gbpp ekopolin

20
GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN DAN SATUAN ACARA PENGAJARAN MATA KULIAH : EKONOMI POLITIK INTERNASIONAL NOMOR KODE/SKS : IHI4107 / 3 SKS DESKRIPSI SINGKAT : Ekonomi politik internasional (EPI) adalah interaksi antara faktor-faktor politik dan faktor-faktor ekonomi pada tingkat internasional yang mempengaruhi pola hubungan antar negara di dunia. Dengan semakin kompleksnya hubungan antar bangsa, EPI muncul sebagai upaya untuk memperkaya pendekatan dan perspektif dalam kajian studi hubungan internasional. TUJUAN INTRUKSIONAL UMUM: Pada akhir perkuliahan-perkuliahan ini, mahasiswa diharapkan akan dapat: 1. Memahami dan menjelaskan sejarah, teori dasar dan perspektif utama EPI 2. Menjelaskan dan menganalisis isu-isu utama dalam studi EPI 3. Meningkatkan kemampuan kritis dan analitis mahasiswa RANCANGAN JADWAL PERKULIAHAN Minggu ke Tujuan Instruksional Khusus Pokok Bahasan Sub Pokok Bahasan Metode Media Alokasi Waktu Sumber Kepustakaan 1 Mahasiswa mengetahui tujuan perkuliahan, tugas dan kontrak belajar Pengenalan topik Pembukaan dan Pengenalan Kontrak belajar Paparan Silabus topik - Belajar Mengajar (tatap muka) - LCD - Laptop/komput er 150 menit

Upload: ansid

Post on 23-Jun-2015

254 views

Category:

Documents


6 download

TRANSCRIPT

Page 1: GBPP Ekopolin

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARANDAN

SATUAN ACARA PENGAJARAN

MATA KULIAH : EKONOMI POLITIK INTERNASIONALNOMOR KODE/SKS : IHI4107 / 3 SKSDESKRIPSI SINGKAT : Ekonomi politik internasional (EPI) adalah interaksi antara faktor-faktor politik dan faktor-faktor ekonomi pada tingkat internasional yang mempengaruhi

pola hubungan antar negara di dunia. Dengan semakin kompleksnya hubungan antar bangsa, EPI muncul sebagai upaya untuk memperkaya pendekatan dan perspektif dalam kajian studi hubungan internasional.

TUJUAN INTRUKSIONAL UMUM:Pada akhir perkuliahan-perkuliahan ini, mahasiswa diharapkan akan dapat:1. Memahami dan menjelaskan sejarah, teori dasar dan perspektif utama EPI 2. Menjelaskan dan menganalisis isu-isu utama dalam studi EPI 3. Meningkatkan kemampuan kritis dan analitis mahasiswa

RANCANGAN JADWAL PERKULIAHANMinggu

keTujuan Instruksional Khusus Pokok Bahasan Sub Pokok Bahasan Metode Media Alokasi

WaktuSumber Kepustakaan

1 Mahasiswa mengetahui tujuan perkuliahan, tugas dan kontrak belajar

Pengenalan topik Pembukaan dan PengenalanKontrak belajarPaparan Silabus topik

- Belajar Mengajar (tatap muka)

- LCD- Laptop/komputer- White board - Spidol

150 menit

2 Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian, kajian utama dan ruang lingkup studi ekonomi politik internasional

Introduction and Scope of International Political Economy

- International Economics

- International Politics

- International Political

- Belajar Mengajar (tatap muka)

- Diskusi

- LCD- Laptop/komputer- White board - Spidol

30 menit50 menit70 menit

- The Nature of Political Economy (1)

- International Political Economy – (3)

Page 2: GBPP Ekopolin

Economy

- Ruang Lingkup EPI3 Mahasiswa dapat menjelaskan sejarah,

perkembangan serta evolusi studi EPI dari masa ke masa

International Political Economy in Historical Context

- Lahirnya studi EPI

- Tinjauan historis seputar teori dan perspektif EPI

- Pembagian dan evolusi school of thought dalam studi EPI

- Belajar Mengajar (tatap muka)

- Diskusi

- LCD- Laptop/komputer- White board - Spidol

60 menit30 menit30 menit30 menit

- The American School (11)

- The British School (11)

4 Mahasiswa dapat memahami pendekatan, perspektif dan konsep utama studi ekonomi politik internasional baik konvensional maupun non-konvensional

