kastengels versi kejumoo

13
Kastengels Untuk: 550 gram Bahan-bahan: 100 gram mentega tawar dingin 100 gram margarin 1/2sendok teh garam 1 kuning telur 1/2sendok teh putih telur 150 gram Keju Cheddar Kraft, parut sambil ditekan, angin- anginkan 300 gram tepung terigu protein rendah 2 kuning telur untuk olesan 75 gram Keju Cheddar Kraft, parut, angin-anginkan untuk taburan Cara Memasak 1. Kocok mentega tawar dingin, margarin, dan garam selama 1 menit. 2. Masukkan kuning telur dan putih telur. Kocok rata. 3. Tambahkan Keju Cheddar Kraft parut. Aduk rata. 4. Masukkan tepung terigu sambil diayak dan diaduk rata. 5. Giling adonan di atas sehelai plastik. Potong-potong kotak 2,5x2,5 cm. 6. Oles kuning telur. Taburkan Keju Cheddar Kraft parut. 7. Panggang dalam oven dengan api bawah, suhu 130 derajat Celsius selama 55 menit sampai matang. Nastar Keju Kraft Bahan isi 250 gram gula pasir 4 buah nanas ukuran kecil, lalu parut atau diblender Bahan olesan 4 kuning telur 50 gram Keju Kraft Cheddar, parut agak kasar

Upload: wandi-wahandi

Post on 10-Feb-2016

215 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

-

TRANSCRIPT

Page 1: Kastengels Versi Kejumoo

Kastengels Untuk: 550 gram

Bahan-bahan:100 gram mentega tawar dingin100 gram margarin1/2sendok teh garam1 kuning telur1/2sendok teh putih telur150 gram Keju Cheddar Kraft, parut sambil ditekan, angin-anginkan 300 gram tepung terigu protein rendah2 kuning telur untuk olesan75 gram Keju Cheddar Kraft, parut, angin-anginkan untuk taburan

Cara Memasak

1. Kocok mentega tawar dingin, margarin, dan garam selama 1 menit.2. Masukkan kuning telur dan putih telur. Kocok rata.3. Tambahkan Keju Cheddar Kraft parut. Aduk rata.4. Masukkan tepung terigu sambil diayak dan diaduk rata.5. Giling adonan di atas sehelai plastik. Potong-potong kotak 2,5x2,5 cm.6. Oles kuning telur. Taburkan Keju Cheddar Kraft parut.7. Panggang dalam oven dengan api bawah, suhu 130 derajat Celsius selama 55 menit sampai matang.

Nastar Keju Kraft Bahan isi

250 gram gula pasir4 buah nanas ukuran kecil, lalu parut atau diblender

Bahan olesan4 kuning telur50 gram Keju Kraft Cheddar, parut agak kasar

Bahan kulit100 gram margarine250 gram butter60 gram gula halus200 gram Keju Kraftf Cheddar, parut halus600 gram terigu protein sedang4 kuning telur2 sdm susu bubuk fullcream

Cara Memasak

Page 2: Kastengels Versi Kejumoo

Isi:• Masak nanas parut hingga air dari sari nanas meresap. Lalu masukkan gula pasir secara bertahap. Aduk terus hingga kering. Angkat, dinginkan.

Kulit:• Dengan menggunakan mixer campur mentega dan gula halus hingga tercampur rata dan pucat, lalu masukkan kuning telur, aduk kembali. Lalu masukkan setengah bagian dari parutan Keju Kraft Cheddar.• Masukkan susu bubuk, aduk perlahan menggunakan spatula.• Masukkan tepung terigu sedikit demi sedikit dan pastikan adonan terasa kalis.• Masukkan kembali setengah bagian dari Keju Kraft Cheddar parut, lalu aduk rata.

Penyelesaian:• Ambil sedikit adonan kulit. Pipihkan lalu beri isi dan bentuklah menyerupai bola.• Letakkan dalam loyang yang sudah diolesi mentega atau alasi dengan kertas roti, beri jarak dari masing-masing nastar.• Olesi kuning telur, kemudian taburi bagian atasnya dengan Keju Kraft Cheddar parut. • Panggang dalam oven bersuhu 180˚C selama 25-30 menit atau hingga kuning keemasan dan matang

Lidah Kucing Keju Untuk: 372 gram

Bahan-bahan:100 gram mentega tawar dingin25 gram margarin 50 gram gula tepung1/4 sendok teh garam3 putih telur30 gram gula pasir halus100 gram Keju Cheddar Kraft, parut, angin-anginkan125 gram tepung terigu protein rendah

