buku rat 2012 22.12.12

28
P E N D A H U L U A N Pengurus Koperasi beserta seluruh jajarannya telah melakukan kegiatan Organisasi dan Usaha Koperasi periode tahun buku 2012 sebagai perwujudan dari amanat anggota yang telah dituangkan dalam Rencana Kerja, Anggaran Pendapatan dan Belanja Koperasi Tahun 2012. Laporan hasil kerja Koperasi Karyawan RS. Pupuk Kaltim tahun buku 2012 adalah kewajiban dalam rangka pertanggung jawaban Pengurus kepada anggota dengan berpedoman kepada Rencana Kerja dan hasil kerja yang dicapai Koperasi Karyawan RS. Pupuk Kaltim periode tahun 2012. Laporan yang kami sampaikan memuat uraian yang sangat ringkas namun harapan kami dapat memberikan gambaran tentang kegiatan Koperasi serta hasil yang dicapai dalam kurun waktu 1 Januari 2012 sampai dengan 31 Desember 2012. Selamat Rapat Anggota Tahunan XIX tahun buku 2012 semoga Tuhan Yang Maha Esa memberkahi usaha Koperasi Karyawan RS. Pupuk Kaltim, terima kasih. Bontang, 30 Nopember 2012 KOPERASI KARYAWAN RS. PUPUK KALTIM Nur Luthfi Hanif Ketua RAPAT ANGGOTA TAHUNAN XIX TAHUN BUKU 2011 Page 1

Upload: donny-kharizma

Post on 12-Jan-2016

296 views

Category:

Documents


7 download

DESCRIPTION

sipp

TRANSCRIPT

Page 1: BUKU RAT 2012 22.12.12

P E N D A H U L U A N

Pengurus Koperasi beserta seluruh jajarannya telah melakukan kegiatan Organisasi dan Usaha Koperasi periode tahun buku 2012 sebagai perwujudan dari amanat anggota yang telah dituangkan dalam Rencana Kerja, Anggaran Pendapatan dan Belanja Koperasi Tahun 2012.

Laporan hasil kerja Koperasi Karyawan RS. Pupuk Kaltim tahun buku 2012 adalah kewajiban dalam rangka pertanggung jawaban Pengurus kepada anggota dengan berpedoman kepada Rencana Kerja dan hasil kerja yang dicapai Koperasi Karyawan RS. Pupuk Kaltim periode tahun 2012.

Laporan yang kami sampaikan memuat uraian yang sangat ringkas namun harapan kami dapat memberikan gambaran tentang kegiatan Koperasi serta hasil yang dicapai dalam kurun waktu 1 Januari 2012 sampai dengan 31 Desember 2012.

Selamat Rapat Anggota Tahunan XIX tahun buku 2012 semoga Tuhan Yang Maha Esa memberkahi usaha Koperasi Karyawan RS. Pupuk Kaltim, terima kasih.

Bontang, 30 Nopember 2012KOPERASI KARYAWANRS. PUPUK KALTIM

Nur Luthfi HanifKetua

RAPAT ANGGOTA TAHUNAN XIX TAHUN BUKU 2011 Page 1

Page 2: BUKU RAT 2012 22.12.12

LAPORAN TAHUNANKOPERASI KARYAWAN RS. PUPUK KALTIM

PERIODE 1 JANUARI 2012 – 31 DESEMBER 2012

Sesuai ketentuan dalam Anggaran Dasar dan Rumah Tangga Koperasi Karyawan RS. Pupuk Kaltim, maka dengan berakhirnya tahun buku yang merupakan penutupan kegiatan pada tahun yang bersangkutan, Koperasi berkewajiban untuk menyelenggarakan Rapat Anggota Tahunan (RAT), sebagai forum pertanggungjawaban Pengurus dan Badan Pengawas pada periode tersebut.

