brosur pps unesa 2011 rev-2

5
INFORMASI PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA TAHUN 2011/2012 PROGRAM STUDI 1. Program Magister (S2) Pendidikan Matematika 2. Program Magister (S2) Pendidikan Sains 3. Program Magister (S2) Pendidikan Olahraga 4. Program Magister (S2) Pendidikan Bahasa dan Sastra 5. Program Magister (S2) Manajemen Pendidikan 6. Program Magister (S2) Pendidikan Dasar 7. Program Magister (S2) Pendidikan Seni Budaya 8. Program Magister (S2) Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial 9. Program Magister (S2) Pendidikan Teknologi dan Kejuruan 10. Program Magister (S2) Teknologi Pendidikan 11. Program Magister (S2) Pendidikan Luar Biasa 12. Program Magister (S2) Pendidikan Ekonomi 13. Program Doktor (S3) Pendidikan Matematika 14. Program Doktor (S3) Ilmu Keolahragaan 15. Program Doktor (S3) Pendidikan Bahasa dan Sastra 16. Program Doktor (S3) Pendidikan Sains Program Pascasarjana Universitas Negeri Surabaya (PPs Unesa) menyelenggarakan program pendidikan tinggi lanjutan di atas pendidikan program sarjana dengan tujuan menghasilkan tamatan yang memiliki pengetahuan keahlian dan kemampuan akademik pada bidang pendidikan atau pun nonkependidikan yang lebih tinggi, lebih dalam, dan lebih luas. Tamatan PPs Unesa dipersiapkan untuk menjadi tenaga profesional dalam hal pengawasan, penyelenggaraan, dan penelitian bidang pendidikan di Indonesia. Pada tahun 2011 PPs menyelenggarakan program gelar dan program sertifikasi/program pengumpulan kredit. PROGRAM SERTIFIKASI Program sertifikasi diselenggarakan untuk meningkatkan profesionalitas peserta melalui pengambilan mata kuliah sesuai dengan kurikulum S2 yang diminati sehingga lebih fleksibel berdasarkan kebutuhan dan kesempatan. Program ini berfungsi sebagai kegiatan pengumpulan kredit yang dapat dimanfaatkan dan diakui untuk memasuki program S2 di PPs Unesa. Untuk lingkungan Surabaya program ini dilakukan dalam bentuk pelatihan besertifikat. Selain program reguler, PPs Unesa juga membuka program-program inovasi berikut. a. Program Dual Degree in Science and Mathematics Education, bekerja sama dengan Curtin University of Technology Australia. Program ini berlangsung tiga semester di Indonesia dan satu semester di Perth Australia. b. Program Kelas Internasional dalam bidang Pendidikan Matematika Realistik, bekerja sama dengan Utrech University, Belanda. Program ini berlangsung semester I dan IV di Indonesia dan semester II dan III di Belanda. c. Program Bilingual, bekerja sama dengan Dinas Pendidikan Provinsi yang berminat untuk menyekolahkan guru-guru RSBI ke jenjang S2. Program ini berlangsung di Indonesia, tetapi ada kegiatan lapangan di luar negeri selama waktu tertentu (setegah bulan). Program yang ini sudah berjalan bekerja sama dengan Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Timur. d. Kelas reguler kerja sama dengan pemerintah daerah dan PTN tertentu. Program ini sudah berjalan dan bekerja sama dengan Pemerintah Kota Surabaya dan Pemerintah Kabupaten Banyuwangi, serta yayasan Hang Tuah Surabaya. Setiap pemerintah kota/kabupaten dapat mengirimkan satu kelas (minimal 16 orang) atau lebih guru-guru setelah diseleksi untuk belajar pada program studi tertentu yang tersedia di PPs Unesa. PROFIL LULUSAN PPs UNESA PPs Unesa bertujuan menghasilkan tenaga pengajar pada jenjang S3, S2, atau jenjang yang lebih rendah dan tenaga kependidikan lain sesuai dengan keahliannya yang memiliki 1. jiwa Pancasila yang berkepribadian tinggi, mampu melakukan penelitian, serta pengembangan dan pemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi; 2. sifat terbuka, tanggap terhadap perubahan dan kemajuan ilmu pengetahuan, teknologi, dan masalah yang dihadapi masyarakat, khususnya dalam bidang keahliannya; 3. kemampuan mengembangkan pelayanan profesi dengan jalan melakukan penelitian dan pengembangan dalam bidang keahliannya; 4. kemampuan mengembangkan penampilan profesinya dalam spektrum yang lebih luas, dengan mengaitkan ilmu atau profesi yang serupa; PERSYARATAN Mengisi formulir pendaftaran dan mengirimkannya kepada Panitia Penerimaan Mahasiswa Baru Program Pascasarjana Universitas Negeri Surabaya Kampus Unesa Ketintang Gedung K.9 Surabaya 60231 dengan dilampiri data berikut: 1. foto kopi ijazah dan transkrip nilai S1 untuk Program S2; S1 dan S2 untuk Program S3 dari PTN atau PTS yang diakui oleh Depdiknas dan terakreditasi sesuai dengan bidang keahlian/prodi yang dipilih yang telah dilegalisasi, dengan IPK minimal 3.00 untuk Program S3; 2. daftar karya ilmiah yang pernah ditulis dan kegiatan ilmiah yang pernah diikuti; 3. satu tulisan ilmiah (artikel atau makalah atau buku teks dan bukan skripsi) yang menurut calon dianggap paling baik (diutamakan yang telah dipublikasikan melalui jurnal atau penerbitan ilmiah); 4. ide penelitian yang dirancang untuk tesis (S2) atau disertasi (S3), yang memuat masalah penelitian, tujuan, dan strategi pemecahan masalah dalam 57 halaman berspasi ganda (tidak berlaku untuk program sertifikasi); 5. surat rekomendasi dari dua orang mantan dosen senior pada jenjang ijazah yang digunakan, guru besar, atau kepala lembaga tempat bekerja yang mengetahui kemampuan akademik dan kepribadian calon; 6. surat keterangan tentang kemampuan berbahasa Inggris calon dari lembaga yang berwenang, misalnya balai bahasa, jurusan bahasa Inggris suatu perguruan tinggi, atau hasil TOEFL. (Skor 450 untuk S2 dan 475 untuk S3 dari Lembaga Resmi Peyelenggara TOEFL atau dari Pusat Bahasa Unesa). 7. surat izin dari lembaga/instansi (khusus bagi calon yang bekerja) 8. surat pernyataan kesanggupan membayar biaya pendidikan dari calon/instansi pengirim/sponsor; 9. surat keterangan kesehatan dari tim penguji (bukan dokter praktik swasta); 10. SK pengangkatan sebagai PNS/SK Tenaga Tetap Yayasan beserta informasi jabatan fungsional dari Kopertis (khusus bagi yang mengajukan BPPS); 11. enam lembar pas foto berwarna terbaru dengan ukuran 3 x 4 cm; 12. bukti pembayaran biaya pendaftaran sebesar Rp350.000,00 (tiga ratus ribu rupiah) untuk program sertifikasi atau S2 dan Rp400.000,00 (empat ratus ribu rupiah) untuk program S3. Formulir Pendaftaran dapat diunduh (di-download) di Pusat Download: www.pascaunesa.ac.id Informasi: (031) 8293484 (Ruang Administrasi) Contact person: - Prof. Dr. Muslimin Ibrahim, M.Pd. (0818334811) - Dra. Nurjanah (081331566601) - Drs. Budi Jarwanto (081357332558) MASA PENDAFTARAN 1. Program dengan awal perkuliahan pada semester gasal: (September 2011) Gelombang 1*: 1 Februari15 April 2011 Gelombang 2 : 2 Mei29 Juli 2011 2. Program dengan awal perkuliahan pada semester genap (Maret 2011) 17 Januari18 Februari 2011 *)pelamar BPPS harus memasukkan lamaran pada gelombang 1 PENGUMUMAN Dapat dilihat di: www.pascaunesa.ac.id atau www.unesa.ac.id 1. Kurikulum a. Kurikulum Program S2 PPs UNESA dirancang dalam 4246 SKS yang terdiri atas 46 SKS : dasar umum 46 SKS : dasar kependidikan 2732 SKS: spesialisasi 68 SKS : tesis b. Kurikulum Program S3 dirancang dalam 4050 SKS yang terdiri atas 812 SKS : mata kuliah pendukung disertasi 3238 SKS : disertasi c. Kurikulum untuk Program Sertifikasi mengikuti program S2. 2. Lama Studi Lama studi Program S2/S3 adalah 4/6 semester dengan batas waktu maksimal lama studi 8 semester untuk S2 dan 10 semester untuk S3. Untuk Program Sertifikasi batasan satuan waktunya adalah semester. 3. Waktu Perkuliahan a. Kelas reguler (kelas pagi dan sore) dibuka untuk setiap semester dengan awal perkuliahan semester gasal pada bulan September dan awal semester genap pada bulan Maret. b. Perkuliahan tatap muka diatur dan dilaksanakan tiga hari dalam seminggu sehingga memberikan peluang kepada mahasiswa, terutama guru, untuk izin belajar dan melaksanakan kewajiban mengajarnya di sekolah. BEASISWA PPs Unesa memberikan beasiswa Ditjen Dikti yang disebut Beasiswa Program Pascasarjana (BPPS) kepada yang memenuhi kualifikasi berikut: 1. berstatus dosen PTN yang PNS, dosen DPK, atau dosen tetap PTS yang telah memunyai jabatan fungsional sekurang-kurangnya asisten ahli; 2. lulus seleksi masuk. Beasiswa itu hanya diberikan kepada mahasiswa kelas reguler pagi yang awal studinya pada semester gasal (perkuliahan awal pada bulan September).

