indonesia open aquatic championships 2019 swimming · stadion renang gelora bung karno senayan,...

13
INDONESIA OPEN AQUATIC CHAMPIONSHIPS 2019 – SWIMMING Babak Kualifikasi PON XX/2020 Papua Aquatic Stadium Gelora Bung Karno Senayan 13-17 Desember 2019

Upload: others

Post on 03-Sep-2020

1 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: INDONESIA OPEN AQUATIC CHAMPIONSHIPS 2019 SWIMMING · Stadion Renang Gelora Bung Karno Senayan, 13–17 Desember 2019 P E N D A H U L U A N Event Indonesia Open Aquatic Championships

INDONESIA OPEN AQUATIC CHAMPIONSHIPS 2019 – SWIMMING

Babak Kualifikasi PON XX/2020 Papua

Aquatic Stadium Gelora Bung Karno Senayan

13-17 Desember 2019

Page 2: INDONESIA OPEN AQUATIC CHAMPIONSHIPS 2019 SWIMMING · Stadion Renang Gelora Bung Karno Senayan, 13–17 Desember 2019 P E N D A H U L U A N Event Indonesia Open Aquatic Championships

INDONESIA SWIMMING FEDERATION - WISMA BAKRIE 1 LANTAI 2 JALAN RASUNA SAID

KAVLING B1 JAKARTA SELATAN

Ketentuan Perlombaan

INDONESIA OPEN AQUATIC CHAMPIONSHIPS 2019 - swimming Stadion Renang Gelora Bung Karno Senayan, 13–17 Desember 2019

P E N D A H U L U A N

Event Indonesia Open Aquatic Championships (IOAC) 2019 akan diselenggarakan di Stadion Renang Gelora Bung Karno “baru” dari hari Jumat 13 Desember 2019 sampai dengan hari Selasa 17 Desember 2019. Event ini SEKALIGUS merupakan “pengembangan” dari event KRAPSI (Kejuaraan Renang Antar Perkumpulan Seluruh Indonesia) yang mana merupakan event kalender tahunan yang wajib dilaksanakan oleh PB PRSI sebagai titik kulminasi pembinaan olahraga renang prestasi yang mana KLUB adalah sebagai “ujung tombak” pembinaan. SESI PAGI akan dilaksanakan sekaligus sebagai event age group dari KRAPSI 2019 serta merupakan babak penyisihan (8 besar untuk FINAL A dan 9-16 besar untuk FINAL B) guna acara INDONESIA OPEN SWIMMING CHAMPIONSHIPS 2019 yang akan dilaksanakan pada SESI SORE. Hasil dari SESI PAGI per-age group (untuk perenang domestik SAJA) akan di-rangkum sebagai hasil KRAPSI 2019, sedangkan untuk SESI SORE (termasuk para perenang tamu mancanegara) akan dilombakan lagi dalam format final A dan final B sebagai event INDONESIA OPEN SWIMMING CHAMPIONSHIPS 2019.

U M U M 01. PENANGGUNG JAWAB

Pengurus Besar Persatuan Renang Seluruh Indonesia (PB PRSI) 02. PELAKSANA

Panitia Penyelenggara INDONESIA OPEN AQUATIC CHAMPIONSHIPS 2019 adalah “local event organizer” yang akan bekerja di bawah naungan PB PRSI.

Alamat : Wisma Bakrie 1 lantai 2 jalan Rasuna Said kavling B1 Jakarta Selatan Telp : 021 57930572 contact person : Nanik Purwaningsih Email : [email protected]

03. WAKTU

H a r i : Jumat s.d. Selasa Tanggal : 13-17 Desember 2019 P a g i : 08.00 s/d selesai Siang/Sore : 16.00 s/d selesai

04. TEMPAT PERLOMBAAN

Stadion Renang Gelora Bung Karno Senayan “baru” Sesi pagi hari : 10 lintasan dengan automatic timing system (10 touchpads+digital backup+manual backup) Sesi malam hari : 8 lintasan dengan automatic timing system (8 touchpads+digital backup+manual backup)

05. TEMPAT PEMONDOKAN DAN MAKAN PESERTA

Board and Lodging merupakan tanggung jawab masing-masing peserta. Daftar alternatif akomodasi (hotel dll) akan kami berikan informasi kepada yang membutuhkan, silakan menghubungi pihak panpel

