panduan portal akademik - helvetia.ac.id · masuk ke situs portal akademik di ... lahir dengan...

Post on 01-Jul-2019

239 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

PANDUAN PORTALAKADEMIK

1. Masuk ke situs Portal Akademik dihttp://helvetia.ac.id/portal

2. Pada Username, mahasiswa memasukkanNIM dan password default adalah tanggallahir dengan format (ddmmyyyy).Contoh password: 01031998

3. Pada halaman awal (Home) mahasiswa dapatmelihat informasi dan pengumuan pentingmengenai kegiatan akademik.

4. Klik menu (Biodata), pada halaman Biodatamahasiswa wajib mengisi semua data dirisesuai dengan KTP (No. NIK yang ada di KTPwajib diisi, apabila mahasiswa belummemiliki KTP, mahasiswa dapat melihat No.NIK di Kartu Keluarga), dan penulisan namadisesuaikan dengan Ijazah terakhir.

Setelah data diri diisi dengan lengkap dan benar,pilih dan klik (Ubah Biodata Saya), maka data akantersimpan.

5. Pada menu (Password), mahasiswa dapatmengubah password default mahasiswa, tetapimahasiswa wajib mengingat password yang sudahdiganti tersebut.

Setelah password diubah, pilih dan klik (UbahPassword), maka pergantian password akantersimpan.

6. Pada menu (Upload Data), mahasiswa wajibmengupload foto yang sudah di resize menjadiukuran maksimal 128kb dimensi 85 x 113 pixel danmengupload file Ijazah dengan ukuran maksimal1024kb , tipe file harus berbentuk jpg atau png.

7. Pada menu KRS, mahasiswa diwajibkan mengambilmata kuliah yang diikuti pada semester berjalan.Mahasiswa dapat mengambil mata kuliah padasemester bawah dengan syarat tidak melebihiketentuan jumlah SKS. Klik tanda pada MataKuliah dari daftar Mata Kuliah yang Ditawarkanuntuk memilihnya.

Untuk membatalkan klik pada daftar Mata Kuliahyang Telah Dipilih.

Apabila ingin memilih Mata Kuliah pada semester dibawah, pilih semester yang diinginkan, klik tanda padamata kuliah di semester bawah yang ingin diambil,kemudian klik Submit KRS

Mahasiswa dapat melihat Petunjuk lengkap padakotak Petunjuk Ubah KRS dengan meng-klik linkselengkapnya.

8. Pada menu Print KRS/KHS, mahasiswa dapat mencetak(Print) KRS maupun KHS yang tersedia.

9. Pada menu Transkrip Nilai, mahasiswa dapat melihatrekapitulasi nilai mata kuliah yang telah diambil selamaini. Mahasiswa juga dapat melakukan Print Transkrip.

10.Pada Menu Penelitian, mahasiswa yangsudah memenuhi syarat dapat mengajukanjudul Skripsi / TA minimal 2 judul danmaksimal 3 judul.

11.Pengajuan judul harus disertai Latar Belakang,Rencana Tempat Penelitian, dan TujuanPenelitian. Lalu klik tombol Tambah PengajuanJudul.

12.Pada halaman awal Penelitian anda akan melihatdaftar judul yang anda ajukan, dan perhatikanSTATUS, bila status Sudah Disetujui, pada kolom Aksidi bawah judul anda klik Link Lihat.

13.Pada halaman ini, pilih dan klik tombol Print JudulPenelitian , maka akan tampil kotak dialog untukmenyimpan dan mendownload file.

14.Buka file yang sudah didownload dan disimpan, Print filetersebut pada kertas A4, kemudian berikan ke bagianakademik kampus.

TERIMA KASIH

top related