instrumen pengamatan keaktifan dan ketrampilan proses

Upload: rizal-nur-ikhwani

Post on 14-Oct-2015

17 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

LEMBAR PENGAMATAN KEAKTIFAN SISWA

Lampiran 2LEMBAR PENGAMATAN KEAKTIFAN SISWA

Mata Pelajaran : MatematikaPokokBahasan: Logika MatematikaKelas/Semester : X-3 / 2

No.

NamaKodeNoA. ReaksiTugasB. AwalPembelajaranC. Proses PembelajaranD. Penutup

123412341234567812341ADHITYA YANIARSO PA1

2ADITYA AMELIANAB

3AL KURIYAHD2

4ANI YULIANINGSIHE6

5ANITALIA P SARIB1

6ASEP ADE PUTRA IRA5

7CANDRA GIANTO RE2

8DEDE NURAMALIYAHA4

9DWI MARGI PB5

10DWI UTARININGSIHC1

11ENRICO OKTOABRIAN PD1

12FANI ARIFIYATUNB4

13HALIFAH PRAFITRIE1

14IMAM FAUZIA3

15INAYAHA2

16INDAH PURNAMA PB3

17INGGA NIZARSANDRIAC

18JOKOC7

19KHAERUDINA7

20KHOTIBUROKHMAND7

21LIA ARMILASARIC6

22LIZZA ALVIONITAD

23MOH.ARGIL RC5

24MOH.SOLEHD5

25MUKTAR WAHYUDIE5

26NURUL DHAENTHY FA6

27OKI MEYLANDAC4

28PRASETYO AJI SC3

29PUPUN NUR AD3

30RICHARD SIMBOLONB6

31RIKA PUTRI ARUMBAA

32ROSYALINAB2

33SOFYAN JOKO PB7

34SYARIFATUL IZZAE

35TANTI PARYANAHD4

36WINARTOE3

37WINDA WAHYU ND6

38YESINTA MONA AC2

39YUNI ADAME4

Brebes, Guru Mata PelajaranGuru Pengamat I Pengamat 2

MUH.TOHA, SP.dDrs. MASRUKHISITI ROKHMAH,S.PdLampiran 3

INDIKATOR INSTRUMEN KEAKTIFAN

Reaksi Tugas

Tugas belajar mandiri melalui CD

Skor 1: Tidak sempat membuka dan mempelajari CDSkor 2: Mempelajari sebagian terbukti dengan sedikitnya ringkasanSkor 3: Mempelajari sebagian besar terbukti dengan ringkasan yang belum lengkapSkor 4: Mempelajari secara utuh terbukti adanya ringkasan materi terstrukturSkor 5: Mempelajari secara utuh terbukti dengan ringkasan yang lengkap dan sistematis

2.Tugas membuat daftar pertanyaan (yang belum dia fahami)Skor 1 tidak membuat daftar pertanyaanSkor 2 membuat sekedarnya hanya memenuhi tugasSkor 3 daftar pertanyaan memenuhi syarat Skor 4 daftar pertanyaan cukup berbobot/berkualitasSkor 5 daftar pertanyaan menyeluruh sistematis dan berkualitas3. Membuat rangkuman materi setelah belajar melalui CDSkor 1 (jelek sekali), 2 (Jelek), 3 (cukup), 4(baik), 5 (baik sekali)4. Menyelesaikan soal PR Skor 1 tidak dikerjakanSkor 2 dikerjakan sekedar memenuhi tugasSkor 3 dikerjakan dengan baik hanya beberapa nomorSkor 4 dikerjakan dengan baik semua nomorSkor 5 dikerjakan dengan baik semua nomor dan sistematis

B. Awal pembelajaran

1.Emosional siswa dalam mengoperasikan CDskor 1 belum mengoperasikan CD karena sukarskor 2 sudah dilihat tapi bersikap biasa asal jalankan tugasskor 3 dilihat seluruhnya dengan ekspresi terkesan melihat tampilanskor 4 dilihat dengan perasaan senang terbukti dengan hadirnya komentar/ pertanyaanskor 5 dilihat, terpancar rasa ingin tahu, dan banyak komentar

