kebudayaan islam - dinus.ac.iddinus.ac.id/repository/docs/ajar/kebudayaan_islam.pdf · seni, hukum,...

30
Mohammad Farid Fad KEBUDAYAAN ISLAM

Upload: dominh

Post on 02-Mar-2019

230 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Mohammad Farid Fad

KEBUDAYAAN ISLAM

KEBUDAYAAN Jika mengoleksi dan menelaah definisinya, terdapat beberapa kelompok pengertian

kebudayaan, yaitu;

1. Pendekatan deskriptif, dngn memerinci kebudayaan. Taylor mengatakan bahwakebudayaan ialah keseluruhan kompleks yg meliputi ilmu pengetahuan, kepercayaan,seni, hukum, moral, adat istiadat dan berbagai kemampuan serta kebiasaan yg diterimamanusia sbg anggota masyarakat.

2. Pendekatan historis, menekankan aspek penyesuaian diri dan proses belajar.Kebudayaan sbg semua proses keberlangsungan dan belajar masyarakat

3. Pendekatan normatif, menekankan aspek peraturan, cara hidup, ide, atau nilaiperilaku. Kebudayaan ialah suatu pandangan hidup dr sekumpulan gagasan dan ide sertakebiasaan yg dipelajari, dimiliki, kemudian diwariskan dr generasi ke generasi

4. Pendekatan historis, menekankan pd warisan sosial dan tradisi. Kebudayaan ialah totaldan warisan sosial yg diterima sbg sesuatu yg bermakna, yg dipengaruhi watak dansejarah hidup bangsa.

5.Pendekatan struktural, menekankan pola dan organisasi kebudayaan. Kebudayaanadalah pekerjaan dan kesatuan aktivitas sadar manusia dlm membentuk pola umum danmelangsungkan penemuan-penemuan, baik yg materiil atau non materiil.

KEBUDAYAAN Kebudayaan terbentuk melalui dua tahap;

1. tahap proses yg mewujud dlm gagasan,pikiran, dan konsep

2. tahap produk yg mewujud dlm aktivitas dan benda-benda

Kebudayaan jg dpt dilihat sbg jelmaan nilai berupa ilmu, misalnya ekonomi, agama,

seni, kuasa (politik), dan solidaritas (sosial).

Kebudayaan dpt diringkas sbg suatu produk yg diwariskan dari generasi ke generasi.

Realitas kebudayaan senantiasa berubah. Berubahnya tsb pada hakikatnya adalah

perubahan ide, pikiran, dan gagasan manusia dalam eksistensinya yg hendak

melestarikan, memperbaiki, dan menggantinya dengan berbagai produk agar

manusia dpt menyempurnakan diri dlm kehidupannya yg senantiasa tdk lepas dr

perubahan. Dlm hal ini, konflik kebudayaan dari lokal satu ke yang lain, dari

angkatan muda dan tua pasti terjadi. Namun begitu, dr segi tinjauan misi Islam,

manusia bertanggung jawab atas gagasan, perkataan, dan perbuatan yaitu

kemakmuran bersama sbg warga masyarakat.

هو أنشأكم من األرض واستعمركم فيها

Dia telah menciptakanmu dari bumi (tanah) dan menjadikanmu pemakmurnya (Hud; 61)

PANDANGAN ISLAM TTG KEBUDAYAAN Kata kebudayaan sbg padanan culture ditemukan padannanya dlm bahasa Arab sbg as-

saqafah atau hadarah. Kedua kata ini tdk ditemukan dlm al-Qur’an krn al-Qur’an lebih

mementingkan amal drpd gagasan, atau tujuan terakhir beragama ialah amal, yaitu

kesatuan gagasan dan perbuatan.

Akal Dan Fungsinya

Akal ialah potensi ilmiah utk membedakan mana yg haq dan mana yg batil, mana yg

benar dan mana yg salah, mana yg hidayah dan sesat. Di samping itu akal dapat

mencegah gejolak hawa nafsu, meskipun juga bisa terjadi sebaliknya, akal dan hati

justru dikuasai nafsu.

(٤٣)عليه وكيال أرأيت من اتخذ إلهه هواه أفأنت تكون

43. Sudahkah engkau (Muhammad) melihat orang yang menjadikan keinginannya sebagai

tuhannya.Apakah engkau akan menjadi penjaganya (al-Furqon; 43)

Ketika hawa nafsu dpt menguasai akal dan situasi atau menguasai eksistensi manusia

secara utuh, menurut Islam, orang tsb berubah eksistensinya menjadi non-manusia,

bisa menjadi asfala safilin,

لهم آذان ن بها و فقهون بها ولهم أعين ال يبصرولقد ذرأنا لجهنم كثيرا من الجن واإلنس لهم قلوب ال ي ١٧٩)افلون ال يسمعون بها أولئك كاألنعام بل هم أضل أولئك هم الغ

PANDANGAN ISLAM TTG KEBUDAYAAN 179. Dan sungguh, akan Kami isi neraka Jahanam banyak dari kalangan jin dan manusia.

