karsinoma sel basal

9

Click here to load reader

Upload: devi-eliani-chandra

Post on 04-Mar-2016

5 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

karsinoma sel basal paling sering mengenai pada usia lebih 60 tahun, tapi penelitian terbaru mengatakan lebih sering pada usia dewasa muda yaitu di bawah 50 tahun

TRANSCRIPT

Page 1: Karsinoma Sel Basal

7/21/2019 Karsinoma Sel Basal

http://slidepdf.com/reader/full/karsinoma-sel-basal-56d97705a6734 1/9

Karsinoma sel basal

Karsinoma sel basal (KSB) adalah suatu tumor kulit yang bersifat ganas, berasal dari sel-sel

 basal epidermis dan apendiknya. Karsinoma sel basal merupakan kanker paling sering di jumpai,

 berkisar 75-!" dari jumlah pasien kanker kulit nonmelanom. #iperkirakan bah$a lebih dari %

 juta kasus baru terjadi setiap tahun di &merika Serikat. 'pidemiologis menunjukkan bah$akejadian seara keseluruhan meningkat saara signifikan di seluruh dunia " -%!" per tahun.

Karsinoma sel basal lebih sering dijumpai pada orang kulit putih dari pada kulit ber$arna dan

 paparan sinar matahari yang lama dan kuat berperan dalam perkembangannya. *ebih sering pada

 pasien yang berusia lebih dari +! tahun, dan 57" pada laki-laki. ertinggi persentase lesi terjadi

 pada hidung (!,"), diikuti oleh situs lain pada $ajah (%7,7"). /ada usia lanjut lesi yang

 paling sering di daerah kepala dan leher. Karsinoma sel basal dapat juga dijumpai pada anak-

anak dan remaja $alaupun jarang.

KSB jarang pada orang kulit hitam karena toprotetion sikan melekat melanin dan dispersimelanosomal. #iperkirakan %," dari KSB terjadi pada orang kulit hitam, dan sekitar % kali

lebih sering terjadi pada orang kulit putih daripada kulit hitam.

Etiologi

Sampai saat ini masih belum diketahui pasti penyebabnya. #ari beberapa penelitian menyatakan

 bah$a faktor predisposisi yang memegang peranan penting perkembangan karsinoma sel basal.

0aktor predisposisi yang diduga sebagai penyebab yaitu 1 0aktor internal 1 umur, ras, genetik, dan

 jenis kelamin. 0aktor eksternal 1 radiasi ultra2iolet (34 B !- ! nm), radiasi ionisasi, bahan-

 bahan karsinogenik, mis 1 arsen, inorganik, at-at kimia, hidrokarbon polisiklik, trauma mekanis

kulit mis 1 bekas 2aksin, bekas luka bakar, iritasi kronis, dan lain-lain.

/aparan ahaya ultra2iolet, khususnya ultra2iolet B spektrum (!-! nm) yang menginduksi

mutasi pada gen supresor tumor. 6adiasi 34B membuat kerusakan #& dan mempengaruhi

sistem kekebalan tubuh sehingga menghasilkan perubahan genetik yang progresif dan

neoplasma. 8utasi yang diinduksi 34 pada gen supresor tumor p5 telah ditemukan sekitar 5!"

dari kasus KSB.

Patogenesis

Karsinoma sel basal dari epidermis dan adneksa struktur (folikel rambut, kelenjar ekstrin).

erjadinya didahului dengan regenerasi dari kolagen yang sering dijumpai pada orang yang

sedikit pigmentnya dan sering mendapat paparan sinar matahari, sehingga nutrisi pada epidermis

terganggu dan merupakan prediksi terjadinya suatu kelainan kulit. 8elanin berfungsi sebagai

energi yang dapat menyerap energi yang berbeda jenisnya dan menghilang dalam bentuk panas.

9ika energi masih terlalu besar dapat merusak sel dan mematikan sel atau mengalami mutasi

untuk selanjutnya menjadi sel kanker.

Page 2: Karsinoma Sel Basal

7/21/2019 Karsinoma Sel Basal

http://slidepdf.com/reader/full/karsinoma-sel-basal-56d97705a6734 2/9

Beberapa peneliti mengatakan terjadinya karsinoma sel basal merupakan gabungan pengaruh

sinar matahari, tipe kulit, $arna kulit dan faktor predisposisi lainnya. /eningkatan radiasi

ultra2iolet dapat menginduksi terjadinya keganasan kulit pada manusia melalui efek imunologi

dan efek karsinogenik. ransformasi sel menjadi ganas akibat radiasi ultra2iolet diperkirakan

 berhubungan dengan terjadinya perubahan pada #& yaitu terbentuknya photo produt yang

disebut dimer pirimidin yang diduga berperan pada pembentukan tumor. 6eaksi sinar ultra2iolet

menyebabkan efek terhadap proses karsinogenik pada kulit antara lain 1 lnduksi timbulnya

menjadi sel kanker, menghambat immunosur2eillane dengan menginduksi limfosit yang

spesifik untuk tumor tertentu.

