halaman pengesahan laporan kkn · web view2020/09/17  · senin dan kamis dan kamis mulai tgl 20...

30
LAPORAN KKN KKN UNNES BERSAMA MELAWAN COVID-19 (TEMA) DESA KAPUK KEBON JAHE KECAMATAN CENGKARENG KABUPATEN JAKARTA BARAT Oleh : ELMI LESTARI PUTRI NIM : 7101417022 PUSAT PENGEMBANGAN KKN LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT

Upload: others

Post on 17-Jun-2021

2 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN KKN · Web view2020/09/17  · senin dan kamis dan kamis mulai tgl 20 juli hingga 10 agustus 2020 selama 12 pertemuan. Sasaran dan Hasil Sasaran yang dituju

LAPORAN KKNKKN UNNES BERSAMA MELAWAN COVID-19(TEMA)

DESA KAPUK KEBON JAHE KECAMATAN CENGKARENG KABUPATEN JAKARTA BARAT

Oleh : ELMI LESTARI PUTRI

NIM : 7101417022

PUSAT PENGEMBANGAN KKN

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT

UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG

TAHUN 2020

Page 2: HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN KKN · Web view2020/09/17  · senin dan kamis dan kamis mulai tgl 20 juli hingga 10 agustus 2020 selama 12 pertemuan. Sasaran dan Hasil Sasaran yang dituju

HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN KKNTema KKN :Ketua KelompokNama : Nur Muhamad Syamsu DhuhaNIM : 1301417036Jurusan/Fakultas : Bimbingan Konseling / Fakultas Ilmu PendidikanJumlah Anggota : 32 OrangLokasi KKN : 1. Kecamatan Koja, Jakarta Utara

2. Kecamatan Tanjung Priok, Jakarta Utara3. Kecamatan Cilincing, Jakarta Utara4. Kecamatan Penjaringan, Jakarta Utara5. Kecamatan Kelapa Gading, Jakarta Utara6. Kecamatan Menteng, Jakarta Pusat7. Kecamatan Kemayoran, Jakarta Pusat8. Kecamatan Senen, Jakarta Pusat9. Kecamatan Cengkareng, Jakarta Barat10.Kecamatan Kalideres, Jakarta Barat11.Kecamatan Batam, Batam12.Kecamatan Sagulung, Batam13.Kecamatan Bengkong, Batam14.Kecamatan Bintan Utara, Bintan15.Kecamatan Karimun, Kabupaten Karimun16.Kecamatan Tebing, Kabupaten Karimun17.Kecamatan Bukit Bestari, Tanjungpinang18.KecamatanPangkal Balam, Pangkalpinang19.KecamatanGabek, Pangkalpinang

Page 3: HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN KKN · Web view2020/09/17  · senin dan kamis dan kamis mulai tgl 20 juli hingga 10 agustus 2020 selama 12 pertemuan. Sasaran dan Hasil Sasaran yang dituju

Menyetujui, Jakarta, 09 September 2020Dosen Pembimbing Lapangan

Adiska Rani Ditya Candra, M.PdNIP 199304162018032001

Ketua Kelompok

Nur Muhamad Syamsu DhuhaNIM 1301417036

Page 4: HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN KKN · Web view2020/09/17  · senin dan kamis dan kamis mulai tgl 20 juli hingga 10 agustus 2020 selama 12 pertemuan. Sasaran dan Hasil Sasaran yang dituju

RINGKASANkuliah kerja Nyata (KKN) merupakan kegiatan intratuktur yang wajib diikuti semua mahasiswa S1 Universitas Negeri Semarang.

KKN merupakan bentuk nyata dari Tri Dharma Perguruan Tinggi yaitu Pendidikan Penelitian dan Pengabdian Masyarakat.

Pada tanggal 9 juli 2020, telah dilaksanakan penerjunan KKN Bersama Melawan Covid-19. KKN ini bertujuan untuk membantu masyarakat yang sedang menghadapi pandemiCovid-19. Mahasiswa dibekali dengan buku saku dan petunjuk teknis untuk melaksanakan semua program kerja yang ada sebagai pilihan dengan harapan dapat membantu meringankan beban masyarakat. Perbedaan yang sangat mencolok daei KKN Bersama Melawan Covid-19 dan KKN jenis lain adalah KKN dilaksanakan didesa atau dilokasi asal mahasiswa. Semua kegiatan yang ada diminimalisir untuk dilaksanakan secara tatap muka dan dilaksanakan secara daring dengan upaya menjaga dan tetap mematuhi protokol kesehatan.

Secara keseluruhan kegiatan dapat dilaksanakan dengan lancar dan memenuhi target. Adapun kendala yang terjadi dapat dielesaikan dengan baik, Kegiatan KKN mampu memberikan manfaat bagi seluruh pihak yang terkait. Bagi perguruan tinggi KKN mencerminkan bentuk pengabdian perguruan tinggi kepada masyarakat.

Page 5: HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN KKN · Web view2020/09/17  · senin dan kamis dan kamis mulai tgl 20 juli hingga 10 agustus 2020 selama 12 pertemuan. Sasaran dan Hasil Sasaran yang dituju

KATA PENGANTARPuji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas rahmat dan karunianya-Nya sehingga kegiatan Kuliah Kerja Nyata Universitas

Negeri Semarang Bersama Melawan Covid-19 (KKN UNNES BMC) ini hingga penyusunan laporan kegiatan Kuliah Kerja Nyata dapat

diselesaikan dengan baik dan tepat pada waktu yang telah ditentukan. 

