bab iv rancangan sistem usulan · setelah menganalisa sistem berjalan pada bengkel ziah motor, maka...

49
25 BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN 4.1. Analisa Kebutuhan Software 4.1.1. Analisa Kebutuhan Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka penulis merasa perlu untuk membuat rancangan sistem usulan tentang perancangan sistem akuntansi General Ledger pada Bengkel Ziah Motor dengan menggunakan fasilitas komputer yang sudah terprogram sebagai salah satu pendukungnya. Pada proses awal bagian keuangan masuk ke dalam sistem, menginput semua transaksi dan kemudian pembuatan laporan keuangan yang akan diberikan kepada pimpinan. Analisa Kebutuhan User akan Sistem : 1. Bagian Keuangan Login 2. Bagian Keuangan Mengakses Menu Master - Mengelola Menu Akun Perkiraan - Mengelola Menu User / Pengguna 3. Bagian Keuangan Mengakses Menu Transaksi - Mengelola Saldo Awal - Mengelola Jurnal Penerimaan Kas - Mengelola Jurnal Pengeluaran Kaas - Mengelola Jurnal Umum

Upload: others

Post on 13-Dec-2020

5 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

25

BAB IV

RANCANGAN SISTEM USULAN

4.1. Analisa Kebutuhan Software

4.1.1. Analisa Kebutuhan

Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka

penulis merasa perlu untuk membuat rancangan sistem usulan tentang

perancangan sistem akuntansi General Ledger pada Bengkel Ziah Motor dengan

menggunakan fasilitas komputer yang sudah terprogram sebagai salah satu

pendukungnya.

Pada proses awal bagian keuangan masuk ke dalam sistem, menginput

semua transaksi dan kemudian pembuatan laporan keuangan yang akan diberikan

kepada pimpinan.

Analisa Kebutuhan User akan Sistem :

1. Bagian Keuangan Login

2. Bagian Keuangan Mengakses Menu Master

- Mengelola Menu Akun Perkiraan

- Mengelola Menu User / Pengguna

3. Bagian Keuangan Mengakses Menu Transaksi

- Mengelola Saldo Awal

- Mengelola Jurnal Penerimaan Kas

- Mengelola Jurnal Pengeluaran Kaas

- Mengelola Jurnal Umum

Page 2: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

26

4. Bagian Keuangan Melakukan Pembukuan

- Melakukan Posting

- Melakukan Tutup Buku

5. Bagian Keuangan Mengakses Menu Laporan

- Melihat Laporan Transaksi

- Melihat Buku Besar

- Melihat Neraca Saldo

- Melihat Laporan Keuangan

Page 3: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

27

4.1.2. Use Case Diagram

Gambar IV.1. Use Case Diagram Usulan

uc UseCase

Bagian Keuangan

Login

Input ID User

Input

Password

Menu Master

Akun Rekening

User

Menu Transaksi

Tambah Akun

Rekening

Ubah Akun

Rekening

Hapus Akun

Rekening

Tambah User

Ubah User

Hapus User

Saldo Awal

Jurnal Kas Masuk

Jurnal Kas Keluar

Jurnal Umum

Input Saldo Awal

Input Jurnal Kas

Masuk

Input Jurnal Kas Keluar

Input Jurnal Umum

Menu Pembukuan

Posting ke Buku Besar

Tutup Buku

Menu Laporan

Melihat Laporan

Keuangan

Melihat Buku Besar

Melihat Laporan

Transaksi

«include»

«include»

«include»

«include»

«include»

«include»

«include»

«include»

«include»

«include»

«include»

«include»

«include»

«include»«include»

«include»

«include»

«include»

«include»«include»

«include»

«include»

«include»

«include»

«include»

«include»

«include»

