut meliputinilai proyek, fasilitas bangu-nan, lamanya waktu peker-jaan, proses serah terima danlain-lain.

Selama ini, serah terimagedung berlantai empat ter-sebut menjadi sorotan De-wan Perwakilan RakyatDaerah Kota Medan danDewan Perwakilan RakyatDaerah Provinsi SumateraUtara. Sebab, gedung terse-but belum rampung 100%,namun telah diserahterima-kan dari pihak KontraktorPT Putri Mahakam kepadapihak RSPM.

Buktinya, pihak RSPMtelah menggunakan seluruhfasilitas dan ruangan di lantaiI gedung tersebut. Sementara,hingga Maret 2010 ruangan dilantai II, III dan IV belum bisadigunakan untuk rawat inappasien miskin.

Ketua Komisi E DPRDProvinsi Sumut, BrilianMoktar, yang tiga kali me-ninjau gedung tersebut me-nyatakan, banyak kejang-galan yang terlihat padaproyek tersebut. Salah satu-nya, gedung tersebut telah

diserahterimakan dalam kon-disi belum rampung 100%.

Sedang Muslim Muis me-ngatakan, BPKP harus tran-sparan menyampaikan kepublik terkait audit yangmereka lakukan terhadapkasus itu. “Apapun hasilnya,BPKP harus beberkan kepadapublik, hingga tidak menim-bulkan asumsi lain terhadaplembaga itu,“ katanya.

Menurut Muslim, hasil au-dit BPKP itu tidak saja dise-rahkan kepada lembaga pe-negak hukum seperti kejak-saan dan kepolisian, tapidisampaikan juga kepadasejumlah instansi lain. Lebihbaiknya lagi, menurut Mus-lim, disampaikan kepadamasyarakat.

”Jika nanti audit sudahfinal, maka pihak kejaksaanatau kepolisian cepat menun-taskan kasus ini, jangan au-dit sudah diketahui, namunpenanganan kasusnya jalandi tempat,“ ujarnya. (TIM)

KORUPSI GEDUNG RSPM TERKUAK ...................................................................................... dari hal 1

SBY. “Dalam waktu dekat akan ada rapat pengurus harianpusat membahas pergantian Hasrul,” ungkapnya.

Mereka yang diperkirakan bakal menggantikan Hasrul,di antaranya Wan Abubakar, mantan Wakil Gubernur Riauyang kini anggota Komisi IV DPR. Selain itu, ada namaMaiyasyak Johan, anggota Komisi XI DPR. Mereka satufraksi dengan Hasrul. Menanggapi kabar itu, SekretarisFraksi PPP di DPR Moh Romahurmuziy mengelak untukberkomentar. “Saya no comment dulu untuk hal ini,”katanya. Namun, dia tak membantah adanya desas-desustersebut. (SP/FR)

KETUA F-PPP ................. dari hal 1

KPK DAN BPK USUT KUALA NAMU ....................................................................................... dari hal 1

tanggungjawab pimpinan. Karenanya, bupati harusbertanggungjawab atas masalah yang terjadi di Labusel,"tegas Nurbain.

Aksi simpatik yang dilancar mahasiswa dan pemudaitu juga didukung beberapa elemen pemuda dan lembagamasyarakat yang dipromotori Gempa Labusel danGMPLB. Ketua Gempa Nazrul Fahmi mengatakan, aksiini tidak ditunggangi dan dipromotori siapapun. "Aksi initidak ada muatan politis. Aksi betul-betul murni," tegasnya.

Apabila aksi ini tidak ditanggapi, kata ketua Gempa,pihaknya akan menghadirkan massa yang lebih banyak danmeminta masyarakat agar mendukungnya. Pantauan KPKPos, aksi mahasiswa dan pemuda ini berjalan tertib. (ZAM)

SABRINA GAGAL ....... dari hal 1

Karena selain memberi-kan dampak positif bagipembangunan daerah jugamempunyai manfaat besarbagi rakyat Deli Serdang.Untuk itu perlu pengkajianlebih matang dalam Musren-bang guna mewaspadai tim-bulnya ekses-ekses negatifdari dua mega proyek itu.

Bupati Deli Serdang DrsH Amri Tambunan menegas-kan hal ini pada pembukaanMusrenbang Kabupaten DeliSerdang 2010 yang dihadiriWakil Bupati Deli Serdang HZainuddin Mars, unsur Mus-pida Deli Serdang, Ketua DP-RD DS Hj Fatmawati, Kepa-la Bappeda Sumut Ir H Ria-

dil Akhir Lubis Msi, KadisJalan dan Jembatan SumutIr H Marapinta Harahap,Ketua TP PKK Ir Hj AnitaAmri Tambunan, Ketua GOP-TKI Hj Asdiana Zainuddinserta seluruh pimpinan SK-PD, akademisi, camat se DeliSerdang dan sejumlah tokohmasayarakat.

Pada kesempatan itu, bu-pati menegaskan beberapahal penting untuk menjadiperhatian dalam penyusunanprogram pembangunan ta-hun 2011 diantaranya pe-nyusunan program harus di-dasarkan pada skala prio-

ritas sesuai kondisi, potensidan masalah daerah, padu-kan dan serasikan antarabottom up dengan top downplanning.

Selain itu, program kegia-tan harus mencakup semuasektor dengan penekananpada sektor pendidikan, kese-hatan dan infra struktur da-lam rangka peningkatan pe-rekonomian masyarakat ser-ta memprioritaskan usulanmasyarakat yang telah me-nunjukkan partisipasinyamelalui swadaya masyara-kat.

Sebelumnya, Ka Bappeda

Delui serdang Ir Irman DJOemar melalui Kabid SosbudDrs Rio Siswanto dalam la-porannya menyebutkan pe-laksanaan Musrenbang un-tuk menghimpun masukandan penyempurnaan ranca-ngan awal RKPD yang sebe-lumnya telah diawali Mus-renbang desa/kelurahan danMusrenbang kecamatan. Ser-ta forum SKPD memuat pri-oritas pembangunan daerahdan informasi mengenai ke-giatan yang pendanaannyaberasal dari APBD kabu-paten, propinsi, APBN dansumber lainnya.(PS).

Deli Serdang Siap Jadi Pilot Projek RaksasaLUBUK PAKAM - Pemkab Deli Serdangmempersiapkan diri untuk kesuksesanpembangunan Bandara Kuala Namu dan WadukLau Simeme yang merupakan dua mega proyek diwilayah itu.

Ph Walikota MedanPimpin Apel PagiMEDAN - Pelaksana Harian Walikota Medan DrsH Muhammad Fitriyus SH MSP mengatakan,siapapun orangnya yang menjadi pimpinan, tugasharus berjalan dengan baik sebagai mana biasanya,orangnya boleh berganti tetapi tugas dan tanggungjawabnya tetap.

Hal ini disampaikannya pada saat memimpinapel pagi di halaman tengah balai Kota Medan,dihadiri para asisten, sejumlah Kepala Bandan danKantor, Kabag serta staf di jajaran sekretariatPemko Medan, Senin lalu.

Disampaikannya, Pj Walikota Medan sedangmelaksanakan ibadah umroh, dalam situasibagaimanapun apakah Walikotanya tidak beradadi tempat, namun tanggung jawab dan tugas harusdilaksanakan sebaiknya.(VIN)

ngusut mega proyek yangtelah menghabiskan uangrakyat yang tidak sedikittersebut.

“Kita curiga ada indikasimark-up, sebab selalu adaperubahan angka-angka da-lam proyek pengembanganKuala Namu ini,” tegas ketuaKomisi D DPRD ProvinsiSumut ini, kemarin.

Dia juga meragukan pe-nyelesaian bandara KualaNamu dapat dilakukan tepatwaktu, sedangkan dana yangdisediakan pemerintah sa-ngat terbatas, dan cenderungtidak mencukupi. Hal inilahyang membuatnya merasasedikit heran mengapa pem-bangunan Kuala Namu yangmembutuhkan dana yang

cukup besar dibandingkandengan pembangunan ban-dara di daerah lain, namunselalu terhambat dalampelaksanaan pembangunan-nya.

”Kita minta anggaranpembangunan bandara Kua-la Namu ini untuk segera di-audit, karena ada dugaan in-dikasi mark-up yang menye-babkan selalu terkendalanyapembangunan bandara ini,”tambahnya.

Bentuk BadanApapun ceritanya, perce-

patan pembangunan Banda-ra Kuala Namu memang su-dah sangat mendesak. Supa-ya event-event internasionalseperti Tour de Singkarakyang berhasil diadakan Pro-

vinsi Sumbar bisa digelar diKota Medan dan SumateraUtara umumnya.

Pengusaha hotel di Medanumumnya sudah tak bisa lagiberkata-kata selain memintapercepatan beroperasinyaBandara Kuala Namu, agarbicara pariwisata di Sumuttidak mentok.

“Kita lihat saja di pintukedatangan Polonia. Po-koknya tidak nyaman lah.Jadi sekarang kita tidakusah cari lagi kenapa pem-bangunan Bandara KualaNamu lambat, tetapi kitamencari jalan bagaimanaBandara Kuala Namu ce-pat selesai,” demikian Ke-pala Dinas Kebudayaandan Pariwisata Sumut,

Nurlisa Ginting.Sementara itu dari Jakar-

ta dilaporkan, KementerianPerhubungan (Kemenhub)mengklaim telah suksesmenjalankan program 100hari dengan capaian 100persen. Salah satu yang dica-pai adalah menyelesaikanpembangunan fasilitas sisiudara Bandara Sultan Hasa-nuddin Makassar dan Ban-dara Lombok Baru.

Namun anehnya, proyekpembangunan Bandara In-ternasional Kuala Namu, ti-dak digubris. Padahal, pem-bangunan bandara ini sudahlama dilaksanakan tapi be-lum tuntas.

Bahkan proyek ini ber-larut-larut pekerjaaannya

dan anggaran-nya pun terusmembengkak. Sebab, terusdilakukan pengurukan gara-gara tanahnya rawa dan adaaliran air di dalam tanah.

"Saya kira terjadi pilihkasih dalam program 100hari Kemenhub. BandaraHasanuddin Makassar danLombok Baru diselesaikanpembangunan fasilitas sisiudara. Tapi mengapa pro-yek Bandara InternasionalKuala Namu nggak di-gubris. Paling tidak dila-kukan evaluasi dong terha-dap proyek yang berlarut-larut dan anggarannya punterus membengkak itu,’’papar pengamat kebijakanpublik, Roy Salam.

(TIM)

galitas pendidikan Rudolf,hal ini sudah diplenokan diKPU pusat yang menilai bisamaju mencalonkan diri seba-gai kandidat walikota. Seca-ra jurisprudensi ini sudahmemenuhi," jelasnya.

Menurutnya, menyangkutlegalitas pendidikan Rudolf,dokumen pengganti ijazahtersebut telah tiga kali digu-nakan, pada saat mencalon-kan diri sebagai gubernur,wakil gubernur dan terakhirDPD (Dewan PerwakilanDaerah).

Atas dasar inilah, Afifud-din akan menempuh jalurhukum terhadap keputusanyang dirasakannya tidakadil. Ia berharap KPU KotaMedan menganulir keputu-sannya dan mencantumkankembali nama pasangan inisebagai calon Walikota Me-dan.

Di tempat terpisah, Hari-anja, Ketua Tim PemenanganRudolf mengatakan KPUKota Medan telah menipu

masyarakat Medan. "Demo-krasi telah dinodai, kamiingin bertemu KPU," teriak-nya dalam orasinya di hala-man Hotel Garuda Plaza,tempat verivikasi diumum-kan.

Massa pendukung Rudolf-Afif yang menamakan diri-nya Gerakan MasyarakatPeduli Pilkada Damai (GM-PPD) melakukan aksi protesdi Hotel Garuda Plaza, JalanSisingamangaraja Medan,karena tidak menerima putu-san KPU tersebut. Sampaiberita ini naik cetak, massaGMPPD terus memburu danmencari tau keberadaanpihak KPU Medan.

Kental Nuansa PolitisSikap Ketua Komisi Pemi-

lihan Umum (KPU) KotaMedan Evi Novida Gintingyang menyatakan bertang-gung jawab atas keputusanKPU Medan terkait peneta-pan salah seorang pesertaPilkada Kota Medan RudolfPardede dianggap sebagai

sikap yang berlebihan.Akademisi dan Praktisi

Hukum, Karle Sitanggang,SH menyatakan hal ini diruang kerjanya Jalan Prof.DR. HM Yamin SH Medan,Sabtu.

Menurut Karle, KPU Me-dan mesti memperhatikansurat yang dikeluarkan KPUPusat terkait calon walikotaMedan Rudolf Pardede. Ala-san KPU Medan yang tidakmeloloskan Rudolf karenaijazah Rudolf Pardede mem-punyai masalah, adalah lebihkental nuansa politisnya,karena sesungguhnya Ijazah-nya tidak ada permasalahan.

”Persoalan ini dapat terli-hat dengan jelas bahkan ti-dak tertutup kemungkinanadanya intervensi dari pihak-pihak tertentu untuk me-nyingkirkan Rudolf Pardededari kepesertaannya dalampesta demokrasi Pilkada Me-dan 12 Mei mendatang,”ujarnya.

(TIM)

KPU GEGABAH, PENDUKUNG RUDOLF/AFIFUDDIN MARAH........... dari hal 1terus melakukan pemeriksaan ulang," terang Johan.

Sebagai informasi, Asral ditetapkan sebagaitersangka karena terlibat dalam kasus IUPHHK-HT diProvinsi Riau. Kasusnya merupakan rentetan dari kasusbekas Bupati Palalawan, Tengku Azmun Jafar, yangtelah dijatuhi hukuman vonis 11 tahun serta dendaRp12,3 miliar. (TIM)

KPK TERUS ........................ dari hal 1

KPK POS

KORUPSIE D I S I 89

15 – 21 MARET 2010

3

NASIONAL

Mantan Wakil Rakyat Jadi PesakitanJAKARTA - Gara-gara terima suapsebesar 500 juta rupiah dalampemilihan Deputi GubernurSenior Bank Indonesia tahun2004 yang dimenangkanMiranda Swaray Goeltom,mantan anggota DPR periode1999-2004 dari Fraksi TNI/Polri,Udju Djuhaeri diadili di Penga-dilan Tindak Pidana Korupsi,Rabu pekan lalu.

Sidang perdana yang dipimp-in Nani Indrawati dengan jaksaKPK Edy Hartoyo mendakwaUdju menerima uang sebesar500 juta rupiah bersama duaanggota Komisi IX DPR RI,Darsup Yusup dan Suyitno. Me-reka mengikuti proses pemilihanDeputi Gubernur Senior BI pada8 Juni 2004.

Para calon Deputi GubernurSenior BI yang mengikuti pemi-lihan yakni Miranda, Budi Roch-adi dan Hartadi A Sarwono.

Pada akhirnya, Miranda me-menangkan pemilihan itu mela-lui mekanisme voting. Usai pe-milihan, Udju menerima telepondari seorang bernama NununNurbaeti Dorodjatun agar me-nemui seorang bernama AhmadHakim Safari MJ alias Arie Ma-langjudo di kantor Nunun. Per-mintaan itu dipenuhi Udju yangberangkat dengan Sulistiyadi,Darsup Yusup dan Suyitno kekantor Nunun, PT Wahana EsaSejati di Jalan Riau, JakartaPusat.

"Setelah bertemu Arie, Udjudiduga menerima uang sebany-ak 500 juta rupiah dalam ben-tuk 10 lembar cek perjalanansenilai 50 juta rupiah. Cek diter-ima bersama anggota FraksiTNI/Polti lainnya Sulistiyadi,Darsup Yusuf, dan Suyitno," un-gkap Jaksa Edy. Atas perbuatanitu, tim jaksa menjerat Udjudengan Pasal 5 ayat (2) jo Pasal5 ayat (1) huruf b Undang-Un-dang Pemberantasan Tindak Pi-

dana Korupsi jo Pasal 55 ayat(1) kesatu KUHP pada dakwaankesatu.

Juga Pasal 11 Undang-Un-dang Pemberantasan Tindak Pi-dana Korupsi jo Pasal 55 ayat(1) kesatu KUHP pada dak-waan kedua. Ancaman huku-man dari dakwaan itu adalahhukuman penjara selamalima tahun.

"Kami meminta waktu

menyusun eksepsi selama satuminggu, untuk menanggpi suratdakwaan jaksa," papar Suyino,pengacara Udju.

Sidang ditunda sepekan. Da-lam kasus suap ini, Udju menja-di tersangka kedua yang kasus-nya maju ke pengadilan. Ter-sangka lainnya, mantan anggo-ta DPR, Dudhie Makmum Mu-rod sudah terlebih dulu duduksebagai terdakwa.(ENDY)

DIPERIKSA–Mantan Direktur Utama Bank Century Hermanus Hasan Muslim keluar dari gedung Komisi Pemberantasan Korupsi usai diperiksa, Jakarta, Rabu (10/3). Pemeriksaanitu terkait penyelidikan kasus dugaan korupsi Bank Century.

Tumpak Didesak Hengkang dari KPK

Korupsi,Bupati Supriori DivonisJAKARTA–Jules FitzGerald Warikar, Bu-pati Supriori Papua dijatuhi hukumantiga tahun penjara di Pengadilan TindakPidana Korupsi, Kamis pekan lalu. Julesterbukti melakukan korupsi pelaksanaanproyek pembangunan Pasar Sentral, Ter-minal Induk, Rumah Dinas PNS, dan ren-ovasi Pasar Sentral yang menyebabkankerugian negara senilai 12,7 miliar rupi-ah. Selain itu, Jules wajib membayar den-da 250 juta rupiah subsider 5 bulan pen-jara. Jules juga harus membayar uangpengganti sebesar 1,153 miliar atau apa-bila tidak sanggup membayar harta ben-danya dapat disita untuk dilelang. Jikamasih belum mencukupi hukumannyaditambah satu tahun.

"Terdakwa terbukti menyalah-gunakan wewenang dengan mengun-tungkan diri sendiri dan orang lain, se-suai dakwaan subsider Pasal 3 UU No.31Tahun 1999 tentang Pemberantasan Tip-ikor. Hukuman itu sebanding dengan per-buatannya," ungkap Ketua MajelisHakim Tipikor, Herdy Agustin. Namun 2anggota majelis hakim mengajukan des-senting opinion. Mereka menilai terdak-wa Bupati yang masih menjabat itu, se-harusnya dihukum lebih berat karenadakwaan primernya terbukti yaitu Pasal2 ayat (1) UU No.31 tahun 1999. Bahkan,vonis itu lebih ringan dibanding tuntut-an jaksa yang sebelumnya menuntut Ju-les dengan kurungan empat tahun pen-jara.

Dalam amar putusan majelis hakim,Jules terbukti bersalah karena terlibatdalam proses penunjukan rekanan secaralangsung PT Multi Makmur Jaya Abadi,Suryadi Sentosa, yang menjadi rekananKabupaten Supiori, untuk pembangunanpasar sentral, pembangunan kantor ca-bang Bank Papua, pembangunan termi-nal induk, serta pembangunan rumah di-nas dan mess pegawai di Kabupaten Su-piori, yang didanai APBD Supriori 2006-2008. Jules juga memerintahkan pem-bayaran berlebihan kepada rekananproyek, yaitu PT Multi Makmur JayaAbadi. Proyek pembangunan itu meng-habiskan anggaran 69,7 miliar rupiah.Namun, Pemerintah Kabupaten Supiorimelakukan pembayaran lebih banyak,yaitu 106,3 miliar rupiah. Dengandemikian telah terjadi kerugian keuan-gan negara sebanyak 36,5 miliar rupiah,paparnya.

Atas keputusan ini, Jules mengaku siapbertanggung jawab atas putusan. Namun,belum memutuskan apakah akanmelakukan banding atau tidakm danmenyatakan pikir-pikir. Sementara itu,jaksa penuntut umum KPK Sarjono Turinjuga meminta waktu kepada majelishakim untuk pikir-pikir. Vonis itu jugamendapat reaksi dari pendujung Julesyang mengencam putusan karena dinilaiterlalu memberatkan. Protes dilampiaskandengan berteriak-teriak di luar sidang yangdigelar tanpa rasa keadilan. (ENDY)

ICW Soroti Keuangan PSSIJAKARTA - Persatuan Sepak bola Selu-ruh Indonesia (PSSI) yang terkesan ter-tutup soal keuangan sehingga tidak dike-tahui publik, membuat Indonesian Cor-ruption Watch (ICW) geram dan inginmenantang organisasi sepak bola terting-gi di Indonesia itu untuk terbuka dalamhal keuangan. “Kami memang seringmendengar mengenai ketidakberesankeuangan di tubuh PSSI. Sayang kamitidak bisa masuk ke dalam organisasitersebut, karena PSSI tidak mendapat-kan dana dari APBN. Karena itu, kamimenantang PSSI untuk terbuka dalammemaparkan keuangan mereka,” kataEmerson Junto, wakil koordinator ICWdi Jakarta, Senin pekan lalu.

Namun, sambung Emerson, ICW masihbisa menjangkau dunia sepak bola untukmemantau kemungkinan adanyapenyelewengan dana di daerah. Karenahampir semua klub-klub daerah menda-patkan dana dari APBD, jadi masih bisadiperiksa karena menggunakan uangrakyat.

“Kami juga akan meminta rekan-re-kan yang ada di daerah untuk memantauterus perkembangan keuangan klub-klubsepak bola yang mendapatkan dana dariAPBD. Sebab, hal itu harus transparankepada publik. Jika ada pelanggaran,akan diusut hingga ke jalur hukum,” tam-bah Emerson.

Hal-hal seperti ini memang harus dis-elidiki, karena kredibilitas PSSI sudahhancur ketika organisasi itu harus terusdipimpin oleh Nurdin Halid yang pernahmenjadi narapidana dalam tindak pidanakorupsi. Seharusnya masyarakat sepakbola kini harus berani meminta pergan-tian ketua umum PSSI menjadi figur yanglebih bersih. Terhadap pernyataan ICW,pengurus PSSI banyak yang tutupmulut.(ENDY)

JAKARTA - Desakan agarTumpak Hatorangan Pangga-bean mundur dari jabatansebagai Pjs pimpinan KomisiPemberantasan Korupsi, terusbergulir. Tiada hari tanpademo menuntut agar Tumpakhengkang terus menggelinding.Aliansi Parlemen Jalanan(APJ) yang menggerahkan ibu-ibu rumah tangga pun memak-sakan diri turun ke jalanmenuntut Tumpak mundur darijabatannya. Aksi itu disampai-kan di depan Gedung KPK,Selasa pekan lalu. "Lamban-nya penuntasan kasus Centurydi KPK karena Tumpakdisinyalir sebagai agen istana

atau "kuda troya" di KPK.Kami menuntut KPK member-sihkan diri dari segala markus(makelar kasus), agen Istana,maupun 'kuda troya' yangdapat menghambat kerjapenuntasan skandal Century.Demi menyelamatkan KPK,kami merasa perlu menuntutTumpak Hatorangan Pangga-bean mundur dari jabatannya,"papar koordinator aksi,Rahwinda Indah Lestari.

Selain kecewa, pendemogeram melihat sikap Tumpakdalam menangani kasusCentury, yang tidak ditanganisecara serius. Bahkan dari limapimpinan KPK, hanya Tumpak

yang dinilai tidakmerekomendasipengutusan kasusCentury yangmerugikankeuangan negarasebesar 6,7 triliunrupiah. APJmerasa resahdengan belumhengkangnyaTumpak dariKPK. Padahal,Rapat

Paripurna DPR sudah jelas-jelas menolak Peraturan

Pengganti Perundang-undangan (Perppu)Nomor 4 Tahun 2009tentang PenunjukanPimpinan (Plt) KPK.

Menurut Rahwin-da, dengan adanyaPasal 32 ayat (1)huruf (e) UUNo.30 Tahun2002 tentangPemberantasanTindak PidanaKorupsi makaTumpak bisasegera mundurtanpa menunggu

proses pencabutan Perpudengan pengajuan Undang-Undang oleh pemerintah.Puluhan ibu-ibu itu mengek-spresikan kekecewaan lamban-nya penuntasan kasus Centurydengan menyapu dan mem-bakar selebaran bergambarTumpak. Demonstran yangjuga terdiri dari SerikatRakyat Miskin Indonesia(SRMI) juga menyapu danmembakar selebaran bergam-bar Wakil Presiden Boediono,Menteri Keuangan Sri Muly-ani, Menko PerekonomianHatta Rajasa, serta MenteriPerdagangan Mari ElkaPangestu. (ENDY)

JAKARTA - Meski sudah masukpenjara, bukan berarti seenakn-ya lepas tanggungjawab. Malahbisa jadi hukuman berat meng-hantuinya. Nasib itulah yangkini dialami Hermanus HasanMuslim, eks Direktur Utama PTBank Century Tbk. Terpidana 3tahun dalam kasus penggelapandana nasabah Century sebesar1,6 Triliun rupiah, kembali men-jalani proses pemeriksaan inten-sif oleh tim penyidik Komisi Pem-berantasan Korupsi, terkait dugaanskandal korupsi dana talanganBank Century sebesar 6,7 triliunrupiah dan proses penyimpanganFasilitas Pinjaman Jangka Panjang(FPJP), Rabu pekan lalu.

Usai menjalani pemeriksaanselama 10 jam, keluar dari ge-dung KPK, Hermanus tidakmeladeni pertanyaan wartawanyang menunggu sejak pagi. Den-gan muka masam dan wajahkelelahan setelah menjalani pe-meriksaan secara marathon,Hermanus menutup mulutnyarapat-rapat. Dua petugas Pen-gamanan Dalam KejaksaanAgung yang mengawal Her-manus langsung menuju mobiltahanan KPK bernomor polisi B

2037 BQ, yang membawanya keLP Cipinang Jakarta.

Kasus pertama yang menjer-at Hermanus saat bersama Rob-ert Tantular, bos Bank Centurymencairkan kredit tanpa mela-lui prosedur yang benar kepadaPT Wibowo Wadah Rejeki sebe-sar 121,3 miliar rupiah dan ke-pada PT Accent Investment In-donesia senilai 60 miliar rupiah.Atas perbuatan itu, Hermanusdivonis tiga tahun penjara dandiharuskan membayar uangdenda 50 miliar rupiah atau sub-sider 5 bulan kurungan oleh ma-jelis hakim Pengadilan NegeriJakarta Pusat.

Sementara Robert Tantulardihukum 5 tahun penjara. Ter-kait dengan pemeriksaan KPKterkait lanjutan penyelidikanasus Bank boilout Century, KPKingin membongkar fasilitaspendanaan kepada Bank Indo-nesia dalam bentuk reposisi aset.Permohonan itu kemudian dis-etujui BI melalui Fasilitas Pen-danaan Jangka Pendek (FPJP)yang diberikan secara istimewaterhadap Bank Century.

Dalam kasus ini, KPK sudahmelakukan pemeriksaan sejum-

lah saksi beberapa pejabat, ant-ara lain Direktur PengawasanBank I Bank Indonesia Budi Ar-manto, Deputi Direktur padaDirektorat Pengawasan Bank IBI Heru Kristiana, Direkturpada Direktorat Penelitian danPengaturan Bank IndonesiaHalim Alamsyah.

"KPK serius menanganimasalah Century. KPK hanyamengusut yang terkait soal ko-rupsi, di luar itu bukan we-wenang KPK. Memang ada te-muan-temuan terkait korupsimulai FPJP," ungkap Wakil Ket-ua KPK M Yasin. Temuan itu,sambung Yasin, masih butuhpengembangan dengan memin-ta keterangan dari berbagai pi-hak. KPK sudah memanggil ban-yak pihak terkait kasus Century.Dalam jangka waktu dekat, KPKjuga masih akan memanggil pihak-pihak terkait. Apakah Boedonoatau Sri Mulyani? KPK melihatperkembangan penyelidikan.

"Kami sudah panggil sampaisekitar 60 orang, baik itu dariBI, LPS, Kementrian Keuangan.Ini menunjukkan keseriusan,jadi masyarakat jangan menga-nggap kami lambat atau ada

intervensi.KPK tidak bisa menyebut

nama. Tidak boleh Vulgar," pa-parnya. Dikatakan, hasil reko-mendasi rapat paripurna kasusbank Century, akan dijadikandata tambahan dan sebagai pe-tunjuk. Mengingat, metode ker-ja KPK sangat berbeda denganinstansi lainnya. Mengingat,proses penegakan hukumbidang pidana korupsi tidakakan terpengaruh oleh sikapParipurna DPR dan pidato Pres-iden. Apa pun pendapat keduan-ya, KPK tetap bekerja sesuaikoridor undang-undang danbekerja profesional dengansistem bekerja sendiri.

Terus terang, kata dia, jauhsebelum Pansus Century DPR RIdibentuk, KPK telah bekerja se-jak 8 Desember 2009 sudahmemproses masalah Century.Sebelum itu, KPK yang memin-ta BPK untuk mengaudit inves-tigasi proses penyelamatanBank Century. Hasil audit BPKditemukan ada beberapa pidanaseperti pidana perbankan, mon-ey laundry, pidana umum danpidana korupsi. KPK hanya ma-suk diranah korupsi saja. (ENDY)

KPK Periksa Eks Dirut Bank Century

Direksi PLNDituntut 10Tahun PenjaraJAKARTA - Direktur LuarJawa Bali PLN, Hariadi Sa-dono dituntut 10 tahun pen-jara juga denda sebesar 500juta rupiah subsider enambulan penjara dan uang peng-ganti sebesar 6,5 miliar rupi-ah karena diduga terlibatkasus dugaan korupsi proyekpengelolaan sistem manaje-men pelanggan berbasisteknologi informasi PLNDistribusi Jatim dalam ku-run waktu 2003-2007.

Selain denda, terdakwaHariadi dituntut membayaruang pengganti sebesar 6,5 mil-iar rupiah. Jika dalam satu bu-lan setelah putusan inkracht ter-dakwa tak mampu membayardan harta tak cukup menutu-pinya, maka hukumannyaditambah selama tiga tahun.

"Meminta majelis hakimmenyatakan terdakwa ter-bukti secara sah dan mey-akinkan bersalah melakukantindak pidana korupsi secarabersama-sama dan melang-gar Pasal 2 ayat (1) jo Pasal18 UU Pemberantasan Tin-dak Pidana Korupsi jo Pasal55 ayat (1) ke-1 KUHP sesuaidakwaan primer," kata ang-gota Tim Penuntut Umum,Chatarina M Girsang saatmembacakan surat tuntutandi Pengadilan Tindak PidanaKorupsi, Senin pekan lalu.Dalam surat tuntutan Jaksa,

Hariadi melakukan per-buatan tindak pidana korup-si bersama dengan beberapapengusaha, yaitu Saleh Ab-dul Malik, Achmad FathonyZakaria, dan Arthur Pel-lupessy. Kasus itu merupakandugaan korupsi penataanoutsourcing di PLN dalammelaksanakan pengadaan out-sourcing pengelolaan SistemManajemen Pelanggan di JawaTimur pada 2004.

Proyek itu meliputi beber-apa fungsi pelayanan, yaitupelayanan pelanggan, pem-bacaan meter, pembuatan re-kening, pembukuan pelang-gan, dan pengawasan kreditatas rekening yang tidak lu-nas. Saat itu sebagai Gener-al Manajer PLN DistribusiJawa Timur bersama Komis-aris PT Altelindo Karya-mandiri Saleh Abdul Maliktelah menyepakati harga yangakan dicantumkan untuk pelak-sanaan proyek CMS sebesar1.980 rupiah per pelanggan.Harga itu kemudian direvisimenjadi 1800 rupiah per pel-anggan. Pertimbangannya, jak-sa mengacu pada KeputusanDireksi PLN No. 138.K/010/DIR/2002 tentang PedomanPelaksanaan Outsourcing Pel-ayanan Pelanggan. Meski peker-jaan outsourcing dapat dilaku-kan metode penunjukkan lang-sung, namun tetap harus meny-usun harga perkiraan sendiri(HPS) yang prosedurnya diaturKepdir No. 038 Tahun 1998 joKepdir No. 100 Tahun 2004 ten-tang Pengadaan Barang danJasa di PLN.

Sebab, panitia pengadaanyang diangkat terdakwa takpernah dilibatkan dalam peny-usunan HPS. Berita acara pen-etapan HPS yang dibuat Pam-udji (alm) pun hanya mengacupada proyek di PLN Lampung.Fakta itu menunjukkan terdak-wa sengaja merekayasa HPSdan berita acara negoisasi fik-tif yang dijadikan dasar pen-cantuman harga sebesar1980 rupiah per bulan dalamkontrak yang ditandatanga-ninya. (ENDY)

KPK POS

KORUPSIE D I S I 89

15 – 21 MARET 2010

4

SUMUT

KKKKKPPPPPKKKKKPOSKORAN KORUPSI POLITIK KRIMINAL

BIRO MALAYSIA : Zulkifli Harun; BIRO JAKARTA : Endy Poerwanto; BIRO JABAR : M Yahya Arwiyah SH MHum; BIRO BINJAI: Parulian Simanjuntak, Sabarudin Simanjuntak; BIRO LANGKAT: Juliadi (Kabiro), Baharuddin Lubis, Agust Sinulingga,M Irham Arifin, Sutrisno; BIRO DELISERDANG: Bambang Eko Susilo SAg SH (Kabiro) Putra Candra Kesuma, Subanto ST, Syafrizal Lubis, Hasan Ali, Panusunan P Silitonga; BIRO SIBOLGA/TAPTENG: Haryono Poes; BIRO NIAS: Triber Rein Hard

G (Kabiro), Amoni Lase; BIRO DUMAI-BENGKALIS: Salamuddin Purba; WARTAWAN DAERAH: Abdul Rahman Manik, Mulia Sinaga, Supriyadi, Affan Antavip, Ghazali Hasan (Sergai); Ruben Sembiring (T Tinggi); Jhon Edy Saragih (Simalungun);

Damasus Silalahi (Dairi); Mugimin Syatriadi, Tommy Sinaga, Hasanuddin Hasibuan, Syawaluddin Tanjung, Mhd Dani Siahaan (Labuhanbatu); Nimrot Siahaan SH, Nurdinsyah Sima, Sofyan Edi Tan, Timbul Sinaga (Labuhanbatu Utara); H ZamZam, Suraji, Armadasayuti, Yuda Pratama, Sudarsono, Zainal Arifin Nasution (Labuhanbatu Selatan); Rusli Hasibuan, Imran Nasution, (Kisaran/Asahan); Sutrisno, Samsudin, Joni Anwar, Abdulah Sembiring, Alboin Simbolon (Batubara);

Tambos Hutagaol (Tobasa), Frans Rumahorbo (Samosir); Nixson Tambunan (Taput); Datuk Satia (Paluta); Bachruni Sitompul (Aceh Tamiang); M Marwansjah SE (Takengon/Bener Meriah); Yanto, M Yunansyah (Langsa); M Syaharuddin (Aceh

Timur); Azwar Tanjung (Aceh Singkil); Aguswandha Manik SH, Kartolin Tumangger, Alamuddin Banchin (Subulussalam); Sofian, Ridwan SSos, Umar HS, M Husen, Syafriandimoar (Lhokseumawe); Jamudin Selian, Aliasa (Kutacane); EdysonSiregar (Siak); J Sinurat, Minton Naiborhu (Pelalawan); JY Methe (Pekanbaru); Syahril, Agus Eko Haryanto (Rokan Hilir), Zulkifli, Kusjul (Indragiri Hulu); Sarman Naimbaton (Jambi); Arman Maduwu, Krispinus H Maduwu (Nias Selatan).

Terkait Dugaan Korupsi, Walikota Akan DipanggilProyek Ketapang ITerindikasi KKNTAKENGON - Mendapat banyak soro-tan dari kalangan LSM, Mahasiswa, danOrmas, tentang adanya indikasi kolusi,korupsi dan nepotisme (KKN) padaproyek Kawasan Peternakan TerpaduKetapang I (KPTK), Pemerintah DaerahKabupaten Aceh Tengah akan menggam-bil kebijakan tertentu untuk programKetapang ini. "Kebijakan tersebut beru-pa menggabungan beberapa SKPD dandinas agar proyek Ketapang yang telahberjalan lima tahun tersebut dapat terk-oordinir dengan baik agar apa diharap-kan bersama dapat terwujud," kata Sek-retaris Daerah Drs Khairul Asmara, sela-sa pekan lalu.