Upload: anang-triyoso

Post on 27-Oct-2015

122 views

Category:

Documents


6 download

TRANSCRIPT

Page 1: Brosur Pps Unesa 2011 Rev-2

INFORMASI PROGRAM PASCASARJANA

UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

TAHUN 2011/2012 PROGRAM STUDI 1. Program Magister (S2) Pendidikan Matematika 2. Program Magister (S2) Pendidikan Sains 3. Program Magister (S2) Pendidikan Olahraga 4. Program Magister (S2) Pendidikan Bahasa dan Sastra 5. Program Magister (S2) Manajemen Pendidikan 6. Program Magister (S2) Pendidikan Dasar 7. Program Magister (S2) Pendidikan Seni Budaya 8. Program Magister (S2) Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial 9. Program Magister (S2) Pendidikan Teknologi dan Kejuruan 10. Program Magister (S2) Teknologi Pendidikan 11. Program Magister (S2) Pendidikan Luar Biasa 12. Program Magister (S2) Pendidikan Ekonomi 13. Program Doktor (S3) Pendidikan Matematika 14. Program Doktor (S3) Ilmu Keolahragaan 15. Program Doktor (S3) Pendidikan Bahasa dan Sastra 16. Program Doktor (S3) Pendidikan Sains

Program Pascasarjana Universitas Negeri Surabaya (PPs Unesa) menyelenggarakan program pendidikan tinggi lanjutan di atas pendidikan program sarjana dengan tujuan menghasilkan tamatan yang memiliki pengetahuan keahlian dan kemampuan akademik pada bidang pendidikan atau pun nonkependidikan yang lebih tinggi, lebih dalam, dan lebih luas. Tamatan PPs Unesa dipersiapkan untuk menjadi tenaga profesional dalam hal pengawasan, penyelenggaraan, dan penelitian bidang pendidikan di Indonesia. Pada tahun 2011 PPs menyelenggarakan program gelar dan program sertifikasi/program pengumpulan kredit. PROGRAM SERTIFIKASI Program sertifikasi diselenggarakan untuk meningkatkan profesionalitas peserta melalui pengambilan mata kuliah sesuai dengan kurikulum S2 yang diminati sehingga lebih fleksibel berdasarkan kebutuhan dan kesempatan. Program ini berfungsi sebagai kegiatan pengumpulan kredit yang dapat dimanfaatkan dan diakui untuk memasuki program S2 di PPs Unesa. Untuk lingkungan Surabaya program ini dilakukan dalam bentuk pelatihan besertifikat. Selain program reguler, PPs Unesa juga membuka program-program inovasi berikut. a. Program Dual Degree in Science and Mathematics Education, bekerja

sama dengan Curtin University of Technology Australia. Program ini berlangsung tiga semester di Indonesia dan satu semester di Perth Australia.

b. Program Kelas Internasional dalam bidang Pendidikan Matematika Realistik, bekerja sama dengan Utrech University, Belanda. Program ini berlangsung semester I dan IV di Indonesia dan semester II dan III di Belanda.

c. Program Bilingual, bekerja sama dengan Dinas Pendidikan Provinsi yang berminat untuk menyekolahkan guru-guru RSBI ke jenjang S2. Program ini berlangsung di Indonesia, tetapi ada kegiatan lapangan di luar negeri selama waktu tertentu (setegah bulan). Program yang ini sudah berjalan bekerja sama dengan Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Timur.

d. Kelas reguler kerja sama dengan pemerintah daerah dan PTN tertentu. Program ini sudah berjalan dan bekerja sama dengan Pemerintah Kota Surabaya dan Pemerintah Kabupaten Banyuwangi, serta yayasan Hang Tuah Surabaya. Setiap pemerintah kota/kabupaten dapat mengirimkan satu kelas (minimal 16 orang) atau lebih guru-guru setelah diseleksi untuk belajar pada program studi tertentu yang tersedia di PPs Unesa.

