analisis konsep pengembangan kurikulum …digilib.uinsby.ac.id/7830/1/cover.pdf · – tantangan...

13
1 ANALISIS KONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM PERSPEKTIF PROF. DR. H. MUHAIMIN, MA. MENUJU MASYARAKAT MADANI SKRIPSI Oleh: Anna Allaili Alala D01205191 FAKULTAS TARBIYAH JURUSAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI SUNAN AMPEL SURABAYA 2009

Upload: dinhnhu

Post on 05-Feb-2018

216 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: ANALISIS KONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM …digilib.uinsby.ac.id/7830/1/cover.pdf · – tantangan tersebut yang desainnya tetap, ... berurutan dan integrasi pengalaman. ... C. Hasil

1

ANALISIS KONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM PERSPEKTIF

PROF. DR. H. MUHAIMIN, MA. MENUJU MASYARAKAT MADANI

SKRIPSI

Oleh:

Anna Allaili Alala D01205191

FAKULTAS TARBIYAH JURUSAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI SUNAN AMPEL SURABAYA

2009

Page 2: ANALISIS KONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM …digilib.uinsby.ac.id/7830/1/cover.pdf · – tantangan tersebut yang desainnya tetap, ... berurutan dan integrasi pengalaman. ... C. Hasil

2

ANALISIS KONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM PERSPEKTIF

PROF. DR. H. MUHAIMIN, MA. MENUJU MASYARAKAT MADANI

Skripsi

Diajukan kepada

Institut Agama Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan

Dalam Menyelesaikan Program Sarjana

Ilmu Tarbiyah

Oleh:

Anna Allaili Alala D01205191

FAKULTAS TARBIYAH JURUSAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI SUNAN AMPEL SURABAYA

2009

Page 3: ANALISIS KONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM …digilib.uinsby.ac.id/7830/1/cover.pdf · – tantangan tersebut yang desainnya tetap, ... berurutan dan integrasi pengalaman. ... C. Hasil

3

PERSETUJUAN PEMBIMBING SKRIPSI

Skripsi oleh :

Nama : Anna Allaili A

Nim : D01205191

Judul : ANALISIS KONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM PAI

DALAM PERSPEKTIF PROF. Dr. H. MUHAIMIN, MA.

MENUJU MASYARAKAT MADANI.

Ini telah di periksa dan disetujui untuk diujikan.

Surabaya, 04 September 2009

Pembimbing,

Dr. H. Nur Hamim, M.Ag NIP. 19620312991031002

Page 4: ANALISIS KONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM …digilib.uinsby.ac.id/7830/1/cover.pdf · – tantangan tersebut yang desainnya tetap, ... berurutan dan integrasi pengalaman. ... C. Hasil

4

PENGESAHAN TIM PENGUJI SKRIPSI

Skripsi Oleh Anna Allaili Alala ini telah dipertahankan di depan Tim Penguji Skripsi

Surabaya, 09 September 209

Mengesahkan Fakultas Tarbiyah

Institut Agama Islam Negeri Sunan Ampel

Dekan,

Dr. H. Nur Hamim, M.Ag NIP. 19620312199131002

Ketua,

Drs. Syaifuddin, M.Pd.I NIP. 196911291994031003

Sekretaris

Jauharoti Alfin, S.Pd. M.Si NIP. 197306062003121001

Penguji I

Dr. Amir Maliki Abitholkha, M.Ag NIP. 197111081996031002

Penguji II

Drs. H. Moch. Tholchah, M.Ag

NIP. 195303051986031001

Page 5: ANALISIS KONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM …digilib.uinsby.ac.id/7830/1/cover.pdf · – tantangan tersebut yang desainnya tetap, ... berurutan dan integrasi pengalaman. ... C. Hasil

5

MOTTO

ω r& â‘ Ì“ s? ×ο u‘ Η# uρ u‘ ø—Íρ 3“ t÷zé& ∩⊂∇∪ β r& uρ }§øŠ©9 Ç≈ |¡Σ M∼Ï9 ω Î) $ tΒ 4 tëy™ ∩⊂∪ ¨β r& uρ

… çµ uŠ÷è y™ t∃ ôθ y™ 3“tム∩⊆⊃∪ §Ν èO çµ1t“ øg ä† u !# t“ yfø9$# 4’nû ÷ρ F{$# ∩⊆⊇∪ ¨β r& uρ 4’n<Î) y7 În/ u‘ 4‘ pκtJΨ ßϑø9$#