:arui 9&, *effell #9, /ettersen 9S. Basal ell arinoma dalam 0itpatriks

dermatology in general mediine. 'disi ke-. 'ditor; <olsmith *&, kat S=, <ilhrest B&,

/aller &S,, *effell #9, >olff. /enerbit 1 he 8<ra$-?ill :ompanies. !%.hal.%@-

%!.

Gambaran Histopatologis

Sifat-sifat histopatologis dari karsinoma sel basal ber2ariasi, namun pada umumnya mempunyai

inti yang besar, o2al atau memanjang dengan sedikis sitoplasma. Sel pada karsinoma sel basal

mirip dengan sel basal pada stratum basal epidermis hanya rasio antara inti dengan sitoplasma

lebih besar atau tidak tampak adanya jembatan antar sel. =nti dari sel karsinoma sel basal lebih

seragam (tidak banyak berbeda dalam ukuran dan intensitas per$arnaan) dan tidak tampak

gambaran anaplastik.

/arenkim tumor pada karsinoma sel basal selalu dikelilingi oleh stroma yang sering tampak

sebagai jaringan dengan banyak fibroblast muda. Aleh karena parenkim tumor berasal dari sel

epitelial, dan stroma berasal dari mesoderm, yang berperan dalam pembentukan adneksa kulit.

Berdasarkan gambaran histopatologis *e2er (%) membagi Karsinoma Sel Basal dalam

golongan 1

i. #ifferensiasi yaitu 1a. 9enis keratotik

#isebut juga tipe pilar karena berdifferensiasi ke arah rambut menunjukkan sel-sel para keratotik dengan gambaran inti yang memanjang dan sitoplasma agak

eosinafilik dan dijumpai horn yst (kista keratin). Sel parakeratoni dapat

membentuk susunan konsentris atau mengelilingi kista keratin.

 b. 9enis differensiasi sebasea

 #ulu disebut bentuk kistik, merupakan bentukbsolidbyang mengalami

Page 3: Karsinoma Sel Basal

7/21/2019 Karsinoma Sel Basal

http://slidepdf.com/reader/full/karsinoma-sel-basal-56d97705a6734 3/9

nekrobiosis. etapi tidak terbukti seara histokimia bah$a bentuk tersebut adalah

di fferensiasi kelenjar sebasea.

. 9enis &denoid

 &danya gambaran struktur mirip kelenjar yang dibatasi jaringan ikat. Kadang-

kadang ditemukan lumen yang dikelilingi sel-sel bersekresi. Sel tersusun

 berhadapan, melingkari pulau-pulau jaringan ikat sehingga tumor berbentuk

seperti renda. #alam lumen dapat ditemukan semaam substansi koloid atau

materi granuler yang amorph. &kan tetapi belum ada bukti akti2itas sel yang

 bersifat sekretoris pada tepi lumen.

ii. idak berdifferensiasia. 9enis solid

8erupakan gambaran histopalogik yang banyak ditemukan. Berupa pulau-pulau

sel dengan bentuk dan ukuran bermaam-maam, terdiri dari sel-sel basaloid,

dengan inti basofilik yang bulat atau lonjong, stioplasma sedikit, sel-sel pada tepi

massa tumor tersusun palisade.

Bentuk solid ini juga dibagi sub kelompok 1

%. Sirkumskrip

ampak parenkim tumor dengan berbagai bentuk dan ukuran pada dermis

lebih dari !" parenkim tumor berhubungan dengan epidermis. Batas tepi tumor terdiri dari sel yang tersusun palisade (seperti pagar),

sedangkan sel didalam tumor tidak beraturan. Kadang-kadang terjadi disintegrasi sel pada pusat tumor sehingga

terbentuk kista.

. lnfiltrati2e

#isebut sebagai karsinoma sel basal yang agresif

erdiri dari sel basaloid yang tersusun memanjang dengan ketebalan hanya

 beberapa lapis dengan atau tanpa susunan palisade pada tepinya.

 umor ini dapat mengadakan in2ansi dalam batas tumor tidak jelas, sel

dan inti sel bentuk dan ukurannya ber2ariasi.

Beberapa pembagian jenis berdasarkan diferensiasi yang lain adalah1

• 9enis adamontionoid, keratotik, kistik, adenoid, pleiform,dan

 pigmented (seldan C ?el$ing %7@).