Cara Memasak

1. Kocok mentega tawar, margarin, dan tepung gula 15 menit sampai putih. Sisihkan. 2. Tambahkan tepung terigu dan susu bubuk bergantian sambil diayak dan diaduk rata. Tambahkan Keju Cheddar Kraft. Aduk hingga menyebar. Sisihkan.3. Kocok putih telur bersama garam sampai setengah mengembang. Masukkan gula pasir halus sedikit demi sedikit sambil dikocok sampai mengembang.4. Masukkan ke dalam campuran tepung sambil diaduk rata. Masukkan ke dalam plastik segitiga.5. Semprotkan adonan di atas loyang lidah kucing yang telah dioles margarin. Panggang dalam oven dengan api bawah, suhu 140 derajat Celsius selama 18 menit sampai matang.

Cheese Brownies Cookies Bar

Page 3: Kastengels Versi Kejumoo

Untuk: 450 gram

Bahan-bahan:150 gram mentega tawar dingin1/4 sendok teh garam125 gram gula tepung50 gram white cooking chocolate, lelehkan1 kuning telur150 gram tepung terigu protein sedang25 gram maizena20 gram susu bubuk1/2 sendok teh baking powder100 gram Keju Kraft Cheddar parut

Bahan hiasan:25 gram white cooking chocolate, lelehkan

Cara Memasak

1. Kocok mentega tawar dingin, garam, dan gula tepung selama 2 menit. Tambahkan  white cooking chocolate. Kocok rata.2. Masukkan kuning telur. Kocok rata. Tambahkan tepung terigu, maizena, susu bubuk, dan baking powder sambil diayak dan diaduk rata. 3. Masukkan Keju Kraft Cheddar parut. Aduk rata. 4. Pipihkan di loyang 24x24x4 cm yang telah dioles margarin dan dialasi kertas roti. Tusuk-tusuk dengan garpu. 5. Panggang dalam oven dengan api bawah suhu 150 derajat Celsius selama 35 menit sampai setengah matang. 6. Bagi tiga lajur.  Potong – potong tiap lajur dengan lebar 2 cm. Keluarkan dari loyang. Letakkan di atas loyang kue kering tanpa dioles margarin.7. Panggang lagi dalam oven dengan api bawah suhu 130 derajat Celsius selama 35 menit sampai kering.8. Hias dengan coretan milk cooking chocolate leleh.

Sagu Keju Karamel Untuk: 600 gram

Bahan-bahan:300 gram tepung sagu, disangrai di atas api kecil, dinginkan, timbang 225 gram75  gram margarin75 gram mentega tawar dingin1/4 sendok teh garam125 gram gula tepung1 kuning telur100 gram Keju Kraft Cheddar parut

Page 4: Kastengels Versi Kejumoo

Bahan karamel:50 gram gula pasir65 ml air panas

Cara Memasak

1. Karamel, gosongkan gula pasir, tambahkan air panas kemudian aduk rata sampai gula larut. Dinginkan. Ukur menjadi 50 ml.2. Kocok margarin, mentega tawar dingin, garam, dan gula tepung 1 menit sampai lembut. Tambahkan kuning telur dan air karamel. Kocok rata.3. Masukkan tepung sagu sambil diayak dan diaduk rata. Tambahkan Keju Kraft Cheddar parut. Aduk rata.4. Masukkan dalam kantung plastik segitiga yang diberi spuit polos.5. Semprotkan adonan pada loyang yang telah diolesi margarin tipis-tipis.6. Panggang dalam oven dengan api bawah suhu 140 derajat Celsius selama 20 menit sampai matang.

Cheese Peanut Butter Cookies Untuk: 650 gram

Bahan-bahan:100 gram mentega tawar50 gram margarin75 gram gula tepung1 kuning telur50 gram selai kacang creamy1 sendok makan susu cair50 gram Keju Kraft Cheddar parut225 gram tepung terigu protein rendah20 gram maizena1/2 sendok teh baking powder2 kuning telur untuk olesan75 gram kacang mede, sangrai, belah dua

Cara Memasak

1. Kocok mentega tawar, margarin, dan gula tepung selama 30 detik. Masukkan selai kacang creamy. Kocok rata.2. Tambahkan kuning telur dan susu cair. Kocok rata. Tambahkan Keju Kraft Cheddar parut. Aduk rata.3. Masukkan tepung terigu, maizena, dan baking powder sambil diayak dan diaduk rata.4. Bentuk bulat pipih kemudian letakkan di loyang yang telah dioles margarin. Oleskan kuning telur dan tambahkan kacang mede di tengahnya.5. Panggang dalam oven dengan api bawah bersuhu 140 derajat Celsius selama 25 menit sampai matang.