Page 4: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

28

Tabel IV.1 Deskripsi Use Case Login

Use Case Name Login

Requirements Bagian Keuangan melakukan login, untuk masuk ke

dalam sistem

Goal Bagian Keuangan masuk ke dalam sistem

Pre-Conditions Bagian Keuangan telah melakukan input id user dan

password

Post-Conditions Tampil form login

Actors Bagian Keuangan

Main Flow Basic Path 1. User membuka sistem

2. Sistem menampilkan form login

3. User melakukan input nama pengguna dan password

4. User berhasil masuk ke sistem

Page 5: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

29

Tabel IV.2 Deskripsi Use Case Menu Utama

Use Case Name Menu Utama

Requirements Bagian Keuangan mengelola menu master, menu

pembukuan, menu transaksi dan menu laporan

Goal Bagian Keuangan dapat mengolah sistem pencatatan

keuangan mulai dari input data sampai ke pembuatan

laporan

Pre-Conditions Bagian Keuangan telah melakukan login ke sistem

Post-Conditions Tampil Menu Utama

Actors Bagian Keuangan

Main Flow Basic Path 1. User melakukan login

2. User memilih menu di menu utama

Page 6: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

30

Tabel IV.3 Deskripsi Use Case Menu Master

Use Case Name Menu Master

Requirements Bagian Keuangan mengelola menu master

Goal Bagian Keuangan dapat mengelola (menambah,

mengubah, dan menghapus) data akun rekening dan data

user kemudian di simpan ke database dan dapat diakses

kapan saja.

Pre-Conditions Bagian Keuangan telah melakukan login ke sistem

Post-Conditions Tampil menu master

Actors Bagian Keuangan

Main Flow Basic Path 1. User melakukan login

2. Sistem menampilkan menu utama

3. User memilih menu master

Page 7: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

31

Tabel IV.4

Deskripsi Use Case Menu Transaksi

Use Case Name Menu Data Transaksi

Requirements Bagian Keuangan mengakses Menu Transaksi,

mengelola saldo awal, jurnal kas masuk, jurnal kas

keluar, dan jurnal umum.

Goal Data transaksi (saldo awal, jurnal kas masuk, jurnal kas

keluar, dan jurnal umum) tersimpan didalam database

dan dapat diakses kapan saja

Pre-Conditions Bagian Keuangan telah melakukan login ke sistem

Post-Conditions Tampil Menu Transaksi

Actors Bagian Keuangan

Main Flow Basic Path 1. User melakukan login

2. Sistem menampilkan menu utama

3. User memilih menu transaksi

Page 8: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

32

Tabel IV.5 Deskripsi Use Case Menu Pembukuan

Use Case Name Menu Pembukuan

Requirements Bagian Keuangan mengakses menu pembukuan,

melakukan posting dan tutup buku.

Goal Data posting dan tutup buku tersimpan didalam database

dan dapat diakses kapan saja

Pre-Conditions Bagian Keuangan telah melakukan login ke sistem

Post-Conditions Tampil Menu Pembukuan

Actors Bagian Keuangan

Main Flow Basic Path 1. User melakukan login

2. Sistem menampilkan Menu Utama

3. User memilih Menu Pembukuan

4. User melakukan posting atau tutup buku

Page 9: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

33

Tabel IV.6 Deskripsi Use Case Menu Laporan

Use Case Name Menu Laporan

Requirements Bagian Keuangan mengakses Menu Laporan

Goal Bagian Keuangan dapat membuka laporan (laporan

transaksi, buku besar, dan laporan keuangan) untuk

dicetak.

Pre-Conditions Bagian Keuangan telah melakukan login ke sistem

Post-Conditions Tampil Menu Laporan

Actors Bagian Keuangan

Main Flow Basic Path 1. User melakukan login

2. Sistem menampilkan Menu Utama

3. User memilih Menu Laporan

4. Sistem menampilkan Menu Laporan

Page 10: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

34

4.1.3. Activity Diagram

A. Activity Diagram Login

Gambar IV.2. Activity Diagram Rancangan Usulan Login

act Activ ity Diagram Login

SistemBagian Keuangan

Start

Melakukan Login

Input Nama

Pengguna

Input

Password

Cek Nama Pengguna dan

Password

cocok? Masuk ke

Menu

Utama

Menampilkan pesan

nama pengguna dan

password salah

End

[cocok]

[tidak cocok]