Dijelaskanya, kedepan kita akan terusberupaya mewujudkan program KPTKsesuai dengan vIsi dan misi Pemkab AcehTengah, Ketapang sebagai penghasil dag-ing untuk Aceh. Dirinya meminta agarsemua elemen masyarakat untuk tidakhanya mengkritisi hal-hal negatifnyasaja, tapi juga memberikan solusi. Ber-dasarkan informasi, untuk tahun 2010pemerintah kembali mengucurkan danasebesar 5 miliar rupiah lebih, yang ber-sumber dari Utsus dan Migas untuk pem-bangunan sarana air bersih di kawasanpeternakan terpadu Ketapang I dan II.Kepala Dinas Pertanian, Peternakan danperikanan Aceh Tengah, Ir Absardi Ar MMsaat dikonfirmasi melalui selulernya be-lum memberikan keterangan terkaitadanya indikasi korupsi proyek KPTK, diDesa Owaq Ketapang, Kecamatan Ling-ge, Kabupaten Aceh Tengah.(WAN)

BPK Temukan Dugaan Korupsi APBD

Kepsek DisinyalirLakukan KorupsiRANTAUPRAPAT - Untuk memperbaikiinfrastruktur sekolah yang rusak pemer-intah meluncurkan Dana Alokasi Khusus(DAK), agar fasilitas sekolah bisa dit-ingkatkan dan menumbuh kembangkananimo anak dan orang tua untuk menye-kolahkan anaknya. Namun, akibat ulahoknum-oknum yang korup rencana itudikhawatirkan terbengkalai, seperti SD117983 Aek Tapa yang dikepalai Mardi-ah Br Rambe. SD yang lebih dikenal den-gan nama SD Bertingkat ini memiliki 192orang murid dan 16 orang guru, tergolongsekolah yang megah dibandingkan sekolahlainnya di Kota Rantauprapat.

Tahun 2009 lalu, SD ini menerimaDAK sebesar 219 juta rupiah, padahalyang rusak hanya asbes atau plafon dansengnya yang memerah. Setelah peneri-maan DAK, sekolah ini hanya menggantiatap, plafon, lantai keramik untuk 3 lokal,dan pengecetan saja. Sehingga muncul dug-aan Kepala Sekolahnya telah melakukankorupsi. Pasalnya, dalam pembangunannyajuga tidak transparan baik kepada guru-gurudi sekolah itu maupun kepada masyarakat.

Kepala Sekolah (Kepsek) hanya bertindakbersama orang-orang yang dekat dengannya.Ketika mau dikonfirmasi, Mardiah bersem-bunyi, buktinya salah satu guru menun-juk dan mengkode bahwa Kepsek adadan menunjuk keatas. Tetapi guru Piketyang diduga telah bekerjasama dengan-nya dengan seenaknya mengatakan te-lah pergi ke kantor dinas tanpa tau apaurusannya.(HAH)

GUNUNGSITOLI - Tujuhbelas anggota DPRD Kabu-paten Nias periode 2004hingga 2009 dilaporkan diKejaksaan Negeri Gunungsito-li, Selasa pekan lalu, terkaitdugaan korupsi APBD Kabu-paten Nias Tahun 2006 senilai354.790.000 rupiah, pada posanggaran Bagian KeuanganSekretariat Daerah. Nilaidugaan korupsi APBD tersebutdiantaranya 234.790.000rupiah, untuk bantuan biayaperjalanan dinas dan 120 jutarupiah untuk biaya bantuansosial DPRD Kabupaten Nias.

Dugaan korupsi ini disam-paikan Dewan PimpinanCabang Lembaga PemantauPengelolaan Keuangan danHarta Negara ( DPC LP2KHN) Kabupaten Nias, yangditerima Kepala Seksi TindakPidana Khusus KejaksaanNegeri Gunungsitoli NoferiusLombu SH, dengan nomorpenerimaan laporan : B-44/N.2.21/Fd.1/03/2010 tanggal

09 Maret 2010.Dalam laporan itu dijelas-

kan berdasarkan hasil temuanBadan Pemeriksan Keuangan(BPK) tahun 2006 terhadapkeuangan pemerintah Kabu-paten Nias dan setelah dilaku-kan investigasi dan pendala-man terkait hal itu, diduga 17Anggota DPRD KabupatenNias periode 2004-2009tersebut menerima dana dariBagian Keuangan PemkabNias dengan dalil biayabantuan perjalanan dinassebesar 234.790.000 rupiah.Selain anggota dewan, terdap-at pegawai di SekretariatDPRD Kabupaten Nias turutdilaporkan atas pengambilandana dari Bagian KeuanganPemkab Nias senilai 120 jutarupiah, bersama denganKepala Bagian KeuanganPemkab Nias Yuliaro Gea SEkarena dianggap harusbertanggungjawab ataspencairan dana tersebut.

Pemberian bantuan biaya

perjalanan dinas dan bantuansosial tersebut tidak mempun-yai landasan hukum danbertentangan dengan suratedaran Menteri Dalam NegeriNo : 903. 2429/SJ tanggal 21Desember 2005 perihalpenyusunan APBD tahunanggaran 2006 dan pertang-gungjawaban pelaksanaanAPBD tahun 2005 dimanapemberian bantuan keuanganhanya diperbolehkan untukpemerintah desa dalam rangkapemerataan pembangunankhususnya kawasan tertinggal,organisasi kemasyarakatan,organisasi Profesi atau untukKPUD atau Panwas dalamrangka pemilihan kepaladaerah dan wakil kepalaDaerah.

Menurut pelapor, pemberianbantuan biaya perjalanandinas kepada pejabat daerahatau pejabat instansi lainnyabeserta pemberian bantuansosial DPRD Kabupaten Niasoleh bagian keuangan Setda

Kabupaten Nias bertentangandengan Peraturan PemerintahNo.21 Tahun 2007 tentangPerubahan Ketiga atas PPNo.24 Tahun 2004 tentangKedudukan Protokoler danKeuangan Pimpinan danAnggota DPRD. Disamping itu,pada tahun 2006 SekretariatDPRD Kabupaten Nias telahmenganggarkan biaya per-jalanan dinas luar senilai1.468.880.000 rupiah, dan telahterealisasi pemakaiannyasebesar 1.461.014.224 rupiah.Sedangkan untuk biayaperjalanan dinas dalam daerahsebesar 501.500.000 rupiah,dengan jumlah terealisasi158.265.000 rupiah.

“Kita sudah mendalaminyadan sesuai hasil penjabaranperhitungan APBD tahun 2006justru anggaran untuk biayaperjalanan dinas DPRDKabupaten Nias tahun 2006belum dipergunakan sepenuh-nya dan masih tersisa sebesar7.865.776 rupiah, untuk biaya

perjalanan dinas luar daerahsebesar 343.235.000 rupaih."Jadi sangat ironis bila masihada bantuan keuangan daerahdengan dalil untuk bantuanperjalanan dinas,“ ujar pelapor.Ditambahkannya, berdasarkantemuan terdapat keanehandalam pengambilan ataupenerimaan dana bantuantersebut karena pada waktupenerimaan yakni tanggal 11Oktober 2006, hampir seluruhanggota DPRD yang dilapor-kan tersebut menerima uangmulai 1 sampai 10 kali dalamsehari dengan jumlah nominalyang berbeda-beda mulai dari1 juta sampai 15 juta rupiah.Ke-17 anggota DPRD yangdilaporkan tersebut antaralain ; ARH SE, MIN AM d,DRG SH, YL SH, AT SE, SB,RZ, AH, HW, TG, AH, IW, SL,AZ, BG, TN. Sedangkan 2orang pejabat Pemkab Niasyang diduga ikut terlibatberinisial FYL dan YL.(YAGI)

Proyek ADDSarat PemotonganP BERANDAN - Media sebagai selaku sosialkontrol di masyarakat berkewajiban memon-itor program pemerataan pembangunan dipedesaan terkait adanya kucuran AlokasiDana Desa (ADD) dan PNPM. Menyikapihal ini, Kejaksaan Negeri Stabat bekerjasama dengan emerintah Kabupaten Langkatmelakukan sosialisasi dengan tujuan agarpenggunaan anggaran tersebut tepat sasa-ran dan tidak ada pemotongan disana-sini.

Ironisnya, Kepala Desa Kelantan, Keca-matan Brandan Barat, berinisial Bh di dugamelakukan pemotongan ADD tahun 2009sebesar 50 juta rupiah untuk kepentingan pri-badi. Rinciannya, 15 juta rupiah untuk ATK,operasional desa, sedangkan 35 juta rupiahlagi untuk pembangunan. Namun menurutsalah seorang warga yang tak mau identi-tasnya dibuka mengatakan, ADD hanya un-tuk pembangunan 3 unit jembatan.

Dusun I hingga III hanya menghabiskandana sebesar 18 juta rupiah. Jempatan sele-bar 1 meter dan panjang 150 meter tersebutmenggunakan kayu sebagai bahan utaman-ya. Begitu juga soal penyaluran beras miskin(Raskin) yang penyetorannya masih terutangdi kecamatan. 28 warga Desa Kelantanmembuat pernyataan dan pengaduan kePemkab Langkat atas tindakan Kepala Desayang tidak transparan dalam penggunaandana ADD.(MIRA)

BINJAI–Sidang kasus dugaan korupsi Perusahaan Daerah Air Minum(PDAM) Tirtasari Kota Binjai, sampai saat ini masih beragendamendengarkan keterangan saksi. Jumat pekan lalu, dihadirkan tigaorang saksi masing-masing, Sugeng, Kepala Bagian tehnis di PDAMTirtasari, Amirudintam, mantan Direktur (Dirut) PDAM Tirtasari danMahyulis, ajudan Ali Umri selaku ketua Partai Golkar Kota Binjai.

Menurut keterangan saksiSugeng, proyek PDAM TirtasariKota Binjai yang mengerjakanadalah dirinya sendiri selakuKabag tehnis dan menerimauang dari Walikota Binjai un-tuk mengerjakan proyek terse-but. “Saya dan pak Amirudin-tam pernah ke rumah pak Wali,di kampung Durian, KecamatanBinjai Utara, ternyata saya dis-uruh mengerjakan proyek terse-but dan saya diberikan uang un-tuk mengerjakannya,” ujarnya.

Setelah mendapat tanggung-jawab untuk mengerjakanproyek peningkatan kapasitasair dan rehabilitasi settler. “Ka-lau saya tidak salah, sayamengerjakannya di bulan Juni2006 lalu, dan proyek itu sayakerjakan sampai selesai,” jelas-nya. Lanjutnya, uang untuk

mengerjakan proyek diambildari Mahyulis sebanyak tiga kalidan Amirudintam dua kali.“Uang itu sebenarnya dari PakWali, jadi jumlah uang yang sayaterima dari Pak Wali untukmengerjakan proyek sebanyak606,5 juta rupiah. Masalah ang-garan untuk proyek tersebutsaya tidak tahu, yang jelas sayahanya diberikan sebesar itu,”ungkapnya.

Sementara saksi Amirudin-tam selaku mantan Dirut PDAMTirtasari tahun 2006 hingga2008 tidak banyak mengetahuiproyek tersebut, “Memang sayapernah ke rumah Pak Wali, kataPak Wali, siapa orang kamuyang mengusai teknis? Saya bi-lang Sugeng, sebab dia memangbagian teknis, kemudian sayamemanggil Sugeng dan Sugeng

disuruh mengerjakan proyektersebut,” ucapnya.

Ia juga mengaku pernahmemberikan uang kepada Sug-eng dari Pak Wali untuk kebu-tuhan kerja. “Saya tidak tahuapa kaitannya proyek itu den-gan Pak Wali, yang jelas sayamemang pernah memberikanuang kepada Sugeng dari PakWali untuk kebutuhan kerja,” un-gkapnya, seraya menambahkan,setelah proyek selesai air PDAMTirtasari terlihat lebih bagus.

Lain halnya denganMahyulis, Wakil Ketua GapensiKota Binjai yang juga ajudanAli Umri selaku ketua PartaiGolkar ini menerangkan dirin-ya pernah memberikan cek ke-pada Sugeng, tapi ia sudah lupaberapa besarnya. “Memang be-nar saya ada memberikan cekkepada Sugeng atas perintahPak Wali, tapi saya sudah lupabesarannya,” kata Mahyulis. Ke-tika majelis hakim, Saut Pasari-bu bertanya kenal atau tidakdengan Sentot Prawira Dirjadan Rajudin (terdakwa denganberkas terpisah), Mahyulis men-

gaku mengenalnya. “Saya kenaldengan Sentot dan sering kete-mu, dia kan sekretaris GapensiKota Binjai. Kalau Sofyan Par-dede pernah menjadi supir prib-adi Pak Wali, kemudian di-angkat menjadi Dirut CV Reze-ki,” ujarnya.

Namun, dalam proyek terse-but CV Karya Rezeki diketahuiDirektur Utamanya adalah Sen-tot Prawira Dirja. Belakangandiketahui Sentot meminjam CVKarya Rezeki. Kemudian Sautkembali bertanya, apakah sudahlazim di proyek meminjam CV?”Ya, hal seperti itu memangsudah lazim,” katanya. Anehnya,saat sidang masih berlanjut un-tuk terdakwa Ucok Khaidir,Mahyulis langsung melarikandiri. Sehingga, jaksa kebingun-gan dan bolak-balik menelfonMahyulis. Ditelfon berulangkali, Mahyulis tidak menjawab.Hingga akhirnya sidang diskorselam 10 menit. Setelah jaksamencoba menghubunginya lagi,akhirnya Mahyulis menjawabdan mengatakan dirinya masihdi Jalan. “Saya tidak tahu kalau

masih ada sidang lagi, makan-ya saya pulang sebantar, bahkansaya sudah mau ke kota tadi,”katanya.

Usai mendengar keteranganpara saksi, ketua majeleis hakimterlihat sedikit bingung. Sebab,ketiga saksi menyebut-nyebutnama Walikota Binjai. Sehing-ga hakim meminta jaksa untukmenyiapkan segala sesuatunyauntuk memanggil Walikota Bin-jai dan Kepala Dinas PekerjaanUmum Kota Binjai Ir Elvi Kris-tina. Sidang kasus dugaan ko-rupsi yang menelan biya sebe-sar 1,1 miliar rupiah tersebutakan dilanjutkan kembali padaKamis pekan depan dengan ac-ara menghadirkan lima orangsaksi. FKJ Sembiring selaku jak-sa penuntut umum saat dikon-firmasi mengaku akan mem-buat surat pemanggilan kepadaWalikota Binjai jika majelishakim benar-benar mengingin-kannya. “Kita tunggu saja ke-inginan majelis hakim, kalaumemang benar-benar dimintauntuk menghadirkan, akan kitahadirkan,” ujarnya.(SBR)

AnggaranPendidikanTerindikasiDiselewengkanPALUTA - Indikasi penyelewengan berb-agai mata kegiatan anggaran PesantrenAlyunusiyah Hutembaru Kecamatan Ha-longonan, Kabupaten Padang Lawas Ut-ara, meresahkan beberapa wargamasyarakat sekitar. Soalnya, pendidikangratis untuk tingkat SD, SMP sederajathanya jargon semata, seperti apa yang di-lakukan Kepala Sekolah PesantrenAl'Yunusiyah, Sahdinan Dongoran. Salahsatu warga menyesalkan pengangkatanSahdinan menjadi Kepsek. Menurutwarga tersebut, Kepsek hanyalah orangpasaran dan di duga tidak dapat tulisbaca tulisan Arab, bahkan mengaji alakadarnya.

"Coba bagaimana seorang pimpinanpondok pesantren tidak bisa mengaji, danterus berbohong kepada masyarakat danmemperkaya diri sendiri dengan melakukanberbagai kegiatan yang berlainan dengan ke-bijakan pemerintah untuk mensukseskan wa-jib belajar 9 tahun," katanya.

Dana Bantuan Operasional Sekolah(BOS), Bantuan Siswa Miskin (BSM), danbantuan pembangunan sebesar 93 juta ru-piah dari Kantor Wilayah Sumatera Ut-ara di duga telah ditilap karena Kepsekmasih melakukan kutipan kepada anakdidik untuk membangun sekolah. Selamabeberapa tahun ini para siswa dan siswitingkat Tsyanawiyah masih dikutip biayasebesar 28 ribu rupiah per siswa, ditam-bah uang pendaftararan dan pemban-gunan. Sahdinan yang di konfirmasi mela-lui telepon memberikan keterangan yangbertolak belakang dengan penjelasannyabeberapa waktu lalu soal jabatan dankedekatannya dengan masyarakat.(HAH)

PALUTA - Kepala SekolahDasar Negeri 100420 Singa-nyal, Halomoan Dongoranbaru menyadari bahwa dirin-ya telah melalaikan tugasn-ya dengan tidak masuk-ma-suk ke sekolah yang dipimp-innya dan terkesan makangaji buta. Seperti pember-itaan sebelumnya, KPK Posyang sengaja langsung turunkelapangan menemukan fak-ta satu unit gedung SekolahDasar Negeri yang tidakmempunyai plang. Disekolahtersebut hanya terdapat satuorang guru yang baru dua

minggu bertugas, berinisialSS. Saat di konfirmasi, SSmengatakan jumlah muriddisekolah tersebut sebanyak28 orang, mulai dari kelas 1hingga kelas 4.Ketika ditanyakan kepadasiswa, para murid itu menga-takan jumlah guru mereka 7orang namun semuanyajarang masuk.

"Kecuali Pak Ritonga dariDesa Pijorkoling. KepalaSekolah Halomoan hanyasekali baru masuk," ujar paramurid.

Saat ditanyakan, apakah

para murid menerima uangBOS, pengakuan murid adayang menerima tapi jumlah-nya bervariasi. Ada yang 300ribu hingga 170 ribu rupiah.Pengakuan SS, dirinya tidakmengetahui sama sekali, se-mentara kepala sekolah tidakberada di sekolah. Informasidari masyarakat dana BOSdiduga kuat sudah menyala-hi RAPBS. Anehnya lagi, ra-tusan anak sekolah di kelasjauh Desa Sialang Napa tidakpernah disentuh gurunya dantidak pernah punya buku.Hanya buku matematika dan

PPKN, dan dibaca untuk limaorang dalam satu bangku.Soal BSM mereka semuan-ya tidak pernah menerimakecuali satu orang yang me-nerima.

Kepala Sekolah Halo-moan Siregar menurut keter-angan sumber di kelas jauhbahwa beberapa orang guruhonor di SD Induk Singanyaltermasuk kepala sekolahsendiri makan gaji buta. Dug-aan kuat, ada kesepakatanmulai dari kepala sekolah,KUPTD, sampai Kadis Pen-didikan Kabupaten. (TIM)

Kepsek Lalaikan Tugas, Indikasi KKN Merebak

KPK POS

KORUPSIE D I S I 89

15 – 21 MARET 2010

5

SUMUT

“Dipotong Jangan Dibuang Sayang”

Dana Insenstif Cair

Ribuan guru Madrasah DiniyahAwaliyah (MDA) di SumateraUtara nasibnya masih sangatmemprihatinkan. Selainkurangnya anggaran yangdisediakan pemerintah daerah,kesejahteraan mereka semakinmemilukan ketika gaji yangmereka terima mengalamipemotongan dan penyunatandi sana-sini.

HILANG sudah rasakhawatir dihati paraguru Madrasah DiniyahAwaliyah di KabupatenLangkat. Soalnya, danaintensif dari PemkabLangkat akhirnya cair diakhir tahun 2009 lalu,dana sudah turun kemasing-masing rayonMDA di tiap Kecamatan.“Kita bersyukur karenayang dinanti-nanti paraguru akhirnya dapatditerima di penghujungtahun ini sehingga paraguru dapat meng-gunakan uang tersebutuntuk keperluannya diawal tahun ini," kata HMSamin, Ketua RayonMDA Kecamatan Stabat.Untuk KecamatanStabat, katanya, guruMDA yang berhakmenerima uang intensiftahunan berjumlah 102orang dengan perincianmasing-masing sebesar1,2 juta rupiah.

Lilis, salah seorangguru MDA Dinul Hasan-ah Stabat mengatakan,intensif tersebut merupa-kan uang segar yangselalu dinanti danmenjadi harapan paraguru di saat kebutuhanmenjelang hari-haribesar, sehingga diamengharapkan agarbantuan seperti ini dapatmenjadi perhatian bagiPemda Langkat.

“Alhamdulillah,akhirnya ada jugabantuan intensif daripemerintah, mudah-mudahan bantuanseperti ini dapat terusberlangsung menjelanghari-hari besar keagam-aan, karena kalaumengharapkan gajihonor, tentu tidakmencukupi,” tuturnya.Kakandepag Langkat HIlyas Lubis ketikadihubungi menambah-

kan, bantuan serupa bagiseluruh guru MDA danRA se-KabupatenLangkat juga telahditerima kalangan guruyang penyerahannyadilakukan di masing-masing wilayah, yakniLangkat Hulu di Keca-matan Kuala, LangkatHilir di KecamatanWampu dan Teluk Aru diKecamatan PangkalanSusu.

Ilyas menyatakan,bantuan intensif dimak-sud merupakan wujudkeinginan Bupati dalammerealisasikan visimenuju Langkat yangreligius dan jajaran PNSDepag Langkat sepenuh-nya akan memberidukungan ditambahdengan lebih dari 1.100tenaga pengajar dilingkungan MDA saat ini,juga guru yang menga-jar di sejumlah RA, MTSmaupun MA.

“Kita sangat men-dukung program BupatiLangkat guna mencipta-kan Langkat yangreligius dengan memper-hatikan sekolah-sekolahkegamaan seperti MDA,RA, MTS dan MA.Diharapkan denganadanya bantuan intensifseperti ini, dapat men-ingkatkan kualitasbelajar mengajar dimasing-masing sekolah,"harapnya. (SP)

ADANYA dugaankorupsi ditubuh kepen-gurusan PGMDA SUtidak lepas dari tidakadanya transparansi daripihak pengurus kepadaanggotannya, kata MAdlin Ginting SHmelalui telepon selulern-ya. Seharusnya pengurustransparan dalammelaporkan pendapatanyang merupakan hakdari para guru. Berapapun jumlahnya para guruyang telah menjadianggota harus mendap-atkannya secara utuhtanpa ada potongan-potongan. Jika benarterjadi pemotonganmaka itu sudah masukdalam unsur pengelapan.“Karena sudah meram-pas apa-apa yangmenjadi hak guru, untukitu bagi pengurus yangbermain didalamnyaharus diproses secarahukum,” jelasnya.

Menurutnya, penyele-saian masalah ini janganmencari siapa yang salahdan siap yang benar,tetapi lihatlah bagaima-na proses penyalurananggaran tersebutmengalir. Apakah sudahsesuai dengan ketentuanyang berlaku ataumelenceng dari hukum.Untuk itu diperlukanperan aktif anggotamengawasi pencairananggaran tersebut.Dalam artian, anggotaharus mengetahui bahwamereka mendapatkanbantuan dari APBDmelalui pengurus. Berapadan kapan waktupencairannya anggotawajib mengetahuinya.Dengan adanya proaktifdari guru-guru yangmenerima bantuan akanmenutup kesempatanorganisai tersebutmelakukan kecurangan.Artinya jika para gurutidak proaktif untukmengetahui bantuan-bantuan ini dimanfaat-kan oleh pengurus untukmelakukan kecurangan-kerunagan salah satunya

melakukan pemotongan-pemotongan yang tidakdibenarkan oleh undang-undang.

Wildan Areza SH jugamengatakan hal senada,bahwa yang namanyaorganisasi rentan denganpenyelewengan. Apalagiorganisasi yang men-gatasnamakan guru.Dengan adanya pemo-tongan yang dilakukanpihak pengurus terhadapdana insentif anggotan-ya yang diperoleh dariAPBD merupakan halwajar. Artinya mereka(pengurus) juga inginmemajukan organisaiyang mereka kelola.Untuk itu, merekamelakukan pemotongandana terhadap anggot-anya dan dana tersebutdialihkan keorganisasi.Tapi jika dana pemoton-gan tersebut tidakdiperuntukkan untukperkembangan organisaimaka pengurus tidaklayak lagi memimpinorganisai tersebut. “Inisudah sangat keterlaluandan secepatnya pihakberwajib memprosesmasalah ini agar guru-guru tersebut secepatnyamenerima apa-apa yangmenjadi hak mereka,”harap Wildan.

Masih katanya, dalammemperjuangkan hak-hak guru kita tidak perlumembentuk organisasi.Cukuplah kita berikepercayaan kepadapemerintah dalam hal inidinas pendidikan untukmengelola bantuantersebut.

Karena itu memper-mudah kita mengawas-inya. Dengan adanyaorganisasi membukapeluang besar untukoknum-oknum yangingin melakukan ke-curangan karena kitasusah untuk mengawas-inya kerena merekaberlindung didalamaturan-aturan keorgan-isasian. “Ini sangat sulituntuk kita awasi,” ucapWildan.(VN)

Guru Harus Proaktif

Catatan tahun 2007,mereka hanya memperolehhasil jerih payah merekasebesar 40 ribu per bulan.Bahkan di daerah-daerahtertentu, masih ada yangmembayar keringat parapahlawan tanpa jasa itudengan sebotol minyaktanah atau seliter beras.Walau para guru tersebutmengaku ikhlas denganbayaran yang merekaterima dan akan tetapmemberikan pendidikanuntuk mencerdaskan anakbangsa, kita harus mengkajifakta bahwa kebutuhanhidup mereka harus dibawah gaji yang merekaterima. Mungkinkah itu?Bagaimana dengan merekayang sudah berkeluarga? Iniyang seharusnya menjadibahan pertimbanganpemerintah tuk mengangkatkesejahteraan mereka ketaraf hidup yang layak.

Salah seorang anggotadewan tingkat satu pernahmengaku sangat terenyuhperasaannya ketika meneri-ma aksi para guru beberapawaktu lalu. Waktu itu paraguru memprotes adanyapemotongan uang kese-jahteraan mereka dari danaAPBD sebesar 1 miliarrupiah. Raden Syafi'i dalammenenangkan massamengatakan pada RAPBDmendatang pihaknya telahmengajukan anggarankesejahteraan bagi guruMDA sebesar 3 miliarrupiah. Tahun telah berganti,tiga tahun sudah terlalui,apakah persoalan para guruini sudah selesai? Sudahsejahterakah mereka kini?Jawabnya adalah tidak.Buktinya, pengurus Perhim-punan Guru MadrasahDiniyah Awaliyah SumateraUtara (PGMDA SU) didugakuat telah menzolimi danmembodohi 6 ribu guruanggotanya dalam bentukpemotongan terhadapinsentif para guru yangsebesar 300 ribu rupiah.Salah seorang anggotanyamenceritakan pemotonganterhadap gajinya berupa 60ribu rupiah sebagai untukiuran keanggotaan. Lalu,biaya materai sebesar 6 ribu,biaya kartu tanda anggota(KTA) 40 ribu, pembuatanbuku bank 50 ribu, total 156ribu rupiah yang di tang-

gung guru dan sudahberlangsung selama limatahun ini.

Tindakan ini tidakdidukung dengan strukturkepengurusan PGMDA SUyang jelas, kegiatan yangberguna dan mendukungorganisasi, serta pertang-gungjawaban ke manadisalurkan pemotongantersebut. Syahrial Aidi SAgselaku ketua PGMDA SUmengatakan strukturkepengurusan terdiri dariketua, sekretaris, bendaharadan anggota. KegiatanPGMDA SU sendiri merupa-kan kegiatan organisasi,konsolidasi, dan melanjut-kan apa-apa yang menjadiprogram. Salah satunyaadalah memperjuangkanhak-hak guru yang diper-oleh dari APBD.

Syahril menjelaskan,APBD yang telah diterimapara guru merupakan usulanpara pengurus pada tahun2003 dan 2004 ke Gubernur."Usulan tersebut mendapattanggapan dan langsungdirealisaikan yang menjadihak guru. Hak guru yangsesuai dengan peraturandaerah dan APBN yang adadalam sistem pendidikannasional," kata Syahril.Lanjutnya, para guru berhakmendapat bantuan ataukesejahteraan dari pemerin-tah sama dengan pelayananterhadap anak-anakterlantar. Anggaran tersebutsudah di dapat selama 5tahun sejak PGMDA SUberdiri pada tahun 2003yang disebut dana insentif

guru. Dana insentif itu pundiperoleh sekali dalamsetahun yang besarannyabervariasi. Baru pada tahun2008 dan 2009 dana insentifitu sebesar 300 ribu rupiahper orang per tahunnya.Sementara 2005 sampai2007 dana insentif tersebutdiperoleh kurang dari 300ribu rupiah.

"Dana itu yang men-gusulkan adalah penguruskarena kita perpanjangantangan pemerintah, semuaitu karena kita punyaanggota semuanya untukanggota. Tapi tidak semuaguru menjadi anggota.Anggota yang lebih dipriori-taskan karena kuota yangkita terima lebih sedikit darijumlah guru. Masih ada 40persen guru yang belum bisakita berikan karenakemapuan kuota yang kecil.Kalau mau dipecah lagiangka itu, tidak menutupkemungkinan dana insentifberkurang menjadi 200 riburupiah per orangnya,”paparnya. Syahril menegas-kan bahwa guru yang masukmenjadi anggota ataskehendak hati masing-masing dan tidak adapaksaan dari pihak manapun. “Bukan berarti yang diluar anggota tidak kitalayani, tapi dikarenakanterbatasnya anggaranAPBD yang kita perolah,”tegasnya. Disinggung soalpotongan yang dilakukanpengurus, Syahril mengata-kan uang negara yangdiberikan kepada guru saturupiah pun tidak dipotong.

"Kecuali setelah gurumenyatakan diri diatasmaterai mau bergabung dalamorganisasi maka anggarandasar rumah tangga kitamenentukan setiap anggotamemiliki kewajiban dan haknya.Kewajiban ini sama dengankewajiban organisasi lainnya.Kalau Muhammadiyah adauang iuran anggota, kalauwirit yasin jugakan ada iurananggota. Sama denganseperti organisasi ini,”ucapnya.

Iuran tersebut, masihkata Syahril, diberikanlangsung kepada anggotatetapi saat mereka men-gambil insentifnya itulahdiberitahukan hak dankewajibannya. "Kalaudikutip tiap bulan sulitkarena merekakan 60 persenberada di daerah. Sampai keMandailing Natal danTobasa sana. Jadi pembaya-ran uang iuran itu sistemnyaditentukan oleh organisasi.Boleh diakhir tahun, bolehjuga dipertengahan tahundan boleh seketika merekasanggup dan boleh seketikaada himbauan dari pengurusharus dilunasi, itu mekanis-men yang harus dijalankan,"katanya lagi. Menurutnyahal ini adalah kewajibanbagi siapa yang menyata-kan diri mau menjadianggota dan tidak bisaditolak. Hak-hak yangdimiliki anggota adalahorganisasi akan memperjua-ngkan segala sesuatukepada guru yang memanghaknya. “Itulah yang sudahkita jalani dalam 5 tahun

ini. Kita tidak terlalubanyak program dan kitatidak terlalu muluk-muluklah. Apa yang adaitulah yang bisa kitaberikan,” ujarnya. Sementa-ra untuk APBD 2010 Syahrilmengaku sedang dalamproses persiapan pendataanulang. Karena setiap tahunsekali dilakukan up datedata karena banyak yangberhenti dan keluar. “Yangnamanya berhenti makalepaslah haknya".

Semua guru-guru MDAmerupakan guru-guruswasta dan dihidupi olehyayasan kecuali guru-gurudari Departemen Agamayang ditempatkan kesekolah-sekolah dan itumasih bisa dihitung denganjari berapa banyaknya.Syahril mengharapkanuntuk APBD 2010 PGMDASU mendapatkan jumlahanggaran yang sama sepertitahun lalu atau malah adapenambahan. "Jumlah gurukita banyak, kita prediksiada 11 ribuan dan itu tidakbisa terakomodir semua kepelosok-pelosok. 6 ribuorang itu pun silih berganti,"jelasnya. Persyaratanmenjadi anggota sudahdiatur dalam ketentuanorganisasi. Membuatpernyataan siap mengikutianggaran dasar dan rumahtangga serta kebijakan yangsifatnya untuk kepentinganorganisasi. “Samalahdengan kita masuk ke ormaspolitik. Dan surat pern-yataan itu cukup dibuatsekali saja saat awal anggotamasuk,” ujarnya. Suratpernyataan patuh dan tundukdan tidak ada pemaksaan.Mereka harus tau ketikamereka masuk akan hak dankewajibannya. "Selama iniitulah yang kita lakukan.Diluar itu belum. Program-program spektakuler masihdalam perencanaan. Karenakita melihat dari sisikegunaan,” tambahnya.

Saat ditanya apa yangmenjadi harapan Syahrilselaku ketua dalam mengem-bangkan organisainya, Syahrilmengatakan ingin fokusmemperjuangkan hak-hakguru kepada pemerintah.Karena honor sebesar 300ribu rupiah per tahun itubelum mencukupi. "Jikadihitung cuma 25 ribu perbulannya. Tapi namanya itudikasih, ya kita syukuri,"keluhnya. Syahril mengakuidalam menerima anggaranpihaknya hanya menerimadari APBD Sumut sementa-ra APBN belum pernahmenyentuh guru-guru MDAkhususnya di SumateraUtara. “Hanya APBD,mudah-mudahan denganmenteri baru ini membawaperubahan dan kita ren-canakan ada pergerakan yangsifatnya mengingatkanpemerintah supaya APBN itubisa dinikmati guru MDA.Diniyah ini kasarnya sekolahanak tiri, dimarjinalkan,”tutupnya. (VN)

ADANYA pemotongan yangdilakukan pengurus PGMDASU tanpa transparansi danpertanggungjawaban yangjelas merupakan praktekpemotongan yang tidakdibenarkan. Elfenda Anandaselaku Sekretaris Fitramengatakan harus adatindakan serius dan mekan-isme harus diperbaiki agartidak ada ruang untukorganisasi melakukanpraktek pungli. Karenapemotongan tersebut samasaja dengan pungutan liar.Organisasi seharusnya lebihfokus kepada apa-apa yangmenjadi hak anggota agaranggota mendapatkankesejahteraan yang utuh.

"Lain halnya jika pemo-tongan tersebut ada kesepa-katan, itu sah-sah saja.Tetapi dengan adanyaaduan dari anggota sudahtentu ada sesuatu yangtidak transparan atau unsurtransparan sangat rendah,"katanya. Sarannya, harus

ada penyelesaian kasusbahwa tidak ada pugli.Perbaikan manajemen harusdiperbaiki. Dalam artianpenyaluran bantuan terse-but jangan lagi melaluorganisasi tetapi bisamelalui rekening bank ataupos. Jangan lagi men-gunakan organisasi gunamemperbaiki nama baikorganisasi yang kita tausendiri kurang baik. “Den-gan mekanisme seperti ini,kita bisa memperkecilpraktek korupsi yangdilakukan okmun-oknumtertentu,” tegasnya.

Sementara itu ditempatterpisah, praktisi hukumFauzi SH angkat bicara. Iamengatakan kalau dugaankorupsi benar-benar ada danterjadi maka harus ditindaksesuai dengan UU korupsidan kalau terbukti pidanan-ya selesaikan dengan hukumyang berlaku. Bila perludiganti ketuanya. “Kalaumenurut saya, bukan

organisasi yang salah tetapipimpinan atau ketuanyayang salah,” ujarnya.Pasalnya, mungkin sajapemotongan yang terjadiadalah kebijakan ketua. Kalaumasalah pembubaran,organisasi tidak perlu dibubar-kan. Karena itu wadah tempatpengaduan para anggota.

Sekarang ini, masihkatanya, dunia pendidikankita menjadi ajang bisnis.Kalau ada biaya, kita dapatsekolah tinggi dan sebaliknyakalau kita tidak ada biaya kitatidak bisa sekolah dan inilah relitayang terjadi di negara kita. Jadibagaimana merombak sistemitu. Itulah yang harus kita kejarkepada dinas maupun departe-men pendidikan.

Hal berbeda disampaikanpraktisi hukum BambangSantoso SH. Menurutnya,pemotongan yang dilakukanpengurus PGMDA SU sudahmasuk dalam ranah korupsi.Itu dikarenakan dana yangdipotong merupakan APBD

yang merupakan hak guru.Seharusnya dengan adanyabantuan tersebut sudahbarang tentu ada laporanpertanggungjawabantentang APBD itu. Secarateknik itu mungkin tang-gungjawab mereka dalammengelola ini yang tujuan-nya untuk mensejahterakanguru. Kemudian bisa jadidipenyalurannya merekalaporkan setiap guru dapat300 ribu rupiah tapi ken-yataan dilapangan tidaksegitu. Memang tanggung-jawab pemanfaatan mereka.Ketika ini di manfaatkantidak sesuai dengan peman-faatannya, nah ini bisadijerat UU korupsi. Kenapa?karena dana negara yangsifatnya bukan hibah harusdipertanggungjawabkan.

Gubernur atau dinasterkait harus mengetahuiapa yang menjadi pertang-gungjawaban itu. Ini yangharus kita gali. Jika adapemotongan-pemotongan

artinya pemanfaatan itutidak sesuai dengan apayang dialokasikan didalamnya dan masuk dalamranah korupsi. Kalau tidakhibah berarti tetap dalamrangka dana pemerintahyang harus di alokasikan kekegiatan guru. Siapa yangmemberikan maka diamenerima laporan. ArtinyaGubsu selaku pemberianggaran harus menerimalaporan pertanggungjawa-bam dan jika perlu laporantersebut diminta.