Page 5: Kastengels Versi Kejumoo

Kue Kering Durian

Bahan :110 gr Mentega100 gr gula pasir1 butir telur125 gr tepung terigu75 gr durian100 gr cornflakes

Kocok mentega dan gula pasir hingga putihMasukkan telur kocok kembali hingga mengembangMasukkan terigu yg telah diayakTambahkan durian, bentuk bulat kecil gulingkan di atas cornflakes

Black Forest Cookies.Bahan A : Gula palm 150 gramGula halus 50 gramMargarin 150 gramButter 100 gramgaram 1 sdtKuning telur 3 butir(semua bahan diatas dikocok sampai lembut)

Bahan B :Tepung terigu 250 gramMaizena 40 gramSusu bubuk 40 gramCoklat bubuk 40 gram(campur semua bahan diatas lalu ayak)Almond bubuk 100 gram

cara membuat :1. masukan bahan B kedalam bahan A secara bertahap sambil diaduk rata.2. Bungkus dengan plastik adonan, lalu masukan kedalam lemari es selama 15 menit.3. roll dengan ketebalan 33-5mm, potong sesuai selera.4. Susun diloyang yang telah dioles dengan bahan oles.5. Panggang selama 30 menit atau sampai matang dengan api 160 derajat.6. Angkat dangan dinginkan, lalu beri glazzur, lalu panggang lagi kurang lebih 5 menit.

BLACK NASTAR

Bahan A

Page 6: Kastengels Versi Kejumoo

3          kuning telur

1          putih telur

200      gram margarin

100      gram butter

250      gula palm (gula pasir biasa)

¼ sdt   gram

Bahan B

425      gram tepung terigu

25        gram susu bubuk

50        gram coklat bubuk

30        gram maizena

Bahan C

500      gram selai nanas

 

Cara membuat :

1.                  Bahan A dikocok hingga mengembang

2.                  Masukan bahan B, aduk rata

3.                  Ambil 1 sdt pipihkan lalu beri bahan C kemudian bentuk sesuai selera

4.                  Panggang dengan suhu 160 derajat selama 30 menit atau sampai matang.

Bahan 150 gr butter/mentega 75 gr tepung gula 1 sdt vanili bubuk 1 butir kuning telur 15 gr coklat bubuk 50 gr capucino 100 gr dark coklat, lelehkan. 25 gr maizena 200 gr tepung terigu protein sedang atau rendah

Page 7: Kastengels Versi Kejumoo

Toping ½ butir putih telur ukuran kecil 125 gr tepung gula 1 sdm air jeruk nipis 25 gr capucino 15 gr coklat bubuk + ½ sdt pasta coklat

Cara membuat Kue kering Coklat

Kocok margarine,butter, tepung gula dan vanili sampai semua bahan tercampur rata. Masukkan telur aduk rata. Masukkan secara bertahap campuran tepung terigu,susu, coklat bubuk dan maizena ke

dalam adonan, aduk dengan menggunakan sendok kayu, lakukan hingga tepung habis. Masukkan dark coklat yg telah dilelehkan , aduk rata Giling adonan setebal ½ cm, potong kotak kecil. Panggang dengan suhu 160 derajat hingga kue matang, dinginkan.

Cara membuat toping untuk kue kering coklat

Campur putih telur dan gula halus secara bertahap hingga rata. Masukkan air jeruk nipis aduk rata. Bagi dua adonan, satu bagian campur dgn capucino instan, satu bagian campur dengan

coklat bubuk + pasta coklat.

PenyelesaianMasukkan bahan toping ke dalam plastik segitiga, potong kecil ujungnya. Hias dengan toping putih bagian pinggir mengikuti bentuk kue, penuhi bagian yg kosong dengan toping coklat, beri hiasan ikan kecil warna-warni dari bahan gula. Panggang kembali 5 menit dengan suhu rendah

Bahan Kue Sus Kering Keju :

100 gram margarine 250 ml air ½ sendok the garam 125 gram tepung terigu protein sedang 1 sendok the baking powder double acting 3 butir telur 50 gram kornet, disangrai sampai terurai dan tiriskan. 50 gram keju cheddar, diparut halus.