PROFIL LULUSAN PPs UNESA PPs Unesa bertujuan menghasilkan tenaga pengajar pada jenjang S3, S2, atau jenjang yang lebih rendah dan tenaga kependidikan lain sesuai dengan keahliannya yang memiliki 1. jiwa Pancasila yang berkepribadian tinggi, mampu melakukan penelitian,

serta pengembangan dan pemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi; 2. sifat terbuka, tanggap terhadap perubahan dan kemajuan ilmu

pengetahuan, teknologi, dan masalah yang dihadapi masyarakat, khususnya dalam bidang keahliannya;

3. kemampuan mengembangkan pelayanan profesi dengan jalan melakukan penelitian dan pengembangan dalam bidang keahliannya;

4. kemampuan mengembangkan penampilan profesinya dalam spektrum yang lebih luas, dengan mengaitkan ilmu atau profesi yang serupa;

PERSYARATAN Mengisi formulir pendaftaran dan mengirimkannya kepada Panitia Penerimaan Mahasiswa Baru Program Pascasarjana Universitas Negeri Surabaya Kampus Unesa Ketintang Gedung K.9 Surabaya 60231 dengan dilampiri data berikut: 1. foto kopi ijazah dan transkrip nilai S1 untuk Program S2; S1 dan S2

untuk Program S3 dari PTN atau PTS yang diakui oleh Depdiknas dan

terakreditasi sesuai dengan bidang keahlian/prodi yang dipilih yang telah dilegalisasi, dengan IPK minimal 3.00 untuk Program S3;

2. daftar karya ilmiah yang pernah ditulis dan kegiatan ilmiah yang pernah diikuti;

3. satu tulisan ilmiah (artikel atau makalah atau buku teks dan bukan skripsi) yang menurut calon dianggap paling baik (diutamakan yang telah dipublikasikan melalui jurnal atau penerbitan ilmiah);

4. ide penelitian yang dirancang untuk tesis (S2) atau disertasi (S3), yang memuat masalah penelitian, tujuan, dan strategi pemecahan masalah dalam 5—7 halaman berspasi ganda (tidak berlaku untuk program sertifikasi);

5. surat rekomendasi dari dua orang mantan dosen senior pada jenjang ijazah yang digunakan, guru besar, atau kepala lembaga tempat bekerja yang mengetahui kemampuan akademik dan kepribadian calon;

6. surat keterangan tentang kemampuan berbahasa Inggris calon dari lembaga yang berwenang, misalnya balai bahasa, jurusan bahasa Inggris suatu perguruan tinggi, atau hasil TOEFL. (Skor 450 untuk S2 dan 475 untuk S3 dari Lembaga Resmi Peyelenggara TOEFL atau dari Pusat Bahasa Unesa).

7. surat izin dari lembaga/instansi (khusus bagi calon yang bekerja) 8. surat pernyataan kesanggupan membayar biaya pendidikan dari

calon/instansi pengirim/sponsor; 9. surat keterangan kesehatan dari tim penguji (bukan dokter praktik

swasta); 10. SK pengangkatan sebagai PNS/SK Tenaga Tetap Yayasan beserta

informasi jabatan fungsional dari Kopertis (khusus bagi yang mengajukan BPPS);

11. enam lembar pas foto berwarna terbaru dengan ukuran 3 x 4 cm; 12. bukti pembayaran biaya pendaftaran sebesar Rp350.000,00 (tiga ratus

ribu rupiah) untuk program sertifikasi atau S2 dan Rp400.000,00 (empat ratus ribu rupiah) untuk program S3.

Formulir Pendaftaran dapat diunduh (di-download) di Pusat Download: www.pascaunesa.ac.id Informasi: (031) 8293484 (Ruang Administrasi) Contact person: - Prof. Dr. Muslimin Ibrahim, M.Pd. (0818334811) - Dra. Nurjanah (081331566601) - Drs. Budi Jarwanto (081357332558)

MASA PENDAFTARAN 1. Program dengan awal perkuliahan pada semester gasal: (September 2011)

Gelombang 1*: 1 Februari—15 April 2011 Gelombang 2 : 2 Mei— 29 Juli 2011

2. Program dengan awal perkuliahan pada semester genap (Maret 2011) 17 Januari—18 Februari 2011 *)pelamar BPPS harus memasukkan lamaran pada gelombang 1 PENGUMUMAN Dapat dilihat di: www.pascaunesa.ac.id atau www.unesa.ac.id

1. Kurikulum a. Kurikulum Program S2 PPs UNESA dirancang dalam 42—46 SKS yang

terdiri atas 4—6 SKS : dasar umum 4—6 SKS : dasar kependidikan 27—32 SKS: spesialisasi 6—8 SKS : tesis b. Kurikulum Program S3 dirancang dalam 40—50 SKS yang terdiri atas

8—12 SKS : mata kuliah pendukung disertasi 32—38 SKS : disertasi

c. Kurikulum untuk Program Sertifikasi mengikuti program S2. 2. Lama Studi

Lama studi Program S2/S3 adalah 4/6 semester dengan batas waktu maksimal lama studi 8 semester untuk S2 dan 10 semester untuk S3. Untuk Program Sertifikasi batasan satuan waktunya adalah semester.

3. Waktu Perkuliahan

a. Kelas reguler (kelas pagi dan sore) dibuka untuk setiap semester dengan awal perkuliahan semester gasal pada bulan September dan awal semester genap pada bulan Maret.

b. Perkuliahan tatap muka diatur dan dilaksanakan tiga hari dalam seminggu sehingga memberikan peluang kepada mahasiswa, terutama guru, untuk izin belajar dan melaksanakan kewajiban mengajarnya di sekolah.

BEASISWA PPs Unesa memberikan beasiswa Ditjen Dikti yang disebut Beasiswa Program Pascasarjana (BPPS) kepada yang memenuhi kualifikasi berikut: 1. berstatus dosen PTN yang PNS, dosen DPK, atau dosen tetap PTS yang

telah memunyai jabatan fungsional sekurang-kurangnya asisten ahli; 2. lulus seleksi masuk. Beasiswa itu hanya diberikan kepada mahasiswa kelas reguler pagi yang awal studinya pada semester gasal (perkuliahan awal pada bulan September).

Page 2: Brosur Pps Unesa 2011 Rev-2

FASILITAS 1. Ruang kuliah ber-AC dan LCD dengan lingkungan akademik yang kondusif. 2. Perpustakaan dengan koleksi buku teks, referensi, jurnal, dan majalah

ilmiah sekitar 8.291 judul dengan jumlah 9502 eksemplar dan journal on-line yang dapat mengakses lebih dari 2.000 judul. Di samping itu, terdapat Perpustakaan Pusat Unesa.

3. Tenaga akademik berjumlah 166 orang dosen yang terdiri atas 64 guru besar, 75 doktor, dan 27 magister lulusan dalam dan luar negeri.

4. Fasilitas komputer yang dilengkapi dengan jaringan internet. Komputer tersebut juga menjadi alat penunjang perkuliahan dan layanan akademik yang dapat digunakan untuk mengakses rencana dan hasil studi.

5. Laboratorium untuk mendukung perkuliahan, di antaranya Laboratorium Sains, Teknik Elektro, Teknik Mesin, Teknik Sipil, PKK (Boga, Rias, dan Busana)

6. Fasilitas umum berupa kantor pos, bank, poliklinik, lapangan olah raga, ruang sidang, dan kafetaria.

7. BPPS (Beasiswa Program Pascasarjana) bagi peserta dosen (PTN/PTS) yang memenuhi kriteria.

SARINGAN AKADEMIK Saringan akademik mencakup indeks prestasi S1/S2, mutu karya ilmiah, mutu ide penelitian, rekomendasi tentang kemampuan akademik, dan kemampuan berbahasa Inggris.