Lanjutnya, harus dilihatlagi, bisa-bisa merekabermain dikwitansi. Indika-si-indikasi ini bisa jadikwitansi kosong. Ini yangharus dicari oleh pihakkejaksaan atau KPK.Dilihat apakah bermainnyadi kwitansi. Ketika merekamengajukan ini bisa jadiuntuk operasional, kese-jahteraan guru, murid, kesekolah-sekolah, mungkinseperti itu pos-nya.(VN)

Transparansi Rendah

Saat Para GuruKompak Menjerit

KPK POS

POLITIKE D I S I 89

15 – 21 MARET 2010

6

JAMBINAD

Rudolf-Denni ‘Padam’MEDAN–Akhirnya 10 dari 12pasangan calon yang mendaftarpada Pilkada Walikota danWakil Walikota Medan, dinyat-anya lulus dan berhak mengiku-ti tahapan pilkada berikutnya.Penetapan pasangan calonWalikota dan Wakil WalikotaMedan tersebut dilakukanSabtu, 13 Maret 2010 sesuaijadwal yang telah ditetapkanKPU Medan. Acara itu dilang-sungkan di Convention HallHotel Garuda InternationalMedan pada pukul 10.00 WIB.

DPRD Dairi KlarifikasiPT. TPL ke TobasaSIDIKALANG - Tim DPRD Dairi terdiri dariKetua Delphi Ujung, SH, Wakil Ketua Su-parto Gultom, Benpa Nababan, SekretarisDewan Sudung Ujung, Ketua Komisi B SautUjung, serta sejumlah staf mendatangi kan-tor PT Toba Pulp Lestari (TPL) di Kec Par-maksian Porsea Kab Tobasa, Selasa lalu. Ke-datangan mereka kali ini menjembatani kon-flik masyarakat Kec Parbuluan Dairi den-gan PT. TPL.

Di kantor TPL Sosor Ladang Kec Permak-sian Porsea Tobasa, tim diterima Manajer TPLFirman Purba, James Tampubolon, PormanPurba Humas TPL Sektor Porsea Tagor Man-ik dan pejabat lainnya. Firman Purba men-jelaskan sektor Kec Tele Tobasa meliputi hu-tan di Kab Dairi. Pihak TPL mengakui kon-flik masyarakat Parbuluan terjadi karenaoperasional TPL menebang kayu Ecalytusuntuk kebutuhan TPL dari Kec Parbuluanyang diakui masih kawasan hutan Lindung.

Porman Purba dan Tagor Manik men-gakui salah satu kawasan hutan itu adalahregister 67 yang dibuat Belanda, ditambahbelum jelas kepastian tapal batas hutan TPL.“Penebangan di hutan sementara dihenti-kan,” jelas Tagor.

Untuk membahas tapal batas hutanmasyarakat dan hutan lindung serta hutanlainnya telah dibentuk panitia diketuai Ba-pati Dairi KRA Jhony Sitohang Adinegorodan Sekretaris Kadis Kehutanan Dairi IrAgus Bukka bersama pihak PT. TPL.(DS)

PJ Walikota LantikPejabat StrukturalGUNUNGSITOLI - Pj Walikota Gunungsi-toli, Drs Martinus Lase, MSP melantik 18orang pejabat struktural eselon II,III dan IV dilingkungan Pemko Gunungsitoli, bertempat diKantor Walikota Gunungsitoli, Jumat lalu.

Martinus dalam arahannya mengatakanpengangkatan, pemindahan dan pemberhen-tian jabatan struktural hal biasa dan lumrahdalam organisasi manapun termasuk organ-isasi pemerintahan daerah. Menurutnya,mutasi dan promosi jabatan dilakukan se-suai kebutuhan organisasi guna kelancaranpelaksanaan tugas kedinasan dan pembi-naan karir PNS. Dalam penetapan personil,Baperjakat telah memberi pertimbangan dariberbagai kriteria yang dibutuhkan dalamjabatan tertentu.

Pelantikan eselon II yakni Kadis Pariwi-sata, Kebudayaan, Pemuda dan Olahraga danKepala Pelaksana Badan PenaggulanganBencana Daerah (BPBD) merupakan pengi-sian jabatan yang lowong. (YAGI)

Nisel LaksanakanMusrenbangNIAS SELATAN – Pemkab Nias Selatan(Nisel) melaksanakan Musyawarah Peren-canaan Pembangunan (Musrenbang) tahun2010 dihadiri Ketua dan anggota DPRDNisel, Wakil Bupati Daniel Duha SH, KetuaTim Penggerak PKK Nur Asnah Larosa,Wakapolres Kompol Oktavianus zebua, As-sisten III Drs. Baloni Halawa, para kepalaSKPD, Kaban, Kakan, Kabag, para Camat,NGO, Tokoh Masyarakat/Agama, pers danpara undangan lainnya.

Musrenbang ini dibuka Bupati Nisel Fahu-wusa Laia SH, MH ditandai pemukulanGong berlangsung di Aula Paroki BintangLaut Telukdalam, Rabu lalu. Bupati mengata-kan kegiatan ini penting diikuti. Selain menam-pung segala aspirasi, baik masukan dan kritikandari stackholders untuk acuan pemerintah men-jalankan program pembangunan.

Kepala Bappeda Kab Nisel Siado Zai, SEmengungkapkan Musrenbang merupakanforum musyawarah stakeholders mema-tangkan RKPD. Berdasarkan rencana kerja(renja) SKPD yang dihasilkan melalui forumSKPD. Siado menyebutkan, tujuan kegitan iniuntuk mendapatkan masukan akhir sebagai dasarpemutakhiran kebijakan anggaran, baik APBN,APBD Propinsi serta APBD kabupaten.

Pelaksanaan Musrenbang ini berpedomanpada surat Bupati Nisel No: 050/0304/Bappeda/2010 tanggal 21 Januari 2010 tentang petunjukteknis dan jadwal Musrenbang Kabupaten Niseldan berlangsung selama dua hari.(KM)

Soal Galian C, CamatDolok Tutup MataPALUTA - Galian C atau pengambilan pasirgunung yang beroperasi di Desa Sungai Da-tar Dusun Aek Salak Kec Dolok yang didugatak memiliki izin sampai saat ini masihberoperasi. Camat Dolok yang ditemui KPKPos di kantornya menanyakan keberadaanpasir gunung di Dusun Aek Salak apakah adaizin. Camat mengatakan tidak ada izinnya,kata Camat baru-baru ini. Namun tidak adapenertiban sehingga menimbulkan dugaanada udang di balik batu.

Tokoh masyarakat Dusun Aek Salak LRambe menjelaskan apabila pengambilanpasir itu berlanjut, yang jelas jalan Sipiongotmenuju Kec Halongonan rusak total.

Apalagi Kec Dolok seperti di anaktirikanpemerintah, karena jalan menuju Kec Ha-longonan rusak total dan tidak pernah tersen-tuh perbaikan, baik APBD dan APBN.

Masyarakat minta anggota dewan mem-berikan perhatian atas pembangunan di daer-ah tersebut. Mereka tutup mata yang tidakbisa berkutik sama pemborongnya. (TIM)

Acara itu dihadiri seluruhanggota KPU Medan untukmenetapkan hasil verifikasipasangan calon Walikota-Wakil Walikota Medan. Su-rat Keputusan (SK KPUMedan No.59 Tahun 2010,menetapkan 10 PasanganCalon Walikota – Wakil Wa-likota yang lulus veri-fikasi.

Yakni pa-sangan DR HSyahrial RAnas, MHA-D r s . Ya hyaS u m a r d i ,Prof. DRHM ArifNasut ion ,M A - HSupratiknoW.S, H Bah-din NurTanjung SEM M - D r sKasim Siyo,Drs H Joko

Susilo-Amir Mirza Hutagalung,SE, Indra Sakti Harahap, STM.Si dan Dr Delyuzar, SP.PA(K). Kelima pasangan ini beras-al dari jalur perseorangan.

Kemudian Sigit PramonoAsri-Nurlisa Ginting didukungPKS, PKNU, PBR dan PBB, IrH Maulana Pohan MM- AhmadArief SE MM didukung PPP,PAN, Patriot. Drs H RahudmanHarahap MM- Drs H DzulmiEldin, M.Si didukung Demo-krat dan Golkar. Sopyan Tan-Nelly Armayanti didukungPDIP dan PDS. Ajib Shah danBinsar Situmorang didukung

PKDI, PPIB, PPRN, Par-tai Buruh, Hanu-

ra, PKPB,Barnas, Ger-indra, P. Ke-d a u l a t a n ,PKB, PPD,PPI, PNIM a r h a e -nisme, PDP,Pakar Pan-

gan, PMB,

PDK, PRN, PIS, Merdeka, PSI,Pelopor, PNBKI, PNUI, danPKPI.

Ditetapkannya 10 pasangancalon itu, artinya pasangan ca-lon Denni Ilham-Dianto MSdan Rudolf Pardede-Afifuddindinyatakan tidak lulus veri-fikasi. Terkait tidak lolosnyakedua calon tersebut, anggotaKPU Medan Pandapotan Tam-ba, SH menjelaskan keduapasangan calon ini dinyatakantidak lolos karena tidak me-menuhi syarat.

“Untuk pasangan Denni-Dianto tidak didukung PartaiDemokrat. Pasangan Rudolf-Afifuddin, dinyatakan tidak lu-lus karena surat k e t e r -a n g a npenggan-ti ijazahRudolfd a r iSMUKP e n -a b u rS u k -

abumi dianggap tidak sah,”kata Tamba.

Pendukung Rudolf ProtesSetelah acara penetapan

pasangan calon, massa pen-dukung Rudolf yang menama-kan diri GMPPD melakukanprotes di depan Hotel GarudaInternational Medan. Merekamenuding KPU Medan telahmelakukan kebohongan dan me-langgar peraturan terkait tidak dilo-loskannya pasangan Rudolf-Afi-fuddin diakibatnya ijazah Rudolf.

Menurut salah satu penduku-ng Rudolf, kami sudah me-lengkapi semua berkas yang di-minta KPU Medan. Tapi me-ngapa pasangan yang kamidukung tidak diloloskan. “KPUMedan telah melakukan kebo-hongan dan melanggar peratu-ran yang telah mereka buatsendiri” ungkapnya.

Siap Hadapi GugatanTerkait adanya dua pasan-

gan calon yang dinyatakantidak lulus verifikasi, KPUMedan siap menghadapi tun-tutan maupun gugatan secara

hukum apabila keduapasangan calon me-

lakukan gugatanke jalur hukum.“Menggugatmelalui jalurhukum hak se-tiap wargaNegara, KPUtidak akan ta-kut, karenakita telah bek-erja sesuai pro-sedur,” ungkapTamba selakuanggota KPUMedan. (SUFI)

MEDAN - Masyarakat KotaMedan yang menamakan diri“Forum Masyarakat PeduliPilkada Bersih” mendesak agarKPU Kota Medan harus tegasdan tidak terpengaruh atas in-tervensi yang dilakukan KPUPusat terkait verifikasi ijazahRudolf M Pardede.

Menurut Irwansyah SH, MH,selaku anggota dari ForumMasyarakat Peduli PilkadaBersih menegaskan KPU Pusatsudah tidak berjalan sesuaifungsi dan wewenangnya.”

Mencermati proses verifikasiadministrasi terhadap bakalcalon walikota-wakil waliko-ta pada Pilkada kali ini,khususnya terhadap bakal ca-lon walikota atas nama RudolfM Pardede. Berdasarkan fakta-fakta hukum sejak maju se-bagai Wakil Gubernur Provsutahun 2003 telah dilakukanpenyelidikan dan penyidikanatas dugaan ijazah palsu atauketerangan palsu yang dilaku-kan Rudolf.

Hingga pendaftaran sebagaibakal calon Walikota Medan2010–2015, tetap ada protes

dari berbagai elemenmasyarakat pada KPUD KotaMedan dan Provinsi Sumateraserta Pusat. Kemudian adanyaindikasi KPU Pusat melakukanintervensi dan mengeluarkankeputusan yang tidak diduku-ng data dan fakta valid dankomprihensif terhadap per-masalah hukum Rudolf.

Menyikapi hal ini Forummasyarakat Peduli PilkadaBersih terdiri dari beberapa el-emen di antaranya PAHAMSumatera Utara, CentralDemokrasi Rakyat, LSM Pedu-li Bangsa, API, Laskar MerahPutih, Wahana Keadilan, FUISU, Yayasan Ibnu Sabil, Ya-yasan Amanah dan PARI, men-yatakan bahwa keputusanKPU Pusat terhadap penye-lenggaraan pemilu Walikotadan Wakil Walikota Medantahun 2010 tidak berdasarkanprinsip integritas, profesional-itas dan akuntabilitas. Sebabbertentangan dengan UU No.22 Tahun 2007 tentang penye-lenggara pemilu. Pada kon-sideran menimbang point (b)secara substantif dinyatakan

penyelenggaraan pemilu yangjurdil, umum, bebas dan raha-sia hanya dapat terwujud apa-bila dilaksanakan penyeleng-gara pemilu yang mempunyaiintegritas, professional, danakuntabilitas.

Adalah Keliru terhadapdugaan ijazah palsu dan/atauketerangan palsu atas namaRudolf M Pardede yang telahdikeluarkan SP3 oleh Poldasusebagai kebijakan Polri, bukanmerupakan putusan hukum.Sehingga tindakan KPU KotaMedan melakukan verifikasiadministrasi terhadap RudolfM Pardede baik, pada SMUKPenabur Sukabumi dan DinasPendidikan Sukabumi menya-takan Rudolf M Pardede tidakterdaftar sebagai siswa disekolah tersebut adalah sudahbenar. Dan itu akan menjadipayung hukum untuk menetap-kan lolos atau tidaknya balonmenjadi calon walikota danwakil walikota medan;

Surat No 94 tertanggal 26April 2003 dan surat No 99 ter-tanggal 2 Mei 2003 telah di-batalkan berdasarkan surat No

107 dan 108 yang dikeluarkanSMUK Penabur Sukabumipada tanggal 28 Mei 2003.Menyatakan nama Rudolf MPardede tidak pernah terdaftarsebagai siswa. Yang pernah ter-daftar adalah Rudolf Takap-ente dengan nomor induk siswa328.

Surat No. 17 tertanggal 15Februari 2010 dan Surat No. 27tertanggal 5 Maret 2010 yangdikeluarkan SMAK PenaburSukabumi sebagai surat keter-angan pengganti ijazah RudolfM Pardede adalah suatu yangsangat dicurigai karena suratitu disertakan dengan keteran-gan segala arsip di sekolah itutidak ada lagi.

Forum Masyarakat PeduliPilkada Bersih Kota Medanmeminta KPU Medan dalampenetapan calon Walikota danWakil Walikota Medan berpe-doman pada peraturan KPUNomor 68 Tahun 2009 danKeputusan KPU Kota Med-an Nomor 07 Tahun 2009, bu-kan berdasarkan intervensiKPU Pusat dan pihakmanapun. (SUFI)

Jangan Intervensi KPU Medan

1

Syahrial R Anas-Yahya Sumardi

2

Sigit Pramono Asri-Nurlisa Ginting

3

Indra Sakti Harahap-Delyuzar

4

Bahdin Nur Tanjung-Kasyim Siyo

5

Djoko Susilo-Amir Mirza Ht Galung

6

Rahudman Harahap-Dzulmi Eldin

7

Arif Nasution-Supratikno

8

Maulana Pohan-Ahmad Arief

9

Ajib Shah-Binsar Situmorang

10

Sofyan Tan-Nelly Armayanti

Nomor Urut PasanganCalon Walikota/Wakil

Walikota MedanPeriode 2010-1015

10 Pasang CalonSiap Bertarung

Pilkada Tanpa Panwas, Cacat HukumBEBERAPA waktu lalu,Anggota KPU Medan, Pan-dapotan Tamba mengeluarkanpendapat bahwa PilkadaTanpa Panwas dapat dinyata-kan sah secara hukum. Namunpara pengamat politik sangatmenyayangkan pernyataanyang dikeluarkan anggotaKPU Medan tersebut.

Salah satu pengamatPolitik, Herdensi Adnin, S.Sossebagai Direktur CentralDemokrasi Rakyat menyata-kan bahwa pernyataantersebut konyol. MenurutnyaKPU dan Panwas adalahinstrument dalam pelaksanaanpesta demokrasi yang memili-ki fungsi yang berbeda. Kedualembaga tersebut harus salingmengisi dan sejalan.

“Panwas sebagai intrumendalam pesta demokrasimemiliki peran yang sangatpenting yaitu mengawaljalannya proses pestademokrasi sebelum, ketika, dansesudah pelaksanaan pestademokrasi. Jadi jika pilkadatanpa panwas, itu cacathukum. Tidak bisa berjalanpilkadanya,” ungkap Herdensi.

Rahmat : Aswin IllegalNamun di tengah-tengah

semakin panasnya konflikantara KPU Medan dan

Panwaslu Medan, salahseoranag komisioner KPUMedan, Rahmat KartoloSimanjuntak kembali merunc-ingkan perselisihan yang telahlama berlangsung. Di ruangkerjanya, Rahmat menyatakanPanwaslu Medan yang dilan-tik Bawaslu adalah Panwasilegal. Panwas yang dipimpinAswin tidak pernah adadilakukan tahap penyeleksian,tambah Rahmat.

Ini diungkapkan Rahmat,

pada kamis (11/3) di kantorKPU Medan. "Selama iniPanwas Pilkada belumterbentuk karena adanyapermasalahan antara Bawasludan KPU. Sementara ituPanwas yang diseleksi KPUberjumlah 6 telah diserahkankepada Pansus Pilkada DPRDMedan yang diketuai AbdulRani, SH", jelasnya.

Rahmat menambahkan,berdasarkan putusan Mahka-mah Agung (MA) yang meru-juk pada UU N0 32 Tahun2004 dan UU No 12 Tahun2008 pasal 236 A menyebut-kan enam nama hasil penyele-ksian yang dilakukan KPUMedan diserahkan kepadaPansus. Setelah itu disaringmenjadi tiga nama. Nah,ketiga nama itulah nantinyayang menjadi Panwas yangsah, ungkap Rahmat.

Dewan Akui AswinPernyataan salah seorang

anggota KPU itu ternyatamembuat Pansus PilkadaDPRD Medan gerah. KetuaPansus Pilkada DPRD Medan,Abdul Rani SH pun langsungangkat bicara. "Sampai saatini kita masih mengakuiPanwas yang diangkat dandilantik Bawaslu pusat.Karena, Bawaslu pusat sudah

membuat keputusan, jaditidak ada alasan DPRDMedan untuk menyeleksienam nama yang diberi-kan KPU Medan danmembentuk Panwaspilkada," jelasnya.

Dengan tegas AbdulRani juga mendesak KPUKota Medan menerimakeberadaan PanwasPilkada Kota Medandipimpin Aswin. “Diharap-kan agar KPU KotaMedan segera melakukankoordinasi dengan PanwasPilkada Kota Medan,terutama dalam persiapanmasa kampanye danpemilihan bagi para calonwalikota dan wakilwalikota Medan” paparn-ya.

Selain pengakuan, Ranijuga mendesak menuntas-kan masalah anggaran,sesuai kesepakatan antaraDPRD Kota Medandengan Pemko Medanagar segera mengucurkananggaran kepada penga-wasan pilkada sebesarRp7.1 Milyar. Sehinggapelaksanaan Pilkada KotaMedan bisa berjalandengan aman dan lancar,jelasnya. (SUFI)

KPK POS

POLITIKE D I S I 89

15 – 21 MARET 2010

7

SUMUT

Tebing Tinggi Juara IILomba Obrolan KIMTEBING TINGGI – Kelompok InformasiMasyarakat (KIM) Sejahtera Kota TebingTinggi meraih Juara II pada kegiatanlomba obrolan pembangunan KIM ting-kat Kab/Kota se-Sumut yang digelar 8Maret 2010 di Medan. Juara I dan III di-raih Kab Labuhanbatu dan Kota Medan

Demikian dijelaskan Kabag Adm Humasydan Pratokoler Pemko Tebingtinggi DrsKhairil Anwar Nasution kepada wartawanRabu lalu di ruang kerjanya usai menerimaKIM “Sejahtera” dipimpin Zikri Sikumbang.

Pada kegiatan itu KIM Sejahtera mem-bawakan obrolan bertajuk sinopsis “Jan-gan Sakiti Hatinya” menceritakan Kek-erasan Dalam Rumah Tangga (KDRT).Peran kepala lingkungan (Kepling) dap-at menyadarkan sang suami untuk tidakmelakukan tindakan KDRT terhadap istri.Apalagi sudah ada UU RI No 23 Tahun 2004.

Atas keberhasilan itu Walikota TebingTinggi Abdul Hafiz Hasibuan dan Khair-il Anwar mengucapkan terima kasih. Walikotabangga atas kemampuan dan penampilan anakpelajar SMAN-2 Tebing Tinggi.(RS)

Kader Demokrat Minta Ketua DPC DicopotBINJAI–Puluhan kader Partai Demokrat (PD) Kota Binjai berorasi dikantor Dewan Pimpinan cabang (DPC) PD Kota Binjai, Jalan GatotSubroto, Kel Bandar Senembah, Kec Binjai Barat. Mereka memintaketua DPC PD Kota Binjai dicopot dari jabatannya. Selain di kantorDPC PD Kota Binjai, puluhan kader Demokrat juga berorasi di kantorKPUD Binjai dan DPRD Binjai, pekan lalu.

Lima Resep Keberhasilan Capaian PBBSTABAT - Seluruh Kepala Satu-an Kerja Perangkat Daerah(SKPD), Lurah dan Kades agarmemenuhi target PAD dari sek-tor Pajak Bumi dan Bangunan(PBB) 2010 yang menjadi tang-gung jawabnya. Realisasi atascapaian target itu merupakanbentuk keseriusan mengembantugas.

Penegasan itu disampaikanBupati Langkat Ngogesa Sitepupada acara pemberian penghar-gaan bagi SKPD, Kades/Lurah,Kepala UPTD Kecamatan se-laku petugas pajak yang berha-sil over target PBB/PAD 2009 diSerambi rumah dinas, Rabu lalu.

“Bagi yang berhasil untuk dit-ingkatkan, yang belum terpenu-hi dievaluasi dan segera lakukan

pembenahan", kata Bupati.Tahun 2009, target PBB

Langkat yang dibebankan pe-merintah pusat Rp7.474.271.000dan berhasil melampaui targetdengan nilai Rp8.866.981.596atau mencapai 118, 63 persen.

Pada kesempatan itu bupatimenyampaikan lima resep un-tuk berhasil memenuhi targetPBB. Yakni pelaksanaan tugaspenagihan serius, penagihan ter-hadap wajib pajak yangmenunggak pada saat penyam-paian SPPT PBB tahun 2009,membentuk tim operasional ke-camatan dibantu petugas dariDinas Pendapatan. Lalu pende-katan dan sosialisasi sadarmembayar pajak guna menun-jang pembangunan daerah ser-

ta mampu memberi ketauladan-an membayar pajak terlebihdahulu bagi para petugas.

Wakil Ketua DPRD LangkatDrs Abd Kahair MM menyam-paikan ucapan terima kasihpada para pengelola PBB danPAD. Ia juga mendukunganPemkab Langkat dalam upayamenagih tunggakan PBB PTPNII yang mencapai Rp38 Milyar.Dewan juga menyoroti perlun-ya merumuskan berbagai poten-si PAD yang belum digali.

Plt Kadispenda Drs MarinoSingarimbun dalam laporannyamenyampaikan guna memper-tahankan capaian prestasi 2009sekaligus peningkatkan targettahun 2010, pihaknya akanmelakukan operasi tim terhadap

wajib pajak yang menunggak.Selain itu setiap bulan dilaku-kan evaluasi capaian target, ser-ta pendataan ulang objek dansubjek pajak.

Sekdakab Langkat Drs HSurya Djahisa MSi selaku Ket-ua Tim Intensifikasi dan Eksten-sifikasi PAD/PBB berharappetugas pemungut pajak jangancepat berpuas diri. Menyinggungtunggakan pembayaran PBBPTPN II Pemkab Langkat akanterus menanti komitmen danberkoordinasi dengan KP PBBPratama Binjai.

Tampak hadir mewakili Ka-dispendasu H Darwin, para asis-ten, SKPD, Kepala UPTD PajakKecamatan serta Lurah/ KepalaDesa se kabupaten Langkat.(JUL)

PIAGAM–BupatiLangkatNgogesaSitepumemberikanpiagampenghargaanatas hasilrealisasi PBB/PAD 2009 padaacara“Pemberianpenghargaanbagi paraSKPD, Kades/Lurah, KepalaUPTDKecamatanselakuPetugasPajak”.

Gaji dan Tunjangan Karyawan Belum DibayarBINJAI–Ratusan Karyawan BadanUsaha Milik Daerah (BUMD) KotaBinjai yang terletak di Jalan GatotSubroto, Kel Bandar Senembah,Kec Binjai Barat menilai BUMDtersebut tidak mampu memberikankesejahteraan. Sebagai bentukkekecewaan, mereka melakukanaksi unjukrasa dengan membakarban bekas, Selasa lalu. Sehinggatampak asap hitam mengepul dikantor BUMD tersebut.

Selain melakukan orasi, ratusankaryawan juga membawa posterdari kain dan kertas karton bertu-liskan tuntutan. Di antaranya ba-yar gaji kami, anak istri kami be-lum makan, pimpinan yang tak pu-nya hati nurani, hanya mem-perkaya diri sendiri, innalillahi kamiucapkan pada Nazri Kamal dankroninya. Aksi ini menjadi pusatperhatian warga setempat danpengguna jalan yang melintas.

Sofian Ginting (31) salah seorangkaryawan Aneka Produksi Pertaniandan Holtikultura (APPH) di BUMDsaat ditemui mengaku, selama inimereka sudah cukup sabar. Terkaitgaji yang belum diterima sertadana akomodasi penunjang yangjuga belum teralisasikan dalamkurun waktu 1 tahun.

“Sampai saat ini tuntutan kamibelum terpenuhi, seperti gaji, uangtransport dan tunjangan jabatan.Bahkan untuk pengganti pimpi-nan pihak Pemko belum mengaju-kan Pjs,”sebut Sofian.

Sofyan mengungkapkan, ter-kait uang pelican alias suap yangdilakukan agar dapat bekerja diperusahaan milik Pemko Binjaitersebut, “Biar abang tau ya, kamimasuk ke perusahaan ini bayar, adayang bayar Rp15 juta, Rp30 jutabahkan sampai Rp50 juta. Memangkami tak punya alat bukti berupa

serah terima uang itu (kuitansi), tapiorang tua kami pun ikut serta padasaat memberikan uang itu langsungkepada kroni-kroni Nazri Kamal.Coba abang bayangkan, masuk ker-ja bayar, gaji yang kami terima takseberapa itu pun tersendat, jadi maukemana kami mengadukan nasibkami,” ungkap Sofyan.

Disinggung mengenai pencalo-nan Dirut BUMD, Nazri Kamalyang menjadi calon Walikota Bin-jai 2010-2015, karyawan mengakutidak akan mendukungnya. “Semi-nggu lalu, kami lihat Nazri Kamalmengggelar acara terkait pencalo-nannya sebagai bakal calon Wa-likota. Ada hiburan, makanan ban-yak, sementara kami kelaparan, gajikami tak dibayar. Kalau orang sep-erti itu jadi Walikota, hancur lahKota Binjai ini,” tegasnya.

Ditanya soal kepemimpinanNazri Kamal selama 5 tahun

memimpin BUMD, karyawan men-gatakan tidak berpihak padakaryawannya. Karenya merekaakan terus melakukan demo sam-pai tuntutan dipenuhi.

Menanggapi aksi itu, anggotakomisi A DPRD Binjai, Surya WahyuDanil, SH, MHum mengatakan, per-masalahan gaji harusnya sudah diba-yar karena dalam APBD tahun2009 anggarannya telah dikeluar-kan. “Seharusnya gaji karyawan sudahdibayar, karena anggarannya sudahdialokasikan,” ujarnya.

Terkait persoalan di BUMDtersebut, DPRD meminta BPK un-tuk melakukan audit, jika ditemu-kan kerugian keuangan negaraBPK siap membawanya ranah hu-kum. Mengenai indikasi suap saatpenerimaan karyawannya Suryamenghimbau setiap karyawan yangmembanyar saat melamar untukmelaporkan ke DPRD Binjai.(SBR)

Camat Bintang Bayu:Pembohong yang Sebuttak Ada PembangunanSERDANG BEDAGAI – Camat BintangBayu menegaskan pembohong yang men-gatakan tidak ada pembangunan di ke-camatan tersebut. Sebab faktanya, pem-bangunan sangat dirasakan masyarakat.Pernyataan tegas itu disampaikan Drs HMariyono SP selaku Camat Bintang Bayupada malam pelantikan DPD IPK Ser-dang Bedagai (Sergai), belum lama ini.

Karena itu, kata Hariyono, IPK BintangBayu harus menunjukkan karya nyata mem-bantu pemerintah mensejahterakan rakyat.Berkaitan dengan Pilkada dimana suasanamulai memanas termasuk di Kec BintangBayu yang selama ini kondusif. Bisikan mir-ing dan penggembosan mendiskreditkanPemkab maupun Kecamatan dihembuskanseperti mengatakan tidak ada pemban-gunan. “Pembohong orang yang menga-takan hal tersebut,”ucap Mariyono sam-bil menyebutkan pembangunan KantorCamat, Puskesmas, Polindes, Irigasi, per-baikan jalan dan pembangunan lainnyabukti pesatnya laju pembangunan.

Ketua Rayon AMPI Bintang BayuJunedi Saragih memananggapi pernyataanCamat Bintang Bayu mengaku sepakat. “Or-ang yang mengatakan tak ada pembangunanadalah pembohongan,” ucapnya.

Di tempat terpisah Ketua KNPI Bin-tang Bayu Toni Sitepu juga mengaku sep-akat bahwa pembangunan jelas dan nyata.“Jadi memang pembohong yang menyebut-kan tak ada pebangunan,”ujar Toni.(ARM)

Pemkab Dairi KembaliLakukan MutasiSIDIKALANG - Sebanyak 303 PNS dijajaran Pemkab Dairi dapat gilirandalam mutasi pejabat struktural, kepalasekolah, pengawas sekolah dan penilikpendidikan luar sekolah sesuai Keputu-san Bupati Dairi No : 821.23/ 468/III/2010 dan No : 821.23/469/III/2010. Pel-aksanaan itu dilaksanakan di Balai Bu-daya Sidikalang, Dairi Rabu lalu.

Acara ini dihadiri Sekda Kab Dairi Ar-senius Marbun, Ketua DPRD Dairi DelphiUjung, SH dan pimpinan SKPD. Bupati Dairidiwakili Wakil Buti Irwansyah Pasi, SH.

Mutasi ini mendapat protes dari sejum-lah guru SMPN-2 Sumbul yang menda-tangi DPRD Dairi sebelum acara berlang-sung. Sebanyak 31 guru ini tidak setujuKepsek SMPN-2 Sumbul, Bastaria Sinuling-ga diganti. Alasannya selama kepemimpinannyasekolah mereka mengalami kemajuan pesat danmutu pendidikan meningkat. Pernyataanpenolakan penggantian Kepsek itu diserah-kan pada Ketua DPRD Dairi Delphi Ujung, SHyang berjanji akan menelusurinya.

Dilokasi acara, ratusan murid SMPN-3 Sidikalang juga berunjukrasa menya-takan keberatan Kepsek Hasoloan Siburi-an diganti dengan alasan Siburian lahyang memajukan pendidikan di sekolahmereka. Aksi tersebut mereka gelar secaraspontinitas ketika mengetahui Kepsekmereka ikut dimutasi.

Protes murid dan guru SMPN-3 Sid-ikalang kandas, akhirnya HasoloanSiburian digantikan Drs Jonner Situmo-rang. Hasoloan Siburian menempati ja-batan baru sebagai penilik sekolah di Di-nas Pendidikan Dairi. (DS)

Kemarahan puluhan kaderPD disebabkan ketua DPC PDKota Binjai, tidak memberitahu-kan pada Ketua Kecamatan PDterkait surat keputusan yangdiberikan kepada Dhani Seti-wan Isma S.sos. Sehingga pulu-han massa kader PD merasa

tidak terima dan melakukanaksi guna meminta ketua DPCPD Binjai dicopot dan men-cabut rekomendasi calon Wa-likota Binjai yang bukan orangDemokrat.

Karena ketua DPC PD takberada di tempat, puluhan kad-

er PD tidak berkenan masuk kedalam kantor guna membicar-akan permasalahan tersebut,“Kami tidak akan masuk kekantor ini, sebelum ketua DPCdihadirkan terlebih dahulu,”ujar Haris ketua koordinasi aksi.

Massa PD yang berorasi diDPRD Binjai jadi beringas.Sebab, Ketua DPC PD yang di-cari-cari tidak ingin menjump-ai mereka, hingga ratusan kad-er Demokrat melampiaskan ke-marahannya dengan membakarseragam Demokrat. Tidak bera-pa lama Harsoyo salah seorang

anggota DPRD Binjai dari PDkemudian menyampaikan ketuaDPC tidak ada. “Saya tidak bisamenjelaskan rekomendasi calonWalikota Binjai,”kata Harsoyo.

Dari DPRD Binjia, massa PDbergerak ke kantor DPC PDBinjai. Mereka menguasai kan-tor sembari menunggu ketuaDPC memberikan penjelasan.

Ketua DPC PD Kota Binjai,Bahman, saat dikonfirmasimelalui telepon selelurnya men-gatakan, tidak mengetahuiadanya aksi yang dilakukankadernya. “Saya belum tahu itu,

sebab saya lagi di Medan. Soalsurat keputusan yang kita beri-kan pada Dhani Setiawan Isma,bukan dari DPC Kota Binjaimelain surat keputusan dariPusat,”katanya.

Bahman mensinyalir hanya5 persen kader Demokrat yangdemok, lainnya orang bayaran.“Taulah kamu kalau orangsudah dibayar, disuruh apa sajapasti mau,”kata Bahman, sa-raya menambahkan, kalau sayacabut surat keputusan tersebut,bisa-bisa PD Pusat juga mencabutsaya dari PD Kota Binjai ini.(SBR)

GubsuBukaMuscabIII PMSTEBINGTINGGI - GubsuH Syamsul Arifin SE di-wakili Walikota TebingTinggi Ir H Abdul HafizHasibuan membuka Ha-rungguan Urung III (Mus-cab) Partuha Maujana Si-malungun (PMS) TebingTnggi, Jumat lalu) di Ge-dung TC Sosial Jalan RSUTebingtinggi.

Dikatakan Gubsu Mus-cab PMS memiliki maknastrategis dalam mengev-aluasi kegiatan, menyusunrencana serta meningkat-kan komitmen programPMS di masa akan datang.

Program PMS, lanjut-nya, mempunyai peranpenting meningkatkan ni-lai-nilai budaya tradisi-onal. Pengembangan bu-daya Simalungun sebagaibagian masyarakat Sumutdibutuhkan inovasi dankreasi baru disesuaikanperkembangan zaman. Si-malungun, sebut Gubsu,merupakan salah satu da-erah tujuan wisata yangterkenal dengan keindah-an alam dan keramah-tamahan masyarakat.

Melalui kegiatan terse-but, Gubsu mengajak mas-yarakat senantiasa dalamkebersamaan, memeliharapersatuan dan kesatuan.“Perbedaan pandanganjangan menjadikan permu-suhan tetapi harus dikemassebagai cikal bakal kekuatanmembangun Kota TebingTinggi,” sebut Gubsu.

Ketua PMS Tebingting-gi demisioner H NikmatSaragih mengatakan, pel-aksanaan Harungguan IIIitu sudah lama direncana-kan, tapi selalu tertunda. Iamengharapkan Muscab inidapat memilih pengurusbaru yang lebih baik sehing-ga PMS semakin maju.

Ketua DPP PMS Jan-toguh Damanik SSos danKetua PMS Medan Drs Al-exius Purba menyambutbaik apa yang dilakukanHarungguan Urung IIIPMS Tebingtinggi. Diha-rapkan pengurus terpilihmenyusun program kerjaagar tetap eksis di tengah-tengah masyarakat.

Sebelumnya, Ketua pa-nitia Ir Mulianseng Sa-ragih SH menyebutkanHarungguan III PMS KotaTebingtinggi itu berlangsungselama 2 hari dan Muscabdiikuti 400 orang peserta danpada acara penutupan sekali-gus pelantikan akan digelargebyar budaya Simalungundengan mendatangkanartis top Simalungun JhonEliaman Saragih.

