metlit

Post on 24-Jan-2016

218 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

66ygtgvt

TRANSCRIPT

Manfaat Toge bagi Infertilitas

Eko nur Febrianto 2010730031Faiz m. Ikhsan 2010730035

Latar belakang Toge merupakan kecambah yang

berasal dari biji-bijian, seperti kacang hijau, yang memiliki bagian putih dengan panjang hingga 3 cm.Di dalam toge mengandung antioksidan dan vitamin E yang berfungsi untuk kesuburan.

Rumusan masalah Apakah mengkonsumsi Toge berkhasiat

untuk kesuburan ?

Tujuan penelitian Untuk mengetahui kandungan apa saja

yang terdapat pada Toge yang berkhasiat bagi kesuburan

Kerangka teori

Definisi infertilitas ?Kandungan Toge ?Hubungan kandungan Toge bagi kesuburan ?SkemaHipotesis Kesimpulan

Definisi Infertilitas Infertilitas adalah keadaan dimana

seseorang wanita tidak dapat hamil secara alami atau tidak dapat menjalani kehamilannya secara utuh

Kandungan Toge dan Hubungan Toge Bagi Kesuburan

Vitamin E merupakan Antioksidan yang dapat melindungi sel dari serangan radikal bebas,dengan mengkonsumsi Toge ada kemungkinan Vitamin E tersebut dapat melindungi sel-sel telur atau spermatozoa dari

semua kerusakan akibat serangan radikal bebas

SKEMA KERANGKA TEORI

Mengkonsumsi Toge(Variabel Bebas)

Konsumsi Vit EAntioksidan

(Variabel Luar)

infertilitas(Variabel

Tergantung)

Hipotesis Mengkonsumsi Toge dapat

meningkatkan presentase kehamilan.

Operasionalisasi hipotesis

1.Mengkonsumsi Toge Time Ordering : Variabel Bebas Level of Measurement : Nominal

(Mengkonsumsi Toge atau tidak mengkonsumsi Toge)

Definisi Operasional : Mengkonsumsi Toge sebanyak 100gr/hari selama 1 bulan

Operasionalisasi hipotesis

2.Kehamilan Time Ordering : Variabel Tergantung Level of Measurement : Ratio

(Peningkatan kesuburan)

Definisi Operasional : Peningkatan Kesuburan dapat di lihat dari kualitas Fertilitas

Rancangan penelitian

Rancangan Eksperimental :

Dengan cara melakukan perlakuan mengkonsumsi Toge sebanyak 100gr/hari secara terus menerus sebagai lauk makan,lalu memantau hasilnya berupa kualitas dari Fertilitas(Kesuburan)

Subjek penelitianUsia pria dewasa 25-35 tahunUsia Wanita dewasa 25-35 tahunTidak sedang mengkonsumsi obat

kesuburanPercobaan dilakukan pada 10 pria dan

wanita dewasa usia 25-35 tahun di Ciputat,yang telah menikah

Pengumpulan Data Pra-konsumsi :

Dilakukan tanya jawab ( Anamnesis) terhadap pria dan wanita yang mengalami gangguan kesuburan

Pasca Konsumsi :Melakukan Tanya jawab (anamnesis) terhadapat pria dan wanita yang telah mengkonsumsi Toge sebanyak 100gr/hari selama 1 bulan mengenai perubahan yang dirasakan

Rencana analisis hasil penelitian Sebutkan rencana analisis (uji satistik)

yang dipilih (mengapa? alasannya?) Bagaimana anda menyimpulkan hasil

dari hasil uji statistik yang dilakukan

Data pra-konsumsiNama Umur Kondisi

A 28 Tidak hamil

B 27 Tidak hamil

C 25 Tidak hamil

D 32 Tidak hamil

E 30 Tidak hamil

F 28 Tidak hamil

G 28 Tidak hamil

KONTROL

Nama Umur Kondisi

A 28 Tidak hamil

B 27 Tidak hamil

C 25 Tidak hamil

D 32 Tidak hamil

E 30 Tidak hamil

F 28 Tidak hamil

G 28 Tidak hamil

Data pasca-konsumsi setalah 1 bulanNama Umur Kondisi

A 28 Tidak hamil

B 27 Tidak hamil

C 25 Tidak hamil

D 32 Tidak hamil

E 30 Tidak hamil

F 28 Tidak hamil

G 28 Tidak hamil

KONTROL

Nama Umur Kondisi

A 28 Hamil

B 27 Hamil

C 25 Hamil

D 32 Hamil

E 30 Hamil

F 28 Hamil

G 28 Hamil

Kesimpulan Dengan mengkonsumsi Toge tingkat

Kehamilan mengalami peningkatan yang signifikan

top related