Mereka memiliki hati, tetapi tidak dipergunakannya untuk memahami (ayat-ayat Allah) dan

mereka memiliki mata (tetapi) tidak dipergunakannya untuk melihat (tanda-tanda kekuasaan

Allah), dan mereka mempunyai telinga (tetapi) tidak dipergunakannya untuk mendengar (ayat-

ayat Allah). Mereka seperti hewan ternak, bahkan lebih sesat lagi. Mereka itulah orang-orang

yang lengah. (al-A’raf; 179)

(٥)رددناه أسفل سافلين ثم

5. kemudian Kami kembalikan Dia ke tempat yang serendah-rendahnya (neraka) (at-Tiin: 5)

Dengan demikian, dpt dipahami bahwa nafsu bertempur melawan akal dan hati.

Manusia akan tetap eksis sbg manusia jika ia senantiasa diterangi oleh akal dalam

beramal atau berbudaya dan ia akan berubah menjadi non-manusia jika nafsu yg

memenanginya dalam berbuat atau beramal.

Menurut al-Qur’an, fungsi akal cukup banyak, yaitu;

A. utk memahami al-Qur’an;

(٢)إنا أنزلناه قرآنا عربيا لعلكم تعقلون

2. Sesungguhnya Kami menurunkannya berupa Al Qur’an berbahasa Arab, agar kamu mengerti

(Yusuf; 2)

PANDANGAN ISLAM TTG KEBUDAYAAN

B. Utk memahami tanda-tanda kebesaran Allah

الموتى وير فقلنا اضربوه ببعضها كذلك (٧٣)يكم آياته لعلكم تعقلون يحيي الل

73. Lalu Kami berfirman, "Pukullah (mayat) itu dengan bagian anggota sapi

itu!" Demikianlah Allah menghidupkan (orang) yang telah mati, dan Dia memperlihatkan

kepadamu tanda-tanda (kekuasaan-Nya) agar kamu mengerti. (al-Baqarah; 73)

C. Untuk memahami jika manusia tdk mau mengindahkan petunjuk Allah akibatnya

adalah neraka

–١٠)وقالوا لو كنا نسمع أو نعقل ما كنا في أصحاب السعير

10. Dan mereka berkata, "Sekiranya (dahulu) kami mendengarkan atau memikirkan

(peringatan itu) tentulah kami tidak termasuk penghuni neraka yang menyala-nyala. (al-

Mulk; 10)

PANDANGAN ISLAM TTG KEBUDAYAAN D. Untuk memahami proses dinamika kehidupan manusia.Allah berfirman;

ما ينفع ب ار و الفلك التي تجري في البحر إن في خلق السماوات و الرض و اختالف الليل و النه

اء فأحيى به الرض ب ة و آب عد موتها و بث فيها من كل د الناس و ما أنزل هللا من السماء من م

ر بين السماء و الر ياح و السحاب المسخ لونتصريف الر يع يات ل و ض

(164) Sesungguhnya pada kejadian semua langit dan bumi dan perubahan malam dan siang

dan kapal yang berlayar di lautan membawa barang yang bermanfaat bagi manusia, dan apa

yang diturunkan Allah dari langit dari ada air, maka dihidupkanNya dengan (air) itu bumi,

sesudah matinya , seraya disebarkanNya padanya dari tiap-tiap jenis binatang, dan peredaran

angin, dan awan yang diperintah di antara langit dan bumi; adalah semuanya itu tanda-

tanda bagi kaum yang berakal. (al-Baqarah : 164)

Dari ayat ini dpt dipahami bahwa akal itu berfungsi utk memahami realitas kongkrit

dan realitas metafisis, gejala alam, realitas ghaib, seperti kehidupan neraka, dan

simbol-simbol tanda-tanda kekuasaan Allah.

ORANG

BERAKAL

POTENSI

BERPIKIRAKTUALITAS

AMAL

KEBUDAYAAN

SBG PRODUK

AKTUALISASI/

BUDAYA SBG PROSES

QALBU DAN INTUISINYA

Eksistensi manusia adalah menggagas, berpikir terus menerus dan selalu menghasilkan

kebudayaan. Jadi eksistensi manusia adalah berpikir dan beramal terus menerus.

