bb.iwan

15
Tugas matakuliah Management Teknologi Informasi By… FAKHRUL RIZAL NPM. 13105111159 Berikut adalah review dari aplikasi mobile web yang akan saya jalankan pada perangkat yang berbeda, di sini saya memilih BlackBerry 8520, iPhone 4 dan nexus melalui aplikasi Opera Mobile Emulator (bisa sobat Download di : http://www.opera.com/developer/mobile-emulator ) , adapun aplikasi yang ingin saya review tentang kemudahan pengguna atau user experience yaitu Baiklah, sekarang kita mulai meninjau kemudahan penggunaannya di bebera perangkat berikut, dan yang pertama adalah Tampilan menggunakan BlackBerry Curve 8520

Upload: fakhrul-rizal

Post on 31-Jan-2016

7 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: bb.iwan

Tugas matakuliah Management Teknologi Informasi

By…

FAKHRUL RIZAL

NPM. 13105111159

Berikut adalah review dari aplikasi mobile web yang akan saya jalankan pada perangkat yang berbeda, di sini saya memilih BlackBerry 8520, iPhone 4 dan nexus melalui aplikasi Opera Mobile Emulator (bisa sobat Download di : http://www.opera.com/developer/mobile-emulator)  , adapun aplikasi yang ingin saya review tentang kemudahan pengguna atau user experience yaitu

Baiklah, sekarang kita mulai meninjau kemudahan penggunaannya di bebera perangkat

berikut, dan yang pertama adalah

Tampilan menggunakan BlackBerry Curve 8520

BlackBerry 8520 yang biasa disebut BlackBerry Gemini adalah salah satu

telepon seluler yang diproduksi oleh perusahaanResearch In Motion (RIM) yang berasal

dari Kanada. Bentuknya tidak jauh berbeda dengan tipe-tipe BlackBerry sebelumnya namun,

yang menjadi perbedaan mencolok adalah trackball yang biasa digunakan sebagai alat navigasi

pada tipe BlackBerry sebelumnya digantikan oleh trackpad optical yang biasa digunakan pada

laptop. Perangkat ini juga merupakan smartphone BlackBerry pertama yang membenamkan

tombol media khusus, dengan penempatan di atas handset untuk memberikan kemudahan dan

kenyamanan pengguna dalam mengontrol musik dan video. Prosesor 512MHz yang dimiliki

BlackBerry Curve 8520,membuat BlackBerry Curve 8520 dapat beroperasi lebih optimal

dibanding tipe - tipe terdahulunya.

Page 2: bb.iwan

Berikut adalah tampilan pengaksesan Bukalapak.com menggunakan BlackBerry Curve 8520

Gb.Tampilan halaman pencarian beranda

Disini pertamanya tambilannya masih enak dipandang mata, tapi coba perhatikan ketika

aplikasinya sudah terbuka….

Tampilan ketika aplikasi terbuka

Gb. Tampilan halaman utama

Page 3: bb.iwan

Nah, sekarang aplikasi bukalapak.com nya sudah saya buka, dan di atas itu adalah

tampilannya, di sini terlihat jelas pada fild cari barangnya amat sangat gede(besar) atau dengan

kata lain tidak nyaman dipandang karena ukuran tampilannya terlalu besar. Jadi di sini keluesan

ataupun kemudahan pengguna (user experience) nya tidak kita temukan melainkan hanya

tampilannya saja yang besar . Tidak perlu lagi kita menjelajah ke bagian selanjutnya untuk

melihat proses pencarian barang di Bukalapak.com dengan menggunakan ponsel ini, karena

gambarnya tetap akan tampak besar.

Saya rasa selesai di sini tentang kemudahan pengguna melalui perangkat BlackBerry

8520 nya, sekarang kita akan masuk ke tahap selanjutnya yaitu melihat kemudahan pengguna

melalui iPhone 4.

Tentu saja kita sudah pernah mendengar tentang iPhone 4  ini yang tak lain

adalah telepon genggam generasi ke 4 dari seri iPhone yang revolusioner. iPhone 4 dikenal

sebagai smart-phone yang dikembangkan dan diproduksi oleh perusahaan Apple Inc. untuk

memenuhi kebutuhan komunikasi dan hiburan konsumennya. iPhone 4 adalah penyempurnaan

dari generasi-generasi pendahulunya, yang dikembangkan dengan merujuk pada berbagai

permintaan konsumen usai evaluasi yang dilakukan terhadap iPhone 3GS. Sebagai penerus dari

iPhone 3GS, iPhone 4 secara spesifik dikembangkan dan dipasarkan untuk kebutuhan Video

Call dan kegiatan konsumsi media lainnya seperti buku, film, musikdan akses internet. Berita

peluncuran iPhone 4 pertama kali diumumkan pada tanggal 7 Juni 2010 di WWDC 2010 yang

diadakan diMoscone Center, San Fransisco. Peluncuran iPhone 4 sendiri dilakukan pada tanggal

24 Juni 2010 dan pertama kali dipasarkan di lima negara yakni Amerika

Serikat, Inggris, Perancis, Jerman dan Jepang. Apple mematok harga USD 299 untuk satu unit

iPhone 4 dengan kapasitas memori 32 GB dan USD 199 untuk kapasitas memori 16 GB. Harga

yang dipatok setara dengan harga iPhone 3GS saat pertama kali diluncurkan.