BIAYA PENDIDIKAN Kelas reguler pagi S2 : Rp5.500.000,00 Kelas reguler sore S2 : Rp6.000.000,00 Kelas reguler S3 : Rp7.200.000,00 Mahasiswa Asing S2 : Rp6.500.000,00 Mahasiswa Asing S3 : Rp8.500.000,00 Sertifikasi : Rp350.000,00/SKS Laboratorium : Rp300.000,00 /smt (khusus untuk Program Pend.

Sains, Pend. Teknologi dan Kejuruan, Pendidikan Seni Budaya)

Sumbangan Dana : Rp2.500.000,00 Pengembangan

KURIKULUM S3 PENDIDIKAN MATEMATIKA

No Mata Kuliah SKS

Semester

1 2 3 4-6

A. M.K. Pendukung Disertasi 10

1 Penelitian Lanjut 4 4

2 Psikologi Kognitif 4 4

3 Filsafat Pend. Mat. 2 2

B. M.K. Matematika Lanjut 10

1 Matematika a /Mat Fuzzy 3 3*

2 Matematika b/Geo Fraktal 3 3*

3 Matematika 1/Mat Diskrit 3 3

4 Matematika 2/Alj. Lanjut 2 2

5 Mat. 3/Kapita Selekta 2 2

6 Seminar 5 5

7 Disertasi 20

8 Kuliah Umum (non sks) 0

Jumlah 45 8 10 7 20

KURIKULUM S3 PENDIDIKAN SAINS

NO MATA KULIAH SKS SEMESTER

1 2 3 4 5 6

MK PENDUKUNG DISERTASI

1 Metode Penelitan Lanjut 1: Kualitatif 2 X

2 Metode Penelitian lanjut 2:Kuantitatif 2 X

3 Statistik Lanjut 2 X

4 Teori Pembelajaran Lanjut 2 X

5 Pengembangan Instrumen 3 X

MATA KULIAH SPESIALISASI

1 Filsafat Sains, dan Sains teknologi dan masyarakat

2 X

2 Pembelajaran Sains Terintegrasi 2 X

3 Inovasi & Problematika Pend. Sains 2 X

4 Pendalaman Konsep IPA Fisika dan integrasinya

3 X

5 Pendalaman Konsep IPA Kimia dan integrasinya 3 X

6 Pendalaman Konsep IPA Biologi dan integrasinya

3 X

7 Kajian Mandiri Bidang Studi Penunjang Disertasi 2 X

8 Ujian Komprehensif (Seminar Proposal) 2 X

9 Seminar 2 X

10 Publikasi 3 X

11 Disertasi 20 X

Jumlah SKS 49 12 8 4 2 3 20

KURIKULUM S3 ILMU KEOLAHRAGAAN

NO MATA KULIAH SKS SEMESTER

1 2 3 4-10

I Mata kuliah Pengembangan Kepribadian (MPK)

1 Filsafat Ilmu 2 2

2 Sejarah dan Filsafat Olahraga 2 2

3 Metodologi Penelitian 2 2

4 Statistik 2 2

5 Ilmu Perkembangan Manusia 2 2

6 Paedagogi Olahraga 2 2

II Mata kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKK)

1 Biopsikologi 2 2

2 Psikologi Olahraga 2 2

3 Biofisika 2 2

4 Sosiologi Olahraga 2 2

5 Motor Learning 2 2

6 Fisiologi Olahraga 2 2

III Mata kuliah Keahlian Berkarya (MKB)