Dalam muscab itu ter-pilih Ir Mulianseng Sa-ragih SH sebagai KetuaPMS Tebingtinggi 2010-2015. Selain ketua, terpil-ih sekretaris Drs Edi Rus-wanto Sinaga dan benda-hara Burhanuddin Purba.Tampak hadir mewakiliDPP PMS Jantoguh Dam-anik SSos, Ketua DPDPMS Medan Drs AlexiusPurba, pengurus KNPSI(Komite Nasional PemudaSimalungun), Himapsi,Hisarsi, Ikeis, GKPS, DPPGemais. Anggota DPRD Ser-gai Dervin Barus SH, sertakumpulan marga Saragih,Purba, Damanik, Sipayung,Sinaga dan Girsang.(RS)

PELANTIKAN –Camat Bintang Bayu Drs H MariyonoSp (kiri) tampak serius berbincang dengan Ketua DPDIPK Sergai Darma Wijaya dan Kadispora Drs JoniWalker Manik pada pelantikan PAC IPK Bintang Bayudi halaman MIN Bintang Bayu

Bupati: Waspadai Selebaran GelapSERDANG BEDAGAI –Bupati Serdang Bedagai Ir HTErry Nuradi bersama wakilnyaIr H Soekirman mengingatkanseluruh masyarakat untukwaspada terhadap banyaknyamuncul selebaran gelap yangmendeskriditkan Pemkab.

Hal itu dikatakan bupatidihadapan jemaah pengajian Al-Hidayah se-Kabupaten SerdangBedagai, Selasa lalu yangmembanjiri lapangan PondokPesantren Salman Al-Farisi DesaTanjung Harap KecamatanSerbajadi. “Waspadai selebarangelap yang bertujuan mempro-pokasi masyarakat,” kata Errymengingatkan warganya.

Acara ini dihadiri KetuaDPRD H Azmi Yuli Sitorus,Sekda Drs H Haris FadillahM.Si, jajaran SKPD, Kabag,

Camat Serbajadi Ir Kaharud-din, pimpinan Ponpes SalmanAl-Farisi, Kades dan undan-gan lainnya. Tampak juga

Kompol Yusfhi Nasutionmewakili Kapolres SergaiAKBP Drs Eri Safari.

Dikatakan Erry masyara-

kat harus tetap menjagakekompakan dan mengeratkankebersamaan. Menanggapiselebaran seperti yang terjadi diKec Dolok Masihul, Erry dengansantun dan lemah lembutmenyikapinya. Mudah-mudahanyang memfitnah cepat sadar dansadar, sebab Erry yakin pasti adayang menyuruh.

“Inilah kondisi jelangPilkada, seolah-olah apa yangdilakukan Pemkab semuanyasalah,” tegasnya sembarimengisahkan seorang ayah,anak dan seekor keledai saatmelakukan perjalanan.

Sebelumnya, al-ustadz HRidwan Hamid menghimbau untuksaling tuding menjelang Pilkada.Secara tegas Ridwan mengatakanbelum tentu dapat pemimpinseperti Erry Nuradi.(ARM)

KPKPOS/ARM

WIRID–Bupati Sergai Ir HT Erry Nuradi didampingi Wabup Ir H Soekirman, KetuaDPRD H Azmi Yuli Sitorus dan Sekdakab Drs H Haris Fadillah M.Si dalam acara wiridakbar pengajian Al-Hidayah.

KPK POS

SUARA PILKADAE D I S I 89

15 – 21 MARET 2010

8

SUMUTNAD

Hasrul Azwar Warning Penyelenggara dan Pemko Medan

Sembilan Pasangan CalonIkuti Pilkada BinjaiBINJAI - Sebanyak sembilan pasangancalon Walikota/Wakil Walikota akan iku-ti Pilkada Binjai pada 12 Mei 2010 menda-tang. Hal itu dikatakan Ketua KPUD KotaBinjai Agus Susanto SH didampingi anggo-ta KPUD Binjai lainnya kepada wartawan,Jumat lalu pada konrensi pers di KantorKPUD Binjai Jalan Gatot Subroto.

Kesembilan pasangan calon walikotadan wakil walikota, enam pasangan darijalur perseorangan dan tiga pasangancalon dari jalur partai politik. Kesembi-lan pasangan itu adalah Ir Ayub Syaiful-Drs Adi Yopi, Ir Nazri Kamal-LasionoSpd, Helman Herdady SH- M RasyidinShi, Prof H Syamsul Arifin SH MH-AbdiNusa Tarigan SH, Ir Edy Aswari MM-DrsAhmad Murlan dan Drs H Abdul Gani-H AjieKarim. Pasangan ini dari jalur perseorangan.

Sementara dari partai politik DhaniSetiawan Isma-Hj Mutya Hafidz diusungGolkar, Demokrat, Patriot, PDS, PPI danbeberapa Partai kecil. M Idaham-TimbasTarigan diusung PPP, PKS dan PBB, ser-ta Zefri Januar Pribadi-Baskami Gint-ing diusung PDIP dan Hanura.

Lanjut Agus, kesembilan pasangancalon walikota dan wakil walikota inisudah memenuhi persyaratan. “Khususperseorangan, yang lulus tahap awalNazri-Lasiono, Helman-Rasyidin danAyub-Adi Yopi,”jelasnya seraya menam-bahkan ketiga pasangan perseorangan inijuga dipastikan lulus, setelah melengka-pi KTP yang diberi waktu 14 hari lalu.

Terkait harta kekayaan, kesembilanpasangan ini telah melapor ke KomisiPemberantasan Korupsi (KPK). Pengu-mumannya kita tunggu hasil dari KPK,ujar Agus dan menambahkan bahwa pi-haknya yang mengumumkan harta keka-yaan para calon-calon walikota/wakilwalikota KPUD. Agus menyebutkan pada14 Maret, KPUD Binjai akan melakukanpengundian nomor urut di Pendopo UmarBaki Binjai.(SBR).

Jelang Pilkada, MetuyaHafid Bedah BukuBINJAI - Calon Wakil Walikota Binjai2010-2015, Hj Meutya Hafid menggelaracara bedah buku “168 jam dalam sand-era, Meutya Hafid memori seorang jur-nalis Indonesia” bertempat di PendopoUmar Baki, Jalan Veteran, Binjai Kota,Jum’at lalu.

Tampak hadir pasangan Meutya DhaniSetiawan Isma dan istri Hj Widya Ar-maya SH, Kepala Kesbang Linmas Pem-ko Binjai M Taufik Bahagia S.Sos , Pem-red Waspada Online, Avian Tumengkol,Ketua Gerindra Binjai serta ratusan ma-hasiswa dan pelajar kota Binjai.

Tampil sebagai pembedah buku,Meutya Hafid mantan reporter Metro TV,Najwa Sihab, Hj Dra Irna, Dekan UMAdan Dr HM Jamil dosen IAIN Sumut.

Najwa Sihab dalam kesempatan itumenyampaikan sosok Hj Meutya Hafiddalam peristiwa mencekam di Irak ber-hasil mengambil hikmanya. “Meutya sos-ok yang punya kelebihan,”ungkap Najwa.

Calon Wakil Walikota Binjai MeutyaHafid menceritakan kejadian di Irak padatahun 2005. “ Buku baru selesai dikerja-kan 2007 ,”ujar Meutya. Selama disand-era di Irak tujuh hari tidak mandi. Danpertama kali bebas yang ia cari kaca dankamar mandi,” kenang Meutya. Ia menye-butkan rekannya Najwa banyak mem-bantu hingga menelpon wakil PresidenRI Jusuf Kalla .

Calon wakil walikota merupakanamanah bagi saya karena punya kesempa-tan dan kemampuan. Semua ini berawal darikedatangan Dhani Setiawan ke saya.

Seorang guru yang hadir kepada KPKPos mengatakan kehadirannya hanyaingin mencari sertifikat yang diper-gunakan untuk verifikasi pengangkatanPNS.(SBR)

Keperpihakan Pada Pilkada

“Pilkada bagian dari demokra-si, karena itu demokrasi jangandicederai. Jika dicederai, rakyatakan marah dan itu berdampaktidak baik bagi pembangunandemokrasi,”tegas Ketua DPP PPPDrs H Hasrul Azwar MM disela-selasilaturrahmi Komisi VIII DPR RI dikediamannnya, belum lama ini.

Dikatakan Hasrul, seluruhtahapan pilkada harus mengacu

pada koridor peraturan perun-dang-undangan, terkhusus saattahapan pemilihan, penghitungandan rekapitulasi perhitungansuara. Seluruh yang terlibat padapelaksanaan pilkada harus mengi-kuti aturan main yang ditetapkan.Tidak terkecuali para bakal calon,KPUD, Aparat Pemko Medan danseluruh stakeholder.

“Jangan gara-gara ambisi un-tuk menang aturan dilanggar,sebab hal itu bisa berdampakpada gagalnya pilkada. Kita tidakmau ambisi menang menggagal-kan Pilkada kali ini,”ucapnya.

Ditanya soal kekhawatiranmunculnya keberpihakan meng-ingat adanya hubungan tertentuantara calon dan penyelenggaraPilkada. Kata Hasrul, ya itu tadiseluruh yang terlibat harus fairplay dalam pelaksanaan Pilkada.“KPUD harus ingat, masyarakat

dan partai politik memonitoringseluruh tahapan pilkada, untukjangan ada keperpihakan atauperlakukan khusus pada salah satupasangan balk calon,”ucapnya. s

Menyoal adanya tindakanpelarangan kepada bakal calonmelakukan sosialisasi oleh oknumkelurahan. Hasrul mengatakan iasangat menyanyangkan tindakantersebut. Hasrul juga heran, kare-na baru kali ini ia mendengar adalarangan melakukan sosialisasi yangdilakukan oknum kelurahan.

Sebenarnya, lanjut Hasrul sia-papun tidak berhak melakukanpelarangan untuk melakukan so-sialisasi. Pasalnya saat ini belummasuk pada tahapan kampanye,artinya belum ada aturan yangdikeluarkan KPUD Kota Medanterkait jadwal kampanye. Kare-na itu kita heran mendengar adalarangan sosialisasi, seperti yang

dialami bakal calon Maulana Po-han dan Ahmad Arif dimana kedu-anya dilarangan berpidato padasaat peringatan Maulid Nabi. Pada-hal panitia sengaja mengundangpasangan ini dan didaulat untukmenyampaikan kata sambutan.

Karena itu, lanjut Hasrul untukoknum lurah, camat atau seluruhPNS yang melakukan tindakanseperti itu hanya punya du opsi.Pertama mengundurkan diri kare-na telah menghalang-halangi pros-es domokrasi dan kedua harus dico-pot oleh Pj Walikota Medan saat ini.“Lurah seperti ini harus dicopot ataumengundurkan diri,” ucap Hasrul.

Hasrul juga menyebutkan,peristiwa pelarangan itu harusditeliti dan diselidiki, apakah tin-dakan tersebut dilakukan atas in-isiatif sendiri atau ada perintahdan pesan sponsor dari orang lain.Terkait hal itu, sebagai ketua DPP

PPP, Hasrul mengaku telah me-merintahkanDPC PPP Kota Med-an untuk melakukan monitoringpada seluruh tahapan pilkada.

“Saya sudah minta PPP Med-an melakukan monitoring, jikaada kasus pilkada akan diangkatketingkat nasional,”ujar Hasrul.

Terkait kejadian yang menim-pa pasangan Maulana Arif (MaRI),Tim pemanangan pasangan initelah melayangkan protes keras.Sebab tindakan pelarangan ini,menurut mereka bentuk arogansidan keperpihakan oknum aparatPemko Medan dalam pilkada.“Kita sudah melayangkan proteskeras dan meminta Panwas Pilka-da untuk menindaklanjuti kasustersebut,”ujar Ketua Tim Pe-menangan pasangan MaRi, H Fad-ly Nurzal,S.Ag didampingi Ir HAhmad Parindungan, H Isfan FFachruddin SE MSP dan Drs Ari-

pai Tambunan MM.Ditempat terpisah, Kabah Hu-

masy Pemko Medan Drs HanasHasibuan MAP menyangkal bah-wa aparat Pemko Medan berpihakdan berupaya menghalangi pasangancalon melakukan sosialisasi. Hanas men-gatakan, sikap PNS netral sepertiditegaskan Pj Walikota Medan, Syam-sul Arifin SE. “Kita telah menghim-bau PNS agar netral, tidak bolehsaling menghujat dan menzholimisatu sama lain,” ujarnya.

Sejauh ini, Hanas mengatakanbelum ditemukannya keberpiha-kan PNS pada salah satu pasan-gan calon Walikota dan Wakil Wa-likota Medan. Menyangkut adan-ya larangan oknum aparaturPemko Medan pada pasangan ca-lon, Hanas menyebutkan itu ben-tuk politik pembusukan tim suk-ses untuk membuat citra PemkoMedan rusak.(MH/VN)

MEDAN – Komisi Pemilihan UmumDaerah (KPUD) Kota Medandiingatkan dalam pelaksanaanpemilihan Walikota dan WakilWalikota Medan mengambil posisinetral dan bertindak adil. Janganada perlakuan khusus kepada bakalcalon tertentu, baik yang maju darijalur perseorangan maupun yangdiusung partai politik.

KPUD Tetapkan Nomor Urut Pasangan Calon Bupati Tobasa

Monang–Mangatas (MONAS) Nomor Urut 3KOMISI Pemilihan UmumDaerah (KPUD) Kab TobaSamosir secara resmi mene-tapkan nomor urut limapasangan calon pesertaPemilukada Toba SamosirTahun 2010. Pengundian danPenetapan itu dilakukandalam rapat pleno di BalaiDesa Balige Selasa lalu.

Pengundian dan penetapannomor urut itu dihadiri seluruhpasangan calon dan TimPemanangan masing-masing.Pasangan dr FLP SitorusM.Kes-Asmadi Lubis SH(OBAMA) dapat nomor urut 1.Ir Mindo Tua Siagian MSc-DrsErvan Gani P Siahaan (DON-GAN) nomor urut 2. Drs MonangSitorus SH MBA-MangatasSilaen (MONAS) nomor urut 3.Drs Tonggo M Napitupulu MSi-IrReinward Simanjuntak MM(TREN) nomor urut 4 danPandapotan Kasmin Simanjun-tak-Liberty Pasaribu SH MSi(KALIBER) nomor urut 5.

Sebelum pengundian danpenetapan nomor urut, ketuaPokja Polmer Simanjuntakmenjelaskan mekanismepengundian nomor. Setelah ituPolmer mengundang satupersatu pasangan calonberdasarkan urutan pendafta-ran untuk melakukan pencabu-tan nomor dengan memilihsalah satu amplop kuning.

Kesempatan pertamapasangan OBAMA, didampingi

ketua tim Hangkam Sitorus,Disusul MONAS didampingiWesly Sitorus SE, DONGANdidampingi Boyke Pasaribu,KALIBER didampingiMangapul Siahaan SSi danTREN didampingi JojorMarintan boru Napitupulu.

Selesai pencabutan nomor,dilanjutkan penandatangananberita acara nomor 270/402/KPU-TS/2010 tentangpenentapan nomor urutpasangan calon PemilukadaToba Samosir tahun 2010 olehketua dan anggota KPUTobasa, seluruh pasangancalon, ketua tim masing-masing pasangan calondan Bupati Tobasadiwakili Asisten IAlberth Sidabutar,Kapolres TobasaMusa Tampubo-lon, Dandim2010 TU/TSdiwakiliPagartuaSiahaan,Ketua DPRDSahatPanjaitan,Kajari Baligediwakili AgusWirawan E. S,SH MH danKetua Penga-dilan diwakiliDavid SitorusSH.

Usai pengundi-

an pencabutan nomor urut,kelima pasangan calonkemudian melakukan penan-datangan kesepatakan damai,termasuk parpol pendukungdan tim sukses masing-masingdi Mapolres Toba SamosirPorsea.

Dandim 0210 TU LetkolRamses Lumban Tobing padakesempatan itu pada kelimapasangan calon dan tim suksesmenyarankan jangan berpiki-ran negatif atau dengan istilah

menghalalkansegala cara.Kita harusjadikan

Tobasa contoh yang baik. Marikita terus berdoa memintapada Tuhan agar PilkadaTobasa berjalan dengan damai.Masyarakat sudah salingmenyanyangi sesama saudara,dan tetangga. “Jangan rusakkearifan-kearifan yang sudahterbentuk hanya karenaambisi,”katanya.

Dibagian lain, KapolresTobasa AKBP Musa Tampubo-lon SH,Sik,M.Si juga meng-himbau kelima pasangan calonharus siap menang dan siapkalah. Kalau siap menang itumudah, tapi siap kalah, ini lahyang harus kita jaga.

Kapolres juga menyam-paikan harapan pada kelimapasangan calon dan tim

sukses agar tetap mengikutiaturan yang adasehingga setiaptahapan pilkadatidak terjadi per-masalahan. Apalagiyang bisa meng-ganggu kamtibnas,artinya tidakterjadi pelanggaran

pidana umummaupun pidana

pemilu.Kejari Balige Timbul

Pasaribu SH mengharap-kan pasangan calonjangan ada yang merusakkeindahan dan kedamaianyang disepakati. Seluruhpasangan calon diharapkan

memahami peraturan yangdiatur dalam perundang-undangan. Sepanjang kitamengikuti aturan-aturan mainsaya yakin pilkada kita ini bisaditiru, dan bahwa pilkada pastiada pemenangnya.

Ketua Pengadilan Negeri(PN) Balige Avrit Siahaan SH,mengatakan tiga hal yangprinsipil memasuki suasanapolitik. Yakni keamanan danhukum, sosial budaya dankesehatan. Jika dilihat darisudut pandang negatif, jikatiga hal itu terjadi gesekanakan menimbulkan, bahkankompetisi akan menjurus padakonflik pada gilirannyabermuara ke hukum.

“Untuk itu diharapkankelima pasangan calonmematuhi ketentuan UU Nomor12 tahun 2008 tentang pemerin-tahan daerah,”harapnya

Ketua DPRD Tobasa SahatPanjaitan mengatakankehadiran lima pasang calonmembuat kesepakatan damaibersama muncul dari lubukhati dan keinginan bersamamenciptakan pemilukada damai.Ini pesta rakyat, dari rakyat, olehrakyat dan untuk rakyat.Sementara Bupati Toba Samosirdiwakili Asisten PemerintahanDrs. Albert Sidabutar Menghara-pan para kandidat bupati/wakilbupati Toba Samosir mencipta-kan suasana kondusif, amandan damai. (HAR/TH)

Pasangan MONAS Masih Diharapkan MasyarakatTOBASA –Toba Samosir (To-basa) dalam kurun lima tahundi bawah kepemimpinan St DrsMonang Sitorus SH MBA men-galami kemajuan di berbagaibidang sisi kehidupan masya-rakat. Seperti dibidang keseha-tan, pendidikan dan pertanianserta bidang lainnnya.

Atas keberhasilan pada peri-ode pertama, Monang Sitorusyang kembali maju pada pilka-da Tobasa tahun 2010 melaluijalur perseorangan mendapatdukungan penuh dari masya-rakat. Dukungan itu disampai-kan karena masyarakat meng-ingkan Tobasa lebih maju lagidipimpin Monang Sitorus.

Keinginan masyarakat agarMonang Sitorus memimpinkembali Tobasa disampaikanbeberapa masyarakat Tobasa.St.Harangan Hutahaean (foto)yang tinggal di Kec Lagubotimengatakan ia masih meng-inginkan Monang Sitorus kem-bali menjadi Bupati Tobasa Jil-id ke II. Alasannya kata Hu-

tahaean kare-na sosok Mo-nang Sitoruspunya pola pi-kir yang bera-ni, tegas danmampu mem-buat terobosanserta dekat de-ngan Masya-rakat.

Hutahaean sebagai pemilikperusahaan PT Hutahaean inimengatakan terlepas adanyakekurangan dan kelebihannya,figur yang mempunyai polapikir seperti Monang Sitorusyang paling dibutuhkan jadibupati. “Keberanian membuatterobosan dan kebijaksanaansehingga pembangunan yangdibutuhkan masyarakat cepatterlaksana.

Pandangan serupa juga di-sampaikan Silaen Soaduon to-koh masyarakat dari kec Soa-duon Silaen. Dia menyampaikanharapannya agar Monang Sito-rus terpilih kembali jadi Bupati

Tobasa jilid ke-II. DimatanyaMonang Sito-rus adalah seor-ang pemimpinyang taat be-ragama, uletdan tabah. Itubisa dilihat darirajinnya Mo-

nang Sitorus mangikuti kebak-tian ke Gereja. Monang Sitorusjuga dinilai berhasil memban-gun kerukunan antar umat be-ragama termasuk adat istiadat.Untuk ini mari dukung pasan-gan Monang Sitorus – Manga-tas Silaen (Monas).

Tua Tariho-ran (foto)yang berkerjamencari ikandi sungaiHalian BaligeTua Tarihoranuntuk menaf-kahi keluarga-nya juga me-

nginginkan Monang Sitorus

kembali jadi bupati. Menurut-nya waktu lima tahun jadi Bu-pati terlalu cepat bagi MonangSitorus untuk lebih banyak ber-buat bagi masyarakat. Teruta-ma bagi kami penjala ikan.“Saya yakin lima tahun kedepan Monang Sitorus pastimembantu kehidupan nelayandan penjala ikan, dengan pen-aburan bibit ikan ke Danau Toba.Lanjutkan terus bapak, kata-nya.

Op. DodoNadeak (foto)dari desa Par-sambilan KecSilaen menga-takan ia danseluruh masya-rakat DusunSitolu TaliDesa Parsam-

bilan komit memenangkan pa-sangan Monas. Sebab MonangSitorus sangat respon padapembangunan desa. Ini menjadibukti keseriusan Monang Si-torus memperhatikan mas-

yarakatnya.“Suara kami tak perlu dibeli

dan kami tidak minta uang. Tapisuara kami tetao padaasanganMonas, asalkan jalan menujuDusun kami diaspal. Teruskanlahamang Bupati nami,” ucapnya.

Mampetua Marpaung (foto),penarik becakasal LumbanBulbul BaligeMampe jugam e n y a m p a i -kan keinginan-nya meme-nangkan Pasa-ngan Monas. Iamengaku figurMonas orang

yang soleh dan cepat tanggappada keluhan masyarakat. Baikkeluhan di bidang pertanian,partiga-tiga (pedagang) dan ro-haniawan. Bahkan Mampetuamenghimbau rekan-rekannyasesame penarik becak meme-nangkan Monas. Sebab pasan-gan ini sudah teruji dan berpen-galaman. (HARRY HUTAGAOL)

MEDAN - Keberadaan PanitiaPengawas Pemilihan Umum(Panwaslu) Kota Medan yangdinilai tidak jelas karenapembentukannya dianggapmenyalahi UU mulai mendap-at titik terang. Muspida plusKota Medan menggelar rapatpertemuan penyelesaianmasalah itu Rabu lalu di BalaiKota Medan.

Rapat dipimpin Plh SekdaMedan Drs H MuhammadFitriyus SH MSP, dihahdiriKetua DPRD Medan H DenyIlham Panggabean SH,anggota KPU Rahmat KartoloSimanjuntak SH, KapoltabesKombes Pol Drs ImamMargono, Dandim 0201/BSLetkol Inf Haryanto, Danden-pom 1/5 OB Damanik SH,

Kajari Medan, Ketua Penga-dilan Medan, Ketua PansusPanwaslu, Abdul Rani SH sertainstansi terkait lainnya

Pertemuan tersebut meny-impulkan Ketua DPRD KotaMedan secara internal berkoor-dinasi dengan Pansus danKPUD Medan. Seterusnyadikonsultasikan kepadaBawaslu dan KPU Pusat.Ketua DPRD, anggota Pansusdan KPU ini diberi tenggangwaktu sampai tanggal 18Maret 2010 untuk menyelesai-kannya.

Fitriyus mengatakan,masalah ini harus dituntaskanguna menghindarkan terjadin-ya konflik Pilkada di daerahini. Bila hal ini terus berlanjuttentu tidak tertutup kemu-ngkinan akan menimbulkankonflik nasional dan hasilpilkada Kota Medan nantiakan terjadi gugat-menggugatyang berujung kepada Mahka-mah Agung, untuk itu lahperlunya pertemuan ini, untukmencari jalan keluarnya.

Anggota KPU Kota MedanRahmat Kartolo Simanjuntak

SH mengatakan, KPU KotaMedan tetap mendorongrekrutmen Panwas sesuai UUNo 22/2007, dimana pemben-tukan Panswaslu oleh BadanPengawas Pemilihan Umum(Bawaslu) harus dari hasilrekrutmen KPU Kota Medan.

Ketua DPRD Kota MedanH Deni Ilham Panggabean SHmengatakan, permasalahanpanwaslu ini tidak serta mertabisa diselesaikan. Ini urusankita bersama agar hasilpilkada tidak ada konflik dangugat menggugat.(VN)

Status PanwasluKota Medan Makin Jelas

KPK POS

KRIMINALE D I S I 89

15 – 21 MARET 2010

9

SUMUTR I A U

Soal Hibah Tanah Ke Mendagri, Bupati Rohil Digugat

7 Oknum Guru SMAN 3 Gunungsitoli Dipolisikan

TANAH PUTIH – Ruslan melalui Badan Penyelamat KekayaanNegara (BPKN) Riau, melaporkan Bupati Rokan Hilir AnasMakmun ke Menteri Dalam Negeri (Mendagri) terkait penghiba-han tanah di Bencah Limbat Kelurahan Banjar XII KecamatanTanah Putih. Akibat laporan tersebut Bupati Rohil AnasMakmun kebakaran jenggot.

Warga Kualuh SelatanDesak Ditutup PT.MalsAEKKANOPAN – Masyarakat di Keca-matan Kualuh, Kabupaten LabuhanBatu Utara mendesak pemerintah daer-ah segera menutup pabrik pengolahangetah, PT Mals yang bertahun-tahunberopersi tanpa izin. Sejak berdirinyapabrik, warga mengaku, menerima dam-pak negatif yang sangat besar karenapencemaran lingkungan dan limbah diarus sungai Simangalam.

Ironisnya, meski tak memiliki izin,kegiatan pabrik selama bertahun ber-jalan mulus, mengakibatkan kerugiannegara cukup besar. Ketika konfirmasi-kan kepada Camat Kualuh Selatan, Jim-my Dermawan mengatakan bahwa pihakpabrik wajib mengurus perizinan. “Agarkita tahu sampai mana pencemaran yangditimbulkan,” katanya.

Kepala Dinas Lingkungan Hidup,Syamsir Siregar tak bisa dikonfirmasi.Syamsir tidak bisa ditemui di kantornya.Menurut sumber, soal izin pabrik terse-but telah diurus seorang pengusaha asalMedan, untuk pengurusan izin PKS diDesa Teluk Pulai yang tak kunjung sele-sai. (TAN)

GUNUNGSITOLI - Tujuhoknum guru SMA Negeri 3Gunungsitoli masing-masingberinisial SBZ, MZ, OTH, TND,FD, IDT dan RNG terpaksaberususan dengan pihakaparat penegak hukum diMapolres Nias sesuai denganlaporan polisi : No.Pol:STPLP/384/XI/2009/NS tanggal 20November 2009, dengansangkaan secara bersama-sama melakukan kekerasanterhadap anak di bawah umuratau penganiayaan terhadapsiswanya, Andi WardimanPolem (17).

Korban Andi WardimanPolem yang didampingikeluarganya kepada war-tawan, di kediamannya,Kamis pekan lalu, mengata-kan, kronologis kejadiantersebut berawal dari acaraulang tahun teman sekelas

korban, bernama Novi ArlinaZendrato. Ulang tahun Noidigelar di dalam ruang kelas,usai belajar.

Pada kesempatan itu, Noviminta kepada Andi hadiahulang tahun, tetapi Andimengatakan tidak ada. LantasNovi meminta kepada Andikalau tidak ada hadiah makasebagai gantinya tolong“cium”. Permintaan itu pundipenuhi Andi.

Adegan itu akhirnyaketahui oleh ke tujuh guru.Akhirnya, Andi dipanggil keruang guru. Dan, secarabergantian ketujuh oknumguru tersebut mengambilbagiannya, ada yang menam-par muka dan telinga korbansehingga pendengarannyakorban terganggu.

Selain itu paha sebelah kiridan kanan korban juga dicubit

sampai membiru. “Kami tidakterima perlakuan oknum guru-guru tersebut sehingga kasusini kami laporkan kepadapihak yang berwajib agar diproses secara hukum,” ucapAnhar Polem orang tuakorban.

Menurut Anhar Polem,selama ini pihak keluargakorban maupun dari pihaksekolah sudah membicarakanmasalah tersebut untukdiselesaikan secara kekeluar-gaan. “Tetapi oleh pihaksekolah tidak bersedia mem-bayar biaya pengobatan anakkami, malah mereka menudingkami meminta uang perdama-ian sebesar Rp 20 juta. Padahal itu hanya sebagai alasandari pihak sekolah untukmelepaskan tanggung jawab.Bahkan Kepala SekolahSMAN 3 Gunungsitoli, Drs

Darni Tanjung pernah menga-takan untuk tidak meneruskankasus itu karena segera diSP3-kan polisi,” katanya.

Akibat kejadian tersebut,ujar Anhar, korban tidak maulagi bersekolah karena merasa,trauma. “Sehingga terpaksakami pindahkan, tetapi meskipun surat pindahnya sudahkeluar, tetapi rapor anak kamimasih belum diberikan denganalasan belum ada perdama-ian,” ungkap Anhar.

Kapolres Nias melalui KaurBin OPS Reskrim Polres Nias,Iptu SK Harefa mengatakankasus tersebut sedang diprosesdan sudah tahap penyidikan.

Tetapi yang membuatproses ini tidak cepat karenasaksi yang dipanggil tidakhadir, kemudian hasil visum etrepertum tidak cocok denganketerangan dari saksi maupun

pelaku. “Sehingga pihak kitaakan melakukan konfrontir,”kata Harefa. Selain itu,katanya, penyidik sudahdiundang oleh Komisi ADPRD Nias untuk menjelas-kan sejauh mana penanganankasus ini.

Kepala SMAN 3 Gunungsi-toli, Drs Darni Tanjungmembenarkan adanya pe-mukulan siswa di sekolah yangdipimpinnya itu. Namun sudahdiupayakan untuk mendamai-kan kasus. “Tetapi belum adatitik temu,” katanya. Ketikaditanya kenapa rapor Anditidak diserahkan kepada yangbersangkutan, menurutnya,bahwa bukan tidak diserahkankepada Andi tetapi berhubungnilai rapor pada ujian tengahsemester masih belum di isi walikelas. “Maka belum bisa kitaserahkan,” katanya.(YAGI)

Kabar beredar bupati men-dapat teguran dari MendagriGamawan Fauzi, karena lahanyang dihibahkan tersebut ber-masalaha. Gugatan dilayang-kan Ruslan (63), warga Sim-pang Benar Banjar XII, Keca-matan Tanah Putih, Kabupat-en Rokan Hilir. Ruslanmengklaim, lahan yang dihiba-hkan bupati merupakan ahliwaris Mayor Ponidi, orang tuaRuslan.

Gugatan Perdata ditempuhRuslan dengan mendaftarkangugatan, dengan nomor regis-ter No.06/Pdt/G/2010/PN.RHL, pada 08 Maret 2010,ke pengadilan negeri. Dalamgugatannya, Ruslan menyan-tumkan nama para tergugatselain bupati, Suhartono Wijayaalias Atak penduduk JalanMongonsi Komplek Perumah-an Villa Polonia No.19/45 Med-an. “Lahan yang dihibahkanBupati Rohil ke Mendagri mil-ik orang tua saya, almarhumMayor Ponidi, Direktur CV. AstaBrata. Tanah seluas 110,5 hek-tar merupakan kebun karet, di-beli dari almarhum Haji Husin,penduduk Sedinginan Tanah

Putih pada tahun 1965 denganharga Rp.12.500.000,” kataRuslan.

Menurut Ruslan, keseluruhantanah yang dibeli orang tuan-ya, 200 hektar, yang sebagiantanah tersebut dibeli dari war-ga Sedinginan. Seperti dariSamsul 20 hektar, Afrizal 20hektar, Asnawi Arsad 2 hektar,Sahminan 2 hektar, M. Yusuf 2hektar, M. Zaman 2 hektar, Muk-tar Ali 2 hektar. Diketahui Rus-lan, bahwa tanah miliknyatersebut diklaim Pemda RokanHilir setelah Ruslan memban-gun parit dengan meng-gunakan alat berat ekskapator.

Parit yang dibuat Ruslan,sepanjang 2.000 meter lebih.Pembuatan parit di lokasitanah tersebut sebagai pem-batas dengan sempadan (pemi-lik tanah di sisi kiri-kanan ob-jek perkara). Ruslan barumengetahui tanahnya diklaimpemda setelah diberitakanKPK Pos.

Dikatakannya, tanah yangdihibahkan bupati kepadamendagri, setelah pemda mem-beli tanah miliknya, dari Suhar-tono Wijaya alias Atak. Oleh

Atak tanah kepunyaan Ruslandijual ke Pemda Rohil sehargaRp 2,9 miliar. Jumlah itu, dise-but sebagai ganti rugi Suhar-tono Wijaya dari Anas Makmun,yang pada saat menjabat se-bagai Ketua DPRD Rokan Hi-lir. Transaksi jual beli dilakukanpada pertengahan Tahun 2003.

Ruslan mengaku bahwa la-han miliknya tersebut padaTahun 1994 sebagian sekitar 30hektar, memang dibeli Suhar-tono Wijaya dengan perantaraadik Atak. Ruslan menjual den-gan harga Rp 60 juta kepadaAtak.

“Jika benar pengakuan Su-

hartono Wijaya di media cetakbahwa tanah yang dijualnya kePemda luasnya 299 hektar, be-rarti ada pembengkakkandiduga ada rekayasa atas jualbeli tanah tersebut antara Su-hartono Wijaya dengan AnasMakmun ketika menjabat Ket-ua DPRD. Karena setahu saya

tanah milik Suhartono Wijayasekitar 100 hektar lebih, yangdibeli dari Angkiong 96 hektardan yang dibeli dari saya 30hektar. Kenapa justru mem-bengkak menjadi 299 hektar,”tanya Ruslan.

Ruslan mngungkapkan,bahwa tanah miliknya diklaim

Pemda Rohil berdasarkan Su-rat Keterangan DPRD RokanHilir No.68/DPRD/IV/2003,yang tanpa tanggal, dan ditan-datangani Ketua DPRD Rohil,saat itu dijabat Anas Makmun.Surat Keterangan tersebut di-tujukan kepada Jelita Tambu-sai, yang isinya menyuruh Jeli-ta untuk merawat dan memanensawit yang ada di tanah seluas 186hektar di Banjar XII.

Sementara di lokasi yangsama Suhartono Wijaya jugaada memberikan surat kuasakepada Arifin Komer wargaBaganbatu untuk mengurusdan merawat tanaman sawit diatas tanah seluas 106 hektar.“Artinya satu lokasi ada duasurat kuasa. Penyelesain kasustanah ini melalui hukum den-gan menggugat SuhartonoWijaya dengan Bupati KepalaDaerah Rokan Hilir,” kata Rus-lan.

Panitera Pengganti Penga-dilan Negeri (PN) Rokan Hilir,Rinaldi yang menerima guga-tan Ruslan, membenarkanpenggugat telah mengajukangugatan. Menurut Rinaldi, pe-manggilan terhadap peng-gugat dan tergugat setelahhakim yang menangani perka-ra ini ditentukan Ketua Penga-dilan Negeri Rokan Hilir. “Sa-bar-sabar sajalah, nanti setelahhakimnya ditentukan KetuaPN akan melakukan pemang-gilan,” katanya.(PUR)

LANGKAT - Razia rutinyang digelar personel Satu-an Lalu Lintas Polres Lang-kat untuk pemeriksaan su-rat-surat kendaraan ternya-ta mendapat tantangan dariWakil Ketua DPRD Langkat.Kejadian ini, berlangsungsaat petugas mengelar raziadi Jalan Lintas Sumatera,tepatnya di Desa Stabat

Lama, Kecamatan Hinai,pada Jumat lalu.

Saat polisi melakukan ra-zia tiba-tiba melintas mobilplat merah dengan nomorpolisi BK 262 P, kemudiansalah satu anggota polisimemberhentikan mobil ter-sebut. Tidak tahu kalau mo-bil dinas tersebut ditumpan-gi oleh seorang Wakil Ketua

DPRD Langkat, Abdul Khair,yang juga Ketua Partai Bu-lan Bintang.

Tidak terima dengan per-lakuan polisi tersebut, lang-sung saja anggota dewan tu-run dari mobil, dan langsungmencak-mencak.