Mari kita lihat bagaimana tampilannya ketika mengakses aplikasi Bukalapak.com…

Page 4: bb.iwan

Tampilan menggunakan iPhone 4

Gb. Halaman pengetikan pencarian

Gambar yang di atas merupakan tampilan pada halaman pengetikan pencarian

bukalapak.com yang di akses pada perangkat iPhone 4, tampilannya sungguh enak dilihat dan

tentu saja mudah di isi karena tampilannya itu sesuai.

Meskipun tombol keyboardnya muncul, namun tetap saja tidak menyulitkan kita dalam

proses pengisian nama barang yang akan kita cari. Berbeda dengan BlackBerry 8530 yang

tampilannya lebih besar sehingga kita sulit melihat bagian lain yang ada di bawahnya.

Dan yang pasti sudah tak heran lagi kenapa banyak sekali orang yang meminati iPhone 4

ataupun versi- versi unggulan lain dari produknya. Dan kebanyakan orang berpendapat bahwa

kepuasan itu lebih berharga dari kertas yang bernilai.

Dan selanjutnya kita akan beranjak ke halaman utama tampilan dari aplikasi

bukalapak.com yang dibuka melalui iPhone 4.

Page 5: bb.iwan

Gb. Tampilan utama aplikasi

Untuk tampilan menggunakan iPhone 4 cenderung lebih memuaskan ketimbang kita

menggunakan BlackBerry 8520, karena di sini tampilan halamannya lebih teratur alias tidak

kebesaran, sehingga pengguna lebih puas mengaplikasikannya.

Dan berikut adalah gambar dari hasil pencarian yang dilakukan oleh user melalui

iPhone 4 pada situs Bukalapak.com.

Gb. Hasil pencarian barang

Page 6: bb.iwan

Dari gambar di atas kita bisa memahami bahwa dengan menggunakan mobile ini kita

akan lebih mudah mengakses sebuah aplikasi. Dan berikut kilasan gambar untuk tampilan akhir

dari Bukalapak.com yang dibuka melalui iPhone 4.

Gb. Tampilan akhir

Sekian dulu dari mobile iPhone yang canggih ini, selanjutnya kita beranjak ke Nexxus

Tampilan menggunakan perangkat Nexxus 4

Nexus  4    adalah      telepon  pintar     besutan    Google dan   LG    Electronics        yang

menggunakan sistem operasi Android. Nexus 4 adalah telepon pintar keempat dalam seri Google

Nexus, perangkat Android yang dipasarkan oleh Google, yang bekerjasama dengan para

produsen ponsel. Nexus 4 diumumkan pada tanggal 29 Oktober 2012, dan dirilis pada 13

November 2012. Perangkat ini adalah penerus Galaxy Nexus, yang juga diproduksi

oleh Samsung. Sama seperti perangkat Nexus lainnya, Nexus 4 dijual secara daring

melalui Google Play, dan juga tersedia lewat pembelian melalui operator nirkabel.

Jika dibandingkan dengan perangkat keras LG Optimus G, Nexus 4 berbeda dengan

pendahulunya; menggunakan prosesor quad-core Snapdragon S4 Pro, kamera 8

Page 7: bb.iwan

megapixel, pengisian daya nirkabel Qi, dan memperkenalkan Android versi 4.2 ("Jelly Bean")

beserta fitur-fitur barunya.

Nexus 4 secara umum menerima tinjauan positif dari para kritikus, yang memuji kualitas

perangkat kerasnya. Pujian lain juga ditujukan pada penampilan dan harganya yang lebih murah

jika dibandingkan dengan telepon pintar sejenis. Namun, perangkat ini dikritik atas kurangnya

dukungan LTE, dan lemahnya daya baterai.

Page 8: bb.iwan

Sekarang kita akan mencoba membuka aplikasi Bukalapak.com melalui ponsel pintar ini.

Berikut tampilannya.

Tampilan menggunakan Nexus 4

Gb. Tampilan laman pencarian

Dengan lita menggunakan Nexus 4, saya rasa semua setuju untuk mengganti ponsel yang

kita gunakan sekarang, kenapa?, karena di sini jelas – jelas telah terasa bagaimana kita puas

dibuatnya oleh mobile ini dengan akselerasi tampilan yang mengindahkan mata dan pikiran tentu

saja dia juga mengorek gocek kita.

Adapun bukan itu sobat yang perlu kita bicarakan, akan tetapi dari semua perangkat yang

telah kita coba kita telah menemukan bahwa user experience di miliki sepenuhnya oleh Nexus

ini. Dan saran saya buat sobat semua, Giatlah bekerja jikalau sobat berminat memilikinya.

Page 9: bb.iwan

Berikut adalah tampilan untuk hasil pencarian barang di Bukalapak.com dengan

menggunakan Nexus 4.

Gb. Hasil pencarian barang

Sudah jelaskan sobat tentang kepuasan mengakses aplikasi dengan menggunakan mobile Nexus 4 yang canggih ini.

Page 10: bb.iwan

Sekarang kita akan masuk ke tampilan halaman terakhir dari Bukalapak.com.

Gb. Tampilan akhir/ paling bawah

Saya rasa sekarang sobat sudah mengerti dan sudah tau yang mana di antara semua

ponsel di atas yang lebih memiliki user experience(kemudahan pengguna), dan sekali lagi

menurut saya mobile yang ke dua dan ke tiga lebih memberikan kemudahan kepada

penggunanya.

Page 11: bb.iwan

Baiklah karena kita sudah selesai, sekarang ayo sama-sama menekan tombol Quit yang

ada pada layar Nexus 4 di bawah ini untuk keluar !

TERIMAKASIH dan SAMPAI JUMPA

WASSALAM FT-I S-1 UNIGHA

2015-2016