Page 3: INDONESIA OPEN AQUATIC CHAMPIONSHIPS 2019 SWIMMING · Stadion Renang Gelora Bung Karno Senayan, 13–17 Desember 2019 P E N D A H U L U A N Event Indonesia Open Aquatic Championships

No. EVENT GENDER AG No. EVENT GENDER AG

DAY 1 13-Dec-19 DAY 4 16-Dec-19

101 400M FREESTYLE FINAL B - FINAL A MEN 401 1500M FREESTYLE FASTEST HEAT MEN

102 400M FREESTYLE FINAL B - FINAL A WOMEN 402 800M FREESTYLE FASTEST HEAT WOMEN

103 100M BACKSTROKE FINAL B - FINAL A MEN 403 100M BUTTERFLY FINAL B - FINAL A MEN

104 100M BACKSTROKE FINAL B - FINAL A WOMEN 404 100M BUTTERFLY FINAL B - FINAL A WOMEN

105 200M BREASTROKE FINAL B - FINAL A MEN 405 200M BACKSTROKE FINAL B - FINAL A MEN

106 200M BREASTROKE FINAL B - FINAL A WOMEN 406 200M BACKSTROKE FINAL B - FINAL A WOMEN

107 50M FREESTYLE FINAL B - FINAL A MEN

108 50M FREESTYLE FINAL B - FINAL A WOMEN

DAY 2 14-Dec-19 DAY 5 17-Dec-19

201 1500M FREESTYLE FASTEST HEAT WOMEN 501 400M INDIVIDUAL MEDLEY FINAL B - FINAL A MEN

202 800M FREESTYLE FASTEST HEAT MEN 502 400M INDIVIDUAL MEDLEY FINAL B - FINAL A WOMEN

203 50M BACKSTROKE FINAL B - FINAL A WOMEN 503 50M BUTTERFLY FINAL B - FINAL A MEN

204 50M BACKSTROKE FINAL B - FINAL A MEN 504 50M BUTTERFLY FINAL B - FINAL A WOMEN

205 100M FREESTYLE FINAL B - FINAL A WOMEN 505 100M BREASTROKE FINAL B - FINAL A MEN

206 100M FREESTYLE FINAL B - FINAL A MEN 506 100M BREASTROKE FINAL B - FINAL A WOMEN

207 200M INDIVIDUAL MEDLEY FINAL B - FINAL A WOMEN

208 200M INDIVIDUAL MEDLEY FINAL B - FINAL A MEN

DAY 3 15-Dec-19

301 200M FREESTYLE FINAL B - FINAL A WOMEN

302 200M FREESTYLE FINAL B - FINAL A MEN

303 50M BREASTSTROKE FINAL B - FINAL A WOMEN

304 50M BREASTSTROKE FINAL B - FINAL A MEN

305 200M BUTTERFLY FINAL B - FINAL A WOMEN

306 200M BUTTERFLY FINAL B - FINAL A MEN

ORDER OF EVENTS

INDONESIA OPEN AQUATICS CHAMPIONSHIPS 2019 / GRAND FINAL - EVENING SESSION

Page 4: INDONESIA OPEN AQUATIC CHAMPIONSHIPS 2019 SWIMMING · Stadion Renang Gelora Bung Karno Senayan, 13–17 Desember 2019 P E N D A H U L U A N Event Indonesia Open Aquatic Championships

INDONESIA SWIMMING FEDERATION - WISMA BAKRIE 1 LANTAI 2 JALAN RASUNA SAID

KAVLING B1 JAKARTA SELATAN

06. TRANSPORTASI

Pengangkutan dari tempat asal dan/atau tempat peserta menginap ke tempat pelaksanaan perlombaan, diusahakan dan ditanggung sepenuhnya oleh peserta/perkumpulan yang bersangkutan.

P E R L O M B A A N 01. PERSYARATAN PESERTA (DALAM NEGERI)

Anggota Perkumpulan Renang yang telah menjadi anggota PRSI. Perkumpulan yang bersangkutan bertanggung jawab penuh atas keabsahan tanggal lahir dari setiap perenang yang didaftarkan..

