bilangan kpk dan fpb

2
http://downloadsoalmatfiskim.blogspot.com Operasi Hitung, KPK dan FPB 1. Hitunglah : a. 12 x 8 + 24 = b. 48 : 6 + 2 = c. 625 : 25 + 96 : 8 = d. 63 : 7 x 18 : 3 x 5 = e. ( 17 x 9 - 33 ) : ( 76 - 51 ) x 5 = f. { 4 x ( 21 + 4 ) - 225 : ( 76 - 51 ) } x 5 = g.{ 282 : ( 12 x 9 - 61 ) } + { 7 x ( 18 - 9 ) - 33 } h. 250 : { 29 - [ 160 : ( 7 x 12 - 44 ) ] } = i. { 182 : ( 63 - 56 ) + 38 } : ( 89 - 13 ) = j. 9 x ( 7500 - 500 ) : 3 + 250 = 2. Hitunglah dengan menggunakan sifat asosiatif, komutatif atau distributif a. 123 + 5250 + 1377 = b. 25 x 147 x 4 = c. ( 43 x 14 ) + ( 43 x 21 ) - ( 43 x 25 ) = d. 3. Selesaikan perhitungan di bawah ini jika a = 3, b = -2, c = 4, d = 0 a. a + b + c - d b. a + b - c c. ( 3ab ) + 45abcd - bc d. 4ac - ( -3ab + 2cd ) - ( -2c) 4. Jika a = -5, b = 7, c = -4, d = 5 tentukan : a. a - b - c - d = b. 2a - 3b + 4c - 5a = c. 3ab - 2bc + 3cd - 10ad = 5. Jika “” berarti kalikan bilangan pertama dengan jumlah bilangan pertama dan kedua, maka tentukan nilai dari : a. 3 b. 4 ( 2 6 ) c. ( 2 6 ) + 45 d. ( 2 7 ) - ( 3 2 ) + ( 5 2 ) 6. Operasi berarti “kurangkan delapan kali bilangan kedua pada kuadrat bilangan pertama” Diketahui : a # b = 5 ( a + b ) - b Hitunglah : - 34 7. Tentukanlah FPB dan KPK dari : a. 2 x y z dan 6 x y z b. 12 x y z dan 18 x y z c. 72 x yz dan 84 xy z

Upload: iman-besar

Post on 13-Apr-2017

104 views

Category:

Education


5 download

TRANSCRIPT

Page 1: Bilangan kpk dan fpb

http://downloadsoalmatfiskim.blogspot.com

Operasi Hitung, KPK dan FPB

1. Hitunglah :

a. 12 x 8 + 24 =

b. 48 : 6 + 2 =

c. 625 : 25 + 96 : 8 =

d. 63 : 7 x 18 : 3 x 5 =

e. ( 17 x 9 - 33 ) : ( 76 - 51 ) x 5 =

f. { 4 x ( 21 + 4 ) - 225 : ( 76 - 51 ) } x 5 =

g.{ 282 : ( 12 x 9 - 61 ) } + { 7 x ( 18 - 9 ) - 33 }

h. 250 : { 29 - [ 160 : ( 7 x 12 - 44 ) ] } =

i. { 182 : ( 63 - 56 ) + 38 } : ( 89 - 13 ) =

j. 9 x ( 7500 - 500 ) : 3 + 250 =

2. Hitunglah dengan menggunakan sifat asosiatif, komutatif atau distributif

a. 123 + 5250 + 1377 =

b. 25 x 147 x 4 =

c. ( 43 x 14 ) + ( 43 x 21 ) - ( 43 x 25 ) =

d.

3. Selesaikan perhitungan di bawah ini jika a = 3, b = -2, c = 4, d = 0

a. a + b + c - d

b. a + b - c

c. ( 3ab ) + 45abcd - bc

d. 4ac - ( -3ab + 2cd ) - ( -2c)

4. Jika a = -5, b = 7, c = -4, d = 5 tentukan :

a. a - b - c - d =

b. 2a - 3b + 4c - 5a =

c. 3ab - 2bc + 3cd - 10ad =

5. Jika “” berarti kalikan bilangan pertama dengan jumlah bilangan pertama dan kedua, maka tentukan nilai

dari :

a. 3

b. 4 ( 2 6 )

c. ( 2 6 ) + 45

d. ( 2 7 ) - ( 3 2 ) + ( 5 2 )

6. Operasi berarti “kurangkan delapan kali bilangan kedua pada kuadrat bilangan pertama”

Diketahui : a # b = 5 ( a + b ) - b

Hitunglah : - 34

7. Tentukanlah FPB dan KPK dari :

a. 2 x y z dan 6 x y z

b. 12 x y z dan 18 x y z

c. 72 x yz dan 84 xy z

Page 2: Bilangan kpk dan fpb

http://downloadsoalmatfiskim.blogspot.com

8. Merry, Andy dan Roy les matematika di tempat yang sama.

Acong les setiap 2 hari sekali. Bobo les setiap 3 hari sekali. Cecep les setiap 5 hari sekali.

Jika mereka les bersama pertama kalinya pada Senin, 13 September 2015, maka kapan mereka akan les

bersama lagi untuk ketiga kalinya?

9. Mr.Jim ingin membagikan 34 pin, 68 pen dan 136 kertas kepada sejumlah murid kelas 7, hitunglah :

a. Jumlah maksimal yang dapat menerima pembagian tersebut ?

b. Berapa banyak barang yang diterima setiap murid ?

10. Ray berenang tiap 4 hari sekali. John berenang tiap 5 hari sekali. Tommy berenang tiap 8 hari sekali. Jika

mereka berenang bersama-sama pertama kali pada Kamis, 6 Agustus 2015, kapankah mereka berenang

bersama lagi untuk ketiga kalinya?

11. 3 orang anak selalu les musik secara teratur di tempat yang sama.

Marky les setiap 3 hari sekali. Tommy les setiap 4 ahri sekali. Deedee les setiap 6 hari sekali.

Jika mereka les bersama tanggal 31 Maret 2015, kapan lagi mereka akan les bersama ?

12. Pada pesta ulang tahun, Kurt mempunyai 72 kue coklat, 48 kue keju, dan 96 kue strawbery

a. Hitunglah berapa orang yang bisa diundang Kurt sehingga setipa orang menerima jumlah kue yang

sama?

b. Berapa kue yang didapat setiap orang?