urtikaria akut

Post on 01-Jul-2015

671 Views

Category:

Documents

7 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

URTIKARIA AKUT

Intan Nohabrilyanti062011101028

Pembimbing:Dr. Gunawan Hostiadi,

Sp.KK

Definisi

• Urtikaria suatu lesi vaskuler pada kulit yang timbul mendadak dengan gambaran lesi yang eritem, edema, dan gatal.

• Akut kurang dari 6 minggu• Bengkak pada wajah, kelopak

mata, bibir, badan, genitalia, ekstremitas.

• Umumnya 20 menit – beberapa jam

• Hilang timbul

Epidemiologi

• Keluhan alergi pada kulit yang paling sering.

• Dapat terjadi pada semua jenis kelamin dan berbagai kelompok umur, sering pada dewasa muda.

• ± 15-20 % dari suatu populasi urtikaria

Etiologi

Agen fisik

Faktor emosional

Makanan dan obat

Inhalasi bahan kimia / serbuk sari

Gigitan serangga

Idiopatik

PatofisiologiFaktor imunologik

• Reaksi tipe II• Inhalan, obat,

makanan, infeksi• Reaksi tipe III• Reaksi tipe IV• Faktor genetik

Defisiensi C1 esterase inhibitor

Faktor non-imunologik

Bahan kimia pelepas mediator morfin, kodeinFaktor fisik panas, dingin, trauma

Sel mastbasofil

Pelepasan mediator kimia(histamin, leukotrien, serotonin, dll)

vasodilatasi

URTIKARIA

• Alkohol• Demam• Emosi

Idiopatik????

Manifestasi Klinis

• Lesi eritematous, edematous, gatal

• Onsetnya tiba-tiba • Durasinya singkat

Diagnosis

• Anamnesis– Riwayat atopi dalam keluarga– Faktor pencetus

• Pemeriksaan FisikLesi kulit yang khas

• Pemeriksaan penunjangDiperlukan pada urtikaria kronis

Diagnosis Banding

• Eritema Nodosum• Sistemik lupus eritematous• Purpura Henoch- schonlein

Penatalaksanaan

• Anti Histamin H1– Diphenhydramin HCl– Chlorpherinamine maleat– Hydroxyzine HCl– Cyproheptadine Efektif untuk Cold

Urtikaria – Loratadine– Cetirizine

• Kombinasi antihistamin H1 dan H2– Cimetidine

• Kortikosteroid– Prednisone– Dexamethason

• Adrenalin untuk yang akut dan sangat luas (angioedema seluruh tubuh, angioedema+sesak)

• Ephedrin HCl

Prognosis

• Umumnya baik, dapat sembuh spontan maupun dengan obat

Refleksi Kasus

Identitas

• Nama : Nn. D• Usia : 16 th• Jenis Kelamin: Perempuan• Status : belum

menikah• Suku : jawa• Pekerjaan : pelajar• Agama : Islam• Alamat : Sumber rejo

Ambulu-jember

Anamnesis• Keluhan utama : gatal di seluruh

tubuh• RPS: gatal di seluruh tubuh sejak

1 bulan lalu. Muncul bentol2, besar, berwarna kemerahan, gatal digaruk bentol bertambah besar

• Bentol2 selalu muncul beberapa menit setelah terpapar udara atau air dingin kemudian menetap selama 1 jam dan berangsur menghilang.

• RPD– Riwayat trauma : disangkal– Riwayat digigit serangga : disangkal– Riwayat kontak dengan bahan kimia

tertentu : disangkal• RPA

– Pasien gatal-gatal jika makan ikan laut

• RPK– Ibu pasien sering bersin-bersin jika

terpapar udara dingin atau debu.• RPO

– CTM keluhan berkurang tapi sering kambuh lagi

Pemeriksaan Fisik

• Status generalis dalam batas normal

• Status lokalis : • Regio antebrachii sinistra terdapat

urtika ukuran 4x3 cm dan 2x2 cm

Diagnosis kerja

• Urtikaria akut

Diagnosis banding• Eritema Nodosum• Sistemik Lupus Eritematosus• Purpura henoch-schonlein

Penatalaksanaan

• Edukasi : hindari dingin (faktor pencetus)

• Farmakologi : – Ciproheptadine 2x1 tab– Cimetidine 3x1 tab– Methylprednisolone 1x1 tab

Prognosis

• Baik

Terima kasih

top related