bagian iii - bankina.co.id · pencatatan di bursa saham: ... leasing, venture capital, ......

40
37 Annual Report 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk Bagian III Profil Perusahaan Company Profile

Upload: truongkhue

Post on 07-Mar-2019

225 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

37Annual Report 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk

Bagian IIIProfil Perusahaan Company Profile

Page 2: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

Laporan Tahunan 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk38

Nama Perusahaan Company name : PT Bank Ina Perdana Tbk

Bidang Usaha Line of Business : Jasa Perbankan / Banking services

Kantor Pusat Main Office : Wisma BSG Jl. Abdul Muis No. 40 Jakarta Pusat 10160.

Akta/Tanggal Pendirian Perusahaan : - Akta Pendirian No. 32 tanggal 9 Februari 1990 Notaris Winnie Hadiprodjo, SH pengganti Notaris Kartini Muljadi, SH.

Deed of Establishment No. 32 dated 9 February 1990 Winnie Hadiprodjo, SH substitute Notary Kartini Muljadi, SH.

- Pengesahan Menteri Kehakiman atas Akta Pendirian No. C2-3639HT.01.01.Th. 90 tanggal 23 Juni 1990.

Approval from Ministry of Justice on Deed of Establishment No. C2-3639 HT.01.01.Th. 90 dated 23 June 1990.

Nomor Surat Ijin Sebagai Bank Umum : SIUP Menteri Keuangan No. 524/KMK.013/1991 tanggal 03 Juni 1991.

: : Business Trade License Ministry of Finance No. 524 / KMK.013 / 1991 dated 3 June 1991.

Anggaran Dasar Terakhir : - No. 31 Tanggal 9 September 2013 Notaris Edward Suharjo Wiryomartani, SH., M.Kn.

- Pengesahan Menteri Hukum dan HAM atas Perubahan Anggaran Dasar Terakhir No.AHU-49437.AH.01.02 Tahun 2013 tanggal 23 September 2013.

Latest Articles of Association : - No. 31 Dated 9 September 2013 Notary Edward Suharjo Wiryomartani, SH., M.Kn.

- Approval from Ministry of Law and Human Rights on the Amendments of Articles of Association No.AHU-49437.AH.01.02 Year 2013 dated 23 September 2013.

Identitas Perusahaan Corporate Identity

Business Trade License No. for Commercial Banks

Deed of Date of Establishment of Company

Page 3: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

39Annual Report 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk

Akta Susunan Pengurus Terakhir : - No. 105 tanggal 27 November 2013 Notaris Edward Suharjo Wiryomartani,SH, M.Kn.

- Pelaporan kepada Menteri Hukum dan HAM atas Akta Susunan Pengurus Terakhir No.AHU-AH.01.10-03425 Tanggal 6 Februari 2014.

Latest Deed of Management Structure : - No. 105 dated 27 November 2013 Notary Edward Suharjo Wiryomartani,SH, M.Kn.

- Report to Ministry of Law and Human Rights onthe Latest Deed of Management Structure No.AHU-AH.01.10-03425 dated 6 Februari 2014.

Akta Susunan Pemegang Saham Terakhir : - No. 66 tanggal 23 April 2014 Notaris Edward Suharjo Wiryomartani,SH, M.Kn.

- Pelaporan kepada Menteri Hukum dan HAM atas Akta Susunan Pemegang Saham Terakhir No.AHU-00840.40.21.2014 Tanggal 24 April 2014.

Latest Deedof Shareholder Structure : - No. 66 dated 23 April 2014 Notary Edward Suharjo Wiryomartani,SH, M.Kn.

- Report to Ministry of Law and Human Rights on the Latest Deed of Share holder Structure No.AHU-00840.40.21.2014 dated 24 April 2014.

Modal Dasar Authorized Capital : Rp. 632.000.000.000,-

Modal Ditempatkan dan Disetor Perusahaan : Rp. 210.000.000.000,- Issued and Fully Paid Capital

Nomor dan Tanggal Pernyataan efektif oleh Pengawas Pasar Modal Otoritas Jasa Keuangan : No. S-484/D.04/2013 Tanggal 31 Desember 2013.

Number and Effective Date Statement ofCapital Market Supervisory Financial ServicesAuthority : No. S-484/D.04/2013 dated 31 Desember 2013.

Pencatatan di Bursa Saham : Saham Perusahaan Dicatatkan di Bursa Efek Indonesia Pada Tanggal 16 Januari 2014.

Stock Market Listing : Company stocks were listed on the Indonesia Stock Exchange As of 16 January 2014.

Kode Saham / Stock Code : BINA

Biro Administrasi Efek : PT Adimitra Transferindo (sejak 1 Januari 2015 berubah nama menjadi PT Adimitra Jasa Korpora).

RukanKiranaBoutiqueOffice Jl. Kirana Avenue III Blok F3 No. 5

Page 4: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

Laporan Tahunan 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk40

Kelapa Gading, Jakarta Utara 14250

Securities AdministrationBureau : PT Adimitra Transferindo (as at 1 Januari 2015 undergone a name change to PT Adimitra Jasa Korpora).

Rukan Kirana Boutique Office Jl. Kirana Avenue III Blok F3 No. 5 Kelapa Gading, Jakarta Utara 14250

Akuntan Publik Public Accountant : Kantor Akuntan Publik Purwantono, Sungkoro & Surja, Firma (Anggota Ernst & Young Global Limited)Public Accounting Firm Purwantono, Sungkoro & Surja (Member Ernst & Young Global Limited Limited)

Initiland Stock Exchange Building, Tower 2, 7th floorJl. Jendral Sudirman Kav. 52-53 Jakarta 12190.

Corporate Secretary : Wardoyo

Telephone : +6221 3859050

Faksimili Faximile : +6221 3859041

Website : www.bankina.co.id

Email : [email protected]

Page 5: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

41Annual Report 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk

BIDANG USAHALine of Business

Sebagaimana telah diamanatkan dalam ketentuan Anggaran Dasar, maksud dan tujuan perseroan adalah menjadikan usaha di bidang perbankan (Bank Umum) sesuai dengan ketentuan dalam peraturan perundang undangan yang berlaku. Dalam melaksanakan maksud dan tujuannya dimaksud, maka Bank Ina Perdana sebagaimana diatur pada pasal 3 ayat (2) Anggaran Dasar Perseroan dapat melakukan kegiatan usaha sebagai berikut :

a. Menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk simpanan berupa giro, deposito berjangka, sertifikat deposito, tabungan dan /atau bentuk lainnya yang dipersamakan dengan itu.

b. Memberikan kredit

c. Menerbitkan surat pengakuan hutang.

d. Membeli, menjual atau menjamin atas resiko sendiri maupun untuk kepentingan dan atau perintah nasabahnya.

i. Surat-surat wesel termasuk wesel yang diakseptasi oleh bank yang masa berlakunya tidak lebih lama dari pada kebiasaan dalam perdagangan surat-surat dimaksud.

ii. Surat pengakuan hutang dan kertas dagang lainya yang masa berlakunya tidak lebih lama dari kebiasaan dalam perdagangan surat-surat dimaksud.

iii. Kertas perbendaharaan negara dan surat jaminan negara.

iv. SertifikatBankIndonesia(SBI).

v. Obligasi

vi. Surat dagang berjangka waktu sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

vii. Surat berharga lain yang berjangka waktu sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

e. Memindahkan uang baik untuk kepentingan sendiri maupun untuk kepentingan nasabah.

f. Menempatkan dana pada, meminjam dana dari, atau meminjamkan dana kepada bank

As has been stated in the Articles of Association, the purpose and objective of the company is making business in the field of banking (Commercial Bank) in accordance with the provisions of the applicable laws and regulations. In carrying out its purposes and objectives intended, Bank Ina Perdana as stipulated in article 3 paragraph (2) of the Articles of Association of the Company may conduct the following activities:

a. Collecting funds from the public in the form of deposits such as giros, time deposits, certificates of deposit, savings and / or other equivalent form with it.

b. Provides c redit loans.

c. Publishes letter of loan acknowledgement.

d. Buy, sell or guarantees at its own risk or for the benefit and or as ordered by the clients.

i. Postal money orders including money ordersthat have been accepted by the bank with validity period no longer than customin trading of postals in question.

ii. Loan acknowledgment letters and other trade paperswith validity period no longer than customin trading of letters in question.

iii. Paper treasury and state guarantee letters

iv. Bank Indonesia Certificates

v. Bonds

vi. Trade letters with time period in accordance with the legislations in force

vii. Other securities with time period in accordance with the legislations in force

e Transferring money either for its ownself or for its customers.

f. Places funds on, borrows from or lends funds to other banks, either by using the mail,

Page 6: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

Laporan Tahunan 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk42

lain, baik dengan menggunakan surat, sarana telekomunikasi maupun dengan wesel unjuk, cek atau sarana lainya.

g. Menerima pembayaran dari tagihan atas surat berharga dan melakukan perhitungan dengan atau antara pihak ketiga.

h. Menyediakan tempat untuk menyimpan barang dan surat berharga.

i. Melakukan kegiatan penitipan untuk kepentingan pihak lain berdasarkan suatu kontrak.

j. Melakukan penempatan dana dari nasabah kepada nasabah lainnya dalam surat berharga yang tidak tercatat di bursa efek.

k. Membeli agunan, baik semua maupun sebagian, melalui pelelangan atau dengan cara lain dalam hal debitur tidak memenuhi kewajibannya kepada Bank, dengan ketentuan agunan yang dibeli tersebut wajib dicairkan secepatnya.

l. Melakukan kegiatan anjak piutang, usaha kartu kredit dan kegiatan wali amanat.

m. Menyediakan pembiayaan dan / atau melakukan kegiatan lain berdasarkan perinsip syariah, sesuai dengan ketentuan yang ditetapkan oleh yang berwenang.

n. Melakukan kegiatan dalam valuta asing dengan memenuhi ketentuan yang ditetapkan oleh yang berwenang.

