askep parkinson’s disease.ppt

14
ASKEP PARKINSON’S DISEASE Oleh : Muhammad Yahya

Upload: ray-rsul

Post on 26-Jan-2016

230 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: ASKEP PARKINSON’S DISEASE.ppt

ASKEP PARKINSON’S DISEASE

Oleh :

Muhammad Yahya

Page 2: ASKEP PARKINSON’S DISEASE.ppt

Pendahuluan

• Pertama kali diungkapkan oleh James Parkinson pada tahun 1817

• Penyakit ini menyerang manula berkisar antara usia 50 – 60 tahun dan tidak jarang juga pada usia pertengahan

• Tidak mengenal perbedaan jenis kelamin dan ras

Page 3: ASKEP PARKINSON’S DISEASE.ppt

Pengertian

• Merupakan suatu penyakit degeneratif pada sistem saraf yaang ditandai dengan adanya tremor pada waktu kita beristirahat, berbagai kesulitan untuk memulai pergerakan dan juga berupa kekakuan otot.

• Disebut juga sebagai sindrom parkinson yaitu adanya rigiditas, tremor, dan bradikinesia

Page 4: ASKEP PARKINSON’S DISEASE.ppt

Etiologi

• Penyakit Parkinson sering dihubungkan dengan kelainan neurotransmitter di otak dan faktor-faktor lainnya seperti :– Defisiensi dopamine dalam substansia nigra

di otak memberikan respon gejala penyakit Parkinson

– Etiologi yang mendasarinya mungkin berhubungan dengan virus, genetik, toksisitas, atau penyebab lain yang tidak diketahui.

Page 5: ASKEP PARKINSON’S DISEASE.ppt

Gambaran Klinik

1. Tremor : Pill rolling motion & resting tremor2. Rigiditas3. Bradikinesia4. Wajah parkinson (mask face)5. Mikrografia6. Sikap parkinson7. Bicara8. Drolling9. Disfungsi Autonom10. Demensia

Page 6: ASKEP PARKINSON’S DISEASE.ppt

Diagnosis

• Dengan melakukan anamnesis dan pemeriksaan yang seksama, umumnya diagnosis sindrom parkinson sudah dapat ditegakkan

• Pada tiap kunjungan perlu diperoleh :– TD yang diukur dalam keadaan berbaring dan

berdiri– Menilai respon terhadap stres– Mencatat dan mengikuti kemampuan

fungsional– Pemeriksaan penunjang

Page 7: ASKEP PARKINSON’S DISEASE.ppt

Terapi Obat

1. Levodopa (L – dopa)

2. Inhibitor dopa dekarboksilasi dan ledova

3. Bromokriptin

4. Obat antikolinergik

5. Antihistamin

6. Amantadin (Symmetrel)

7. Selegiline

Page 8: ASKEP PARKINSON’S DISEASE.ppt

Komplikasi

• Komplikasi terbanyak dan tersering dari penyakit Parkinson yaitu demensia, aspirasi, dan trauma karena jatuh.

Page 9: ASKEP PARKINSON’S DISEASE.ppt

Terapi Fisik

• Untuk meningkatkan koordinasi motorik dan ketangkasan diperlukan stimuli yang terarah dengan cara latihan atau olahraga harian yang teratur juga dengan cara bermain.

• Merupakan program jangka panjang• Dapat dilakukan di rumah• Jenis latihan yang dapat dilakukan diantaranya

berjalan, bersepeda, berenang dan berkebun atau dengan melakukan senam lansia.Teknik berjalan yang benar termasuk ke dalam koordinasi motorik kasar.

Page 10: ASKEP PARKINSON’S DISEASE.ppt

Teknik berjalan yang benar,diantaranya 1. Berjalan tegak2. Pandangan lurus ke depan3. Mengayun lengan4. Mengangkat kaki saat berjalan dengan menggunakan gerakan tumit – jari kaki5. Melangkah kaki panjang seimbang

Page 11: ASKEP PARKINSON’S DISEASE.ppt

• Mulai periode latihan dengan menarik nafas dalam dengan pernafasan diafragma. Lakukan pemanasan dan pendinginan pada setiap latihan. Lama latihan berlangsung selama 15 – 60 menit dengan frekuensi 3-5 x seminggu.Lakukan latihan bernafas sambil berjalan untuk mengerakkan rangka tulang rusuk dan transfor oksigen untuk mengisi bagian paru-paru yang miskin oksigen. Periode istirahat yang sering untuk membantu pencegahan frustasi dan kelelahan.

• Untuk membantu otot-otot rileks setelah aktivitas/ latihan dan mengurangi nyeri otot akibat spasme yang mengakibatkan kekakuan dengan cara mandi air hangat dan massage.

Page 12: ASKEP PARKINSON’S DISEASE.ppt

Pengkajian

• Trias gejala : rigiditas, tremor, dan bradikinesia• Sering dijumpai pada usia menengah atau lanjut• Wajah topeng• Bicara monoton dengan volume kecil• Suara berkurang sampai berbentuk bisikan yang

lamban• Langkah kecil, sikap fleksi, kepala difleksi

kedada, bahu bengkok kedepan, punggung melengkung kedepan, dan lengan tidak melengkung bila berjalan

• Keringat berlebihan, air ludah berlebihan

Page 13: ASKEP PARKINSON’S DISEASE.ppt

Diagnosa Keperawatan

• Kerusakan mobilitas fisik b/d kerusakan neurovaskuler

• Kurang perawatan diri b/d keterbatasan fisik• Perubahan persepsi sensori b/d integrasi

sensori (defisit neurologis)• Resiko cedera b/d otot-otot yang tidak

terkoordinasi• Ketidakberdayaan• Resiko kurang pemenuhan nutrisi• Perubahan konsep diri

Page 14: ASKEP PARKINSON’S DISEASE.ppt

Intervensi

• Beri dukungan moral

• Lakukan fisioterapi (senaman menguatkan otot dan pergerakan badan )

• Jaga keseimbangan diet untuk mempertahankan kekuatan otot dan anggota badan.

• Hindari stressor yang meningkatkan stress dan depresi