• 9enis superfisial dan morphealike. 8enurut Sloan (%7@)

mengemukakan bah$a pembagian jenis karsinoma sel basal

menurut diferensiasi kurang mempunyai arti prognostik.

Page 4: Karsinoma Sel Basal

7/21/2019 Karsinoma Sel Basal

http://slidepdf.com/reader/full/karsinoma-sel-basal-56d97705a6734 4/9

Gambaran Klinis

Karsinoma sel basal umumnya mudah didiagnosis seara klinis. 6uam dari karsinoma sel basal

terdiri dari satu atau beberapa nodul keil seperti lilin ($ay), semitranslusen berbentuk bundar 

dengan bagian tengah lesi ekung (entral depresion) dan bisa mengalami ulserasi dan

 pendarahan, sedangkan bagian tepi maninggi seperti mutiara yang merupakan tanda khas yang

 pada pinggiran tumor ini.

/ada kulit sering dijumpai tanda-tanda kerusakan seperti telngektase dan atropi. *esi tumor ini

tidak menimbulkan rasa sakit. &danya ulkus menandakan suatu proses kronis yang berlangsung

 berbulan-bulan sampai bertahun-tahun dan ulkus ini seara perahan-lahan dapat bertambah besar.

<ambaran klinik karsinoma sel basal ber2ariasi. erdapat 5 tipe dan sindroma klinik yaitu 1

%. ipe odula-ulseratif (3lkus 6odens)

  9enis ini dimulai dengan nodus keil - @ mm, translusen, $arna puat seperti lilin

(waxy-nodulo). #engan inspeksi yang teliti, dapat dilihat perubahan pembuluh darah

superfiial melebar (telangiektasi). /ermukaan nodus mula-mula rata tetapi kalau lesi

membesar, terjadi ekungan ditengahnya dan pinggir lesi menyerupai bintil-bintil seperti

mutiara (pearly border). odus mudah berdarah pada trauma ringan dan mengadakan

erosi spontan yang kemudian menjadi ulkus yang terlihat di bagian sentral lesi.

 Kalau telah terjadi ulkus, bentuk ulkus seperti ka$ah, berbatas tegas, dasar irreguler dan

ditutupi oleh krusta. /ada palpasi teraba adanya indurasi disekitar lesi terutama pada lesi

yang menapai ukuran lebih dari % m, biasanya berbatas tegas, tidak sakit atau gatal.

Page 5: Karsinoma Sel Basal

7/21/2019 Karsinoma Sel Basal

http://slidepdf.com/reader/full/karsinoma-sel-basal-56d97705a6734 5/9

#engan trauma ringan atau bila krusta diatasnya diangkat, mudah berdarah.

 . ipe pigmented

 <ambaran klinisnya sama dengan nodula-ulseratif, ad nya pada jenis ini ber$arna oklat

atau berbintik-bintik atau homogen (hitam merata) kadang- kadang menyerupai

8elanoma. Banyak dijumpai pada orang dengan kulit gelap yang tinggal pada daerahtropis.

. ipe morphea-like atau fibrosing

 8erupakan jenis yang agak jarang ditemukan. *esinya berbentuk plakat yang ber$arna

kekuningan dengan tepi yang tidak jelas, kadang-kadang tepinya meninggi. /ada

 permukaannya tampak beberapa folikel rambut yang menekung sehingga memberikan

gambaran seperti sikatriks. Kadang-kadang tertutup krusta yang melekat erat. 9arang

mangalami ulserasi. epi ini enderung in2asif kearah dalam.epi ini menyerupai

 penyakit morphea atau skleroderma.

 b. ipe superfisial

 Berupa berak kemerahan dengan skuama halus dan tepi yang meninggi. *esi dapatmeluas seara lambat, tanpa mengalami ulserasi. 3mumnya multipel, terutama dijumpai

 pada badan, kadang-kadang pada leher dan kepala.

Page 6: Karsinoma Sel Basal

7/21/2019 Karsinoma Sel Basal

http://slidepdf.com/reader/full/karsinoma-sel-basal-56d97705a6734 6/9

. ipe fibroepitelial

Berupa satu atau beberapa nodul yang keras dan sering bertangkai pendek, permukaannya

halus dan sedikit kemerahan. erutama dijumpai dipunggung. ipe ini sangat jarang

ditemukan.

Sindroma klinik yang merupakan bagian penting dari karsinomasel basal yaitu1

%. Sindroma karsinoma sel basal ne2oid.