o. Melakukam kegiatan penyertaan modal pada bank atau perusahaan lain di bidang keuangan, seperti sewa guna usaha, modal ventura, perusahaan efek, asuransi, serta lembaga kliring penyelesaian dan penyimpanan, dengan memenuhi ketentuan yang ditetapkan oleh yang berwenang.

p. Melakukan kegiatan penyertaan modal sementara untuk mengatasi akibat kegagalan kredit atau kegagalan pembiayaan berdasarkan prinsip syariah, dengan syarat harus menarik kembali penyertaannya, dengan memenuhi ketentuan yang ditetapkan oleh yang berwenang.

q. Bertindak sebagai pendiri dana pensiun dan pengurus dana pensiun sesuai dengan ketentuan dalam peraturan perundang-undangan dana pensiun yang berlaku.

r. Melakukan kegiatan lain yang lazim dilakukan oleh bank sepanjang tidak bertentangan dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

telecommunication facilities and sight drafts, checks or other means.

g. Accepts payment of the bill on securities and performs calculation with or between third parties.

h. Provides a safekeeping place for storing items and securities.

i. Conductssafe deposit for the interests of the other party pursuant to a contract.

j Conducts placement of funds from a customer to other customer in securities that are not listed on a stock exchange.

k. Purchases collaterals, either all or in part, through auctions or by other means in the event that the debtor does not fulfill its obligations to the Bank, with the provision of collateral purchased shall be disbursed as soon as possible.

l. Conducts factoring, credit card business and trusteeship.

m. Provides funding and / or performs other activities based on sharia principles, in accordance with the conditions set by the authorities.

n. Conducts activities in foreign currenciesin compliance with the conditions set by the authorities.

o. Conducts equity participation in banks or other companies in the field of finance, such as leasing, venture capital, securities, insurance, and clearing house settlement and storage, by fulfilling the conditions set by the authorities.

p. Conducts temporary investment to overcome the consequences of failure or failure of credit financing based on Sharia principles, with the condition that they must withdraw their ownership, in compliance with the conditions set by the authorities.

q. Acts as the founder of the pension fund and pension fund trustees in accordance with the provisions of the applicable pension fundlegislations.

r. Performs other activities commonly conducted by banks as long as it is not contrary to the legislation in force.

Page 7: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

43Annual Report 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk

2008Jumlah jaringan kantor sebanyak 14 kantor Total number of network offices amounted

to 14 offices Bergabung dengan ATM Bersama sejak

tanggal 29 Januari 2008 Joined ATM Bersama since 29 January 2008

2009Pembukaan cabang Lumajang, Bandung, Surabaya, dan beberapa tempat di JakartaThe opening of branches in Lumajang, Bandung, Surabaya, as well as various places in Jakarta

2010Pembukaan cabang

Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in

Jogjakarta, Semarang and Solo

2011Jumlah Jaringan Kantor sebanyak 22 kantorTotal number of network offices amounted to 22 offices

1990Perseroan didirikan pada tanggal 9 Februari 1990The Company was established on 9 February 1990

1991Perseroan memulai

kegiatan operasionalnya pada

Juli 1991The Company started its

operations in July 1991

2004 - 2008Bank yang berpredikat SANGAT BAGUS atas kinerja keuangan tahun 2004 -2008 dari InfobankBank with VERY GOOD predicate on 2004-2008 financial performance from Infobank

Banking Efficiency AwardPeringkat ke-1 untuk kategori The Best Bank 2012 in “Compliance”

Ranked 1st for the category of The Best Bank 2012 in

“Compliance”Peringkat ke-3 untuk kategori The

Best Bank 2012 in “Risk Management”

Ranked 3rd for the category of The Best Bank 2012 in “Risk

Management”Peringkat ke-3 untuk kategori The

Best bank 2012 in “Marketing” Ranked 3rd for the category of

The Best Bank 2012 in “Marketing

2012

Pencatatan Perdana Saham tanggal 16 Januari 2014First Listing of stocks in 16 January 2014The Best Performing Bank in Achieving Total Customer Satisfaction

2014Bank yang berpredikat SANGAT BAGUS atas kinerja keuangan tahun

2014 dari InfobankBank with VERY GOOD predicate on

2014 financial performance from Infobank

The Best Choice in Banking & Loyalty Service of The Year

Leading Corporate In Finance Service of The Year

The Most Improvement Bank of The Year

2015

Pernyataan Efektif oleh Pengawas Pasar Modal OJK 31 Desember 2013 Effective Statement from Capital Market Supervisory Financial Services Authority 31 December 2013The Best Improvement Bank of The YearPiagam Penghargaan peringkat 2 “CEO in Leadership”Charted Award ranked 2nd for “CEO in Leadership”

2013

Sejarah Perseroan Company History

Page 8: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

Laporan Tahunan 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk44

Menjadi bank ritel yang bermutu dan berkesinambungan, serta dipercaya oleh seluruh stakeholders

VISI VISION

To become a retail bank of quality and sustainable, and trusted by all stakeholders

MISI MISSIONMeningkatkan kesejahteraan

seluruh stakeholders To improve the welfare of all stakeholders

Visi, Misi dan Landasan PencapaianVision, Mission and Achievement Platform

Page 9: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

45Annual Report 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk

Landasan Pencapaian Visi dan Misi

Grounds in Achieving Vision and Mission

Empathy Bank Ina senantiasa berusaha untuk memperhatikan kebutuhan stakeholders terutama nasabah; dengan pikiran dan nurani.Bank Ina always try to pay attention to the needs of stakeholders, especially customers; with mind and conscience.

Enterpreneurship Bank Ina telah menetapkan komitmennya untuk senantiasa melakukan inovasi produk dan layanan perbankan yang memberikan nilai tambah. Bank Ina has set its commitment to constantly innovating products and services that provide added value.

Empowerment Bank Ina senantiasa berusaha memberdayakan manajemen dan staf secara terorganisasi untuk memberikan respon yang cepat bagi stakeholders.Bank Ina continuously strives to empower management and staff organizationally to provide swift response to stakeholders.

Teamwork Bank Ina senantiasa mengkoordinasikan kemampuan manajemen dan staf dengan komunikasi dan bekerjasama dalam pencapaian visi serta pelaksanaan misi. Bank Ina always coordinate the capabilities of management and staff through communication and cooperation in achieving and executing its vision and mission.

Trustworthiness Bank Ina senantiasa membentuk karakter dan kompetensi untuk memupuk saling percaya.Bank Ina constantly shape character and competence to foster mutual trust.

Page 10: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

Laporan Tahunan 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk46

• RiskMonitoringCommittee• AuditCommittee• RemunerationandNominationCommittee

BoardofCommissioner

PresidentDirector

KPOAbdulMuisHead

Branches

• MarketingManager

• HeadofCreditProgram

• ProductandPromotion

Commercial&ConsumerLoanandFundingGroupHead

BusinessDevelopmentGroupHead

• HeadofRetailSoftwareBusinessDevelopment

HeadofTreasury

• Trading• Settlement

HeadofLegalCorporate

• LegalCorporate• Remedial

• CreditCommittee• CreditPolicyCommittee• ALCO• ITSteeringCommittee• RiskManagementCommittee• StrategicPlanning&BudgetingCommittee

• HumanResourcesCommittee

ComplianceDirector(CorporateSecretary)

• HeadofSystemandProcedures

HumanResourcesGroupHead

RiskManagementGroupHead

• RiskControl&Policy• RiskMonitoringandReporting

HeadofHumanResources

• Recruitment&Training• AdministrationandPayroll

HeadofComplianceandAPU-PPT

• RegulationMonitoring• AccountandCust.Monitoring

• CorporateSecretaryStaff

OperationalDirector

• HeadofGeneralAffair

• HeadofLoanAdmin.Centre

HeadofIT

• IT.Support• IT.Development

CentralCreditGroupHead

• CreditRiskAnalysis&Restructuring

• Appraisal

Accounting&Fin.PlanningGroupHead

• Budgeting• FinancialAnalysis&tax

• MIS/Reporting• Finance

OperationSupportGroupHead

• ClearingandSettlementCentre

• BranchServicesSupport

• ATMSupport• UserRep.&Implementor

InternalAuditGroupHead

Struktur OrganisasiOrganization Structure

Page 11: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

47Annual Report 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk

Struktur Kelompok UsahaBusiness Group Structure

PT B

AN

K IN

A P

ERD

AN

A T

bkPT

. BUA

NA

CA

PITA

L

YOHA

NES

AD

E BU

NIA

N

MO

NIA

GA

PIET

ER T

AN

URI

99,9

%

35%

2,5%

2,5%

60%

20%

4%37

,62%

38

,38%

0,1%

YULI

AN

KU

SUM

A

KWEE

BEN

NY

H.

SETIA

BRA

TA

OC

BC

Secu

ritie

s PTE

LT

D C

lient

A

/C

OKI

WID

JAJA

MA

SYA

RAKA

T d

alam

Pe

nitip

an

Kole

ktif

PT. K

SEI

YOHA

NES

A

DE

BUN

IAN

M

ON

IAG

A

PT. P

HILA

DEL

TE

RRA

LES

TARI

PEN

GUR

USKo

misa

ris U

tam

a :

Piet

er T

anur

iKo

misa

ris

:V

eron

ica

Col

ond

amDi

rekt

ur U

tam

a :

Mul

yo S

utris

no

Dire

ktur

:

Yoha

nes A

de

Buni

an M

onia

ga

1. P

emeg

ang

Saha

m P

enge

ndal

i (PS

P)

: PT.