Perspectives of International Political Economy

- Perspektif konvensional EPIo Realisme/

Mercantilisme/Nasionalisme

o Liberalismeo Marxisme

- Perspektif non-konvensionalo State-centric realismo Interests and institutions

in IPE

- Belajar Mengajar (tatap muka)

- Diskusi

- LCD- Laptop/komputer- White board - Spidol

50 menit

50 menit

50 menit

- International Politics and International Economics (1)

- Realism and Complex Interdependence (1)

- State Power and the Structure of International Trade (2)

- The Structure of Dependence (1)

- Three Ideologies of Political Economy (6)

- The New Global Economic Order (5)

Page 3: GBPP Ekopolin

- Lecturer (4)

5 Mahasiswa dapat memahami globalisasi ekonomi dan politik pengaturan perdagangan internasional di tingkat global

Political Economy of the World Trading System

- Evolusi sistem perdagangan global dari masa ke masa

- ITO, GATT dan WTO

- Isu-isu kontemporer dalam regulasi perdagangan global (Doha Round, labour rights, environment)

- Belajar Mengajar (tatap muka)

- Diskusi

- LCD- Laptop/komputer- White board - Spidol

80 menit

70 menit

- The Trading System (5)

- The World Trade Organization and the World Trading System (4)

- The Multilateral Trade System pp. 18 – 42 (4)

- The Future of the International Trading System: International Firms, Regionalism and Domestic Politics (10)

- The Doha Round: Prospects for the Rules-Based Trading System (1)

6 Mahasiswa dapat menjelaskan

dinamika ekonomi-politik seputar pengambilan kebijakan perdagangan antar negara termasuk memahami isu ekonomi politik seputar perdagangan bebas

Politics of International Trade and National Policies

- Free trade debate

- Analisis mengenai kebijakan perdagangan protectionisme (tariff and non-tariff barrier)

- Belajar Mengajar (tatap muka)

- Diskusi

- LCD- Laptop/komputer- White board - Spidol

50 menit

50 menit

50 menit

- The Multilateral Trade System pp. 42- 51 (4)

- The Rise of Free Trade in Western Europe (2)

- Protectionist Trade

Page 4: GBPP Ekopolin

Policies: A Survey of Theory, Evidence and Rationale (10)

7 Mahasiswa dapat memahami isu ekonomi politik dalam hubungan moneter internasional, baik antar negara maupun dalam regulasinya di tingkat global

Political Economy of International Monetary Relations

- Politik Sistem Moneter Internasional (nilai tukar etc.)

- Politik Institusi Finansial Internasional (IFIs) – evolusi dan dinamika IMF

- Belajar Mengajar (tatap muka)

- Diskusi

- LCD- Laptop/komputer- White board - Spidol

50 menit

50 menit50 menit

- Monetary Governance in a Globalized World (1)

- The International Monetary System (4) – bagi ke 3 kelompok

8 UJIAN TENGAH SEMESTER9. Mahasiswa dapat memahami

bagaimana perusahaan multinasional muncul sebagai aktor penting dalam studi EPI serta kontroversi yang terjadi di dalamnya

Political Economy of Multinational Corporations (MNCs)

- MNC sebagai aktor dalam studi IR dan IPE

- Dinamika Hubungan Home-Host Country dalam hubungannya dengan operasi global MNC

- Regulasi MNC dan FDI pada level global

- Belajar Mengajar (tatap muka)

- Diskusi

- LCD- Laptop/komputer- White board - Spidol

50 menit

50 menit50 menit

- States, Firms and Diplomacy (2)

- Defining the Transnational Corporation in the Era of Globalization (1)

- Third World Governments and Multinational Corporations: Dynamics of Host’s Bargaining Power (2)

- Multinational Corporations in the Global Economy (4)

Page 5: GBPP Ekopolin

- The State and The Multinational (5)

10 Mahasiswa dapat menjelaskan unsur-unsur ekonomi dan politik dalam pembangunan negara khususnya yang berkaitan dengan hubungan antara negara kaya dan negara miskin

Political Economy of Development

- North-South relationship

- Isu seputar regulasi pembangunan, khususnya mengenai fungsi dan efektivitasWB

- Belajar Mengajar (tatap muka)

- Diskusi

- LCD- Laptop/komputer- White board - Spidol

90 menit60 menit

- The Development of Political Underdevelopment (12)