Siswa mengikuti jalannya pembelajaran

Skor 1 sama sekali tidak serius mengikuti pembelajaranSkor 2 Sedikit mengikuti pembelajaranSkor 3 Mengikuti jalannya pembelajaran tapi banyak tidak fokusSkor 4 Mengikuti jalannya pembelajaran tapi kadang tidak fokusSkor 5 Mengikuti jalannya pembelajaran dengan focus sampai akhir3.Siswa dapat membuat daftar pertanyaanskor 1: 0 pertanyaan, 2: 1 pertanyaan, 3: 2-3 pertanyaan, 4: 4-5 pertanyaan, 5: > 5 pertanyaan4. Siswa mengungkapkan pendapatSkor 1 sama sekali tidak pernah mengemukakan pendapatSkor 2 Mengemukakan pendapat dengan bahasa sepotong-potongSkor 3 Mengemukakan pendapat yang sudah baik tapi belum terkoordinirSkor 4 Mengemukakan pendapat pada poinnya langsungSkor 5 Mengemukakan pendapat langsung, tegas, dan sistematis

C. Proses pembelajaran

1. Mampu mengungkapkan pendapat dengan menunjuk jariSkor 1 (0x), 2 (1x), 3 (3x), 4 (4x), 5 (5x)2. Mampu menjawab pertanyaan yang diberikanSkor 1 (0x), 2 (1x), 3 (3x), 4 (4x), 5 (5x)

3. Mampu memunculkan ide alternatif jawabanSkor 1 (0x), 2 (1x), 3 (3x), 4 (4x), 5 (5x)

4. Mampu menunjukkan jawaban yang dibuat secara tertulisSkor 1 (0x), 2 (1x), 3 (3x), 4 (4x), 5 (5x)

5. Mampu mengajukan pertanyaanSkor 1 (0x), 2 (1x), 3 (3x), 4 (4x), 5 (5x)

6. Mampu menjawab pertanyaanSkor 1 (0x), 2 (1x), 3 (3x), 4 (4x), 5 (5x)

7. Adanya kerjasama antar sesama anggota kelompokSkor 1 (hanya mendengarkan saja), 2 (mengiyakan jawaban teman), 3 (mendominasi diskusi), 4 (mampu mengkoordinir teman), 5 (mampu mengatur dan mengarah teman)

8. Memberi kesempatan teman kelompok untuk aktifSkor 1 (tidak memberi kesempatan), 2 (memberi waktu pada teman), 3 (mempersilakan teman susuai urutan dalam diskusi), 4 (mendorong teman agar mau mengemukakan pendapat), 5 (membantu teman agar mau mengemukakan pendapat

D. Penutup

Bersikap mau mengkomunikasikan jawaban

skor 1 (tidak dapat mengkomunikasikan), 2 (kurang dapat mengkomunikasikan dengan jelas), 3 (dapat mengkomunikasi dengan sedikit kurang jelas), 4 (dapat mengkomunikasi dengan jelas tapi kurang sistematis), 5 (mengkomunikasi dengan sangat jelas dan sistematis).

Bersikap berani memunculkan alternatif jawaban

skor 1 ( tidak dapat memunculkan alternatif jawaban), 2 (kurang dapat memunculkan alternatif jawaban), 3 (memunculkan alternatif jawaban secara sederhana), 4 (memunculkan alternatif jawaban dengan tepat jelas), 5 (memunculkan alternatif jawaban dengan tepat dan jelas).

Bersikap terkonsentrasi pada pembahasan masalah

skor 1 (tidak dapat terkonsentrasi), 2 (terkonsentrasi tetapi pasif), 3 (terkonsentrasi dan cukup aktif), 4 (terkonsentrasi dan aktif), 5 (terkonsentrasi dan sangat aktif)4. Bersikap mau membuat hasil diskusiskor 1 (tidak menyusun hasil), 2 (menyusun hasil asal saja), 3 (menyusun hasil berkualitas cukup), 4 ( menyusun hasil kualitas baik), 5 (menyusun hasil baik dan disharingkan dengan teman)

Lampiran 4LEMBAR PENGAMATAN KETERAMPILAN PROSES SISWA

Mata Pelajaran : MatematikaPokokBahasan: Logika MatematikaKelas/Semester : X-3 / 2

No.