Phi

lad

el T

erra

Les

tari

& O

ki W

idja

ja

2. P

emeg

ang

Saha

m P

enge

ndal

i Ter

akhi

r (PS

PT)

: Pie

ter T

anur

i & O

ki W

idja

ja

Page 12: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

Laporan Tahunan 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk48

NoNama Pemegang Saham

Shareholder’s NameAlamat Pemegang Saham

Shareholder’s AddressStatus Jumlah Saham

Total Shares%

1. OCBC Securities PTE LTD-Client A/C

18 Church Street 01-11 OCBC Centre South

A 790.000.000 37,62%

2. Philadel Terra Lestari, PT Wisma Achiles, Jl. Panjang No. 29, Kedoya Selatan

I 420.000.000 20,00%

Jumlah 1.210.000.000 57,62%

Keterangan Pemegang SahamShareholder’s Description

Jumlah Pemegang Saham

Total ShareholdersStatus

Jumlah Saham

Total Shares

PrasentasePercentage

Pemegang Saham Pendiri 1 I 84.030.000 4,00%Masyarakat 531 I 21.008.300 1,00%Masyarakat 11 A 784.961.700 37,38%

Total 543 890.000.000 42,38%

a. Pemegang Saham yang memiliki 5% atau lebih

b. Direktur dan Komisaris Yang Memiliki Saham Seluruh anggota Dewan Komisaris dan Direksi

tidak memiliki saham Perseroan .

c. Kelompok Pemegang Saham Masyarakat yang memiliki kurang dari 5% saham, posisi 31 Desember 2015.

a. Shareholders who own 5% or more

b. Director and Commissioner Shareholder

All members of the Board of Commissioners and Board of Directors do not own shares of the Company.

c. Shareholder Group who have less than 5% of the shares, as of 31 December 2015.

Sesuai Surat OJK No. S-92/PB.311/2015 tanggal 10 November 2015 ditetapkan Susunan Pemegang Saham Pengendali (PSP) dan Pemegang Saham Pengendali Terakhir (PSPT) sbb.

PSP : PT. Philadel Terra Lestari dan Oki Widjaja

PSPT : Pieter Tanuri dan Oki Widjaja

According to FSA Letter No. S-92 / PJ.311 / 2015 dated 10 November 2015 establishing the structure of Controlling Shareholder (PSP) and Ultimate Controlling Shareholder (PSPT) as follows.

PSP : PT. Philadel Terra Lestari and Oki Widjaja

PSPT : Pieter Tanuri and Oki Widjaja

URAIAN NAMA PEMEGANG SAHAM DAN PROSENTASE KEPEMILIKANSHAREHOLDERS NAME AND PERCENTAGE OF OWNERSHIP

Page 13: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

49Annual Report 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk

PT. Philadel Terra Lestari didirikan berdasarkan Akta Notaris Jimmy S, SH No. 4, tanggal 4 Juli 1997 dan telah disahkan oleh Menteri Kehakiman RI sesuai surat keputusan No. C2.9.074.HT.01.01.TH.97 tanggal 5 September 1997.

Anggaran Dasar Perseroan telah mengalami beberapa kali perubahan, terakhir dengan pernyataan keputusan tertulis para pemegang saham no. 45 tanggal 21 Juli 2010 oleh Notaris Petrus Suandi Salim, SH mengenai maksud dan tujuan serta kegiatan perusahaan.

Berdasarkan pasal; 3 Aggaran Dasar Perusahaan, kegiatan perusahaan meliputi perdagangan, jasa dan investasi dan saat ini perusahaan belum melakukan aktivitasnya, hanya melakukann investasi ke Anak Perusahaan.

Perusahaan dimiliki oleh Pieter Tanuri yang menguasai 99,9% saham dan Yohanes Ade Bunian Moniaga memiliki 0,1% saham.

Perusahaan berkedudukan di Jakarta, Jln. Panjang No. 29, Jakarta Barat.

Kepemilikan PT. Philadel Terra Lestari (PTL) sebesar 20% dari seluruh saham PT Bank Ina Perdana Tbk dilakukan melalui pembelian 420 juta saham di pasar negosiasi yang efektif sejak 1 Oktober 2014. Ultimate beneficial ownership dari PTL adalah Pieter Tanuri.

Atas kepemilikan saham sebesar 20% saham PT Bank Ina Perdana Tbk tersebut, PT. Philadel Terra Lestari sesuai persetujuan dari Otoritas Jasa Keuangan per tanggal 16 Septemner 2015 bahwa PT. Philadel Terra Lestari sebagai Pemegang Saham Pengendali (PSP) dan Pieter Tanuri selaku Pemegang Saham Pengendali Terakhir (PSPT).

Susunan pengurus :

Dewan Komisaris : •KomisarisUtama:PieterTanuri •Komisaris:VeronicaColondam

Direktur : •DirekturUtama:MulyoSutrisno •Direktur:YohanesAdeBunianMoniaga

Sementara itu kepemilikan sebesar 37,62% saham Bank Ina Perdana Tbk oleh OCBC Securities Pte. Ltd-Client A/C, adalah terdiri dari 8 nominees dengan kepemilikan masing-masing dibawah 5%

PT. Philadel Terra Lestari was established based on Deed by Jimmy S, SH No. 4, dated 4 July 1997 and was approved by the Minister of Justice of the Republic of Indonesia according to decree No. C2.9.074.HT.01.01.TH.97 dated 5 September 1997.

The Articles of Association have been amended several times, most recently with a written decision statement of the shareholders no. 45 dated 21 July 2010 by Notary Peter Suandi Salim, SH regarding the purpose and activities of the company.

Under article; 3 Articles of Association, the company’s activities include trade, services and investment and currently the company has not been performing his investment activities, only investment to its subsidiaries.

The Company is owned by Pieter Tanuri who controls 99.9% of shares and John Ade Bunian Moniaga with 0.1% share.

The Company is domiciled in Jakarta, Jln. Panjang No. 29, West Jakarta.

Ownership of PT. Philadel Terra Lestari (PTL) amounted to 20% of all PT Bank Ina Perdana Tbk Shares, through the purchase of 420 million shares in market negotiation effective since 1 October 2014. Ultimate beneficial ownership of PTL is Pieter Tanuri ..

On the 20% ownership share in PT Bank Ina Perdana Tbk PT. Philadel Terra Lestari based on the approval from the Financial Services Authority per 16 September 2015 that PT Philadel Terra Lestari as the Controlling Shareholder (PSP) and Pieter Tanuri as the Ultimate Controlling Shareholder (PSPT).

Board of Management:

Board of Commissioners : • President Commissioner: Pieter Tanuri • Commissioner : Veronica ColondamBoard of Directors : • President Director : Mulyo Sutrisno • Director : Yohanes Ade Bunian Moniaga

While the ownership interest of 37.62% of Bank Ina Perdana Tbk. by OCBC Securities Pte. Ltd-Client A / C, is composed of eight nominees with the ownership of each below 5%.

PEMEGANG SAHAM YANG MERUPAKAN INSTITUSIINSTITUTIONAL SHAREHOLDERS

Page 14: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

Laporan Tahunan 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk50

Profil Dewan KomisarisBoard of Commissioners’ Profile

Page 15: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

51Annual Report 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk

Birawa Natapradja

Warga negara Indonesia. Lahir di Nganjuk, 17 September 1934. Meraih gelar Sarjana Hukum dari Universitas Parahyangan, Bandung, pada 1965. Selain itu, berbagai kursus dan seminar mengenai perbankan telah diikuti, baik di dalam maupun luar negeri. Pada tahun 2015 telah mengikuti pelatihan Cyber Crime IT Risk Management.

Indonesian citizen. Born in Nganjuk, 17 September 1934. He holds a law degree from the University of Parahyangan, Bandung, in 1965. In addition, he has also attended various courses and seminars on banking, both locally and abroad. In 2015, he had attended training course on Cyber Crime IT Risk Management.

Mengawali karir di bidang perbankan pada 1969 dengan bergabung dengan Bank Buana hingga 1971, dengan jabatan terakhir sebagai Wakil Pimpinan Cabang Surabaya. Selanjutnya, pada 1972 bergabung dengan Bank Panin sebagai Kepala Cabang Semarang hingga 1975. Kemudian bergabung dengan BCA pada 1975 hingga 1977 sebagai Kepala Cabang Semarang. Pada 1977 hingga 1986 sebagai Kepala Cabang Medan, dan pada 1986 hingga 2001 menjabat sebagai KepalaWilayahVSumateraBagianUtara.Berbagaipenghargaan pernah diraih selama berkarir di BCA. Sejak 2002 sampai 2009, beliau menjabat sebagai Komisaris Utama PT Astral Permai. Pada tahun 2007 hingga 2009 beliau juga menjabat sebagai International Officer Salim Group di Nigeria. Sejak 2010 bergabung dengan Bank Ina Perdana dan saat ini menjabat sebagai Komisaris Utama Independen.

He began his banking career in 1969 by joining Bank Buana to 1971, with his last position as Deputy Branch Manager of Surabaya. Subsequently, in 1972 he joined Panin Bank as Branch Head of Semarang to 1975. Following that he joined BCA in 1975 to 1977 as Branch Head of Semarang. In 1977 to 1986 as Branch Head of Medan, and in 1986 to 2001 served as Head of Region V North Sumatra. Numerous awards have been achieved during his career at BCA. From 2002 to 2009, he served as President Commissioner of PT Astral Permai. In 2007 to 2009 he also served as International Officer Salim Group in Nigeria. Since 2010 he joined Bank Ina Perdana and currently serves as an Independent Commissioner.

Page 16: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

Laporan Tahunan 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk52

Hari Sugiharto

Warga Negara Indonesia. Lahir di Yogyakarta, 22 Maret 1945. Meraih gelar Sarjana Hukum dari Universitas Kristen Satya Wacana pada 1971. Dari 1968 hingga 1973 tercatat sebagai Dosen di Universitas tersebut. Pada 1985-1987, melanjutkan studi S2 di bidang perbankan di University of Wales, Inggris.

Indonesian citizen. Born in Yogyakarta, 22 March 1945. He holds a law degree from Universitas Kristen Satya Wacana in 1971. From 1968 to 1973 he was a Lecturer at the University. In 1985-1987, he went on to study Master in Banking at the University of Wales, UK.