Luapan emosi pun di-ungkapkannya kepada salahseorang anggota polisi yang

memberhentikan kendara-anya. Menurut seorang war-ga yang menyaksikan keja-dian tersebut, merasa aneh.“Apa seorang anggota dew-an kebal hukum dan tidakmematuhi peraturan semen-tara dia yang mengerti ten-tang peraturan, apa lagi diaseorang anggota dewan,” un-gkap warga.(*)

Kena Razia, Wakil Ketua DPRD Langkat EmosiWakil Ketua DPRD Langkat, Abdul Khair emosi saat kendaraan yang digunakannya dihentikan petugas saat digelar razia.

Pantai CerminRawan Maling TernakPANTAI CERMIN - Maling ternak diKecamatan Pantai Cermin, KabupatenSerdang Bedagai hampir sepekan bela-kangan ini kian marak. Buktinya, Sabtupekan lalu, tiga ekor ternak lembu milikSarimin (51) warga Dusun I, Desa BesarII Terjun, Pantai Cermin raib digondolkawanan maling.

Hendra (21), anak korban mencerita-kan, peristiwa itu terjadi ketika keluargaSarimin sedang nonton televisi di ruangtengah. “Kami sekelurga sering nontontelivisi sampai pagi sambil menjaga ter-nak lembu yang kandangnya berada dis-amping rumah. Ketika kami menikmatiacara telivisi, tiba- tiba mereka tertidurnyenyaknya, seakan terkena ilmu sirep.Keesokan pagi, ternak lembu merekasudah raib,” katanya.

Dikatakan Hendra, ibunya orang per-tama yang mengetahui ternak merekatidak berada di kandang. Untuk mencaritahu pelaku, keluarga korban dibantusejumlah tetangga mencari di sekelilingkandang dan kebun belakang rumah, na-mun pencarian itu tidak membuahkanhasil. Menurut Hendra, kerugian atas hi-langnya ketiga ekor ternak itu, sekitar Rp20 juta.

Peristiwa tersebut telah dilaporkankepada Kepala Desa Besar II Terjun. “Se-lanjutnya kami diperintahkan oleh Kadesmelanjutkan membuat laporan ke PolsekPantai Cermi,” katanya.

Di tempat terpisah, Matsah (42) jirankorban, mengatakan, peristiwa hilangn-ya sejumlah ternak dari dalam kandangdiduga dilakukan kawanan maling. “Ter-nak milik Sarimin merupakan korbanpencurian kesepuluh kalinya yang terja-di,” kata Matsah. Warga berharap kepadapihak Kepolisaian agar mengingat Kadesuntuk menggalakan kembali jaga malamatau menghidupkan kembali Poskamlingyang selama ini terlupakan. (RYAD)

Diduga BermainJudi, MM DitembakGUNUNGSITOLI - Kapolres Nias AKBPWawan Munawar menegaskan penembakanyang dilakukan personel Polres Nias terhadapMM (24), telah sesuai prosedur. Mesieli ditem-bak saat petugas melakukan penggerebekandi komplek Tempat Pelelangan Ikan (TPI)Desa Teluk Belukar, Kecamatan Gunungsi-toli Utara, Kota Gunungsitoli, Selasa malamlalu.

Menurut Kapolres, penggerebekan yangdilakukan polisi atas informasi darimasyarakat, yang menyebutkan bahwa ditempat itu kerap ada permainan judi. Ten-tang penembakan, Kapolres menyebutkantindakan itu dilakukan karena korban mela-wan petugas. “Sehingga ada petugas yangluka, jadi petugas terpaksa melakukan pen-embakan dengan tujuan untuk dilumpuh-kan,” kata AKBP Wawan.

Kapolres menambahkan korban yangditembak masih dalam perawatan di RSUGunungsitoli, dan direncanakan akan diru-juk ke RS Bhayangkara Medan. Sementara 3orang pemain judi lainnya, masing-masingberinisial EM (oknum PNS), B.Zeg, dan P.Zegsudah ditangkap dan sedang diperiksa dibagian Reskrim Polres Nias. Sedangkan 2orang lagi telah melarikan diri pada saatpenggerebekan. Barang bukti yang disita 2set kartu domino dan uang kertas senilai Rp510.000.

Tokoh pemuda Gunungsitoli Utara, Eman-uel Ziliwu menyayangkan penembakan yangdilakukan. Karena berdasarkan fakta dilapangan penggerebekan yang dilakukanpetugas tidak sesuai prosedur. “Apalagi sebe-lum melakukan penembakan belum adatembakan peringatan. Ada kesan peng-gerebekan yang dilakukan oknum petugasIntel Polres Nias tak ubahnya memburu ter-oris,” katanya.

Ketua MPC Pemuda Pancasila Nias, Ira-ma K. Zebua, seusai bertemu Kapolres, ter-kait tertembaknya MM, juga anggota PP,mengatakan, tindakan itu sepatutnya tidakterjadi. Secara internal, Irama mengatakan,bila ada anggota PP yang bermain judi, me-langgar hukum silakan diproses.(YAGI)

BUPATI Rokan Hilir (Rohil), Anas Mak-mun seakan tak habis-habisnya diper-soalkan oleh warganya sendiri. Persoalanitu dibawa warganya pada proses hu-kum dalam sengketa tanah.

Kali ini, Anas digugat perdata olehBahrum ke Pengadilan Negeri Rohil.Pengadilan, pekan lalu, kembali mengge-lar siding gugatan Bahrum. Dalam per-sidangan dengan agenda mendengarkansaksi, terungkap konspirasi atas kasusgugatan perkara Perdata Nomor 16/Pdt/G/2009/PN.RHL antara penggugatBahrum melawan tergugat pertama Pe-merintah Daerah Rokan Hilir dan ter-gugat kedua Anas Makmun.

Konspirasi untuk mengalahkan Bahr-um sangat mencolok. Untuk memenang-kan perkara Perdata tersebut, segalacara dilakukan yang penting menangsampai-sampai tergugat pertama, meng-hadirkan saksi Mawardi warga BangkoPusako dinilai sanggup berbohong dihadapan majelis hakim, diketuai MelfiHaryati. “Bayangkan saja Tuhan dibo-hongi, apa lagi manusia,” gerutu pengun-

jung yang mengikuti persidangan terse-but, dengan antusias.

Saksi Mawardi tampak gugup sebe-lum diminta keterangan dalam per-sidangan. Bahkan, Ketua majelis hakim,Melfi Haryati, menyarankan Mawardimengurungkan niatnya menjadi saksi.Pasalnya, Mawardi tampak gugup sebelumdiambil sumpah.

“Jangan gugup, kalau tidak sanggupjadi saksi boleh mundur,“ kata hakim.Mawardi akhirnya menjawa, “bersediamenjadi saksi dan disumpah.”

Namun, dalam kesaksiannya, Mawar-di dituding memberikan keteranganyang diragukan kebenarannya.Setidaknya terungkap dalam dua pern-yataan yang ditandatangani Mawardidi atas kertas bermaterai. PernyataanMawardi diberikan kepada penggugat,Agustus 2009, isi pernyataan membenar-kan bahwa tanah saksi, Mawardi dijualkepada penggugat. Saksi Mawardi men-gaku ada menerima uang dari penggugatsebesar Rp 2.700.000, dengan luas tanahyang dijualnya 35 meter kali 200 meter bera-

da di RT/RW 03/02 Desa Bangko Kanan.Sementara pernyataan berikutnya,

Mawardi membuat pernyataan lain.Bahwa tanah tersebut tidak dijual kepa-da penggugat melainkan kepada AbdulHanan, uak penggugat, dan ditandatan-gani saksi, Februari 2010. Ironisnya, nu-ansa konspirasi mengalahkan Bahrumdalam persidangan dianggap biasa.

“Saya dikalahkan. Saya maklumkarena tak mampu membayar pengacara,bayar ongkos perkara saja dibantu paman.Mau banding harus bayar ongkos perkaraRp1.775.000. Uang sejumlah itu sangatsulit bagi saya menyediakannya,” kataBahrum.

Pengalaman pahit yang dialamin-ya, kata Bahrum akan menyurati Men-kumham, Mahkamah Konstitusi, Mah-kamah Agung dan Komisi Yudisial. Bahr-um sangat kecewa atas putusan majelishakim yang menolak gugatannya. Padahal, kata Bahrum, bukti-bukti yang adapada tergugat pertama dan tergugatkedua sejak sidang lapangan banyak ke-janggalan ditemukan.(PUR)

“Tuhan-pun Dibohongi Apalagi Manusia…”

KRIMINAL

10KPK POS

E D I S I 89

15 - 21 MARET 2010 SUMUTNASIONAL

RANTAUPRAPAT - Sedikitnya 40 orang didugaoknum anggota TNI datang menyerang MarkasPolres Labuhan Batu, rumah Dinas Kapolres danPos Lantas simpang Empat, Jalan Ahmad YaniRantau Prapat, Kabupaten Labuhan Batu. Denganmengendarai sepeda motor, mereka melemparikantor dengan batu dan merusak beberap unitsepeda motor hasil tangkapan.

Akibat kejadian, Minggumalam pada pekan lalu, ituPos jaga rumah Kapolres pe-cah dan Pos Lantas tampakpecah dan berantakan. Kapol-res Labuhan Batu AKBP Rob-ert Kenedy mengatakan, keja-dian tersebut diduga denganditangkapnya enam orangpemain dan bandar togeldengan barang bukti beruparekap togel 33 rekap dan uanglebih kurang Rp 9 juta.

Diantara ke 6 orang pe-main dan bandar togel yangd tangkap tersebut terdapatdua orang oknum TNI yangberinisial, Pratu IS dariKompi 126 Kalacakti danKopka W alias Petrus aliasBetor dari Kompi Dumai,Bengkalis. Keduanya ditang-kap di daerah Kelurahan AirPaing. "Kedua oknum TNIkemudian kita serahkan kePOM yang berada di depanMapolres. Diduga akibattidak terima rekan mereka

ditangkap," kata Kapolres.Peristiwa itu langsung

mendapat perhatian seriuspetinggi TNI dan Polri diSumatera Utara. KapoldasuIrjen Oegroseno bersamaPangdam I/BB Mayjen TNIM Noer Muis bertemu dirumah dinas Bupati AsahanH Risudin. Pertemuan untukmembicarakan masalah pe-nyerangan terhadap MarkasPolresta Labuhan Batu sertarumah dinas Kapolres. De-ngan adanya pertemuan an-tara Pangdam I/BB denganKapoldasu tersebut diharap-kan tidak akan ada lagipenyerangan lanjutan.

Kapoldasu dalam kete-rangannya kepada sejumlahwartawan, mengatakan keri-cuhan di Polresta LabuhanBatu tersebut menandakanadanya disharmonisasi anta-ra sesama aparat di lapa-ngan. Kapoldasu menegas-kan ini tidak akan berujung

dendam setelah diadakannyapertemuan antara Kapol-dasu dengan Pangdam I/BB.

Sebelum muncul persoa-lan penyerangan markasPolresta Labuhan Batu ini,sebenarnya Kapolres, Dan-dim 0202/Labuhan Batu danDan Yon 126/KC sudah mela-kukan pertemuan gunamemberantas judi di kawa-san Labuhan Batu. Namunsetelah pertemuan tersebutdiadakan tiba-tiba munculkasus tersebut yang seharus-nya tidak perlu terjadi. "Saya(Kapoldasu) dan Pangdam I/BB serta Kapolres, Dandim0209/LB serta dan Yon 126/KC sudah melakukan perte-muan di antara kami tidakada masalah," kata Kapolda.

Kapolda mengakui sudahmendeteksi lokasi judi dikawasan perairan Belawan,untuk itu Polda Sumut masihmelakukan penyelidikan.Kapolda berjanji akan mem-bongkar kasus judi hingga keakar-akarnya. "Untuk itupolisi akan mendiagnosa,menyelidiki sampai ke pusat-nya di mana selama ini yangditangkap cuma agen-agenkecil. Kita akan cari agenbesar," ujar Kapolda.

"Kapolres maupun Ka-poltabes yang tidak mampu

memberantas judi di wilayahmasing-masing maka sayayang akan turun langsungguna menangkap bandar juditersebut," ujarnya.

Pangdam I/BB MayjenTNI M Noer Muis mengakuioknum Yonif 126/KC Asahansebagai pelaku pengrusakanmarkas Polresta LabuhanBatu dan rumah dinas Kapol-res sesuai pengakuan paraprajurit yang diperiksa. Pang-dam menganggap prajuritYonif 126/KC sebagai praju-rit yang ksatria di mana me-reka mengakui perbuatannya."Walau mereka salah tapimereka mengakui perbuatanmereka namun demikianmereka tetap akan dikenakansanksi dan akan ditindaksesuai prosudur yang berlakukemungkinan besar merakaakan menghadapi mahmil,"ujar Pangdam.

Pangdam mengakui paraprajurt yang terlibat selu-ruhnya berpangkat Tamtama,dilakukan secara spontankarena adanya rekan merekayang ditangkap polisi. Hinggasaat ini, kata Pangdam, kasusitu masih diselidiki apakahada keterlibatan perwira."Jika ada akan kita ambiltindakan terhadap mereka,"tegas Pangdam. (KHAIR/HAH)

Diduga Terkait PenangkapanBandar Judi Togel

MEDAN - Seorang wargayang bermukim di pinggiranrel kereta api Jalan Kaliandasimpang Jalan Thamrin Me-dan, Jumat pekan lalu, tewasdigilas kereta api. Akibatnya,tubuh Untu Mauli Situmo-rang (61), terpotong-potongmenjadi empat bagian.

Istri korban, Kemeriah brAritonang (65), menyebut-kan, saat itu suaminya keluardari rumah dan bermaksudhendak berbelanja membelirokok untuk dijual.

Korban sehari-harinyamembuka warung kecil di-pinggiran rel kereta api ter-sebut. Baru beberapa meterberjalan di tengah rel kereta

api, tiba-tiba muncul keretaapi jurusan Medan-Batang-kuis. Korban yang menderitapenyakit kurang pendenga-ran itu pun tergilas keretaapi dan terseret hingga 50meter dari depan rumahnya.

Menurut Leo (15), wargasekitar, mengatakan korbansudah diteriakin kalau kere-ta api akan lewat. "NamunPak Situmorang tidak men-dengarnya karena ada pe-nyakit kurang pendengaran.Bapak Situmorang memangwarga sekitar, rumahnyatidak jauh tempat saya. Pe-nyakit kurang pendengaranada diderita Pak Situmo-rang," kata Leo. (S.EDHI)

Warga Pinggir Rel TewasDigilas KA

BINJAI - Sidang kasus dugaankorupsi di Perusahaan DaerahAir Minum (PDAM) TirtasariKota Binjai kembali digelar diPengadilan Negri (PN) Binjai.Sidang, Selasa pekan lalu, kaliini dengan agenda mende-ngarkan keterangan lima or-ang saksi.

Dalam persidangan, jaksamenghadirkan lima orangsaksi, kelima saksi yakni ketuapanitia lelang M Syahril, Se-kretaris Pantia Lelang, Mah-yudin, dan tiga anggota pa-nitia masing-masing, AlfianHadi (Kasubag Hukum) Pem-ko Binjai, Azharuddin (Kasu-bag Umum) Pemko Binjai,dan Saryana Dewi Aulia.

Kelima saksi yang diperde-ngarkan keterangannya secarabergantian oleh majelis hakim,nyaris seragam keseluruhannya.Keterangan yang diberikan MSyahril tak jauh beda denganketerangan sebelumnya.

"Pekerjaan saya sebagai

ketua panitia lelang tidakpernah saya lakukan, sayahanya menandatangani doku-men. Itu saya lakukan karenaloyal terhadap pimpinan, danmemang sudah begitu sistem-nya," ujar M Syahril.

Begitu juga dengan Sekre-taris Panitia Lelang, Mah-yudin. Menurutnya, ia tidakpernah melakukan pekerjaanyang seharusnya dikerjakansebagai sekretaris panitialelang. "Apa yang seharunyamenjadi pekerjaan saya tidakpernah saya kerjakan, sebabpekerjaan saya itu sudahselesai dan saya hanya me-nandatanganinya, dan itu sayalakukan karena takut jabatansaya dicopot," kata Mahyudin.

Hal senada juga dikatakantiga anggota panitai, AlfianHadi, Azhara, dan SaryanaDewi Aulia. Bahkan ketiganyadalam persidangan, mengata-kan, sudah sitemnya seperti itu."Saya tidak ada bekerja, kerja

nyata yang saya kerjakanhanya melakukan tanda ta-ngan dokumen yang sudahselesai," ungkap Alfian.

Mendengar keterangankelima saksi, Ketua majelishakim, Saut Pasaribu men-duga masih banyak lagi ter-sangka lain. Sebab, keterangansaksi mengatakan pekerjaanproyek tersebut sudah sitem-nya seperti itu. Sementarasitem yang dikerjakan salah."Kalau begini jaksa yang repot,sebab tidak mungkin hanyatiga tersangka ini saja, pastibanyak lagi tersangka lain,sebab ini sudah sistemik," kataSaut Pasaribu.

Sebelumnya, Saut Pasaribusempat berang melihat Az-haruddin, salah seorang saksi.Pasalnya, ketika ditanya sela-lu berbelit-belit. Seperti saatmajelis hakim mempertanya-kan siapa yang memberikandokumen untuk ditanda ta-ngani dan siapa yang ditakuti.

Korupsi Proyek PDAM Tirtasari Binjai Disidang

MEDAN - Belasan massayang tergabung dalamLembaga PenyalurAspirasi Rakyat Suma-tera Utara (LemparSumut) melakukan aksiunjuk rasa di depanBarcelona Cafe dan Pubdi Jalan Wlillam Iskan-dar-Jalan Pancing,Jum'at lalu.

Massa mendatangiBarcelona Cafe dan Pubuntuk menuntut segeraditutup. Pasalnya, letakpembangunan yangberlantai tiga itu dinilaisudah menyalahi aturan."Kami mintakan kepadapemilik dan manajemenBarcelona untuk segeramenutupnya karena telahmenyalahi aturan dalammendirikan bangunanyang terletak di sekitarsekolah-sekolah, kampus-kampus, dan di dekatmasjid tempat ibadah,"kata T Aldino Amri Akbar.

Pihaknya jugameminta kepada pihakpemerintahan setempatdan kepolisian untuksegera menutup Barce-lona Pub yang didugatelah dijadikan tempatmaksiat.

Selain itu, massa jugamengajak masyarakatJalan Pancing danmahasiswa lainnya untukberpartisipasi dalam aksiunjuk rasa tersebut.Pihaknya menegaskanakan melakukan aksi unjukrasa kembali,apa biladalam waktu dekat inipihak manajemen tidakdengan segera menutupBarcelona tersebut.

Sementara itu, pihakmanajemen BarcelonaPub yang diwakiliHotman Siagian saatdikonfirmasi, mengata-kan, pihaknya sudahmemiliki izin lengkap,baik izin dari DinasPariwisata dan Kebuda-yaaan Kabupaten DeliSerdang maupun izinkeramaian dari PoltabesMedan. "Barcelona siaptutup bila menyalahiaturan yang berlaku,"kata Hotman.

Selain itu, Hotmanjuga membantahBarcelona tempatprostitusi maupun adatarian telanjang. "Nggakada tempat prostitusimaupun tarian telanjang.Memang di sini adatarian tapi sex dance dimana para wanitanyamemakai baju sexy tapitapi lengkap," ungkapHotman. (S.EDHI)

BarcelonaPub Didemo

BINJAI - Pengusaha minyaksawit mentah atau crude palmoil (CPO) di Sei Dendang,Kabupaten Langkat, dalamdua hari ini mengaku resahdengan kedatangan anggotaKodim 0203 Langkat. Pa-salnya, kedatangan KodimLangkat tersebut membuatusahanya tertanggu.

Hal tersebut dikatakanlangsung pengusaha CPO,berinisial TN (40) kepadasejumlah wartawan. MenurutTN, kedatangan anggota Ko-dim Langkat ingin menang-kap oknum TNI AD yang di-duga menjadi beking. "Ang-gota Kodim Langkat ini me-mang sudah dua hari datangke gudang saya, saat sayatanya ada keperluan apa, katamereka ingin menangkapoknum TNI AD yang mem-

bekingi usaha milik saya, tapisaya tidak memakai oknumTNI AD yang ada hanya ok-num TNI AL (Marinir),"ujarTN.

Dikatakan TN , akibatkedatangan anggota KodimLangkat, usaha CPO miliknyamenjadi terganggu. Sebab,anggota Kodim Langkat da-tang menggunakan mobil danparkir di depan gudang CPOmilik TN. "Usaha memangtetap berjalan, tapi kan kitasangat terganggu, dikarena-kan anggota Kodim Langkatitu menghentikan mobil kitasaat ingin masuk ke gudang,"ungkpanya.

Lebih jauh dijelaskannya,awalnya Komandan Unit(Dan unit) Kodim Langkat,Tamba, dua pekan yang lalumenghubingi TN agar segera

menghadap ke KomandanKodim (Dandim). Namun, TNenggan untuk bertemu. "Se-menjak itulah anggota KodimLangkat turun ke gudangCPO saya," jelasnya.

Menurut TN , kedatangananggota Kodim Langkat su-dah menyalahi jalur.. Sebab,kedatangannya tidak bekerjasama dengan Polresta Lang-kat dan Polisi Meliter (POM)Langkat. "Kalau memanganggota Kodim Langkat inginmenangkap oknum TNI ADyang membekingi usaha saya,seharusnya bekerja samadengan Polres Langkat danPOM Langkat, kalau hanyaanggota Kodim Langkat sajaapa maksudnya," tanya TN,saraya menambahkan untuk ituTN memakai Beni Harap SHselaku pengacara untuk

membawa masalah ini ke Pang-lima Kodam (Pangdam) I/BB.

Sementara itu, Pasi IntelKodim, Kapten Inf Manik, saatdikonfirmasi di ruangan ker-janya, Rabu pekan lalu, me-ngatakan, apa yang dilakukanpengusaha CPO tersebut me-lihatkan kebodohannya sen-diri, "Kita sama-sama menge-tahui, usaha CPO tersebut il-legal, kenapa pengusaha CPOitu berani melakukan temupers dengan wartawan, kitajuga bisa temu pers denganwartawan untuk menutupsemua CPO illegal yang adadi Kota Binjai dan Langkat ini,dan kalau pengusaha CPO itumengatakan kita dijalur yangsalah itu tidak benar, sebabBinjai-Langkat adalah wila-yah teritorial Kodim 0203Langkat," tegas Manik. (SBR)

TAKENGON - Ratusan ke-ping barang bukti berupa kayuolahan yang sedang dalamtahap proses penyelidikanpihak Kejaksaan, serta ba-rang bukti hasil putusan Pe-ngadilan Tinggi Takengon,yang biasa dikumpulkan diKantor Kejaksaan, diaman-kan di komplek perumahandinas Kejari di Simpang Em-pat Bebesen, arah RumahSakit Umum Datu Beru, Da-taran Tinggi Gayo, Kota Ta-kengon. Pemindahan barangbukti dilakukan dengan ala-san keamanan.

"Kantor Kejaksaan inimau kita direhab, dan akandibangun dua lantai dibagianbelakang kantor ini" ujarDarmansyah, Kepala Kejak-saan Negeri Aceh Tengah.Dijelaskannya, barang buktipembalakkan liar tersebut,merupakan hasil dari raziadan penangkapan KepolisianAceh Tengah, pada 2008hingga Tahun 2009.

Hingga saat ini, masih adakasus yang belum keluarputusan dari pihak Penga-dilan Negeri Kota Takengon."Apabila barang bukti kayu

olahan itu tidak diamankansaya takut nanti pada saatpelaksanaan rehab dan pem-bangunan gedung baru kan-tor ini, kayu ada yang hilang,nah, apa bila kayu BB tersebuthilang siapa yang bertang-gung jawab, ya, saya juga kan"jelasnya.

Darmansyah tidak menye-butkan kayu barang buktitersebut, hasil pembalakanliar dari wilayah mana, tapiyang jelas semua kayu olahantersebut bukti terjadinya il-legal loging di wilayah peda-laman Aceh.

Samsul Bahri, Kepala Bi-dang Klarifikasi Wilayah, padaLembaga Swadaya Masya-rakat, Lembaga PemantauPenyelenggara Negara Re-publik Indonesia (LSM-LPPNRI-Aceh), menyebutkanapa bila semua kebijakan yangdiambil oleh setiap pimpinaninstitusi baik untuk vertikaldan horizontal tidak meru-gikan masyarakat dan keua-ngan daerah, hal itu dinilaiwajar dilakukan. Tapi, jangansempat kebijakan yang ambil,hanya untuk kepentingan lem-baga tertentu saja. (WAN)

Barang Bukti Kayu Disimpan Di Rumah DinasKajari Takengon

Pengusaha CPO Resah Dengan Kodim Langkat

PENYERANGAN RUMAH KAPOLRES LABUHAN BATU

Dikarenakan jawabanyang berbelit-belit, Saut yangsudah berang terus mendesak,akhirnya Azharuddin menga-takan ia takut kepada WaliKota Binjai, HM Ali Umri danyang menyerahkan dekumenuntuk ditanda tangani adalahRajuddin selaku Pejabat Pem-buat Komitmen (PPK).

Namun, ketika Saut me-ngatakan akan memanggil AliUmri ke persidangan, Azha-ruddin tidak berkenan. "Sayabisa hadirkan Ali Umri kemari,kalau kamu tidak mau, jangansembarangan melibatkan se-seorang," kata Saut.

Namun, saat Saut Pasaribumempertanyakan keterangandari Azharuddin kepada Rajud-din, apakah benar atau salah.Rajuddin membantahnya. "Sa-ya tidak pernah memberikandokumen kepada saksi," kataRajuddin, seraya menambah-kan, ia dan semua saksi sama-sama menjadi tumbal. (SBR)

RANTAUPRAPAT - PerilakuSekretaris Kantor CatatanSipil Labuhan Batu Utarayang juga eks Kepala Seko-lah Dasar di Londut, beri-nisial KHM (47), diduga ber-selingkuh dengan salah satustafnya. Dugaan ini berda-sarkan foto mesra mereka.

Menurut sumber, kedua-nya diduga sering keluarmasuk hotel di seputarandaerah Asahan. Melihat tin-dakan yang tidak terpujiyang dilakukan KHM iniperlu dilakukan penindakandengan tegas oleh atasannyajuga Pelaksana Tugas BupatiLabuhan Batu Utara.

Ketua Lembaga Penga-was Penyelenggara Negara(LPPN) Hasanuddin Hasi-buan mengatakan bahwapelanggaran dan perilakuKHM ini sudah kelewat ba-tas, untuk itu lembaganyaakan menyurati semua lem-baga yang berkompeten un-tuk dapat menindaknya."Kita telah siapkan suratnya,cuma istri (pertama) masihmenahannya, kalau dalamwaktu dekat ini KHM, masihtidak mengindahkan permo-honan istri pertamanya, ma-

ka surat itu akan dilayang-kan," jelasnya.

Menurut IY, istri pertamaKHM, mereka menikah padatanggal 15 Desember 1983tatkala itu KHM masihmenjadi guru PNS di SungaiBerombang dan ketika kela-hiran anak pertama, diamasih masa nipas tiba - tibaia mendengar kabar KHMmenikah lagi di daerah Kua-luh Hulu pada tahun 1984.Belum yakin betul hinggasampai lahir anak keduaberapa tahun kemudian.

Paling menyedihkan, sela-ma ini IY yang menerimagaji suaminya, entah menga-pa tiba-tiba sudah berubahnama atas nama istri keduaKHM. IY mengaku telahmeminta diceraikan tapitidak pernah dikabulkan. IYsangat kecewa pada KHMselain menggantung perni-kahan mereka dengan meng-hilangkan, tidak memberi-kan buku nikah. Sesuai Pera-turan Kepegawaian dan Pe-raturan Pemerintah, danterhadap pemalsuan statusdan data-data lainnya, da-pat ditindak secara hukum.(TIM/HAH)

Sekretaris Capil DidugaSelingkuh

TANGGERANG - PasanganBandar narkoba asal Malay-sia, Lee Chee Hen dan LimFong Yee, ditangkap lantaranmenyelundupan sabu-sabuseberat 44 kilogram, senilaiRp 88miliar, dan 200 gramkokain senilai Rp 160 juta.Kedua tersangka, tiba diJakarta dengan mengguna-kan pesawat Singapura Air-lines SQ-966 dari Malaysia.

Mereka memasukkan em-pat paket sabu dalam pipaparalon terbungkus plastikes. Satu pipa paralon diisi 10kilogram sabu, kata KepalaSeksi Penindakan dan Pe-nyidikan Bea dan CukaiSoekarno-Hatta, Gatot Su-geng Wibowo di Tangerang,

Banten, Kamis pekan lalu.Pipa paralon itu, sambungGatot, diterbangkan melaluikargo. Petugas meringkustersangka ketika pipa hen-dak diambil di jasa penitipanbarang di Jalan Wolter Mo-nginsidi Kebayoran Lama,Jakarta Selatan. "Saat di-tangkap salah satu pelakuberusaha menyogok petugasdengan menjanjikan uangRp 200 miliar, asal dilepastetapi petugas tidak mau,"paparnya.

Kedua tersangka sudahmasuk daftar pencarian or-ang (DPO) sejak lama. Ke-duanya Bandar narkobayang masuk dalam sindikatinternasional. (ENDY)

Pasangan BandarAsal Malaysia Dicokok

MEDAN - Tiga Bandarjudi bola beromsetpuluhan juta rupiah diKota Medan berhasildibekuk petugas Poltabes.Dari mereka disita 4 unithandphone, uang kontanRp 1 juta, buku rekening,ATM BCA dan kertasbertuliskan angkapasangan judi bolasebagai barang bukti.

Ketiga tersangkaadalah Alpian alias Elvis(30) warga Jalan KebunBunga No. 139 Medan,Joko Sutrisno (28) wargaJalan Garuda GangPisang Medan Sunggaldan Farai Todi (30) wargaJalan Dazam RayaMedan. Penangkapanketiga tersangka berdasar-kan informasi masyarakat.

Polisi menerimainformasi bahwa ketigatersangka adalahsebagai bandar judi bolayang memiliki jaringandi Kota Medan.

Sementara Jokomembantah kalau dirinyadituduh sebagai bandarjudi bola. "Saya hanyasebagai tukang kutip uangtaruhan bola. Saya disuruhtersangka DN untukmengutip uang taruhanjudi bola dengan imbalanjika Rp 3 juta," ungkapnya.(S.EDHI))

Bandar JudiBolaBeromsetPuluhan JutaDiciduk

KRIMINAL

11

LIPSUS

KPK POS

E D I S I 89

15 - 21 MARET 2010

MASYARAKAT diingatkanagar tidak bosan-bosanmengawal kinerjaKepolisian dan institusipenegak hukum dalammenjalankan fungsi dankewenangannya.Profesionalitas aparatpenegak hukum jangandilepas tanpa sensor darimasyarakat. Sebab,persoalan hukum di negeriini seakan tak pupus olehrezim yang dulu hingga saatini.

Kekuatan sosial menga-rah positif harus dibina dandilestarikan. Dengankekuatan sosial, tiranimaupun kekuasaan darisebuah institusi yang dinilaimenyimpang bisa rubuh.

Banyak fakta padaproses hukum di 2009,menunjukkan kekuatansosial, atau society powertak dipungkiri menamparproses hukum yang di luarlogika masyarakat. Karena,hukum itu sendiri adalahlogika.

Melongok pada kasusPrita Mulyasari juga kasusNek Minah. Kekuatan sosialbegitu menyembul padakasus-kasus di atas. Secaralogika, kedua perempuanberbeda usia yang terbelitkasus hukum itu, menyim-pang dari logika masya-rakat.

Prita Mulyasari karenamerasakan pengalamanpahit akan pelayananrumah sakit dan kinerjadokter, menuangkankekecewaannya dalamsurat elektronik. Isi yangkalau boleh disebut,curahan hati itu, berbalashukum. Nek Minah, lanta-ran memungut tiga buahkakao, dihantui jeruji besi.

Telak, logika masyarakatterusik. Mereka gusarhingga bertindak agar me-logikakan hukum yangmembelit kedua perempuanitu. Logika membesar,meski saat itu banyak yangmencibir, pernyataanmantan Wakil PresidenJusuf Kalla, memintakejaksaan mengeluarkanPrita dari tahanan.

Polri sebagai pengayom,pelayan dan pelindungmasyarakat. Jika adaoknum polisi yang menolakmau pun tidak mau mene-rima laporan masyarakattanpa adanya alasan yangjelas maka masyarakatdipersilahkan melaporkan

oknum yang bersangkutankepada pimpinanannya ataujika ada oknum polisimaupun juru periksa yangmerasa dirugikan. Masya-rakat disilakan melaporkan-nya ke Propam, semualaporan masyarakat akanditanggapi.

Demikian dikatakanKapolda Sumut Irjen PolOegroseno melalui KabidHumas Kombes Pol Baha-rudin Djafar saat berkun-jung ke Poltabes Medanbersama para perwiramenengah di jajaranPoldasu, Rabu pekan lalu."Jika benar-benar demikiancatat nama serta pangkat,tempat tugas yang bersang-

kutan agar oknum yangbersangkutan dapat kitatindak," kata Baharudin.

Banyaknya keluhanmasyarakat terhadappelayanan kepolisianakhir-akhir ini, di manamasyarakat yang hendakmelaporkan suatu kasusyang dialaminyaterkadang laporanmasyarakat tersebut tidakdapat diterima petugaskepolisian dengan berbagaidalih.

Sebagai contoh adanyakasus penganiayaandialami warga, dianggappetugas piket merupakanpenganiayaan ringan apalagi jika si pelapor tidak

melengkapi dengan suratviusm maka laporantersebut dengan mudahditolak.

Sementara itu adanyakeluhan masyarakatpelapor di mana menjadikorban atas tindakankesewenang-wenangnya,seperti korban pelapor atasnama M.Tobing. M.Tobingmobil angkutan miliknyadisita dan ditahan Ny.T BrSTG dengan alasan korbanbelum melunasi hutang-piutang antara korbandengan yang bersangkutan.Di mana akibat tidakdibayarnya hutang tersebutmobil angkot trayek MedanBus ditarik paksa oleh Ny T,

PROFESIONALITAS POLRI PERLU DIKAWALdan hingga kini mobilangkot tersebut tidak dapatdigunakannya untukmencari nafkah.

Tindakan Ny.T, lantasdilaporkan korban kePoltabes MS sesuai buktilapor No.Pol : LP/209/I/2010/Tabes diterima BripkaRT.Pandiangan SEdiketahui Ka SPK AIpdaM.Taswin. Berdasarkanlaporan korban ke PoltabesMS sesuai bukti laporseperti yang disebutkan diatas, dalam laporan korbanke Poltabes Medan, korbanmengatakan kejadianpenarikan kendaraan umummiliknya tersebut terjadi,Januari 2010, saat itu yangmembawa mobil angkotwarna biru BK.7041 DNtersebut sopir korban atasnama Jusmar Simbolonsaat mencari sewa jurusanAmplas-Helvetia-Martubung tiba-tiba saatmelintas di Jalan SimpangGaperta Helvetia, distoppelaku atas nama MamaDavid Br Sitanggang aliasNy.T Br STG bersamaempat teman prianyadiduga diantaranya adaoknum TNI.

Ny.T Br STG memintasecara paksa mobil angkottersebut setelah mobilangkot berpindah tangan,sopir korban JusmarSimbolon yang juga saksidalam kasus ini, dimintaagar melaporkannyakepada majikannya seputarditariknya mobil angkottersebut. Tak mau dituduhmenggelapkan mobilangkot milik majikannyatersebut Jusmar Simbolonmelaporkan sekaligusmenceritakannya kepadakorban.

Berdasarkan laporankorban ke Poltabes MS,petugas Jahtanras PoltabesMS mengamankan Ny.T BrSTG, di mana juper yang

menangani kasus tersebutatas nama Aipda SM.Sa-ragih. Namun, keesokanharinya, Ny.T Br STGdipulangkan dengan alasanpenangguhan.

Mengetahui pelakudibebaskan dengan dalihditangguhkan, korbanmendatangi PoltabesMedan hingga berulangkali, guna mengkonfirma-sikannya kepada juper yangmenangani kasus tersebut.Namun, tidak pernahketemu dengan berbagaialasan. Di mana dikatakanteman-temannya sesamajuper, sedang ke kejaksaanmengantarkan berkas.Namun setelah ditunggu-tunggu hingga beberapajam juper tersebut tidakjuga tiba di PoltabesMedan, begitu juga saatdihubungi melalui teleponselularnya nada masuk ada,namun yang bersangkutantidak mengangkatnyasehingga membuat kesalkorban mau punkeluarganya.