Padanan qalbu dlm bahasa Indonesia adalah hati dan mempunyai pengertian;

A. Bersifat fisik, yaitu organ tubuh

B. Bersifat immateriil, rohaniah, dapat menangkap segala pengertian dan arif

Al-Qalb memiliki sinonim sadr, lubb, fuad, dan syaghaf. Al-Qalb disebut sadr (dada) karena

qalb menjadi terbitnya cahaya Islam

صدره لإلسالم فهو على نور من ربه فوي أفمن شرح الل ك في ضالل أولئ ل للقاسية قلوبهم من ذكر الل–٢٢)مبين

22. Maka apakah orang-orang yang dibukakan hatinya oleh Allah untuk (menerima) agama Islam lalu dia

mendapat cahaya dari Tuhannya (sama dengan orang yang hatinya membatu)? Maka celakalah mereka yang

hatinya telah membatu untuk mengingat Allah. Mereka itu dalam kesesatan yang nyata (Az-Zumar ; 22)

Al-Qalb disebut al-lubb tersebut dalam firman Allah;

لهم عذابا شديدا فاتقوا اللهيا أولي األلباب الذ إليك أعد الل -م ذكرا ين آمنوا قد أنزل الل

Allah menyediakan azab yang keras bagi mereka, maka bertakwalah kepada Allah wahai orang-orang yang

mempunyai akal! (Yaitu) orang-orang yang beriman. Sungguh, Allah telah menurunkan peringatan

kepadamu (at-Thalaq; 10)

QALBU DAN INTUISINYA Al-qalb disebut fuad seperti firman Allah;

١١)ما كذب الفؤاد ما رأى

11. Hatinya tidak mendustakan apa yang telah dilihatnya –(An-Najm; 11)

Al-Qalb disebut syaghaf umpama firman Allah;

با إنا لنراها وقال نسوة في المدينة امرأة العزيز تراود فتاها عن نف -ل مبين في ضالسه قد شغفها

Dan perempuan-perempuan di kota berkata, "Istri Al Aziz menggoda dan merayu pelayannya

untuk menundukkan dirinya, pelayannya benar-benar membuatnya mabuk cinta. Kami pasti

memandang dia dalam kesesatan yang nyata (Yusuf; 30)

Menurut al-Qur’an, qalb memiliki beberapa fungsi, antara lain; pertama, berzikir

kepada Allah

أال بذكر الل -٢٨) تطمئن القلوب الذين آمنوا وتطمئن قلوبهم بذكر الل

(yaitu) orang-orang yang beriman dan hati mereka manjadi tenteram dengan mengingat Allah.

Ingatlah, hanya dengan mengingat Allah hati menjadi tenteram -(Ra’du: 28)

Kedua, memahami kebenaran dan kekuasaan Allah yg tersembunyi di balik peristiwa

kemanusiaan.

QALBU DAN INTUISINYA ار بص و آذان يسمعون بها فإنها ال تعمى األأفلم يسيروا في األرض فتكون لهم قلوب يعقلون بها أ

دور -ولكن تعمى القلوب التي في الص

Maka tidak pernahkah mereka berjalan di bumi, sehingga hati (akal) mereka dapat

memahami, telinga mereka dapat mendengar? Sebenarnya bukan mata itu yang buta, tetapi

yang buta ialah hati yang di dalam dada –(Al-hajj; 46)

Ketiga, memahami kehidupan sesudah mati

إال من أتى هللا بقلب سليم { 88}يوم الينفع مال والبنون

“(Yaitu) di hari harta dan anak-anak tidak berguna. Kecuali orang-orang yang menghadap

Allah dengan hati yang bersih. (Asy-syuara ; 88-89)

Di samping itu Allah juga berfirman dalam ayat lain

عب فريقا تقتل وأنزل الذين ظاهروهم من أهل الكتاب من صياصيهم وق ن وذف في قلوبهم الر-وتأسرون فريقا

Dan Dia menurunkan orang-orang Ahli Kitab (Bani Quraizhah) yang membantu mereka

(golongan-golongan yang bersekutu) dari benteng-benteng mereka, dan Dia memasukkan rasa

takut ke dalam hati mereka. Sebagian mereka kamu bunuh dan sebagian yang lain kamu

tawan – (al-ahzab; 26)

QALBU DAN INTUISINYA Jika dipahami secara seksama, qalb berperan seperti akal, bahkan sesungguhnya

qalb adalah akal yg lebih tinggi, hanya saja obyeknya berbeda. Akal memahami

realitas kongkrit atau fisik, qalb memahami realitas metafisik. Akal menangkap

kebenaran.Sepotong-potong dan qalb menangkap kebenaran kebenarang scr

keseluruhan. Akal memusatkan perhatiannya pd kebenaran yg sementara dan qalb

memusatkan perhatiannya pd kebenarang yg bersifat kekal. Dalam aktivitas budaya,

keduanya saling melengkapi.