∩⊆⊄∪

38. (yaitu) bahwasanya seorang yang berdosa tidak akan memikul dosa orang lain,

39. Dan bahwasanya seorang manusia tiada memperoleh selain apa yang Telah

diusahakannya,

40. Dan bahwasanya usaha itu kelak akan diperlihat (kepadanya).

41. Kemudian akan diberi balasan kepadanya dengan balasan yang paling

sempurna,

42. Dan bahwasanya kepada Tuhamulah kesudahan (segala sesuatu),

Page 6: ANALISIS KONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM …digilib.uinsby.ac.id/7830/1/cover.pdf · – tantangan tersebut yang desainnya tetap, ... berurutan dan integrasi pengalaman. ... C. Hasil

6

PERSEMBAHAN

Yang Maha Pengasih dan tak pilih kasih. Dia telah memberikan segalanya

kepada kita. Walaupun hambanya sering lalai dalam melaksanakan perintah-Nya.

Semoga kasih dan sayangnya tak pernah hilang kepada hamba-Nya yang

lemah dan hina ini. Hambamu ini yang selalu mengharapkan rahmat serta hidayah-

Mu. Ya Allah shalawat dan salam kepada idola kami seorang reformer, Nabi

Muhammad SAW. Kekasih-Mu akhir zaman yang telah memberikan penerangan di

alam gelap gulita bagi seluruh insani, termasuk hambamu ini, meski kami tak pernah

jumpa dengan engkau sampai saat ini, tetapi kami sangat berharap kelak akan

bertemu dan bersama dengan engkau disisi Allah azza wajalla Aminn.

Seberkas cahaya, secerah sinar kesucian, terpancar dilubuk hati yang paling

dalam, yang tak pernah pudar di telan zaman terkhusus untuk :

Kedua orang tua kami ( ayahanda Rilan Abadi dan Ibunda Siti Nasikhah Inthoifah)

yang senantiasa memberikan kasih sayang yang tak kunjung usai, yang mencurahkan

segenap jiwa dan raga demi keberhasilan kami, sembah bakti ananda atas jerih

payahmu, semoga bersama keringat dan air matamu menjadi tinta emas yang akan

mengukir keindahan kelak di akhirat dan keberhasilan kami untuk menggapai masa

depan yang gemilang. Amiin.

Keluarga besarku ( kakak Isnaini F dan kakak Inami In'ami ) bulik Siti Nurhaysti dan

nenek Hj Ummi Khasanah yang selalu memberi keceriaan, kebahagiaan, dorongan

dan warna cerah dalam penghidupan kami.

v

Page 7: ANALISIS KONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM …digilib.uinsby.ac.id/7830/1/cover.pdf · – tantangan tersebut yang desainnya tetap, ... berurutan dan integrasi pengalaman. ... C. Hasil

7

Semua guru dan dosen kami yang penuh kesabaran dan perhatiannya dalam

memimbing kami sehingga anandanya menjadi orang yang mengerti akan kebaikan

dan kejelekan dalam menatap masa depan.

Sahabat kami perjuangan terkhusus penghuni kos gang lebar 80E, khususnya Bpk.

Kos dan Ibu Slamet, PPL dan KKN SMAN 3 Kota Mojokerto, terima kasih atas

dukungannya dan motivasinya semoga persahabatan kita tetap utuh dan selalu

mendapat ridho-Nya. Amin yaa Robbal 'Alamin.

Penulis

Page 8: ANALISIS KONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM …digilib.uinsby.ac.id/7830/1/cover.pdf · – tantangan tersebut yang desainnya tetap, ... berurutan dan integrasi pengalaman. ... C. Hasil

8

ABSTRAK ANALISIS KONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM PERSPEKTIF PROF. DR. H. MUHAIMIN, MA. MENUJU MASYARAKAT MADANI Anna Allaili Alala D01205191

Anna Allaili A. 2009, Analisis konsep pengembangan menuju masyarakat madani dalam perspektif Prof. Dr. H. Muhaimin, M.A. Masalah yang diteliti dalam skripsi ini adalah (1) Bagaimanakah pengertian pengembangan kurikulum ? (2) Bagaimana pengembangan kurikulum PAI dalam perspektif Prof. Dr. H. Muhaimin, M.A ? (3) Bagaimana analisis konsep lambangan kurikulum PAI menuju masyarakat madani dan perspektif Prof. Dr. H. Muhaimin, M.A ?

Pengembangan SDM pada hakikatnya merupakan upaya untuk mengaktualisasikan dan mengembangkan seluruh potensi manusia secara terpadu untuk mencapai kompetensinya sebagai subjek pembangunan sesuai dengan tuntutan zaman. Dalam hal ini disamping SDM dituntut untuk memiliki dan menguasai Iptek serta keterampilan professional agar memasuki jenis kerja. Juga diharapkan memikili sikap mandiri, tugas, wawasan yang luas, berorientasi pada nilai – nilai moral serta bisa berpikir kreatif dan inovatif dalam menghadapi masa depan.

