aspek keuangan

Upload: istifiarti-mandasari

Post on 09-Jan-2016

1 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Aspek Keuangan

TRANSCRIPT

Aspek Keuangan

Dengan melakukan beberapa survey dari berbagai sumber, serta dengan beberapa asumsi yang disertakan, berikut anggaran yang diperlukan untuk memulai bisnis Putik.Berikut ini adalah rincian biaya investasi awal yang terdiri dari Income dan Outcome. Biaya Outcome terdiri dari biaya produksi meliputi biaya publikasi, pembelian Inventaris, biaya bahan baku dan biaya lain-lain.Tabel 1. Rincian Biaya Produksi untuk Permintaan Awal

Tabel cashflow mendeskripsikan tentang perkiraan produksi perbulan dengan modal awal dan biaya bahan baku

Tabel 2. Cashflow Statement

Tabel 3. Menjelaskan tentang perkiraan pendapatan gross margin bulan pertama sampai tahun pertama dengan asumsi produksi 5 produk per bulan

Tabel 3. Rincian penjualan dalam setahun

Tabel 4. Meliputi analisa COGS (Cost of Goods Sold) pada bulan pertama, dimana pada tabel berikut dijelaskan tentang fixed cost yang terdiri dari biaya publikasi selama sebulan, biaya invetaris dengan masa pakai asumsi 1 tahun, dan biaya sewa dengan asumsi 1 bulan. Sedangkan variable cost yang merupakan biaya bahan baku dengan asumsi satu bulan.

Tabel 4. Analisa COGS

Break Even Point

Total modal = Rp 10.000.000

Harga rata-rata= Rp 55.000

Break Even Point= Total Modal/ harga rata-rata 1 unit produk

= Rp 10.000.000 / Rp 55.000

= 181,82 (dibulatkan ke atas)

= 182 unit