Selain Pertanggung Jawaban Pengurus mengenai kegiatan-kegiatan dan hasil-hasil yang dicapai pada tahun yang lalu, dalam Rapat Anggota Tahunan juga dibahas serta ditetapkan Rencana kerja, Anggaran Pendapatan dan Belanja Koperasi untuk periode tahun yang sedang berjalan. Oleh karena itu dalam laporan ini juga disertakan Rencana Kerja, Anggaran Pendapatan dan Belanja Koperasi Karyawan RS. Pupuk Kaltim tahun 2011 untuk dibahas secara bersama-sama.

Laporan Tahunan ini dibagi menjadi beberapa bagian :

I. LAPORAN KEGIATAN, terdiri dari :

A. Bidang OrganisasiB. Bidang Kegiatan Usaha C. Bidang Permodalan

II. LAPORAN KEUANGAN, terdiri dari :

A. Neraca Per 31 Desember 2012B. Perhitungan Hasil Usaha Tahun 2012C. Lampiran Neraca Per 31 Desember 2012

III. RENCANA KERJA Tahun 2013

IV. PENUTUP

RAPAT ANGGOTA TAHUNAN XIX TAHUN BUKU 2011 Page 2

Page 3: BUKU RAT 2012 22.12.12

I. LAPORAN KEGIATANA. Bidang Organisasi

A.1. Keanggotaan

Keanggotaan Koperasi Karyawan RS. Pupuk Kaltim sampai dengan 31 Desember 2012 sebanyak 334 orang. dengan perincian sebagai berikut:

Karyawan Koperasi RS Pupuk Kaltim 74 orangKaryawan Yayasan Rumah Sakit 266 orang Karyawan PKT Perbantuan RSPKT - orang Total Anggota 332 orang

A.2.Struktur Organisasi

Struktur organisasi Kopkar RS. Pupuk Kaltim tahun 2008 - 2012 sebagai berikut :

Badan Penasehat : Direktur Utama RS. PKT (Yayasan)Direktur Medis RS. PKT (Yayasan)Direktur Umum RS. PKT (Yayasan)

Badan Pengawas : Djoko Pramudji, SE

Winarsih, SE Pengurus HarianKetua Umum : drg. Ilham NoermadinaKetua I : Budbud BudhiyasaSekretaris I : Dwi Hatmoko Bendahara : Maryana, SE

A.3 Pelaksanaan Operasional.

Kegiatan rutin Koperasi dilaksanakan oleh pengurus dengan melakukan pendelegasian tugas kepada manager. Hal ini sesuai dengan Anggaran Dasar Kopkar RS. Pupuk Kaltim Bab XV Pasal 33 ayat 5. Tugas-tugas operasional tahun 2012 dijalankan oleh manager berdasarkan Rencana Kerja, Anggaran Pendapatan dan Belanja Kopkar Rumah Sakit Pupuk Kaltim tahun 2012. Dalam pelaksanaan tersebut pengurus melakukan pemantauan secara rutin terhadap tugas operasional sehari-hari yang dijalankan oleh manager baik yang menyangkut teknis pelaksanaan kegiatan, sewaktu-waktu pengurus dapat melakukan instruksi penting berupa pengarahan mengenai pelaksanaan kegiatan dengan tujuan mencapai hasil

RAPAT ANGGOTA TAHUNAN XIX TAHUN BUKU 2011 Page 3

Page 4: BUKU RAT 2012 22.12.12

yang lebih optimal. Pengelolaan transaksi keuangan dilakukan dengan sistem otorisasi berjenjang dibawah pengawasan pengurus secara langsung. Kegiatan dalam hal organisasi Koperasi dijalankan oleh pengurus dengan dibantu oleh manager dan staf antara lain kegiatan penyelenggaraan Rapat Anggota Tahunan, kegiatan yang berhubungan dengan instansi yang berwenang, perubahan Anggaran Dasar, perizinan-perizinan, pembinaan-pembinaan dan sebagainya.

A.4 Pengawasan Kegiatan.