 #ikenal sebagai sindroma <orlin-<olt 8erupakan suatu sindroma yang diturunkan

seara autosomal dan terdiri dari 1

a. Kelainan kulit ; berupa nodul keil yang multipel yang terdapat pada masa kanak-

kanak atau akhir pubertas, terutama dijumpai pada muka dan badan.

 b. Selama stadium ne2oid, ukuran dan jumlah nodur bertambah. Sering setelah umur 

de$asa, lesinya mengalami ulserasi dan ke dalam stadium neoplastik dimana

terjadi in2asi, destruksi dan multilasi. Kematian dapat terjadi karena in2asi ke

otak terdapat ekungan (pitDs) pada telapak tangan dan kaki.

. Kelainan tulang 1 berupa kista pada rahang, kelainan pada tulang iga dan tulang

 belakang (skoliosis, spina bifida).

d. Kelainan sistem saraf 1 berupa perubahan menonjol dan retardasi mental

e. Kelainan mata 1 berupa katarak, buta ongenital.

. Sindroma linear and generalied foliular basal ell ne2i.

Page 7: Karsinoma Sel Basal

7/21/2019 Karsinoma Sel Basal

http://slidepdf.com/reader/full/karsinoma-sel-basal-56d97705a6734 7/9

8erupakan jenis yang sangat jarang ditemui pada lesi yang linier, berupa nodul disertai

komedo dan kista epidermal, tersusun seperti garis dan unilateral. Biasanya teradapa

sejak lahir. /ada jenis generalied foliular ditemukan adanya kerontokan rambut yang

 bertahap, akibat kerusakan folikel rambut akibat pertumbuhaun tumor.

. SindormaBae1atrophodermadenganmultipelkasinomaselbasal. #isamping itu ada jugatipe-tipe klinis yang jarang dijumpai yaitu 1 fibro epitelioma, giant pore B::, $ild fire

B::, angiomatous B::, lipoma like B::, giant eophyti B::, hiperkreatoti B::

dan intra oral B:

Diagnosis Banding

%. Karsinoma sel skuamosa

. 8elanoytynae2i (e2us/igmentosus). 8elanoma 8alignan

@. rihoepitelioma

5. ?iperplassia sebaeus.+. Keratosis seboroik (Keratosissenelis

Diagnosis

#itegakkan berdasarkan anamnesis, pemeriksaan fisik (gejala klinis), dan pemeriksaan

histopatologis. #ari anamnesis terdapat kelainan kulit terutama dimuka yang sudah berlangsung

lama berupa benjolan keil, tahi lalat, luka yang sukar sembuh, lambat menjadi besar dan mudah

 berdarah. idak ada rasa gatal E sakit. /ada pemeriksaan fisik terlihat papul E ulkus dapat

 ber$arna seperti $arna kulit atau hiperpigmentasi. /ada palpasi teraba indurasi. idak terdapat pembesaran kelenjar getah bening regional. /emeriksaan penunjang berupa pemeriksaan

histopatologi yaitu dengan dilakukan biopsi. /ada setiap kelainan kulit yang tersangka KSB

harus dilakukan biopsi.

Penatalaksanaan

ujuan karsinoma sel basal yaitu kesembuhan dengan hasil kosmetik yang baik karena umumnya

karsinoma sel basal terdapat pada $ajah. erapi dapat bersifat pre2entif dan kuratif. Banyak 

metode pengobatan karsinoma sel basal yaitu 1

 Preventatif:

Aleh karena sinar matahari predisposisi utama untuk terjadi kanker kulit maka perlu diketahui

 perlindungan kulit terhadap sinar matahari, terutama bagi orang-orang yang sering melakukan

aktifitas diluar rumah dengan ara memakai sunsreens (tabir surya) selama terpajan sinar 

Page 8: Karsinoma Sel Basal

7/21/2019 Karsinoma Sel Basal

http://slidepdf.com/reader/full/karsinoma-sel-basal-56d97705a6734 8/9

Page 9: Karsinoma Sel Basal

7/21/2019 Karsinoma Sel Basal

http://slidepdf.com/reader/full/karsinoma-sel-basal-56d97705a6734 9/9

/engamatan lebih lanjut setelah pengobatan perlu dilakukan, untuk menga$asi

kemungkinan terjadinya kekambuhan dan kemungkinan adanya tumor baru yang

mungkin timbul. Kemungkinan kambuh berulang dilaporkan %%"-@".

Rekuren

Karsinoma sel basal mempunyai rekurensi tinggi, terutama bila pengobatan tidak adekuat.

Biasanya rekurensi terjadi @ bulan pertama sampai % bulan setelah pengobatan

Prognosis

/rognosis umumnya baik dengan fi2e year sur2i2al rate menapai ".