02. PENGELOMPOKAN UMUR Untuk PUTERA dan PUTRI, dihitung per 1 Januari 2019

Senior 19 tahun dan di atasnya, lahir 31/12/2000 DAN sebelumnya

Group I 16-18 tahun lahir 01-01- 2001 s/d 31-12-2003

Group II 14-15 tahun lahir 01-01-2004 s/d 31-12-2005

Group III 12-13 tahun lahir 01-01-2006 s/d 31-12-2007

Group IV 11 tahun ke bawah, lahir 01-01-2008 dan sesudahnya

Group IV merupakan nomor EKSIBISI yang tidak dipertandingkan secara resmi di level nasional, sehingga tidak

diberikan hadiah medali/piagam ataupun piala perenang terbaik namun hasil yang dicapai sebagai catatan waktu

tetap akan dicatat sebagai up-dater database nasional.

03. NOMOR-NOMOR PERLOMBAAN

Page 5: INDONESIA OPEN AQUATIC CHAMPIONSHIPS 2019 SWIMMING · Stadion Renang Gelora Bung Karno Senayan, 13–17 Desember 2019 P E N D A H U L U A N Event Indonesia Open Aquatic Championships

INDONESIA SWIMMING FEDERATION - WISMA BAKRIE 1 LANTAI 2 JALAN RASUNA SAID

KAVLING B1 JAKARTA SELATAN

** Nomor Relay tidak dipertandingkan di kelas OPEN.

04. QUALIFYING ENTRY TIME (QET) / SYARAT PRESTASI PESERTA

TERLAMPIR

05. SUSUNAN ACARA PERLOMBAAN (ORDER OF EVENTS)

TERLAMPIR

06. PELAKSANAAN ACARA PERLOMBAAN

Peraturan Perlombaan Renang menggunakan aturan PRSI/FINA terbaru (2017-2021).

Daftar swimsuit yang mendapatkan approval dari FINA dapat dilihat pada http://fina.org/content/fina-approved-swimwear

Jika peserta yang terdaftar kurang dari 3 (per-KU), maka perlombaan nomor KU tsb akan BATAL dilaksanakan.

Dikarenakan keterbatasan waktu penyelenggaraan yang ada, untuk nomor-nomor “Long Distance” /1500m dan 800m yang diperlombakan, jika terjadi para perenang waktunya sudah melewati limit kualifikasi, maka pihak panpel akan memberhentikan perenang peserta tsb dan mempersilakannya untuk meninggalkan arena perlombaan dengan status NOT QUALIFIED.

Heat tercepat untuk nomor-nomor 1500m/800m akan dilaksanakan pada sesi malam hari.

Pada sesi pagi akan dilaksanakan nomor-nomor perlombaan Kelompok Umur dengan format TIME FINAL.

Khusus para perenang “mancanegara” mengikuti sesi pagi hanya sebagai BABAK PENYISIHAN untuk menuju sesi final (A dan B) pada sesi sore INDONESIA OPEN SWIMMING CHAMPIONSHIPS 2019.

Peserta mancanegara tsb TIDAK BERHAK atas medali/piagam penghargaan/poin KRAPSI 2019. Yang mana jumlah akumulasi “poin” masing-masing KLUB akan menjadi dasar penilaian kejuaraan umum KLUB TERBAIK KRAPSI 2019.

Perlombaan Renang KU Senior, KU I, KU II, KU III dan KU IV akan DILAKSANAKAN SECARA GABUNGAN, tetapi hasil perlombaan akan TERPISAH SESUAI dengan Kelompok Umur masing-masing perenang peserta.

Page 6: INDONESIA OPEN AQUATIC CHAMPIONSHIPS 2019 SWIMMING · Stadion Renang Gelora Bung Karno Senayan, 13–17 Desember 2019 P E N D A H U L U A N Event Indonesia Open Aquatic Championships

INDONESIA SWIMMING FEDERATION - WISMA BAKRIE 1 LANTAI 2 JALAN RASUNA SAID

KAVLING B1 JAKARTA SELATAN

Bagi perenang yang melewati QET akan dikenakan denda sebesar IDR 200.000/event

Setiap KLUB diwajibkan untuk menyerahkan deposit untuk denda sebesar : - KLUB dengan jumlah atlet 1 – 20 orang jumlah deposit : Rp 2.000.000,- - KLUB dengan jumlah atlet 21 – 40 orang jumlah deposit : Rp 3.000.000,- - KLUB dengan jumlah atlet 41 – 60 orang jumlah deposit : Rp 4.000.000,- - KLUB dengan jumlah atlet 60 orang/lebih jumlah deposit : Rp 5.000.000,-

Akan dipotong apabila atlet yang tidak memenuhi persyaratan limit dan dikembalikan bila masih ada sisa.