Tugas rutin yang dijalankan oleh pengurus sebagaimana diuraikan diatas pada dasarnya telah berfungsi sebagai aktivitas pengawasan terhadap kegiatan Koperasi. Hal-hal yang perlu mendapat perhatian baik dalam hal operasional maupun organisasi, selalu dilakukan koordinasi antara pengurus dan manager sehingga permasalahan dapat diselesaikan dengan baik.

A.5 Tenaga Operasional.

Struktur Tenaga Kerja Kopkar Rumah Sakit Pupuk Kaltim tahun 2012 adalah sebagai berikut :

1. Manager 1 orang2. Personalia / SDM 1 orang3. Kordinator 3 orang4. Tenaga Administrasi 3 orang5. Toko 4 orang6. Cleaning Service 20 orang7. Perbantuan RS. Pupuk Kaltim 3 orang8. Pengelolaan Taman 7 orang9. Laundry 5 orang10. Kantin 6 orang11. Fotocopy & Wartel 1 orang12. Sampah & Perumahan Dokter 4 orang13. Pemeliharaan Umum 7 orang14. Percetakan 1 orang

Jumlah 66 orang

RAPAT ANGGOTA TAHUNAN XIX TAHUN BUKU 2011 Page 4

Page 5: BUKU RAT 2012 22.12.12

B. KEGIATAN USAHA

Sasaran pelaksanaan kegiatan koperasi baik organisasi maupun usaha pada dasarnya dilaksanakan sesuai dengan Rencana Kerja Tahun 2012 yang sudah ditetapkan dalam Rapat Anggota Tahunan (RAT). Secara umum rencana tersebut telah dilaksanakan sesuai dengan kemampuan dan ketentuan yang ada. Meskipun demikian dalam pelaksanan kegiatan organisasi dan usaha selalu disesuaikan dengan situasi dan kondisi sehingga tidak tertutup kemungkinan adanya rencana yang melampaui target dan ada juga yang belum dapat di realisasikan sesuai dengan anggaran tahun 2012.

Realisasi kegiatan unit usaha yang berjalan tahun 2011 adalah sebagai berikut :

1. UNIT TOKO

Perbandingan omzet penjualan barang unit toko antara realisasi tahun 2011, dan realisasi tahun 2012 adalah sebagai berikut :

REALISASI 2012 REALISASI 2011 %

  A C A : C

1 726.135.918 922.804.907 122

Omzet ini diperoleh dari penjualan kebutuhan sembilan bahan pokok dan perlengkapan lainnya. Peningkatan omzet penjualan sebesar 22% pada tahun 2012 dipengaruhi oleh peningkatan penjualan toko secara tunai sebesar 39% dibandingkan tahun 2011.

2. UNIT KANTIN

Perbandingan omzet penjualan barang unit kantin antara realisasi tahun 2011 dan realisasi tahun 2012 adalah sebagai berikut :

 REALISASI 2012 REALISASI 2011 %

A C A : C

1 1.074.810.965 692.935.986 115

RAPAT ANGGOTA TAHUNAN XIX TAHUN BUKU 2011 Page 5

Page 6: BUKU RAT 2012 22.12.12

Omzet penjualan Kantin tahun 2011 mengalami kenaikan sebesar 15% dari realisasi tahun 2010, namun tidak sebesar peningkatan tahun 2010 dibanding tahun 2009 yaitu sebesar 34%. Hal ini karena di tahun 2011 belum ada dilakukan program baru lagi seperti di tahun 2010 berupa program penyediaan makan untuk pasien hemodialisa. Adapun kenaikan omzet kantin di tahun 2011 meliputi kenaikan omzet penjualan menu kantin sebesar 31% dan pelayanan penyediaan makan pasien CKB, Snack Dokter serta makan pasien HD sebesar 5%.

