membangun warung kopi berbasis internet dengan

Post on 05-Dec-2015

229 Views

Category:

Documents

1 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Membangun warung copy

TRANSCRIPT

MEMBANGUN WARUNG KOPI FREE WIFI DENGAN

MEMANFAATKAN LAYANAN INTERNET MELALUI MEDIA TRANSMISI FIBER OPTIK INDIHOME.

Penjelasan Blok Diagram :

Perute atau penghala (bahasa Inggris: router) adalah sebuah alat yang mengirimkan paket data melalui sebuah jaringan atau Internet menuju tujuannya, melalui sebuah proses yang dikenal sebagai penghalaan.

Router berfungsi sebagai penghubung 2 jaringan atau lebih untuk meneruskan data dari satu jaringan ke jaringan lainnya. Router berbeda dengan switch. Switch merupakan penghubung beberapa alat untuk membentuk suatu Local Area Network (LAN).

wireless access point (AP)berfungsi memancarkan/menyebar sinyal wifi ke user pengguna. Jenis antenna pemancar yang biasa digunakan yaitu antenna omni dan sektoral. Disini kita menggunakan antenna jenis sektoral karena cakupan wilayah yang tidak terlalu luas hanya dalam ruangan terbuka.

Penjelasan :

Dengan memanfaatkan layanan fiber optic indihome sebagai media transmisi komunikasi kita akan membangun warung kopi dengan layanan free wifi. Blok diagram sederhana yang digunakan yaitu :

Indihome merupakan penyedia layanan internet dengan fiber optic sebagai media transmisinya. Dengan memanfaatkan layanan indihome ini kita akan membangun warung kopi (WarKop) yang menyediakan internet secara gratis. Blok diagram dari indihome (fiber optic) sampai ke pengguna (user) dapat digambarkan sebagai berikut.

Prinsip kerja dari blok diagram :

STO adalah pusat dan sumber suatu jaringan, dan otak dari sentral dinamakan Central Proccessor

(CP), fungsi dari STO adalah untuk membuat penomeran pelanggan yang berbentuk :

a.    Nomer Pelanggan.

b.     List Chanel : untuk wartel.

top related