16 (enam belas) perenang tercepat per-event dari seluruh kelompok umur (baik perenang domestik maupun mancanegara) akan dipilih dari hasil sesi pagi untuk tampil di acara Grand Final OPEN sesi malam dalam format final A dan final B.

Final B akan dilaksanakan pada event yang secara keseluruhan (all Age Groups) peserta lebih dari 32 orang.

Batasan bagi peserta luar negeri adalah maksimal 3 terbaik dalam final A dan 3 terbaik berikutnya dalam final B (tanpa memperhatikan asal klub/negara masing-masing atlet).

07. PERATURAN PENDAFTARAN PESERTA

Pendaftaran ditutup pada tanggal : 1 Desember 2019 Pembayaran pendaftaran terakhir pada tanggal 7 Desember 2019.

Perkumpulan peserta dari “dalam negeri” dapat melakukan pendaftaran ON-LINE dengan menggunakan aplikasi POST MANAGER (postmanager.id) *** GUIDANCE (PETUNJUK) CARA MELAKUKAN PENDAFTARAN ONLINE

Pendaftaran ONLINE via WEB dengan fasilitas SPECTRA POST MOBILE.

Pendaftaran dapat dilakukan melalui https://www.postmanager.id/onlineregistration/mobile/mainform.html

Masuk Ke MENU >>>> ONLINE REGISTRATION >>>> LOGIN as CLUB

KETERANGAN DETAIL lebih lanjut tersedia dan dapat dipelajari pada TUTORIAL yang sudah disediakan di-postmanager.id

Untuk pendaftaran SPECTRA POST MOBILE bisa menggunakan laptop maupun

Handphone dengan merek apapun.

Untuk Password POST MOBILE sama dengan Password Post Manager.

Pengaturan SEEDED nomor-nomor perlombaan diatur secara automatic menggunakan dasar (basic) NASIONAL DATABASE dengan usia prestasi maksimum 1 (satu) tahun.

Perenang yang tidak memiliki catatan waktu di dalam database nasional tsb, waktu pendaftaran yang dipakai adalah waktu pendaftaran maksimal : 99.99.99 (non-seeded).

Page 7: INDONESIA OPEN AQUATIC CHAMPIONSHIPS 2019 SWIMMING · Stadion Renang Gelora Bung Karno Senayan, 13–17 Desember 2019 P E N D A H U L U A N Event Indonesia Open Aquatic Championships

INDONESIA SWIMMING FEDERATION - WISMA BAKRIE 1 LANTAI 2 JALAN RASUNA SAID

KAVLING B1 JAKARTA SELATAN

08. BEAYA PENDAFTARAN

Setiap peserta (baik peserta dalam atau luar negeri) dikenakan beaya pendaftaran sebesar Rp. 50.000,- per nomer

perlombaan perorangan dan Rp. 100.000,- per nomer perlombaan estafet.

Beaya PENDAFTARAN (serta deposit denda) DIBAYARKAN melalui jasa transfer perbankan ke :

Persatuan Renang Seluruh Indonesia Bank CIMB NIAGA Account No. 800.150.932600 Swift Code : BNIAIDJA Dilengkapi dengan BERITA ACARA :

Nama klub – jumlah nomor individu – jumlah nomor estafet – depositdenda

09. DNS / WITHDRAWALS >> pengunduran diri

Pengunduran diri dari nomor yang sudah terdaftar setelah Manager Meeting akan dikenakan sanksi IDR 200.000/event dan kepada atlet/team tsb dikenakan status DNS (Did Not Start).

Untuk proses pengunduran diri pada nomor Grand Final maka team manager harus menginformasikan max 30 menit setelah dipublikasikannya hasil HEAT.