BAGAN ALUR AKTIVITAS BUDAYA

ORANG

BERAKAL

ORANG

BERINTUISI

BERPIKIR

BERDZIKIR

AKTUALITAS

AMAL

KEBUDAYAAN

SBG PRODUKPOTENSI

AKTUALITAS

KEBUDAYAAN

SBG PROSES

BERBUDAYA Berbudaya pada hakikatnya adalah perwujudan diri dari masyarakat. Dalam

berbudaya, beramal atau bereksistensi, manusia disamping menciptakan nilai juga

terikat nilai-nilai yg berlaku di masyarakat. Ada banyak nilai yg hidup di tengah

masyarakat seperti nilai etika, estetika, logika, religius, dan lainnya. Medan aktivitas

budaya pun amat luas seperti kehidupan sosial, ekonomi, politik, pendidikan, dan

lainnya, yg masing-masing menciptakan nilai. Artinya, manusia menciptakan nilai dan

ia terjerat nilai-nilai tsb.

Dalam beraktivitas, manusia tdk bebas nilai, ketika ia memilih tdk berbuat, pd

dasarnya ialah berbuat utk tdk berbuat. Pilihannya tdk terlepas dari tanggung jwb

moralitas baik-buruk. Pendek kata, kebudayaaan bisa bernilai baik-buruk. Permisif

ialah budaya serba membolehkan. Baik atau buruk ialah kodrati manusia.

فألهمها فجورها وتقواها

maka Dia (Allah) mengilhamkan kepadanya (jalan) kejahatan dan ketakwaannya (Asy-syam;

8)

Karenanya ketika manusia berbuat baik, pd saat itu mrpkan langkah awalnya utk

berbuat baik selanjutnya.

BERBUDAYA Utk itu, Allah menjanjikan keberuntungan bagi yg takwa dan kerugian besar bagi yg

jahat.

-وقد خاب من دساها( ٩)قد أفلح من زكاها

9. Sungguh beruntung orang yang menyucikannya (jiwa itu),

10. dan sungguh rugi orang yang mengotorinya (Asy-syams; 9-10)

Bereksistensi, beramal, atau beraktivitas budaya yg baik dlm ajaran Islam disebut al-

salih, al birr, al-khair, al-hasan, dan al-ma’ruf. Dan yg buruk disebut al-fasad (rusak),

as-syar (buruk), al-munkar (keburukan), as-su’ (jelek), al-fahisyah (keji). Menurut

Islam, baik buruk suatu amal, eksistensi, budaya kembali ke dirinya.

-كم ترععون من عمل صالحا فلنفسه ومن أساء فعليها ثم إلى رب

Barang siapa mengerjakan kebajikan, maka itu untuk dirinya sendiri, dan barang siapa

mengerjakan kejahatan, maka itu akan menimpa dirinya sendiri, kemudian kepada Tuhanmu

dikembalikan (Al-jasiyah; 15)

Artinya Islam lebih mementingkan kebudayaan sbg proses dr kebudayaan sbg

produk, sekalipun tdk memandang jelek thd produk budaya yg tdk jelek.

Nabi bersabda bahwa salah satu tanda kiamat ialah kehancuran

BERBUDAYA Hadist tanda kiamat

.Lelaki itu berkata lagi, "Beritahukan kepadaku kapan terjadinya Kiamat." Nabi menjawab,

"Yang ditanya tidaklah lebih tahu daripada yang bertanya." Dia pun bertanya lagi,

"Beritahukan kepadaku tentang tanda - tandanya!" Nabi menjawab, "Jika budak

wanita telah melahirkan tuannya, jika engkau melihat orang yang bertelanjang kaki,

tanpa memakai baju (miskin papa) serta penggembala kambing telah saling berlomba dalam

mendirikan bangunan megah yang menjulang tinggi." (HR Muslim)

PERBUATAN DALAM KONTEKS BUDAYA Dalam aktivitas budaya, perbuatan yg dpt diamati ialah realisasi dr akal. Melalui

pikiran, akal memahami realitas konkret melalui qalbu atau intuisi, akal memahami

di balik realitas tsb, seperti Tuhan, dan realitas metafisik lainnya. Di dalam

kebudayaan ialah kesatuan akal, qalbu, dan perbuatan.

Perbuatan dlm hal ini ialah karya kreatif pd level yg belum teraktualisasikan masih

berbentuk konsep gagasan, atau rencana yg akan diwujudkan dlm kenyataan.

Pencipta kebudayaan akan berdialektis dngnTuhan.

Dalam Islam justru memuji siapapun yg berkreasi ttg sesuatu yg baik. Pahalanya akan

terus mengalir demikian selama kreatifitas tsb masih eksis.