Cara Membuat Kue Sus Kering Keju:

Rebus margarine, air, dan garam sampai mendidih. Matikan api. Tambahkan tepung terigu. Aduk rata. Nyalakan api. Masak sampai kalis. Angkat dan biarkan hangat.

Page 8: Kastengels Versi Kejumoo

Masukkan baking powder dan telur satu per satu sambil dikocok rata. Tambaahkan kornet dan keju parut. Aduk rata. Masukkan dalam kantung plastic segitiga.

Semprot adonan tanpa spuit bentuk ring di Loyang yang dioles tipis margarine. Oven 15 menit dengan suhu 200 derajat Celsius. Turunkan suhunya 150 derajat

Celsius. Oven lagi 25 menit sampai kering.

Bahan Kue Kering Wijen

200 gram margarin 150 gram gula halus 2 butir kuning telur 250 gram tepung terigu protein rendah dan di ayak 1/2 sendok teh vanilla essence 100 gram wijen 50 gram wijen sangrai untuk hiasan 1 butir kuning telur untuk memoles

Cara Membuat Kue Kering Wijen

1. Kocok margarin dan gula hingga lembut. Masukkan kuning telur satu persatu sambil terus dikocok.

2. Tambahkan tepung terigu, vanilla essence, dan biji wijen. Aduk rata, bentuk bulat dengan bantuan dua sendok, lalu beri taburan wijen di atasnya. Oleskan dengan kuning telur.

3. Letakkan kue di loyang yang telah di olesi dengan margarin. Panggang dalam oven dengan suhu 190 derajat celcius selama 25 menit dan angkat.

Bahan Chocolate Chips Cookies

Page 9: Kastengels Versi Kejumoo

150 gram mentega 100 gram gula halus 50 gram gula palem 5 butir kuning telur 225 gram tepung terigu protein rendah dan ayak 25 gram cokelat bubuk 1 sendok teh vanilla essence 50 gram chocolate chips

Cara Membuat Chocolate Chips Cookies

1. Kocok mentega, gula pasir, gula palem hingga lembut. Masukkan kuning telur satu persatu sambil terus dikocok.

2. Tambahkan tepung terigu, cokelat bubuk, susu bubuk, dan vanilla essence, aduk hingga rata. Masukkan chocolate chip dan aduk rata.

3. Cetak kue dengan bantuan dua buah sendok kecil dan pipihkan. Panggang dalam oven bersuhu 190 derajat celcius selama 25 menit dan angkat.

Resep Masakan Cah Brokoli Udang

Bahan :

1 kuntum brokoli, potong perkuntum 100 gr udang kupas 3 sdm minyak goreng 3 siung bawang putih, memarkan 1/2 buah bawang bombay, iris tipis 1 buah cabai merah besar, cincang kasar 1 ruas jari jahe, iris tipis

Page 10: Kastengels Versi Kejumoo

75 ml air kaldu 3 sdm saus tiram 2 sdm kecap manis 1 sdm saus tomat merica, gula, garam secukupnya

Cara Membuat:

Panaskan minyak lalu tumis semua bumbu hingga harum dan layu, masukkan udang, aduk rata.Tambahkan air, masak hingga mendidih lalu masukkan brokoli, aduk kembali.Masukkan saus tiram, kecap manis, saus tomat, merica, gula, dan garam, aduk rata hingga semua bahan matang, sajikan.

Tumis Kembang Kol Jagung Manis

Resep Masakan Tumis Kembang Kol Jagung Manis

Bahan :

150 gram udang, kupas kulit, sisakan ekor 250 gram kembang kol, petik perkuntum 1 buah jagung manis, pipil 5 butir bawang merah, iris tipis 3 buah cabai merah, iris serong 2 sdm minyak goreng 100 ml air garam dan gula pasir secukupnya

Bumbu Halus:

3 siung bawang putih 1 ruas jari lengkuas 1 ruas jari kunyit 1 ruas jari jahe

Page 11: Kastengels Versi Kejumoo

Cara Membuat:

Panaskan minyak, tumis bawang merah dan bumbu halus hingga harum, masukkan cabai merah dan udang, aduk sampai udang berubah warna.Masukkan kembang kol, jagung manis, air, garam, dan gula pasir, aduk rata dan masak hingga matang. Angkat dan sajikan.