Kepada wartawan,korban mengatakan, iasangat menyesali tindakanjuper yang membebaskanpelaku dari jeratan hukumdi mana diakui korban yangmemberikan penangguhanterhadap pelaku (Ny,T BrSTG) adalah Kasat ReskrimPoltabes Medan KompolJukiman Sik, namun saatKasat Reskrim PoltabesMedan tersebut hendakdikonfirmasi korbanbeserta keluarganya dansejumlah wartawan. "Salahseorang staf Kasat ReskrimPoltabes Medan mengata-kan Kasat sedang kePoldasu jika ada yang maudipertanyakan silahkanmenjumpai Kanit Jahtanrasyang menangai kasustersebut," ujar salahseorang staf Kasat Reskrim.(KHAIR)

Kapolsekta Medan Baru AKPYoris Marzuki menegaskan sebagaipejabat baru, akan melanjutkansemua program pejabat sebelumnya.Bahkan demi kelancaran tugasnyaserta memberikan pelayanan yangterbaik ia juga mengharapkan peranserta masyarakat yang ada untuktetap selalu menjaga keamanan danmau bekerja sama dengan polisidalam hal memberikan informasiadanya tindak kejahatan.

Polisi sebagai pelayanan masya-rakat ,lanjutnya, haruslah bisamemberikan pelayanan yang terbaikbuat masyarakat termasuk dalammenerima atau pun memproseslaporan pengaduan masyarakat.Pengabdian bagi masyarakat dapatselalu ditumbuh kembangkan,wujudkan iklim penampilan yanglebih segar dan prima, kreatif daninovatif.

Ketika disinggung adanyapengaduan yang tidak diproses,mantan Kapolsekta Deli Tua inimenerangkan kalau semua laporanpengaduan yang telah masuk akansegera diprosesnya hingga tuntas.Namun, sedemikian banyaknyalaporan pengaduan yang masuksetiap harinya, membuat tugaspenyidik pembantu harus bekerjaekstra keras lagi.

Keberhasilan polisi dalam meng-ungkap kasus tidak terlepas dariadanya peran serta masyarakat itusendiri. Untuk itu dirinya meng-harapkan kepada masyarakat yangmerasa pengaduannya tidak diprosesjangan langsung panik apalagisampai marah-marah.

Akan lebih baiknya lagi datang kekantor dan menanyakannya kepadapetugas yang bersangkutan. Sebagaiseorang pimpinan di Polsekta MedanBaru, dirinya juga berjanji akan selaluberupaya keras memberikan pelaya-nan dan pengayoman kepada masya-rakat sesuai dengan tugas dan fungsiPolri. Maka dari itu ia mengharapkanagar masyarakat mau bekerjasamadengan polisi emi terciptanya situasiyangt kondusif. (S.EDHI)

AKP Yoris Marzuki Sik

"SemuaLaporanMasyarakatTetapDiproses"

Wanita Bakar Mobil JenderalKESAL laporan pengaduannyatidak ditanggapi, wanita gurubimbingan belajar membakarmobil dinas jenderal polisi yangparkir di Mabes Polri, Jalan.Trunojoyo, Kebayoran Baru,Jakarta Selatan, akhir tahun lalu..

Akibat ulah Ny. Iras Tambunan,mobil Altis milik Irjen Rismawan,ini terbakar pada bagian bela-kangnya. Wanita itu pun diperiksadi Polres Metro Jakarta Selatan.Sesaat setelah ditangkap karenamembakar, Iras dengan tegasberkata, "Saya yang bertanggungjawab. Iya, saya yang bakar,"teriaknya.

Di dekat mobil itu, petugasmenemukan bensin setengahbotol. Wanita ini pun dibawapetugas. Beberapa petugasmenyebut wanita itu dua minggulalu telah datang ke Mabes Polri.Iras datang ke gedung tempatkerja petinggi polisi itu untukberjuang mendapatkan keadilan.Ia berharap polisi memperjuang-kan aspirasinya.

Kasus Iras bermula pada 2008saat ia dipecat oleh yayasantempatnya bekerja sebagai gurudi sebuah bimbingan belajar.Pemecatan itu dilaporkannya kePolres Jakarta Barat denganalasan tuduhan tindakan takmenyenangkan.

Polisi pun, menindaklanjuti

kasus itu dengan meneruskanberkasnya ke Kejaksaan NegeriJakarta Barat. Namun, petugasmengeluarkan SP3 (Suratperintah Penghentian Penyidi-kan) karena dianggap takmemenuhi unsur. Iras punmempraperadilankan SP3 itu,tapi sekali lagi ia harus mengha-dapi kenyataan kalah.

Pantang mundur, Iras mela-por ke Kapolda Metro Jaya danMabes Polri. Lagi-lagi, ia harusmenelan kekecewan karenalaporan dianggap tak memenuhiunsur. Kedatangannya ke MabesPolri adalah untuk bertemudengan petugas Propam MabesPolri untuk melaporkan, petugasyang dinilainya tak menin-daklajuti laporannya. Yangdidapat hanyalah kekecewaan.Ia mengaku mendapat hamba-tan karena dilarang bertemudengan pimpinan Propam MabesPolri.

"Saya kecewa dengan Polri.Saya dapat perlakuan tak benardari orang kaya, tapi saya tidakpernah mendapat keadilan,"kata Iras. Ketika keluar dariruang utama Mabes Polri, Irasmelihat mobil pembesar polisiparkir berjajar.

Di antara mobil itu terdapatmobil dinas Kapolda Metrojayadan Wakil Irwasum Polri dengan

nomor 30-00. Tanpa tahuidentitas dan pangkat pemilikmobil, Iras langsung menum-pahkan bensin lalu memba-karnya.

Seketika, puluhan polisi yangberjaga di sekitar tempat ituberhamburan mendatangi mobilyang terbakar. Dengan cepat,petugas mencari alat pemadam.Tak lama, api bisa dijinakkan.

Wakil Kepala Divisi HumasPolri Brigjen Pol Sulistio Ishakmenjelaskan Iras kini ditanganipolisi. Bahkan, wanita itu jugadiperiksa kondisi kejiwannyaoleh dokter di Polres JakartaSelatan. "Iras diperiksa untukmengetahui apakah kondisijiwanya sehat atau ada tekananlain," kata Sulistyo.

Menurutnya, polisi masihmencari tahu penyebab pastipembakaran mobil dinas terse-but. Dari keterangan Irasdiketahui pembakaran itudilakukan lantaran kecewakarena laporan tak diresponspolisi.

Kata Sulistyo, Iras bisadikenakan pasal 188 KUHPuntuk unsur pembakaran dengansengaja. Sedangkan petugasyang jaga di tempat itu akandimintai keterangan karenadiduga lalai dalam melaksa-nakan tugasnya. (BBS)

Laporan Tidak DitanggapiHerman Ngadu Ke LBHMerasa laporannyatentang tindakan yangdilakukan oleh enamorang pria yang didugaanggota Polsekta MedanHelvetia ke Resor KP3Belawan tak ditanggapi,Herman Sugito (44), wargaJalan Pasar VI Kp BantenDusun III No 85 DesaManunggal KecamatanLabuhan Deli melapor keLembaga Bantuan Hukum(LBH) Medan.

Laporan tersebut diakuiWakil Kepala Devisi HakAsasi Manusia LBHMedan, Irwandi Lubis SHdidampingi Iskandar LubisSH. Kata Irwandi, klein-nya mengadu lantaranlaporannya tentangtindakan pemukulan danpenembakan didugadilakukan oleh anggotaPolsekta Medan Helvetiakepada Resor KP3 bela-wan tidak ditanggapi.

Dijelaskan Irwandi,pada tanggal 30 Novem-ber 2009 lalu, kleinnyadidatangi enam orangberpakaian premandengan mengendaraimobil jenis Avanzaberwarna silver dengannomor polisi 1734 UU,kemudian keenam orangitu menyatakan ini diaorangnya dan serta mertamenodongkan senjatalaras pendek kearahkepala korban. Saat itu,kata Irwandi, korbanmenanyakan kepadakepada enam orangtersebut dengan mengata-kan ada apa, kemudiankeenam orang tersebutmemukuli korban denganmenggunakan pistol yangmereka pegang ke bagianmuka serta kepala, hinggamengakibatkan luka beratdibagian kening kepaladan patah enam buah gigibagian bawah dan ataskorban.

Bukan itu saja, tambahIrwandi, tindakan pemu-kulan yang dilakukankeenam orang tersebuttidak berhenti padapemukulan, melainkanjuga keenam pria inimembuang tubuh korbanke jurang pinggiran sungai

yang berada dekat rumahkorban. Salah seorangpelaku bernama Mulioto,dari keenam pelakudiduga anggota PolsektaHelvetia ini turun me-mastikan keadaan korbandan kemudian melakukanpenembakan sebanyaktiga kali ke arah betis kakikiri yang berakibat padatembusnya betis kaki kirikorban.

Setelah menembakbetis korban, lanjutIrwandi, salah seorangkeenam pelaku menyata-kan sudah jangan sampaimati pak Mulioto danmeninggalkan tubuhkorban. "Atas dasar itulahkami sudah menyuratiKapolri, Kapoldasu danAsean Human RightCommunission, padatanggal 4 Januari 2010dengan nomor 002/LBH/S/I/2010," kata Irwandi.

Menurut Irwandi,tindakan penyiksaandisertai dengan penem-bakan terhadap korbansebagai tindakan penyik-saan yang bertentangandengan UU HAM No 39tahun 1999, khususnya padapasal 1 ayat (4), pasal 1ayat (6), pasal 4 dan 5 ayat(1) serta pasal 33 ayat (1).

Di mana, tindakanpenganiyaan disertaipenembakan yang didugadilakukan oknum anggotaPolsekta Helvetia, meru-pakan tindak pidana dantelah melanggar aturanhukum dan perundangundangan yang berlaku."Untuk menghindariterciptanya persepsinegatif masyarakatterhadap institusi kepo-lisian, dengan ini LBHMedan selaku lembagayang peduli serta konsenterhadap penegakanhukum dan Hak AzasiManusia (HAM) patutsecara hukum memintakepada Kapoldasu untuksegera mengusut secaratuntas serta menindaklanjuti pengaduan ini,seraya menindak keenamoknum kepolisian terse-but," kata Irwandi meng-akhiri. (BBS)

KOMISARIS Jenderal SusnoDuadji akhirnya melaporkanGuru Besar Kajian Ilmu Kepo-lisian Universitas Indonesia,Bambang Widodo Umar, atastuduhan fitnah dan pencemarannama baik ke Polres JakartaPusat. Laporan itu terkait per-nyataan Bambang di media.

"Kita telah niat baik denganmelayangkan somasi. Tapi niatanbaik itu tidak ditanggapi," ucapkuasa hukum Susno, JohnnySituwanda, saat membuat lapo-ran di Sentra Pelayanan Kepo-lisian (SPK) Polres Jakarta Pusat,Senin (4/1/2010).

Laporan diterima dengan No-mor 015/K/1/2010/Restro Jak-pus. Bambang dijerat denganPasal 310 dan 311 KUHP tentangFitnah dan Pencemaran NamaBaik. Bambang disomasi lanta-ran pernyataannya di KoranTempo, Senin (14/12/2009). Bam-bang mengatakan, Presiden mau-

pun Kapolri agar tidak menga-jukan nama Susno sebagaiWakapolri. "Kalau nekat pilihSusno, masyarakat akan ber-pendapat Polri tidak mende-ngar aspirasi mereka karenaSusno sudah membuka permu-suhan dengan masyarakat,"kata Bambang saat itu.

Selain itu, Bambang telahmenuduh Susno merekayasakasus pimpinan KPK Bibit SRianto dan Chandra M Hamzahdi majalah Forum edisi 31.Johnny mengatakan, dalam so-masi, Susno meminta Bambangmelakukan klarifikasi agartidak memunculkan opini nega-tif di masyarakat tentang Sus-

no. "Kita minta supaya diklari-fikasi agar tidak ada salah penaf-siran di masyarakat," jelas dia.

Ketika ditanya apakah lapo-ran kali ini terkait penunjukanKomjen Jusuf Manggabaranisebagai Wakapolri baru meng-gantikan Komjen Makbul Pad-managara, ia membantah halitu. "Enggak. Bukan karena itu.Sekarang baru buat laporan kanbaru selesai liburan," tegas dia.

Pihak Susno telah melayang-kan dua kali somasi yang me-nuntut Bambang mengklarifikasidan meminta maaf soal pernya-taannya di media massa. Somasipertama dilayangkan pada 17Desember 2009, tetapi tidakditanggapi. Setelah itu, Susnokembali melayangkan somasikedua pada 21 Desember 2009 dantetap tidak ditanggapi. Selesaimembuat acara, pihak Susnolangsung membuat BAP sebagaisaksi pelapor. (BBS)

KOMJEN SUSNO LAPORKAN BAMBANG KE POLISI

IKLAN MINI

12KPK POS

E D I S I 89

15 - 21 MARET 2010

KURSUS KECANTIKAN KILATTmt ± 1 Bln (Sertifikat), HanyaRp. 1.000.000 (Sejuta rupiah).Langsung bisa kerja, alat-alatdan obat disediakan salon. Hub.FEBRY SALON/SCHOOL (Jln.Pancing No. 67-C) Simp.Bhayangkara Medan, Telp.663 6001, 0813 9697 1716

PRIVATE LESDengan tenaga pengajar profesional dibidangnya. Kami yakin anak Bapak/Ibu akanmendapatkan prestasi terbaik di sekolahnya.

Alamat:Jl. Matahari Raya / Tanjung Raya

Gg. Kamboja IV Blok 3 No. 38Perumnas Helvetia Medan

Hub. Ibu Tini0813 9647 7702 ; 0813 7009 8811

PUSAT PENDIDIKAN

TEKNISI HANDPHONE

Masuk setiap hari:

Biaya Pendidikan Rp. 1.500.000

Segera Daftar ke LPK MICRO SAINTJl. William Iskandar No. 113 Medan

Telp. 061 7790 2515 / 0813 6111 1667

Menerima siswa/i untuk dididik menjadi teknisi HP yanghandal, di jamin bisa, ada sert i f ikat, InstrukturberpengalamanLama Pendidikan 1½ Bulan = (30x Pertemuan)

- Kelas Pagi- Kelas Sore- Kelas Malam

= Jam 09.00 - 13.00 WIB==

Jam 14.00 - 17.00 WIBJam 18.00 - 21.00 WIB

Materi Pendidikan Software dan HardwareSyarat Pendaftaran - FC Ijazah Terakhir - FC KTP

(Identitas) - Pasphoto 3x4 = 2 lembarSiswa dari luar kota disediakan Mess

CONVERSATION SAMPAI MAHIRMahir berbahasa Inggris dlm 3 bln. Garansimengulang jika belum mahir Plus Gratis leskomputer - MandarinJika berminat segera datang ke:

GEMILANG EDUCATION CENTREJl. Aksara No. 130 - 131 MedanTelp. (061) 7356625(depan Ramayana Aksara)

HOME VISIT THERAPY“ANAK-ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS”

TerapisDatang

Ke Rumah

(Sprt: Autis, Terlambat Bicara, DownSyndrome, Kesu l i t an Be laka r,Gangguan Konsentrasi, Hyperaktif, dll).Privat Khusus Anak Usia 2 - 8 TahunMenyediakan Tenaga Terapis / PengajarYang Berpengalaman Hub. IBU SANDRA

(0813 9668 6762 / 0857 6137 4368)

LPP Saint MarkJl. Aksara No. 135 - 136 Medan

Telp. (061) 7355303

TEST TOEFL

PAKET PROGRAM LAINNYA : Computer +Internet, Teknisi Computer, Accounting, Myob,Photoshop + C. Draw + Page Maker, Autocad,Mandarin, Hokkien, German, Jepang, Franch

CONVERSATION SAMPAI SUKSES+ GRATIS BELAJAR TOEFL

1989 ENGLISH PRIVATESusah ngomong & sulit mempelajariBhs. Inggris ? Kami siap mendidik andasampai mahir

Ruang pr iva te nyaman. Hargaterjangkau. ! Terbuka untuk umum, TK,SD, SMP, SMA, mahasiswa, dewasa,

Juga menerima murid untuk persiapanujian nasional dan private semua matapelajaran sekolah.Kami siap meningkatkan prestasi anakanda !

"BERI BUKTI, BUKAN SEKEDAR JANJI”

TERSEDIA PAKET CONVERSATION.

Kami percaya, bahwasanya masadepan anda/anak anda lebih bermaknahanya disini!

Lokasi Balige "Area Medan Kota”Khusus Chinese

Hub. PHILIP 0812 6566 751,061 – 7622 5095

TAAM PAUD ABATASAYayasan Pusat Pendidikan AD DAUDY

Menerima Murid Baru

Jl. Brigjend Bejo Gg. Delima No. 18 Lk. 2

P. Brayan Darat 2 M. Timur

SETIAP HARI

Untuk keterangan selanjutnya hubungi :

061 - 6638185

PENYAKIT KULITGata l -ga ta l , kud is /koreng ,psoriasis & luka terbuka (basah /kering) Hubungi : Har tamaDamanik, ST. Jl. Bakti No. 161Medan (Gedung Impro) 061 – 7767 57 77 / 0852 6201 7777.Pengobatan alamiah dengancara ilmiah.

AHLI DIABETESBerkait manjurnya khasiat ramuant r a d i s i o n a l C h i n a , s e r t apengaturan menu makanansehari-hari, plus penyembuhanalami melalui pijat refleksi,DIABETES SEMBUH TOTAL !Hubungi :Pak LIM, HP. 0813 1969 3988

Telah Dibuka !!!H O T E L

PANCORAN EMASDengan fasilitas yang memuaskan danharga yang terjangkau. Terletak di PusatPasar Batang Toru Tap. Selatan.Hubungi :

0812 741 9175 / 0812 600 13638

“INGIN SEHAT ? BUKAN BERARTIANDA HARUS MENGKONSUMSIOBAT-OBATAN !! INGIN SEHAT ?BUKAN BERARTI JUGA ANDAHARUS MEMBAYAR MAHAL !!Untuk informasi lebih dapat andahubungi EDISON dari JACO -Water (HP)” 061 – 77228999

TURUN / NAIK BERAT BADANDengan Nutrisi Protein Buah – buahan

Konsultasi dan Sample Gratis Hubungi :

ERNI0813 7600 3715061 – 76763296

GaransiHasil

Solusi Tepat Mengatasi:- Gemuk pada Anak-anak- Gemuk setelah melahirkan- Susah BAB / Perut Buncit- Terlalu Kurus & Gampang Cape

TRADISIONAL MASSAGE

“CAHAYA”Jl. Brigjend. Katamso Dalam No. 90-K

(Belakang Ace Hardware) MedanTelp. 061 – 91344306

PIJAT TRADISIONAL UTK PRIA & WANITA

PARKIR LUAS

HP. 0812 6582 3788

PIJAT TRADISIONAL

H U B U N G I :

Bisa Dipanggil

ke Hotel/Rumah

IBU WAHYU

PIJIT DAN LULURMenyediakan tenaga pijit wanita/pria

yang berpengalaman dan ramah tamah

TEMPAT NYAMAN DAN FULL AC

Jl. Sei Kera No. 225 samping Gg. Seri I(dekat Titi Sampali)

Hubungi :

081370777968, 0812 600 19503,0812 6582 5545, 0813 9646 4475

LULUR & URUTTRADISIONAL

KHUSUS DIPANGGIL

Ibu LinaHP. 0813.9684.0900

PIJAT TRADISIONAL & REFLEKSI

SaviraJl. Mandala By Pass (sebelah BRI)

HP. 0812 6047 6830

PIJATKhusus Pria/Tenaga Pria,

Bersedia DipanggilKe Rumah/Hotel, dll

TARIF EKONOMIS

Hubungi :

0857 3914 7408 RAFLI

Raih Hidup Sehat dan SejahteraSegera bergabung di

KIG COMUNITYJl. Mistar No. 23 Ayahanda

M E D A N

Hub. CV. KUSUMA INDONESIA GROUP(061) 7626 6745 – 0813 9677 8655

SUDAH KEMANA-MANA?Tidak sembuh? Jangan Putus Asa !

Kelumpuhan /Stroke, Syaraf Terjepit,Pinggang, Pengapuran, Kaki-Tangan,Lutut Linu & Nyeri, Sulit Jongkok -Bangun, Diabetes, Asam URAT, dll

Tidak sembuh? Jangan Putus Asa !Kelumpuhan /Stroke, Syaraf Terjepit,Pinggang, Pengapuran, Kaki-Tangan,Lutut Linu & Nyeri, Sulit Jongkok -Bangun, Diabetes, Asam URAT, dll

(REAKSI LANGSUNG RINGAN)

1 X TERAPI RP. 50.000 (Diluar Obat)

SIN SHE SPESIALIS SYARAF DAN OTOTJl. Imam Bonjol No. 46 Medan

Telp. (061) 415 5432 – 456 0424

Flexi: 7750 6827

H U B U N G I :

REPERASI SPRINGBEDTERIMA GANTI KAIN + BUSA + KERAS KHUSUS

UNTUK TULANG PUNGGUNG, TEMPAHAN BARUSEGALA UKURAN

(061)77591638 - 081 3766 56288Antar Jemput GRATIS Hub : Hock Hwa

d’ DESIGN

MARINUS L S, ST

061 - 91032196bersedia keluar kota

Spesialis desain interior. MengerjakanKitchen set, dinding partisi, masterroom, kantor, warnet, toko, dll.

furniture

TEMPAHAN MURAH- Lemari pakaian 3 pintu

sungkai asli- 1 set sofa kain/kulit- Kitchen set

atas bawah sungkai asli

Hub. 061-6616802 - 061-6618116

Rp.

Rp.Rp.

1.500.000

1 Jutaan1.500.000/mtr

SPRING BED DIJUAL

Garansi Per 10 Tahun. Hub. 061-6616802

Spring Bed 6 kaki 2 lapisSpring Bed 5 kaki 2 lapisSpring Bed 4 kaki 2 lapisSpring Bed 3 kaki 2 lapisSpring Bed 3 kaki 2 dorong

Rp.Rp.Rp.Rp.Rp.

1.100.0001.075.0001.100.000

900.0001.000.000

AHLI PASANG GIGI

Jl. Karya Gg. Perdamaian No. 213 BKarang Berombak – Medan

HP. 0819 854 380 ; 06 – 685337

Menerima Pasang Gigi

Segala Usia Tua dan Muda

K L I N I K

Melayani :

JL. SM. Raja No. 318Smpng. Hotel Grand Antares Sp. Limun

HP. 0813.6116.0622

- Spa gigi- Merapikan gigi- Meratakan gigi

- Tambal gigi- Perawatan gigi- Membuat gigi palsu

PURNAMA

ARCHITECTURE & FURNITUREMenerima tempahan perabot/interior(Bed set, Kitchen set, Buffet TV, SekatRuangan, dll)Mendirikan bangunan / exterior(Pasang keramik, plafon, rehabbangunan, dll)

ALENG: 061 - 7752 9954A R C H I T E C T

anuttaraARCHITECTURE AND INTERIOR DESIGN

Harga Bersaing

DALAM DAN LUAR KOTAHubungi :

061-77816890, 0813 7026 8888

Arsitektur, interior, furniture, renovasirumah, ruko, kantor dll dgn design2D, 3 D. Arsitek berpengalamanserta harga terjangkau.

QQ Design

061 - 91122699Hub.

TUKANG BANGUNAN– BANGUN BARU,

RENOVASI,

PASANG KERAMIK,

PENGECATAN,

SERVICE AC, DLL

Hub. PAK ATENGHP. 0852 7831 8465

HOME DesainDISAIN, BANGUN, RENOVASIBESAR/KECIL, RUMAH, RUKO

Hub.:

061-7742 9299, 0812 60006771

EDFAN JAYA(ANAMER / PEMBORONG)

Menerima rehab rumah, catrumah, pasang keramik,sekat ruang, instalasi air &listrik.

Hubungi :

Telp. 061 77395078,0813 6128 5078, 0819 885078

SINAR REJEKI GYPSUMMenerima Pemasangan Gypsum,

Dekorasi, Plafond, Rehab BangunanCat Rumah dll.

Alamat: Jl. Marelan Raya Psr. 5Marelan (Samp. Panglong Langgeng)

HP. 0813 9720 8468

STAINLESS STEELPEGANGAN TANGGA,

BALKON, DLL

0812 6544 477762 762 14

P A N G L O N G

SINAR JAYAMENJUAL SEGALA JENIS BAHAN2 BANGUNANProduksi Bataco Dinding, Paving Blok,

Genteng Press dll

Jl. Veteran No. 118 Pasar VIII Helvetia(Simp. Gg. Nusa Indah) Medan

Telp. 061 – 77346922

RENOVASI RUMAHMenerima: Pemasangankeramik, plafon gypsum,sekat dinding, cat rumah, dll.K U A L I TA S T E R U J I &TERJAMIN. Hub. 081 9881223, 061-7622 3211

PANGLONG SETIA BARUMenjual Segala Jenis Alat² Bangunan, Batako

Menerima Tempahan Kusen

Dijamin OK ...Murah dan Bagus !!!

Jl. K.L. Yos Sudarso Km. 12,5 No. 74Simp. Doby Titipapan - Medan Sumut

HP. 0812 6565 881

BANGUN/RENOVASIPerusahaan kami memberi jasaberupa membangun/renovasi ruko,ruko tinggal, struktur baja/aluminium/composit,interior,perabot,kitchensetdsb.Hasil pekerjaan rapi dan memuaskanDimana harga bersaing dan kontraktorberpengalaman.

Dapat langsung hubungi :

0812.605.2013 – 0815.3386.9898

Toko Kaca LUTFHIMenerima tempahan steling, rakpiring, lemari pakaian, jemuranbaju, sekat kaca, sliding window /door, jendela cosmet, rolling door,kaca pentin, grafir, dll

Alamat :Jl. Veteran NO. 1 A Desa Manunggal HelvetiaHP. 0813 9751010 – 0853 1762002

AHLI BASMI RAYAP

CV. MAREINDO91256464, 0812 65999628KONSULTASI & SURVEY GRATIS

BOR & INJEKSI.Dijamin Tuntas sampai ke sarang ... !!!

Harga termurah di Medan & kualitas lebih unggulDan melayani juga pengendalian Pest Control

DIJUAL CEPATRumah kos-kosan, JalanTeladan Belakang Hote lSemarak, Lokasi SangatStrategis, Fasilitas 11 KT, 4 KM,Parkir Luas, SHM, Harga Nego.

Hub. 0812 6565 6609

DIJUAL CEPATRUMAH/TANAH

0812.6077.6061H U B U N G I

- Uk. Tanah Kosong 36 x 31m adarumah kontrakan 5 pintu

- Uk. 10 x 25m, SHM Jl. AmalLuhur Gg. Sejahtera Medan

KOST CHINESE- Jl. Thamrin 75-V dekat Thamrin

Plaza Mikroskill dan Psr Rame- Jl. Mandala By Pass (Tata Salon)Fasilitas : AC, TV, Cuci, Gosok, Aqua,

Tempat Tidur.Hub. 0813.7521.0888

061 – 7774 2298

DIJUAL1 PINTU RUMAH KONTRAKKANDi Jl. Titipapan Sp. Dobi dekatSMP Neg. 33 Medan, uk. 6 x 12m,2 Kamar Tidur, Blm plaster. Hargahanya 28 jt saja.

Hub. HP. 0813.7530.7324

DIKONTRAKKAN RUMAHDi Jln. Sei Alas No. 11-A, DaerahJln. Darussalam Medan Baru, AdaTelp, PAM, Listrik, KT 4, KM 2,Garasi, dekat ke Medan Fair,Berastagi Swalayan , LB. 200 M,LT. 526 M, LT. 526 M, Cocok utkPBF, Distributor, Sewa Min. 2 Thn.Hub. 0852 9600 0871, 08126097 2061

DIJUALRumah Baru lengkap dengan

perabotan, 2½ lt, 3 KT, 3 KM,

SHM, PLN. Jl. Eka Rasmi (Komp.

Johor Town House) Blok C No. 12.

Hub. Ibu Catherine Tel. 061-

76377778, HP. 081260645000

DIKONTRAKKAN1 unit rumah, R. tamu, 2 KmTidur, 1 R. Dapur, 1 Km Mandi,Pekarangan, Pagar Listrik, Air,Almt. Jl. Buku Gg. Gereja No. 24Medan. Hub. 0812 6057 6057,

061 – 7632 3553

DISEWAKANKantor 2 Tkt., Jl. H. ZainulArifin Dpn BCA & Mestika, LT.10 x 32, LB. 300 M², Cocokuntuk Segala Usaha, Murah,Strategis, Elit. Hub. EDY NAS,HP. 7794 2275, 0812 6516274, TP

RUMAH / TANAH DIJUAL1. Rumah dikontrakkan Jl. Merpati No. 48

Sei Sikambing B sewa 60 jt/ tahun – nego,cocok untuk kantor, mess, tempat tinggal.

2. Tanah dijual Jl. Merpati No. 60; 15 unitrumahdikontrakkandiatasnya,harganego.

3. Tanah dijual Jl. Merpati No. 81 ; 2 unitrumah diatasnya, harga nego.

Hub. 0812 6566 5599 / 0812 6510 240 /0819 3420081

RUMAH / TANAH DIJUALJl. Besar Tj. Selamat (didepanakan didirikan swalayan danberseberangan dengan SPBU)Uk.11x54m.

Hub. (061) 7707.6327 /0812. 6528.6040

DIJUAL / SEWARUMAH PERMANEN

Type Minimalis (Baru) Luas Tanah6.40 x 13.20, 2 KT, 2 KM, PAM,PLN, SK Camat, Alamat Jl. MustafaGg. Mawar No. 5 Medan (Masukdari Kampus UMSU Glugur)Khusus Muslim (Sewa Minimal 2Tahun). Hub. 0812 6059 1442

DIJUAL RUMAH / TANAHLB : 6x9 permanen LT: 13x24,sudah tembok tinggi keliling, siaphuni, SHM, lokasi PerumahanDharma Deli/Saentis Psr. I, harga68 Jt/nego.

Kec. Percut Sei TuanHub. 0813 9731 3156,

061-77007956

DISEWAKAN / DIJUALRumah, SHM, Lt/Lb ± 400/160 m²,terdiri dari rumah induk (4 KT, 2 KM, RT,RM) & Rumah belakang (6 KT/WC,cocok kost²an), tepi jalan cocok rumahtinggal, kantor, mess. Lok. Jl. PabrikTenun 99 Simp. Sekip/Ayahanda.Serius hub. 081533747400 & 061 –4561804 (maaf TP)

RUMAH DISEWAKAN/TANAH DIJUAL- Rumah disewakan Jl. SM. Raja

Gg. Sarudin Sp. Limun.- Tanah dijual lbr. 7 M x 18 M sudah

tembok keliling tinggi 2 m. Jl.Pertahanan Gg. Mesjid Patumbak/ Jl. Kongsi Mariendal tembus.

Hub. 061 – 7872284 / 061 – 77114433

RUMAH DIJUAL CEPATSiap Huni

Uk. 15x30 m, fasilitas 5 kmr tdr, 5kmr mnd, garasi 2 mobil, terasdepan belakang. Luas, telp., lis,PDAM, SHM

Hub. 0812 6578 3220 – 0812 6578 3223Jl. Beringin IV No. 177 Medan Helvetia

RUMAH DIJUAL CEPATJL. SENDOK 39

Hub. (061) 4522.980

HP. 0813.6212.2378

Ayahanda - MedanLuas Tanah ± 1000 m

DIJUAL RUMAH CEPATSHM, lt/lb 170/120, air, PLN,telp, siap huni, lks, eko prona1, Gedung Johor Medan, KPRBank 120%. Hub. VICTORTAMBUNAN HP. 0813 76078078

OVER CREDIT / B.URumah baru tipe 36 Hook,luas tanah 11 x 14 m, GriaNabila D/16 Jl. Sei MencirimMedan Krio Sunggal, DP Rp.20 jt nego (bisa cicil), sisakredit 175 bulan x Rp. 1,2 jt.

Hub. 0812 6477 1874

DIJUAL RUMAHUkuran 4,5 x 30 M

0811647789087868116497

Jl. Gandi(dekat Jl. Singapura)

Jl. Asia Baru

Rp. 525 jt

Rp. 800 jt

DIJUAL RUMAH

1½ Lantai (LT 10 x 14 M, LB 10 x 9 M)SHM, PLN 2200 VA, PGasN, Telp,PAM, sumur bor dgn 2 water pump &tangki kap 1000 ltr (air bersih sprt airPAM) 3KM, 1 water heater 3 KT, 1 AC.

(JOHOR INDAH PERMAI I)

Hub. 0812 971 4015 – 0813 7673 1198 (Nego)

DIJUAL RUMAHJln. Setia Luhur No. 54 BelakangMillenium depan Mesjid uk. 7 x30, 4 KT, Garasi Mobil, depatt ingkat, t iap KT ada KM,dibelakang ada rumah sewa,harga nego (sertifikat). Hub. 0617775 7505, 0812 651 0258,0813 6198 6668

DIJUAL RUMAH (B.U)Jl. Krakatau Gg. Mandor No. B-11, LT. 4.4 x 22 M, LB. 4.4 x 16M, siap huni, SHM, dekatKasimura, 2½ Tgkt, harga 450Jt. Hub. 061 9115 5328 (TP)

DIJUAL RUMAHDi Komp. Setia JadiResidence (Krakatau),Uk. 4 x 12 M, 2½ Tkt, 3KM, Air, Listrik. Hub.6 9 6 6 6 1 1 1 1

DIJUAL RUMAHCompleks Cemara HijauBlok FF No. 19, SHM. 2 KMT,2 KM, Siap Huni. PeminatLangsung ke Lokasi atau

Hub. HP. 0812 603 3052

DIJUAL RUMAH 2½ TKTJl. B. Katamso Gg. Rapi Blok D No.7 Komplek Permata Pr imaBelakang Sekolah Harapan Mandiriuk. 4 x 14 M, SHM, PAM, Listrik, 2AC, Water heater, sofa, 2 KM, 2 KT,siap huni. Harga Nego (TP).

Hub. 061 – 77375552 , 0878 6888 0279

DIJUAL RUMAH B.U.Krakatau Sidorukun Jln. DamarRaya 1 No. 16 B. Bangunan Baru.LB 7 x 18,5 m, LT 7 x 20 m. Fas.Telp, PLN, PAM.

Hubungi:

0813 6164 4401 / 061 6643545

RUMAH DIJUAL1) Type 36, Uk. ± 8 x 20 M, Keramik,SHM, KT 2, KM 1, Daerah Komp. TamoraIndah I (Tg. Morawa), Harga Rp 140Jt/Nego, 2) Type 45, Uk. ± 200 M,Keramik, KT 2, KM 1, SHM, Telepon,Daerah Komp. Tamora Indah I (Tg.Morawa), Harga Rp. 150 Jt/Nego. Hub.0812 6040 1980 (TP).

DIJUAL RUMAHJl. Samosir Dekat Jl.Sumatera, Fas. Listrik,Telp, PAM, Gas Negara.Hub. TP061 6968 9163.

RUMAH DIJUAL2½ Tkt, SHM, LT. 8 x 15, 3Kmr Tidur, 1 Kmr Pembantu,1 Ruang Karaoke, KitchenSet, Daerah Jemadi Komp.Villa Mega Jemadi.

Hubungi : Telp. 6875 1799

DIJUAL MURAH1 Unit Rumah 2½ Tkt, 4 x 14M di Jl. Juanda Baru Gg.Usaha I, Rp. 260 Jt Nego.

0852 7523 75676875 7078

HUBUNGI :

RUMAH DIJUALDi Komplek Beo Mas Blok CNo. 80 G, 2 Tk, 3 KT, SHM,Sei Sikambing (B) 6 x 30.

Hubungi :

0815.3386.7111

DIJUAL RUMAHPerumahan Palem Kencana,Type 75 Blok L No. 1 Km. 11Simp. Kompos. Luas Tanah192 M².

Hub. 061 – 77392177

Dijual Rumah Rp. 190 Juta2 Tkt, Jl. H.M. YaminGg. Ulung – Medan

Hub.

0812 6565 9985

DIJUAL CEPATJl. Sakti Lubis depan KantorPegadaian/PLN No. 8A Kp.Baru Lt.1015 M², Lb. 300 M². Fas :Bangunan Kantor, Internet, Telp,PAM, PLN, Garasi.Hubungi. Pemilik: 061.777771230812 65388188

RUMAH / KANTOR DIJUALPusat kota, berikut usaha yangdidalamnya, 10 x 25, 2 tingkat,4 kamar tidur, SHM, Bebasbanjir.