Barangsiapa melakukan kreatifitas yg baik dalam Islam akan

memperoleh pahala dan pahalanya org-org yg melakukan

kreatifitas sesudahnya tanpa mengurangi sedikitpun pahala

mereka, dan barangsiapa melakukan kreatifitas buruk di

dalam Islam, ia memperoleh dosa dan dosanya org yg

melakukan kretifitas sesudahnya tanpa mengurangi sedikitpun dosa mereka

PERBUATAN DALAM KONTEKS BUDAYA Memang kebudayaan berasal dari aksi seseorang atau sekelompok orang. Orang-

orang tsb biasa disebut agen kebudayaan (cultural broker). Jika pada akhirnya diterima

secara luas oleh masyarakat maka menjadi kebudayaan yg mapan (cultural folk).

Hubungan manusia dngn Allah dpt dijelaskan melalui kebudayaan dngn pendekatan

normatif. Hanya saja norma tsb lbh dominan berasal dr Allah pd aspek ritual.

Hubungan ini berpola top-down.Allah menyuruh manusia utk menyembah-Nya.

Aktivitas menyembah disebut ibadah mahdhah.

-لكم لعلكم تتقون يا أيها الناس اعبدوا ربكم الذي خلقكم والذين من قب

Wahai manusia! Sembahlah Tuhanmu yang telah menciptakan kamu dan orang-orang sebelum

kamu, agar kamu bertakwa (Al-Baqarah; 21)

Dalam hal ini manusia harus patuh kpd Allah. Hak manusia dalam hal ini ialah

manusia dimuliakan dibanding ciptaann-Nya yg lain.

ملناهم في البر والبحر ورز منا بني آدم و لناهم عل ولقد كر ن خلقنا ى كث قناهم من الطيبات وفض ير مم-تفضيال

HUBUNGAN MANUSIA DNGN ALLAH Dan sungguh, Kami telah memuliakan anak cucu Adam, dan Kami angkut mereka di darat

dan di laut, dan Kami beri mereka rezeki dari yang baik-baik dan Kami lebihkan mereka di

atas banyak makhluk yang Kami ciptakan dengan kelebihan yang sempurna – (Al-isra; 70)

Selain itu, manusia menjadi wakilnya di bumi

الدماء ك وا أتجعل فيها من يفسد فيها ويسف وإذ قال ربك للمالئكة إني عاعل في األرض خليفة قال -علمون ونحن نسبح بحمدك ونقدس لك قال إني أعلم ما ال ت

Ingatlah ketika Tuhanmu berfirman kepada Para Malaikat, "Sesungguhnya Aku hendak

menjadikan seorang khalifah di bumi." Mereka berkata, "Apakah Engkau hendak menjadikan

orang yang merusak dan menumpahkan darah di sana, sedangkan kami bertasbih memuji-Mu

dan menyucikan nama-Mu?" Dia berfirman, "Sesungguhnya aku mengetahui apa yang tidak

kamu ketahui – (Al-Baqarah; 30)

Manusia dibekali ilmu pengetahuan

-ين صادق أنبئوني بأسماء هؤالء إن كنتم وعلم آدم األسماء كلها ثم عرضهم على المالئكة فقال

Dan Dia mengajarkan kepada Adam nama-nama (benda) semuanya, kemudian Dia

perlihatkan kepada para malaikat seraya berfirman, "Sebutkanlah kepada-Ku nama (semua)

benda ini jika kamu yang benar! (Al-Baqarah ; 31)

HUBUNGAN MANUSIA DENGAN MANUSIA Secara realitas, manusia tdk dpt hidup sendiri, ia pasti membutuhkan bantuan org lain.

Utk itu manusia menjalin kerjasama dan kesepakatan utk melangsungkan hidup.

وان وتعاونوا على البر والتقوى وال تعاونوا على اإلثم والعد

Dan tolong-menolonglah kamu dalam (mengerjakan) kebajikan dan takwa, dan jangan tolong-

menolong dalam berbuat dosa dan pelanggaran (Al-Maidah; 2)

Jika tdk saling menghormati dan menghargai satu sama lain, akan menimbulkan krisis

dan konflik.

لنت لهم ولو كنت فظا غليظ القل مة من الل ولك فبما ر ب النفضوا من

Maka berkat rahmat dari Allah kamu berlaku lemah lembut terhadap mereka. Sekiranya kamu

bersikap keras dan berhati kasar, tentulah mereka menjauhkan diri dari sekitarmu (Ali Imran:

159)

Hubungan manusia dngn alam semesta

Dalam realitas, manusia bergantung dngn alam sejak lahir hingga mati. Menurut ajaran

Islam, seluruh isi alam ini utk manusia dlm menopang kehidupannya.