Laporan ini disusun untuk memenuhi salah satu aspek penilaian program Kuliah Kerja Nyata (KKN) mahasiswa Universitas Negeri

Semarang yang telah dilakukan di Domisili asal Mahasiswa. Mahasiswa KKN telah melaksanakan kegiatan selama 45 hari sesuai dengan

program kerja yang direncanakan.

Dalam penyusunan laporan ini, penyusun menyadari masih banyak kekurangan baik dari segi susunan serta cara penulisan laporan ini,

karenanya saran dan kritik yang sifatnya membangun demi kesempurnaan laporan ini sangat diharapkan.

Terselesaikannya laporan KKN ini berkat adanya bantuan dan dukungan dari berbagai pihak terkait. Untuk itu, penyusun mengucapkan

terima kasih sebanyak-banyaknya atas kerjasamanya.

Jakarta, 09 September 2020

Penyusun

Elmi Lestari Putri

Page 6: HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN KKN · Web view2020/09/17  · senin dan kamis dan kamis mulai tgl 20 juli hingga 10 agustus 2020 selama 12 pertemuan. Sasaran dan Hasil Sasaran yang dituju

DAFTAR ISIHALAMAN PENGESAHAN LAPORAN KKN..............................................................................................................................................................2

RINGKASAN.............................................................................................................................................................................................................. 4

KATA PENGANTAR................................................................................................................................................................................................... 5

PENDAHULUAN........................................................................................................................................................................................................ 7

PELAKSANAAN KEGIATAN.................................................................................................................................................................................... 12

PENUTUP................................................................................................................................................................................................................ 23

Page 7: HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN KKN · Web view2020/09/17  · senin dan kamis dan kamis mulai tgl 20 juli hingga 10 agustus 2020 selama 12 pertemuan. Sasaran dan Hasil Sasaran yang dituju

PENDAHULUANA. Latar Belakang

Kelurahan Kapuk merupakan bagian dari wilayah kecamatan Cengkareng Kota Administrasi Jakarta Barat yang secara geografis berbatasan dengan wilayah Kota Administrasi Jakarta Utara. Wilayah Kelurahan Kapuk memiliki luas kurang lebih 562, 68 ha dan jumlah penduduk tertinggi diwilayah kecamatan cengkareng yaitu 184,121 jiwa, kepadatan penduduk 32, 704 km2 , yang terbagi dalam 16 RW dan 222 RT.

B. Kondisi Umum Kelurahan Kapuk 1. Kondisi Geografis kelurahan kapuk

MONOGRAFI DESA

KEADAAN PADA BULAN 7 TAHUN 2020

1. Nama Desa/kel : Kapuk2. Tahun Pembentukan : 19723. Dasar Hukum Pembentukan : mendagri nomor 31 tahun 20064. Nomor Kode Wilayah : 5015. Nomor Kode Pos : 117206. Kecamatan : Cengkareng7. Kabupaten/Kota : Jakarta Barat8. Provinsi : DKI JakartaA. DATA UMUM

1. Tipologi desa : a. Peternakanb. kerajinan dan industri kecilc. industri sedang dan besard. jasa dan perdagangan

2. Tingkat Perkembangan Desa : Swasembada / Swadaya / Swakarya 3. Luas Wilayah : ± 562,68 Ha 4. Batas Wilayah :

a. Sebelah Utara : Kelurahan Kamal Muarab. Sebelah Selatan : Kelurahan Cengkareng Timurc. Sebelah Barat : Kelurahan Cengkareng Timur

Page 8: HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN KKN · Web view2020/09/17  · senin dan kamis dan kamis mulai tgl 20 juli hingga 10 agustus 2020 selama 12 pertemuan. Sasaran dan Hasil Sasaran yang dituju

d. Sebelah Timur : Kelurahan Kedaung kali Angke5. Orbitrasi (Jarak dari Pusat Pemerintahan):

a. Jarak dari Pusat Pemerintahan Kecamatan : ± 4,5 Km.b. Jarak dari Pusat Pemerintahan Kota : ± 9 Km.c. Jarak dari kota/Ibukota Kabupaten : - Km.d. Jarak dari Ibukota Provinsi : ± 20,4 Km.

6. Jumlah tanah bersertifikat : ± 20.000 buah - Ha.7. Luas tanah kas desa : - Ha.8. Jumlah Penduduk : ± 154.003 Jiwa, 52,628 KK

a. Laki-laki : 43.400 Jiwab. Perempuan : 9.228 Jiwa c. Usia 0 – 15 : 42.924 Jiwad. Usia 15 – 65 : 88.418 Jiwae. Usia 65 ke-atas : 22.661 Jiwa

9. Pekerjaan/Mata Pencahariana. Karyawan :

1) Pegawai Negeri Sipil : ± 701 orang.2) TNI/Polri : ± 105 orang.3) Swasta : ± 15.073orang.

b. Wiraswasta/pedagang : ± 3022orang.c. Petani : - orang.d. Tukang : ± 2043orang.e. Buruh Tani : - orang.f. Pensiunan: ± 2043orang.g. Nelayan : - orang.h. Peternak : - orang.i. J a s a : ± 805orang.j. Pengrajin : - orang.k. Pekerja seni : - orang.l. Lainnya : ± 30.151orang.m.Tidak bekerja/penganggur : 11.554 orang.

