kommas 3 rev

26
Komunikasi Massa Peranan, Fungsi, dan Proses Komunikasi Massa

Upload: indra-ramanda

Post on 02-Oct-2015

43 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

Materi Pertemuan 3

TRANSCRIPT

Komunikasi Massa

Komunikasi MassaPeranan, Fungsi, dan Proses Komunikasi MassaAnggota massa merupakan orang-orang dari posisi kelas sosial yang berbedaTidak mampu bergerak secara serentakDitandai dengan komposisi yang selalu berubah, dan batas wilayah yang berbeda Massa cenderung bersikap sesuai dengan orang yang akan mengooptasi.Sebagai saluran produksi dan distribusi konten simbolisInstitusi yang bekerja sesuai aturan yang adaKeikutsertaan baik sebagai pengirim dan penerima sukarelaMenggunakan standar profesional dan birokrasiSebagai perpaduan antara kebebasan dan kekuasaanKomunikasi massa diarahkan kepada audiens yang relatif besar, heterogen dan anonimPesan-pesan yang disebarkan secara umum, terjadwal, serempak dan bersifat sementaraKomunikator nya berada dalam sebuah organisasi yang kompleks, dan membutuhkan biaya yang besar

Peran Komunikasi MassaFenomena terbentuknya selebritas dibidang keartisan atau pakar dibidang politik, ekonomi, budaya, dsb tidak terlepas dari peran yang dimainkan oleh komunikasi massa.Dominick (2000).

Gamble dalam Introducing Mass communication menyebutkan banyak orang menghabiskan waktunya sekitar tujuh jam untuk mengkonsumsi media massa ditengah kesibukan pekerjaannya, juga memiliki pilihan media massa yang spesifik.

Fungsi Komunikasi MassaSurveillance (Pengawasan )Interpretation (penafsiran )Linkage (keterkaitan)Transmission of values (penyebaran nilai )Entertainment (hiburan)

Menurut DominickFungsi informasi.media massa sebagai penyebar informasi bagi pembaca, pendengar, ataupun pemirsa.Fungsi pendidikan. media massa sebagai sarana pendidikan karena media massa menyajikan hal-hal yang sifatnya mendidik.Fungsi mempengaruhi.

Menurut OnongUntuk meyakinkanMenganugerahkan statusMembiusMenciptakan rasa kebersatuanPrivatisasiHubungan parasosial

Menurut DeVito

Mari diskusikan contoh untuk masing-masing fungsi

Proses Komunikasi MassaAneka pesan melalui media massa (Koran, Majalah, Radio, televisi, film, dan media online/ internet ) dengan berita, hiburan dan informasi yang disajikan.Mencerminkan proses komunikasi massa yang selalu menerpa kehidupan manusia.Proses Komunikasi MassaBerbicara mengenai proses ada gejala umum yang bisa mengidentifikasinya.Proses merupakan suatu peristiwa yang berlangsung secara kontiniu, tidak diketahui kapan mulainya dan kapan akan berakhirnya tentunya didukung oleh berbagai komponen- komponen.Proses dalam komunikasi massa tidak berbeda dengan proses yang terjadi dalam komunikasi, hanya komponen pendukung saja yang lebih kompleks dalam komunikasi massa.Sumber informasipenerimatransmittertujuanSumber gangguanpesansinyalsinyalpesanProses dari shannon dan warren

Proses Komunikasi Massa komunikatorCodes dan contentGatekeeperRegulatorMediaaudienceFilterfeedback

Berbicara mengenai proses komunikasi massa tidak terlepas dari komponen komunikasi massa. Hal ini dikarenakan komponen ini lah yang menjadi fokus utama dalam proses terjadinya komunikasi massa.

komunikatorKomunikator pada komunikasi massa berbeda dengan komunikator dalam komunikasi antar pesona. Komunikator dalam komunikasi massa sangat komplek. Pada media cetak adalah para pengisi rubrik, reporter, redaktur,dll. Media elektronik contohnya pengisi program, penullis naskah, produser dll.Codes dan ContentCodes pada media cetak terdiri dari tulisan, huruf-huruf yang membentuk kalimat. Codes pada radio berupa musik, sound effect, dan bunyi2 lainnya. Codes pada media televisi berupa komposisi warna, gambar bergerak, teknik pencahayaan, tata suara, dll.Sedangkan Content itu sendiri merupakan isi dari media merujuk pada makna dari sebuah pesan.

Gatekeeper Gatekeeper pada media massa terdiri dari beberapa pihak diantaranya penerbit majalah, manajer siaran, editor, dll.Tujuan adanya ini untuk menentukan apakah suatu informasi penting atau tidak, agar sesuai dengan kebutuhan khalayaknya

Regulator Peran regulator hampir sama dengan gatekeeper hanya saja regulator bekerja diluar institusi media. Beberapa regulator:Pemerintah.Lembaga sensor filmPengiklan.Dewan Pers KPI(komite Penyiaran Indonesia Konsumen komunikasi massa.

Media Media pada komunikasi massa terdiri dari : media cetak, media elektronik, media online (Internet)

Audience Individumagazinesbooksradiotelevisionnewspaperphotographfilm

Filter Beberapa hal penyaring yang perlu diperhatikan dalam komunikasi massa :Cultural (Budaya)Psychological (Psikologi)Physical ( Kondisi Fisik )

FeedbackUmpan balik yang terjadi dalam proses komunikasi massa:Internal feedbackExternal feedbackRepresentative feedbackIndirect feedbackDelayed feedbackCumulative feedbackInstitutionalized feedback

Tugas Individu: Identifikasi fungsi komunikasi massa yang masih relevan dengan fungsi komunikasi massa yang telah dipelajari. Lakukan melalui pengamatan tayangan televisi, pemberitaan surat kabar, siaran radio, muatan film maupun buku.Ketentuan mengerjakan:Nama program/berita/iklan/.dll dari media massaDeskripsi singkat program/berita/iklan, dllFungsi yang teridentifikasi berserta penjelasan ilmiah mahasiswa