Hub. 6 9 6 3 8 8 8 0

RUMAH DIJUAL- Jl. Mergat No. 5 Uk. 4 x 16, hadap

Selatan, 4 tgkt, siap huni.- Komp. Johor Print House Jl. Eka

Rasmi, uk. 4 x 15,2 tgkt, siap huni.- Komp. Tasbi 2 Blok VI No. 64, hadap

Utara, uk. 12 x 25, siap huni.- Taman Aquarius Jl. Besar Sunggal,

hadap Timur, uk. 7 x 18, kosong.Hubungi : 061 7639 1804

http://ongproperty-ongproperty.blogspot.com

RUMAH DIJUALuk. 7,5 x 13 M, SHM,keramik, berpagar, di Jl. Bejodepan Nazri Water masuk dariJl. Benteng Hilir Letda Sujono/ Titi SewaHub. 061 6991 8188

RUMAH DIJUAL

RUMAH DIJUAL1). Villa Harmoni (Jl. Abadi SetiaBudi) Blok B3 Type 120, SHM, LT.106 M, 2 Tingkat, Harga Rp. 380Jt, 2). Griya Kemiri (Jl. Kemiri/Daerah Sukadono) No. 36 L, Type60, Harga Rp. 170 Jt. Hubungi

0813 7674 7739, 7724 3405

DIJUAL RUMAH SEMI VILLASiap Huni

Jl. Karya Kasih Komp. Villa Shalimar No. 88,50 m x 18,50 m. Type 100. 4 Kt, 2 Km, 2AC, 2 lantai, carport, granite, gypsum,kitchen set/Nego

HUB.061–76201868 /0811645287

RUMAH DIJUALLT. 11 x 33, LB. 10 x 14, 1 KTU, 2KTA, R. Sholat, Garasi, 2 K. Mandi,Full Keramik, Lokasi Psr. XII/Jln.Sukarela Bandar Setia, SHM, Hrg.325 Jt/Nego. Hubungi 061 76286003, HP. 0812 643 5762

RUMAH DIJUALJl. Giro No. 72 Komp. Deli Raya TitiPapan, Mdn. Deli, Mdn, LT. 405m²,LB. 300 M², SHM, PAM & Bor, PLN1300 Watt, Full Keramik, 5 KT, 2 KM,1 R. Sholat, Grs 2 mbl, Gudang luas,Harga 500 Jt/nego.

Hub. 0812.659.5539 / 7738.3335

RUMAH DIJUAL3 Lantai (Hook), Luas Tanahsbb: Luas Tanah 132 M², LuasBangunan 113 M², Siap Huni,Jl. Veneto II Blok GG No. 8Kompl. Cemara Asri (Med-iterania Cluster). Hub. RAWI,HP. 0813 7569 6888

RUMAH DIJUALLok. Jl. Jermal 6 No. 22, Lebar 9x Panjang 20, Surat Notaris,Harga Rp. 300 Jt/nego

Hub. HP. 0813.7539.18010813.7050.2046 (Iwan)

RUMAH DIJUALLT. 18,5x22,5 (400m), LB. 250 m, SHM,4 KT, 4 KM, Garasi bisa 2 mobil, tamanada di depan belakang, listrik 1300 W,PAM atap genteng, KT utama 5x5, 5m,Siap huni Jl. Sutrisno Gg. Sehati No.15/767 Medan, gang lebar bisa dilalui 2mobil, Harga murah/nego

Hub. 0813.6114.2514

RUMAH DIJUALUB. 13x7m, Permanen adagarasi, UT. 13 x 11, SK CamatRp. 69 Jt. Jl. M. Anwar Psr. 4Barat Terjun Marelan (061)77100.200 / 0812.6400.800

RUMAH DIJUAL1 Unit Rumah Baru di PerumBougenville Indah Residence, Jl.Sei Mencirim Desa Suka Maju,Kec. Sunggal LT. 9 x 17 M, LB. 9 x10,5 M, KT. 3, KM. 2, R. Tamu, R.Kel. + Dapur, Tipe 70. Telah Reno-vasi, Minimalis. Harga terjangkau,siap huni. Peminat Serius Hub.0812.650.1450

VILLA DIJUALKomplek Glugur Mas No. 14,S H M , B a r u Re n o v a s i ,Lengkap Perabot, Genset,PAM, PLN dan Telepon.Hubungi: 081 163 0442,0878 6826 0660

DIJUAL- Cemara Asri Type B, 2

Tingkat, Blok E1, 12 x 25,Full Perabot.

- Ruko MMTC Blok E No. 14Hubungi:

76886328, 0813 6163 6328

DIJUALPERUMAHAN TUT WURI HANDAYANI 4

Hubungi :0813 7614 9981

06176353265

085261027983

Jl. Sani Muthalib Terjun MarelanType 60 bisa KPR Bank

KRAKATAU ANGGREKHarga 300 Jtan, Lokasi di JalanPembangunan II, 2 Tkt, 2x cor, PAMdan PLN.– 5 menit ke Thamrin– 2 menit ke Indomaret– Area Komplek (Row 8 M)– NB. Sisa 8 unit

Hub. 061 7665 1660 / 081 161 9299

D I J U A L- 1 unit Ruko 3½ tkt 4 x 17 mtr Komp.

Berlian Sari No. 69 F. Siap Huni.Disewakan 1 unit Ruko 3½ tkt 4x20 mtrJl.MerdekaNo.2AP.Brayan.SiapHuni.

- Disewakan 1 unit Ruko 3½ tkt Jl. K.L.Yos Sudarso No. 118 D. Siap Huni.

- Disewakan 1 unit rumah/gudang Jl.Aluminium Raya No. 52.

Hub. 0812 6460 898 / 77246800

DIJUAL CEPATRuko Siap Huni, Jln. Amal No.13-A Medan Sunggal. LuasTanah 23 x 6,5 M, 3 Lt, PDAM.Listrik. SHM. Harga 825Jt/Nego. No. Telp. 0813 97673436 (Pemilik) TP

DIJUAL CEPAT (BU)

Di Jalan SM. Raja

Simpang Amplas

Hub.0819 32262

6 Unit Ruko

DIJUAL RUKO 2½ TINGKAT- Bambu II, uk. 4,1 x 35, SHM, 4 kt, 4

KM, 3 AC, kitchen set, tangki air, lux,siaphuni.

- Jl. Pasar Inpres (depan GedungPasar Pendidikan) Krakatau uk. 4 x21, 4 kt, 3 km, SHM, cocok bukausaha, lingkungan Tionghoa.

Hub. 061 – 7781 9201, 0813 7565 7088 (TP)

DIJUAL RUKO 2½ TKTJl. Batu 5 dkt. Aksara

dan dkt. Jl. Letda SujonoTANPA PERANTARA

Hubungi :

061 – 7652 3742

DIJUAL CEPAT 3½ TKTUkuran 4 x 18 M, Jl.Pancing. Lokasi usahadekat Bank, full keramik,gypsum, siap huni. TP.Nego. Hub. 061 69927938

DIJUAL CEPATRuko, siap huni, Jalan AmalNo. 13-A Medan Sunggal,Luas tanah 23 x 6,5 M, 3 LT,PDAM, Listrik, SHM, No. Telp.0813.9767.3436 (Pemilik) T.P.

DIJUAL 2 RUKO GANDENG– 3½ tkt, lt 4 x 20 mtr,

lb 4 x 16 mtr– 3½ tkt, lt 5 x 19,5 mtr,

lb 5 x 15,5 mtrDi Jalan Gaharu, SHMHub. 0812 655 5009 (TP)

R U K ODIJUAL / DISEWAKAN

Gatot Subroto 339-ASimpang Jalan Darussalam MedanHub. MUSLIM LUBIS

0812 601 54800857 6123 3180HP.

RUKO DIJUAL CEPAT3½ tingkat, siap huni,depan pajak Inpres di Jl. B.Zein Hamid Titi Kuning

Hub. 081260745580812 6371 0711

061 – 7852481

DIJUAL/DISEWAKAN- Gedung dijual 3 Lt, SHM, LT. 700

M (10x70), LB. 500 M. Lokasisangat strategis, Ramai, langka,Hoek, Cocok untuk bisnis, Bank,supermarket, Sekolah, Klinik,Restoran, dll. Harga 10 M(Nego)

- Ruko disewakan 3 Lt, SHM, LT.700 M (10x70), LB. 500 M.Lokasi sangat strategis, Ramai,langka, Hoek, Cocok untukbisnis, Bank, supermarket,Sekolah, Klinik, Restoran, dll.Harga 250 Jt/Thn (Nego).

Hub. 0812 6508 3972Jl. Prof. HM. Yamin SH

RUKO DIJUAL / SEWALT. 4 x 22, LB. 4 x 20 m, SHM,3 Lantai Full Keramik 350 Jt.Bisa KPR di Jl. Besar MedanBt. Kuis Sei Rotan.

Serius ??Hub. 0813.6203.5221

RUKO DISEWAKAN2 Unit Ruko @ 4.5 x 17.75 M,Komp. Citra Garden 1 Pintusetelah Toko Roti Majestik,Kondisi Kosong. Hub. 08126515 320 / 061 – 77828211

SULAP/ILLUSIONISIngin seper ti Demian/DeddyCorbuzier? Kami ajarkan kepadaAnda puluhan teknik/trik ilusi, pastimenakjubkan, dibimbing sampaibisa. Hanya Rp. 250 Rb. Hub.0813 6165 7799. Jl. Gn. Singga-mata No. 26 Krakatau (DekatUMSU)

BAJA MURNI

Hub. HUANG KOK HENGJl. Aluminium Raya No. 16 A

Hp. 0812 600 8336 / 061 6635 870

Jual beli besi baru & bekas dan

menerima pesanan pemotongan

besi plat UNP-INP-PIPA, dll.

Juga Menyewakan Mobil Derek TANADO

Evolution GAME

Jl. AH. Nasution No. 8C Titi Kuning MedanTelp. 061-7688 9988, 0812 6569 9860

Terima pasang Hdd slim tebalSERVICE SIAP DITEMPAT

- PS1- PS2 slim- PS2 tebal Hdd

Rp 300 rbRp 600 - 850 rbRp 1,5 jt - 1,8 jt

DIJUAL PULSA MURAHM-KIOS dan All Operator5 : 4.350

20 : 19.35010 : 9.35025 : 24.350

15 : 14.35050 : 47.350

100 : 91.350Hubungi :

0812 3793 5676

MENERIMA ARANG

0819 7301 5802

69695168

TEMPURUNG KELAPA

GAS 3 KG(ANTAR DI TEMPAT)

Susah cari minyak tanah, harga mahalgunakanlah pengganti minyak tanah, gasukuran 3 kg.Pemesanan hubungi :

ABADI GASJl. Selam I Gg. Setia No. 17

Telp. 061–7365167 / 0811 6020 828

BISNIS PULSA TERBARU– Bns sponsor Rp. 50 rb

Bns extra sponsor Rp. 5 rbBnsBns extra flushout Rp. 60 rbBns double shaering profitBns unilevel

– Asuransi jiwa Rp. 15 jt

–––––

pasangan Rp 70 rb (tdk indeks)

Hub. Johan 0813 9647 9488

LELANG MINYAK TANAHM. Tanah Non Subsidi HargaR p . 6 . 7 0 0 / l i t e r, A s l iPer tamina (Bukan Oplos)Warna Ungu, minimal 1drum. Hub. 061-7794 3668(Jl. Denai No. 234 sebelahjembatan tol Denai).

P E T I R* Stock a la t ground ing +

pemasangan grounding system* Surge Arresters / Protector:

Listrik, Data, Telekomunikasi. dllSole Agent: pt. L’PROTECH

Telp. 061-7772 2201 / 77865449.Fax. 061 - 4151337

CASH & CREDITSyarat & ketentuan berlaku untukkredit pembuatan depot air minumisi ulang 10 jt s/d 75 jt. SystemR O / A i r p e g u n u n g a n / PA M .

BERLIAN WATER GROUPJl. A.H. Nasution No. 28 A

Telp. 061 – 77223097 / 0813 9666 9995

JUAL BELI/TUKAR TAMBAH

Jl. Ahmad Yani No. 70

081264189807 - 4537203

Dan menerima reperasi segalajenis (Merk) mesin ketik, mesinstencil, brankas, filling cabinet,lemari arsip, menerima senapanangin dll

Hubungi: Toko PUAS

CETAK DIGITALSPANDUKBANNERB A L I H O

DAPATKAN ...!!PROMO SPESIAL

Untuk Cetakan Pilkada

Juga Menerima Cetakan

STIKER-BROSURKARTU NAMADan Cetakan Lainnya

Hubungi kami di :

Komp. Tomang Elok Blok J No. 06/95Jl. Jend. Gatot Subroto - Belakang Rumah Makan ACC

email : [email protected]

0812 603 4029, 0819 7384 0000

Semua Cetakan

EXPRESS

Siap 1 Hari

metromediacitra

SPESIALIS PEMASANG DEPOT AIR MINUM1. Depot Sistem R.O.2. Depot Sistem Air Mineral

Harga paling murah mulai dari 13 juta (depot mini)pasangan dalam dan luar kota

Hub. ROXY WATER

0852–6110–5461

0819–7340– 0679

PELUANG USAHAGampang cari duit 15 jt s/d 42 jt. dapat air

minum isi ulang air pegunungan + RO.Menyediakan :

Perlengkapan depot isi ulangJl. Marelan Raya

depan Kompleks Griya Medan

061 – 6961 4148 ; 0812 6497 72660812 6567 5900

PELUANG USAHAPemasangan depot air minum isi ulang

1. Depot RO s/d 400 galon/hari.2. Depot air mineral pegunungan

PALING MURAH

TERIMA SIAP UNTUK JUALANLengkap Sertifikat Depkes

Hub. UD. RIZKY ABADI JAYATelp. 061-76401678 ; 0813 7580 8866

GN MOBILEMelayani upgrade, memperbaikisoftware HP Smar tphone, BB,computer, PSP anda, Xperia X1,Xperia X2, Satio, Yari, Aino, BB, dll.Hubungi 061 7775 5503, AlamatKompleks Permata Prima, Jl. BZ.Hamid Gg. Rapi No. C5 Medan(Kantor Satkom Mandala, Lantai 2)

BENGKEL LAS

JENGGOTMenjual dan Menerima Pesanan :

Jerjak – Canopy – Pagar, dllMembuat dan memperbaiki :

Gilingan Bumbu, Gilingan Tahu,dan Gilingan Jamu

Alamat : Jl. Veteran Pasar VIIIHelvetia Medan

HP. 0812 6541 5184

Susah Jual HP China ?Kami menerima segala jenis HPChina. Tersedia charger danbatere HP ChinaHubungi kami :

061 – 91179074 ; 061 – 77153080Ready Stock BB China Complete,WiFi, Track Ball, Track Pad Onix

MATI LISTRIKRumah Tetap Terang

(Garansi)H U B U N G I

0812 6573 5000 ALI LIM

TANAH STRATEGISUntuk kantor, showroom dan

Gudang dijual 32 M x 98 M di

Jln. Kapt. Sumarsono dekat

Griya Riatur, SHGB, Harga 8

Milyar, Telp. 0812 6016 697

Tanah dan bangunan seluas 400M² terletak di Jl. D.I. PanjaitanNo. 2 Medan Baru Medan, lokasisangat strategis, berada dipersimpangan Jl. Sei Wampu.

Tanah seluas 245 M², terletak diJl. Sei Muara Medan BaruMedan.

Tanah seluas 547 M², terletak diJl. Air Bersih Medan

0813 6240 69690852200159070813 7642 9774

Hub.

DIJUALTANAH DAN BANGUNAN

DIJUAL SEGERA TANAHSeluas ± 1 hektar, terletak dipinggir Jalan Besar, Jl. SeiMencirim (± 3 KM dari Kp.Lalang) Desa Sukamaju Kec.Sunggal Deli Serdang, Disampingdan dibelakang tanah telahdibangun perumahan.Hub. 0813 7551 2690

DIJUAL TANAHSHM, lok. KomplekTamah Perkasa Indah(TPI) Blok I No. 12.

Hub. 77100 489

0812 2600 26171

TANAH DIJUALUk. 16 M x 26 M, Sertifikat HakMilik. Jln. Pendidikan masuk dariJln. Mestika – Mandala. Cocokuntuk perumahan dan industri.Lingkungan Tionghoa dan Aman,Lebar jalan dilewati Truk.

Hub. 0812 652 2691, 7739 6550

TANAH DIJUAL DI TANJUNG SARI1.Jl. Pasar I, Gg. Pribadi V No. 1 dekat

Ringroad,25x20m,tanahkosong,SHM2.Jl. Sempurna Gg. Kenanga dkt Kantor

Kopertis Luas 1179m², SHM.3.Jl. Pasar I Gg. Bersama dekat Peruma-

han Puri, Uk. 20x 27,5 m, surat Camat

Hub. HP. 0813.6144.62250878.6859.9084 – (061) 7714.1273

TANAH DIJUALDi Tembung Pasar 10 Jl. AmatTirto Gg. Teratai 12, dekatMesjid Uk. 10x20, Hrg. 50Jt/nego (muslim) Berminathub. (061) 7717.2752 /0852.7083.4822

DIJUAL TANAHUk. Luas 45 panjang 18m e t e r l e t a k d i J l n .Sempurna Lubuk Pakam.Hub. Bapak Sinulingga(Nego) 0812 6417 4198

DIJUAL TANAHLokasi Tanah Jl. Cempaka Tj.Sari Gang Cempaka SariMdn, Luas ± 620 M,samping Villa Tiga Pesona.

Hub. 0813 7682 1699

DIJUAL2 (dua) bidang Tanah/Rumahberdampingan, ukuran L. 19 Mx P. 34 M. Terletak di Jl. PoloniaNo. 32-A dan No. 32-C Medan.Sertifikat Hak Milik. Harga 1,6M. Hub. HP. 0811659199

DIJUAL TANAH4 Kapling, Harga/Kapling Rp.20.000.000, Uk. 9½ x 14, Jl.Dr. Wahidin Gg. Sawah BinjaiTimur. Hub. 0813 7086 6944,(061) 7633 3664, HargaBisa Nego

TANAH DIJUALDi Jl. Pancing Ujung / Pasar IVMabar Hilir Kec. Medan Deli, Lebar13, Panjang 43, SHM. Luas ± 550m², Harga Nego.

HUBUNGI :

0812.6451.8921

DIJUAL TANAHUntuk lahan sawit ± 10 Ha.Ada dua rumah 2 sumur bordan telah dibenteng keliling,Paluh Kurau Batang Sereidekat Benteng P.U. Paluh Babi.Hub. Bpk. Imbaho

0812 6506 041 – 061.7683 0009

Lindungi sepeda motor anda

dar i curanmor dengan

memasang

Tidak ada

efek samping terhadap

mesin, CDI, AKKI, dll.

SMART ALARM

ANTI MALING.

Harga Terjangkau

Hub. 061 - 76731964

DIJUAL CEPAT

1 (satu) Bangunan Ruko

(rumah toko) bertingkat dua

7m X 20 m. Bersertifikat lokasi

Desa Rantau Panjang Kiri Kubu

PEMINAT HUB. HP.

081268997110,081378499508

KPK POS

SUARA KPKE D I S I 89

15 – 21 MARET 2010

13

Redaksi KPK Pos menerima tulisan dari pembaca dan masyarakat tentang Korupsi Politik dan Kriminal. Panjang tulisan maksimal 5000 karakter, tulisan dapat dikirimkan via email ke: [email protected]:redaksi

Suap Menyuapi Dalam Pemenangan Miranda

Janji Sang Calon PemimpinCatatan Arifin Sufi/Vera Sinaga

NAMA Pandan Nababan,politisi Partai DemokrasiIndonesia Perjuangan (PDIP)jadi pergunjingan. Calon KetuaDPD PDIP Sumut ini ditunjuksebagai Koordinator Pemenan-gan Miranda Swaray Goeltommenjadi Deputi Senior Guber-nur Bank Indonesia (BI) pada2004. Sedangkan NununNurbaeti, istri mantan Wakapol-ri Adang Daradjatun, merupa-kan pihak yang membagikanuang untuk memenangkanMiranda dan Panda mendapatbagian paling besar mencapai1,45 miliar rupiah. Terungkapn-ya nama Panda Nababan,tertera dalam surat dakwaanterhadap mantan anggota DPRRI dari Fraksi PDIP DudhieMakmun Murod yang dibacakanTim Jaksa Penuntut Umum(JPU) pada Komisi Pemberan-tasan Korupsi (KPK) terdiriMochamad Rum, Riyono,Siswanto dan Andi Suharlis dihadapan majelis hakim yangdiketuai Nani Indrawati, diPengadilan Tindak PidanaKorupsi (Tipikor) Jakarta,pekan lalu.

Dalam surat dakwaan Jaksa,terdakwa Dudhie menerima 10lembar traveller's chequesebesar 500 juta rupiah dalampemilihan Deputi Senior BankIndonesia yang dimenangkanMiranda Goeltom.

Dudhie dan 16 anggotaFraksi PDIP lainnya didakwamenerima 9,8 miliar rupiah dariNunun Nurbaeti dalam bentukcek perjalanan dari BankInternational Indonesia (BII)yang diberikan melalui AhmadHakim Safari alias Arie Malan-judo di Restoran Bebek Bali,Senayan pada Juni 2004. Jaksamelanjutakan pada Juni 2004bertempat di ruang rapatKomisi IX DPR periode 1999-2004 digelar fit and proper testatas tiga calon DGS BI yaituMiranda S Gultom, BudiRochadi dan Hartadi A Sar-wono. Melalui mekanisme

voting, Miranda terpilih sebagaiDeputi Gubernur Senior untukmasa jabatan 2004-2009."Terpilihnya Miranda sesuaidengan keputusan Fraksi PDIP,"ungkap Jaksa.

Perihal memilih Mirandasebagai Deputi Senior GubernurBI, pada 29 Mei 2004, saatFPDIP menggelar rapat di KlubBimasena Hotel Dharmawang-sa, Kebayoran Baru. JakartaSelatan. Rapat itu diikutiMiranda, Ketua FPDIP TjahjoKumolo, Panda Nababan, EmirMoeis, Max Moein dan anggota

Komisi IX lainnya. Pertemuanitu dimaksudkan untuk lebihmengenal sosok Miranda.Pertemuan itu memutuskanagar FPDIP mencalonkan danmemilih Miranda. Jaksa KPKmenyebut Tjahjo Kumolo selakuKetua FPDIP DPR periode1999-2004 memerintahkananggota FPDIP di Komisi IXDPR memilih dan memenang-kan Miranda S Goeltom padapemilihan Deputi SeniorGubernur Bank Indonesia padaJuni 2004. Sementara PandaNababan dipilih sebagai

Koordinator PemenanganMiranda. "Oleh karena itu,anggota FPDIP yang ada diKomisi IX DPR (Keuangan danPerbankan) diminta mengam-ankan dan konsentrasi penuhuntuk memilih Miranda SwarayGoeltom," ungkap Jaksa.

Setelah itu, menurut JPUKPK, Dudhie juga mngikutirapat yang dipimpin Tjahjo dilantai 6 Gedung DPR/MPR RI.Dalam pertemuan itu, Tjahjokembali mengatakan bahwafraksi PDIP di Komisi IX DPRharus menjaga soliditas suara.

Pada 8 Juni 2004 digelarpemilihan Deputi SeniorGubernur BI. Melalui fit andproper test yang dilanjutkandengan voting, Miranda terpilihkeluar sebagai pemenangmengungguli dua calon lainnyayaitu Budi Rochadi dan HartadiA Sadono. Setelah pemilihantuntas Dudhie dihubungi PandaNababan melalui telpon. Atasperintah Panda Nababan,Dudhie menemui Ahmad SafariMJ alias Arie Malangjudo direstoran Bebek Bali, Senayanuntuk mengambil uang terkait

Catatan Endy Mancpada pemilihan tersebut. ArieMalangjudo diminta Nunununtuk menyerahkan amplopberisi travel cheque BII dalamtas karton yang sudah diberilabel warna merah, kuning,hijau dan putih. Isi amplop itujumlahnya 9,8 miliar rupiah.

Atas perintah Panda, cektersebut kemudian dibagi-bagikan ke para politisi FPDIPantara lain Willem Tutuarima,Sutanto Pranoto, M Iqbal, AgusCondro, Budiningsih, PoltakSitorus, Aberson M Sihaloho,Rusman Lumbantoruan, MaxMoein, Jeffrey Tongas Lumban-batu, Matheos Pormes, EngelinaPattiasina, Suratal HW, Ni LuhMariani Tirtasari, dan Soewar-no. Masing-masing merekamenerima cek tersebut dalamjumlah bervariasi antara 350juta hingga 600 juta rupiah.Dudhie sendiri mendapat 10lembar cek senilai 500 jutarupiah. Sedangkan PandaNababan menerima 1,45 miliarrupiah. Politisi PDIP lainnya,Emir Moeis, menerima 200 jutarupiah dari Panda Nababan.Karenanya, kata Jaksamendakwa Dudhie telahmenerima suap. "Terdakwamengetahui bahwa pemberiantravel cheque BII itu terkaitdengan proses pemenanganMiranda. Perbuatan terdakwabertentangan dengan kewa-jiban sebagai anggota KomisiIX DPR yang dilarang meneri-ma imbalan dari pihak laindalam menjalankan tugasnya,"jelasnya.

Dalam kasus tersebut JPUmenjerat Dudhie dengan Pasal5 ayat (2) jo Pasal 5 ayat (1)huruf b UU Nomor 31 Tahun1999 tentang PemberantasanKorupsi sebagaimana diubahdengan UU Nomor 20 tahun2001 jo Pasal 55 ayat (1) ke-1KUHP. Setelah mendengarsurat dakwaan Jaksa, terdakwaDudie meminta tempo sepekanuntuk mengajukan pembelaan.

(Penulis adalah wartawanKPK Pos di Jakarta)

DEBAT Kandidat dan penyam-paiana Visi-Misi Bakal CalonWalikota-Wakil Walikota Medanyang dilakukan oleh Starnews102,6 FM terus berlanjut. Pen-yampaian visi dan misi masing-masing pasangan kandidat puntak kalah menarik dari penyam-paian visi dan misi pasangankandidat pekan lalu. Pekan iniada beberapa pasangan kandidatyang menyampaikan visimisinya, diantaranya adalahPasangan Rahudman – Eldin,Sigit-nurlisa, Rudolf-Afif, Ajib-Binsar dan Syahrial-Yahya.

Lanjutkan PembangunanPasangan Calon Walikota

Medan dari Partai DemokratRahudman Harahap – DzulmiEldin pada penyampaian visi danmisinya bertekad untuk me-menangkan pilkada Medansemata-mata hanya inginmeneruskan pembangunan kotaMedan yang dilakukannya dalam5 bulan terakhir saat menjabatPj Walikota Medan yaitu men-jadikan Medan yang madani danreligius.

Menurutnya, Medan haruspunya tataruang yang ketat dansesuai ketentuan.Jika diberikesempatan untuk memimpinkota Medan, Rahudman akanmeningkatkan sektor pendidikan,kesehatan,infrastruktur danlainnya termasuk penataan 52pasar di Medan yang saat initidak layak. "Inilah yang akankami lakukan kedepannya,termasuk meningkatkan hubun-gan dengan legislatif,"katanya.

"Siapapun nantinya yangakan menjadi pemimpin KotaMedan haruslah memilikiketegasan bersikap dalammengatur masyarakat KotaMedan yang majemuk. Hal inilahyang dilakukannya saat jadi PJWalikota Medan",tukasnya.

Jadikan Medan Layak HuniPasangan Rudolf-Afifuddin,

Membangun kota Medan menjadikota yang layak huni sertamenciptakan lingkungan yangramah, sehat dan bersahabatserta mempermudah masuknyapara investor untuk berinvestasi

menjadi visi dan misi pasanganRudolf Pardede dan AfifuddinLubis dalam debat kandidatpenyampaian visi dan misi (10/3)di StarNews.

Penyampaian visi dan misitersebut hanya dihadiri olehcalon wakil walikota Afifuddinsementara Rudolf Pardedeberhalangan hadir karena adaagenda lain yang lebih penting.

Dalam penyampaian visi danmisi tersebut, seandainyamasyarakat memberi kesempa-tan pada kedua pasangan ini,maka mereka akan berusahameningkatkan perekonomian danpendapatan masyarakat, jugaakan membongkar sitem pelay-anan publik yang selama inikurang memuaskan.

Selain itu pasangan ini akanmenciptakan keamanan sertakenyamanan dilingkunganmasyarakat dengan cara beker-jasama dngan petugas keamanan

dilingkungan tersebut.Dalam debat tersebut, Afifuddin

juga menyinggung tentang peda-gang kaki lima.Masalah pedagang kakilima ini memang bukan hal yangbaru lagi untuk dibahas.

Menurutnya, pedagang kakilima tersebut seharusnya tidakmembeda-bedakan antarapedagang, justru seharusnyapmerintah memberikan perhatianpenuh. "Bukan malah menggusurtapi seharusnya membantu PK 5dengan cara memberikan tempatberjualan yang layak", ujarnya.

Untuk masalah kesehatan,pasangan ini akan menyediakanpelayanan bagi penduduk miskinyaitu ASKESKIN serta akanmemberikan premi kepadamasyarakat melalui APBD."Agarsemuanya terlaksana dengansempurna, maka akan dilakukanpendataan yang akurat dan benarsehingga seluruh masyarakatmiskin dapat memperoleh

Askeskin maupun Jamkesmas.Taman Rakyat BersinarMenjadikan kota Medan

menjadi kota yang taqwa,mandiri dan aman (taman)menjadi tugas dan tanggung-jawab pasangan Sigit dan Asrijika masyarakat memberikankepercayaan untuk memipinkota Medan.

Menurut Sigit, banyakmasalah yang harus diselesaikan,masalah yang etrutama yaitumasalah pembangunan danmasalah pelayanan.

Selama ini tampilan sistempelayanan sudah cukup namununtuk berbuat yang lebih baiklagi dari sebelumnya sepertimendapatkan hambatan. Danuntuk memperbaiki masalahtersebut, Sigit akan membuatterobosan baru dengan caramembuat indikator-indikatorterdidik.

Hal yang sama juga disampai-

kan Nurlisa Ginting, dosen seniordi jurusan Teknik Arsitektur USUini mengatakan, untuk menjadi-kan kota Medan yang tagwa,mandiri dan aman, seharusnyamasyarakat diikutsertakandalam pembangunan. "Transpar-ansi perlu dilakukan sehinggakorupsi bisa ditekan seminimmungkin", paparnya.

"Sektor pendidikan, Ekonomi, daninfrastruktur hal terutama yang harusdibenahi di kota Medan. Hal inimerupakan tugas dan tanggungjawabbagi kami seandainya masyarakatmempercayakan dan memilih pasanganSigit Pramono dan Nurlisa Ginting.

Medan SehatPasangan Syahrial-Yahya

memiliki visi dan misi yangberbeda dengan calon lainnya.Bagi mantan Direktur Utama RSPirngadi Medan ini, menjadikanmedn sehat dalam berbagaibidang adalah visi utamanya.

Tak heran, calon walikota

yang berprofesi sebagai dokterini bukan hanya ingin menjadi-kan medan sehat secara jasmanisaja tetapi juga ingin menjadikanmedan sehat secara rohani, ekonomi,pendidikan dan birokrasi.

Untuk menciptakan medan yangsehat jasmani dan rohani, syarialakan mengatasi masalah pembi-ayaan kesehatan masyarakat secaragratis untuk kelas tiga hanya denganmenunjukkan KTP saja. Menyiapkansarana dan prasarana kesehatan 24jam serta memberikan sarana olahraga untuk rakyat.

Selain itu, dibidang pendidikansyarial akan meperbaiki kuriku-lum pendidikan, meningkatkankesejahteraan guru dan memberi-kan beasiswa kepada peljar yangberbakat, ungkapnya. Dibidangbirokrasi syarial akan menciptakanbirokrasi yang sehat yakni birokrasisatu atap. Birokrasi yang tidakberbeli-belit dan mahal.

Benahi BirokrasiBagi Pasangan Calon Waliko-

ta Ajib Shah-Binsar Situmorang,hal utama yang akan dilakukanjika terpilih menjadi walikotamedan adalah melakukanpembenahan birokrasi jikadirinya terpilih memimpin kotaMedan pada Pilkada 12 Meimendatang. Keduanya menolaksecara tegas adanya transaksijabatan di kalangan Pemko Medan."Kami pastikan transaki jabatantidak akan ada lagi di wilayahPemko Medan, karena hal ini akanmenutup peluang bagimasyarakat yang ingin menjadiPegawai Negeri Sipil (PNS),"tegasnya dalam dialog tersebut.kepemimpinannya nanti, dikatakan-nya akan menempatkan orang-orang yang tepat pada posisinya.

Sedangkan disinggung mengenaipelayanan masyarakat, Ajib Shahmengatakan hingga hari ini dirinyamenilai pelayanan pemerintahterhadap masyarakat masih sangatrendah di segala bidang. Untuk itu, iadan pasangannya, Binsar Situmor-ang berjanji akan melakukanperbaikan demi kenyamanan dankesejateraan masyarakat, baik darisegi kesehatan, administrasi,pendidikan dan sebagainya.

(Penulis adalah wartawanKPK Pos di Medan)

14KPK POS

E D I S I 89

15 - 21 MARET 2010 SUMUT

Wabup Minta SKPDJangan Stagnan]STABAT - Kepala Satuan Kerja Perangkat Daerah(SKPD) diminta untuk mengedepankan kreatifitasberupa inovasi, sehingga tidak mengesankanadanya stagnasi dalam kinerja. Oleh karenanyakemampuan dalam menelaah kebijakan sertakemauan untuk belajar mencari informasi harusterus dibudayakan.

“Memasuki periode tahunke-2 kepemimpinan BupatiLangkat dan Wakil Bupati,kami berharap ada upayauntuk lebih menggenjot ke-mampuan instansi sesuaikewenangan yang ada,” kataWakil Bupati Budiono pada

apel gabungan di halamanKantor Bupati, Senin.

Sebagai pemimpin perta-ma hasil pilihan rakyat seca-ra langsung di Bumi Lang-kat, Wakil Bupati mengin-struksikan agar peran tu-poksi SKPD di masing-ma

sing instansi harus dimaksi-malkan dengan tetap menge-depankan prinsip-prinsipakuntabilitas dan profesio-nal. Diyakinkannya, jika pe-ran ini bisa dilakukan de-ngan baik maka percepatanpembangunan dan kesejah-teraan dapat diraih, kunci-nya kesungguhan dan niatikhlas memberikan yangterbaik dalam tugas.

Dikesempatan tersebutBudiono juga menyampai-kan pesan Bupati Langkatuntuk tetap menjalin kehar-monisan kepada semua pihak

baik yang terlibat langsungdengan tugas instansinyamaupun koordinasi denganpihak-pihak yang mampumemberikan masukan ter-masuk pers.

“Mari kita berupaya me-wujudkan visi dan misi Bu-pati dalam kurun waktu 2009– 2014 sebagai sebuah ama-nah yang harus dituntaskan”,katanya dihadapan pesertaapel. Hadir antara lain Sek-dakab. Langkat Drs. H. SuryaDjahisa M.Si, para Asisten,Staf Ahli, dan para kepalaSKPD. (JUL)

STABAT - Pemerintah me-nyadari bahwa pembangu-nan pendidikan membutuh-kan anggaran yang sangatbesar. Oleh karenanya pera-nan dan kepedulian masya-rakat sangat dibutuhkan un-tuk kemajuan pendidikan.

"Untuk itu atas nama pe-merintah saya menyampai-kan ucapan terima kasih ke-pada seluruh masyarakatyang telah turut andil mem-besarkan dunia pendidikantermasuk diantaranya per-lengkapan kantor dan ge-dung perkuliahan," demikianBupati Langkat Ngogesa Si-tepu saat menghadiri ke-giatan Capping Day Akade-mi Keperawatan-AkademiKebidanan (Akper-Akbid)Pemerintah Kabupaten Lang-

kat Tahun Akademik 2009-2010 sekaligus peresmiankantor berlantai II di Hala-man Gedung Akper PemkabLangkat, Stabat, Selasa.

“Saya berharap para ma-hasiswa yang mengikuti ke-giatan ini dapat lebih ber-peran aktif meningkatkankemampuan dan tidak per-nah berhenti belajar”, kataBupati dihadapan 89 orangmahasiswa Akper dan 147orang mahasiswa Akbid.

Ketua DPRD Langkat, H.Rudi Hartono Bangun SEdalam sambutannya jugamengatakan bahwa profesiperawat dan bidan adalahmerupakan pekerjaan yangmulia untuk melayani ke-inginan masyarakat yangheterogen. Peningkatan pe-

ngetahuan merupakan halyang tidak bias ditawar da-lam bertugas nantinya.

Sebelumnya DirektrisAper-Akbid Pemkab LangkatDrg. Hj. Lilik RosdewatiMKes melaporkan, kegiatancapping day menghasilkanlulusan semester I mahasis-wa Akper dengan predikatterpuji 1 orang, sangat me-muaskan 73 orang dan me-muaskan 15 orang. Mahasis-wa terbaik I, II, dan III yaituM.Ikhsan IP 3,67, AzzahratulKamaliah IP 3,50 dan SitiNafisah IP 3,50

Sedang lulusan SemesterI mahasiswa Akbid denganpredikat sangat memuaskan84 orang dan memuaskan 62orang. Mahasiswa berpres-tasi I, II dan III yaitu Eka

Yulinar IP 3,34 , Maulida IP3,34 dan Elvi Maroza SiregarIP 3,34.