Mengawali karir di Direktorat Jenderal Lembaga Keuangan Departemen Keuangan Republik Indonesia pada 1973. Setelah itu, sejak 1980 memegang berbagai jabatan dan bahkan beberapa masih aktif sampai sekarang adalah sebagai berikut : Sekretaris Dewan Pengawas Bank Tabungan Negara, Kepala Biro Moneter dan Jasa Keuangan Kantor Wakil Presiden RI, anggota Tim Nasional Perundingan Multilateral, anggota Tim Koordinasi Bidang Jasa/TKBJ Departemen Keuangan RI, Anggota/Ketua Pelaksana Perundingan Bidang Jasa WTO, APEC, dan ASEAN, anggota Tim Pemantau Kebijakan Bidang Jasa pada Kantor Wakil Presiden RI, pengurus Majelis Pendidikan Kristen di Indonesia, pengurus Yayasan BPK Penabur, pengurus Yayasan UKRIDA, serta pengurus Dana Pensiun BPK Penabur dan Pengurus Asosiasi Dana Pensiun Indonesia. Aktif sebagai anggota Dewan Komisaris Bank Ina Perdana sejak 2001.

He began his career in the Directorate General of Financial Institutions Department of Finance Republic of Indonesia in 1973. After that, since 1980 he has held various positions in which some are still active today as follows: Secretary of the Supervisory Board of BankTabunganNegara, Head of the Monetary and Financial Services Bureau at the Office of Vice President , member of the National Team for Multilateral Negotiations, member of the Coordinating Services / TKBJ team Ministry of Finance, member / Chief Executive of Services Negotiation of WTO, APEC and ASEAN, memberof the Monitoring team of Policy Services Division in the Office of the Vice President, Council of Christian Education in Indonesia board, BPK Penabur Foundation board, UKRIDA Foundation board, and board of Pension Fund of BPK Penabur and Indonesia Pension Fund Association. He is also active as a member of the Board of Commissioners of Bank Ina Perdana since 2001.

Guna mengikuti perkembangan yang ada, berbagai pelatihan (training) telah diiikuti, dan pada tahun 2015 telah mengikuti pelatihan Cyber Crime IT Risk Management.

In order to follow the development changes, he has attended a variety of trainings, including training on Cyber Crime IT Risk Management in 2015.

Page 17: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

53Annual Report 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk

Winadewi Hanantha

Warga Negara Indonesia. Lahir di Kudus, 6 Juli 1949. Meraih gelar Sarjana Ekonomi dari Universitas Parahyangan Bandung.

Memulai karirnya di bidang perbankan pada 1977 di bank Danamon, berbagai bidang pernah dijabat antara lain bidang Accounting, Kredit, Marketing, Treasury dan Branch Banking yang mensupervisi cabang-cabang di Indonesia. Beberapa posisi penting pernah dijabat, pada 2000 sampai dengan September 2004 sebagai Direktur Bank Hagakita, kemudian pada Oktober 2004 sampai dengan 2008 sebabagi Direktur Bank Haga, selanjutnya pada 2009 bergabung dengan Bank Ina Perdana sebagai Direktur Bisnis dan saat ini dipercaya sebagai Komisaris Bank Ina Perdana.

Started her career in banking in 1977 at Bank Danamon, she has worked in various fields including Accounting, Credit, Marketing, Treasury and Branch Banking who supervise branches in Indonesia. Some key positions held, from 2000 up to September 2004 including Director of Bank Hagakita, subsequentlyas Director of Bank Hagafrom October 2004 to 2008, then in 2009 she joined Bank Ina Perdana as Director of Business and is currently entrusted to be Commissioner of Bank Ina Perdana.

Menyadari bahwa dunia perbankan terus berkembang secara dinamis, berbagai seminar dan pelatihan terus diikuti, dan pada tahun 2015 telah mengikuti pelatihan Cyber Crime IT Risk Management.

Realizing that the banking sector continues to grow dynamically, she has attended various seminars and trainings, including the training on Cyber Crime IT Risk Management in 2015.

Indonesian citizens. Born in Kudus, 6 July 1949. She holds a degree in Economics from Parahyangan University Bandung.

Page 18: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

Laporan Tahunan 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk54

Profil DireksiBoard of Directors’ Profile

Page 19: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

55Annual Report 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk

Edy Kuntardjo

Warga Negara Indonesia. Lahir di Banda Aceh, 22 September 1957. Meraih gelar Sarjana Ekonomi dari Universitas Islam Indonesia, Yogyakarta dan Master of Magister Manajemen dari STIE Perbanas, Jakarta.

Indonesian citizen. Born in Banda Aceh, 22 September 1957. He holds a Bachelor in Economics from Universities Islam Indonesia, Yogyakarta, and Masterof Management from STIE Perbanas, Jakarta.

Aktif mengikuti seminar dan pendidikan pada lembaga pendidikan di dalam dan luar negeri, serta di berbagai organisasi, seperti Ikatan Bankir Indonesia (IBI), Forum Komunikasi Direktur Kepatuhan Perbankan (FKDKP) periode 2009-2012, serta Perhimpunan Bank-Bank Umum Nasional (Perbanas) Pusat sejak 2003 sampai dengan sekarang.

He actively participates in seminars and courses on educational institutions locally and abroad, as well as in a variety of organizations, such as the Indonesian Bankers Association (IBI), the Communication Forum of Banking Compliance Director (FKDKP) 2009-2012, as well as the Association of Commercial Banks (Perbanas) Centre from 2003 until now.

Mengawali karir di Bank Dagang Negara, dengan menempati berbagai posisi, seperti Management Trainee pada 1983-1984, Account Officer, serta kepala Seksi Impor/Ekspor dan Jasa Valuta Asing pada1984- 1989. Lalu, bergabung dengan Bank Bintang Manunggal pada 1990 menduduki berbagai jabatan, antara lain Kepala Divisi Marketing dan Kepala Audit Internal, serta menjabat Compliance Director sejak tahun 2000. Pada akhir 2007 Bank Bintang Manunggal

Started his career at Bank Dagang Negara, withvarious positions, such as Management Trainee in 1983-1984, Account Officer, as well as Section Head of Import / Export and Foreign Exchange Services in 1984- 1989. Subsequently, he joined Bank Bintang Manunggal in 1990 and has held various positions, including Head of Marketing and Head of Internal Audit, and served as Compliance Director since 2000. At the end of 2007 Bank Bintang Manunggal

Page 20: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

Laporan Tahunan 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk56

diakuisisi oleh Hana Bank Korea Selatan berubah nama menjadi Bank Hana dan masih menduduki jabatan sebagai Compliance Director. Pada 15 April 2010 beralih tugas menjadi Komisaris Independen Bank Hana. Selanjutnya, bergabung dengan Bank Ina Perdana tepatnya sejak 9 Agustus 2011 setelah lulus tes kelayakan yang dilakukan oleh Bank Indonesia sebagai Direktur Utama hingga saat ini.

was acquired by South Korea’s Hana Bank and changed its name to Bank Hana where he still served as Compliance Director. On 15 April 2010 he was entrusted as an Independent Commissioner at Hana Bank. Subsequently, he joined Bank Ina Perdana in9 August 2011 after passing the feasibility test conducted by Bank Indonesia as President Director until today..

Sepanjang Tahun 2015 telah mengikuti berbagai training. Adapun program training yang diikuti antara lain: Global Economic Slow Down and Its Impact On Indonesian Banking Sector, dan Cyber Crime IT Risk Management.

Throughout 2015 he has participated in various trainings. The training programs attended includes: Global Economic Slow Down and Its Impact On Indonesian Banking Sector and Cyber Crime IT Risk Management.

Page 21: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

57Annual Report 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk

Kiung Hui Ngo

Warga Negara Indonesia. Lahir di Pontianak, 30 Desember 1975. Meraih gelar Sarjana Ekonomi jurusan Akuntansi dari STIE Trisakti Jakarta dan Magister Manajemen dari Universitas Tarumanegara, Jakarta, serta aktif mengikuti seminar dan pendidikan.

Indonesian citizen. Born in Pontianak, 30 December 1975. She holds a Bachelor of Economics majoring in Accounting from STIE Trisakti Jakarta and a Master of Management from TarumanegaraUniversity, Jakarta, as well as actively participating in seminars and courses.

Mengawali karir di perbankan pada 2000 hingga 2009 sebagai Kepala Bagian Akuntansi dan MIS di Bank BRI Syariah (d/h Bank Jasa Arta). Berkarir di Bank Ina Perdana sejak 2009 sebagai System Information & Accounting Group Head, dan pada 2011 hingga 2013 menjadi Accounting & Financial Planning Group Head. Pada RUPS yang digelar pada tanggal 27 November 2013 dipercaya sebagai Direktur Operasional hingga saat ini.

She began his career in banking in 2000 to 2009 as Head of Accounting and MIS at Bank BRI Syariah (d / h PT Bank Jasa Arta). She started his career at Bank Ina Perdana in 2009 as System Information & Accounting Group Head, and in 2011 to 2013 as Accounting & Financial Planning Group Head. At the AGM held on 27 November 2013 she was entrusted as Director of Operations until now.

Guna mengikuti perkembangan yang ada, berbagai pelatihan (training) telah diiikuti, dan pada tahun 2015 telah mengikuti pelatihan Cyber Crime IT Risk Management.

In order to follow the development changes, she has attended a variety of trainings and including the training on Cyber Crime IT Risk Management in 2015.

Page 22: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

Laporan Tahunan 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk58

Sepanjang Tahun 2015 telah mengikuti berbagai training. Adapun program training yang diikuti antara lain: Code of Ethic for BOC BOD, Penerapan Tata Kelola dan Manajemen Risiko Terintegrasi Bagi Konglomerasi Keuangan, dan Cyber Crime IT Risk Management.

Wardoyo

Warga Negara Indonesia. Lahir di Klaten, 17 Juli 1958. Meraih gelar Sarjana Ekonomi Manajemen dari Universitas Sriwijaya, Palembang.

Indonesian citizen. Born in Klaten, 17 July 1958. He holds a Bachelorin Economics and Management from Sriwijaya University, Palembang.