Page 11: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

35

B. Activity Diagram Menu Utama

Gambar IV.3. Activity Diagram Rancangan Usulan Menu Utama

act Activ ity Diagram Menu Utama

SistemBagian Keuangan

Start

Melakukan login ke

dalam sistem

Menampilkan Menu

Pilihan Menu

Menu

Master

Menu

Transaksi

Menu

Pembukuan

Menu

Laporan

Logout

End

Page 12: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

36

C. Activity Diagram Menu Master

Gambar IV.4. Activity Diagram Rancangan Usulan Menu Master

act Activ ity Diagram Menu Master

SistemBagian Keuangan

Start

Klik Menu Master Menampilkan Menu

Master

Pilihan Menu

Menu Akun Rekening Menu User

Pilihan Aktivitas

Tambah Ubah Hapus

Pilih

klasifikasi

dan sub

klasifikasi

akun

Masukan kode dan

nama akun

rekening

Simpan

Pilih akun rekening

yang akan diubah

Input data akun

yang baru

Simpan

Pilih akun

yang akan

dihapus

Hapus akun

rekening

Tutup form Akun

Rekening

Pilihan Aktivitas

Tambah Ubah Hapus

Masukan ID

user, nama

user, password

dan hak akses

Simpan

Pilih user yang

akan diubah

Input data

user yang

baru

Pilih data

user yang

akan

dihapus

Hapus

user

Tutup forrm Menu User

Menu Utama

End

Page 13: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

37

D. Activity Diagram Menu Transaksi

Gambar IV.5. Activity Diagram Rancangan Usulan Menu Transaksi

act Activ ity Diagram Menu Transaksi

SistemBagian Keuangan

Start

Klik Menu TransaksiMenampilkan Menu

Transaksi

Pilihan Menu

Saldo Awal Jurnal Kas Masuk Jurnal Kas Keluar Jurnal Umum

Input data Saldo

Awal

Simpan

Input data

kas masukInput Data Kas

Keluar

Input data

Transaksi

Umum

Simpan SimpanSimpan

Tutup form

Saldo AwalTutup form Jurnal Kas

Masuk

Tutup form Jurnal Kas

Keluar

Tutup form Jurnal

Umum

Tutup form Menu

Transaksi

End

Page 14: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

38

E. Activity Diagram Menu Pembukuan

Gambar IV.6. Activity Diagram Rancangan Usulan Menu Pembukuan

act Activ ity Diagram Menu Pembukuan

SistemBagian Keuangan

Start

Klik Menu PembukuanMenampilkan Menu

Pembukuan

Pilihan Menu

Menu Posting Menu Tutup Buku

Isi Periode Buku dan

Keterangan

Posting

Pilihan Aktivitas

Tutup Buku

Akhir Bulan

Tutup Buku

Akhir Tahun

Tutup Buku

Tutup form Menu

Pembukuan

End

Page 15: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

39

F. Activity Diagram Menu Laporan

Gambar IV.7. Activity Diagram Rancangan Usulan Menu Laporan

act Activ ity Diagram Menu Laporan

PimpinanSistemBagian Keuangan

Start

Klik Menu LaporanMenampilkan Menu

Laporan

Pilihan Menu

Laporan

Transaksi Buku BesarLaporan

Keuangan

Cetak LaporanMenyerahkan Laporan

kepada Pimpinan

Menerima Laporan

Acc LaporanMenerima Laporan yang

di Acc

Simpan laporan

End

Page 16: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

40

4.2. Design

4.2.1. Entity Relationship Diagram (ERD)

Gambar IV.8. Entity Relationship Diagram (ERD)

erd Entity Relationship Diagram

Kas MasukKas Keluar Jurnal Umum

no_kasmasuk tgl_kasmasuk

memo_kasmasuk

no_kaskeluartgl_kaskeluar

memo_kaskeluarnoref_jurnal tgl_jurnal

memo_jurnal

Detail Kas Masuk Detail Kas KeluarDetail Jurnal Umum

no_kasmasuk

kd_akun

kd_akun

no_kaskeluar

kd_akun

noref_jurnal

Akun Rekening

kd_akun nama_akun

klasifikasi saldo_normal

Saldo Awal

nominal_kasmasuk

nominal_kaskeluar

saldo_debet

jml_saldo

kd_akun

periode

saldo_kredit

1

memiliki

M

M

berisi

1

1

mengisi

1

M

berisi

1

M

berisi

1

1

memiliki

M

1

memiliki

M

Page 17: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

41

4.2.2. Logical Record Structure (LRS)

Gambar IV.9. Logical Record Structure (LRS)

Page 18: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

42

4.2.3. Spesifikasi File

Menjelaskan tentang tabel atau file yang terbentuk dari transformasi ERD

(dan atau file –file yang menunjang untuk sistem).