Pengunduran diri disebabkan sakit atau kecelakaan (personal accidental), maka yang bersangkutan TIDAK dikenakan sanksi DENDA. Pengecualian ini harus dibuktikan dengan surat keterangan dari dokter yang berwenang dan selanjutnya ybs tidak diperkenankan lagi turut serta pada nomor/nomor-nomor perlombaan berikutnya pada hari yang sama.

Peserta yang terlambat melapor kepada petugas pengatur lintasan (clerk of course) sesuai dengan petunjuk dalam Tata Tertib Perlombaan yang telah ditetapkan, akan dianggap tidak start atau mengundurkan diri.

10. HASIL PERLOMBAAN DAN PENGHARGAAN KEPADA JUARA I, II dan III

Medali dan Piagam Penghargaan akan diberikan kepada para pemenang sesuai dengan ketentuan yang telah ditetapkan <kecuali untuk peserta Group IV sebagai ekshibisi>).

PIALA Juara umum KRAPSI 2019 akan diberikan kepada Perkumpulan peserta (dalam negeri) yang berhasil mengumpulkan nilai tertinggi.

Page 8: INDONESIA OPEN AQUATIC CHAMPIONSHIPS 2019 SWIMMING · Stadion Renang Gelora Bung Karno Senayan, 13–17 Desember 2019 P E N D A H U L U A N Event Indonesia Open Aquatic Championships

INDONESIA SWIMMING FEDERATION - WISMA BAKRIE 1 LANTAI 2 JALAN RASUNA SAID

KAVLING B1 JAKARTA SELATAN

Setiap perenang/regu yang berhasil memperbaiki Rekor akan memperoleh Bonus nilai, dan yang mencapai finish dengan memenuhi syarat prestasi yang ditetapkan, dengan urutan kedatangan I s/d XVI akan memperoleh nilai sebagai berikut :

Rekor/Urutan Nilai

Perorangan Nilai Estafet Urutan

Kedatangan Nilai

Perorangan Nilai Estafet

Rekor Nas 3 6 VIII 10 20

Rekor KU Nas 2 4 IX 8 18

Rekor KRAPSI 1 2 X 7 16

I 18 36 XI 6 14

II 16 32 XII 5 12

III 15 30 XIII 4 10

IV 14 28 XIV 3 8

V 13 26 XV 2 6

VI 12 24 XVI 1 4

VII 11 22

Apabila ternyata ada lebih dari satu perkumpulan yang berhasil mengumpulkan nilai yang sama, maka turut menentukan adalah :

Jumlah Rekor Nasional Perorangan yang berhasil diperbaiki. Jumlah Rekor Nasional Estafet yang berhasil diperbaiki. Jumlah Rekor Nasional Kelompok Umur Perorangan. Jumlah Rekor Nasional Kelompok Umur Estafet. Jumlah Rekor KRAPSI Perorangan. Jumlah Rekor KRAPSI Estafet. Jumlah pengumpulan medali Emas, Perak dan Perunggu.

Piala PERENANG TERBAIK per-Kelompok Umur (hanya berlaku untuk perenang domestic pada event KRAPSI 2019) akan diberikan kepada yang berhak dengan ketentuan POINT penilaian secara hirarkis sbb :

Jumlah Rekor Nasional. Jumlah Rekor Nasional Kelompok Umur. Jumlah Rekor KRAPSI. Jumlah medali yang diperoleh secara hirarkis.

REAL TIME RESULTS : Hasil lengkap perlombaan dapat dilihat dan dipantau secara online pada saat perlombaan berlangsung via HP Android/Blackberry/IPhone masing-masing (alamat akan diinformasikan sesuai kebutuhan).

Mohon perhatian bahwa hasil yang tampil pada browser seketika tsb (real time results) adalah BUKAN merupakan hasil resmi yang sudah disahkan oleh Referee.

11. P R O T E S

Untuk pengajuan protes Team Manager WAJIB mengisi dan menandatangani formulir protes yang tersedia dengan melampirkan USD $100 serta mengajukannya kepada Referee maksimal 30 menit setelah hasil tsb dipublikasikan.

Keputusan terakhir sebuah protes ada di tangan Juri HAKIM.