Saat ini telahmemegangSertifikasiManajemenRisiko LevelV,danaktifmengikutiberbagai seminardan pendidikan perbankan. Selain itu, juga sempat menjadi dosen di AIP Perbanas Palembang dan Universitas Widya Gama Mahakam. Mengawali karir di perbankanpada1982diBankPacificdenganjabatanterakhir sebagai Pejabat Kepala Grup Marketing pada 1988. Kemudian pada 1991-1992 juga dipercaya untuk memegang jabatan sebagai Koordinator Training. Setelah itu, berkarir di PT Pandurata Bumiselaras pada 1995 sebagai Finance Manager, dan pada 1996-2012 di Bank Dipo Internasional dengan jabatan terakhir sebagai Direktur Kepatuhan. Saat ini dipercaya untuk menjabat sebagai Direktur Kepatuhan Bank Ina Perdana.

He currently holds the Risk Management Certification Level V, and actively participates in various educational seminars and banking courses. Moreover, hewas also once a lecturer at AIP Perbanas Palembang and the Widya Gama Mahakam University. He began his banking career in 1982 at Bank Pacific with his last position as Acting Head of the Marketing Group in 1988. Then in 1991-1992 he was also entrusted as Training Coordinator. Subsequently, a career in PT Pandurata Bumiselaras in 1995 as Finance Manager, and in 1996 to 2012 at Bank Dipo International, with his last position as Director of Compliance. He is currently entrusted to serve as Compliance Director of Bank Ina Perdana.

Throughout 2015 he has participated in various trainings. The training programsattended includes: Code of Ethics for BOC BOD, Implementation of Corporate Governance and Integrated Risk Management For Financial Conglomerate, and Cyber Crime IT Risk Management.

Page 23: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

59Annual Report 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk

Aristianto SoekamtoCommercial & Consumer Loan and Funding Group Head

Meraih gelar Sarjana Keuangan dan Perbankan serta gelar Magister Bisnis dari Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi dan Perbankan Indonesia (STEKPI). Mengawali karir diperbankan pada 1996 di Bank Dagang Industri, dan pernah menjadi Pemimpin Cabang di Bank Mega hingga 2007, dan Bank NISP pada 2008. Sebelum bergabung di Bank Ina Perdana pernah bekerja di perusahaan pembiayaan PT Tirtalarastama Dinamika Finance hingga 2012 sebagai Direktur. Sejak 5 Desember 2012 dipercaya sebagai Commercial & Consumer Loan and Funding Group Head Bank Ina Perdana.

Holds a Bachelor of Finance and Banking as well as Master of Business from Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi dan Perbankan Indonesia (STEKPI). He began his career in 1996 at Bank Dagang Industri, and was a branch manager at Bank Mega up until 2007, and Bank NISP in 2008. Prior to joining Bank Ina Perdana, he had worked in financing company PT Tirtalarastama Dinamika Finance to 2012 as Director of Finance. Since 5 December 2012 he was entrusted as Commercial & Consumer Loan and Funding Group Head of Bank Ina Perdana.

Group Head

Rony HermawanInternal Audit Group Head

Meraih gelar Sarjana Akuntansi dari STIE YKPN, Yogyakarta. Mengawali karir perbankan pada tahun 1995 di Bank Utama sebagai Internal Auditor. Pada 1999 bekerja di perusahaan sekuritas PT Jasabanda sebagai Accounting Head, pernah bekerja sebagai Pemeriksa Bank (non-organik) di Bank Indonesia dari 2001-2004. Selain itu, juga pernah berkarir sebagai Internal Audit Head di Bank Hana. Bergabung dengan Bank Ina Perdana pada Juni 2012 dan dipercaya sebagai Internal Audit Group Head.

Holds a Bachelor of Accounting from STIE YKPN, Yogyakarta. He began his banking career in 1995 at Bank Utama as Internal Auditor. In 1999 he worked in securities company PT Jasabanda as Accounting Head, he had also worked as Bank Examiner (non-organic) in Bank Indonesia from 2001 to 2004. Moreover, he had also held the position of Head of Internal Audit at Hana Bank. He joined Bank Ina Perdana in June 2012 and is entrusted as Internal Audit Group Head.

Page 24: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

Laporan Tahunan 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk60

JOSAVIA RACHMAN ICHWANBusiness Development Group Head

Meraih gelar Sarjana Teknik Perminyakan dari Universitas Trisakti dan meraih gelar Magister Manajemen dari Universitas Negeri Jakarta. Mengawali karir perbankan di PT. Bank Arta Pusara sebagai Account Officer pada tahun 1989. Pada tahun 1990 melanjutkan karir di PT. Bank Dagang Nasional Indonesia hingga tahun 1998 dengan jabatan terakhir sebagai Branch Manager Kantor Cabang Mangga Dua. Pernah menjabat sebagai President Direktur PT. Multi Valas Utama pada tahun 1999 hingga tahun2000. Pada tahun 2000 bergabung dengan PT. Bank Ganesha sebagai Branch Manager Cabang Kelapa Gading, lalu pada tahun 2007 menjabat sebagai Kepala Divisi Kredit Komersial dan menjabat sebagai Branch Manager Kertajaya Surabaya pada tahun 2012 hingga tahun 2013. Pada tahun 2014 bergabung dengan Bank Ina Perdana. dan dipercaya sebagai Business Development Group Head.

Holds a Bachelor of Petroleum Engineering from Trisakti University as well as Master of Management from Universitas Negeri Jakarta. He began his banking career at PT. Bank Arta Pusara as Account Officer in 1989. In 1990 he continued his career at PT. Bank Dagang Nasional Indonesia until 1998 with his last position as Branch Manager of Mangga Dua Branch. He had served as President Director of PT. Multi Valas Utama from 1999 to 2000. In 2000 he joined PT. Bank Ganesha as Branch Manager of Kelapa Gading Branch, and in 2007 as Head of Commercial Credit Division and following that, as Branch Manager Kertajaya Surabaya in 2012 to 2013. In 2014 he joined Bank Ina Perdana. and was entrusted as Business Development Group Head.

CHUDORIRisk Management Group Head

Meraih gelar Sarjana Ekonomi dari Universitas Gadjah Mada (UGM), Mengawali karir di PT. Asuransi Dayin Mitra sebagai Underwriting Staff pada tahun 1993. Karir perbankan dimulai pada tahun 1995 sebagai Internal Audit Staff di PT. Bank Nusa Internasional. Pada tahun 2001 hingga 2004 berkarir di Bank Indonesia sebagai Pemeriksa Bank(Non organik). Pernah menjadi Kepala Sub Inspeksi SKAI pada tahun 2005 dan Kepala SKAI Kantor Pusat mulai tahun 2006 hingga 2012 di PT. Bank Dipo Internasional yang kemudian menjadi PT. Bank Sahabat Sampoerna. Pada tahun 2012 bergabung dengan PT. Bank Ekonomi Raharja sebagai Senior Manager Auditor Head Office dan pada tahun 2013 hingga Hingga 01 Mei 2014 sebagai Internal Audit Head di PT. Bank Mayora. Sejak 05 Mei 2014 dipercaya sebagai Risk Management Group Head Bank Ina Perdana.

Holds a Bachelor of Economics from the University of Gadjah Mada (UGM), he began his career at PT. Asuransi Dayin Mitra as Underwriting Staff in 1993. His banking career started in 1995 as Internal Audit Staff in PT. Bank Nusa International. From 2001 to 2004 he worked at Bank Indonesia as Bank Examiner (non-organic). He had held the position of Head of Internal Audit Sub Inspection SKAI in 2005 and Head of SKAI Main Office from 2006 to 2012 in PT. Bank Dipo International which later became PT. Bank Sahabat Sampoerna. In 2012 he joined PT. Bank Ekonomi Raharja as Senior Manager Auditor Head Office and from 2013 until 1 Until May 2014 as Head of Internal Audit at PT. Bank Mayora. Since 5 May 2014 he was entrusted as Risk Management Group Head of Bank Ina Perdana.

Page 25: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

61Annual Report 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk

Polmatua SinagaOperation Support Group Head

Meraih gelar Sarjana dari Fakultas Pertanian jurusan Sosial Ekonomi Universitas Sumatera Utara. Mengawali karir di perbankan pada 1991 di Bank Susila Bakti (Sekarang PT Bank Syariah Mandiri). Mulai berkarir di Bank Ina Perdana sejak 1997 di Satuan Kerja Audit Internal. Selanjutnya, pada 2000 diangkat menjadi wakil Pimpinan Cabang, lalu pada 2004 menjadi kepala Unit Loan & Deposito, dan Kepala Bagian CBO Sundries pada 2005. Setelah itu, pada 2009 dipercaya menjadi Head of Central Operation Jakarta. Sejak 2011 dipromosikan menjadi Operation Support Group Head.

Holds a Bachelor degree from the Faculty of Agriculture majoring in Social Economics, University of North Sumatra. He began his banking career in 1991 at Bank Susila Bakti (now PT Bank Syariah Mandiri). His career in Bank Ina Perdana started in 1997 in the Internal Audit Unit. Subsequently, in 2000 he was promoted to Deputy Head of the Branch, and in 2004 to Head of Unit Loan & Deposits, and to Head of CBO Sundries in 2005. Following that, in 2009, he was entrusted as the Head of Central Operation Jakarta. Since 2011 he was promoted to Operation Support Group Head.

Harli GentaniaCentral Credit Group Head

Meraih gelar Sarjana Ekonomi dari Universitas Atmajaya, Jakarta. Memulai karir di PT Angsa Mas Perkasa sebagai accounting staff. Mengawali karir perbankan pada 1993 sebagai Kepala bagian Marketing di Bank Tamara. Pada 1997 ke Bank danamon sebagai Assisten Bussines Manager, lalu sebagai Wakil Pimpinan Cabang Koodinator Bidang Marketing, dan juga sebagai Business Manager. Setelah itu,pada2004menjadi SeniorCreditOfficerpada Regional Credit Consumer wilayah Jakarta dan 2006 menjadi Regional Credit Acceptance Head- Wilayah Jakarta. Memulai karir di Bank Ina Perdana sejak 2011 sebagai Central Credit Group Head.

