dasar korespondensi bisnis

Download Dasar korespondensi bisnis

If you can't read please download the document

Upload: gilang-muharam

Post on 15-May-2015

18.251 views

Category:

Documents


32 download

DESCRIPTION

komunikasi bisnis

TRANSCRIPT

  • 1. DASAR-DASARKORESPONDENSI BISNISKOMINIKASI BISNIS, ASAD ANDHIKATujuan pembelajaran :1. Menjelaskan pengertian surat dan surat bisnis2. Menjelaskan beberapa fungsi surat bisnis3. Melakukan pegelompokan surat4. Menjelaskan bagian-bagian surat5. Menjelaskan berbagai macam bentuk atau format surat6. Mengetahui berbagai macam contoh surat-surat bisnis.PENGERTIAN SURAT DAN SURAT BISNISMenurut Pusat Pembinaan dan Pengembangan BahasaDepartemen Pendidikan Nasional, surat dapat didefinisikansebagai suatu sarana komunikasi yang digunakan untukmenyampaikan informasi tertulis oleh suatu pihak kepada pihaklain.Not, pengertian di atas bersifat umum dan berlaku untkberbagai keperluan.1

2. Surat yang disampaikan pada pihak lain dapat berupa :1. Surat pengantar.2. Perkenalan.3. Undangan rapat4. Pemberitahuan pindah kantor5. Penerimaan kerja6. Penolakan kerja7. Surat keputusan8. Surat PHK9. Dll.Menulis surat yang baik perlu memperhatikan :1. Bahasa yang digunakan mudah dipahami2. Menggunakan kalimat yang sederhana.3. Isi pesan jelas, tegas, dan tidak bertele-tele.4. Pilihlah kertas yang baik, bersih, dan ukurannya tidak terlalu tipis dan tidak terlalu tebal.2 3. Yang dimaksud dengan surat bisnis adalah :Surat yang digunakan oleh seseorang, lembaga organisasi atauinstitusi untuk menyampaikan pesan-pesan bisnis secara tertuliskepada pihak lain dengan menggunakan media tertentu.Misalnya via pos, facsimile, telepon seluler, atau internet.Surat-surat bisnis yang beredar di masyarakat seperti :1. Surat pemesanan produk2. Surat perkenalan bisnis3. Surat pindah alamat kantor4. Surat perjanjian jual beli5. DllCatatan :Hubungan yang terjadi antara pihak-pihak yang terkait (pengirimdan penerima) dalam surat menyurat disebut Korespondensi.3 4. FUNGSI SURAT BISNISFungsi surat bisnis :1. Sebagai wakil atau duta bagi pengirim surat.2. Alat untuk menyampaikan pemberitahuan, permintaan atau permohonan.3. Alat bukti tertulis (dokumen tertulis) contoh surat jual beli.4. Alat untuk mengingat.5. Bukti sejarah (historis) Mis. Surai pendirian usaha.6. Pedoman kerja, misalnya surat keputusan, instruksi kerja dll.7. Media promosi bagi pengirim surat.PENGELOMPOKAN SURAT1. Pengelompokan surat 2. Pengelompokan surat menurut wujudnyamenurut pemakaiannya a. Surat bersampul (tertutup)1. Surat pribadi b. Kartu pos (terbuka) (personalletters) c. Warkat pos, gabungan2. Surat dinas (surat resmi)kertas surat dan amplop.3. Surat Bisnis (surat niaga) d. Telegram dan teleks4. Surat sosial, surat-surat e. Memorandum (memo) untuk kepentingan sosialpesan singkat. bagi masyarakat, sperti f. Surat tanda bukti yayasan anak yatim, DLL4 5. 3. Pengelompokan surat menurut4. Pengelompokan Suratbanyaknya Menurut Sifatnya1. Surat biasa (bersifat umum) 1. Surat biasa (buksn rahasia)2. Surat edaran (disampaikan 2. surat Konfidensial (rahasia dalam jumlah banyak).terbatas kalangan tertentu)3. Surat pengumumancontoh: surat hasil rapat (pemberitahuan) 3. Surat Rahasia, hanya untukorang tertentu.5. Pengelompokan Surat Menurut 6. Pengelompokan Surat Urgensi PenyelesaiannyaMenurut Isi dan Maksudnya.1. Surat biasa Penggolongan surat ini2. Surat Segeraberdasarkan isi dan maksud3. Surat Kilat (surat untuksurat.dilakukan dgn