10.Tingkat Pendidikan Masyarakat

Page 9: HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN KKN · Web view2020/09/17  · senin dan kamis dan kamis mulai tgl 20 juli hingga 10 agustus 2020 selama 12 pertemuan. Sasaran dan Hasil Sasaran yang dituju

a. Lulusan pendidikan umum 1) Taman Kanak-kanak : - orang.2) Sekolah Dasar/sederajat : 13.754 orang.3) SMP : 22.132 orang.4) SMA/SMU : 25.870 orang.5) Akademi/D1-D3 : 7377 orang.6) Sarjana : - orang.7) Pascasarjana : S2 - orang / S3 - orang.

b. Lulusan pendidikan khusus :1) Pondok Pesantren : ..orang.2) Pendidikan Keagamaan : ..orang.3) Sekolah Luar Biasa : ..orang.4) Kursus Keterampilan : ..orang.

c. Tidak lulus dan tidak sekolah :1 Tidak lulus : .. orang.2 Tidak bersekolah : 3688 orang.

11.Jumlah Penduduk Miskin : 18.400 jiwa, 4600 KK (menurut standar BPS)12.U M R Kabupaten/Kota : Rp - 13.Sarana Prasarana :

a. Kantor Desa : sewa / semi permanen / permanenb. Prasarana Kesehatan

1. Puskesmas : ada / tidak2. Poskesdes : 2 buah3. UKBM(posyandu, polindes) : 38 buah

c. Prasarana Pendidikan1. Perpustakaan Desa : 2 buah2. Gedung Sekolah PAUD : ada / tidak3. Gedung Sekolah TK : 17 buah4. Gedung Sekolah SD : 24 buah5. Gedung Sekolah SMP : 12buah6. Gedung Sekolah SMA : 3 buah7. Gedung Perguruan Tinggi : - buah

Page 10: HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN KKN · Web view2020/09/17  · senin dan kamis dan kamis mulai tgl 20 juli hingga 10 agustus 2020 selama 12 pertemuan. Sasaran dan Hasil Sasaran yang dituju

d. Prasarana Ibadah1. Mesjid : 59 buah2. Mushola : 110 buah3. Gereja : 16 buah4. Pura : - buah5. Vihara : 7 buah6. Klenteng : 2 buah

e. Prasarana Umum1. Olahraga : 27 buah2. Kesenian/budaya : - buah3. Balai pertemuan : 1 buah4. Sumur desa : 20 buah5. Pasar desa : 11 buah6. Lainnya : - buah

2. Sosial dan DemografiA. Berdasarkan observasi selama survei, jelaskan bagaimana masyarakat melakukan pencegahan penyebaran Covid-19,

pemberdayaan masyarakat, inovasi pembelajaran, dan sosial kegamaan? Dari hasil observasi di RW.03, di tengah pandemi covid seperti ini masyarakat masih selalu menjaga protokol kesehatan sebagai upaya pencegahan penyebaran virus seperti penggunaan masker, dan pemasangan drum cuci tangan. Selain itu karang taruna setempat juga menggiatkan patroli malam untuk menghindari terjadinya perkumpulan yang dapat menjadi sarang penyebaran virus begitu juga ketua RW.03 yang terus memberikan dan menempel imbauan untuk terus berjaga jarak dan menggunakan protokol kesehatan di setiap tempat. Untuk pembelajaran sendiri, masih belum ada yang dibuka kembali, semua pembelajaran dilakukan dirumah masing-masing (Pembelajaran Jarak Jauh/Daring) baik tingkat PAUD/TK-Sekolah Menengah Atas. Dan kemudian, protokol kesehatan juga terus diterapkan di tiap-tiap masjid seperti penyediaan sabun cuci tangan, dan imbauan jaga jarak.

B. Berdasarkan observasi selama survei, jelaskan apa saja program yang diharapkan oleh warga di bidang kesehatan (pencegahan penyebaran Covid-19), bidang pemberdayaan masyarakat, inovasi pembelajaran, dan sosial kegamaan? dan alasan mengapa mereka membutuhkan hal itu? Berdasarkan hasil observasi dari RW.03, masyarakat menginginkan program untuk lebih di tekankan lagi kesadaran masyarakat terhadap penggunaan protokol kesehatan karena masyarakat masih banyak yang menyepelekan anjuran untuk menjaga dan menerapkan protokol kesehatan yang telah diimbau meskipun daerah tersebut masih tergolong kedalam zona hijau, tidak menutup kemungkingan penyebaran bisa terjadi di sini. Selanjutnya agar segera anak-anak bisa kembali sekolah, karena banyak dari orang tua yang sibuk sehingga banyak siswa yang tidak dapat perhatian ketika pjj belum lagi untuk keuangan jika data internet siswa habis.

Page 11: HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN KKN · Web view2020/09/17  · senin dan kamis dan kamis mulai tgl 20 juli hingga 10 agustus 2020 selama 12 pertemuan. Sasaran dan Hasil Sasaran yang dituju

C. Berdasarkan observasi selama survei, jelaskan bagaimana memaksimalkan aset yang mereka miliki agar kampung idaman bisa terwujud? Sebutkan program apa saja yang bisa direncanakan dan dicarikan inisiatif agar semua warga, pemerintah daerah, LSM, perusahaan, lembaga pendidikan mau terlibat dalam program tersebut? Dari hasil observasi dapat disimpulkan dalam memaksimalkan aset agar kampung idaman dapat terwijud yakni dengan bersatu dan bekerja sama baik itu elemen kampung/LSM dan juga masyarakat sekitar. Sehingga setiap kegiatan yang diadakan dapat berjalan dengan baik. Dengan ini program yang dapat dilaksanakan dengan melibatkan masyarakat dan LSM di masa pandemi saat ini yaitu, pembuatan torrent, westafel cuci tangan, dan penyeprotan desinfektan di titik wilayah yang beresiko menjadi pusat penyebaran virus, kemudian membagikan masker, selain itu juga diadakan sosialisasi sebagai upaya mengedukasi dan meningkatan kesadaran masyarakat akan bahaya COVID-19 dan pentingnya protokol kesehatan. Kemudian pembangunan taman baca yang melibatkan elemen kampung/LSM seperti karang taruna, sebagai upaya membantu meningkatkan literasi anak dan sebagai wadah penunjang pembelajaran di masa PJJ.

