epistemiologi

16
FILSAFAT ILMU Landasan penelaahan ilmu (ontologi)

Upload: syamshul-alam

Post on 09-Apr-2016

7 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

makala EPISTEMIOLOGI

TRANSCRIPT

Page 1: EPISTEMIOLOGI

FILSAFAT ILMU

Landasan penelaahan ilmu (ontologi)

Page 2: EPISTEMIOLOGI

DEFINISI ILMU

Dikalangan imuan dan para filosof pada umumnya juga sepakat memberikan

pengertian ilmu adalah kumpulan pengetahuan yang sistematis.

Menurut The Liang Gie (1987) Ilmu adalah rangkaian aktifitas penelaahan yang mencari penjelasan suatu metode untuk memperoleh pemahaman secara rasional empiris mengenai dunia ini dalam berbagai seginya, dan keseluruhan pengetahuan sistematis yang menjelaskan berbagai gejala yang ingin dimengerti manusia

Page 3: EPISTEMIOLOGI

Menurut The Liang Gie (1987) ilmu pengetahuan memiliki lima ciri pokok, yaitu:

1. Empiris2. Sistematis3. Objektif

CIRI-CIRI DARI ILMU

4. Analisis5. Verifikatif

Page 4: EPISTEMIOLOGI

1. Empiris

Bahwa pengetahuan itu diperoleh berdasarkan

pengamatan dan percobaan.

Page 5: EPISTEMIOLOGI

2. Sistematis

Bahwa berbagai keterangan dan data yang tersusun sebagai kumpulan

pengetahuan itu mempunyai hubungan ketergantungan dan

teratur.

Page 6: EPISTEMIOLOGI

3. Objektif

Bahwa ilmu berarti pengetahuan yang bebas dari prasangka

perseorangan dan kesukaan pribadi.

Page 7: EPISTEMIOLOGI

4. Analisis

Bahwa pengetahuan ilmiah berusaha membeda-bedakan pokok soalnya kedalam

bagian yang terperinci untuk memahami berbagai sifat, hubungan dan peranan dari

bagian-bagian itu.

Page 8: EPISTEMIOLOGI

5. Verifikatif

Bahwa ilmu tersebut dapat di uji kebenarannya oleh

siapapun.

Page 9: EPISTEMIOLOGI

LANDASAN PENELAAHAN ILMU

Landasan pokok dalam penelaahan ilmu bertumpu pada tiga cabang filsafat, yaitu:

Page 10: EPISTEMIOLOGI

Ontologi

Ontologi berkaitan dengan pemahaman seseorang

tentang kenyataan

Page 11: EPISTEMIOLOGI

Epistimologi

Memberikan pemahaman tentang sumber dan sarana

pengetahuan manusia

Page 12: EPISTEMIOLOGI

aksiologi yang memberikan suatu pemahaman tentang nilai

hubungan kualitas obyek dengan subyek (ilmuan).

Page 13: EPISTEMIOLOGI

MAKNA DAN KONSEP ONTOLOGI

Secara etimologi “ontologi” berasal dari dua suku kata yaitu ontos dan

logos. Ontos berarti sesutu yang berwujud

dan logos berarti ilmu.

Page 14: EPISTEMIOLOGI

1. ILMU BERASAL DARI RISET (PENELITIAN)2. TIDAK ADA KONSEP WAHYU

3. ADANYA KONSEP PENGETAHUAN EMPIRIS4. PENGETAHUAN RASIONAL, BUKAN KYAKINAN

5. PENGETAHUAN OBYEKTIF6. PENGETAHUAN SISTEMATIK

7. PENGETAHUAN METODOLOGIS8. PENGETAHUAN OBSERVATIF (OBSERVABLE)

9. MENGHARGAI ASAS VERIFIKASI (PEMBUKTIAN)10. MENGHARGAI ASAS EKSPLANATIF (PENJELASAN)

KARAKTERISTIK (ONTOLOGI) ILMU PNGETAHUAN

Muhammad Adib memaparkan secara lebih rinci lagi terkait tentang karakteristik dari onologi ilmu pengetahuan yaitu:

Page 15: EPISTEMIOLOGI

11. Menghargai asas keterbukaan dan dapat di ulang kembali

12. menghargai asas skeptikisme yang radikal13. melakukan pembuktian bentk kausalitas (causality)

14. mengakui pengetahuan dan konsep yan relatif (bukan absolut)

15. mengakui adaya logika-logika ilmiah16. memilki berbagai hipotesis dan teori-teori ilmiah

17. memilki konsep tentang hukum-hukum alam yang telah dibuktikan

18. pengetahuan bersifat netral dan tidak memihak19. menghargai berbagai metode eksperimen, dan

20. melakukan terapan ilmu menjadi teknologi.

Page 16: EPISTEMIOLOGI

TERIMAKASIH

SALAM DAMAI PTIK 01A15