Page 9: INDONESIA OPEN AQUATIC CHAMPIONSHIPS 2019 SWIMMING · Stadion Renang Gelora Bung Karno Senayan, 13–17 Desember 2019 P E N D A H U L U A N Event Indonesia Open Aquatic Championships

INDONESIA SWIMMING FEDERATION - WISMA BAKRIE 1 LANTAI 2 JALAN RASUNA SAID

KAVLING B1 JAKARTA SELATAN

Jika protes tersebut diterima maka USD $100 akan dikembalikan, namun jika tidak dapat diterima maka uang tersebut “hangus”.

12. TEAM LEADER / MANAGER MEETING

Akan diadakan pada :

Tanggal : 12 Desember 2019 J a m : 14.00 WIB Tempat : New GBK Aquatic Stadium Meeting Room

Hal-hal lain yang belum ditentukan pada ketentuan ini akan ditentukan kemudian hari.

Page 10: INDONESIA OPEN AQUATIC CHAMPIONSHIPS 2019 SWIMMING · Stadion Renang Gelora Bung Karno Senayan, 13–17 Desember 2019 P E N D A H U L U A N Event Indonesia Open Aquatic Championships

No. EVENT GENDER AG No. EVENT GENDER AG

DAY 1 13-Dec-19 DAY 4 16-Dec-19

101 400M FREESTYLE FINAL B - FINAL A MEN 401 1500M FREESTYLE FASTEST HEAT MEN

102 400M FREESTYLE FINAL B - FINAL A WOMEN 402 800M FREESTYLE FASTEST HEAT WOMEN

103 100M BACKSTROKE FINAL B - FINAL A MEN 403 100M BUTTERFLY FINAL B - FINAL A MEN

104 100M BACKSTROKE FINAL B - FINAL A WOMEN 404 100M BUTTERFLY FINAL B - FINAL A WOMEN

105 200M BREASTROKE FINAL B - FINAL A MEN 405 200M BACKSTROKE FINAL B - FINAL A MEN

106 200M BREASTROKE FINAL B - FINAL A WOMEN 406 200M BACKSTROKE FINAL B - FINAL A WOMEN

107 50M FREESTYLE FINAL B - FINAL A MEN

108 50M FREESTYLE FINAL B - FINAL A WOMEN

DAY 2 14-Dec-19 DAY 5 17-Dec-19

201 1500M FREESTYLE FASTEST HEAT WOMEN 501 400M INDIVIDUAL MEDLEY FINAL B - FINAL A MEN

202 800M FREESTYLE FASTEST HEAT MEN 502 400M INDIVIDUAL MEDLEY FINAL B - FINAL A WOMEN

203 50M BACKSTROKE FINAL B - FINAL A WOMEN 503 50M BUTTERFLY FINAL B - FINAL A MEN

204 50M BACKSTROKE FINAL B - FINAL A MEN 504 50M BUTTERFLY FINAL B - FINAL A WOMEN

205 100M FREESTYLE FINAL B - FINAL A WOMEN 505 100M BREASTROKE FINAL B - FINAL A MEN

206 100M FREESTYLE FINAL B - FINAL A MEN 506 100M BREASTROKE FINAL B - FINAL A WOMEN

207 200M INDIVIDUAL MEDLEY FINAL B - FINAL A WOMEN

208 200M INDIVIDUAL MEDLEY FINAL B - FINAL A MEN

DAY 3 15-Dec-19

301 200M FREESTYLE FINAL B - FINAL A WOMEN

302 200M FREESTYLE FINAL B - FINAL A MEN

303 50M BREASTSTROKE FINAL B - FINAL A WOMEN

304 50M BREASTSTROKE FINAL B - FINAL A MEN

305 200M BUTTERFLY FINAL B - FINAL A WOMEN

306 200M BUTTERFLY FINAL B - FINAL A MEN

ORDER OF EVENTS

INDONESIA OPEN AQUATICS CHAMPIONSHIPS 2019 / GRAND FINAL - EVENING SESSION

Page 11: INDONESIA OPEN AQUATIC CHAMPIONSHIPS 2019 SWIMMING · Stadion Renang Gelora Bung Karno Senayan, 13–17 Desember 2019 P E N D A H U L U A N Event Indonesia Open Aquatic Championships