- The Future of Global Polarization (1)

- A New World Bank for a New Century (1)

- Still Waiting: The Failure of Reform at the World Bank (1)

11 Mahasiswa dapat menjelaskan bagaimana globalisasi ekonomi mempengaruhi lingkungan hidup dan bagaimana unsur ekonomi-politik mempengaruhi regulasi lingkungan hidup di tingkat global

International Political Economy and the Environment

- Globalisasi ekonomi dan hubungannya dengan lingkungan hidup

- Ekonomi politik regulasi lingkungan hidup di tingkat global

- Belajar Mengajar (tatap muka)

- Diskusi

- LCD- Laptop/komputer- White board - Spidol

75 menit75 menit

- Environmental Protection and Free Trade: Are They Mutually Exclusive? (2)

- Which Governance for Sustainable Development: An Organizational and Institutional Perspective (13)

- The Marketization of

Page 6: GBPP Ekopolin

Global Environmental Governance: Manifestations and Implications (13)

12 Mahasiswa dapat memahami ekonomi-politik seputar muncul dan berkembangnya regionalisme dan integrasi regional dalam pola hubungan antar negara

Political Economy of Regionalism

- Teori-teori regionalismo First Waveo New Wave

- Ekonomi-politik Regionalisme

- Studi kasus regionalisme: ASEAN, UE etc.

- Belajar Mengajar (tatap muka)

- Diskusi

- LCD- Laptop/komputer- White board - Spidol

50 menit

50 menit50 menit

- The New Wave of Regionalism (7)

- The Regionalism Debate; an Overview (8)

- Regions in Comparative Perspective (14)

- Regionalism and Development After(?) the Global Financial Crises (14)

13. Mahasiswa dapat memahami dam

menganalisis kontroversi seputar globalisasi, khususnya dari perspektif dan konsep utama ekonomi politik internasional

Political Economy of Globalization

- Globalization debate

- Politik Globalisasi

- Belajar Mengajar (tatap muka)

- Diskusi

- LCD- Laptop/komputer- White board - Spidol

100 menit50 menit

- Globalization and Inequality: Past and Present (2)

- Sense and Nonsense in the Globalization Debate (2)

- Globalization and the Changing Logic of Collective Action (2)

Page 7: GBPP Ekopolin

14 Mahasiswa dapat mengintegrasikan keseluruhan pemahaman yang telah didapat untuk menganalisis isu kontemporer yang sedang terjadi dan memunculkan pemahaman yang komprehensif terhadap sebuah isu global

Global Financial Crisis and the Future of International Political Economy

- Global Financial Crisis2008

- Implikasi GFC terhadap studi EPIo Rise of Chinao Perubahan struktur

regulasi ekonomi global (munculnya G-20)

o East VS. West

- Belajar Mengajar (tatap muka)

- Diskusi

- LCD- Laptop/komputer- White board - Spidol

50 menit

50 menit

50 menit

- The Global Financial Crisis: Lessons and Opportunities for International Political Economy (15)

- TBA

15 Review Feed back Round Table Discussion - Belajar Mengajar (tatap muka)

- Diskusi

- LCD- Laptop/komputer- White board - Spidol

150 menit

16 UJIAN AKHIR SEMESTER

Page 8: GBPP Ekopolin

BAHAN BACAAN PERKULIAHANNo. Kode Pustaka

1. Goddard, R, Cronin, P & Dash K.C (eds.), International Political Economy: State-Market Relations in A Changing Global Order, 2003

2. Frieden, J. & Lake, D (eds.), International Political Economy: Perspectives on Global Power and Wealth, 2003

3. Griffiths, Martin, International Relations Theory for the Twenty First Century: An Introduction, 2007

4. Oatley, Thomas, International Political Economy Interest and Institution in the Global Economy 2nd Edition.Pearson Prentice Education. New York: 2006.