1. Spesifikasi file Akun Rekening

Nama file : Akun Rekening

Akronim : Akun

Fungsi : untuk menyimpan data akun rekening

Tipe file : file master

Organisasi file : Indexed Sequential

Akses file : random

Media : harddisk

Panjang record : 55 byte

Kunci field : kd_akun

Software : My SQL

Page 19: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

43

Tabel IV.7 Spesifikasi File Akun Rekening

No. Elemen data Nama Field Tipe Size Keterangan

1. Kode Akun

Rekening

kd_akun Varchar 5 Primary Key

2. Nama Akun

Rekening

nama_akun Varchar 20

3. Klasifikasi Klasifikasi Varchar 20

4. Saldo Normal saldo_normal Varchar 10

2. Spesifikasi File User / Pengguna

Nama file : User

Akronim : user

Fungsi : untuk menyimpan data User / Pengguna

Tipe file : file master

Organisasi file : Indexed Sequential

Akses file : random

Media : harddisk

Panjang record : 65 byte

Kunci field : id_user

Software : My SQL

Page 20: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

44

Tabel IV.8 Spesifikasi File User

No. Elemen data Nama Field Tipe Size Keterangan

1. Id user id_user Varchar 5 Primary Key

2. Nama user nama_user Varchar 15

3. Password Password Varchar 20

4. Hak akses Hakakses Varchar 10

3. Spesifikasi File Saldo Awal

Nama file : Saldo Awal

Akronim : saldoawal

Fungsi : untuk menyimpan data saldo awal akun

Tipe file : file transaksi

Organisasi file : Indexed Sequential

Akses file : random

Media : harddisk

Panjang record : 5 byte

Kunci field : periode

Software : My SQL

Page 21: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

45

Tabel IV.9 Spesifikasi File Saldo Awal

No. Elemen data Nama Field Tipe Size Keterangan

1. Periode Periode Date Primary Key

2. Kode akun kd_akun Varchar 5 Foreign Key

3. Jumlah saldo jml_saldo Double

4. Spesifikasi File Kas Masuk

Nama file : Kas Masuk

Akronim : kasmasuk

Fungsi : untuk menyimpan data penerimaan kas

Tipe file : file transaksi

Organisasi file : Indexed Sequential

Akses file : random

Media : harddisk

Panjang record : 25 byte

Kunci field : no_kasmasuk

Software : My SQL

Page 22: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

46

Tabel IV.10 Spesifikasi File Kas Masuk

No. Elemen data Nama Field Tipe Size Keterangan

1. No Kas Masuk no_kasmasuk Varchar 5 Primary Key

2. Tanggal kas

masuk

tgl_kasmasuk Date

3. Memo memo_kasmasuk Varchar 20

5. Spesifikasi File Kas Keluar

Nama file : Kas Keluar

Akronim : kaskeluar

Fungsi : untuk menyimpan data pengeluaran kas

Tipe file : file transaksi

Organisasi file : Indexed Sequential

Akses file : random

Media : harddisk

Panjang record : 25 byte

Kunci field : no_kas keluar

Software : My SQL

Page 23: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

47

Tabel IV.11 Spesifikasi File Kas Keluar

No. Elemen data Nama Field Tipe Size Keterangan

1. No kas keluar no_kaskeluar Varchar 5 Primary Key

2. Tanggal kas keluar tgl_kaskeluar Date

3. Memo memo_kaskeluar Varchar 20

6. Spesifikasi File Jurnal Umum

Nama file : Jurnal Umum

Akronim : jurnalumum

Fungsi : untuk menyimpan data transaksi umum

Tipe file : file transaksi

Organisasi file : Indexed Sequential

Akses file : random

Media : harddisk

Panjang record : 25 byte

Kunci field : noref_jurnal

Software : My SQL

Page 24: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

48

Tabel IV.12 Spesifikasi File Jurnal Umum

No. Elemen data Nama Field Tipe Size Keterangan

1. No. Referensi noref_jurnal Varchar 5 Primary Key

2. Tanggal tgl_jurnal Date

3. Memo memo_jurnal Varchar 20

7. Spesifikasi File Detail Kas Masuk

Nama file : Detail Kas Masuk

Akronim : detail_kasmasuk

Fungsi : menyimpan detail penerimaan kas

Tipe file : file transaksi

