keanekaragaman kupu-kupu pada 3 habitat berbeda di ppka bodogol

Upload: auroradanista

Post on 13-Jul-2015

270 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

KEANEKARAGAMAN KUPU-KUPU PADA TIGA KUPUHABITAT BERBEDA DI PUSAT PENDIDIKAN KONSERVASI ALAM (PPKA) BODOGOL, SUKABUMI JAWA BARAT Oleh : Afifi Rahmadetiassani Anita Rachmayanti Devi Junita Sari Muhammad Arfan Zulfikar Mahardika

Pembimbing : Dra. Hasni Ruslan Dicky Rizaldi Paulus

PENDAHULUAN

Pusat Pendidikan Konservasi Alam (PPKA) Bodogol, Sukabumi Jawa Barat

LATAR BELAKANG

Perkebunan

Hutan Heterogen

Hutan Homogen

Peran Kupu-kupu

Bio Indikator

Polinator

TujuanUntuk mengetahui keanekaragaman jenis serangga khususnya kupu-kupu pada tiga habitat, setelah tempat TNGGP dijadikan sebagai tempat ekowisata di TNGGP Bodogol.

KupuKupu-kupu termasuk ke dalam filum Arthropoda,kelas insecta dan ordo Lepidoptera. Lepidoptera mencakup kupu-kupu dan kupungengat. Kupungengat. Kupu-kupu dan ngengat memiliki perbedaan antara lain : Bentuk dan corak tubuh

Posisi menghinggap

Bentuk antena

FaktorFaktor-faktor yang mempengaruhi kehidupan kupukupukupu :

Faktor Lingkungan : Suhu Curah hujan Cahaya matahari Kelembaban

Faktor Biologis : Reproduksi Serangan predator Ketersedian makanan Tanaman inang

METODOLOGIAlat dan bahan

Metode Metode sweeping net Dilakukan pada tiga habitat yang berbeda Pengamatan dilakukan pagi hari (08.00-12.00) dan siang hari (13.00-16.00) Pengukuran parameter lingkungan kelembapan udara, suhu udara, intensitas cahaya, kecepatan angin dan ketinggian tempat

Perkebunan

Hutan Heterogen

Hutan homogen

Analisis DataKeanekaragaman jenis H = - Pi. Ln Pi (Magurran, 1998)

Kemerataan jenis E= H ln S

IdentifikasiPengopsetan Kupu-kupu

Identifikasi dengan pedoman : Peggi. D dan Amir. M

HASIL dan PEMBAHASANTabel Kelimpahan Kupu-Kupu di PPKA Bodogol, Sukabumi Jawa Barat

Beberapa contoh hasil yang di dapatFamili Nymphalidae Famili Papilionidae

Famili Lycanidae

Famili Pieridae

Tabel Indeks Keanekaragaman Jenis dan Indeks Keseragaman

KESIMPULAN Jumlah total Kupu-kupu yang ditemukan Kupusecara keseluruhan didapatkan 52 jenis dari 4 Family yaitu Papilionidae, Lycanidae, Pieridae, dan Nymphalidae. Nymphalidae. Indeks Keanekaragaman jenis tertinggi (3,316) dapat 316) dilihat pada Habitat Hutan Heterogen bila dibandingkan pada dua habitat lainya. lainya. Indeks Kemerataan Jenis tertinggi pada habitat hutan Heterogen (0,925), sedangkan terendah pada habitat 925), Hutan Homogen (0,795). 795)

SaranPenulis mengharapkan agar peneliti lain melakukan penelitian lebih lanjut mengenai keanekaragaman kupu kupu untuk meningkatkan kualitas lingkungan.