5. Gilpin, Robert. Global Political Economy Understanding the International Economic Order, Princeton University Press, New Jersey: 2001,

6. Gilpin, Robert, The Political Economy in International Relations, Princeton University Press, New Jersey: 1987

7. Mansfield, Edward D. dan Helen V. Milner. “The New Wave of Regionalism”. International Organization 53, 3, Summer 1999, pp. 589-627

8. Panagaria, Arvind. “The Regionalism Debate; an Overview”. World Economy 22/4, 1999

9. Miller, R.C, International Political Economy: Contrasting World Views, 2008

10 Stubbs, R & Underhill, G.R.D (eds.), Political Economy and The Changing Global Order, 1994

11. Cohen, B, International Political Economy: An Intellectual History, 2008

12. Harrison, G (eds.), Global Encounters: International Political Economy, Development and Globalization

13. Park, J, Conca, K & Finger, M (eds.), The Crisis of Global Environmental Governance, Towards a New Political Economy of Sustainability

14. Breslin, S, Hughes, C.W, Phillips, N & Rosamond, B (eds.), New Regionalism in the Global Political Economy, 2004

15. Mosley, L & Singer, D.A, International Interactions, forthcoming

Page 9: GBPP Ekopolin

UNIVERSITAS BRAWIJAYAJURUSAN HUBUNGAN INTERNASIONAL

EKONOMI POLITIK INTERNASIONALSEMESTER GENAP 2009/2010

Dosen Pengampu: P.M. ERZA KILLIAN, S.IP, M.IEF. ([email protected])Ph/Mobile : (0341) 411372 / 085234401590 (emergency only)

1. Deskripsi Singkat

Ekonomi politik internasional (EPI) adalah studi mengenai interaksi antara faktor-

faktor politik dan ekonomi pada tingkatan global yang mempengaruhi pola interaksi

antar negara. Mata kuliah akan membahas isu-isu seperti ekonomi politik seputar

kebijakan perdagangan, regulasi kebijakan pedagangan dan keuangan di tingkat global,

kontroversi perdagangan bebas dan isu seputar globalisasi. Diharapkan bahwa

mahasiswa yang mengambil mata kuliah ini telah memiliki pengetahuan tingkat dasar

mengenai ekonomi dan politik, khususnya ekonomi internasional dan politik

internasional.

Pada akhir perkuliahan, mahasiswa diharapkan telah mampu menjelaskan dan

memahami posisi EPI dalam studi Hubungan Internasional, menjelaskan teori dan

perspektif utama EPI serta mampu menganalisis dan melakukan kajian kritis terhadap

isu-isu utama EPI dan relevansinya dalam studi HI.

2. Sistem Perkuliahan

Perkuliahan akan dibagi menjadi satu atau dua sesi (berdasarkan kebutuhan), yang

berupa:

a. Tutorial (70%), yaitu berupa presentasi dan diskusi oleh mahasiswa seputar topik

perkuliahan, dengan sebelumnya membaca bahan perkuliahan yang diberikan oleh

dosen pengampu.

b. Lecture (30%) yaitu berupa penjelasan dari dosen pengampu, bisa berupa penjelasan

tambahan, klarifikasi atau sekedar merangkum bahan perkuliahan

Mahasiswa (secara berkelompok) akan diberikan bahan bacaan berupa artikel jurnal

dan/atau buku setiap minggunya, di mana mereka diharapkan untuk membuat

rangkuman artikel tersebut untuk kemudian membahasnya secara kolektif di dalam

kelas. Pembahas utama dan penyanggah akan dipilih secara acak dalam kelas dan

karenanya tiap kelompok diharapkan untuk mempersiapkan diri dengan baik sebelum

memasuki perkuliahan.

Page 10: GBPP Ekopolin

3. Sistem Penilaian

Sistem penilaian akan diberikan sebagai berikut:

a. Ujian Tengah Semester (30%)

Satu kali ujian tengah semester (tertulis) pada minggu ke-8 perkuliahan. Materi

yang akan diuji adalah materi minggu ke-1 hingga minggu ke-7.

b. Tutorial (40%)

Bobot nilai ini mencakup tugas tertulis berupa rangkuman bahan bacaan (per

minggu) yang diberikan, serta presentasi dan sanggahan yang diberikan dalam

diskusi kelas. Nilai akan diberikan secara kelompok dan selanjutnya akan ditambah

berdasarkan keaktifan dan kemampuan kritis individu dalam diskusi kelas.

c. Take-Home Final Exam (30%)

Hasil penilaian akhir berupa research paper mengenai salah satu topik Ekonomi

Politik Internasional (EPI) dengan ketentuan sebagai berikut:

Tulisan tidak kurang dari 4000 kata atau kurang lebih sekitar 10-12 halaman

A4 spasi 1.5, font TNR 12.

