analisis perhitungan harga pokok produksi ...eprints.umm.ac.id/38414/1/pendahuluan.pdfdengan...

13
ANALISIS PERHITUNGAN HARGA POKOK PRODUKSI DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN METODE FULL COSTING (Studi Kasus pada UKM Opak Gambir “Cipta Rasa” Blitar) SKRIPSI Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana Ekonomi Oleh : Silvy Sari Setyaningrum 201410170311299 PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2018

Upload: others

Post on 22-Oct-2020

10 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • ANALISIS PERHITUNGAN HARGA POKOK PRODUKSI DENGAN

    MENGGUNAKAN PENDEKATAN METODE FULL COSTING

    (Studi Kasus pada UKM Opak Gambir “Cipta Rasa” Blitar)

    SKRIPSI

    Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Mencapai

    Derajat Sarjana Ekonomi

    Oleh :

    Silvy Sari Setyaningrum

    201410170311299

    PROGRAM STUDI AKUNTANSI

    FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

    UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

    2018

  • ANALISIS PERHITUNGAN HARGA POKOK PRODUKSI DENGAN

    MENGGUNAKAN PENDEKATAN METODE FULL COSTING

    (Studi Kasus pada UKM Opak Gambir “Cipta Rasa” Blitar)

    SKRIPSI

    Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Mencapai

    Derajat Sarjana Ekonomi

    Oleh :

    Silvy Sari Setyaningrum

    201410170311299

    PROGRAM STUDI AKUNTANSI

    FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

    UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

    2018

  • viii

    PERNYATAAN ORISINALITAS

    Yang bertanda tangan di bawah ini, saya :

    Nama : SILVY SARI SETYANINGRUM

    NIM : 201410170311299

    Progam Studi : Akuntansi

    Surel : [email protected]

    Dengan ini menyatakan bahwa :

    1. Skripsi ini adalah asli dan benar-benar hasil karya sendiri, baik sebagian maupun

    keseluruhan, bukan hasil karya orang lain dengan mengatasnamakan saya, serta bukan

    merupakan hasil penjiplakan (plagiarims) dari hasil karya orang lain;

    2. Karya dan pendapat orang lain yang dijadikan sebagai bahan rujukan (referensi) dalam

    skripsi ini, secara tertulis dan secara jelas dicantumkan sebagai bahan/ sumber acuan

    dengan menyebutkan nama pengarang dan dicantumkan di daftar pustaka sesuai dengan

    ketentuan penulisan ilmiah yang berlaku;

    3. Pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya dan apabila di kemudian hari terdapat

    penyimpangan dan atau ketidakbenaran dalam pernyataan ini, maka saya bersedia

    menerima sanksi akademis, dan sanksi-sanksi lainnya yang sesuai dengan peraturan

    perundang-undangan yang berlaku.

    Malang, 10 Agustus 2018

    Yang membuat pernyataan,

    SILVY SARI S.

  • ii

    KATA PENGANTAR

    Dengan mengucap Puji Syukur Alhamdulillah, hanya dengan limpahan rahmat dan

    hidayah-Nya, penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul “Analisis Perhitungan

    Harga Pokok Produksi Dengan Menggunakan Pendekatan Metode Full Costing (Studi

    Kasus UKM Opak Gambir “ Cipta Rasa” Blitar). Skripsi ini dibuat sebagai salah satu syarat

    untuk memperoleh gelar Sarjana Ekonomi (SE) pada Program Studi Ekonomi Fakultas

    Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Malang.

    Bersamaan dengan ini perkenankanlah saya mengucapkan terima kasih yang

    sebesar-besarnya dengan hati yang tulus kepada:

    1. ALLAH S.W.T yang telah memberikan semua nikmat dan karunia-NYA sehingga

    peneliti berhasil menyelesaikan sekripsi ini.

    2. Mujiono Ayah, Sutiyah Ibu yang selalu memberikan dorongan mental dan material untuk

    menyelesaikan kuliah,

    3. Bapak Drs. Ahmad Waluya Jati., M.M selaku dosen pembimbing I atas arahan,

    bimbingan dan masukan yang sangat membangun.

    4. Bapak Drs. Adi Prasetyo., M.si., Ak., CA sebagai dosen pembimbing II yang dengan

    selalu membekali saya dengan motivasi dan dorongan dalam setiap bimbingan dan

    membuat saya untuk mewujudkan skripsi ini.

    5. Ibu Masiyah Kholmi, Dr., MM., Ak.,CA selaku Ketua Jurusan Akuntansi Fakultas

    Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Malang.

    6. Bapak A. Syaiful Hidayat A. S.E., M.Sc., Ak yang selalu mendampingi saya selama

    masa perkuliahan sebagai Dosen Wali.