segera. Contoh pemesanan produk dll. PASTIKAN BAHWA PERLENGKAPAN KECANTIKAN ANDASEPERTI HBL, LIP ICE, FACIAL FOAM, BLUSH ON, MASKARA, PENSIL ALIS,DLL, SEMUANYA MASIH KOMPLIT PESAN INI DISAMPAIKAN OLEH CANTIK COSMETIK GARUT PLAZA LT.2 BLOK. C NO. 1.2.35 6. BAGIAN SURAT DAN BENTUK SURAT Bagian surat dan bentuk surat terdiri atas :1. Kepala surat (kop Surat)2. Tanggal surat3. Nomor, lampiran, dan hal atau prihal.4. Nama dan alamat surat.5. Salam pembuka6. Isi surat7. Salam penutup (hormat kami, hormat saya, salam takzim, wassalam)8. Tanda tangan dan nama jelas9. Tembusan 10. inisial Bentuk bentuk surat :1. Bentuk lurus penuh (full-block style)2. Bentuk lurus (semi block style)3. Bentuk setengah lurus b (semi blok style)4. Bentuk setengah lurus (semi block style)5. Bentuk bertekuk (indented style)6. Bentuk paragraph menggantung (hanging paragraph style)7. Bentuk surat amerika (amerika style)8. Bentuk surat ingris (british style) NOT. CONTOH BENTUK SURAT DAPAT DILIHAT PADA LAMPIRAN6 7. BAHASA SURATDalam menulis surat pilihlah bahasa yang baik dan benarsesuai dengan kaidah-kaidah yang berlaku dalam duniasurat menyurat, seperti :1. Bagaimana memilih kata.2. Pemakaian ejaan yang disempurnakan3. Penyusunan paragraph4. Penyusunan kalimatUntuk surat-surat resmi maupun surat-surat bisnis,pilihlah kata yang memenuhi syarat yang baik atau baku,lazim (mum, biasa) dan hindari kata-kata yang belumdiakui kebakuannya. Misalnya :1. Gimana2. Ngapain,3. Kenapa,4. Bikin ,5. Poli6. Serpis7. Inpormasi8. Dll7 8. Contoh kata baku dan kata tidak baku :Kata baku Kata tidak bakuSuvenierSouvenirKerja samaKerjasamaDiberi tahu DiberitahuFacsimile FaksimiliAksesoriAksesorisFotocopiphotocopyMerek MerkRp 1.000.000,00 Rp 1.000.000,-AntarwargaAntar wargaAtmosferAtmosfirPascapemilu Pasca pemiluSubsistem Sub systemSubseksiSub seksiTunakarya Tuna karyaTunawisma TunawismaFebruariPebruariFotoPhotoJumat JumatKhawatirKawatirKonkret konkritKuitansiKwitansiMengubahMerubahZonazoneDi dalamdidalamTunasusilaTuna susilaPascakrisis Paska krisisFormalFormilDllNot : selengkapnya kata baku dapat dilihat pada Kamus Besarbahasa Indonesia, terbitan balai pustaka atau dalam bukupedoman Ejaan yang Disempurnakan.8 9. FORMAT LIPAAN SURAT DAN AMPLOPBentuk lipatan surat :1. Lipatan baku (standart fold)2. Lipatan setengah baku (semi standart fold)3. Lipatan akordeon (accordion fold)4. Lipatan setengah accordion fold)5. Lipatan tunggal (single fold)6. Lipatan ganda parallel (parallel doble fold)7. Lipatan model prancis (franch fold)8. Lipatan model baron (baronial fold)Gambar contoh lipatan surat dari no. 1 s.d 8 lipatan dapatdilihat pada buku Komunikasi bisnis,Djoko Purwanto, M.B.Aedisi ketiga. Halaman 172 s.d 173ANEKA BENTUK AMPLOPTujuan amplop surat, selain sebagai etika jugauntuk menjaga kerahasiaan isi surat.Amplop dikelompokkan berdasarkan wujudnya,ukurannya, dan penggunaannya. 9 10. Berdasarkan wujudnya amplop dibedakan menjadi : 1. Amplop biasa 2. Amplop berjendelaBerdasarkan ukurannya, amplop dibedakan : 1. Amplop resmi 2. Amplop kartu 3. Amplop bisnis 4. Amplop pendek 5. Amplop panjang 6. Amplop besara. Amplop catalogb. Amplop mata berkaitc. Amplop kancing bertali Gambar contoh lipatan surat dari no. 1 s.d 6 dapat dilihat pada buku Komunikasi bisnis,Djoko Purwanto, M.B.A edisi ketiga. Halaman 174 s.d 176Untuk mendalami korespondensi tentang contoh surat bisnispelajari pada buku Komunikasi bisnis,Djoko Purwanto, M.B.A edisiketiga. Halaman 176 s.d 192.SEKIAN 10 11. 11