3. JASA CLEANING SERVICE

Perbandingan omzet jasa cleaning service antara realisasi tahun 2011 dan realisasi tahun 2012 adalah sebagai berikut :

REALISASI 2012 REALISASI 2011 %

  A C A : C

1 665.688.184 696.250.724 118

Omzet unit jasa Kebersihan Lingkungan tahun 2011 mengalami kenaikan 18% dibandingkan tahun 2010 karena adanya penyesuaian nilai kontrak pada per 1 Januari 2011 dimana nilai kontrak baru telah meliputi jasa kebersihan di RS. Pupuk Kaltim dan Klinik Satelit 1 (Imam Bonjol) Bontang.

4. JASA PERSEWAAN MESIN FOTOCOPY & WARTEL

Perbandingan omzet jasa persewaan mesin fotocopy antara realisasi tahun 2011 dan realisasi tahun 2012 adalah sebagai berikut :

REALISASI 2012 REALISASI 2011 %

  A C C : A

1 42.325.413 39.039.896 77

RAPAT ANGGOTA TAHUNAN XIX TAHUN BUKU 2011 Page 6

Page 7: BUKU RAT 2012 22.12.12

Omzet jasa persewaan mesin fotocopy & wartel tahun 2010 mengalami penurunan sebesar 27 % hal ini disebabkan karena selama tahun 2010 mesin fotocopy yang digunakan untuk kegiatan operasional RS. Pupuk Kaltim maupun yang ditempatkan di unit Keuangan mengalami masalah yang disebabkan karena adanya akibat faktor usia mesin. Dan pada periode Oktober 2010 telah dilakukan investasi untuk mesin fotocopy baru di unit keuangan, namun untuk penyesuaian kontrak belum dilakukan.

5. JASA PENCUCIAN PAKAIAN ( LOUNDRY )

Perbandingan omzet jasa loundry antara realisasi tahun 2011 dan realisasi tahun 2012 adalah sebagai berikut :

REALISASI 2012 REALISASI 2011 %

  A C A : C

1 455.669.798 375.012.700 108

Omzet jasa laundry tahun 2011 mengalami kenaikan sebesar 8% dibandingkan tahun 2010 disebabkan karena bertambahnya permintaan volume cucian baik dari RS. Pupuk Kaltim sebesar 6% maupun PT Pupuk Kaltim sebesar 21%. Namun kenaikan yang paling signifikan terjadi di permintaan secara cash yaitu sebesar 88% dibandingkan tahun 2010.

6. JASA PERAWATAN TAMAN

Perbandingan omzet jasa perawatan taman antara realisasi tahun 2010 dan realisasi tahun 2011 adalah sebagai berikut :

REALISASI 2012 REALISASI 2011 %

  A C A : C

1 259.240.238 235.824.400 138

Kenaikan omzet unit jasa Perawatan Taman di tahun 2011 sebesar 38% dari tahun 2010 disebabkan karena adanya penyesuaian nilai kontrak per 1 Januari 2012.

RAPAT ANGGOTA TAHUNAN XIX TAHUN BUKU 2011 Page 7

Page 8: BUKU RAT 2012 22.12.12

7. JASA PEMELIHARAAN UMUM

Perbandingan omzet jasa pemeliharaan umum antara realisasi tahun 2011 dan realisasi tahun 2012, adalah sebagai berikut :

REALISASI 2012 REALISASI 2011 %

  A C A : C

1 342.824.000 251.998.690 135

Omzet jasa Pemeliharaan Umum yang terdiri dari jasa Perawatan AC dan Listrik pada tahun 2010 mengalami kenaikan sebesar 35%. Peningkatan ini selain disebabkan karena adanya penyesuaian nilai kontrak per 1 Januari 2011 yang meliputi Perwatan AC dan Listrik serta jasa Tenaga Carpenter juga disebabkan karena pada periode Agustus 2011 terdapat kontrak baru jasa tenaga pengelolaan ruang rapat.

