css

11
CSS XII RPL Oleh : Ki Zulfahrizal

Upload: zul-fah-rizal

Post on 17-Jan-2016

6 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

css

TRANSCRIPT

Page 1: Css

CSSXII RPL

Oleh : Ki Zulfahrizal

Page 2: Css

PengertianCSS = Cascading Style Sheet

CSS Yaitu salah satu bahasa style sheet untuk mengendalikan beberapa komponen dalam sebuah web sehingga akan lebih terstruktur dan seragam

Page 3: Css

KelebihanCSS memisahkan antara Desain dan Konten

Web/BlogMenghemat penulisan kode, karena satu css

dapat dipakai beberapa kali Mempersingkat waktu kerja, baik saat

membuat maupun saat modifikasi halaman Web/Blog

Ukuran file HTML jadi lebih kecil, karena biasanya CSS disimpan di file terpisah (External Stylesheet)

Page 4: Css

KekuranganTidak semua browser mengartikan sintaks -

sintaks CSS sama

Page 5: Css

Syntaxselector {   property : value ;          }

Selector : Tag HTML / ID (#namaid) / Class (.namaclass)Property : Atribut dari tag HTMLValue : Nilai dari property

Page 6: Css

KomentarSebuah komentar CSS diawali

dengan “/*”, dan diakhiri dengan “*/”

Contoh :/*This is a comment*/

Page 7: Css

Contoh Penulisan Tag HTMLp {color:red;text-align:center;}

Page 8: Css

Contoh Penulisan ID#text {color:red;text-align:center;}

Page 9: Css

Contoh Penulisan CLASS. judul{color:red;text-align:center;}

Page 10: Css

Menyimpan File CSSFile CSS memiliki ekstensi .cssUntuk menyimpan file CSS harus berada

dalam satu folder dengan file web

Page 11: Css

Menghubungkan HTML dengan CSSKetikkan code di bawah ini tepat di bawah :

<meta http-equiv="Content-Type" content="text/html; charset=utf-8" />

<link href=“<Tempat File CSS>" rel="stylesheet" type="text/css" media="screen" />

Contoh :<meta http-equiv="Content-Type" content="text/html;

charset=utf-8" /><link href="css/tes.css" rel="stylesheet" type="text/css"

media="screen" />