C. Program penanganan Covid-19 kelurahan Kapuk Program yang dilakukan adalah Pemprov DKI menargetkan 1,2 juta keluarga yang akan menerima bantuan dengan kriteria keluarga miskin dan rentan miskin. Pendistribusian akan berlangsung hingga 24 April, atau selama masa PSBB. Bantuan yang diberikan berupa paket bahan pangan pokok yaitu beras 5 kg 1 karung, sarden 5 kaleng kecil, sarden 2 kaleng besar, minyak goreng 2 liter, 1 pouch, biskuit 2 bungkus, serta masker kain 2 pcs, sabun mandi 2 batang, dan 10 sarimi. Distribusi HAAND SANITIZER, Donasi Masker, Penyemprotan Disinfektan

1. Jumlah Kasus Covid Yang ada di kelurahan Kapuk berdasarkan data yang dikeluarkan oleh pemprov DKI Jakarta (corona jakarta.go.id) per 24 agustus 2020 kasus Covid di kelurahan Kapuk secara kumulatif adalah sebagai berikut : Jumlah kasus 215

ODP : 91 PDP : 6 POSITIF : 118 MENINGGAL : 8 SEMBUH : 92 POSITIF AKTIF : 18

Berdasarkan wawancara yang dilakukan dengan humas satgas Rw 03 kelurahan kapuk termasuk dalam zona hijau artinya tingkat penyebaran kasus covid-19 rendah atau hampir tidak ada.

2. Upaya pencegahan yang dilakukan kelurahan Kapuk

Upaya yang dilakukan RW 03 dalam penyecegahan penularan virus covid-19 rendah dengan cara pembentukan satgas covid-19, pengadaan peralatan kegiatan satgas, penyaluran bantuan sosial (bansos), penyemprotan disinfektan, penyuluhan-penyuluhan, pendataan kesehatan warga,pembuatan aturan khusus serta penutupan akses jalan masuk dibeberapa jalan selama beberapa bulan.

Page 12: HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN KKN · Web view2020/09/17  · senin dan kamis dan kamis mulai tgl 20 juli hingga 10 agustus 2020 selama 12 pertemuan. Sasaran dan Hasil Sasaran yang dituju

PELAKSANAAN KEGIATAN

Program kerja ini dilaksanakan secara daring seperti mengunggah poster, video, buku saku yang dibuat ke media sosial, Adapun media sosial tersebut seperti pengguna instagram dan grup whatsApp warga RT 06 RW 03 kelurahan Kapuk, Meskipun dilaksanakan secara daring, Respon peserta pu tetap dilaksanakan respon peserta dilaksanakan untuk mengetahui bagaimana komentar dari pembaca setelah dibagi informasi.

Page 13: HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN KKN · Web view2020/09/17  · senin dan kamis dan kamis mulai tgl 20 juli hingga 10 agustus 2020 selama 12 pertemuan. Sasaran dan Hasil Sasaran yang dituju

A. Program Kerja Individu 1. Pendampingan Belajar

Pelaksanaan

Program kerja bimbingan belajar secara luring dan privat dengan

jumlah maksimal 5 orang, dengan memperhatikan protokol kesehatan

dan pelajaran yang diajarkan. Dilakukan setiap seminggu 2kali

senin dan kamis dan kamis mulai tgl 20 juli hingga 10 agustus 2020 selama 12 pertemuan.

Sasaran dan Hasil

Sasaran yang dituju adalah Anak – anak TK,SD yang berjumlah 5 orang diwilayah Rt 06 Desa kapuk kebon jahe.. bimbingan belajar sangat dibutuhkan sekali disaat pandemi ini karena sistem belajar dirumah sangat kurang efektif. Dan hasil yang dicapai program kerja bimbingan belajar ini pihak orang tua juga sangat mendukung sekali karena membantu meringankan orang tua yang awam akan pendidikan anak-anak

Evaluasi dan Saran

sangat efektif untuk anak-anak sekolah karena mereka sangat membutuhkan pendamping belajar untuk membantu mengerjakan tugas sekolah yang sulit. Dan sarannya adalah memperbaiki kembali cara pengajaran anak-anak sekolah dengan mempermudah cara belajar dengan baik

2. Infografis Mapping Data Covid-19

Pelaksanaan

program kerja ini adalah Pendataan Risiko COVID-19 di lingkungan Rt 06 /Rw 03, kelurahan Kapuk kebon jahe, jakarta barat melalui aplikasi INARISK personal yang dikelola oleh BNBP. Pendataan ini dilaksanakan pada Sabtu-Minggu tanggal 18-19 juli 2020. Dan mendata 10 KK di Lingkungan RT 06/RW 03 kelurahan kapuk, jakarta

Page 14: HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN KKN · Web view2020/09/17  · senin dan kamis dan kamis mulai tgl 20 juli hingga 10 agustus 2020 selama 12 pertemuan. Sasaran dan Hasil Sasaran yang dituju

barat. Pada saat pelaksanaan program kerja, kendala yang dihadapi adalah terkadang saat sedang mengisi aplikasi data yang sudah diinput tidak berhasil direkam, harus melakukan pendataan ulang.