1 MK Pendukung Disertasi-1 2 2

2 MK Pendukung Disertasi-2 2 2

3 Seminar Proposal 2 2

4 Ujian Proposal 2 2

5 Ujian Komprehensif 2 2

6 Disertasi 15 15

7 TOEFL (Wajib Tempuh) 0 0

Jumlah SKS 49

KURIKULUM S3 PEND. BAHASA DAN SASTRA

No Mata Kuliah SKS Semester

1 2 3 4—10

Spesialisasi Wajib

1 Filsafat Bahasa dan Sastra 3 X

2 Desain dan Anal Data Peneli. 3 X

3 Pendidikan dan Masyarakat 3 X

4 Analisis Wacana Kritis 2 X

5 Perkembangan Linguistik 2 X

6 Sastra Modern 2 X

7 Kapita Selekta Sastra 2 X

8 Pengemb.Pemb. Bahasa & Sastra 3 X

9 Sem. Praproposal Disertasi 4 X

10 Ujian Kualifikasi 2 X

11 Disertasi 18 X

MK Pendukung Disertasi

12 MKPD 1 (X) (X)

13 MKPD 2 (X) (X)

Jumlah SKS 48 8 7 13 20

KURIKULUM S2 PENDIDIKAN SAINS

No Mata Kuliah SKS Semester

1 2 3 4

LANDASAN KEILMUAN

1 Metodologi Penelitian 3 X

2 Statistika 2 X

LANDASAN KEPENDIDIKAN

1 Teori Belajar 2 X

2 Assesmen dan Evaluasi 2 X

3 Pengembangan Kurikulum 2 X

SPESIALISASI DAN TESIS

1 Biologi Umum 2 X

2 Fisika Umum 2 X

3 Kimia Umum 2 X

4 Sains Sekolah 2 X

5 I P B A 3 X

6 P B P 4 X

7 Kajian Sains Biologi I**) 3 X

8 Kajian Sains Biologi II**) 3 X

9 Kajian Sains Biologi III**) 3 X

10 Kajian Sains Biologi IV**) 3 X

11 Kajian Sains Fisika I**) 3 X

12 Kajian Sains Fisika II**) 3 X

13 Kajian Sains Fisika III**) 3 X

14 Kajian Sains Fisika IV**) 3 X

15 Kajian Sains Kimia I**) 3 X

16 Kajian Sains Kimia II**) 3 X

17 Kajian Sains Kimia III**) 3 X

18 Kajian Sains Kimia IV**) 3 X

19 P P L 2 X

20 Tesis 6 X

PENUNJANG

1 Matematika Sains 2 jp X

T O T A L 44 13 17 8 6

Page 3: Brosur Pps Unesa 2011 Rev-2

KURIKULUM S2 PEND. MATEMATIKA

No Mata Kuliah SKS

Semester

1 2 3 4

I LANDASAN KEILMUAN 3

1 Metodologi Penelitian 3 X

II LANDASAN KEPENDIDIKAN

1 Psikologi Pendidikan Matematika 2 X

2 Pengajaran Matematika 2 X

3 Pengemb. Media Pembelajaran 2 X

4 Rancangan Pemb. dan Evaluasi 3 X

5 Seminar Pendidikan Matematika 3 X

6 Problematika Pend. Matematika 2 X

III SPESIALISASI

1 Matematika Diskrit 3 X

2 Analisis Real 3 X

3 Aljabar Abstrak 3 X

4 Pemecahan Masalah 2 X

5 Statistika dan Peluang 3 X

6 Matematika Sekolah 2 X

7 Geometri 3 X

8 Pemodelan Matematika 2 X

9 Tesis 6 X

44 14 12 12 6

KURIKULUM S2 PEND. BAHASA DAN SASTRA

No Mata Kuliah SKS

Semester

1 2 3 4

Landasan Keilmuan

1 Metodologi Penel. Kuan. dan Statistik 3 X

2 Metodologi Penelitian Kualitatif 2 X

Landasan Kependidikan

3 Filsafat dan Kebijakan Pendidikan 2 X

4 Landasan Pembelajaran Bahasa 2 X

Spesialisasi dan Tesis

Spesialisasi Wajib

5 Linguistik 3 X

6 Ilmu Sastra Umum 3 X

7 Kritik Sastra 3 X

8 Sosiolinguistik 3 X

9 Evaluasi Pemb. Bahasa & Sastra 2 X

10 Desain Pemb.Bahasa dan Sastra 3 X

11 PPL 2 X

12 Seminar Usul Tesis 0 X

13 Ujian Komprehensif 0 x x

14 Tesis 8 X

Spesialisasi Pilihan

15 Semantik 2 X

16 Pragmatik 2 X

17 Linguistik Terapan 2 X

18 Psikolinguistik 2 X

19 Folklor 2 X

20 Filologi 2 X

21 Pemerolehan Bahasa 2 X

22 Sastra Bandingan 2 X

23 Sosiologi Sastra 2 X

24 Stilistika 2 X

Penunjang

25 Matrikulasi Pembelajaran Bahasa 2 Jp X

26 Bahasa Inggris 2 Jp X

27 Bhs. Jerman, Jepang, Dll. 2 Jp X

Jumlah 46 17 15 6 8

KURIKULUM S2 TEKNOLOGI PENDIDIKAN

No. Mata Kuliah SKS Semester

1 2 3 4

MKU

1 Metode Penelitian 4 x

2 Stastistik 2 x

MKDK

1 Landasan Pendidikan 2 x

2 Teori Pembelajaran 2 x

MKK

1 Teknologi Pendidikan 2 x

2 Psikologi Pembelajaran 2 x

3 Pengembangan Kurikulum 2 x

4 Pengemb. Media Pembelajaran 2 x

5 Asesmen Pembelajaran 2 x

6 Pengelolaan Sumber Belajar 2 x

7 Desain Pembelajaran 2 x

8 Problematika Pendidikan Bidang Studi 2 x

9 Studi Mandiri 2 x

10 Evaluasi Program dan Pelaksanaan Pembelajaran

2 x

11 Desain Pesan Pembelajaran 2 x

MKB

1 Praktek Pengalaman Lapangan 2 x

2 Tesis (termasuk Seminar Usulan Tesis) 6 x x

3 Penulisan Karya Ilmiah 0 x

Jumlah 40 12 12 12 4

KURIKULUM S2 PEND. BAHASA DAN SASTRA (Konsentrasi: Pendidikan Bahasa dan Sastra Inggris)

KURIKULUM S2 PENDIDIKAN OLAHRAGA

No Mata Kuliah SKS

Semester

1 2 3 4

I DASAR UMUM

1 Metodologi Penelitian 3 X

2 Statistika 3 X

II DASAR KEPENDIDIKAN

1 Landasan Pendidikan 3 X

2 Landasan Pembelajaran 3 X

III SPESIALISASI

1 Pembelajaran Dikjasor 4 X

2 Kinesiologi/Biomekanika 3 X

3 Fisiologi Olahraga 3 X

4 Psikologi Olahraga 3 X

5 Evaluasi/Supervisi Dikjasor 3 X

6 Motor Learning 2 X

7 Sosiologi Olahraga 3 X

8 Pelatihan Dikjasor * 3 X

9 Manajemen Dikjasor * 3 X

10 Rekreasi Olahraga * 3 X

11 Kesehatan Olahraga * 3 X

12 Pend. Jasmani Khusus * 3 X

13 T e s i s 8 X X

IV PENUNJANG

1 Bahasa Inggris 2 jp X

2 Praktikum Lab. Dikjasor 2 jp X

3 Komputer 2 jp X

T O T A L 45 12 15 9 8

KURIKULUM S2 PENDIDIKAN EKONOMI

No Mata Kuliah SKS Semester

1 2 3 4

Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian (MPK)

1 Filsafat ilmu 2 2

2 Landasan Kependidikan 2 2

3 Pembelajaran Ekonomi 3 3

Mata Kuliah Keilmuan (MKK)

1 Teori Ekonomi Mikro Intermediate 3 3

2 Teori Ekonomi Makro Intermediate 3 3

3 Teori Pemikiran Ekonomi 2 2

4 Ekonomi Indonesia 2 2

5 Kewirausahaan 2 2

6 Metode Kuantitatif Ilmu Ekonomi 2 2

Mata Kuliah Keahlian Berkarya (MKB)

1 Metode Penelitian 2 2

2 Tesis 6 6

3 Praktek Pengalaman Lapangan 2 2

Mata Kuliah Perilaku Berkarya (MPB)

Mata Kuliah Konsentrasi Ekonomi Koperasi/Akutansi/Tata Niaga dan Administrasi Perkantoran

10 8

Jumlah SKS 40 12 12 10 6

No Subjects CSS Semester

1 2 3 4

Basic Science

1 Quantitative Research Method. &Statistics 3 X

2 Qualitative Research Methodology 2 X

Basic Education

3 Philosophy and Educational Policy 2 X

4 Principles of Language and Literature Learning

2 X

Specialization and Thesis

Compulsory Specialization

5 Linguistics 3 X

6 General Outlook of Literature 3 X

7 Literary Criticism 3 X

8 Sociolinguistics 3 X

9 Language & Literature Learning Evaluation

2 X

10 Language and Literature Learning Design 3 X

11 Teaching Practice 2 X

12 Thesis Proposal Seminar 0 X

13 Comprehensive Examination 0 (X) (X)

14 Thesis 6 X X

Optional Specification

15 Semantics 2 X

16 Pragmatics 2 X

17 Applied linguistics 2 X

18 Psycholinguistics 2 X

19 Folklore 2 X

20 Philology 2 X

21 Language Acquisition 2 X

22 Comparative Literature 2 X

23 Sociology of Literature 2 X

24 Stylistics 2 X

Supplementary

25 Language Learning Matriculation 2 hrs X

26 Academic Writing 2 hrs X

27 English 2 hrs X

Total 46 17 17 4 4

Page 4: Brosur Pps Unesa 2011 Rev-2

KURIKULUM S2 MANAJEMEN PENDIDIKAN NO.