NamaKodeNoA. operasi CDB. Multi Level learningC. Proses Pembelajaran

123123451234567891011121ADHITYA YANIARSO PA1

2ADITYA AMELIANAB

3AL KURIYAHD2

4ANI YULIANINGSIHE6

5ANITALIA PURNAMA SB1

6ASEP ADE PUTRA IRA5

7CANDRA GIANTO RE2

8DEDE NURAMALIYAHA4

9DWI MARGI PB5

10DWI UTARININGSIHC1

11ENRICO OKTOABRIAN D1

12FANI ARIFIYATUNB4

13HALIFAH PRAFITRIE1

14IMAM FAUZIA3

15INAYAHA2

16INDAH PURNAMA PB3

17INGGA NIZARSANDRIAC

18JOKOC7

19KHAERUDINA7

20KHOTIBUROKHMAND7

21LIA ARMILASARIC6

22LIZZA ALVIONITAD

23MOH.ARGIL RC5

24MOH.SOLEHD5

25MUKTAR WAHYUDIE5

26NURUL DHAENTHY FA6

27OKI MEYLANDAC4

28PRASETYO AJI SC3

29PUPUN NUR AD3

30RICHARD SIMBOLONB6

31RIKA PUTRI ARUMBAA

32ROSYALINAB2

33SOFYAN JOKO PB7

34SYARIFATUL IZZAE

35TANTI PARYANAHD4

36WINARTOE3

37WINDA WAHYU ND6

38YESINTA MONA AGUSTC2

39YUNI ADAME4

Brebes, Guru Mata PelajaranGuru Pengamat I Pengamat 2

MUH.TOHA, SP.dDrs. MASRUKHISITI ROKHMAH,S.PdLampiran 5INDIKATOR INSTRUMEN KETERAMPILAN PROSES

Ketrampilan dalam mengoperasikan CD

Terampil menggunakan computer berupa software

Skor 1 : tidak dapat menggunakan computerSkor 2 : pernah menggunakan computer sekarang perlu belajar lagiSkor 3 : sudah dapat mengoperasikan computer bila petunjuk jelas atau dibantuSkor 4 : dapat mengoperasikan paket dengan sendirinyaSkor 5 : sudah biasa menggunakan computer apalagi CD pembelajaran tanpa rintangan

Terampil mengoperasikan CD interaktif untuk belajar mandiri

Skor 1 : Belum atau tidak mengoperasikannyaSkor 2 : mengoperasikan sebagian banyak alasanSkor 3 : mengoperasikan asal menjalankan tugasSkor 4 : mengoperasikan dengan baik terbukti dengan adanya rangkuman sajaSkor 5 : menyelesaikan dengan baik terbukti ada rangkuman dan daftar pertanyaan

Keterampilan melaksanakan cara kerja sesuai petunjuk CD

Skor 1 : Tidak dapat melaksanakan cara kerja CDSkor 2 : dapat melaksanakan tetapi banyak kesalahanSkor 3 : dapat melaksanakan banyak dibantu oleh temanSkor 4 : dapat melaksanakan cara kerja dengan baikSkor 5 : dapat melaksanakan cara kerja dengan baik ad aide lebih cepat lebih baik

Keterampilan dalam Multi Level Learning

Terampil menyampaikan / menerima materi dalam kelompok MLL

Skor 1 : Tidak dapat menyampaikan/ menerima materi Skor 2 : Asal menyampaikan/menerima materiSkor 3 : Menyampaikan/menerima materi tidak lengkapSkor 4 : menyampaikan/menerima materi lengkapSkor 5 : menyampaikan/menerima materi lengkap dengan inovasi

Terampil menyusun/mengajukan masalah

Skor 1 : Tidak ada ide dan terkesan acuhSkor 2 : cukup mengikuti atau mengiyakan sajaSkor 3 : mengikuti dan sedikit muncul masalahSkor 4 : ada inisiatif siap bila diberi kesempatan, masalah usulannya cukup baikSkor 5 : ada inisiatif dan mampu mengkoordinir dan menghidupkan diskusi

Terampil menjawab atau melontarkan pertanyaan

Skor 1 : tidak ada ide dalam diskusiSkor 2 : menjawab bila ditanya, bertanya bila dimintaSkor 3 : kadang Tanya kadang menjawab pertanyaan temanSkor 4 : mampu melahirkan pertanyaan, dan siap menjawab pertanyaan dengan benarSkor 5 : siap Tanya jawab dan menghidupkan jalannya tanya jawab

Terampil menyajikan hasil resume MLL

Skor 1 : Tidak berani atau pasif dalam MLLSkor 2 : takut enggan menyajikan, dan menyilahkan temannyaSkor 3 : siap menyajikan karena diminta, sajiaannya biasaSkor 4 : menyajikan dengan baik, yang belum ada kesempatan nampak siapSkor 5 : seperti skor 4 tapi ada kemampuan menghidupkan MLL

Keterampilan menyajikan media dalam MLL

Skor 1 : tidak ada media lain selain CDSkor 2 : ada media lain selain CD missal kertas, alat sederhanaSkor 3 : ada media lain selain CD sedikit membantu teman menangkap konsepSkor 4 : ada media lain baik untuk digunakanSkor 5 : ada media lain baik dan mendukung jalannya MLL