Format penulisan mengikuti model penulisan jurnal ilmiah (mencakup

abstrak, isi dan daftar pustaka)

Narasumber hanya berupa jurnal, buku, koran, majalah dan/atau narasumber

lain yang bisa diterima secara ilmiah. Narasumber berupa blog dan/atau

opini pribadi yang tidak melalui mekanisme peer-review (penilaian oleh

editor, rekan seprofesi atau ahli di bidangnya) sangat tidak disarankan.

Pengumpulan tugas dilakukan dalam bentuk hard copy pada saat UAS dan

dalam bentuk soft copy (secara kolektif) maksimal 3 hari setelah tanggal

pelaksanaan UAS.

Keterlambatan pengumpulan tugas tidak akan ditoleransi.

Tidak ada toleransi terhadap PLAGIARISME. Nilai terendah (0) akan

langsung diberikan bagi hasil karya yang merupakan hasil plagiat.

Akan disediakan sesi konsultasi dengan pembagian sebagai berikut:

o Minggu 1-4 : konsultasi research question dan metode penelitian

o Minggu 5-8 : konsultasi bahan research (narasumber), teknik

penulisan, dan outline paper

o Minggu 9-12 : konsultasi bahan research (narasumber), teknik

penulisan, dan outline paper serta penyerahan draft pertama untuk

penyempurnaan

o Minggu 13-15 : Penyerahan draft pertama dan penyempurnaan draft

Page 11: GBPP Ekopolin

o Minggu 16 : Penyerahan final draft (di waktu ujian akhir)

Konsultasi di luar pembagian sesi yang telah ditentukan di atas tidak akan

dilayani.

4. Buku dan Bahan Perkuliahan Lain

Semua bahan bacaan perkuliahan adalah dalam bahasa Inggris dan karenanya

mahasiswa diharapakan untuk membiasakan diri dengan karya-karya ilmiah berbahasa

Inggris. Selain bahan bacaan perkuliahan, mahasiswa juga diharapkan untuk mengikuti

perkembangan isu-isu ekonomi politik kontemporer untuk menambah bahan diskusi

kelas

Buku Utama Perkuliahan (Required Resources)

- Goddard, R, Cronin, P & Dash K.C (eds), 2003, ”International Political Economy: State-Market Relations in A Changing Global Order”

- Frieden, J. & Lake, D (eds), 2003, “International Political Economy: Perspectives on Global Power and Wealth”

- Oatley, T, 2004, “International Political Economy: Interests and Institutions in the Global Economy” – advanced reader

Buku Lain yang Disarankan (Recommended Resources)

Gilpin, R, 2001, Global Political Economy: Understanding the International Economic Order, Princeton University Press, New Jersey

Gilpin, Robert, 1987, The Political Economy in International Relations, Princeton University Press, New Jersey

Miller, R.C (eds), 2008, International Political Economy: Contrasting World Views

Stubbs, R & Underhill, G.R.D (eds), Political Economy and The Changing Global Order, 1994

Cohen, B, International Political Economy: An Intellectual History, 2008

Harrison, G, Global Encounters: International Political Economy, Development and Globalization

Park, J, Conca, K & Finger, M, The Crisis of Global Environmental Governance, Towards a New Political Economy of Sustainability

Breslin, S, Hughes, C.W, Phillips, N & Rosamond, B (eds), New Regionalism in the Global Political Economy, 2004

Mosley, L & Singer, D.A, International Interactions, forthcoming

Page 12: GBPP Ekopolin

Sumber-Sumber Lain (Other Resources) www.economist.com www.ipezone.blogspot.com http://www.indiana.edu/~ipe/glossary.html (IPE dictionary) www.rodrik.typepad.com http://www2.etown.edu/vl/ (good resource for new IR scholars)

5. Jadwal Perkuliahan

1. Minggu 1 – Pengenalan Topik, Kontrak Belajar dan Pemaparan Silabus

2. Minggu 2 - Introduction and Scope of International Political Economy

Bacaan:

- The Nature of Political Economy (Robert Gilpin) dalam Goddard, Cronin & Dash

- International Political Economy (Tom Conley) dalam International Relations

Theory for the Twenty First Century: An Introduction

3. Minggu 3 – International Political Economy in Historical Context

Bacaan:

- The American School dalam International Political Economy: An

Intellectual History (Benjamin Cohen)