Holds a Bachelor of Economics from Atma Jaya University, Jakarta. Started his career at PT Angsa Mas Perkasa as an accounting staff. He began his banking career in 1993 as Head of Marketing at Bank Tamara. In 1997 he worked at Bank Danamon as Assistant Business Manager, then as Deputy Branch Manager of Field Marketing Coordinator, as well as the Business Manager. Following that, in 2004 he held the position of Senior Credit Officer at Regional Consumer Credit Jakarta and in 2006 became Regional Credit Acceptance Head – Jakarta region. Started his career at Bank Ina Perdana since 2011 as Central Credit Group Head.

Page 26: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

Laporan Tahunan 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk62

M.Th. YULIANA KURNIAWATIKCP GSS Boulevard

LIDYANAWATI LUGITO KCP Ukrida 2

ONY KURNIAWAN KC Yogyakarta

YOHANES HARJANTOKC Semarang

TONNY HARSONOKC Kertajaya

BAMBANG HANDOKOPJS KC Lumajang

HUSEN WIDJAJAKCP Hayam Wuruk

ANTONIUS ANTONKCP Jatinegara

FRANS LIBRAZARKCP Kelapa Gading

RATNAKCP Mangga Dua

LUSI KOMALA SANTIKCP Bona Indah

FARIDA HAERANIKCP Galaxi

Pimpinan Cabang dan Cabang PembantuBranch Managers

AGUSTINUS LISTYA KC Abdul Muis

AGUS PRAKOSOKC Pasar Minggu

CLIEFT STEVENKC Bandung

LINDAWATI HADINATAKC Solo

Page 27: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

63Annual Report 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk

Mengawali Tahun Baru 2014 dapat dikatakan sebagai tonggak sejarah bagi Bank Ina Perdana (Perseroan), karena berhasil menjadi Perseroan yang mencatatkan sahamnya di lantai Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tanggal 16 Januari 2014. Kesuksesan itu dilalui melalui beberapa tahapan kegiatan yang cukupmengurastenagadanfikiran,namundengankerja keras dan dukungan seluruh karyawan yang mendambakan prospek kedepan yang lebih baik, seluruh tahapan kegiatan akhirnya bisa dilalui dengan baik sesuai dengan time schedule yang telah ditetapkan. Adapun tahapan yang dilakukan adalah sebagai berikut :

Tahap Persiapan

Rencana pelaksanaan Initial Public Offering (IPO) tersebut telah dimulai dengan mencantumkannya rencana tersebut dalam Rencana Bisnis Bank (RBB) Tahun 2013-2015. Salah satu tahapan penting yang dilakukan dalam pelaksanaan IPO adalah mengadakan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) pada tanggal 9 September 2013 yang antara lain menghasilkan beberapa keputusan sebagai berikut:

• Menyetujui perubahan status Perseroan dariPerseroan Tertutup menjadi Perseroan Terbuka.

• Menyetujuirencanapenawaransahamkepadapublik sebanyak-banyaknya 790 juta lembar saham.

• MenyetujuipeningkatanmodalPerseroan.

• Menyetujuiperubahannilainominalsaham

Selain itu dalam RUPSLB juga telah diputuskan pemberian kuasa kepada Direksi untuk melaksanakan segala tindakan yang diperlukan sehubungan dengan IPO.

Tahap Pelaksanaan

• Due Diligence Meeting & Public Expose

Public Expose diselenggarakan pada tanggal 27 November 2013 di JW Marriot Hotel Jakarta yang

Kronologis Pencatatan SahamShares Listing Chronology

Starting the New Year 2014 could be regarded as a milestone for Bank Ina Perdana (the Company), because it managed to become the Company listed on the Indonesia Stock Exchange (IDX) on 16 January 2014. There were a few stages that need to be passed through that were quite strenuous, but with hard work and support of all employees who crave a better future prospects, all phases of activities could eventually be passed properly in accordance with the predetermined time schedule. The stages are as follows:

Preparation Phase

The imp lementation plan of Initial Public Offering (IPO) has been started by specifying the plan within the Bank Business Plan (RBB) Year 2013-2015. One important step performed in the IPO was to hold an Extraordinary General Meeting of Shareholders (EGM) on 9 September 2013, which among other things produced some of the decisions as follows:

• Approved the change of status of Privately Held Company to become a publicly listed company.

• Approved the plan for public stock offering as much as 790 million shares.

• Approved the capital increase of the Company.

• Approved the change of par value shares

Besides the EGM also decided to grant authorization to the Board of Directors to carry out all the necessary actions in connection with the IPO.

Implementation Phase

• Due Diligence Meeting & Public Expose

Public Expose was held on 27 November 2013 at the JW Marriot Hotel in Jakarta, which was

Page 28: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

Laporan Tahunan 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk64

dihadiri oleh sekitar 200 tamu undangan sebagai calon investor.

• PenawaranSaham

Berdasarkan pernyataan efektif dari Pengawas Pasar Modal Otoritas Jasa Keuangan yang diperoleh pada tanggal 31 Desember 2013, maka dilanjutkan proses penawaran umum saham yang dilakukan tanggal 3-9 Januari 2014 bertempat di Gedung Jasa Property, Jln. Perintis Kemerdekaan, Komplek Pertokoan Pulo Mas, BlokVIIINo.1,JakartaTimur.

• Penjatahan

Dari total permintaan sebanyak 63.514.100 lembar saham adalah merupakan permintaan atas porsi pooling yang mencerminkan kelebihan permintaan 5,1 kali dari jatah pooling tersebut. Berdasarkan sistem penjatahan saham, 98% dialokasikan.sebagai penjatahan pasti dan 2% dialokasikan sebagai penjatahan terpusat (pooling).

• Refund dan Pencatatan di Bursa Efek Indonesia

Jumlah refund (pengembalian dana pemesanan saham) sebesar Rp. 12.747.384.000,--, sedangkan jumlah saham Bank Ina Perdana dengan kode saham BINA yang efektif dicatatkan di BEI pada tanggal 16 Januari 2014 adalah sebanyak 2.079.000.000 (dua milyar.tujuh puluh Sembilan juta) saham dan hingga akhir tahun buku 2015 tidak mengalami perubahan.

• LaporankeOtoritasJasaKeuangan

Keberhasilan perseroan dalam melakukan penawaran umum sebanyak 520.000.000 (lima ratus duapuluh juta) saham senilai nominal Rp. 52.000.000.000,-- (lima puluh dua milyar rupiah) atau 24,76% dari modal yang telah ditempatkan dan disetor penuh setelah IPO, maka modal disetor Perseroan setelah IPO meningkat menjadi Rp. 210.000.000.000,-- (dua ratus sepuluh milyar rupiah). Jumlah dana yang diperoleh dari penawaran umum dengan harga penawaran Rp. 240,- per lembar saham atau 240% dari nilai nominal saham sebesar Rp. 100,- per lembar saham adalah sebesar Rp. 124.800.000.000,--

attended by about 200 invited guests as potential investors.

• Public Offering of Shares

Based on the effective statement from the Capital Market Supervisory Authority Financial Services acquired on 31 December 2013, the process of public offering of shares was conducted on 3-9 June in January 2014 located in Gedung Jasa Property, Jln. Perintis Kemerdekaan, Pulo Mas Shopping Complex, Block VIII No. 1, East Jakarta.

• Allotment

Of the total demand, as much as 63,514,100 million shares is a demand for pooling quota which reflected an oversubscription of 5.1 times that of the pooling quota. Based on the share allotment system, 98% is alloted as definite allotment and 2% is allocated as a centralized allotment (pooling).

• Refund and Listing on the Indonesia Stock Echange

The amount of refund (refund of share subscription) is Rp. 12,747,384,000, -, while the number of shares of Bank Ina Perdana with stock code BINA which was effectively listed on the Stock Exchange on 16 January 2014 is as much as 2.079.000.000 (two billion and seventy nine million) shares, and until the end of the fiscal year 2015 did not experience change.

• Report to the Financial Services Authority

The success of the company in a public offering of 520 million (five hundred and twenty million) worth of shares with a nominal of Rp. 52 billion, - (fifty-two billion rupiah) or 24.76% of the capital that has been issued and fully paid after the IPO, the Company’s paid-up capital after the IPO increased to Rp. 210,000,000,000, - (two hundred and ten billion rupiah). The proceeds received from the public offering at an offering price of Rp. 240, - per share or 240% of the share nominal value of Rp. 100, - per share was Rp. 124,800,000,000, - (one hundredand twenty four billion eight hundred million rupiah).

Page 29: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

65Annual Report 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk

(seratus dua puluh empat milyar delapan ratus juta rupiah).

Pelaksanaan penawaran umum saham kepada masyarakat tesebut memiliki implikasi positif terhadap penguatan permodalan yang diunjukkan oleh angka rasio CAR (Capital Adequacy Ratio) meningkat sebesar 11,6% yaitu dari 16,71% pada Desember 2013 menjadi 28,31% setelah pelaksanaan penawaran saham. Terkait dengan penambahan modal tersebut, Perseroan telah melaporkan kepada regulator dengan surat No. OJK/DIR/015/0214 tertanggal 4 Februari 2014.

The implementation of public offering of shares to the public had positive implications for strengthening capital ratios which was demonstrated by CAR (Capital Adequacy Ratio) which increased by 11.6% from 16.71% in December 2013 to 28.31% after the implementation of the shares offer. In relation to the capital increase, the Company has reported to the regulator by letter No. FSA / DIR / 015/0214 dated 4 February 2014.

Page 30: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

Laporan Tahunan 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk66

Underwriter : PT. Buana Capital. IndonesiaStockExchangeBuilding,TowerII,26thfloor Jln. Jend. Sudirman Kav 52-53, Jakarta 12190.