III. Partisipasi dalam Proses pembelajaran

1. Mengikuti jalannya pembelajaran Skor 1= tidak ada semangat Skor 2= ada semangat tetapi bersikap acuh Skor 3= ada semangat tetapi bila ada dorongan Skor 4= ada semangat nampak normalSkor 5=ada semangat nampak senang belajar dengan cara yang diberikan

2. Membuat catatan penting materi pembelajaranSkor 1= tidak ada usaha mencatat dan tidak mendengarkan Skor 2= tidak ada usaha mencatat tetapi mendengarkanSkor 3= mencatat tetapi tidak lengkap Skor 4= mencatat lengkap Skor 5= mencatat lengkap dengan ada tambahan keterangan penting

3. Menyelesaikan tugasSkor 1: tidak menyelesaikan tugas Skor 2= menyelesaikan tugas hanya sebagian sajaSkor 3= menyelesaikan tugas tetapi tidak tepat waktuSkor 4= menyelesaikan tugas dengan tepat waktuSkor 5=menyelesaikan tugas dengan tepat waktu dan nampak berhasil baik

4. Kesiapan menghadapi masalah dalam belajar Skor 1= tidak ada kemauan menyelesaikan masalahSkor 2= ada kemauan tetapi cepat menyerahSkor 3= ada kemauan menyelesaikan masalah bila di dorong-dorongSkor 4= ada kemauan nampak normalSkor 5= ada kemauan siap menghadapi tantangan

5. Berani menyajikan hasil diskusiSkor 1= tidak berani atau pasif dalam diskusiSkor 2= takut menyajikan walaupun sebenarnya dia juga mampuSkor 3= siap menyajikan karena diminta, sajiannya biasa sajaSkor 4= mampu melahirkan pertanyaan, dan siap menjawab pertanyaan dengan benarSkor 5= seperti skor nomor 4 ada kemampuan menghidupkan jalannya diskusi

6. Membuat daftar pertanyaanSkor 1= tidak membuat daftar pertanyaanSkor 2= membuat asal memenuhi tugasSkor 3= daftar pertanyaan memenuhi syarat Skor 4= daftar pertanyaan cukup berkualitasSkor 5= daftar pertanyaan berkualitas dan menyeluruh

7. Kualitas pertanyaanSkor 1= jelek sekali/asal-asalanSkor 2= pertanyaan sama persis apa yang ada dalam contohSkor 3= mengembangkan materi 1/2 bagianSkor 4= mengembangkan materi 2/3 bagianSkor 5= mengembangkan materi semua

Cara menjawab dan melontarkan pertanyaan

Skor 1= tidak ada ide dalam diskusiSkor 2= menjawab bila ditanya, bertanya bila dimintaSkor 3= kadang bertanya kadang menjawab pertanyaan temanSkor4=mampu melahirkan pertanyaan, dansiap menjawab pertanyaan dengan benarSkor 5= siap tanya jawab dan mampu menghidupkan jalannya tanya jawab

Mampu menyusun dan mengajukan masalah

Skor 1: tidak dapat menyusun dan mengajukan masalah Skor 2: dapat menyusun dan mengajukan masalah asal saja Skor 3: dapat menyusun dan mengajukan masalah dengan cukup Skor 4: dapat menyusun dan mengajukan masalah dengan baik Skor 5: dapat menyusun dan mengajukan masalah dengan baik danterstuktur

Mampu memunculkan ide alternatif jawaban

Skor 1: tidak dapat memunculkan alternatif jawaban Skor 2: dapat memunculkan alternatif jawaban kurang tepat Skor 3: dapat memunculkan alternatif jawaban secara sederhana Skor 4: dapat memunculkan alternatif jawaban dengan tepat Skor5: dapat memunculkan alternatif jawaban dengan tepat dan jelas

Mampu dan konsentrasi pada pembahasan masalah

Skor 1: tidak dapat terkonsentrasi Skor 2: terkonsentrasi tetapi pasif Skor 3: terkonsentrasi dan cukup aktif Skor 4: terkonsentrasi aktif Skor 5: terkonsentrasi sangat aktif

Mampu dan mau menunjukan hasil jawaban secara tertulis

Skor 1: tidak mampu menunjukan hasil jawaban Skor 2: mampu menunjukan hasil jawaban asal saja ( salah)Skor3: mampu menunjukan hasil jawaban cukup (benar tetapi belum selesai) Skor 4: mampu menunjukan hasil jawaban benar Skor 5: mampu menunjukan hasil jawaban benar dan selesai tepat waktu