identifikasi dan pemetaan isu serta aktor · pdf file•selain diskusi, identfikasi dan...

9

Upload: lebao

Post on 06-Feb-2018

228 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Identifikasi dan pemetaan isu serta aktor · PDF file•Selain diskusi, identfikasi dan pemetaan isu juga dapat dilakukan dengan bersama membedah APBDes dan ADD. •Untuk ini perlu
Page 2: Identifikasi dan pemetaan isu serta aktor · PDF file•Selain diskusi, identfikasi dan pemetaan isu juga dapat dilakukan dengan bersama membedah APBDes dan ADD. •Untuk ini perlu

Identifikasi dan pemetaan isu serta aktor

Ini bertujuan untuk mengetahui apa saja isu-isu terkait pengelolaan anggaran

Menentukan prioritas isu pengelolaan anggaran yang akan diadvokasi

Mengetahui aktor-aktor penting terkait dengan

Mengembangan desain advokasi

Tujuannya adalah adanya desain yang akan menjadi acuan dalam pelaksanaan advokasi anggaran

Pengorganisasian

Tujuannya membangun kesiapan pelaku serta bahan pendukung lainnya

Pelaksanaan advokasi

Melakukan aksi advokasi sesuai rencana

Pemantauan perkembangan dan pengawalan keberlanjutan hasil

Memastikan agar rencana tindak lanjut dijalankan dan hasil berkelanjutan

Page 3: Identifikasi dan pemetaan isu serta aktor · PDF file•Selain diskusi, identfikasi dan pemetaan isu juga dapat dilakukan dengan bersama membedah APBDes dan ADD. •Untuk ini perlu

1. Identifikasi dan pemetaan isu serta aktor

• Diskusikan bersama warga dan unsur lainnya di desa terkait pengelolaan anggaran pembangunan desa yang berjalan selama ini

Apa saja yang sudah berjalan dengan baik, hal-hal yang mendukung keberhasilan tersebut dan siapa saja aktornya

Perubahan apa saja terkait pengelolaan anggaran yang masih perlu dilakukan

• Diskusikan isu apa yang prioritas perlu dilakukan advokasi

• Petakan aktor-aktor utama yang terkait dengan isu ini (siapa yang dapat menjadi mitra strategis dan siapa yang perlu didorong perubahannya

Page 4: Identifikasi dan pemetaan isu serta aktor · PDF file•Selain diskusi, identfikasi dan pemetaan isu juga dapat dilakukan dengan bersama membedah APBDes dan ADD. •Untuk ini perlu

• Selain diskusi, identfikasi dan pemetaan isu juga dapat dilakukan dengan bersama membedah APBDes dan ADD.

• Untuk ini perlu dikembangkan terlebih dahulu, informasi kunci apa saja yang akan dikritisi terkait dengan APBDes dan ADD ini. Misalnya

Bagaimana perbandingan anggaran antara belanja langsung dengan belanja tidak langsung.

Jenis program/kegiatan apa saja yang mendominasi dalam alokasi anggarannya

Apakah pengalokasian anggaran dalam APBDes dan ADD jelas peruntukannya bagi orang miskin, kaum perempuan dan yang termarjinalkan lainnya

Apalagi…?

• Berdasarkan temuan tersebut kemudian susun isu-isunya dan diskusikan prioritas yang akan diadvokasi

Page 5: Identifikasi dan pemetaan isu serta aktor · PDF file•Selain diskusi, identfikasi dan pemetaan isu juga dapat dilakukan dengan bersama membedah APBDes dan ADD. •Untuk ini perlu

2. Mengembangkan Desain Advokasi

Desain advokasi dikembangkan berlandaskan pada temuan isu yang telah dilakukan sebelumnya. Hal-hal utama yang perlu ada dalam desain seperti :

• Rumusan isu yang akan diadvokasi

• Tujuan yang hendak dicapai

• Strategi yang akan dijalankan untuk mencapai tujuan

• Hasil untuk mendukung upaya menjalankan strategi dan pencapaian tujuan

• Kegiatan/aksi yang akan dilaksanakan agar hasil yang diharapkan dapat tercapai

• Aktor yang akan melakukan

• Alat dan bahan pendukung

• Waktu pelaksanaan kegiatan

Page 6: Identifikasi dan pemetaan isu serta aktor · PDF file•Selain diskusi, identfikasi dan pemetaan isu juga dapat dilakukan dengan bersama membedah APBDes dan ADD. •Untuk ini perlu

ISU :

TUJUAN STRATEGI HASIL KEGIATAN AKTOR PELAKU ALAT BAHAN WAKTU PELAKSANAAN

1. 1. 1. 1. 1. 1.

2. 2. 2. 2. 2. 2.

3. 3. 3. 3. 3. 3.

Dsr Dsr Dsr Dst Dst Dst

Contoh Matrik : Desain Advokasi

Page 7: Identifikasi dan pemetaan isu serta aktor · PDF file•Selain diskusi, identfikasi dan pemetaan isu juga dapat dilakukan dengan bersama membedah APBDes dan ADD. •Untuk ini perlu

Beberapa langkah teknis terkait pengorganisaian

yaitu :

Penyiapan para aktor yang akan melakukan

advokasi

Penyiapan jaringan kerja pendukung

Penyiapan bahan dan alat pendukung

3. Pengorganisasian

Page 8: Identifikasi dan pemetaan isu serta aktor · PDF file•Selain diskusi, identfikasi dan pemetaan isu juga dapat dilakukan dengan bersama membedah APBDes dan ADD. •Untuk ini perlu

Langkah teknis terkait Pelaksanaan yaitu :

Lakukan sesuai dengan desain yang telah

disusun

Review/refleksikan prosesyang telah dilalui

dan hasil yang telah diperoleh

Benahi/lengkapi strategi dan tindakan sesuai

keperluan untuk mendukung pencapaian

tujuan

Lanjutkan pelaksanaan strategi dan tindakan

sesuai perubahan yang telah dilakukan

3. Pelaksanaan Advokasi

Page 9: Identifikasi dan pemetaan isu serta aktor · PDF file•Selain diskusi, identfikasi dan pemetaan isu juga dapat dilakukan dengan bersama membedah APBDes dan ADD. •Untuk ini perlu

SKEMA ADVOKASI

FRONT LINE

GRASS ROOT

SUPPORTING SYSTEM

Aktor ?

Aktor ? Aktor ?

Bahan dan Alat ?

Bahan dan Alat ? Bahan dan Alat ?

ISU KEGIATAN STRATEGI

TUJUAN HASIL