8. JASA KEBERSIHAN RUMDIS DAN SAMPAH

Perbandingan omzet jasa kebersihan rumdis dan sampah antara realisasi tahun 2011 dan realisasi tahun 2012 adalah sebagai berikut :

REALISASI 2012 REALISASI 2011 %

  A C A : C

1 136.512.000 127.888.518 105

Kenaikan sebesar 5 % atas omzet Jasa Perawatan Rumdis dan Sampah pada tahun 2010 disebabkan karena adanya penyesuaian nilai kontrak mulai per 1 Januari 2011 yang meliputi jasa kebersihan rumdis BSD, pengelolaan sampah di RS. Pupuk Kaltim serta jasa tenaga operator insenerator di Unit Harsan Lingkungan RS. Pupuk Kaltim.

RAPAT ANGGOTA TAHUNAN XIX TAHUN BUKU 2011 Page 8

Page 9: BUKU RAT 2012 22.12.12

9. JASA PERCETAKAN

Perbandingan omzet pendapatan percetakan antara realisasi tahun 2011 dan realisasi tahun 2012 sebagai berikut :

REALISASI 2012 REALISASI 2011 %

  A C A : C

1 113.116.600 133.642.075 147

Omzet jasa Percetakan pada tahun 2011 mengalami kenaikan sebesar 47% dari realisasi tahun 2010. Salah satunya disebabkan oleh peningkatan dari permintaan secara tunai dimana mencapai 3 (tiga) kali lipat dibandingkan tahun 2010 walaupun secara nilai omzet masih belum optimal. Selain itu permintaan dari RS Pupuk Kaltim juga meningkat sebesar 44% dibandingkan tahun 2010.

10. JASA SEWA KENDARAAN

Perbandingan omzet pendapatan sewa kendaraan antara realisasi tahun 2011 dan realisasi tahun 2012 sebagai berikut :

REALISASI 2012 REALISASI 2011 %

  A C A : C

1 396.611.937 202.289.832 79

Omzet jasa Sewa Kendaraan tahun 2011 hanya mencapai sebesar 79% dari realisasi tahun 2010. Hal ini disebabkan karena beberapa kendaraan yang disewakan telah mencapai usia lebih dari 3(tiga) tahun sehingga nilai kontrak pun mengalami penyesuaian menurun.

RAPAT ANGGOTA TAHUNAN XIX TAHUN BUKU 2011 Page 9

Page 10: BUKU RAT 2012 22.12.12

11. JASA KREDIT

Perbandingan omzet pendapatan jasa kredit realisasi tahun 2011, realisasi tahun 2012 adalah sebagai berikut :

KREDIT REALISASI 2012 REALISASI 2011 %

A C A : C

Simpin 23.000.204 25.097.150 160

Elektronik 28.076.045 16.598.874 128

Bank 353.977.685 346.796.128 106

Realisasi omzet jasa kredit tahun 2012 terdiri dari :

Jasa Simpin Rp. 23.000.204 ( naik 60%) Jasa kredit Elektronik Rp. 28.076.045 ( naik 28%) Jasa Kredit Bank Rp. 353.977.685 ( naik 6% )

Selama tahun 2012 terjadi kenaikan atas pengelolaan jasa kredit dibandingkan tahun 2011 (sesuai dengan rincian diatas).

12. JASA TENAGA PERBANTUAN

Perbandingan omzet pendapatan tenaga perbantuan realisasi tahun 2011 dan realisasi tahun 2012 adalah sebagai berikut :

REALISASI 2012 REALISASI 2011 %

  A C A : C

1 195.287.700 10.124.787 60

Omzet jasa tenaga perbantuan tahun 2011 hanya mencapai 60% dari tahun 2010. Hak mengalami penurunan 46 % disebabkan adanya pengurangan tenaga perbantuan di RS.PKT yang ditempatkan di Unit Akreditasi dan ISO.

