bioteknologi

4
BIOTEKNOLOGI PEMBUATAN TAPE SINGKONG Disusun Oleh : Izzah Linatul Khariroh (11) Kelas IX D

Upload: izzahlina

Post on 29-Jan-2016

220 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

BIOLOGI

TRANSCRIPT

Page 1: BIOTEKNOLOGI

BIOTEKNOLOGI

PEMBUATAN TAPE SINGKONG

Disusun Oleh :

Izzah Linatul Khariroh (11)

Kelas IX D

SMP NEGERI 5 PROBOLINGGO

Jl. HOS Cokroaminoto No. 26 Probolinggo

Page 2: BIOTEKNOLOGI

TAPE SINGKONG

Tape dapat dibuat dari serealia terutama ketan atau umbi-umbian seperti singkong, melalui proses fermentasi. Fermentasi tersebut dilakukan dengan bantuan ragi. Sebenarnya ragi pada pembuatan tape terdiri atas berbagai macam mikroba. Namun, mikroba yang paling dominan yaitu jamur Saccharomyches cerevisiae. Jamur Saccharomyches cerevisiae akan memecah glukosa pada bahan berkarbohidrat (misal singkong) menjadi asam asetat, alkohol, energi, dan gas karbondioksida. Hal ini menjadikan tape memiliki cita rasa yang khas.

CARA MEMBUAT TAPE SINGKONG

Bahan :

1. Singkong 2 kg2. Ragi tape yang telah dihaluskan3. Daun pisang4. Air

Alat :

1. Pisau2. Baskom3. Kompor4. Panci kukus5. Penyaring

Cara Membuat :

1. Siapkan semua bahan 2. Kupaslah singkong dan kikislah bagian kulit arinya sehingga kesat3. Potong singkong yang telah dikupas sesuai keinginan4. Cuci singkong hingga bersih, kemudian tiriskan5. Masukkan air kedalam panci kukus sampai kira-kira terisi seperempatnya, lalu

panaskan hingga mendidih6. Setelah air mendidih, masukkan singkong kedalam panci kukus. Kukuslah singkong

tersebut hingga 3/4 matang (kira-kira ketika singkong sudah bisa ditusuk dengan garpu)7. Angkat singkong yang telah 3/4 masak, lalu taruh disuatu wadah, kemudian dinginkan.

Untuk mempercepat pendinginan singkong dapat dikipas-kipas8. Sambil menunggu dingin, siapkan wadah dari baskom yang bagian bawahnya dilapisi

daun pisang (2-3 helai daun)9. Setelah singkong benar-benar dingin, masukkan singkong kedalam wadah lalu taburi

dengan ragi yang telah dihaluskan dengan menggunakan saringan10. Singkong yang telah diberi ragi ini kemudian diitutup kembali dengan daun pisang.

Singkong harus benar-benar tertutup agar mendapat hasil yang maksimal11. Setelah singkong ditutupi dengan daun pisang, diamkan selama 2-3 hari hingga sudah

terasa lunak dan manis. Saat itulah singkong telah menjadi tape.

Hasil yang diiginkan :

Tape berasa manis dan tidak kecut

Page 3: BIOTEKNOLOGI

Lampiran

Page 4: BIOTEKNOLOGI