contoh design thinking by stanford

11
The Project Home and Decor Design Thinking Stanford FAFI ROHMATILAH 4103151003 SANI KARISMAWATI 4103151009 JANIN ISLAM KAN 4103151012 GIGIH JUNAEDI A 4103151017 ARVIN JANATHAN ADHIM 4103151021 1 D3 Multimedia Broadcasting A

Upload: fafirohmatillah

Post on 23-Jan-2018

224 views

Category:

Education


7 download

TRANSCRIPT

Page 1: contoh design thinking by Stanford

The Project Home

and DecorDesign Thinking Stanford

• FAFI ROHMATILAH 4103151003

• SANI KARISMAWATI 4103151009

• JANIN ISLAM KAN 4103151012

• GIGIH JUNAEDI A 4103151017

• ARVIN JANATHAN ADHIM 4103151021

1 D3 Multimedia Broadcasting A

Page 2: contoh design thinking by Stanford
Page 3: contoh design thinking by Stanford

Empatized

Nama Klien : Carrol Wong

Permintaan Klien :

Klien menginginkan perombakan pada Roof Garden

di rumahnya yang sudah tidak terawat lagi. Dengan

keadaan bangku-bangku dan pot-pot yang sudah tidak

tertata rapi dan kusam sehingga terlihat gersang. Oleh

karena itu klien menginginkan perubahan di Roof

Garden-nya agar terlihat lebih indah.

Page 4: contoh design thinking by Stanford

Define

Tim Project bekerja sama dengan seorang

arsitek landscape ternama yaitu ibu Anggia

Murni.

Sebelum memutuskan untuk membuat

konsep ibu Anggia Murni melihat keadaan dari

Roof Garden yang telah ada dengan melihat

akses titik air.

Page 5: contoh design thinking by Stanford

Ideate

Tema Konsep : Green dengan sistem 3R ( Reuse,

Recycle, Reduse ) yang dapat merangsang 5 panca

indra

Sub Konsep :

Pemanfaatan ruang Roof Garden dengan Very Light

dengan membuat gazebo.

Terdapat Laund (area rumput), dengan menggunakan

rumput sintetis.

Hampir semua properti di cat menggukan cat FiberKote

sehingga berkesan seperti kayu.

Page 6: contoh design thinking by Stanford

Prototype

Page 7: contoh design thinking by Stanford

Prototype

Page 8: contoh design thinking by Stanford

Test

Page 9: contoh design thinking by Stanford

KESIMPULAN Empatize : Perombakan pada Roof Garden yang tidak terawat,

tidak tertata rapi dan gersang

Define : Melihat keadaan dari Roof Garden yang telah ada

dengan melihat akses titik air.

Ideate : Green dengan sistem 3R ( Reuse, Recycle, Reduse )

yang dapat merangsang 5 panca indra.

Prototype : Berupa manual sketsa yaitu denah penataan

Test : Hasil jadi sebelum dan sesudah penataan

Page 10: contoh design thinking by Stanford

Sumber

https://www.youtube.com/watch?v=nvOE6cJREM0

Page 11: contoh design thinking by Stanford

TERIMA KASIH