RAPAT ANGGOTA TAHUNAN XIX TAHUN BUKU 2011 Page 10

Page 11: BUKU RAT 2012 22.12.12

C. PERMODALAN

Permodalan Koperasi seperti halnya Koperasi yang lain, Modal Koperasi dihimpun dari iuran anggota yang terdiri dari Simpanan Pokok, Simpanan Wajib dan Simpanan Sukarela serta cadangan modal yang disisihkan dari keuntungan dengan komposisi pembagian sesuai Anggaran Dasar.

Komposisi Modal Koperasi per 31 Desember 2011 sebagai berikut :Simpanan Pokok : Rp 3.235.000,-Simpanan Wajib : Rp. 174.959.100,-Simpanan Sukarela : Rp. 9.274.000,- Simpanan Pihak ketiga : Rp. 793.500,- Cadangan Modal : Rp. 674.328.456,-

Jumlah Rp. 862.590.056,-

II. LAPORAN KEUANGAN , terdiri dari :

Ikhtisar laporan keuangan koperasi karyawan RS. Pupuk Kaltim adalah sebagai berikut :Neraca :

Total Aktiva Rp. 3.565.977.455,-Hutang Lancar Rp. 2.520.430.465,-Modal Dasar Rp. 188.261.600,-Cadangan Rp. 674.328.456,-Surplus Tahun 2011 Rp. 182.956.934,-

Ikhtisar Pendapatan dan Biaya :

Total Pendapatan Jasa Rp. 1.783.914.117,-Total Pendapatan Usaha Rp. 2.447.581.196,-Pendapatan Lain-lain Rp. -889.092,-Biaya Bahan Rp. 1.387.691.914,-Biaya Gaji Rp. 1.790.545.890,-Biaya Pengobatan Karyawan Rp. 107.181.804,-Biaya Administrasi Rp. 25.732.037,-Biaya Umum Rp. 441.680.847,-Biaya Pemeliharaan Rp. 98.375.150,-Biaya Penyusutan Rp 196.441.646,-

RAPAT ANGGOTA TAHUNAN XIX TAHUN BUKU 2011 Page 11

Page 12: BUKU RAT 2012 22.12.12

RAPAT ANGGOTA TAHUNAN XIX TAHUN BUKU 2011 Page 12

Page 13: BUKU RAT 2012 22.12.12

RAPAT ANGGOTA TAHUNAN XIX TAHUN BUKU 2011 Page 13

Page 14: BUKU RAT 2012 22.12.12

RAPAT ANGGOTA TAHUNAN XIX TAHUN BUKU 2011 Page 14

Page 15: BUKU RAT 2012 22.12.12

RAPAT ANGGOTA TAHUNAN XIX TAHUN BUKU 2011 Page 15

Page 16: BUKU RAT 2012 22.12.12

RAPAT ANGGOTA TAHUNAN XIX TAHUN BUKU 2011 Page 16

Page 17: BUKU RAT 2012 22.12.12

RAPAT ANGGOTA TAHUNAN XIX TAHUN BUKU 2011 Page 17

Page 18: BUKU RAT 2012 22.12.12

RAPAT ANGGOTA TAHUNAN XIX TAHUN BUKU 2011 Page 18

Page 19: BUKU RAT 2012 22.12.12

III. RENCANA KERJA ANGGARAN TAHUN 2010

Lajunya pertumbuhan bisnis mitra-mitra kerja Koperasi Karyawan Rumah Sakit Pupuk Kaltim mendorong Koperasi Karyawan Rumah Sakit Pupuk Kaltim untuk lebih semangat melakukan percepatan di segala bidang. Untuk itu, Koperasi Karyawan Rumah Sakit Pupuk Kaltim memerlukan penyegaran dalam upaya mewujudkan tujuan yaitu meningkatkan kesejahteraan anggota. Untuk itu disusunlah rencana kerja tahun 2010 sebagai berikut :

A. Bidang Usaha

- Melanjutkan kontrak kerjasama dengan Rumah Sakit Pupuk Kaltim yang telah habis masa berlakunya.