KOMPONEN MATA KULIAH SKS

SEMESTER

1 2 3 4

I MK. DASAR UMUM (MKU) 6

1 Metodologi Penelitian Pendidikan 2 X

2 Aplikasi Statistik Pendidikan 2 X

3 Filsafat Ilmu 2 X

MK. KEPENDIDIKAN (MKK) 6

1 Landasan Kependidikan 2 X

2 Landasan Pembelajaran 2 X

II MK. SPESIALISASI (BIDANG STUDI) 24

1 Manajemen Strategik dalam Pendidikan. 2 X

2 Sistim Informasi Manajemen 2 X

3 Asesmen Kebutuhan &Perenc. Pend. 2 X

4 Manajemen Keuangan Pendidikan. 2 X

5 Keefektifan Pendidikan 2 X

6 Perilaku Kepemimpinan dan Organisasi Pendidikan

2 X

7 Evaluasi dan Supervisi Pendidikan. 2 X

8 PPL 2 X

9 Seminar Proposal Tesis 2 X

10 Tesis (seminar proposal dan kompre) 6 X X

III Konsentrasi Kebijakan dan Manaj. Pend.

1 Teori Pembaharuan & Pengembangan Kurikulum Manajemen

2 X

2 Pengemb.Program Penataran & Latihan 2 X

3 Manajemen SDM dan Manajemen Diklat 2 X

4 Teori dan PengembKebijakan Pend. 2 X

5 Keterampilan Audit & Penjaminan Mutu, Akreditasi, TQM dan ISO 9001

2 X

IV Konsentrasi Perencanaan dan Manajemen Sekolah

1 Manajemen Sumberdaya Sekolah 2 X

2 Kebijakan & Pengambilan Kep. Sekolah 2 X

3 Monitoring & Evalusi Pendidikan, TQM, serta akreditasi sekolah.

2 X

V MK PILIHAN 2

1 Desain Pembelajaran 2 *) X

2 Penelitian Tindakan (PT) 2 *) X

3 Seminar Profesionalisasi Manaj. Pend. 2*) X

4 Manajemen Pengemb. Kewirausahaan dan Pemasaran Pendidikan

2*) X

VI MK. PENUNJANG

1 Penulisan karya ilmiah *) 0 X

2 Aplikasi Komputer 0 X

3 Wawasan Manajemen Pendidikan 0**) X

JUMLAH SKS 44 12 14 14 4

KURIKULUM S2 PEND. TEKNOLOGI & KEJURUAN

No. Mata Kuliah SKS Semester

1 2 3 4

Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian (MPK)

1 Metodologi Penelitian 3 3

2 Teori Belajar 3 3

Mata Kuliah Keahlian Berkarya (MKK)

3 Perencanaan dan Pengembangan Kurikulum PTK

3 3

4 Statistik 3 3

5 Bahasa Inggris 0 0

Mata Kuliah Perilaku Berkarya (MPK) Umum

6 Strategi Pembelajaran Bidang PTK 3 3

7 Penilaian Pembelajaran Bidang PTK 3 3

8 Multimedia dan ICT dalam Pembel.PTK 3 3

9 Seminar Proposal 1 1

10 Seminar Instrumen 1 1

11 Penulisan Tesis 4 4

Mata Kuliah Perilaku Berkarya (MKK) Bidang Studi

Konsentrasi Pendidikan Teknik Elektro (PTE)

9 Teknik Pemanfaatan Tenaga Listrik 3 3

10 Teknik Audio dan Video 3 3

11 Teknik Jaringan Komputer 3 3

12 PLC dan Pneumatic 2 2

13 Digital Signal Processing *) 2 2

Konsentrasi Pendidikan Teknik Mesin (PTM)

18 Proses Manufaktur 3 3

19 Teknik Pembentukan 2 2

21 Mekatronika 3 3

22 Konversi Energi 3 3

23 Bahan Bakar dan Pelumas *) 2 2

Konsentrasi Pendidikan Teknik Sipil (PTS)

27 Manajemen Konstruksi 2 2

28 PSDA dan Lingkungan 3 3

29 Teknologi Bahan 2 2

30 Perilaku Struktur Bangunan 3 3

32 Sistem Informasi Geografis *) 3 3

Konsentrasi Pendidikan Kesejahteraan Keluarga (PKK)

36 Ilmu Kesejahteraan Keluarga 2 2

37 Budaya dan Disain 3 3

38 Kosmetologi 3 3

39 Gizi Terapan 3 3

41 Sanitasi dan Higiene*) 2 2

42 Ujian Komprehensif 0 0

Jumlah 40 11 14 10 5

KURIKULUM S2 PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL

No. Mata Kuliah SKS Semester

1 2 3 4

I Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian (MPK)

1 Filsafat Ilmu 2 x

2 Paradigma Pendidikan 3 x

II Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKK)

1 Metodologi Penelitian 3 x

2 Pedagogik Transformatif 2 x

3 Pendidikan IPS 2 x

4 Pengembangan Kurikulum Pendidikan IPS 2 x

5 Analisis Sosial 2 x

6 Esensi Geografi 2 x

7 Evaluasi Pendidikan IPS 2 x

III Mata kuliah Berkehidupan Bermasyarakat

1 Sejarah Nasional dan Dunia 2 x

2 Pendidikan Multikultural 2 x

3 Ekonomi dan Pembangunan 2 x

4 Etnisitas, Nasionalisme dan Integritas Bangsa 2 x

5 Manajemen Konflik 2 x

IV Mata Kuliah Keahlian Berkarya

1 Seminar Proposal Penelitian 0 x

2 Tesis 8 x

V Mata Kuliah Perilaku Berkarya (MPB)

