keselamatan kesehatan kerja...ruang lingkup k3 di segala tempat kerja, sepanjang di wilayah nkri....

12
Keselamatan Bagus Oktafian Abrianto & Kesehatan Kerja

Upload: others

Post on 24-Nov-2020

9 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Keselamatan Kesehatan Kerja...Ruang Lingkup K3 Di segala tempat kerja, sepanjang di wilayah NKRI. Ruang Lingkup Contents Title Permukaan dan dalam air Di darat Udara Di dalam tanah

Keselamatan

Bagus Oktafian Abrianto

&KesehatanKerja

Page 2: Keselamatan Kesehatan Kerja...Ruang Lingkup K3 Di segala tempat kerja, sepanjang di wilayah NKRI. Ruang Lingkup Contents Title Permukaan dan dalam air Di darat Udara Di dalam tanah

Materi Perkuliahan

Dasar Hukum01

Maksud dan Tujuan02

Ruang Lingkup03

Kewajiban Para Pihak04

Page 3: Keselamatan Kesehatan Kerja...Ruang Lingkup K3 Di segala tempat kerja, sepanjang di wilayah NKRI. Ruang Lingkup Contents Title Permukaan dan dalam air Di darat Udara Di dalam tanah

“Kecantikan yang abadi terletak pada keelokan adab

dan ketinggian ilmu seseorang. Bukan terletak pada

wajah dan pakaiannya.”

BUYA HAMKA

Page 4: Keselamatan Kesehatan Kerja...Ruang Lingkup K3 Di segala tempat kerja, sepanjang di wilayah NKRI. Ruang Lingkup Contents Title Permukaan dan dalam air Di darat Udara Di dalam tanah

Dasar Hukum

01

02

03

04

05

Pasal 86 dan 87

UU 13/2003

UU 36/2009 tt

Kesehatan

Permenaker

5/2018 tt K3

UU 1/1970 tt

Keselamatan

Kerja

PP 50/2012 tt

Penerapan

Sistem

Manajemen K3

Page 5: Keselamatan Kesehatan Kerja...Ruang Lingkup K3 Di segala tempat kerja, sepanjang di wilayah NKRI. Ruang Lingkup Contents Title Permukaan dan dalam air Di darat Udara Di dalam tanah

D E F I N I S IKESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA

Keselamatan dan Kesehatan Kerja

adalah segala kegiatan untuk

menjamin dan melindungi

keselamatandan kesehatan tenaga

kerja melalui upaya pencegahan

kecelakaan kerja dan penyakit akibat

kerja

PASAL 1 ANGKA 1 PERMENAKER 5/2018

COFFEE TIME

Page 6: Keselamatan Kesehatan Kerja...Ruang Lingkup K3 Di segala tempat kerja, sepanjang di wilayah NKRI. Ruang Lingkup Contents Title Permukaan dan dalam air Di darat Udara Di dalam tanah

D A YB E G I N S

F A K U L T A S H U K U M U N I V E R S I T A S A I R L A N G G A

“Hidup ini harus seperti

kopi. Dimana manis dan

pahit harus bisa bertemu

dalam suasana

kehangatan.”

Page 7: Keselamatan Kesehatan Kerja...Ruang Lingkup K3 Di segala tempat kerja, sepanjang di wilayah NKRI. Ruang Lingkup Contents Title Permukaan dan dalam air Di darat Udara Di dalam tanah

Maksud dan Tujuan

01

02

03

04Menjaga agar sumber produksi

terpelihara dan digunakan

secara aman dan berdaya guna

Menjamin keselamatan pekerja

dan orang-orang di sekitarnyaMelindungi Pekerja dari risiko

kecelakaan kerja

Meningkatkan derajat

kesehatan para pekerja

Page 8: Keselamatan Kesehatan Kerja...Ruang Lingkup K3 Di segala tempat kerja, sepanjang di wilayah NKRI. Ruang Lingkup Contents Title Permukaan dan dalam air Di darat Udara Di dalam tanah

Ruang Lingkup K3

Di segala tempat kerja,

sepanjang di wilayah

NKRI.

Ruang Lingkup

Contents

Title

Permukaan dan dalam air

Di darat

Udara

Di dalam tanah

Page 9: Keselamatan Kesehatan Kerja...Ruang Lingkup K3 Di segala tempat kerja, sepanjang di wilayah NKRI. Ruang Lingkup Contents Title Permukaan dan dalam air Di darat Udara Di dalam tanah

Pesalah kopi tepahit,

Namun

Dengan kenangan termanis

Page 10: Keselamatan Kesehatan Kerja...Ruang Lingkup K3 Di segala tempat kerja, sepanjang di wilayah NKRI. Ruang Lingkup Contents Title Permukaan dan dalam air Di darat Udara Di dalam tanah

Organ-Organ dalam K3

COFFEE

Organ ini memiliki

tanggung jawab

dalam menjalankan

fungsi K3

Penanggung Jawab

Pengusaha atau pimpinan

atau pengurus di tampat kerja

Pelaksana

Secara Bersama oleh

pimpinan atau pengurus

perusahaan dan seluruh

pekerja

Pengawas

Pejabat/Petugas yang ditunjuk

Menteri tenaga Kerja berupa:

1. Pegawai pengawas

2. Ahli K3

Page 11: Keselamatan Kesehatan Kerja...Ruang Lingkup K3 Di segala tempat kerja, sepanjang di wilayah NKRI. Ruang Lingkup Contents Title Permukaan dan dalam air Di darat Udara Di dalam tanah

Kewajiban Para Pihak

50% 50%

Pengusaha dan/atau Pengurus wajib

melaksanakan syaratsyarat K3

Lingkungan Kerja.

Kewajiban Pengusaha

Kewajiban Pekerja :

- Memberikan keterangan yang benar

- Memakai APD

- Memenuhi dan Mentaati syarat K3

yang berlaku

Hak Pekerja:

- Meminta pimpinan perusahaan

melaksanakan semua syarat K3

- Menyatakan keberatan bila syarat K3

tidak dipenuhi perusahaan

Kewajiban dan Hak Pekerja

Page 12: Keselamatan Kesehatan Kerja...Ruang Lingkup K3 Di segala tempat kerja, sepanjang di wilayah NKRI. Ruang Lingkup Contents Title Permukaan dan dalam air Di darat Udara Di dalam tanah

Thank YouBagus Oktafian A