kalimat berpelengkap

13
STRUKTUR KALIMAT

Upload: nancy-rothstein

Post on 12-Jul-2015

1.545 views

Category:

Education


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Kalimat berpelengkap

STRUKTUR KALIMAT

Page 2: Kalimat berpelengkap

KALIMAT BERPELENGKAP

Page 3: Kalimat berpelengkap

PENGERTIAN PELENGKAP

• Pelengkap adalah bagian kalimat yang diletakkan setelah obyek (jika ada obyeknya) atau diletakkan setelah predikat (jika tidak adaobyeknya)

• Pelengkap tidak dapat menajdi subyek dalamkalimat pasif.

Page 4: Kalimat berpelengkap

CONTOH KALIMAT BERPELENGKAP

a. Karung berisi beras

S P PelTidak bisa : Beras diisi karung

S P Pel

b. Dia jatuh miskin

S P Pel

Tidak Bisa : Miskin dijatuhi ia (-nya)S P Pel

Page 5: Kalimat berpelengkap

KALIMAT DWITRANSITIF

• Kalimat yang di dalamnya terdapat obyek danpelengkap.

Page 6: Kalimat berpelengkap

CONTOH KALIMAT DWITRANSITIF

• Ayah membeli rumah untuk saya

S P O Pel

• b. Ibu menamai adikku Sarah

S P O Pel

Page 7: Kalimat berpelengkap

JENIS-JENIS KETERANGAN

• Keterangan ada 15 jenis

Page 8: Kalimat berpelengkap

1. keterangan tempat (lokatif)menjelaskan dalam ruang mana suatu perbuatan atauperistiwa berlangsung. biasanya dinyatakan oleh kelompokkata yang didahului kata tugas: di, ke, dari, pada, dll.

2. keterangan waktu (temporal)menjelaskan dalam bidang waktu yang manakah suatuperbuatan itu terjadi ; biasanya dinyatakandengan kata tugas : kemarin, sekarang, besok, lusa, dll.

3. keterangan alat (instrumental)menerangkan dengan alat manakah perbuatan itu dilakukan. biasanya dinyatakan dengan kelompok kata :dengan + kata benda.-Ibrahim menaklukkan Palestina dengan armada kapal lautyang tangguh.

Page 9: Kalimat berpelengkap

• 4. keterangan kesertaan (komitatif)Menjelaskan ikut sertanya seseorang dalam suatutindakan. biasanya dinyatakan dengan kelompokkata:dengan + orang, dan kata tugas: bersama.contoh : Imron bersama ayah menangkap harimauyang mengganggu penduduk Duri.

• 5. keterangan sebab (kausal)Menyatakan sebab atau alasan mengapa suatuperistiwa terjadi. biasanya didahului kata-kata tugas: sebab, karena, oleh karena.

Page 10: Kalimat berpelengkap

6. keterangan akibat (konsekutif)menjelaskan hasil atau akibat yang diperoleh karena suatutindakan. hasil dicapai secara wajar. keterangan ini biasanyadidahului kata-kata tugas: sehingga, sampai, akibatnya.

7. keterangan tujuan ( final)menjelaskan hasil dari suatu perbuatan yang dengan sengajadikehendaki. kata-kata tugas yang dipakai adalah: untuk, guna, supaya, agar

8. keterangan perlawanan ( konsesif)menjelaskan berlakunya suatu perbuatanberlawanan/bertentangan dengan keadaan atau kehendak sipembicara. kata tugas yang mendukung: meskipun, biarpun, walaupun, sekalipun, sungguhpun, biar.- kojek tetap gagal sekalipun ia telah mengerahkan segalakemampuannya

Page 11: Kalimat berpelengkap

9. Keterangan PembatasanMenjelaskan dalam batas-batas mana saja suatuperbuatan boleh dilakukan• kata tugas: kecuali, selain

10. Keterangan SituasiMenjelaskan dalam suasana apa suatu perbuatandilaksanakan.Contoh : dengan tersenyum ia menanti kedatanganmalaikat maut

Page 12: Kalimat berpelengkap

11. Keterangan KualitatifMenjelaskan dengan cara mana atau bagaimana suatuperbuatan dilaksanakanContoh : Syifa berjalan dengan cepat

12. Keterangan KuantitatifMenjelaskan berapa kali suatu proses berlangsungContoh : - kerjakanlah semampumu

- yudi membaca seribu lembar sehari

13. Keterangan PerbandinganMenjelaskan bagaiman suatu perbuata atau haldibandingkan dengan perbuatan/hal lainnya.• kata tugas: sama, sebagaiContoh : Ia gagah seperti ayahnya

Page 13: Kalimat berpelengkap

14. keterangan modalitas

menjelaskan bahwa suatu proses berlaku secarasubjektif

- Mungkin dia yang menghasut pengacau itu

- Engkau mendapat hadiah jika rajin.

15. keterangan aspek

menjelaskan terjadinya suatu peristiwa melaluiproses objektif.

- Mereka pun berangkatlah