Sasaran dan HasilSasaran yang dituju adalah Warga RT 06 / RW 03 Desa Kapuk Kebon Jahe, jakarta barat. Hasil yang didapatkan adalah 10 KK berstatus Risiko Rendah dan dihimbau untuk membatasi aktivitas diluar rumah dan meningkatkan daya tahan tubuh (imunitas).

Evaluasi dan Saran mensosialisasikan pengisian data melalui aplikasi INARISK secara daring kepada masyarakat

3. Pelatihan Budidaya tanaman hidup dengan media potPelaksnaan

progran kerja ini merupakan pelatihan budidaya tanaman sayur yang dilaksanakan pada tanggal 14 juli 2020. Persiapan seperti pembelian benih mulai dilakukan pada tanggal 14 juli 2020 pada jam 08.00 dan pelatihan melalui foto dilaksanakan pada tanggal 14 juli 2020 jam 09.30 persiapan yang dilakukan melalui mempersiapkan media tanam dan tanah didiamkan selama dua hari sebelum diberi benih atau bibit. Tanaman sayur dapat dipanen dalam waktu tiga puluh hari bahkan kurang. Tanaman harus dicek secara rutin apakah mendapat air yang kurang, cukup, ataupun berlebihan. Tanaman ditempatkan ditempat yang masih mendapat sinar matahari.

Sasaran dan Hasil

Page 15: HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN KKN · Web view2020/09/17  · senin dan kamis dan kamis mulai tgl 20 juli hingga 10 agustus 2020 selama 12 pertemuan. Sasaran dan Hasil Sasaran yang dituju

sasaran yang dituju adalah warga RT 06/RW 03 kelurahan kapuk, jakarta barat. Mengunggah foto pelatihan budidaya tanaman ke media sosial, mengajak warga setempat untuk pelatihan budidaya tanaman dan mendapatkan respon baik dari warga.

Evaluasi dan Saran

Program ini sangat bermanfaat bagi warga. karena dapat memanfaatkan ruang kosong untuk menyokong kebutuhan dapur, menambahkan keindahan alami lingkungan dan meningkatkan suplai oksigen dilingkungan sekitar. program seperti ini baik jika sering diadakan agar warga dapat lebih mendapatkan edukasi tentang budidaya tanaman yang dapat dilakukan dirumah.

B. Program Kerja Individu Pilihan 1. Membantu penyemprotan disinfektan

Pelaksanaan program ini adalah kegiatan satgas covid-19 membantu penyemprotan rumah warga per RT06/RW03 kelurahan kapuk, jakarta barat dibantu oleh pasukan orange Dilakukan pada tgl 15 juli 2020.

Sasaran dan Hasilsasaran yang dituju adalah rumah warga yang sudah direncanakan oleh pihak kelurahan yaitu per wilayah RT/RWuntuk dilakukan penyemprotan disinfektan bersama petugas gugus covid-19.. yang saya lakukan ini diwilayah RT 06

Evaluasi dan Saran

Page 16: HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN KKN · Web view2020/09/17  · senin dan kamis dan kamis mulai tgl 20 juli hingga 10 agustus 2020 selama 12 pertemuan. Sasaran dan Hasil Sasaran yang dituju

evaluasi nya adalah tidak semua wilayah dapat giliran penyemprotan karna terbatasnya alat yang digunakan untuk penyemprotan disinfektan sehingga banyak warga yang resah.. Sarannya yaitu semoga wilayah kelurahan kapuk dapat memaksimalkan kembali untuk penyemprotan disinfektan.

2. Media Edukasi PSBB

Pelaksanaan

program kerja ini Memberikan informasi tentang PSBB melalui sosial media dan dilaksakan pada tgl 28 juli 2020 Melakukan edukasi PSBB secara daring.. dan diupload disosial media pada tanggal 29 juli 2020

Sasaran dan Hasilsasaran yang dituju adalah Masyarakat umum (anggota grup RW 03)

kelurahan kapuk, jakarta barat. karena informasi ini sangat penting

apalagi fungsi PSBB yang diperkirakan mampu memberikan dampak

yang cukup signifikan terhadap penyebaran Covid-19. Dengan adanya

PSBB, diharapkan hal ini mampu melindungi orang-orang dari penularan Covid-19 hingga kasus terakhir.

Evaluasi dan Saran

program ini sangat penting bagi masyarakat diharapkan bahwa dengan diberlakukannya PSBB, masyarakat juga turut berkontribusi dan menaati pemerintah agar penyebaran Covid-19 bisa berhenti. 

Page 17: HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN KKN · Web view2020/09/17  · senin dan kamis dan kamis mulai tgl 20 juli hingga 10 agustus 2020 selama 12 pertemuan. Sasaran dan Hasil Sasaran yang dituju

3. Media Edukasi Covid – 19

Pelaksanaan

Program kerja ini berupa pembuatan media edukasi poster terkait covid-19 yag dilaksakan pada tanggal minggu kedua kkn dan diunggah pada tanggal 17 juli 2020 dan diunggah di media sosial pada tanggal 23 juli 2020

Sasaran dan Hasil

Sasaran yang dituju adalah pengguna media sosial, Khususnya Istagram,

Media sosial dipilih agar dapat menjangkau lebih banyak orang.