1 Kajian Kritis Pendidikan Geografi* 3 x

2 Kajian Kritis Pendidikan Sejarah* 3 x

3 Kajian Kritis Pendidikan Ekonomi* 3 x

4 Kajian Kritis Pendidikan PKN* 3 x

5 Kajian Kritis Pendidikan Sosiologi dan Antropologi* 3 x

Jumlah 41

KURIKULUM S2 PENDIDIKAN DASAR

No. MATA KULIAH SKS SEMESTER

1 2 3 4

A. LANDASAN KEILMUAN

1 Filsafat Ilmu 2 V

2 Metodologi Penelitian 3 V

B. LANDASAN KEPENDIDIKAN

1 Wawasan Pendidikan Dasar 2 V

2 Perkembangan Anak 2 V

3 Teori Belajar 2 V

C. SPESIALISASI

1 Asesmen Pembelajaran 2 V

2 Pembelajaran Terpadu 2 V

3 Inovasi Pendidikan 2 V

4 Problematika Pendidikan Dasar 2 V

5 Pengembangan Pembelajaran Matematika di SD 3 V

6 Pengembangan Pembelajaran IPA di SD 3 V

7 Pengemb. Pembelajaran Bahasa Indonesia di SD 3 V

8 Pengembangan Pembelajaran IPS di SD 3 V

9 Pengembangan Pembelajaran PKn di SD 3 V

10 PPL 2 V

11 Ujian Komprehensif 0 V

12 Tesis 6 V

PENUNJANG

13 Bahasa Inggris 2 jp V

14 Aplikasi Komputer 2 jp V

Jumlah 42 13 15 8 6

KURIKULUM S2 PENDIDIKAN SENI BUDAYA

No Matakuliah SKS Semester

1 2 3 4

I. Matakuliah Pengembangan Kepribadian (MPK)

1 Filsafat Ilmu 2 X

2 Landasan Kependidikan 2 X

II. Matakuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKK)

1 Pembelajaran Seni Budaya 2 X

2 Evaluasi Pendidikan Seni Budaya 2 X

3 Metodologi Penelitian Seni Budaya 4 X

4 Kajian Seni Budaya Nusantara 2 X

5 Kajian Seni Budaya Mancanegara 2 X

6 Teori Seni dan Kebudayaan 2 X

7 Estetika 2 X

8 Sosiologi Seni 2 X

9 Antropologi Seni 2 X

10 Psikologi Seni 2 X

III. Mata Kuliah Keahlian Berkarya

1 PPL 2 X

2 Tesis 8 X

3 Seminar Proposal Penelitian 0 X

IV. Matakuliah Perilaku Berkarya (MPB)

1 Desain Pembelajaran Seni 3 X

2 Manajemen Seni 2 X

3 Apresiasi dan Kritik Seni 2 X

Jumlah SKS 43 14 12 9 8

Page 5: Brosur Pps Unesa 2011 Rev-2

KURIKULUM S2 PENDIDIKAN LUAR BIASA

No Mata Kuliah SKS Semester

1 2 3 4

LANDASAN KEILMUAN

1 Filsafat Ilmu dan Pendidikan 2 X

2 Metodologi penelitian 3 X

3 Aplikasi Statistika 3 X

KAJIAN UTAMA DAN TESIS

1 Pendidikan Inklusif 3 X

2 Kebijakan dan inovasi pendidikan 2 X

3 Interfensi dini anak berkeb. khusus 2 X

4 Tumbuh kembang anak berkeb. khusus 2 X

5 Identifikasi dan Asesmen ABK 3 X

6 Inovasi Pendekatan Pembelajaran anak berkebutuhan khusus 2 X

7 Manajemen Pendidikan ABK 2 X

8 Konseling ABK 2 X

9 Praktik Pengalaman Lapangan 2 X

10 Tesis 8 X

KAJIAN UTAMA PILIHAN (6 SKS)

1 Baca Tulis Braille berbasis ICT 3 X

2 Bina gerak dan Mobilitas 3 X

3 Bina Komunikasi 3 X

4 Binapersepsi 3 X

5 Modivikasi Perilaku 3 X

T O T A L 51 14 16 13 8

Asal Ijazah Sesuai Prodi PRODI Asal ijazah yang dapat diterima

S2 Pendidikan Matematika Matematika (Pendidikan/Non Kependidikan)

S2 Pendidikan Sains Sains, Biologi, Kimia, Fisika, (Pendidikan/Non Kependidikan) Pertanian, Kehutanan, Kesehatan

S2 Pendidikan Olahraga Olahraga, Kesehatan (Pendidikan/Non Kependidikan)

S2 Pend. Bahasa dan Sastra Bahasa/Sastra (Pendidikan/Nonkependidikan) Untuk Konsentrasi Pendidikan Bahasa dan Sastra Inggris, ijazah S1 harus bahasa Inggris

S2 Manejemen Pendidikan Semua Jurusan dari S1

S2 Pendidikan Dasar Bahasa, PKN, IPA, Matematika, IPS (Pendidikan/Non Kependidikan)

S2 Pend.Seni Budaya Semua Jurusan / Seni Budaya

S2 Pendidikan IPS IPS, Sosiologi, Ekonomi, Geografi, Sejarah, Akutansi (Pendidikan/Non Kependidikan)

S2 Pendidikan Teknnologi dan Kejuruan PKK, Teknik Elektro, Teknik Sipil, Teknik Mesin (Pendidikan/Non Kependidikan)

S2 Teknologi Pendidikan Semua Jurusan dari S1

S2 Pendidikan Luar Biasa Semua Jurusan dari S1

S2 Pendidikan Ekonomi Ekonomi, Akutansi, Manajemen (Pendidikan/Non Kependidikan)

S3 Pendidikan Matematika Matematika, (Pendidikan/Non Kependidikan)

S3 Pendidikan Sains Sains, Biologi, Kimia, Fisika, (Pendidikan/Non Kependidikan) Pertanian, Kehutanan, Kesehatan

S3 Ilmu Keolahragaan Olahraga, Kesehatan, Biologi (Pendidikan / Non Kependidikan)

S3 Pend. Bahasa dan Sastra Bahasa/Sastra (Pendidikan/Nonkependidikan) Untuk Konsentrasi Pendidikan Bahasa dan Sastra Inggris, ijazah S1 dan S2 harus bahasa Inggris

1 Abadi, Dr., M.Sc 2 Abbas A. Badib, Prof. M.A., M.A., Ph. D. 3 Ach. Widodo, Dr., M.Kes. 4 Ady Soejoto, Prof. Dr. SE., M.Si. 5 Agung Lukito, Drs. MS., Ph.D 6 Agung Priyo, ST., MT. 7 Akbar Sutawijaya, Prof., Dr. 8 Ali Maksum, Dr., M.Si. 9 Ali Mustofa, Dr., M.Pd. 10 Aminudin Kasdi, Prof. Dr. SU. 11 Anang Kistyanto, Dr., S.Sos., M.Si. 12 Andre Dwijanto Witjaksono, Dr., ST., M.Si. 13 Andun Sudijandoko, Dr. M.Kes. 14 Ari Wardono, ST., MT. 15 Asri Wijiastuti, Dr. M.Pd. 16 Asyiah E. Palupi, Dr. Ir. 17 Ayu Sutarto, Prof., Dr., MA. 18 Bachtiar S. Bachri, Dr. M.Pd 19 Bambang Poerwantono, Drs. M.Pd., MT. 20 Bambang Indriyanto, Ph.D. 21 Bambang Soegiarto, Drs. M.Pd. 22 Bambang Suprianto, Drs. MT. 23 Bambang Suratman, Dr., M.Pd. 24 Bambang Yulianto, Prof. Dr., M.Pd. 25 Budi Darma, Prof. M.A., Ph. D. 26 Budi Iswanto, Dr. 27 Budi Jatmiko, Prof. Dr. M.Pd. 28 Budiyanto, Dr. M.Pd 29 Catur Condro, S.Si., MT. 30 Dewie Tri Wijayanti, Dr., M.Si. 31 Diah Wahyuningsih, SE, M.Si. 32 Didiek Poerwadi, Drs. M.Si. 33 Djodjok Soepardjo, Prof. M.Litt., Ph. D. 34 Djuli Djatiprambudi, Dr., M.Sn. 35 Dwi Heru Sutjahjo, Ir. MT. 36 Dwi Juniati, Dr. MSi 37 E. Titiek Winanti, Prof. Dr. M.S. 38 Eko Wahyudi, Drs., M.Si. 39 Ekohariadi, Prof. Dr. M.Pd. 40 Endang Susantini, Dr., M.Pd. 41 Erni Roesminingsih, Dr., M.Si. 42 Fabiola Dharmawanti K, Prof., Dr., M.Pd. 43 Frans Susilo, Prof. Dr. 44 Hari Kusumandioko L, Prof. Dr. 45 Hari Setijono, Prof. Dr. M.Pd. 46 Haris Supratno, Prof. Dr. 47 Harti, Dra., M.Si. 48 Henricus Supriyanto, Prof. Dr. 49 Hideo Nakata, Prof. Ph.D. 50 I Ketut Budayasa Prof., Ph.D 51 I Wayan Susila, Drs. Ir. MT. 52 I. G. Made Sanjaya, Dr. M.Si. 53 Irene Risakotta, Dr. M.Pd 54 Ismet Basuki, Prof. Dr. M.Pd. 55 Ivo Haridito, Dr. MS