- Melakukan pinjaman kepada PKBL untuk mempercepat putaran modal usaha dan menambah modal usaha kredit elektronik serta simpan pinjam bagi Anggota Koperasi

- Melakukan pinjaman kepada Bank untuk mensuport program perumahan bagi Karyawan Rumah Sakit Pupuk Kaltim

- Perbaikan sistem pelayanan kantin

- Mengaktifkan kuesioner di unit kerja kantin

- Memberi kesempatan kepada anggota untuk membuka cabang toko Koperasi di rumah atau di tempat usaha yang disediakan sendiri.

RAPAT ANGGOTA TAHUNAN XIX TAHUN BUKU 2011 Page 19

Page 20: BUKU RAT 2012 22.12.12

B. Bidang Jasa

- Penggantian alat kerja yang telah rusak dan peralatan yang nilai penyusutannya telah mencapai 0 (nol).

- Menjadwalkan pengurus untuk melakukan supervisi perbulan.

- Menaikkan produktifitas percetakan

- Membuka usaha fotocopy diluar area RS Pupuk Kaltim

- Pembelian spare part laundry untuk meningkatkan kinerja unit laundry

C. Sumber Daya Manusia

- Mengadakan workshop untuk anggota Koperasi Karyawan Rumah Sakit Pupuk Kaltim mengenai Koperasi dengan mengundang narasumber dari Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi, Usaha Mikro, Kecil dan Menengah.

- Turut serta dalam program pemerintah untuk mengikuti pelatihan yang diadakan pemerintah kota dan propinsi.

- Memisahkan unit pengadaan dengan unit toko Koperasi untuk meningkatkan kinerja pengadaan barang

- Mengoptimalkan efisiensi tenaga kerja

D. Akuntansi dan Keuangan

- Menerbitkan laporan caturwulan kepada Pengurus Koperasi Karyawan Rumah Sakit Pupuk Kaltim

- Memfungsikan sistem barcode di toko Koperasi

- Melaksanakan laporan tahun 2010 kepada anggota dalam Rapat Anggota Tahunan (RAT) selambat-lambatnya 2 (dua) bulan setelah tutup buku tahunan sesuai dengan anggaran dasar bab XIII pasal 28.

RAPAT ANGGOTA TAHUNAN XIX TAHUN BUKU 2011 Page 20

Page 21: BUKU RAT 2012 22.12.12

IV. PENUTUP

Demikianlah laporan kegiatan dan keuangan periode tahun 2010 yang dapat kami sampaikan. Hasil realisasi atau pencapaian target tidak lepas dari hasil kerja keras seluruh jajaran kopkar RS. PKT dan loyalitas yang tinggi dengan mengerahkan segala kemampuan. Masukan - masukan yang konstruktif untuk mengembangkan dan memajukan Kopkar RS. PKT sangat kami harapkan khususnya dalam pelaksananan Rapat Anggota Tahunan ( RAT ) ini ataupun pada kesempatan lainnya.

Kami juga mengucapkan terima kasih kepada Badan Penasehat dalam hal ini Direksi Rumah Sakit Pupuk Kaltim ( Yayasan ) dan Badan Pengawas yang senantiasa memberikan arahan demi kemajuaan koperasi dan tidak lupa kami mohon maaf bila dalam masa tugas kami terdapat kesalahan.

Demikian laporan Kegiatan Koperasi Tahun Buku 2010, terima kasih atas kepercayaan anggota kepada kami untuk mengemban tugas Kepengurusan Koperasi Karyawan Rumah Sakit Pupuk Kaltim.

Bontang, 30 Nopember 2010

Ketua Umum,

drg. Ilham Normadina

Ketua I,

Budbud Budhiyasa

RAPAT ANGGOTA TAHUNAN XIX TAHUN BUKU 2011 Page 21

Page 22: BUKU RAT 2012 22.12.12

Sekretaris I,

Dwi Hatmoko

Bendahara,

Maryana, SE

RAPAT ANGGOTA TAHUNAN XIX TAHUN BUKU 2011 Page 22