perencanaan kapasitas produk

Post on 09-Jul-2016

269 Views

Category:

Documents

1 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

PERENCANAAN KAPASITAS PRODUK

Pengertian Kapasitas produk jumlah dan jenis output

maksimum yang dapat diproduksi dalam satuan waktu tertentu.

Kapasitas produksi ditentukan oleh kapasitas sumberdaya yang dimiliki seperti : kapasitas mesin, kapasitas tenaga kerja, kapasitas bahan baku dan kapasitas modal.

Kapasitas berkaitan erat dengan skedul produksi yang tertera dalam jadwal produksi induk.

Perencanaan kapasitas itu terbagi menjadi 2 : Perencanaan kapasitas jangka pendek Perencanaan kapasitas jangka panjang

Unit permasalahan dalam perencanaan produk biasanya adalah unit keluaran dan waktu.

Tingkat Pengoperasian Terbaik Tingkat pengoperasian

terbaik

Volume produksi

Biaya rata-rata Per unit keluaran

Definisi Kapasitas

Beberapa definisi kapasitas yang secara umum diterima : Design capacity Rated capacity Standard capacity Actual dan atau operating capacity Peak capacity

top related