Kantor Akuntan Publik Mulyamin Sensi Suryanto & Lianny, Public Accounting Firm Mulyamin Sensi Suryanto & Lianny, IntilandTower,7thfloor,Jl.JendralSudirmanKav.32,Jakarta10220

NAMA DAN ALAMAT LEMBAGA DAN ATAU PROFESI PENUNJANG PASAR MODAL DALAM PELAKSANAAN IPOName And Address Of Institution And Or Capital Market Supporting Professionals In The Implementation Of Ipo

Konsultan Hukum DNC Advocates at Work Legal Consultants DNC Advocates at Work Permata Kuningan, Penthouse Floor Jl. Kuningan Mulia Kav. 9C Jakarta 12980

Notaris Edward Suharjo Wiryomartani, S.H, M. Kn. Notary Edward Suharjo Wiryomartani, S.H, M. Kn. Jalan Kopi No.15 Jakarta 11230

Biro Administrasi Efek PT Adimitra Jasa Korpora (sebelumnya bernama PT Adimitra Transferindo) Securities Administration Bureau PT Jasa Adimitra corpora

(formerly PT Adimitra Transferindo) RukanKiranaBoutiqueOffice Jl. Kirana Avenue III Blok F3 No. 5 Kelapa Gading, Jakarta Utara 14250

Page 31: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

67Annual Report 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk

Kebijakan DividenDividend Policy

Seluruh saham Perseroan yang telah ditempatkan memiliki hak yang sama dan sederajat dalam segala hal dengan saham lainnya di Perseroan yang telah ditempatkan dan disetor penuh, termasuk hak atas pembagian dividen, hak untuk mengeluarkan suara dalam RUPS, hak atas pembagian saham bonus dan Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu, sesuai dengan ketentuan Anggaran Dasar Perseroan dan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

Sesuai keputusan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan yang diselenggarkan pada tanggal 12 Juni 2015 diantaranya telah memutuskan agenda mengenai persetujuan dan penetapan penggunaan sisa laba bersih perseroan untuk tahun buku 2014.

Dari jumlah laba bersih sebesar Rp. 15.342.398.211,-- setelah dikurangi dengan cadangan wajib sebesar 20% atau sebesar Rp. 3.068.479.642 sebagaimana diatur dalam pasal 70 Undang Undang No. 40 Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas, maka sisa laba bersih sebesar Rp. 12.273.918.569,-- sepenuhnya diperuntukkan sebagai laba ditahan dalam rangka memperkuat posisi permodalan perseroan dan tidak dibagikan dividen kepada Pemegang Saham

All shares of the Company which have been placed have equal rights and equal in all respects with the other shares in the Company that have been issued and fully paid, including the right to dividend payment, the right to vote at the AGM, the right to distribution of bonus shares and preemptive rights in the past, in accordance with the provisions of the Articles of Association and the legislation in force.

Following the decision of the General Meeting of Shareholders that was hold on 12 June 2015 which arrived on the consent agenda to determine the use of the rest of the company’s net profit for the financial year 2014.

Of the total net profit of Rp. 15,342,398,211, - after deducting the statutory reserve amounting to 20% or Rp. 3,068,479,642 as stipulated in article 70 of Law No. 40 Year 2007 regarding Limited Liability Company, the remaining net profit of Rp. 12,273,918,569, - will be fully intended as retained earnings in order to strengthen the company’s capital position and not distributed as dividends to Shareholders

Page 32: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

Laporan Tahunan 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk68

Untuk meningkatkan kualitas keterbukaan Emiten atau Perusahaan Publik dengan memperhatikan perlindungan kepada masyarakat pemodal, maka sesuai dengan Peraturan Nomor X.K.4 yang merupakan lampiran dari Keputusan Ketua Badan Pengawas Pasar Modal (Bapepam) Nomor: Kep-27/PM/2003 tertanggal 17 Juli 2003, Perseroan telah menyampaikan laporan Realisasi Penggunaan Dana kepada Bapepam secara triwulanan sebagai berikut:

To improve the quality of disclosure of Public Company with regard to the protection of public investors, then in accordance with Rule Number XK4 which is an annex of the Decision of the Chairman of the Capital Market Supervisory Agency (Bapepam) No. Kep-27 / PM / 2003 dated 17 July 2003, the Company has submitted a report to Bapepam on the Use of Funds on a quarterly basis as follows:

Tanggal Laporan

Report Date

Jenis Penawaran

UmumPublic

Offering Type

Tanggal Efektif

Effective Date

Jumlah Hasil

Penawaran Umum

Total Public Offering

Biaya Penawaran

UmumPublic

Offering Cost

Hasil Realisasi

BersihActual Net

results

Rencana Penggunaan Dana Menurut Prospektus

Fund Use Plan According to

Prospectus

Realisasi Penggunaan

Dana Menurut Prospektus

Prospektus . Use of Funds According

Sisa DanaRemaining

Funds

16-Apr-14(Koreksi) IPO Saham 16 Jan’14 124.800 7.308 117.492 117.492 48.846 68.646

14-Jul-14 IPO Saham 16 Jan’14 124.800 7.308 117.492 117.492 117.696 (204)*

Catatan : *. Kelebihan realisasi penggunaan dana (Rp. 204 juta) bersumber dari dana Perseroan Note: *. Excess on realization of the use of funds (Rp. 204 million) funded by the Company.

(Angka dalam jutaan rupiah)

Use of Proceeds from the Public Offering is in accordance with the planned use of funds pursuant to the Prospectus and in accordance with point 6, Rule Number X.K.4 that the actual use of these funds will be accounted for in the General Meeting of Shareholders for Fiscal Year 2014.

Penggunaan Dana Hasil Penawaran Umum tersebut telah sesuai dengan rencana penggunaan dana menurut Prospektus dan sesuai dengan point 6, Peraturan Nomor X.K.4 bahwa realisasi penggunaan dana tersebut akan dipertanggungjawabkan dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan Tahun Buku 2014.

REALISASI PENGGUNAAN DANA HASIL PENAWARAN UMUMREALIZATION OF USE PUBLIC OFFERING PROCEEDS

Page 33: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

69Annual Report 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk

Program ESOP oleh karyawan yang dilaksanakan Perusahaan.ESOP program implemented by employees of the Company.

Di dalam Komposisi Kepemilikan Bank posisi 31 Desember 2015, sebagian saham dimiliki oleh Karyawan Bank Ina. Adapun kepemilikan saham ini melalui Program Employee Stock Allocation (ESA) yang masih berjalan sejak tahun 2014, dimana perusahaan memberikan kesempatan kepada Karyawan di luar Pengurus (Direksi dan Dewan Komisaris) untuk membeli saham Bank Ina Perdana pada saat pelaksanaan Penawaran Umum Perdana Saham. Adapun tujuan program tersebut adalah untuk meningkatkan dan memelihara segi rasa memiliki (sense of belonging); loyalitas dan integritas; serta produktivitas kerja dan kinerja sehingga going concern kinerja korporasi dapat berhasil dengan baik yang dapat dinikmati stakeholders perseroan. Sepanjang tahun 2015 tidak ada share option bagi Komisaris dan Direksi.

Keterangan/NamaName/Description

Jumlah Saham yang dimiliki

(lembar saham)Total Shares

owned (number of shares)

Jumlah Opsi Total Option

Harga Opsi(Rupiah)

Option Price (Rupiah)

Jangka WaktuTimeline

Yang diberikan (lembar saham)Given

(number of shares)

Yang telah dieksekusi(lembar saham)Given

(number of shares)

Komisaris Semua 0 0 0 N.A N.ADireksi Semua 0 0 0 N.A N.APejabat Eksekutif

Semua 30.500 21.500 0 240/lbr Lock up 1 tahun

Total 0 0 N.A N.A

n the Bank Ownership Composition 31 December 2015, a portion of the shares are owned by Bank Ina Employees. The ownership of these shares through the Employee Stock Allocation (ESA), which is still running since 2014, where the company provides the opportunity for employees outside the Board (the Board of Directors and Board of Commissioners) to purchase shares of Bank Ina Perdana at the time of Initial Public Offering. The purpose of the program is to improve and maintain a sense of belonging; loyalty and integrity; as well as work productivity and performance so corporate performance can be managed properly which can be enjoyed by the company’s stakeholders. Throughout 2015, there was no share options for the Commissioners and Directors.

Page 34: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

Laporan Tahunan 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk70

Produk dan Jasa

PENGHIMPUNAN DANA

Produk dan jasa layanan telah disesuaikan dengan kegiatan dan kelompok usaha Bank serta senantiasa dilakukan penyempurnaan. Hal ini dilakukan karena bank tetap dengan memperhatikan segmentasi pasar serta kebutuhan nasabah. Selain itu Program promosi terus dilakukan secara inovatif dan berkesinambungan sebagai salah satu strategi pencapaian target penghimpunan dana Bank.

Produk penghimpunan dana yang dimiliki :

A. Tabina Perdana, tabungan dengan tingkat suku bunga menarik dengan mekanisme pemberian poin. Dimana nasabah diberikan kesempatan memilih hadiah sesuai poin yang sudah dikumpulkan.

B. Tabina Eksekutif, tabungan yang memberikan keuntungan dengan suku bunga mendekati suku bunga deposito.

C. Tabungan Simpel, tabungan yang dirancang untuk pelajar dan mahasiswa melalui kerjasama dengan sekolah-sekolah dan lembaga pendidikan maupun perguruan tinggi.

SAVINGS

Products and services have been adapted to the Bank’s business activities and groups as well as continuously being improved. This is because the bank continues to pay attention to market segmentation and customer needs. Additionally, promotion programs continue to be conducted in an innovative and sustainable manner as a strategy to achieve the target of savings by the Bank.

Savings products owned include:

A. Tabina Perdana, savings with attractive interest rates with a points mechanism, where customers are given the opportunity to select gifts corresponding to points that have been collected.

B. Tabina Eksekutif, savings with interest rates close to that of deposits’.

C. Tabungan Simpel, savings designed for students through cooperation with schools and educational institutions and universities.

Page 35: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

71Annual Report 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk

D. Tabungan Pinter, tabungan berjangka yang dibuat untuk pelajar, mahasiswa dan masyarakat umum, yang ditujukan untuk investasi dengan target dana, jangka waktu yang dapat dipilih secara fleksibel, dengan pemberian hadiahlangsung yang menarik saat pembukaan.