هو الذي خلق لكم ما في األرض عميعا

Dia-lah (Allah) yang menjadikan segala apa yang ada di bumi untukmu (Al-Baqarah; 29)

HUBUNGAN MANUSIA DNGN ALAM Pendayagunaan alam utk manusia tdk scr sewenang-wenang melainkan harus dgn

kondisi yg baik utk harmoni alam itu sendiri. Allah berfirman;

ها وادعوه خوفا وطمعا إن ر قريب من المحسنين وال تفسدوا في األرض بعد إصال مة الل (

Dan janganlah kamu berbuat kerusakan di bumi setelah (Allah) memperbaikinya. Berdoalah

kepada-Nya dengan rasa takut dan penuh harap. Sesungguhnya rahmat Allah sangat dekat

kepada orang yang berbuat kebaikan (Al-A’raf; 56)

Ringkasnya, alam semesta menjadi medan aktivitas budaya manusia namun hrs tetap

dlm kondisi yg harmoni, krn ekplorasi alam yg membabi buta pada akhirnya akan

menghancurkan manusia itu sendiri.

Budaya Akademik

Hakikat manusia terletak pada eksistensi diri atau penciptaan kebudayaan yg harus terus

menerus utk mencapai kesempurnaan hidup dirinya sbg manusia (full human). Aktivitas

budaya merupakan kesatuan akal, qalbu, aksi budaya serta kesadaran akan tujuannya,

yaitu melaksanakan perintah Allah.

٥٦)وما خلقت الجن واإلنس إال ليعبدون

Aku tidak menciptakan jin dan manusia melainkan agar mereka beribadah kepada-Ku.(Adz-

Dzariyat; 56)

BUDAYA AKADEMIK Wujud penyembahan kpd Allah adalah melaksanakan tugas sbg khalifah, memakmurkan

bumi, berlaku baik thd semesta, sesama manusia, dan Allah. Penghambaan ini utk

kepentingan manusia sendiri.

ما في السماوات وما في األرض وكان وإن ميداتكفروا فإن لل غنيا م الل ا في تكفروا فإن للميدا غنيا السماوات وما في األرض وكان الل

Tetapi jika kamu ingkar maka (ketahuilah), milik Allah-lah apa yang ada di langit dan apa

yang ada di bumi dan Allah Maha Kaya lagi MahaTerpuji (‘An-Nisa; 131)

ميد وقال موسى إن تكفروا أنتم ومن في األرض عميعا فإن الل ٨) لغنيح

Dan Musa berkata, “Jika kamu dan orang yang ada di bumi semuanya mengingkari (nikmat

Allah), maka sesungguhnya Allah Maha Kaya lagi MahaTerpuji (Ibrahim: 8)

غنيح عنكم إن تكفروا فإن الل

Jika kamu kafir (ketahuilah) maka sesungguhnya Allah tidak memerlukan (iman)mu (Az-

Zumar; 7)

Mahasiswa adalah bagian dr manusia yg menempati posisi strategis sbg bentuk

anugerah Allah yg patut disyukuri

BUDAYA AKADEMIK م إن عذابي لشديد ألزيدنكم ولئن كفرت وإذ تأذن ربكم لئن شكرتم

Dan (ingatlah) ketika Tuhanmu memaklumkan, “Sesungguhnya jika kamu bersyukur, niscaya Aku

akan menambah (nikmat) kepadamu, tetapi jika kamu mengingkari (nikmat-Ku), maka pasti

azab-Ku sangat berat (Ibrahim; 7)

Karena eksistensi manusia adalah belajar maka ia disebut manusia pembelajar dlm

pengertiannya yg luas, yg harus memiliki sikap yg mencakup;

A. bersikap jujur

B. menerima tanggungjawab

C. dpt dipegang kata-katanya

D. mengembangkan kepedulian sosial

E. bersikap adil

F. mengembangkan keberanian menyatakan pendapat

G. rasional

H. rendah hati

i. optimis

J. menyatakan komitmen dan menepatinya

BUDAYA AKADEMIK Semboyannya ialah belajar dan mengajar secara berkesinambungan harus menjadi

bagian dr pekerjaan (Peter F. Drucker). Hakikat manusia pembelajar itu sendiri ialah

setiap manusia yg bersedia menerima tanggungjwb utk melakukan dua hal penting,

yaitu berusaha mengenali hakikat hidupnya, potensi dan bakatnya, serta berusaha

mengaktualisasikan segenap potensinya itu dngn cara menjadi diri sendiri.

Dalam Islam dijelaskan bahwa wahyu pertama ialah perintah membaca, baik yg tertulia,

maupun yg tdk tertulis.