Evaluasi dan Saran

Program ini sangat efektif untuk mengedukasi masyarakat tentang COVID-19, poster ini seharusnya lebih banyak digunakan untuk mengedukasi masyarakat tentang COVID-19 karena cenderung tertarik dan mudah memahami informasi yang memiliki gambar karena terlihat menarik.

4. Media Edukasi New Normal

Pelaksanaan

Page 18: HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN KKN · Web view2020/09/17  · senin dan kamis dan kamis mulai tgl 20 juli hingga 10 agustus 2020 selama 12 pertemuan. Sasaran dan Hasil Sasaran yang dituju

program kerja ini membuat poster new normal dari instalasi resmi pemerintah dan diunggah di sosial media pada tanggal 13 juli 2020

Sasaran dan Hasil

Sasaran yang dituju adalah pengguna media sosial, Khususnya Istagram,

Media sosial dipilih agar dapat menjangkau lebih banyak orang.

Evaluasi dan Saran

Program ini sangat efektif untuk mengedukasi masyarakat tentang New Normal poster ini seharusnya lebih banyak digunakan untuk mengedukasi masyarakat tentang New Normal karena cenderung tertarik dan mudah memahami informasi yang memiliki gambar karena terlihat menarik

5. Edukasi PHBS

Pelaksanaan

Program kerja ini Memberikan informasi tentang PHBS melalui sosial media dan dilaksanakan pada tgl 28 Juli 2020

Page 19: HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN KKN · Web view2020/09/17  · senin dan kamis dan kamis mulai tgl 20 juli hingga 10 agustus 2020 selama 12 pertemuan. Sasaran dan Hasil Sasaran yang dituju

Sasaran dan Hasil

sasaran ini dituju adalah Masyarakat umum kelurahan kapuk, jakarta barat.

Yang dipersembahkan oleh anggota dasawisma dan

ditunjukkan kepada walikota jakarta barat dan PMI DKI Jakarta.

Evaluasi dan Saran

Program ini sangat efektif untuk mengedukasi masyarakat tentang PHBS seharusnya lebih banyak digunakan untuk mengedukasi masyarakat tentang PHBS karena memberikan cara memberikan pola hidup sehat, seperti contohnya tahap mencuci tangan.

C. Program Kerja Kelompok 1. Pembuatan Buku Saku Covid 19

Pelaksanaan

program kerja ini adalah program kerja kelopmpok untuk membuat buku saku bertema COVID-19. progam ini dilaksanakan pada 12-21 Agustus 2020. Proses perencanaan dimulai pada tanggal 12 agustus 2020 dan dibahas melalui grup WhatsApp dan selesai pada tanggal 21 agustus 2020 ketika buku saku sudah bisa untuk dibagikan kepada warga melalui grup whatsApp

Page 20: HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN KKN · Web view2020/09/17  · senin dan kamis dan kamis mulai tgl 20 juli hingga 10 agustus 2020 selama 12 pertemuan. Sasaran dan Hasil Sasaran yang dituju

Sasaran dan Hasil

sasaran ini dituju adalah warga kelurahan kapuk, jakarta barat

karena buku saku COVID -19 berisikan informasi mengenai COVID-19

mulai dari pengertian sampai dengan pencegahan dalam menangani covid-19.

Evaluasi dan Saran

Program ini sangat efektif untuk mengedukasi masyarakat tentang COVID-19, buku saku COVID-19 ini seharusnya lebih banyak digunakan untuk mengedukasi masyarakat tentang COVID-19 karena cenderung tertarik dan mudah memahami informasi yang memiliki gambar karena terlihat menarik.

2. Pelatihan E-Commerce

Pelaksanaan

program kerja ini merupakan program kerja kelompok untuk membuat materi

pelatihan E-Commerce. Pelatihan kerja ini dilaksanakan pada tanggal 05-13 agustus 2020.

Proses perencanaan mulai dari mencari materi sampai membuat materi dimulai pada

tanggal 05 agustus 2020 dan dibahas melalui grup whatsapp dan selesai pada

tanggal 13 agustus 2020 ketika materi E-Commerce sudah bisa untuk

dibagikan kepada warga melalui grup WhatApp.

Sasaran dan Hasil

Sasaran yang dituju adalah warga RT 06/03 kelurahan kapuk, jakarta barat. hasil yang diperoleh dari kegiatan adalah menambah wawasan masyarakat banyak informasi tentang E-Commerce yang sangat bermanfaat dalam memulai berbisnis atau mengembangkan bisnisnya.

Page 21: HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN KKN · Web view2020/09/17  · senin dan kamis dan kamis mulai tgl 20 juli hingga 10 agustus 2020 selama 12 pertemuan. Sasaran dan Hasil Sasaran yang dituju

`Evaluasi dan Saran

program ini sangat bermanfaat dan efektif untuk mengedukasi

dan menambah wawasan masyarakat setempat tentang E-Commerce.

kegiatan seperti harus lebih sering dilaksanakan agar masyarakat lebih paham dan mengerti tentang E-Commerce.