No. EVENT GENDER AG No. EVENT GENDER AG

DAY 1 13-Dec-19 DAY 4 16-Dec-19

101 400M FREESTYLE Sen / I / II / III / IV MEN 401 1500M FREESTYLE Senior / I / II / III MEN

102 400M FREESTYLE Sen / I / II / III / IV WOMEN 402 800M FREESTYLE Senior / I / II / III WOMEN

103 100M BACKSTROKE Sen / I / II / III / IV MEN 403 100M BUTTERFLY Sen/I/II/III/IV MEN

104 100M BACKSTROKE Sen / I / II / III / IV WOMEN 404 100M BUTTERFLY Sen/I/II/III/IV WOMEN

105 200M BREASTROKE Senior / I / II / III MEN 405 200M BACKSTROKE Sen/I/II/III MEN

106 200M BREASTROKE Senior / I / II / III WOMEN 406 200M BACKSTROKE Sen/I/II/III WOMEN

107 50M FREESTYLE Sen / I / II / III / IV MEN 407 4X50M MEDLEY RELAY IV MEN

108 50M FREESTYLE Sen / I / II / III / IV WOMEN 408 4X50M MEDLEY RELAY IV WOMEN

109 4X100M FREESTYLE RELAY Senior / I / II / III MEN 409 4X100M MEDLEY RELAY Sen/I/II/III MEN

DAY 2 14-Dec-19 DAY 5 17-Dec-19

201 1500M FREESTYLE Sen/I/II/III WOMEN 501 400M INDIVIDUAL MEDLEY Senior / I / II / III MEN

202 800M FREESTYLE Sen/I/II/III MEN 502 400M INDIVIDUAL MEDLEY Senior / I / II / III WOMEN

203 50M BACKSTROKE Sen / I / II / III WOMEN 503 50M BUTTERFLY Sen / I / II / III MEN

204 50M BACKSTROKE Sen / I / II / III MEN 504 50M BUTTERFLY Sen / I / II / III WOMEN

205 100M FREESTYLE Sen / I / II / III / IV WOMEN 505 100M BREASTROKE Sen / I / II / III / IV MEN

206 100M FREESTYLE Sen / I / II / III / IV MEN 506 100M BREASTROKE Sen / I / II / III / IV WOMEN

207 200M INDIVIDUAL MEDLEY Sen / I / II / III / IV WOMEN 507 4X200M FREESTYLE RELAY Senior / I / II / III MEN

208 200M INDIVIDUAL MEDLEY Sen / I / II / III / IV MEN 508 4X200M FREESTYLE RELAY Senior / I / II / III WOMEN

209 4X100M FREESTYLE RELAY Senior / I / II / III WOMEN 509 4X100M MEDLEY RELAY Sen/I/II/III MIX

DAY 3 15-Dec-19

301 200M FREESTYLE Sen/I/II/III/IV WOMEN

302 200M FREESTYLE Sen/I/II/III/IV MEN

303 50M BREASTSTROKE Sen / I / II / III WOMEN

304 50M BREASTSTROKE Sen / I / II / III MEN

305 200M BUTTERFLY Senior / I / II / III WOMEN

306 200M BUTTERFLY Senior / I / II / III MEN

307 4X50M FREESTYLE RELAY IV WOMEN

308 4X50M FREESTYLE RELAY IV MEN

309 4X100M MEDLEY RELAY Senior / I / II / III WOMEN

ORDER OF EVENTS

PRELIMINARY IOAC AND INDONESIA INTERCLUB AGE GROUP SWIMMING CHAMPIONSHIPS 2019 - MORNING SESSION

Page 12: INDONESIA OPEN AQUATIC CHAMPIONSHIPS 2019 SWIMMING · Stadion Renang Gelora Bung Karno Senayan, 13–17 Desember 2019 P E N D A H U L U A N Event Indonesia Open Aquatic Championships

MAN WOMAN

50 00:22.66 00:26.17

100 00:49.99 00:57.05

200 01:50.46 02:02.74

400 03:52.16 04:16.84

800 08:03.87 08:52.80

1500 15:24.59 17:05.38

50 00:25.01 00:29.47

BACK

NATIONAL RECORDS LIST (for QET building)