Bagi mahasiswa yang ber-prestasi terbaik dengan IPdiatas 3,55 mendapat beasiswa bebas uang kuliah 1(satu) semester.

Lilik juga melaporkanpenyelesaian gedung perku-liahan berlantai II yang me-rupakan bantuan masyara-kat yang dikelola melalui BP3TA 2009-2010. Hadir dalamacara tersebut Wakil KetuaDPRD Drs. Abdul Khair MM,Kadis Kesehatan dr. H. IndraSalahuddin MM M.Kes, KasiPidsus Kajari Stabat Fir-mansyah SH, Ketua DWP Ny.Khairul Bariah, Muspika Sta-bat, dan perwakilan DinasKesehatan Provsu. (JUL)

Pendidikan Maju Jika Masyarakat Peduli

ARAHAN - Bupati Langkat Ngogesa Sitepu memberikan arahan kepada para mahasiswa pada acara Capping Day Akper-Akbid PenkabLangkat TA 2009 – 2010, Selasa. (KPK POS/JUL)

PRSU 2010 Siap Digelar

Langkat Tetapkan HET LPG 3 KgMEDAN - Pemerintah KotaMedan selaku tuan rumahPekan Raya Sumatera Uta-ra ( PRSU) tahun 2010 tetapmendukung suksesnya ke-giatan yang bertaraf Nasio-nal ini. Pemko Medan siapmendukung dan memfasili-tasi segala sesuatunya da-lam mensukseskan PRSUke-39 tahun 2010.- ini, yangdigelar 19 Maret sampai 18April 2010, di Tapian DayaJalan Jendral Gatot Subro-

to Medan.Hal ini disampaikan Asis-

ten Perekonomian dan Pem-bangunan Setdakot Medan, Ir.Harmes Joni, MSi, dalamarahannya kepada pimpinanSKPD dalam rapat lanjutantentang evaluasi akhir per-siapan Pekan Raya SumateraUtara (PRSU) ke-39 tahun2010, Rabu.

Lebih lanjut disampai-kan, PRSU merupakanevent tahunan yang telah

ditetapkan Gubernur Suma-tera Utara untuk diadakandi Kota Medan. MengingatPemko Medan sebagai tuanrumah maka wajib bagikita untuk mensukseskan-nya dengan mengisi standPemko Medan dengan ber-bagai hasil pembangunanyang telah dicapai PemkoMedan, baik itu pemba-ngunan fisik maupun pela-yanan kepada masyara-kat.(VIN)

SELESAI - Bupati Lang-kat Ngogesa Sitepu meng-ingatkan prestasi dalamsebuah event keagamaansebagaimana MTQ dan Fes-tival Seni Nasyid bukanlahhal yang terpenting, namunjauh lebih bermakna jikaummat Islam berhasil meng-hayati dan mengamalkan isikandungan Alqur`an dalamkehidupan sehari-hari.

Pernyataan tersebut di-sampaikannya ketika mem-buka secara resmi pelak-sanaan MTQN ke 43 danFestival Seni Nasyid ke 39Kabupaten Langkat yangberlangsung 11 s/d 14 Maret2010 yang di pusatkan diterminal Kecamatan Se-lesai, Kamis.

“Kepada para pesertaagar bersemangat dan ber-konsentrasi untuk menjadiyang terbaik,” kata BupatiNgogesa Sitepu. Pada ba-gian lain beliau mengajakgenerasi muda dan para or-ang tua untuk senantiasameningkatkan pemahamanterhadap ajaran agama ser-ta membangun jiwa yangkonstruktif sebagai basismewujudkan generasi yang

berkualitas baik dari sisikeilmuan, keimanan sertaAkhlak budi pekerti.

Secara khusus Bupatijuga menyampaikan terimakasih kepada semua pihakyang telah berpartisipasimendukung kegiatan ke-agamaan termasuk dalampenyediaan hadiah daripara dermawan sebagai-mana Ormas MPI yang me-nyediakan 8 unit sepedamotor serta uang tunaiRp10 juta.

Ketua DPRD Langkatdalam sambutan tertulisyang dibacakan wakil ketuaSurialam berharap momentahunan keagamaan initidak dimaknai sebagaiseremonial, akan tetapi me-rupakan wahana untuk men-ciptakan Qori - Qori`ah yangmampu berbicara membawanama baik Langkat diting-kat regional dan nasional.

Sebelumnya Ketua Pani-tia yang juga SekdakabLangkat Drs.H Surya Dja-hisa, MSi dalam laporannyamenyebutkan bahwa pelak-sanaan MTQ ke 43 diikuti616 peserta termasuk offi-cial dan jika dibandingkan

pada tahun yang lalu me-ngalami peningkatan seba-nyak 57 orang. Demikianjuga dengan Festival SeniNasyid yang diikuti 32 grupputra dan putri.

Selama berlangsungnyaMusabaqah, para pesertadan dewan hakim ditem-patkan pada rumah-rumahpenduduk, disiapkan kon-sumsi serta petugas keseha-tan yang senantiasa me-mantau dari rumah keru-mah penginapan para kafi-lah.

Pembukaan MTQ danFestival Seni Nasyid ditan-dai dengan pengukuhandewan hakim serta pemu-kulan bedug oleh BupatiLangkat Ngogesa Sitepudidampingi Wakil BupatiBudiono, SE, Wakil KetuaDPRD Surialam, Dandim0203 Langkat Letkol Inf.Widjanarko, SSos, KajariMaju Ambarita, SH, MH,Ketua PN Hj. Hasmayetti,SH, MH, Dandenma BrimobAKBP Farid BE, mewakiliKapolres Kompol Tongku B.Pane, Ketua PA, Drs. H. Zul-karnaian, SH dan KetuaMUI HM Saleh Hamid. (JUL)

BUPATI: Tingkatkan PemahamanTerhadap Ajaran Agama

STABAT - Jajaran Pemkabdan Polres Langkat meng-gelar sepeda sehat dan pena-naman pohon yang diikutipuluhan personil dari ma-sing-masing instansi denganroute Mapolres Langkatmenuju Blangkahan Keca-matan Kuala ± 40 Km yangdipimpin langsung KapolresLangkat AKBP MardionoSiK MSi dan Wakil BupatiLangkat Budiono SE, Sabtu.

Kegiatan yang rutin dila-

kukan selama 5 bulan bela-kangan ini adalah untuklebih menjalin keakraban,silaturahmi sekaligus men-jaga kebugaran tubuh seba-gai aparat pelayanan Kam-tibmas dan birokrasi di mas-yarakat.

”Kebugaran jasmani ada-lah modal untuk memberi-kan pelayanan prima di ma-syarakat,” kata KapolresLangkat Mardiono yang di-amini Wakil Bupati Budiono.

Pada sisi lain Kapolres Lang-kat mengingatkan sebagaiaparat penegakan hukumPolisi diharapkan lebih hu-manis dan mampu secaracepat memahami kondisipsikologi di masyarakat ser-ta turut menjaga kelestarianlingkungan.

Kegiatan bersepeda terse-but di awali senam bersama,selanjutnya bergerak melaluiDesa Mancang KecamatanSelesai dan berakhir dengan

Sarjana Harus Kreatif Terapkan Pengetahuan

PAWAI TA'ARUF - Bupati Langkat Ngogesa Sitepu menerima laporan dari Camat Selesai Budi Aspriyanto, SSos, MSi saatpenerimaan peserta pawai ta`aruf pada pelaksanaan MTQ dan Festival Seni Nasyid Kabupaten Langkat di KecamatanSelesai, Kamis. (KPK POS/JUL)

ANEKA

BERSAMA - Kapolres Langkat AKBP Mardiono SiK MSi bersama Wakil Bupati Langkat Budiono SE dan masing-masing personil diabadikan bersama sesaat beristirahat setelahmenempuh perjalanan bersepeda di Kecamatan Selesai, Sabtu. (KPK POS/JUL)

penanaman pohon di DesaBlangkahan Kec Kuala. Ka-polres Langkat Mardionodalam kesempatan itu me-nyerahkan bibit pohon peng-hijauan atas nama BupatiLangkat Ngogesa Sitepu ke-pada Manager PT. Ukindoyang juga tokoh masyarakatsetempat Soedramana BScuntuk ditanam pada lokasi-lokasi desa yang dianggapmembutuhkan penghijauan. (

JUL)

MEDAN - Untuk mengurangidampak spekulasi hargayang memberatkan masya-rakat, Pemkab Langkat da-lam waktu dekat menge-luarkan keputusan tentangHarga Eceran Tertinggi(HET) elpiji 3 Kg. Hal ituterungkap pada rapat yangberlangsung di Kantor Per-tamina Gasdom Region IMedan, Selasa lalu.

“Sesuai instruksi bupati,tim mulai bekerja merumus-kan bersama para agen danpihak Pertamina,” kata Asis-ten Ekbangsos Dr s H AmirHamzah MSi yang memimpindelegasi Pemkab Langkat.Dikatakannya sesuai pan-tauan di lapangan yang di-lakukan tim konversi minyaktanah ke elpiji, hal-hal yangmenjadi perhatian diantara-nya selain penetapan HET ditingkat pangkalan juga ada-nya rayonisasi, kemudianpenjualan yang langsung kekios pengecer serta kemung-kinan terjadinya isi tabung.

Sementara itu Kabag Pe-rekonomian Dr s Basrah Par-

domuan dalam kesempatanyang sama menegaskan sejak28 Januari 2010 sesuai SuratPerintah Bupati LangkatNgogesa Sitepu telah mela-kukan pemantauan ke ma-sing-masing pangkalan sesuaidata yang diberikan para agen.Hasil pantauan dilaporkan,masyarakat mulai mengertimanfaat penggunaan elpiji 3kg yang berarti sosialisasitelah berjalan dengan baik,disamping beberapa hal yangmenjadi perhatian sebagai-mana disebutkan Asisten Ek-bangsos.

Oleh karenanya Basrahyang hadir bersama KadisTamben Drs. M. Iskandarsyah,Kabag Humas H. SyahrizalSSos MSi meminta kepadapara agen untuk merumuskandalam rangka mencari titiktemu terhadap penetapan HETsebelum dituangkan melaluiKeputusan Bupati yang diha-rapkan pada awal April 2010sebagaimana harapan Bupati,Kabupaten Langkat telah me-miliki HET elpiji 3 Kg sebagaiacuan. (JUL)

Ir Ikhsyar RisyadMarbun Jadi PhKadis PertamananMEDAN - SekretarisDinas Pertamanan KotaMedan Ir Ikhsyar RisyadMarbun MSi diangkatsebagai Pelaksana Harian(Ph) kepala DinasPertamanan Kota Medan.Pengangkatan iniditandai dengan pene-yerahan Surat Keputusan(SK) Pelaksanan Tugasoleh Ph Pj WalikotaMedan Drs H MuhammadFitriyus SH MSP, disak-sikan Kepala BKDLahum SH, AsisstenAdministrasi SulaimanSH dan Asisten Peme-rintahan Drs Daudta PSinurat, Senin, di KantorDinas PertamananMedan.

Ir Ikhsyar RisyadMarbun ditunjuk sebagaiPh Kepala Dinas Perta-manan Kota Medansehubungan Kepala Dinas

yang lama MuhammadIdaham SH mencalonkandiri menjadi salah satubakal calon (Balon)Walikota di Kota Binjai.

Selain jabatan KepalaDinas Pertamanan jugajabatan Kepala DinasKebersihan Kota Medandiserahkan pelaksanaharian yaitu kepada Stafahli Walikota BidangKemasyarakatan danSumber Daya ManusiaDrs Chairil Anwar, diKantor Dinas KebersihanMedan.

Penyerahan jabatankepala Dinas KebersihanKota Medan ini karenaKepala Dinas yang lamaDrs H Arlan NasutionMAP sedikit punyapermasalahan hukum dansedang diproses kejaksaanditingkat KejaksaanNegeri Lubuk Pakam. (VIN)

Rumah Mewah Tanpa SIMBDibongkar PaksaMEDAN - PemerintahKota Medan melalui TimTerpadu Pemko Medanmembongkar paksabangunan berlantai tigatergolong mewah yangdibangun tanpa memilikiSurat Izin MendirikanBangunan (SIMB) di JalanNegara, KelurahanPahlawan KecamatanMedan Perjuangan.

Tim yang dipimpinKepala Bidang

Pengendalian danpemanfaatan Tata Ruangdan Tata bangunan kotaMedan Drs.AhmadBasyarauddinmenjelaskanpembongkaran inidilakukan setelah melaluiprosedur, yaknimenyampaikanperingatan-peringatantelah kita sampaikankepada pemilik, agarmelakukan penghentian

pelaksanaanpembangunan sampaidengan pengosonganlokasi.

Karena pemilik tidakmengindahkan peringatantersebut, maka timmelakukan pembongkarandinding dan kosen-kosendari bangunan tersebut.Penertiban ini dilakukantim dibantu aparat SatpolPP, Koramil, Polsek MedanTimur dan Denpom. (VIN)

ANEKA

15KPK POS

E D I S I 89

15 - 21 MARET 2010

Masyarakat DukungPembangunan Tobasa

S U M U T / N A D

BALIGE - Bupati Tobasa Drs Monang Sitorus SHMBA menegaskan, berbagai keberhasilanpembangunan di Tobasa tidak lain atas dukunganmasyarakat

hun.Sementara itu Ketua DP-

RD Tobasa, Sahat Panjaitanmengatakan Pemkab Tobasatelah banyak menghadapitantangan. "Namun seberapaberatnya tantangan yangtelah kita hadapi, kita tetapdapat melaluinya atas berkatkerja keras seluruh aparatpemerintah daerah serta di-dukung oleh segenap lapisanmasyarakat Kabupaten TobaSamosir," ujarnya.

Dalam kesempatan itu, 16Kecamatan di KabupatenToba Samosir melakukan de-file. Tiap-tiap kecamatanmemperlihatkan hasil produkkecamatan masing-masing.

SEI RAMPAH - Kantor Ke-jaksaan Negeri (Kejari) SeiRampah merupakan Kejariyang diusulkan kepada Presi-den untuk dijadikan sebagaipilot project dalam rangkapembaharuan struktur organi-sasi kejaksaan dimasa datang.

Hal itu dikemukakan Ke-pala Kejaksaan Tinggi Suma-tera Utara (Kajatisu) Suti-yono SH, MH pada peresmianKantor Kejari Sei Rampah,Kabupaten Serdang Bedagaidi Desa Firdaus KecamatanSei Rampah, Rabu.

Dikemukakan, Kantor Ke-jari Sei Rampah pada dasarn-ya adalah sarana untukmemperlancar tugas-tugasaparat kejaksaan terutamadalam penanganan perkarayang terjadi di wilayah hu-kum Kejari Sei Rampah. Mes-kipun Kejari Sei Rampahmerupakan Kejari baru danKejari yang ke-20 di wilayahhukum Kejatisu tetapi daerahhukumnya sangat strategiskarena letaknya berbatasandengan Kabupaten Deli Ser-dang dan Kota Tebing Tinggi.

Lebih lanjut diungkapkan,Kabupaten Sergai adalah

daerah otonom yang barudan merupakan salah satukabupaten yang paling pesatkemajuannya di Indonesia.Oleh karenanya Kejari SeiRampah meskipun baru dires-mikan dimintaKajatisu un-tuk segera menyesuaikanderap langkah pembangunandi Kabupaten Sergai sertamelakukan koordinasi de-ngan unsur Muspida dan in-stansi Pemkab Sergai khusus-nya menyangkut pelaksana-an tugas Kejari.

Lebih khusus ditegaskanSutiyono bahwa KejaksaanNegeri dalam menjalankankonsep penegakan hukumtidak boleh berdasarkan ke-pentingan tertentu, kepenti-ngan kelompok, kepentinganpribadi Jaksa, sikap arogansidan lain sebagainya tetapiharus berdasarkan ketentuanperundang-undangan denganmempertimbangkan rasakeadilan demi terciptanyapenegakan hukum yang ber-nafaskan kebenaran.

Sementara itu Bupati Ser-gai H.T Erry Nuradi padakesempatan yang sama da-lam sambutannya menjelas-

kan bahwa Kabupaten Ser-gai merupakan kabupatenbaru yang berusia 6 tahun danunsur pemerintahan di daerahini berkomitmen untuk terusberbenah dalam melaksana-kan pembangunan di semuasektor termasuk pembangu-nan di bidang aspek hukum.

Pembangunan aspek hu-kum menurut Bupati ErryNuradi sangat perlu karenamerupakan salah satu pilarpembangunan nasional, teru-tama dalam hal peningkatanketaatan dan kepatuhan sege-nap elemen masyarakat da-lam menegakkan peraturanyang berlaku. Oleh karenanyakehadiran Kejaksaaan Nege-ri Sei Rampah yang barudiresmikan diharapkan Bupa-ti dapat meningkatkan pela-yanan publik di bidang hu-kum di daerah ini.

Sebelumnya Kajari LubukPakam Tambok Nainggolan,SH dalam laporannya me-ngatakan bahwa Kejari SeiRampah dibentuk berdasar-kan Keppres RI nomor 15tahun 2009 tanggal 11 Juni2009 dan pembangunan fisikdilaksanakan sejak tahun

Kejari Sei Rampah Dijadikan Pilot Project

"Karenanya, saya mengu-capkan terima kasih kepadaseluruh masyarakat Kabu-paten Tobasa yang melaksa-nakan dan mendukung selu-ruh program pemerintah,"tegas bupati.

Dia menambahkan, pro-gram unggulan pengemba-ngan jagung di daerah itumendapat dukungan darimasyarakat. Dari 40.550 Halahan tidur telah dapat diolahseperempatnya, yakni sekitar10.000, dengan menggunakan

traktor yang dibantu18 unittraktor milik swasta.

Hal ini ditegaskan bupatisaat memperingati hari jadiKabupaten Tobasa ke-11,dihadapan ribuan masya-rakat kabupaten itu yang di-pusatkan di lapangan Sisi-ngamangaraja Balige, Selasalalu.

Pada kesempatan itu, Mo-nang kembali mengingatkantentang sejarah pembentukanKabupaten Tobasa. Dia me-ngatakan, 11 tahun yang lalu

Presiden RI, diwakili MenteriDalam Negeri Syarwan Ha-mid meresmikan pemben-tukan Kabupaten Toba Sa-mosir sebagai daerah peme-karan dari Kabupaten Tapa-nuli Utara. Peresmian itubertempat di halamanKantor Gubernur SumateraUtara, di Medan. Pemekaranitu bersamaan dengan Kabu-paten Mandailing Natal dansekaligus Melantik PejabatBupati dua daerah tersebut.

Selanjutnya, kata bupati,Pemkab Tobasa bersama DP-RD Tobasa menetapkan 9Maret sebagai hari jadi Kabu-paten Tobasa dan ditetapkanuntuk diperingati setiap ta-

Defile diiringi tor-tor yangdipimpim Muspida tiap-tiapkecamatan dengan menyer-takan tokoh masyarakat danmasyarakat kecamatan.

Turut hadir pada perayaanhari jadi Kabupaten Tobasake-11 itu antara lain, WakilBupati Mindo Tua Siagian,Kajari Balige Timbul Pasaribu,Kepala PN Balige Avrits Sia-haan, Kapolres Tobasa AKBPMusa Tampubolon, Dandim TU,Ketua DPRD Tobasa SahatPanjaitan, para anak rantauasal Balige Gustap Panjaitan,Raya Siahaan, Budi Napitu-pulu, Hakim Siahaan, paraPNS, TNI/Polri dan masya-rakat Tobasa. (HAR/TH)

SILAU KAHEAN - ManajerPTPN 3 Kebun Silau DuniaIr.Chastro Simanjuntak me-ngajak seluruh karyawan danpimpinan untuk meningkat-kan sumber daya manusia(SDM) guna mencapai targetyang ditentukan.

Hal ini sesuai dengan the-ma yang diangkat yakni me-lalui peringatan Maulid marikita terapkan suri tauladanNabi untuk meningkatkankualitas SDM yang beriman,bertaqwa dan berakhlak mu-lia.

Hal tersebut disampaikan-nya pada acara peringatanMaulid Nabi MuhammadSAW yang diselenggarakan diAula Cacao Hall Selasa ma-lam. Ratusan undangan tam-pak memenuhi area lokasi.

Selain itu Chastro jugamengajak muspika setempatyang pada kesempatan terse-but dihadiri Ka.KUA SilauKahean untuk bekerja sama

dalam memajukan dan me-ngembangkan kegiatan-ke-giatan yang bersifat keaga-maan.

PTPN-3 punya programyang berkaitan dengan nuan-sa keagamaan. Hal tersebutdikatakan terkait dengan ke-gagalan Kafilah KecamatanSilau Kahean pada MTQ Ting-kat Kabupaten di Pardaga-ngan.

Acara diawali denganpembacaan ayat suci Al-Qur’an oleh Syafii SSos de-ngan saritilawah AinunMardiyah yang diteruskandengan sambutan dari Ke-tua BKAI Safirin dan Ka.KUA. Acara juga dihiburlantunan marhaban dariAfdelling VII. Tampil se-bagai penceramah Al-Us-tadz H.Kamidin Sailanyang mengupas tentangkaitan Maulid dengan pe-ningkatan sumber daya ma-nusia. (ARM)

Manajer Kebun Silau Dunia Ajak Karyawan Tingkatkan SDM

TAKENGON - Unit Ke-giatan Mahasiswa, Seni danOlahraga Universitas Ga-jah Putih Takengon (UKM-SENORA-UGP), selamatiga hari (12-14 Maret)menggelar Festival Akustikmoderen UNPLUGED.

Festival ini diselengga-rakan di Gedung Olah SeniTakengon, yang diikuti pe-

serta kalangan umum danpelajar dari sejumlah ke-lompok musik wilayahAceh Tengah dan Bener Me-riah. Festival Unplugedtersebut diselenggarakandalam rangka Milad per-dana mahasiswa pencintaseni dan olahraga. De-mikian Murtada KetuaUmum UKM-Senora. (WAN)

UKM Senora Gajah PutihGelar Festival UNPLUGED

SERIUS - Manajer Kebun Silau Dunia Ir.Chastro Simanjuntak (dua dari kiri) serius mengikuti rangkaian acara Maulid Nabi MuhammadSAW di Aula Cacao Hall Selasa malam.(KPK POS/ARM )

ACEH TIMUR - JabatanCamat Kecamatan Idi Tu-nong, Kabupaten Aceh Timur,diserahterimakan dari DrsSyakya kepada Aldiansyah,SSos, MAP di Aula PendopoBupati, Kecamatan Peu-reulak, Jum’at lalu. Acarasertijab ini, walau tidak diha-diri camat lama, namun tetapdilakukan dan berjalan lan-car.Dalam kesempatan tersebut,

Bupati Aceh Timur memintakepada para aparatur peme-rintah daerah harus senan-tiasa membangun kompe-tensi, bersikap demokratis,responsif dan adatif dalammelaksanakan apa yangmenjadi tugas pokok, fungsi,kewenangan dan tanggungjawab yang diamanatkankepadanya guna menjaminkualitas profesionalismePNS. (BSO)

Camat Idi Tunong Diganti

Satpol PP Eksekusi Kios dan LapakPedagangLANGSA - Puluhan lapakpedagang sayur, ikan danpedagang makanan di ka-wasan Jalan Rel Pajak Ko-ta Langsa ditertibkan TimRelokasi Pasar, Senin lalu,karena bangunan dan ka-nopi melewati garis batasyang telah ditentukan.

Para anggota SatuanPolisi Pamong Praja (Sat-pol PP) Kota Langsa, yangdibantu Jajaran PersonilPolres Langsa menerbitkan

para pedagang tersebutdengan membongkar ba-ngunan atau lapak merekayang didirikan melewatibatas yang sudah diten-tukan.

Penertiban itu sendiriberjalan lancar tanpa adaperlawanan dari para peda-gang, karena sebelumnyapihak terkait telah me-nyurati agar bangunan me-reka dibongkar.

(BSO)

TERIMA ULOS - Anak rantau asal Tobasa yang kini berada di Jakarta, saat menerima ulos pada HUT Tobasa ke-11. (KPK POS/HARRY

HUTAGAOL)

HARI JADI - Bupati Tobasa Drs.Monang Sitorus SH MBA menyampaikan pidato saatHari Jadi Tobasa ke-11 di lapangan Sisingamangaraja Balige, Selasa. (KPK POS/HARRY

HUTAGAOL0

2007 di atas lahan seluas 2400meter persegi.

Acara Peresmian KejariSei Rampah ditandai dengan

pemukulan gong dan penan-datanganan prasasti olehKajatisu.

(AFF)

PUKUL GONG - Kajatisu Sutiyono SH, MH didampingi Bupati Sergai HT Erry Nuradi danMuspida Plus Kabupaten Serdang Bedagai memukul gong pertanda diresmikannyagedung kantor Kejaksaan Negeri Sei Rampah di Desa Firdaus Kecamatan Sei Rampah,Rabu. (KPK POS/IST)

Sampah Menumpuk di Parit IndukSungai PaluhLANGSA - Parit indukyang berada di kawasanperumahan BTN SungaiPauh, Kecamatan LangsaBarat, Kota Langsa, kinidibanjiri sampah-sampahmasyarakat setempat danmasyarakat Kota Langsa.Kondisinya saat ini banyakdipenuhi berbagai jenissampah masyarakat se-hingga terkesan kotor danjorok.

Pengamatan di lapangan,Kamis lalu, terlihat saluraninduk di desa tersebut ba-nyak dipenuhi sampah-sampah, sehingga aliran airlimbah menjadi tersumbat.

Bila hal ini dibiarkan akanmudah berkembangbiak-nya nyamuk yang meng-ancam kesehatan dan ke-selamatan warga yangtinggal di kawasan tersebut.

Sebagaimana diketahui,saluran induk ini meru-pakan salah satu saluranuntuk menampung air lim-bah hasil rumah tangga danjuga genangan air hujandari saluran parit kecil yangberada di kawasan per-kotaan Langsa mulai dariLapangan Merdeka Langsadan sekitarnya disalurkanke muara saluran tersebut.(BSO)

Panen Jagung di Aceh TamiangACEH TAMIANG - WakilBupati Aceh Tamiang Drs HAwaluddin, SH, SPN MHmengatakan, kebutuhanjagung dari tahun ke tahunterus meningkat. Hal inidisebabkan jagung saat inidapat diolah menjadi bahanbakar pengganti BBM. Dankebutuhan jagung yangpaling besar adalah untukbahan baku pakan ternak.

Hal ini dikatakan wakilbupati pada acara penca-nangan gerakan pengem-bangan jagung yang dipu-satkan di Desa Durian, Ke-camatan Rantau Kabupa-ten Aceh Tamiang, belum

lama ini.Sementara itu Kepala

Dinas Pertanian dan Peter-nakan, Muhammad Yunus,SP mengatakan, pencana-ngan penanaman jagung iniuntuk memanfaatkan la-han-lahan setelah panenpadi, dan memanfaatkanlahan-lahan kosong.

Area Manager PT. TanindoWilayah Sumbagut, LukmanHadi didampingi Kepala Su-pervisior PT. Tanindo WilayahAceh Muhammad Irwan, SPmengatakan, sekarang initanaman jagung edang di-galakkan, karena jagungpunya manfaat ganda. (BSO)

STABAT - Sekdakab Langkat Drs.H.Surya DjahisaMSi, secara tegas meminta keseriusan SatgasRaskin Kecamatan untuk lebih serius menjalankantugas baik dalam hal penyaluran maupunpengawasan beras bantuan bagi masyarakat prasejahtera.

“Bila perlu setiap minggu kita lakukan evaluasiguna membahas masalah-masalah yang muncul,”kata Surya didampingi Kabag Perekonomian Drs.Basrah Pardomuan saat memimpin RapatEvaluasi terkait penyaluran Raskin periodeJanuari di ruang rapatnya, Rabu.

Dalam rapat yang juga dihadiri pihak BulogProvsu, Sekda kembali mengingatkan agar terkaitpembayaran Raskin segera diselesaikan dan tidakberlarut-larut sehingga dengan demikianpenyalurannya di masyarakat juga tepat waktu.Selain itu Sekda juga menginstruksikan Tim SatgasRaskin Kecamatan senantiasa mengawasipelaksanaan penyaluran sekaligus menginventarisirpermasalahan untuk dicarikan solusinya.(JUL)

Satgas RaskinDiminta SeriusJalankan Tugas

KPKPOSE D I S I 89

15 - 21 MARET 2010HALAMAN 16

Pemkab Sergei Dituding Rampok AsetL. PAKAM - Pemkab Deli Serdang didesaksegera mengamankan seluruh aset daerahyang berada di wilayah Pemko TebingTinggi yang kini masih dikuasai pemkabSerdang Bedagai (Sergei). Desakan inidisampaikan DPRD Deli Serdang kepadaPemkab beberapa hari lalu.

Pengamanan dimak-sud adalah, mempertegaskeberadaan ketiga unitaset, yakni kantor Camatdi jalan Lintas Sumaterakota Tebing Tinggi, Messdan rumah dinas camatdi Jalan Merdeka sertakantor Cabang dinas pen-didikan terletak di JalanSutomo Tebing Tinggi,bukan di wilayah Ka-bupetan Deli Serdang.

”Pemkab janganmembiarkan keberadaanaset Deli Serdang dikua-sai pihak lain,” tegas ke-tua komisi A DPRD Ka-bupaten Deli Serdang,Mikail TP Puba, kemarin.

Bila aset dimaksudmemang tidak dibutuh-kan Pemkab Deli Ser-dang, tentunya dapatdiberikan dalam bentukhibah, namun bila masihdibutuhkan untuk kepen-tingan warga Deli Ser-dang silahkan dijelaskansetatusnya kepada yangmenguasai saat ini.

Hal senada diungkap-kan Benhur Silitongadari fraksi Hanura, Ge-rindra, Reformasi Indo-nesia Baru Indonesia(Hagrib). Silitonga me-

negaskan, bila pemkabhanya berlipat tangandan membiarkan begitusaja aset bernilai ratusanmiliar dikuasai orangyang tidak berhak, samaartinya pemkab tidakpeduli terhadap daerah.

”Undang undang ten-tang pemekaran jelasmengatur mana yangmenjadi hak mutlak dae-rah pemerakan," tegas-nya.

"UU 36/2003 tentangpemekaran telah menga-tur segalanya terkaitaset. Jadi bila ada daerahyang tidak memiliki we-wenang, menguasai asetdaerah lain, itu samadengan perampok," tegasBenhur.

Perlu diketahui, kataBenhur, beberapa kaliBPK-RI memberikan pe-nilain Disclaimer Opin-ion atau tidak menyata-kan pendapat terhadappengelolaan keuanganAPBD Deli Serdang padatahun 2005 dan 2008tidak terlepas dari dam-pak tidak terdatanyajumlah aset di Deliser-dang. ”Disclaimer Opin-ion yang diberikan BPK-RI salah satu penyebab-nya terkait aset yang ti-dak terdata denganbaik," imbuh Behur.

Sementara itu, wakilBupati Deli Serdang Zai-nuddin Mars, mengkuiketiga aset dimaksud mu-

tlak milik Pemkab Deliserdang sesuai undang-undang, tetapi PemkabSergei tetap bertahanmenguasainya.

Ditegaskan wabup,bila dewan melalui rapatparipurna mendesakpemkab untuk mengam-bil paksa, atau meng-hibahkan aset tersebut,pihaknya siap melaku-kannya, sebab segala se-suatunya harus denganpersetujuan dewan.

“Jika DPRD mende-sak pemkab dalam me-lalui sidang paripurna,kita siap melakukannya,”ujar Zainuddin.

Disamping itu lan-jutnya, jika Pemkab Ser-gei memang ingin me-miliki aset tersebut harusterlebih dahulu menga-jukan permohonan hibahke Pemkab Deli Serdangdan mendapat persetu-juan dari DPRD, bukanmalah main serobot be-gitu saja.

Humas Pemkab Ser-gai Rahmad Karo-karomengakui belum menge-tahuinya secara jelasapakah Pemkab Sergeiada mengajukan permo-honan hibah yang kinimenjadi sengketa keduakabupaten. ”Saya ku-rang paham apakah adapermohonan hibah dariPemkab Serdang Beda-gai ke Pemkab Deli Ser-dang,” akunya beberapa

I N F O P A J A KDalam rangka meningkatkan pelayanan kepada wajib pajak dan untuk memberikankemudahan kepada wajib pajak dalam pemenuhan kewajiban perpajakannya, bersama inidiberitahukan bahwa formulir:

a. SPT Tahunan Pajak Penghasilan, yang terdiri dari:1. SPT Tahunan Pajak Penghasilan Wajib Pajak Badan;2. SPT Tahunan Pajak Penghasilan Wajib Pajak Badan bagi Wajib Pajak yang

diizinkan menyelenggarakan pembukuan dalam mata uang Dollar Amerika Serikat;3. SPT Tahunan Pajak Penghasilan Wajib Pajak Orang Pribadi; dan4. SPT Tahunan Pajak Penghasilan Pasal 21

b. SPT Masa yang terdiri dari:1. SPT Masa Pajak Penghasilan Pasal 21 dan Pasal 26;2. SPT Masa Pajak Penghasilan Pasal 22;3. SPT Masa Pajak Penghasilan Pasal 23 dan Pasal 26;4. SPT Masa Pajak Penghasilan Pasal 25;5. SPT Masa Pajak Penghasilan Pasal 4 ayat (2);6. SPT Masa Pajak Penghasilan Pasal 15;7. SPT Masa Pajak Pertambahan Nilai; dan8. SPT Masa Pajak Pertambahan Nilai bagi Pemugut Pajak Pertambahan Nilai.

DAPAT DIAMBIL LANGSUNG DITEMPAT-TEMPAT SEBAGAI BERIKUT:

Kantor Pelayanan Penyuluhan dan Konsultasi Perpajakan (KP2KP)Kota Pinang Jl. Bukit, Kota Pinang, Telp. 0624-95522

KPP Pratama Rantau PrapatJl. Ahmad Yani No. 56, Rantau Prapat, Telp. 0624- 21105,23547

Dengan mengunduh/mendownload dari situs internet Direktorat JenderalPajak dengan alamat http://www.pajak.go.id

waktu lalu.Sedangkan mantan

ketua DPRD SerdangBedagai M.Yusuf Basrunyang ditemui beberapawaktu lalu menyatakan,Pemkab Sergei telah me-ngajukan permohonanhibah ketiga aset dimak-sud kepada Bupati DeliSerdang, namun hinggakini belum mendapattanggapan.(PS)

JAKARTA - Kasus peng-gelapan pajak Asian Agritak kunjung usai. Pa-dahal gelar perkara an-tara Kejaksaan Agungdan penyidik pajak su-dah berlangsung setahunsilam. Kejaksaan mem-bantah tudingan mem-persulit berkas tersebutkarena terus bolak-balik.

Jaksa Peneliti, AriefIndra, menerangkan ala-san berkas tersebut terusmenerus bolak-balik.Arief mengatakan darikeempat unsur yang di-sangkakan kepada paratersangka yakni pasal 39undang-undang keten-tuan umum perpajakan,

dinilai belum memenuhisyarat materiil.

"Kami meminta sa-ngat mendasar apa dasarpengangkatan terhadappara tersangka," kataJaksa Peneliti, Arief In-dra di Kejaksaan Agung,Jakarta, Jumat.

Arief menjelaskan dariketerangan dalam berkasperkara itu semuanyatidak kepada tersangka."Namun kepada pihaklain," ujarnya.

Arief menjelaskansaksi yang seharusnyabertanggung jawab men-jadi tersangka tetapipenyidik pajak tidakmenjadikan yang ber-sangkutan sebagai ter-sangka. Di situlah petun-juk yang diberikan jaksakepada penyidik. "Tetapitidak pernah dipenuhi,entah kenapa," ujarnya.

Arief mengaku takbisa berbuat banyak ter-kait hal tersebut. Semuayang dikirimkan olehjaksa kepada penyidikkembali dengan utuh."Bahkan ilustrasi lipatansaya saja kembali denganlipatan yang sama," ke-luh Arief. Upaya jaksa,kata Arief, tak hanyadiberikan secara formal,bahkan secara informaljuga telah dilakukan.

Direktur pra Penun-tutan Jaksa Agung mudaTindak pidana Umum, IKetut Ardhana mengakupihaknya terus melaku-kan pendekatan kepadpenyidik pajak. "Sampaikami jemput bola ke sa-na, supaya lekas selesai,"katanya.

(VN)

Kejaksaan Bantah PersulitKasus Asian Agri