اقرأ باسم ربك الذي خلق

Bacalah dengan (menyebut) namaTuhanmu yang menciptakan (Al-Alaq; 1)

Esensi ayat ini atas nama Allah hendaklah membaca, mempelajari apa saja ciptaan Allah

sebab harga diri insan akademis ialah pertama, mengenai sikap, perasaan, dan evaluasi

thd diri sendiri, kedua, mengenai proses berpikir, mengingat, dan persepsi thd diri

sendiri. Watak diri insan pembelajar ialah keseluruhan potensi internal diri yg tampil

sehingga dpt dibedakan dngn tegas dngn insan non akademis

Budaya insan akademis bknlah budaya atas dorongan emosional, melainkan penerapan

harga diri scr utuh khususnya yg menjadi pendorong kesuksesan scr akademis yg

memiliki karakter kritis, kerja keras, jujur, dan fair dalam menggapai prestise akademis

dan selanjutnya pd kualitas diri manusia seutuhnya.

PEMBENTUKAN KEBUDAYAAN 1. Etos Kerja

Eksistensi manusia sangat berarti bila ia mencipta atau menghasikan produk atau

ciptaan. Pendeknya eksistensinya ditentukan oleh kinerja atau amalnya. Al-Qur’an

sndiri memandang pentingnya amal yg disebutkan sebanyak 192 kali. Kata amal shalih

disebutkan 46 kali. Hal ini memperkuat kesimpulan bahwa hakikat manusia adalah

kerja atau amal. Al-ilmu bila amal kan nahli bila ‘asal (ilmu tanpa amal bagai lebah tanpa

madu). Atau al-ilmu bila amal ka syajar bila tsamar (ilmu tanpa amal bagai pohon tanpa

buah).

Manusia yg tdk beramal maka hakikat kemanusiaannya runtuh. Rasulullah

mengajarkan manusia agar jauh dr sifat malas.

Malas, lemah kepribadian, dan bakhil adalah penghalang utama dlm menumbuhkan

etos kerja. Islam memotivasi umatnya agar rajin beramal

فال يجزى إال مثلها وهم ال يظلمون من عاء بالحسنة فله عشر أمثالها ومن عاء بالسيئة

Barang siapa berbuat kebaikan mendapat balasan sepuluh kali lipat amalnya. Dan barang

siapa berbuat kejahatan dibalas seimbang dengan kejahatannya. Mereka sedikit pun tidak

dirugikan (dizalimi) (Al-An’am; 160)

PEMBENTUKAN KEBUDAYAAN Dlm ayat tsb menunjukkan bahwa barangsiapa yg beramal baik pahalanya akan

dilipatgandakan 10 kali.

ا الخير لعلكم تفلحون يا أيها الذين آمنوا اركعوا واسجدوا واعبدوا ربكم وافعلو

Wahai orang-orang yang beriman! Rukulah, sujudlah kamu, dan sembahlah Tuhanmu; dan

berbuatlah kebaikan, agar kamu beruntung[ (Al-Hajj; 77)

Kata kemenangan dlm ayat tsb sama dngn keberuntungan

قد أفلح المؤمنون

Sungguh beruntung orang-orang yang beriman (Al-Mu’minun; 1)

Keberuntungan atau kemenangan dlm ayat tsb selalu berarti akibat dr amal baik. Bhkan

dalam Islam diajarkan utk mencari kebahagiaan dunia dan akhirat.

سنة وفي ومنهم من يقول ربنا آتنا في الدنيا سنة وقنا عذاب النار اآلخرة

Dan di antara mereka ada yang berdoa: "Ya Tuhan kami, berilah kami kebaikan di dunia dan

kebaikan di akhirat, dan lindungilah kami dari azab neraka" (al-Baqarah ; 201)

Kebahagiaan (hasanah) tdk akan datang begitu saja, hanya dngn kerja keras dan anguerah

Allah kebahagiaan (hasanah) tsb akan datang.

إليك وال تبغ الفساد في األرض إن سن الل سن كما أ ال يحب المفسدين وابتغ وأ الدار فيما آ الل تاك اللاآلخرة وال تنس نصيبك من الدنيا

PEMBENTUKAN KEBUDAYAAN

Dan carilah (pahala) negeri akhirat dengan apa yang telah dianugerahkan Allah kepadamu,

tetapi jangan lupakan bagianmu di dunia dan berbuat baiklah (kepada orang lain) sebagaimana

Allah telah berbuat baik kepadamu, dan janganlah kamu berbuat kerusakan di bumi. Sungguh,

Allah tidak menyukai orang yang berbuat kerusakan.(Qashash ; 77)

2. SikapTerbuka

Inti sikap terbuka ialah jujur (shiddiq). Islam membenci ketidakjujuran (seperti KKN).