Organisasi file : Indexed Sequential

Akses file : random

Media : harddisk

Panjang record :10 byte

Kunci field : -

Software : My SQL

Page 25: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

49

Tabel IV.13 Spesifikasi File Detail Kas Masuk

No. Elemen data Nama Field Tipe Size Keterangan

1. No Kas Masuk no_kasmasuk Varchar 5 Foreign Key

2. Kode Akun kd_akun Varchar 5 Foreign Key

3. Nominal nominal_kasmasuk Double

8. Spesifikasi File Detail Kas Keluar

Nama file : Detail Kas Keluar

Akronim : detail_kaskeluar

Fungsi : menyimpan data detail pengeluaran kas

Tipe file : file transaksi

Organisasi file : Indexed Sequential

Akses file : random

Media : harddisk

Panjang record : 10 byte

Kunci field : -

Software : My SQL

Page 26: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

50

Tabel IV.14 Spesifikasi File Detail Kas Keluar

No. Elemen data Nama Field Tipe Size Keterangan

1. No Kas Keluar no_kaskeluar Varchar 5 Foreign Key

2. Kode akun kd_akun Varchar 5 Foreign Key

3. Nominal nominal_kaskeluar Double

9. Spesifikasi File Detail Jurnal Umum

Nama file : Detail Jurnal Umum

Akronim : detail_jurnalumum

Fungsi : menyimpan detail transaksi umum

Tipe file : file transaksi

Organisasi file : Indexed Sequential

Akses file : random

Media : harddisk

Panjang record : 10 byte

Kunci field : -

Software : My SQL

Page 27: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

51

Tabel IV.15 Spesifikasi File Detail Jurnal Umum

No. Elemen data Nama Field Tipe Size Keterangan

1. No Referensi noref_jurnal Varchar 5 Foreign Key

2. Kode akun kd_akun Varchar 5 Foreign Key

3. Saldo Debet saldo_debet Double

4. Saldo Kredit Saldo_kedit Double

Page 28: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

52

4.2.4. Software Architecture

1. Sequence Diagram

a. Sequence Diagram Login

Gambar IV.10. Sequence Diagram Login

sd Sequence Diagram

Login Control Login User

Bagian Keuangan

alt

[id_user=id.getText]

[else]

alt

[password=pass.getText]

[else]

pesan : user tidak ditemukan

()

get(password)

set(id_user)

set(password)

masuk()

batal()

set(password)

get(id_user)

get(id_user)

get(password)

set(id_user)

pesan : password salah()

Page 29: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

53

b. Sequence diagram menu utama

Gambar IV.11. Sequence Diagram Menu Utama

sd Sequence Menu Utama

Bagian Keuangan

Login Menu Utama Menu Master Menu Pembukuan Menu Transaksi Menu Laporan

pilih_menu_master()

tampil_menu_laporan()

pil ih_menu_transaksi()

tampil_menu_transaksi()

tampi_form()

pilih_menu_pembukuan()

masuk()

tampil_menu_master()

pil ih_menu_laporan()

tampil_menu_pembukuan()

Page 30: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

54

c. Mengolah Akun Rekening

Gambar IV.12. Mengolah Akun Rekening

sd Sequence Mengolah Akun Rekening

Bagian Keuangan

Form Akun

Rekening

akun

delete_akun()

pil ih_hapus()

simpan_akun()

pil ih_cari()

pil ih_tambah()

getkd_akun()

update_akun()

pil ih_ubah()

input_akun()

tampil_akun()

pil ih_simpan()

Page 31: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

55

d. Mengolah User

Gambar IV.13. Mengolah User

sd Sequence Mengolah Akun Rekening

Bagian Keuangan

Form User

user

simpan_user()

pil ih_cari()

pil ih_hapus()

getid_user()

pil ih_tambah()

tampil_user()

pil ih_ubah()

input_user()

pil ih_simpan()

delete_user()

update_user()

Page 32: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

56

e. Input Saldo Awal

Gambar IV.14. Input Saldo Awal

sd Sequence Jurnal Umum

Bagian Keuangan

Form Saldo Awal

akun saldoawal

simpan_saldoawal()

input_jml_saldo()

batal()

set_kd_akun()

simpan()

input_periode()

setnama_akun()