E. TabunganKu, bank juga aktif dalam mensukseskan program pemerintah untuk memasarkan produk Tabunganku, yang ditujukan kepada perorangan dengan persyaratan mudah dan ringan guna menumbuhkan budaya menabung nasional.

F. Deposito, simpanan berjangka yang memberikan keamanan dan kenyamanan dengan tingkat suku bunga kompetitif.

G. Rekening Giro, rekening untuk pendukung usaha yang juga memberikan keamanan dalam bertransaksi bisnis sehari-hari dengan menggunakan media cek dan bilyet giro.

PENYALURAN KREDIT

Penyaluran kredit bank tetap berpegang teguh kepada prinsip kehati-hatian dengan mekanisme pemberian yang berintegritas dan sehat

Produk penyaluran kredit yang dimiliki :

1. Tunai

A. Kredit Modal kerja, penyaluran kredit yang ditujukan untuk mendukung perputaran modal kerja usaha produktif, seperti pinjaman rekening Koran, modal kerja angsuran

B. Kredit Investasi, merupakan penyaluran kredit yang ditujukan untuk struktural pendukung usaha produktif.

C. Kredit Modal Kerja Mikro Produktif, jenis fasilitas kredit untuk mendukung perkembangan usaha pada sektor usaha kecil dan menengah.

D. Kredit Konsumsi, membiayai pembelian property, kendaraan bermotor, barang elektronik & barang konsumsi lainnya.

E. Kredit Pegawai Plus, fasilitas kredit melalui

D. Tabungan Pinter, savings deposits for students and general public, which is intended for investment in the target funds, where the time period can be selected flexibly, with an attractive gift directly at the opening of account.

E. TabunganKu, the bank is also actively promoting the government program Tabunganku, directed to individuals with easy requirements in order to foster a national culture of saving.

F. Deposits, time deposits which provide safety and comfort at competitive interest rates.

G. Current Account, account for supporting businesses that also provide security in everyday business transactions by using checks and giro.

CREDIT LOAN

Bank lending adheres to the precautionary principles with mechanisms for providing integrity and healthy loans.

Credit Loan products owned include:

1. Cash

A. Working capital loans, loans intended to support working capital turnover of productive enterprises, such as overdraft loans, working capital installments

B. Investment Credit, loans aimed at structural support of productive enterprises.

C. Micro Business Working Capital Productive, type of credit facility to support the development of businesses in the small and medium enterprises segment.

D. Consumer Credit, to finance the purchase of property, motor vehicles, electronics and other consumer goods.

E. Employee Credit Plus, credit facilities through

Page 36: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

Laporan Tahunan 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk72

mekanisme kerjasama kepada institusi yang ditujukan penyalurannya kepada para pegawainya dengan tujuan peningkatan kesejahteraan seperti kredit tanpa anggunan (KTA).

F. Kredit program (Wholesale Banking), penyaluran pembiayaan melalui kerjasama kemitraan dengan lembaga keuangan lain, seperti perusahaan pembiayaan, Bank Perkreditan Rakyat (BPR), Koperasi, dan ModalVentura.

2. Non Tunai

A. Bank Garansi, untuk mendukung kelancaran usaha dengan bentuk, Performance Bond, Tender Bond, Advance Payment Bond dan Bid Bond.

JASA LAYANAN

Jasa layanan perbankan dilandasi oleh optimalisasi kualitas service yang meliputi peningkatan teknologi, optimalisasi pelayanan jaringan kantor serta jasa layanan pembayaran (payment point).

cooperation with organizations aimed for their employees with the goal of improving the welfare by such loans without collateral (KTA).

F. Credit program (Wholesale Banking), the distribution of funding through partnership with other financial institutions, such as finance companies, rural banks (BPR), cooperatives, and Venture Capital.

2. Non Cash

A. Bank Guarantee, to support business in the form of Performance Bond, Tender Bond, Advance Payment Bond dan Bid Bond.

SERVICES

Banking services are based on the optimization of the quality of service which include the improvement of technology, optimization of network service offices as well as payment services (payment point).

Page 37: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

73Annual Report 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk

Jasa layanan yang dimiliki :

A. ATM INA, memberikan kemudahan untuk bertransaksi tunai di lebih dari 68.000 jaringan ATM Bersama maupun transfer antar bank di seluruh Indonesia. Kini ATM INA sudah dapat melayani pembelian ataupun pembayaran pulsa prabayar serta pascabayar, pembayaran teleponrumah(PSTN),TVberlangganan,internet,PLN, kartu kredit.

B. Pembayaran Tagihan PLN dan TELKOM online disemua kantor cabang Bank Ina Perdana.

C. Layanan Payroll yang memudahkan bagi perusahaan dalam menyalurkan pembayaran gaji para pegawai.

D. Pelayanan pembayaran uang sekolah atau uang pendidikan dengan pola kerjasama dengan pihak institusi pendidikan.

E. Layanan pengambilan uang kepada institusi atau instansi tertentu.

F. Money Changer, layanan penukaran valuta asing untuk mata uang US Dollar, Singapore Dollar, Australian Dollar, Hongkong Dollar, Euro, dan Yen.

Services provided include:A. ATM INA, provides convenience to transact in

cash at over 68,000 ATM Bersama network and inter-bank transfers throughout Indonesia. ATM INA is now able to serve purchase or payment of prepaid and postpaid mobile phone, landline payment (PSTN), TV subscription, internet, PLN, credit cards.

B. Online Bill Payment for PLN and TELKOM in all branches of Bank Ina Perdana.

C. Payroll services that make it easier for companies to distribute payment of salaries.

D. Tuition or education payments through cooperation with educational institutions.

E. Money withdrawing service to institutions or agencies.

F. Money Changer, foreign currency exchange services to US Dollar, Singapore Dollar, Australian Dollar, Hong Kong Dollar, Euro, and Yen.

Page 38: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

Laporan Tahunan 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk74

Alamat CabangBranch Addresses

Fax : (021) 27656610

● KCP Ukrida 2 Jl Arjuna Utara No 6 Jakarta Barat Telepon : (021) 56972983 Fax : (021) 56972986

● KCP GSS Boulevard Jl Boulevard Raya Ruko Financial Center Blok BA2/003 Summarecon Serpong, Tanggerang Telepon : (021) 54210220 Fax : (021) 54210218

● KCP Galaxi Pertokoan Taman Galaxi Indah Jl Boulevard Blok G No 16, Bekasi Telepon : (021) 8225225 Fax : 82420033

● KK RS PGI Cikini Jl Raden Saleh No 40 Jakarta Pusat Telepon : (021) 38997782 Fax : (021) 3907302

● KK Bethel JlPetamburanIVNo4 Jakarta Pusat Telepon : (021) 53679442 Fax : (021) 53670502

● KK UKI Jl Mayjend Sutoyo No. 1 Jakarta Timur Telepon : (021) 8090714 Fax : (021) 8090831

● KK Ukrida 1 Jl Tanjung Duren Raya No 4 Jakarta Barat Telepn : (021) 5689476 Fax : (021) 5674834

● KK GSS Penabur Sekolah BPK Penabur Jl Raya Kelapa Gading Barat, Serpong Telepon : (021) 54205138 Fax : (021) 54205138

Kantor Pusat Main Office

● KP Abdul Muis Wisma BSG Jl. Abdul Muis No 40 Jakarta Pusat Telepon : (021) 3859050 Fax : (021) 3859041

Kantor Cabang Branch Offices

Jabodetabek

● KC Abdul Muis Wisma BSG Jl. Abdul Muis No 40 Jakarta Pusat Telepon : (021) 3859050 Fax : (021) 3859041

● KC Pasar Minggu Jl. Raya Pasar Minggu No 16A Jakarta Selatan Telepon : (021) 7972525 Fax : (021) 7990142

● KCP Hayam Wuruk Jl. Hayam Wuruk No. 27 Jakarta Pusat Telepon : (021) 2314409 Fax : (021) 2314404

● KCP Mangga Dua KM/23 B.O. Lantai Dasar Mall Mangga Dua Jl. Mangga Dua Raya Jakarta Pusat Telepon : (021) 6120120 Fax : (021) 6120121

● KCP Kelapa Gading Jl Boulevard Raya Blok TN2 No 21 Jakarta Utara Telepon : (021) 45878071 Fax : (021) 45851577

● KCP Jatinegara Jl Raya Jatinegara Timur No 68B Jakarta Timur Telepon : (021) 85910691 Fax : (021) 8502759

● KCP Bona Indah Jl Karang Tengah Pertokoan Bona Indah Blok A2/D Kav. No. 2 Lebak Bulus, Cilandak Jakarta Selatan Telepon : (021) 27656609

Page 39: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

75Annual Report 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk

Jawa Barat West Java

● KC Bandung Jl Gatot Subroto No 47B, Bandung Telepon : (022) 87340234 Fax : (022) 7320976

DIY

● KC Yogyakarta Jl. P. Diponegoro No. 42, Yogyakarta Telepon : (0274)544996-8 Fax : (0274) 518375

Jawa Tengah Central Java

● KC Semarang Pertokoan DP Mall / Pemuda Mas Blok A3 Jl Pemuda No 150, Semarang Telepon : (024) 3520868 Fax : (024) 3561739

● KC Solo Jl Slamet Riyadi 141-143, Solo Telepon : (0271) 662599 Fax : (0271) 656855

Jawa Timur East Java

● KC Kertajaya Jl. Kertajaya No 224, Surabaya Telepon : (031) 5055939 Fax : (031) 5020445

● KCP Kembang Jepun Jl. Kembang Jepun No 96, Surabaya Telepon : (031) 3575972 Fax : (031) 3525248

● KC Lumajang Jl PB. Sudirman No. 11A, Lumajang Telepon : (0334) 888776 Fax : (0334) 885868

Page 40: Bagian III - bankina.co.id · Pencatatan di Bursa Saham: ... leasing, venture capital, ... Yogyakarta, Semarang dan Solo The opening of branches in Jogjakarta,

Laporan Tahunan 2015 PT BANK INA PERDANA Tbk76