ergonomi

15
DASAR DASAR ERGONOMI

Upload: al-marson

Post on 07-Jan-2017

81 views

Category:

Education


0 download

TRANSCRIPT

DASAR – DASAR

ERGONOMI

E R G O N O M I

Ergonomi :

- ERGOS berarti kerja

- NOMOS berarti hukum

Berkembang setelah Perang Dunia II

Pengalaman senjata perang : beban, ukuran, kapan

dibawa prajurit untuk MISI sukses

Pasca PD II - Aplikasi ilmiah :

- Metode kerja

- Peralatan

- Lingkungan

Ergonomi MULTI DISIPLIN Ilmu

- Engineering

- Fisiologi

- Bio mekanika

- Antropologi

- Psikologi

- dan lain-lain.

ERGONOMI

DISPLAY

CONTROL

DATA

FORCE

MEKANISME

PENERIMAAN

KONTROL

MEKANISME

MEKANISME

EFFEKTIF

SUHU CAHAYA

BISING VIBRASI

UMUR

PELATIHAN

MOTIVASI

LAMA KERJA

ISTIRAHAT

AKTIVITAS

CONTROL, DISPLAY,

DESIGN, LAY OUT, POSTURE

MESIN MAN

OUTPUT

JENIS ERGONOMI

PHYSICAL ErgonomiKreasi lingkungan kerja yang kondusif (suhu,

bising, kelembaban, cahaya, debu dan lain-lain)

Mempunyai effek kenyamanan kerja

akan meningkatan job performance

Organisasi ergonomi

Berhubungan dengan organisasi kerja dengan

tujuan kreasi Motivasi Kerja (Sistem shift,

komunikasi, SOP, gaji/benefit)

`

Physical Ergonomi meliputi :

1. Sistem kerja

2. Bising

3. Suhu kerja

4. Cahaya

5. Polutan

SISTIM KERJA dipengaruhi

Postur kerja salah

- Sakit pinggang, leher alat kaki

- Pekerjaan ada yang harus dikerjakan dengan

duduk, berdiri, berbaring dalam waktu lama

Peralatan kerja / tata letak

Metode kerja

Arus material

Ruang kerja

Survey keluhan sakit punggung dan lamanya

menderita sesuai jenis kerja

--------------------------------------------------------------------------------

Presentase yang Lamanya menderita

terkena penyakit (dalam persentase)

selama bekerja 1 hr 3 mg 6 bln

--------------------------------------------------------------------------------

Kerja ringan 52,7 25,5 12,1 2,3

Kerja berat 64,6 45,5 25,3 6,4

Seluruhnya 60 36 20 4

-------------------------------------------------------------------------------

Beban maksimum kerja fisik

--------------------------------------------------------------------------------

Intentitas DEWASA REMAJA

kerja Pria Wanita Pria Wanita

--------------------------------------------------------------------------------

Jarang 50 20 20 15

Rutin 18 12 11-16 7-11

-------------------------------------------------------------------------------

Catatan : satuan dalam kg

Survey keluhan fisik selama kerja duduk tetap

--------------------------------------------------------------------------------

Keluhan Jumlah %

--------------------------------------------------------------------------------

1. Mengenai kepala 34 14

2. Mengenai tengkuk 59 24

3. Mengenai punggung 141 57

4. Mengenai lengan dan tangan 37 15

5. Mengenai pantat 40 16

6. Mengenai lutut dan kaki 71 29

7. Mengenai paha 46 19

8. Tanpa keluhan 38 15

9. Jumlah yang diselidiki 246 100

-------------------------------------------------------------------------------

Pengeluaran energi dalam berbagai jabatan

--------------------------------------------------------------------------------

Pria Wanita Tipe pekerjaan Jabatan

------------------------------------------------------------------------------

2400 2000 Duduk, kerja ringan Pemegang buku

2700 2250 Duduk, kerja ringan Pengetik

Berdiri, kerja ringan Penata rambut

Berjalan Pengantar surat

3000 2500 Duduk, kerja berat Penenun / penganyam

Duduk, kerja berat Pengemudi

Berdiri, kerja ringan Montir mesin

3300 2750 Duduk, kerja berat Tukang sepatu

Berdiri, kerja berat Pengemudi mesin

-------------------------------------------------------------------------------

Pengeluaran energi dalam berbagai jabatan ……(sambungan)

--------------------------------------------------------------------------------

Pria Wanita Tipe pekerjaan Jabatan

------------------------------------------------------------------------------

3600 3000 Duduk, kerja berat Pemasang batu jalan

Berdiri, kerja sedang Pemijit

3900 3250 Berdiri, kerja berat sekali Penggergaji kayu

Berdiri, kerja sgt berat Penggali batu-bara

-------------------------------------------------------------------------------

Catatan : satuan dalam Kkal/hari

Estimasi pengeluaran energi

--------------------------------------------------------------------------------

A. Sikap, gerak badan Kerja Kkal/mnt Kerja Kkal/jam

-------------------------------------------------------------------------------

Duduk 0,3 20

Jongkok 0,5 30

Merangkak 0,5 30

Berdiri 0,6 35

Berdiri membungkuk 0,8 50

Berjalan 1,7 - 3,5 100 – 200

Mendaki pada 100

tanjakan tanpa beban 0,75 per m naik k.l. 400

-------------------------------------------------------------------------------

--------------------------------------------------------------------------------

B. Tipe pekerjaan Kerja Kkal/mnt Kerja Kkal/jam

-------------------------------------------------------------------------------

Kerja tangan ringan 0,3 – 0,6 15 – 35

sedang 0,6 – 0,9 35 – 50

berat 0,9 – 1,2 50 – 60

Kerja satu lengan ringan 0,7 – 1,2 40 – 65

sedang 1,2 – 1,7 65 – 90

berat 1,7 – 2,2 90 – 120

Kerja dua lengan ringan 1,5 – 2,0 80 – 100

sedang 2,0 – 2,5 110 – 135

berat 2,5 – 3,0 135 – 160

Kerja seluruh ringan 2,5 – 4,0 160 – 220

badan sedang 4,0 – 6,0 220 – 325

berat 6,0 – 8,5 325 – 450

sgt berat 8,5 – 11,5 450 – 600

-------------------------------------------------------------------------------

ORGANISASI ERGONOMI

Penerimaan pegawai

Training / pelatihan

Supervising / pengawasan

Metode kerja (shift)

Benefit