    7. Terima kasih untuk Ibu Suliatun selaku pemilik UKM Cipta Rasa yang telah membantu

    penulis untuk melakukan kegiatan penelitiannya.

    8. Terima kasih untuk Ahmad Anggi Permana yang tidak henti - hentinya memberikan

    semangat agar saya dapat menyelesaikan sekripsi ini.

    9. Terima kasih untuk Desy Yunitasari, Mayalita, Rani Nurlita, Delia Putri S. , serta teman

    teman yang tidak bisa saya sebutkan satu per satu. Meraka yang tidak henti-hentinya

    memberikan dorongan dan motivasi kepada saya agar dapat segera menyelesaikan

    sekripsi ini.

    10. Terimakasih untuk teman-teman kost BCT Blok F No.1, Group LG, dan Group Tugas

    yang telah memberikan dorongan semangat agar saya bisa menyelesaikan sekripsi ini.

  • iii

    11. Teman-teman Akuntansi kelas F tahun 2014 yang telah banyak membantu dan

    memotivasi peneliti dalam penulisan skripsi dan untuk teman-teman semua yang tidak

    bisa disebutkan yang membantu terwujudnya skripsi ini.

    Penulis menyadari bahwa penyusunan proposal skripsi ini masih jauh dari sempurna,

    oleh karena itu penulis membuka diri untuk segala saran dan kritik yang bersifat membangun.

    Wassalamualaikum. Wr. Wb.

    Malang, 10 Agustus 2018

    Silvy Sari S.

  • iv

    DAFTAR ISI

    ABSTRAK ......................................................................................................... i

    KATA PENGANTAR ........................................................................................ ii

    DAFTAR ISI ....................................................................................................... iv

    DAFTAR TABEL ............................................................................................... vi

    DAFTAR LAMPIRAN ....................................................................................... vii

    PERNYATAAN ORISINILITAS ....................................................................... viii

    DAFTAR PUSTAKA ......................................................................................... ix

    BAB I PENDAHULUAN

    A. Latar Belakang .............................................................................................. 1

    B. Rumusan Masalah ......................................................................................... 6

    C. Tujuan Penelitian ........................................................................................... 6

    D. Manfaat Penelitian ......................................................................................... 6

    E. Batasan Masalah ............................................................................................ 7

    BAB II TINJAUAN PUSTAKA

    A. Tinjauan penelitian terdahulu ......................................................................... 8

    B. Tinjauan pustaka ............................................................................................. 10

    BAB III METODE PENELITIAN

    A. Lokasi Penelitian ............................................................................................ 26

    B. Jenis penelitian ............................................................................................... 26

    C. Jenis dan sumber data ..................................................................................... 26

    D. Teknik pengumpulan data ............................................................................. 27

    E. Teknik Analisis data ....................................................................................... 27

    BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

    A. Gambaran Umum Objek Penelitian ............................................................... 29

    B. Penyajian data ................................................................................................. 33

    C. Analisis Data dan Pembahasan ....................................................................... 43

    D. Pembahasan .................................................................................................... 69

    BAB V PENUTUP

    A. Kesimpulan ..................................................................................................... 71

  • v

    B. Saran .............................................................................................................. 72

