aplikasi panduan mendaki gunung berbasis android : pedoman...

7
Aplikasi Panduan Mendaki Gunung Berbasis Android : Pedoman Pendaki Nama : Slamet Raharjo NPM : 16110630 Jurusan : Sistem Informasi Pembimbing : Masimbangan S. Herawati. SKom., MMSI.

Upload: lyxuyen

Post on 06-Mar-2019

254 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

Aplikasi Panduan Mendaki Gunung Berbasis Android : Pedoman Pendaki

Nama : Slamet Raharjo NPM : 16110630 Jurusan : Sistem Informasi Pembimbing : Masimbangan S. Herawati. SKom., MMSI.

Pendahuluan • Latar Belakang

– Efek setelah menonton film 5 CM. – Tidak semua pendaki gunung mengetahui teknik dasar saat mendaki gunung. – Sistem Operasi Android .

• Tujuan Tujuan dari Penulisan Ilmiah ini adalah memanfaatkan teknologi Android dengan

membuat aplikasi untuk panduan saat ingin mendaki gunung dan saat berada di gunung.

• Batasan Masalah Batasan masalah pada penulisan ini yaitu hanya membahas 5 pokok utama

keperluan dan tips saat mendaki gunung, yaitu Peralatan, Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan (P3K), Informasi daftar Gunung, Masakan dan Tips dan Trik saat mendaki.

Struktur Navigasi

Storyboard

Tabel Hasil Pengumpulan Data No Pokok Kategori Data

1. Peralatan 1. Regu : Daftar perlengakapan yang diperlukan saat ingin mendaki gunung

dalam sebuah regu.

2. Pribadi : Daftar perlengkapan yang diperlukan saat ingin mendaki gunung

secara pribadi

2. P3K 1. Pembahasan teori tentang penyakit yang kemungkinan dapar terjadi saat

mendaki gunung.

2. Ciri-ciri penyakit

3. Cara penanganan

3. Masakan 1. Informasi tentang masakan pada sub-pokok yang dipilih.

2. Foto masakan.

3. Bahan dalam pembuatan masakan.

4. Cara Membuat masakannya.

4. Info Gunung 1. Daftar gunung berdasarkan daerahnya.

2. Ketinggian gunung.

5. Tips & Trik 1. Berisi informasi Tips dan trik yang bermanfaat untuk mendaki gunung,

dimana terdapat 11 pokok pilihan tips dan trik.

2. Gambar untuk tambahan isi informasi.

Uji Coba Dan Implementasi Uji coba dilakukan pada Smartphone Axioo Picopad 6

Penutup

• Kesimpulan Dengan adanya aplikasi Pedoman Pendaki pengguna mendapatkan

informasi bermanfaat yang diperlukan saat mendaki gunung dan mempelajari solusi yang akan dihadapi di gunung.

• Saran Terdapat kekurangan dalam aplikasi ini yaitu tidak adanya foto Gunung

untuk di wilayah seluruh Indonesia dan Dunia, karena dalam aplikasi Pedoman Pendaki hanya memberikan daftar nama gunungnya saja.