Cara beragama yg baik ialah koherensi antara keimanan thd ajaran sosial (muamalah)

dan pelaksanaan dr ajaran tsb. Misalnya sholat;

إن الصالة تنهى عن الفحشاء والمنكر

Sesungguhnya shalat itu mencegah dari (perbuatan) keji dan mungkar (al-Ankabut : 45)

Termasuk diantara koherensi ialah jika terlanjur berbuat salah, segera memohon

ampun.

ف شة أو ظلموا أنفسهم ذكروا الل استغفروا لذنوبهم والذين إذا فعلوا فا

Dan (juga) orang-orang yang apabila mengerjakan perbuatan keji atau menzalimi diri sendiri

(Ali Imron; 135)

PEMBENTUKAN KEBUDAYAANPengakuan kesalahan merupakan sikap jujur dan terbuka.

3. Bersikap adil

Secara leksikal, adil artinya tdk berat sebelah, tdk memihak, berpegang pd kebenaran,

sepatutnya, tdk sewenang-wenang (KBBI). Karena sikap positif, maka sikap adil

didambakan banyak orang. Adil juga dpt diartikan tingkah laku dan kekuatan jiwa yg

mendorong seseorng utk mengendalikan amarah dan syahwat dan menyalurkannya ke

tujuan yg baik. Adil juga dpt diartikan menempatkan berbagai kekuatan batiniah secara

tertib dan seimbang. Kekuatan yg dimaksud ialah syajaah, al-hikmah, al-iffah. Al-hikmah

ialah kecerdasan, shg org tsb dpt membedakan mana yg haq dan bathil. Al-iffah berarti

suci, sedangkan syajaah berarti berani tanpa rasa takut. Jika tiga unsur tsb berpadu scr

seimbang maka orang tsb akan berlaku adil. Islam memandang sifat adil sbg sesuatu yg

fundamental, diulang sebanyak 28 kali dalam al-Qur’an. Karena itu Allah

memerintahkan kita utk berbuat adil di segenap lini kehidupan.

اعدلوا هو أقرب للتقوى

Berlaku adillah.Karena (adil) itu lebih dekat kepada takwa (al-Maidah ; 8)

Kata adil sinonim dr kata qisth, terulang sebanyak 25 kali dalam al-Qur’an. Kadang kata

adil dan qisth disebutkan secara bersama-sama .

PEMBENTUKAN KEBUDAYAAN

داهما على األخرى فقاتل وإن طائفتان من المؤمنين اقتتلوا فأصلحوا بينهما ف تبغي وا التيإن بغت إتى فإن فاءت فأصلحوا بينهما بال يحب المقسطيتفيء إلى أمر الل ن عدل وأقسطوا إن الل

Dan apabila ada dua golongan orang mukmin berperang, maka damaikanlah antara keduanya.

Jika salah satu dari keduanya berbuat zalim terhadap (golongan) yang lain, maka perangilah

(golongan) yang berbuat zalim itu sehingga golongan itu, kembali kepada perintah Allah. Jika

golongan itu telah kembali (kepada perintah Allah), maka damaikanlah antara keduanya dengan

adil, dan berlakulah adil. Sungguh, Allah mencintai orang-orang yang berlaku adil (Al-Hujurat;

9)

Utk mewujudkan sikap adil haruslah dilatih terus menerus. Rasulullah merupakan

teladan yg ideal ttg prilaku adil

سنة لمن كان يرعو الل أسوة كث لقد كان لكم في رسول الل يرا واليوم اآلخر وذكر الل

Sungguh, telah ada pada (diri) Rasulullah itu suri teladan yang baik bagimu (yaitu) bagi orang

yang mengharap (rahmat) Allah dan (kedatangan) hari Kiamat dan dia banyak menyebut

Allah.(Al-Ahzab; 21)

Selain itu, Aisyah menyebutkan bahwa akhlaq Rasul adalah al-Qur’an (kana khuluquhu al-

Qur’an).

PEMBENTUKAN KEBUDAYAAN Contoh sikap adil Rasul diantaranya ialah; an-Nu’man bin Basyir

mengatakan bahwa ayahku memberi pemberian kpdku, lalu ibuku

Amrah bin Rawahah berkata bahwa aku tdk rela sebelum engkau

persaksikan hadiah itu dihadapan Rasul. Ayahku lalu menghadap

Rasul, lalu berkata; Ya Rasul, sesungguhnya aku telah memberi

pemberian kpd anakku dari Amrah bin Rawahah kemudian aku

diperintahkan utk bersaksi kpd Tuan. Rasul bersabda, apakah

engkau juga telah memberi semua anakmu pemberian seperti ini?

An-Nu’man menjawab; tidak. Rasul bersabda; bertakwalah kpd

Allah dan berbuat adillah thd anak-anakmu.