Berbicara tentang kurikulum memang tidak pernah ada hentinya, karena ia merupakan segenap pengalaman belajar yang harus dialami dalam proses pendidikan. Sedangkan pengalaman belajar itu sendiri senantiasa mengalami pertempuran selaras dengan perkembangan zaman serta tantangan yang bakal dihadapi dimasa depan. Karena itu kurikulum harus mampu mewadahi kebutuhan – kebutuhan dan tantangan – tantangan tersebut yang desainnya tetap, mempertimbangkan prinsip berkesinambungan, berurutan dan integrasi pengalaman.

Atas dasar itu para pakar berusaha memikirkan dan mencarikan berbagai alternative pemecahannya, diantaranya berupa penerapan pengembangan kurikulum berbasis kompetensi ( KBK ). Apa itu sebenarnya KBK itu ? Bagaimana konsep pengembangannya ? Alternative lainnya, berupa pendidikan life skill. Oleh karena itu skripsi ini juga membahas sekilas tentang konsep kurikulum berbasis life skill.

Metode pengumpulan data yang dilakukan oleh peneliti adalah metode documenter. Dan teknik analisa data bersifat deskriptif. Dari penelitian ini metode yang digunakan adalah metode deduktif, induktif.

Dari penelitian pengembangan kurikulum PAI dalam perspektif Prof. Dr. H. Muhaimin, M.A adalah dapat diartikan sebagai (1) kegiatan menghasilkan kurikulum PAI (2) proses yang mengaitkan satu komponen dengan yang lainnya untuk menghasilkan kurikulum PAI yang lebih baik (3) kegiatan penyusunan (desain), pelaksanaan, penilaian, dan penyempurnaan kurikulum PAI.

Page 9: ANALISIS KONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM …digilib.uinsby.ac.id/7830/1/cover.pdf · – tantangan tersebut yang desainnya tetap, ... berurutan dan integrasi pengalaman. ... C. Hasil

9

KATA PENGANTAR

Segenap puji syukur penulis sampaikan kepada Alloh SWT, karena atas rahmat

dan hidayah-Nya perencanaan, pelaksanaan, dan penyelesaian skripsi sebagai salah

satu syarat penyelesaian program sarjana dapat kamu selesaikan dengan lancar.

Sholawat beserta salam penulis haturkan kepada Baginda Rasul Muhammad

SAW yang telah membuat perbedaan perubahan sesuatu yang indah.

Seiring dengan terselesainya skripsi ini, penulis sangat berterima kasih kepada

kedua orang tua karena telah memberikan kasih sayang yang tak henti-hentinya serta

memberikan dorongan semangat baik dari materiil maupun spiritual kepada penulis

sehingga penulis bisa menyelesaikan dengan lancar dan tepat waktu.

Kesuksesan ini dapat penulis peroleh karena dukungan banyak pihak. Oleh

karena itu penulis menyampaikan terima kasih yang sedalam-dalamnya kepada :

1. Bpk. Dr. H. Nur Hamim, M.Ag selaku Dekan Fakultas Tarbiyah

2. Bpk. Syaifudin selaku ketua jurusan Pendidikan Agama Islam

3. Bpk. Dr. H. Nur Hamim, M.Ag selaku pembimbing

4. Seluruh dosen jurusan Pendidikan Agama Islam Fakultas Tarbiyah

5. Seluruh staff akademik fakultas tarbiyah

6. Semua kalangan yang telah membantu secara langsung atau tidak langsung dalam

memberikan saran dan kritik yang membangun dalam menyelesaikan skripsi.

Page 10: ANALISIS KONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM …digilib.uinsby.ac.id/7830/1/cover.pdf · – tantangan tersebut yang desainnya tetap, ... berurutan dan integrasi pengalaman. ... C. Hasil

10

Akhirnya penulis menyadari bahwa skripsi ini masih banyak kelemahan dan

kekurangan yang memerlukan pengembangan lebih lanjut. Semoga skripsi ini dapat

bermanfaat bagi penulis khususnya dan bagi para pembaca pada umumnya. Dan

semoga segala amal baik yang telah Bapak / Ibu / Saudara berikan kepada penulis

mendapat balasan yang sebaik mungkin dari Alloh, penguasa alam dan seisinya.

Amiin …..