Page 33: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

57

f. Transaksi Kas Masuk

Gambar IV.15. Transaksi Kas Masuk

sd Sequence Kas Masuk

Bagian Keuangan

Form Kas Masuk

akun detail_kas_masuk kasmasuk

input_nominal_kasmasuk()

pil ih_kd_akun()

simpan()

simpan_detail_kasmasuk()

simpan_kasmasuk()

setnama_akun()

input_tgl_kasmasuk()

batal()

setno_kasmasuk()

input_memo_kasmasuk()

Page 34: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

58

g. Transaksi Kas Keluar

Gambar IV.16. Transaksi Kas Keluar

sd Sequence Kas Keluar

Bagian Keuangan

Form Kas Keluar

akun detail_kas_keluar kaskeluar

simpan_detail_kaskeluar()

input_nominal_kaskeluar()

setnama_akun()

setno_kaskeluar()

simpan_kaskeluar()

simpan()

batal()

input_memo_kaskeluar()

input_tgl_kaskeluar()

pil ih_kd_akun()

Page 35: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

59

h. Transaksi Jurnal Umum

Gambar IV.17. Transaksi Jurnal Umum

sd Sequence Jurnal Umum

Bagian Keuangan

Form Jurnal Umum

akun detail_jurnalumum jurnalumum

setnama_akun()

simpan_detail_jurnalumum()

input_nominal_jurnal()

input_memo_jurnal()

simpan()

simpan_jurnalumum()

setnoref_jurnal()

input_tgl_jurnal()

batal()

pil ih_kd_akun()

Page 36: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

60

2. Deployment Diagram

Gambar IV.18. Deployment Diagram

Page 37: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

61

4.2.5 User Interface

Gambar IV.19. Tampilan Login

Gambar IV.20. Tampilan Menu Utama

Page 38: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

62

Gambar IV.21. Tampilan Menu Master

Gambar IV.22. Tampilan Menu Transaksi

Page 39: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

63

Gambar IV.23. Tampilan Posting

Gambar IV.24. Tampilan Menu Laporan

Page 40: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

64

Gambar IV.25. Tampilan Akun Rekening

Page 41: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

65

Gambar IV.26. Tampilan User

Gambar IV.27. Tampilan Jurnal Kas Masuk

Page 42: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

66

Gambar IV.28. Tampilan Jurnal Kas Keluar

Page 43: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

67

Gambar IV.29. Tampilan Jurnal Umum

Page 44: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

68

Gambar IV.30. Tampilan Saldo Awal

Page 45: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

69

Gambar IV.31. Tampilan Posting

Page 46: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

70

Gambar IV.32. Tampilan Tutup Buku

Page 47: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

71

Gambar IV.33. Tampilan Laporan Transaksi Kas Masuk

Gambar IV.34. Tampilan Buku Besar

Page 48: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

72

Gambar IV.35. Tampilan Laporan Keuangan Laba Rugi

4.2.6. Spesifikasi Hardware dan Software

1. Spesifikasi Perangkat Keras

Perangkat keras (hardware) adalah seluruh komponen yang membentuk

suatu sistem komputer dan peralatan lainnya yang minimum dan memungkinkan

komputer dapat melaksanakan tugasnya. Klasifikasi perangkat keras yang

diusulkan adalah sebagai berikut:

1). CPU

a). Processor :Pentium 4/1,8 GHz

b). RAM : 2,00 GB

c). Hard Disk : 500 GB

2). Mouse : Optical Mouse PS/2

3). Keyboard : 104 Key PS/2

4). Monitor : SVGA 15”

Page 49: BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN · Setelah menganalisa sistem berjalan pada Bengkel Ziah Motor, maka ... - Melihat Buku Besar - Melihat Neraca Saldo - Melihat Laporan Keuangan . 27

73

2. Spesifikasi Perangkat Lunak

Bagian penting lain yang mendukung suatu sistem program aplikasi adalah

perangkat lunak (software) yang digunakan dalam mengeksekusi program aplikasi

serta sistem operasi yang akan digunakan untuk menjalankan program aplikasi

tersebut.

Perangkat lunak yang dibutuhkan untuk menjalankan aplikasi program

General Ledger akuntansi pada Bengkel Ziah Motor adalah :

1) Sistem Operasi : Microsoft Windows 7

2) Aplikasi program : Netbeens IDE 8.1

3) Aplikasi Web Browser : Google Chrome

4) Database : Php Myadmin