56 Jun Surjanti, Dra., SE., M.Si. 57 Karti Soeharto, Dr. M.Pd 58 Ketut Prasetya, Dr. MS. 59 Kisyani Laksono, Prof. Dr. M.Hum 60 Kusumarasdyati, Dra. Ph.D 61 Leny Yuanita, Prof. Dr., M.Kes. 62 Lies Amin Lestari, Prof. Dr. MA., M.Pd. 63 Lukman Omo Tj. Prof. Dr., M.Pd. 64 Lutfiyah Nurlaela, Prof. Dr., M.Pd. 65 M. Ali Haidar, Prof. Dr. MA 66 Made Pidarta, Prof. Dr. 67 Manuharawati, Dr.,M.Si. 68 Martadi, Drs. M.Sn. 69 Martin Setyabudi, Prof. dr. Ph.D 70 Maspiyah, Dra. M.Kes 71 Mega Teguh Budiarto, Prof. Dr. M.Pd. 72 Meini Sondang, Dr. M.Pd 73 Mintowati, Dr., M.Pd. 74 Moedjiarto, Prof. Dr. M.Sc., Ir. 75 Mohamad Nur, Prof. Dr. 76 Muammil Sun'an, Dr. SE., MP 77 Muchlas Samani, Prof. Dr., M.Pd. 78 Mudji Harsono, Dr. M.Pd 79 Muhadjir, Drs. M.Si. 80 Muhari, Prof. Dr. 81 Munoto, Prof. Dr. M.Pd 82 Murtadlo, Prof. Dr. M.Pd. 83 Muslimin Ibrahim, Prof. Dr. M.Pd. 84 Mustaji, Dr. M.Pd 85 MV. Roesminingsih, Prof., Dr., M.Pd. 86 Nasution, M.Hum, M.Ed., Ph. D. 87 Norida Candra Sakti, Drs., M.Si. 88 Nurhasan, Prof. Dr. M.kes. 89 Nyilo Purnami, Dr. dr. Sp.THT-KL 90 Oce Wiriawan, Dr., M.Kes. 91 Oikurema Purwanti, Dr. M.AppL 92 Prabowo, Prof. Dr., M.Pd. 93 Pratiwi Retnaningdyah, Dra. M.Hum., MA. 94 Pudjiono, M.Pd, Prof. Dr. 95 Purwohandoko, Dr., M.M. 96 R. Soedjadi, Prof. Drs. 97 Raharjo, Dr., M.Si. 98 Retig Adnyana, Prof. Dr., M.Si. 99 Retnayu Prasetyanti, Dra. M.Si. 100 Rita Ismawati, S.Pd, M.Kes 101 Rusijono, Prof. Dr. M.Pd 102 Sarmini, Dr. M.Hum. 103 Setijo Budiadi, Drs., MM. 104 Setya Yuwana, Prof. Dr. MA 105 Siti Khabibah, Dr. M.Pd. 106 Siti Maghfirotun Amin, Prof. Dr. M.Pd. 107 Siti Masitoh, Prof. Dr. M.Pd. 108 Siti Sulandjari, Dra. M.Si 109 Sitti Maesuri P, Ph.D. M.Pd. 110 Soedarno S, Prof. Dr. 111 Soedarso, Prof. Dr.

112 Soedjarwo, Dr. M.S. 113 Soekemi, Prof. Dr. M.A. 114 Soenardi Soesmosasmito, Dr. 115 Soenaryo, Prof. Dr. ST., M.Pd. 116 Soeparman Kardi, Prof. Ph.D. M.Sc . 117 Soetanto Hartono, Prof. Dr. drg., M.Sc 118 Soetjipto, Dr., M.S. 119 Sri Setyo Iriani, SE., M.Si. 120 Sri Setyowati, Dr. M.Pd. 121 St. Suwarsono, Prof. Dr. 122 Subandi, MA., Ph.D. 123 Sugimin, WW., Prof. 124 Suharningsih, Dr., M.Si. 125 Suharsono, M.Phil., Ph.D. 126 Suhartono, Dr., M.Pd. 127 Sujarwanto, Drs. M.Pd. 128 Sunardi, Prof. PhD. 129 Sunarto, Prof. Dr., M.Sc. 130 Sunaryanto, Dr., M.Ed. 131 Supari, Prof. Dr., M.Pd. 132 Suparji, Dr. M.Pd. 133 Supartono, Prof. Dr. 134 Suprapto, S.Pd., MT. 135 Suroto, Drs. MA., Ph.D. 136 Suryanto, Prof. Dr. 137 Susanti Linuwih, Prof. Dr., M.Stat 138 Susanto, Prof. Dr. M.Pd. 139 Sutikno, Drs. Ir. MT. 140 Suwono, Drs. Ph.D 141 Suyatno, Prof. Dr., M.Si. 142 Suyatno, Dr., M.Pd. 143 Suyono, Prof. Dr. M.Pd. 144 Suzana S, Dr., M.Kes. 145 Tamsil Muis, Dr. M.Pd 146 Tatag YES, Dr. M.Pd. 147 Tjandra Kirana, Prof. Dr. dr. M.S., Sp. And. 148 Tjipto Prastowo, Dr. M.Si. 149 Toho Cholik Mutohir, Prof. Drs., Ph.D. 150 Tony Seno Aji, SE., ME. 151 Tri Wrahatnolo, Drs. M.Pd., MT. 152 Trisakti, Dr. M.Si. 153 Tukiran, Dr. M.Si. 154 Wahjudhi Dw., Drs. S.Pd., MS. 155 Wahyu Sukartiningsih, Dr. M.Pd. 156 Warih Handayaningrung, Dra. M.Pd. 157 Warsono, Prof. Dr. MS. 158 Wasis, Dr., M.Si. 159 Y. Moelyadi Pranata, Dr., M.Pd. 160 Yansen Marpaung, Dr. 161 Yatim Riyanto, Prof. Dr. M.Pd. 162 Yoyok Soesatyo, Drs., SH., MM. 163 Yuliati, Dr. M.Pd. 164 Yuni Sri Rahayu, Dr. sc.agr., MS. 165 Yusuf Fuad. Dr. M.App.Sc 166 Z.A. Imam Supardi, Drs. Ph.D.

Daftar Nama Dosen PPs Unesa

Pimpinan PPs Unesa Direktur: Prof. I Ketut Budayasa, Ph.D.

Pembantu Direktur I: Prof. Dr. Muslimin Ibrahim, M.Pd. Pembantu Direktur II: Prof. Dr. Siti Masitoh, M.Pd.