PENUTUPA. Simpulan

Laporan ini disusun sebagai bentuk pertanggung jawaban kegiatan Kuliah Kerja Nyata Bersama Melawan Covid Universitas Negeri Semarang, yang bertempat di Desa Kapuk Kebon Jahe Rt 06 RW 03, Jakarta barat yang berlangsung dari tanggal 09 Juli 2020 sampai dengan 22 Agustus 2020. Setelah kurang lebih satu bulan program Kuliah Kerja Nyata Bersama Melawan Covid (KKN BMC) berlangsung, kami dapat menyimpulkan bahwa pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata (KKN) yang telah terprogramkan bisa berjalan sesuai dengan program yang telah direncanakan meskipun terdapat perubahan dan penambahan kegiatan. Berdasarkan pengalaman dan kondisi lapangan yang kami peroleh selama kegiatan Kuliah Kerja Nyata Bersama Melawan Covid (KKN BMC), dapat kami simpulkan sebagai berikut :i. Program Kuliah Kerja Nyata Bersama Melawan Covid (KKN BMC) yang telah terencana dapat berjalan dengan baik meskipun ada

kegiatan yang tidak terlaksana sesuai dengan waktu telah direncanakan tetapi berubah jadwal karena faktor cuaca dan faktor kegiatan yang tidak terencana dari sasaran.

ii. program Tidak hanya itu kendala lain muncul karena kekurangan dana untuk menyelenggarakan kegiatan yang telah direncanakan.iii. Membentuk mahasiswa menjadi lebih dewasa dalam menyikapi permasalahan yang ada dan dapat memahami bagaimana hidup

bermasyarakat. Selain itu dapat membentuk kepribadian yang mandiri dan bertanggung jawab terhadap tugas dan fungsinya serta membentuk jiwa kepemimpinan.

iv. Mahasiswa mendapatkan pengalaman dan ilmu kemasyarakatan yang tidak didapatkan di bangku kuliah dan masyarakat dapat menyerap ilmu yang 100 dimiliki mahasiswa dalam meningkatkan wawasan mereka untuk kemudian diterapkan dalam kehidupan sehari-hari :

a. Pengalaman membuat kegiatan atau acara-acara yang tentunya diharapkan dapat bermanfaat bagi kami ke depan.b. Mengetahui hal-hal yang berkaitan dengan kegiatan masyarakat.c. Memupuk rasa percaya diri dalam mengahadapi warga masyarakat.

Page 22: HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN KKN · Web view2020/09/17  · senin dan kamis dan kamis mulai tgl 20 juli hingga 10 agustus 2020 selama 12 pertemuan. Sasaran dan Hasil Sasaran yang dituju

v. Kuliah Kerja Nyata Bersama Melawan Covid (KKN BMC) merupakan usaha pengabdian pada masyarakat yang mengandung tujuan sebagai berikut :

a. Sosialisasi Mahasiswa merupakan bagian dari masyarakat yang kurang aktif dalam kegiatan bermasyarakat karena mahasiswa banyak disibukkan dengan kegiatan-kegiatan akademiknya. Dengan adanya kegiatan Kuliah Kerja Nyata Bersama Melawan Covid (KKN BMC), mahasiswa dapat berperan aktif dalam kehidupan masyarakat seperti beradaptasi dengan kehidupan masyarakat, belajar bagaimana bersosialisasi kepada masyarakat, memahami kultur dan karakter serta adat istiadat. Kemudian berupaya membantu mengatasi permasalahan yang timbul di tengah masyarakat dan turut serta berperan aktif membangun masyarakat.

b. Aplikasi Kemampuan Setelah menempuh kegiatan akademik selama beberapa tahun, banyak mahasiswa yang belum mengerti bagaimana mengaplikasikan ilmunya di kehidupan masyarakat. Dengan adanya kegiatan Kuliah Kerja Nyata Bersama Melawan Covid(KKN BMC), mahasiswa dapat mengetahui bagaimana mengaplikasikan ilmu yang didapat di bangku kuliah. Tidak hanya itu mahasiswa juga dapat mengetahui bagaimana sistem kehidupan masyarakat yang meliputi kultur, karakter, adat istiadat dan kebiasaan masyarakat, permasalahan yang ada di masyarakat, dan tuntutan atau kebutuhan masyarakat dalam rangka upaya meningkatkan kesejahteraan masyarakat dan sebagai bentuk pengabdian kepada masyarakat.

B. SaranDengan tujuan untuk memberikan masukan serta partisipasi demi kemajuan dalam meningkatkan taraf dan mutu organisasi, kami mahasiswa Kuliah Kerja Nyata Bersama Mekawan Covid (KKN BMC) Universitas Negeri Semarang memberikan beberapa saran kepada berbagai pihak yang terkait dalam pelaksanaan KKN ini yang diharapkan dapat berguna untuk peningkatan mutu dan kualitas semua pihak, antara lain sebagai berikut :1. Peningkatan Kesehatan

a. Kepada masyarakat diharapkan dapat lebih menjaga kebersihan lingkungan demi terciptanya lingkungan yang sehat dan menjaga kesehatan keluarga dan diri sendiri.

b. Meningkatkan pelayanan kesehatan masyarakatc. Memberikan sosialisasi tentang kesehatan kepada masyarakat, sehingga timbul kesadaran masyarakat untuk hidup sehat.

2. Bagi Mahasiswa KKN Berikutnya: a. Diharapkan mahasiswa KKN telah siap menghadapi permasalahan di lokasi KKN yang bersifat individu maupun kelompok.b. Ketersiapan keterampilan serta perencanaan yang lebih matang dan terprogram dengan baik sebelum terlaksananya KKN

serta lebih sering untuk melakukan koordinasi dengan peserta lain dalam satu kelompok dengan warga atau aparat pemerintah setempat

c. Menjadikan segala ha Menjadikan segala hal yang dilakukan selama KKN sebagai bekal dalam pembelajaran hidup bermasyarakat. l yang dilakukan selama KKN sebagai bekal dalam pembelajaran hidup bermasyarakat.