Surabaya,………………

Penulis

ANNA ALLAILI A.

Page 11: ANALISIS KONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM …digilib.uinsby.ac.id/7830/1/cover.pdf · – tantangan tersebut yang desainnya tetap, ... berurutan dan integrasi pengalaman. ... C. Hasil

11

DAFTAR ISI

SAMPUL DALAM................................................................................................... i

PERSETUJUAN PEMBIMBING SKRIPSI............................................................ ii

PENGESAHAN TIM PENGUJI ............................................................................. iii

MOTTO ................................................................................................................... iv

PERSEMBAHAN.................................................................................................... v

ABSTRAK .............................................................................................................. vii

KATA PENGANTAR ............................................................................................viii

DAFTAR ISI.............................................................................................................x

BAB I : PENDAHULUAN

A. Latar belakang ............................................................................................1

B. Rumusan masalah...................................................................................... 7

C. Tujuan penelitian ........................................................................................8

D. Kegunaan penelitian ...................................................................................8

E. Metode penelitian .......................................................................................9

1. Jenis penelitian........................................................................................9

2. Pendekatan penelitian .............................................................................9

3. Sumber data ...........................................................................................10

4. Metode pengumpulan data.....................................................................11

5. Teknik analisa data ................................................................................11

F. Definisi operasional...................................................................................12

G. Sistematika pembahasan ...........................................................................14

BAB II : KONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM MENUJU MASYARAKAT

MADANI

Page 12: ANALISIS KONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM …digilib.uinsby.ac.id/7830/1/cover.pdf · – tantangan tersebut yang desainnya tetap, ... berurutan dan integrasi pengalaman. ... C. Hasil

12

A. Pengembangan kurikulum

1. Pengertian pengembangan kurikulum ...................................................16

2. Dasar-dasar pengembangan kurikulum .................................................18

3. Dasar pertimbangan pengembangan kurikulum18

4. Prinsip pengembangan kurikulum .........................................................19

5. landasan pengembangan kurikulum.......................................................29

6. Hambatan-hambatan pengembangan kurikulum ...................................29

B. Masyarakat madani

1. Pengertian masyarakat madani .............................................................30

2. Paradigma baru pendidikan dalam membangun masyarakat madan.... i32

C. Hasil yang diharapkan dari pendidikan nasional untuk membangun

masyarakat madani.................................................................................................. 35

BAB III : KONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM PAI PERSPEKTIF PROF.

DR. H. MUHAIMIN, M.A

A. Biografi Prof. Dr. H. Muhaimin, MA

1. Biografi prof. Dr. H. MUhaimin, MA .....................................................36

2. Buku- buku yang telah diterbitkanProf. Dr. H. Muhaimin, MA .............39

3. Penelitian yang pernah di lakukan...........................................................41

B. Pengertian pengembangan kurikulum PAI Perspektif Prof. Dr. H.

Muhaimin, MA............................................................................................ 76

C. Komponen-komponen yang perlu di pertimbangkan dalam

pengembangan kurikulum perspektif Prof. Dr. H. Muhaimin M.A............ 77

D. Proses pengembangan kurikulum PAI perspektif Prof. Dr. H. Muhaimin

81M.A. ........................................................................................................ 81

E. Pendekatan-pendekatan dalam pengembangan kurikulum PAI perspektif

Prof. Dr. H. Muhaimin M.A....................................................................... 83

1. Pendekatan Subjek Akademik .................................................................84

2. Pendekatan Humanis ..............................................................................86

Page 13: ANALISIS KONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM …digilib.uinsby.ac.id/7830/1/cover.pdf · – tantangan tersebut yang desainnya tetap, ... berurutan dan integrasi pengalaman. ... C. Hasil

13

3. Pendekatan Teknologis............................................................................99

4. Pendekatan Rekonstruksi Sosial.............................................................100

BAB IV : ANALISIS KONSEP PENGEMBANGAN PAI MENUJU

MASYARAKAT MADANI DALAM PERSPEKTIF PROF. DR. H. MUHAIMIN

M.A.

A. Pengembangan kurikulum berbasis kompetensi dan life skill .................105

1. Karakteristik pengembangan kurikulum berbasis kompetensi .............107

2. Kurikulum berbasis kompetensi dan Life Skill ....................................112

3. Model pengembangan kurikulum berbasis life ski ............................... l16

B. Landasan pengembangan kurikulum berbasis kompetensi .......................117

BAB V : PENUTUP

A. Simpulan ...............................................................................................120

B. Saran .....................................................................................................121

DAFTAR PUSTAKA

PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN

RIWAYAT HIDUP

LAMPIRAN