analisis perancangan sistem kerja pertemuan 2

Upload: awaludin

Post on 11-Feb-2018

220 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/23/2019 Analisis Perancangan Sistem Kerja Pertemuan 2

    1/11

    PETA-PETA KERJA

    (Process Chart)

    Tujuan :

    menganalisis dan memperbaiki metodekerja, sehingga lebih efektif dan efisien

  • 7/23/2019 Analisis Perancangan Sistem Kerja Pertemuan 2

    2/11

    Problem solving

    Identifikasi dan pendefinisian masalah

    - tetapkan tujuan dan kriteria

    - memerlukan ketajaman

    Analisis masalah

    Mencari alternatif solusi

    Mengevaluasi alternatif

    Pengambilan keputusan

  • 7/23/2019 Analisis Perancangan Sistem Kerja Pertemuan 2

    3/11

    Peta Kerja

    Definisi : alat ang menggambarkan kegiatan

    kerja !proses produksi" secara sistematis dan

    jelas

    #egunaan : menghilangkan !eliminate"kegiatan ang tidak perlu, menggabungkan

    !combine", menederhanakan !simplif",

    mengatur kembali !re-arrange"

  • 7/23/2019 Analisis Perancangan Sistem Kerja Pertemuan 2

    4/11

    Peta Kerja

    $ambang peta kerja dikembangkan oleh %ilbreth!dari &' menjadi & simbol"( Tahun )*&+ Americanociet f Mechanical .ngineering !AM." merubahmenjadi / simbol aitu :

    )" operation 0" inspection

    1" transportation

    &" dela

    /" storageelain ke-/ simbol tersebut, dimungkinkan adanasimbol aktivitas gabungan

  • 7/23/2019 Analisis Perancangan Sistem Kerja Pertemuan 2

    5/11

    Jenis Peta kerja

    2erdasarkan lingkup pekerjaan dibedakan atas :

    )( Peta kerja makro : menganalisis kegiatan kerjakeseluruhan !melibatkan sebagian besar fasilitasproduksi, contoh lini produksi"

    a( Peta proses operasi !operation process chart"b( Peta aliran proses !flo3 process chart"

    c( Peta proses kelompok kerja

    d( Diagram aliran !flo3 diagram"

    0( Peta kerja mikro : menganalisis kegiatan kerjasetempat !melibatkan fasilitas kerja dalam jumlahterbatas, contoh stasiun kerja, meja perakitan"

    a( Peta pekerja dan mesin !man machine chart"

    b( Peta tangan kanan dan kiri !t3o hand chart"

  • 7/23/2019 Analisis Perancangan Sistem Kerja Pertemuan 2

    6/11

    Operation Process Chart

    Diagram ang menggambarkan tahapan proses ang bersifat operasidan inspeksi ang dialami bahan baku sampai menjadi produk jadimaupun komponen !gambaran umum"

    #egunaan antara lain :mengetahui jenis mesin, bahan baku, 3aktuang dibutuhkan, menentukan tata letak fasilitas, prosedur kerja

    Prinsip pembuatan

    )( 2uat identitas peta !nama obek, pembuat, tanggal dll"

    0( Material diletakkan digaris hori4ontal

    1( imbol operasi dan inspeksi dalam arah vertikal

    &( 2agian utama dari produk di sisi palin kanan

    /( 5antumkan nama mesin dan 3aktu penelesaian

    /( Penomeran berurut sesuai dg masing-masing kegiatan6( 7ingkasan

    Analisis berkaitan dengan kebutuhan bahan, 3aktu penelesaian,tahapan operasi, jumlah inspeksi

  • 7/23/2019 Analisis Perancangan Sistem Kerja Pertemuan 2

    7/11

    lo! Process chart

    Diagram ang menunjukkan urutan dari operasi,pemeriksaan, transportasi, menunggu danpenimpanan ang terjadi selama proses( Dapatditambahkan informasi 3aktu, jarak dll untuk

    keperluan analisis Merupakan gambaran ang lebih rinci dibanding

    P5( 2iasana digunakan untuk analisis salah satukomponen produk

    8enis 9P5 :

    )( Tipe bahan

    0( Tipe orang, terdiri atas peta individu dan petakelompok kerja

  • 7/23/2019 Analisis Perancangan Sistem Kerja Pertemuan 2

    8/11

    PC (Peta Aliran Proses)

    #egunaan 9P5 : mengetahui aliran bahan

    atau aktivitas orang, mengetahui hidden

    cost

    Prinsip pembuatan)( 2uat identitas peta !nama obek,

    pembuat, tgl dll"

    0(Menusun uraian kegiatan dan simbol1(Mencatat 3aktu, jarak perpindahan

    &(7ingkasan

  • 7/23/2019 Analisis Perancangan Sistem Kerja Pertemuan 2

    9/11

    Analisis

    Analisis Dot and 5heck Techniue dg /;)< :

    )( Apa tujuanna= : menghilangkan aktivitas ang tidak

    perlu

    0( Dimana dikerjakan=: menggabungkan atau merubahtempat kerja

    1( #apan dikerjakan= : menggabungkan atau merubah

    3aktu proses

    &( iapa ang mengerjakan= : menggabungkan ataumengganti operator

    /( 2agaimana mengerjakan= : menederhanakan atau

    memperbaiki metode

  • 7/23/2019 Analisis Perancangan Sistem Kerja Pertemuan 2

    10/11

    Peta Proses Kelompok Kerja

    Pengembangan peta aliran proses,dimana pekerjaan dilakukan olehsekelompok orang,

    Dikembangkan oleh 8ohn A( Adridge

    Aktivitas ang dikerjakan seorang operator saling bergantung denganaktivitas operator lain(

    #egunaan : mengurangi aktivitas menunggu sehingga mempercepat3aktu penelesaian, meneimbangkan aktivitas setiap operator(

    Prinsip-prinsip pembuatan :)( Identitas peta

    0( Dipetakan secara hori4ontal, arah kegiatan dari kiri ke kanan(Perubahan kegiatan ditandai dengan perubahan simbol(

    1( 7ingkasan

  • 7/23/2019 Analisis Perancangan Sistem Kerja Pertemuan 2

    11/11

    lo! "iagram ("iagram Aliran)

    Merupakan gambaran menurut skala dari susunan lantaiproduksi, ang menunjukkan lokasi semua aktivitas angterjadi pada Peta Aliran Proses

    #egunaan : memperjelas 9P5 terutama berkaitan denganaliran proses, mempermudah perbaikan tata letak stasiun

    kerja Prinsip pembuatan

    )( Identitas peta

    0( Identifikasi aktivitas dengan simbol dan nomor ang sesuaidengan 9P5

    1( Arah gerakan dinatakan dengan anak panah kecil

    &( 8ika lebih dari satu aliran, lintasan dibedakan dengan 3arnaberlainan