    C. Keterbatasan penelitian .................................................................................. 73

    DAFTAR PUSTAKA ........................................................................................ 74

    LAMPIRAN ..................................................................................................... 76

  • vii

    DAFTAR LAMPIRAN

    Lampiran 1 : Aktivitas produksi

    Lampiran 2 : Aktivitas proses pengemasan

    Lampiran 3 : Foto Adonan

    Lampiran 4 : Foto Alat dan Peralatan

    Lampiran 5 : Produk Opak Gambir

    Lampiran 6 : Foto bersama Pemilik

    Lampiran 7 : Foto pada saat wawancara sekaligus aktivitas jual-beli

    Lampiran 8 : Surat penelitian dari UKM Cipta rasa

  • vi

    DAFTAR TABEL

    No Nama Tabel Halaman

    4.1 Pemakaian Bahan Baku bulan Maret – Mei 2018 34

    4.2 Daftar Biaya Tenaga Kerja Langsung bulan Maret – Mei 2018 37

    4.3 Biaya Overhead Pabrik pada Produksi Opak Gambir Cipta Rasa

    bulan Maret – Mei 2018

    41

    4.4 Biaya Produksi Produk opak gambir per Bungkus bulan Maret –

    Mei 2018

    43

    4.5 Pemakaian Bahan Baku bulan Maret – Mei 2018 45

    4.6 Biaya Tenaga Kerja Langsung bulan Maret – Mei 2018 48

    4.7 Perhitungan biaya overhead pabrik variable bulan Maret – Mei

    2018

    51

    4.8 Perhitungan Biaya Penyusutan Aktiva Tetap 55

    4.9 Perhitungan Biaya Penyusutan Peralatan 56

    4.10 Perhitungan Biaya Penyusutan Gedung, Biaya Penyusutan

    Kendaraan, dan Biaya Penyusutan Mesin, bulan Maret 2018

    59

    4.11 Perhitungan Penyusutan Peralatan Produksi bulan Maret 2018 60

    4.12 Biaya Overhead Pabrik Variable dan Tetap bulan Maret – Mei

    2018

    61

    4.13 Laporan Harga Pokok Produksi bulan Maret – Mei 2018 62

    4.14 Perbandingan Harga Pokok Produksi Maret 2018 64

    4.15 Perbandingan Harga Pokok Produksi April 2018 66

    4.16 Perbandingan Harga Pokok Produksi Mei 2018 67

  • 74

    Daftar Pustaka

    Budi, Ristiawan. (2015). “ Penentuan harga pokok produksi menggunakan metode

    full costing pada UKM Telur Asin Cap Las Brebes”. Skripsi. Fakultas

    Ekonomi dan Bisnis Jurusan Akuntansi. Universitas Dian Nusantara

    Cecily A. Raiborn, Michael R. Kinney, 2011, Akuntansi Biaya; Edisi 7, Salemba

    Empat, Jakarta.

    Dunia F. A., & W. Abdullah, 2012. Akuntansi Biaya. Edisi 3. Salemba Empat.

    Jakarta.

    Hanggana, Sri. (2009). Akuntansi Biaya – Teori dan Aplikasi. Cetakan 1,

    Surakarta: LPP UNS dan UNS Press.

    Irman M. & D. Lestari. 2016. “Analisis Perhitungan Harga Pokok Produksi Tahu

    Dengan Menggunakan Metode Full Costing Dan Variabel Costing Pada

    Tahu Mang Ujang Pekanbaru”. Program Studi Akuntansi Sekolah Tinggi

    Ilmu Ekonomi Pelita Indonesia. EISSN-2580-3743 Procuratio, Vol.04,

    No.04.

    Kholmi. M., dan Yuningsih. 2009. Akuntansi biaya. UMM press: Universitas

    Muhammadiyah Malang.

    Maghfirah M., & F. Syam BZ. 2016. “ Analisis Perhitungan Harga Pokok

    Produksi Dengan Penerapan Metode Full Costing pada UMKM Kota Banda

    Aceh” . Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Akuntansi (JIMEKA), Vol. 1,

    No. 2, (2016) halaman 59-70

    Mulyadi. 2015. Akuntansi Biaya. Edisi 5. Unit Penerbit dan Percetakan Sekolah

    Tinggi Ilmu Manajemen YKPN, Yogyakarta.

    Prastyawan S. D. 2016. “ Analisis perhitungan harga pokok produksi dengan

    menggunakan pendekatan metode full costing dan variable costing” (studi

    kasus pada UKM Tempe “ Kharisma Jaya”). Skripsi. Fakultas Ekonomi dan

    Bisnis Jurusan Akuntansi. Universitas Muhammadiyah Malang.

    Putri H. R. 2015. “Penetapan metode full costing dalam penetapan harga pokok

    produksi untuk menentukan harg jual pada usaha kecil menengah dilampung

    selatan”. Universitas Muhammadiyah Purwokerto. JURNAL ILMIAH

    GEMA EKONOMI, Vol 5, No. 2 Hal. 745 – 756.

    Siregar. Baldric,. Bambang, Suripto,. Dody Hapsoro Lo,. Eko Widodo,. Erlina

    Herawati,. Lita Kusmasari,. Nurofik. (2013). Akuntansi biaya. Penerbit

    salemba empat edisi 2.

    Sylvia R. 2018. “ Analisis perhitungan harga pokok produksi dengan

    menggunakan metode full costing dan variable costing pada Tahu Mama

    Kokom Kota Baru”. Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur. Jurnal

    Ekonomi Dan Manajemen Vol.12 No.1.

  • 75

    Ulum, I, dan A. Juanda. 2016. Metodologi Penelitian Akuntansi. Klinik Skripsi

    Edisi 2. Malang : Aditya Madia Publishing.

    Wulandari S. P., W. Susanti., A. Rahman. 2015. “ Analisis biaya produksi

    menggunakan metode full costing dalam penentuan ketepatan harga pokok

    produksi pada Pabrik Tahu “SS” Di Sidoarjo. Skripsi. Progam Studi

    Akuntansi Fakultas Ekonomi. Universitas Bhayangkara Surabaya.

    1. COVER2. Halaman judul3. LEMBAR PERSETUJUAN4. LEMBAR PENGESAHAN10.PERNYATAAN ORISINALITAS5. KATA PENGANTAR6. DAFTAR ISI8. DAFTAR LAMPIRAN9. DAFTAR TABEL7. daftar pustaka