asam salisilat pada konsentrasi rendah

2
Asam salisilat pada konsentrasi rendah (1 – 2 %) berefek keratoplastik, konsentrasi tinggi (3 – 20 %) berefek keratolitik dan dipakai pada keadaan dermatosis yang hiperkeratotik dan pada konsentrasi sangat tinggi (40 %) dipakai untuk kelainan-kelainan yang dalam. Asam salisilat berkhasiat fungisid terhadap banyak fungi pada konsentrasi 3 – 6 % dalam salep, selain itu berkhasiat bakteriostasis lemah. Asam salisilat tidak dapat dikombinasikan dengan seng oksida karena akan terbentuk garam sengsalisilat yang tidak aktif. (Kuswadji dan Widaty, 2001; Tjay dan Rahardja, 2003; Hamzah, 2005; Siregar, 2005). Burow's solution (5% aluminum subacetate) is a liquid made with water and aluminum acetate. This solution relieves the itching and stinging of irritated, inflamed skin and helps stop the growth of bacteria and fungus. Burow's solution is available without a prescription in many drugstores and supermarkets. http://www.emedicinehealth.com/script/main/art.asp? articlekey=133369&ref=128620 Larutan burowi (burow solution) adalah larutan alumunium asetat dengan konsentrasi tertentu. larutan ini memiliki efek astringent, mengurangi rasa gatal dan antiseptik. Digunakan sebagai kompres pada luka bakar, gigitan serangga, gatal karena alergi. selain itu larutan burowi juga digunakan dalam pengobatan beberapa penyakit telinga kelainan kulit yang ditemukan pada steven johnson syndrome

Upload: ferdy-pamungkas

Post on 26-Oct-2015

83 views

Category:

Documents


13 download

TRANSCRIPT

Page 1: Asam Salisilat Pada Konsentrasi Rendah

 Asam salisilat pada konsentrasi rendah (1 – 2 %) berefek keratoplastik, konsentrasi tinggi (3 – 20 %) berefek keratolitik dan dipakai pada keadaan dermatosis yang hiperkeratotik dan pada konsentrasi sangat tinggi (40 %) dipakai untuk kelainan-kelainan yang dalam.

Asam salisilat berkhasiat fungisid terhadap banyak fungi pada konsentrasi 3 – 6 % dalam salep, selain itu berkhasiat bakteriostasis lemah. Asam salisilat tidak dapat dikombinasikan dengan seng oksida karena akan terbentuk garam sengsalisilat yang tidak aktif.

(Kuswadji dan Widaty, 2001; Tjay dan Rahardja, 2003; Hamzah, 2005; Siregar, 2005).

Burow's solution (5% aluminum subacetate) is a liquid made with water and aluminum acetate. This solution relieves the itching and stinging of irritated, inflamed skin and helps stop the growth of bacteria and fungus.

Burow's solution is available without a prescription in many drugstores and supermarkets.

http://www.emedicinehealth.com/script/main/art.asp?articlekey=133369&ref=128620

Larutan burowi (burow solution) adalah larutan alumunium asetat dengankonsentrasi tertentu. larutan ini memiliki efek astringent, mengurangi rasagatal dan antiseptik.

Digunakan sebagai kompres pada luka bakar, gigitan serangga, gatal karena alergi. selain itu larutan burowi juga digunakan dalam pengobatan beberapa penyakit telinga kelainan kulit yang ditemukan pada steven johnson syndrome diperlakukanseperti luka bakar. yaitu, kompres dengan larutan burowi atau larutankompres lainnya.

Larutan Burowi mengandung aluminium asetat 5%. Efeknya adalahastringen dan antiseptic ringan. Jika hendak digunakan sebagai kompres yang diencerkan1:10

(https://online.epocrates.com/front_porch/ ,en.wikipedia.org/wiki/Burow's_solution )