FREE

COMPETITION EVENTS GENDER

DISTANCE (meter)

INDONESIA Open Interclub Swimming Championships 2019

50 00:25.01 00:29.47

100 00:54.94 01:03.41

200 02:01.16 02:15.73

50 00:27.82 00:32.13

100 01:01.76 01:09.78

200 02:15.35 02:32.22

50 00:24.01 00:27.85

100 00:52.77 01:00.55

200 01:59.66 02:12.84

200 02:01.72 02:16.43

400 04:22.73 04:48.51

BACK

BREAST

MEDLEY

FLY

Page 13: INDONESIA OPEN AQUATIC CHAMPIONSHIPS 2019 SWIMMING · Stadion Renang Gelora Bung Karno Senayan, 13–17 Desember 2019 P E N D A H U L U A N Event Indonesia Open Aquatic Championships

M W M W M W M W M W

50 00:26.35 00:30.43 00:26.98 00:30.43 00:28.32 00:31.15 00:30.62 00:32.71 00:34.33 00:35.36

100 00:58.13 01:06.34 00:59.51 01:06.34 01:02.49 01:07.92 01:07.55 01:11.31 01:15.74 01:17.09

200 02:08.44 02:22.72 02:11.50 02:22.72 02:18.07 02:26.12 02:29.27 02:33.42 02:47.36 02:45.86

400 04:29.95 04:58.65 04:36.38 04:58.65 04:50.20 05:05.76 05:13.73 05:21.05 05:51.76 05:47.08

800 09:22.64 10:19.53 09:36.04 10:19.53 10:04.84 10:34.29 10:53.88 11:06.00

1500 17:55.10 19:52.30 18:20.70 19:52.30 19:15.74 20:20.69 20:49.45 21:21.73

50 00:29.08 00:34.27 00:29.77 00:34.27 00:31.26 00:35.08 00:33.80 00:36.84 00:40.34 00:42.10

100 01:03.88 01:13.73 01:05.40 01:13.73 01:08.68 01:15.49 01:14.24 01:19.26 01:23.24 01:25.69

200 02:20.88 02:37.83 02:24.24 02:37.83 02:31.45 02:41.58 02:43.73 02:49.66

AG 2

BACK

AG 4

FREE

QUALIFICATION ENTRY TIMESINDONESIA Open Aquatic Championships 2019

E V E N T AG 1SENIOR AG 3

DISTANCE

200 02:20.88 02:37.83 02:24.24 02:37.83 02:31.45 02:41.58 02:43.73 02:49.66

50 00:32.35 00:37.36 00:33.12 00:37.36 00:34.78 00:38.25 00:37.59 00:40.16 00:44.87 00:45.90

100 01:11.81 01:21.14 01:13.52 01:21.14 01:17.20 01:23.07 01:23.46 01:27.22 01:33.58 01:34.30

200 02:37.38 02:57.00 02:41.13 02:57.00 02:49.19 03:01.21 03:02.91 03:10.27

50 00:27.92 00:32.38 00:28.58 00:32.38 00:30.01 00:33.15 00:32.45 00:34.81 00:38.73 00:39.79

100 01:01.36 01:10.41 01:02.82 01:10.41 01:05.96 01:12.08 01:11.31 01:15.69 01:19.95 01:21.82

200 02:19.14 02:34.47 02:22.45 02:34.47 02:29.57 02:38.14 02:41.70 02:46.05

200 02:21.53 02:38.64 02:24.90 02:38.64 02:32.15 02:42.42 02:44.49 02:50.54 03:04.42 03:04.36

400 05:05.50 05:35.48 05:12.77 05:35.48 05:28.41 05:43.46 05:55.04 06:00.64

To participate, swimmers must meet the Qualifying Entry Times (QET) in the respective events of his/her age group

The Breakdown as follows :BOYS GIRLS

Senior 14% of Nat Rec Senior 14% of Nat RecAG 1 16% of Nat Rec I 14% of Nat RecAG 2 20% of Nat Rec II 16% of Nat RecAG 3 26% of Nat Rec III 20% of Nat RecAG 4 34% of Nat Rec IV 26% of Nat Rec

from National Recordfrom National Record

BREAST

FLY

MEDLEY

BACK