- The British School dalam International Political Economy: An Intellectual

History (Benjamin Cohen)

4. Minggu 4 – Perspectives of International Political Economy

Bacaan:

- International Politics and International Economics (David Lake) dalam

Goddard, Cronin & Dash

- Realism & Complex Interdependende (Keohane & Nye) dalam Goddard,

Cronin & Dash

- State Power and the Structure of International Trade (Krasner) dalam

Frieden & Lake

- The Structure of Dependence (dos Santos) dalam Goddard, Cronin & Dash

- Batas akhir konsultasi research paper sesi I

5. Minggu 5 – Political Economy of the World Trading System

Bacaan:

- The Multilateral Trade System dalam Oatley hal. 18-42

- The Future of the International Trading System: International Firms,

Regionalism and Domestic Politics (Busch and Milner) dalam Stubbs, R &

Underhill, G.R.D

Page 13: GBPP Ekopolin

- The Doha Round: Prospects for the Rules-Based Trading System (Cronin)

dalam Goddard, Cronin & Dash

6. Minggu 6 – Politics of International Trade and National Policies

Bacaan:

- The Multilateral Trade System dalam Oatley hal. 42-51

- The Rise of Free Trade in Western Europe (Kindleberger) dalam Frieden &

Lake

- Protectionist Trade Policies: A Survey of Theory, Evidence and Rationale

(Coughlin, Chrystal & Wood) dalam Frieden & Lake

7. Minggu 7 – Political Economy of International Monetary Relations

Bacaan:

- Monetary Governance in a Globalized World (Cohen) dalam Goddard,

Cronin & Dash

- The International Monetary System dalam Oatley (dibagi untuk 3 kelompok)

8. Minggu 8 – UJIAN TENGAH SEMESTER (Materi Minggu 1- Minggu 7)

- Batas akhir konsultasi research paper sesi II

9. Minggu 9 – Political Economy of Multinational Corporations

Bacaan:

- States, Firms and Diplomacy (Strange) dalam Frieden & Lake

- Defining the Transnational Corporation in the Era of Globalization

(Goddard) dalam Goddard, Cronin & Dash

- Third World Governments and Multinational Corporations: Dynamics of

Host’s Bargaining Power (Tarzi) dalam Frieden & Lake

10. Minggu 10 – Political Economy of Development

Bacaan:

- The Development of Political Underdevelopment (Moore) dalam Harrison

- The Future of Global Polarization (Amin) dalam Goddard, Cronin & Dash

- A New World Bank for A New Century (Picciotto) dalam Goddard, Cronin &

Dash

- Still Waiting: The Failure of Reform at the World Bank (Rich) dalam

Goddard, Cronin & Dash

11. Minggu 11 – IPE and the Environment

Bacaan:

Page 14: GBPP Ekopolin

- Environmental Protection and Free Trade: Are They Mutually Exclusive?

(Butler) dalam Frieden & Lake

- Which Governance for Sustainable Development: An Organizational and

Institutional Perspective (Finger) dalam Park, Conca & Finger

- The Marketization of Global Environmental Governance: Manifestations

and Implications (Newell) dalam Park, Conca & Finger

12. Minggu 12 – Political Economy of Regionalism

Bacaan:

- Regions in Comparative Perspective dalam Breslin, Higgott & Rosamond

- Regionalism and Development After(?) the Global Financial Crises

(Bowles) dalam Breslin, Higgott & Rosamond

- TBA

- Batas akhir konsultasi research paper sesi III

13. Minggu 13 – Political Economy of Globalization

Bacaan:

- Globalization and Inequality: Past and Present (Williamson) dalam Frieden

and Lake

- Sense and Nonsense in the Globalization Debate (Rodrik) dalam Frieden &

Lake

- Globalization and the Changing Logic of Collective Action (Cerny) dalam

Frieden & Lake

14. Minggu 14 – Global Financial Crisis and the Future of International Political

Economy

Bacaan:

- The Global Financial Crisis: Lessons and Opportunities for International

Political Economy dalam Mosley & Singer

- TBA

15. REVIEW

16. UJIAN AKHIR SEMESTER

- Batas akhir penyerahan Research Paper

6. Hal-Hal Lain

Hal-hal lain yang belum jelas mengenai perkuliahan dapat ditanyakan pada dosen

pengampu.