Page 23: HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN KKN · Web view2020/09/17  · senin dan kamis dan kamis mulai tgl 20 juli hingga 10 agustus 2020 selama 12 pertemuan. Sasaran dan Hasil Sasaran yang dituju

3. Pihak Universitasa. Dalam mengelola program KKN BMC, pihak LPM hendaknya memberikan informasi yang jelas baik kepada mahasiswa, DPL,

agar dalam pelaksanaan KKN tidak terjadi kesalahan komunikasi.b. Dalam pelaksanaan pembekalan KKN BMC, diharapkan pihak LPM dapat menambahkan lebih banyak pelatihan-pelatihan

yang bersifat pemberdayaan bagi masyarakat.Dalam proses penentuan lokasi KKN, pihak LPM harus lebih memastikan jika dalam suatu lokasi KKN tidak ada perguruan tinggi lainnya yang melaksanakan kegiatan KKN dilokasi yang sama, hal ini dapat menimbulkan penilaian yang tidak objektif dari masyarakat.

Page 24: HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN KKN · Web view2020/09/17  · senin dan kamis dan kamis mulai tgl 20 juli hingga 10 agustus 2020 selama 12 pertemuan. Sasaran dan Hasil Sasaran yang dituju

LampiranDATA NAMA KELOMPOK

KKN UNNES BERSAMA MELAWAN COVID-19

No Nama NIM Fakulta

s Lokasi KKN

1 Nirmala Efendy 1201417016 FIP Kel. Koja, Kec. Koja, Jakarta Utara

2 Nur Muhamad Syamsu Dhuha 1301417036 FIP Kel. Cikini, Kec. Menteng, Jakarta Pusat

3 Putri Simbolon 1511417006 FIP Kel. Sungai Panas, Kec. Batam Kota, Batam4 Resatyana Eldra Novera 1511417027 FIP Kel. KebonBawang, Kec. TanjungPriok, Jakarta Utara5 Anna Pebrita 1511417028 FIP Kel. Ampui, Kec. Pangkal Balam, Pangkalpinang6 April liyanti 1511417052 FIP Kel. Tugu Selatan, Kec. Koja, Jakarta Utara7 Alfatkhan Dika Kusuma Putri 1601417036 FIP Kel. DuriKosambi, Kec. Cengkareng, Jakarta Barat8 Dede Lusiani 2111417002 FBS Kel. Semper Barat, Kec. Cilincing, Jakarta Utara9 Nurul Awaliasari 2211417016 FBS Kel. Lancang Kuning, Kec. Bintan Utara, Bintan10 Novita Sari Rambingan 2211417041 FBS Kel. Penjaringan, Kec. Penjaringan, Jakarta Utara11 Jehan Natasha 2301417036 FBS Kel. TanjungBalai, Kec. Karimun, Kab. Karimun12 Esra Januari Panjaitan 2301417040 FBS Kel. Sungai Langkai, Kec. Sagulung, Batam

13 Louisha Emanuela Zhazha 2311417008 FBS Kel. Kelapa Gading Timur, Kec. Kelapa Gading, Jakarta Utara

14 Dita Aulia 3211417029 FIS Kel. Warakas, Kec. TanjungPriok, Jakarta Utara15 Ega Scerly Cut Putri 3312417010 FIS Kel. Selindung, Kec. Gabek, Pangkalpinang16 Ema Ainun Hakimah 4001417056 FMIPA Kel. Utan Panjang, Kec. Kemayoran, Jakarta Pusat17 Siti Aulia Rohmawati 4201417012 FMIPA Tanjungpinang18 Rizki Feby Gardika Priyadi 4311417014 FMIPA Kel. Kapling, Kec. Tebing, Kab. Karimun19 Alsandy Maulana 4611417012 FMIPA Kel. Sei Jang, Kec. Bukit Bestari, Tanjungpinang20 Dimas Pangestu 5213417036 FT Kel. Koja, Kec. Koja, Jakarta Utara21 Bagas Perdana Abiyasa 5311417021 FT Kel. RawaBadak Selatan, Kec. Koja, Jakarta Utara22 Sabrina Fajarwati 5403417012 FT Kel. Kalideres, Kec. Kalideres, Jakarta Barat23 Laode Natalia 5404417010 FT Kel. Sungai Lekop, Kec. Sagulung, Batam24 Afrizal Pratama Mukti 6101417154 FIK Kel. Sei Binti, Kec. Sagulung, Batam25 Laela Mulyana 6511417004 FIK Kel. Papanggo, Kec. TanjungPriok, Jakarta Utara26 Elmi Lestari Putri 7101417022 FE Kel. Kapuk Kebon Jahe, Kec. Cengkareng, Jakarta Barat27 Muhammad Alfareza 7111417087 FE Kel. Cilincing, Kec. Cilincing, Jakarta Utara28 Agus Setiawan 7311417027 FE Kel. Kalideres, Kec. Kalideres, Jakarta Barat

Page 25: HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN KKN · Web view2020/09/17  · senin dan kamis dan kamis mulai tgl 20 juli hingga 10 agustus 2020 selama 12 pertemuan. Sasaran dan Hasil Sasaran yang dituju

29 Ridho Dwiky Tastama 8111416334 FH Kel. Cengkareng Timur, Kec. Cengkareng, Jakarta Barat30 Salsa Lila Permata Sari 8111417057 FH Kel. Bengkong Sadai, Kec. Bengkong, Batam31 Rizky Raditya Fitri 8111417100 FH Kel. Paseban, Kec. Senen, Jakarta Pusat32 Farhan Hamka Ilyasa 8111417216 FH Kel. DuriKosambi, Kec. Cengkareng, Jakarta Barat