knklan rmja

4
CONTOH : Kenakalan remaja pada anak, berawal dari kurangnya perhatian orang tua. Teori Nature ( dari lahir ) Teori Nurture ( dari lingkungan ) Teori konvergensi ( Interaksi Teori Nature dan Teori Narture ) PEMBAHASAN : Anak yang baru lahir akan menurunkan watak orang tuanya. Anak kecil cenderung mengikuti tingkah laku dan cara berbicara orang tuanya. Apabila orang tua menunjukakan sikap yang negatif maka anak menangkapnya negatif dan menjadikan cermin dirinya untuk masa yang akan datang karena semuanya menjadi kebisaan. Dengan seringnya kebiasaan yang orang tuanya lakukan maka mereka akan mencari jati diri mereka hingga akhirnya beranjak dewasa. Misalnya saja : orang tua bertengkar di depan anak- anaknya atau orang tua yang terus – menerus memukul anaknya apabila si anak melakukan kesalahan sedikit saja. Sembari masi kecil si anak akan menangkap apa yang mereka alami. Setelah dewasa anak akan memikirkan dan mencari tau perbedaan antara

Upload: mieftahoel-eiripien

Post on 20-Dec-2015

214 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

hahahaahha

TRANSCRIPT

Page 1: KNKLAN RMJA

CONTOH :

Kenakalan remaja pada anak, berawal dari kurangnya perhatian orang tua.

Teori Nature ( dari lahir )

Teori Nurture ( dari lingkungan )

Teori konvergensi ( Interaksi Teori Nature dan Teori Narture )

PEMBAHASAN :

Anak yang baru lahir akan menurunkan watak orang tuanya. Anak kecil

cenderung mengikuti tingkah laku dan cara berbicara orang tuanya. Apabila orang

tua menunjukakan sikap yang negatif maka anak menangkapnya negatif dan

menjadikan cermin dirinya untuk masa yang akan datang karena semuanya

menjadi kebisaan. Dengan seringnya kebiasaan yang orang tuanya lakukan maka

mereka akan mencari jati diri mereka hingga akhirnya beranjak dewasa. Misalnya

saja : orang tua bertengkar di depan anak- anaknya atau orang tua yang terus –

menerus memukul anaknya apabila si anak melakukan kesalahan sedikit saja.

Sembari masi kecil si anak akan menangkap apa yang mereka alami. Setelah

dewasa anak akan memikirkan dan mencari tau perbedaan antara lingkungannya

dengan lingkungan teman – temannya yang lain. Pada anak yang mengalami

kondisi keluarga yang kurang harmonis akan menimbulkan efek kepribadian anak.

Anak akan memulai pemikiran – pemikiran dengan mencari kesibukan dan hal –

hal yang akan dia kerjakan agar mereka merasa senang tanpa beban dari

keluarganya yang tidak harmonis tersebut. Cenderung anak akan mengikuti hal –

hal yang sifatnya untuk menghibur si anak, dengan mengikuti teman – temannya

bermain dan lain- lain. Anak akan mencari kesenangannya dalam hal belajar dan

hobi dia, tapi apakah itu berjalan dengan baik atau buruk tergantung dari

pergaulannya. Cenderung anak akan memilih teman yang menurut si anak dapat

membantunya berkurang dari bebannya. Anak yang di lahirkan pada keadaan

Page 2: KNKLAN RMJA

keluarga tersebut akan mengalami kurangnya perhatian dari kedua orang tuanya.

Anak akan cenderung menutup diri dari teman – temannya karena mereka

beranggapan dia berdeda dengan teman – temannya. Perhatian orang tua adalah

awal dari pembentukan watak dan penentu karakter anak yang lebih mendalam.

Mengapa demikian? karena anak akan bertanya – tanya mengapa kadaan

kelurganya berbeda dengan teman – temanya? Halyang menurut orang tua tidak

terlalu penting, padahal mereka hanya ingin mengutarakan sesuatu yang tak dapat

mereka utarakan. Kejengkelan yang mereka tanam sejak kecil akan memperkeruh

karakter dia, terlebih lagi pengaruh dari lingkungan yang tidak baik.

Karakter pembentukan kepribadian anak akan terbentuk tergantung

bagaimana dengan lingkungan dimana dia tinggal. Misalnya saja dalam

pergaulannya sehari – hari, teman – temannya mabuk – mabukan, lingkungan

rumah yang keras (dalam hal berbicara tetangga – tetangganya yang kurang

sopan), minimnya orang yang menjunjung tinggi kebersamaan. Maka anak akan

mendapatkan karakter yang sama dengan lingkungannya tapi tidak sedikit dari

mereka tidak mengikuti kebiasaan orang – orang terdekatnya.

Pengawasan orang tau adalah hal yang paling utama, kaitannya antara Teori

Nature dan Teori Narture. Apabila orang tua meberikan pengawasan dan nasihat

– nasihat maka anak akan menjadi terkendali.

Berkaitan dengan kepribadian dari lahir dan dari lingkungan, anak akan

menjadi baik apabila orang tua memberikan contoh yang baik kepada anaknya dan

sebaliknya. Lingkungan yang baik akan ikut meberikan dampak yang positif atas

kepribadian dia dan sebaliknya. Keduanya sangat berkaitan karena pengaruh dari

kedua orang tua dan lingkungan akan memberikan dampak dari apa yang mereka

ketahui.

Kenakalan remaja berorientasi pada bagaimana anak menangkap suatu

masalah kemudian masalah tersebut mereka salurkan, entah dengan cara yang

baik atau salah tergantung dari sudut pandang yang mereka terima dari lingkungan

dan daya tangkap pemikirannya. Anak yang berwatak keras cenderung akan

Page 3: KNKLAN RMJA

melakukan kenakalan yang dapat di sebut dengan kenakalan remaja. Dengan

adanya nilai – nilai, norma yang di berikan kepada anak kemungkinan besar akan

mengahambat dan memperkecil kemungkinan anak akan nakal. Anak yang telah

memiliki bekal pengetahuan nilai – nilai kehidupan maka dia akan meminalisir

kemungkinan di akan nakal.