draft penelitian

3
 ANALISIS KONSENTRASI  PARTICULATE MATTER 10 (PM10) TERHADAP KELUHAN GANGGUAN PERNAFASAN MASYARAKAT SEKITAR PT. SEMEN TONASA PANGKEP A. Rumusan Masalah 1. Bagaimana konsentrasi Partikulat Matter 10 di sekitar kawasan Permukiman PT Semen Tonasa ? 2. Apakah masyarakat di sekitar PT Semen Tonasa memiliki keluhan terhadap gangguan  pernafasan ? 3. Apakah terdapat pengaruh konsentrasi Partikulat Matter 10 yang dihasilkan oleh PT Semen Tonasa terhadap keluhan gangguan pernafasan masyarakat ? B. Tujuan Penelitian 1. Tujuan Umum Untuk mengetahui hubungan antara konsentrasi Partikulat Matter 10 (PM10) di udara dengan keluhan gangguan pernapasan masyarakat yang tinggal di sekitar PT. Semen Tonasa. 2. Tujuan Khusus a. Untuk mengetahui konsentrasi PM 10 di udara sekitar kawasan PT. Semen Tonasa.  b. Untuk membandingkan konsentrasi PM 10 di udara sekitar kawasan PT. Semen Tonasa dengan baku mutu udara ambient. c. Untuk mengetahui apakah masyarakat di sekitar PT Semen Tonasa memiliki keluhan terhadap gangguan pernafasan. d. Untuk mengetahui distribusi karakteristik responden yaitu umur, jenis kelamin, lama  bermukim dan pekerjaan berdasarkan keluhan gangguan pernafasan pada masyarakat yang tinggal di sekitar PT. semen Tonasa.

Upload: murni-ap

Post on 14-Jul-2015

100 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

5/13/2018 Draft Penelitian - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/draft-penelitian 1/3

 

ANALISIS KONSENTRASI  PARTICULATE MATTER 10 (PM10) TERHADAP

KELUHAN GANGGUAN PERNAFASAN MASYARAKAT

SEKITAR PT. SEMEN TONASA PANGKEP

A. Rumusan Masalah

1.  Bagaimana konsentrasi Partikulat Matter 10 di sekitar kawasan Permukiman PT Semen

Tonasa ?

2.  Apakah masyarakat di sekitar PT Semen Tonasa memiliki keluhan terhadap gangguan

 pernafasan ?

3.  Apakah terdapat pengaruh konsentrasi Partikulat Matter 10 yang dihasilkan oleh PT Semen

Tonasa terhadap keluhan gangguan pernafasan masyarakat ?

B. Tujuan Penelitian

1.  Tujuan Umum

Untuk mengetahui hubungan antara konsentrasi Partikulat Matter 10 (PM10) di

udara dengan keluhan gangguan pernapasan masyarakat yang tinggal di sekitar PT. Semen

Tonasa.

2.  Tujuan Khusus

a. Untuk mengetahui konsentrasi PM 10 di udara sekitar kawasan PT. Semen Tonasa.

 b.  Untuk membandingkan konsentrasi PM 10 di udara sekitar kawasan PT. Semen Tonasa

dengan baku mutu udara ambient.

c.  Untuk mengetahui apakah masyarakat di sekitar PT Semen Tonasa memiliki keluhan

terhadap gangguan pernafasan.

d.  Untuk mengetahui distribusi karakteristik responden yaitu umur, jenis kelamin, lama

  bermukim dan pekerjaan berdasarkan keluhan gangguan pernafasan pada masyarakat

yang tinggal di sekitar PT. semen Tonasa.

5/13/2018 Draft Penelitian - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/draft-penelitian 2/3

 

C.  Kerangka Kongsep

Gambar 2. Kerangka Konsep Penelitian

Keterangan:

: Variabel Bebas

: Variabel Terikat

D. Lokasi Penelitian

Lokasi penelitian ini pada pemukiman sekitar Kawasan PT. Semen Tonasa yaitu Desa

Biringere dan Sela.

E. Desain Penelitian

Jenis Penelitian ini adalah penelitian analitik observasional yaitu suatu rancangan

 penelitian yang mempelajari dinamika korelasi antara faktor-faktor risiko dengan efek padawaktu yang lampau ( Point Time Approach).

Karekteristik 

Responden

1. Umur 

2. Jenis Kelamin

3. Lama Bermukim

5. Pekerjaan

Keluhan Ganguan

Pernafasan

- Bersin

- Batuk 

- Sesak nafas

Konsentrasi

 Particulate Matter  

10 (PM10)

5/13/2018 Draft Penelitian - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/draft-penelitian 3/3

 

F. Variabel penelitian 

Variabel penetian ini terdiri dari variabel independen dan variabel dependen, variabel

independen meliputi konsentrasi PM10 serta faktor lainnya (umur, Jenis kelamin, lama

 bermukim, dan pekerjaan,). dan variabel dependennya adalah keluhan gangguan pernafasan

seperti batuk, sesak napas dan bersin.