bab 5 hasil dan pembahasan desain 5.1 5.1library.binus.ac.id/ecolls/ethesisdoc/bab5/2011-2-00215-ds...

Post on 11-May-2019

226 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

20

BAB 5

HASIL dan PEMBAHASAN DESAIN

5.1 Konsep Visual

5.1.1 Visual

Visual media kampanye “Berani Gigit Besi?” ini nantinya akan lebih

banyak menggunakan image berupa ilustrasi dan karakter-karakter binatang yang nantinya akan muncul untuk membimbing anak-anak dalam proses pembelajaran.

Style ilustrasi yang digunakan sendiri nantinya berupa sketsa kuas dan

cat air, juga cut and paste style, untuk mencapai kesan akrab dengan anak-anak, lebih mengingatkan pada seni rupa anak-anak yang biasa berupa gambar tangan dan gunting temple, menjauhkan dari kesan teknologi modern (karena media utama yang dipilih saja sudah berupa teknologi modern, yaitu media interaktif).

5.1.2 Tipografi

Font utama nantinya akan menggunakan font yang sederhana dan mudah dibaca agar anak-anak dapat memahami pesan yang akan disampaikan, yaitu font GeoSans. Font sekunder yang digunakan adalah font yang bersifat playful dan ceria, sebagai headline suatu halaman, yaitu font Sketch Rockwell, juga dikarenakan font berupa sketsa dapat mencerminkan kekreatifan yang dimiliki anak-anak.

GeoSans: ABCDEFGHIJKLMNOPQRSTUVWXYZ abcdefghijklmnopqrstuvwxyz 0123456789.,;:”/?!* Sketch Rockwell: ABCDEFGHIJKLMNOPQRSTUVWXYZ abcdefghijklmnopqrstuvwxyz 0123456789.,;:”/?!*

5.1.3 Warna

Warna yang nantinya akan digunakan dalam kampanye ini adalah

warna-warna soft pastel dan cerah yang mencerminkan keceriaan anak-anak,

21

dan bermaksud menciptakan suasana belajar yang menyenangkan bagi anak-anak.

5.2 Hasil Visual

Hasil visual item-item yang dibuat untuk mendukung kampanye “Berani Gigit Besi?” ini adalah:

5.2.1 Karakter

22

Gambar 5.1 Karakter hewan

23

Gambar 5.2 Karakter hewan dalam kandang

Karakter utama yang terdapat dalam kampanye “Berani Gigit Besi?” adalah si Kelinci, si Jerapah, si Tupai, dan si Singa. Di sini Penulis memilih menggunakan karakter binatang dikarenakan dengan menyajikan karakter binatang yang melakukan kegiatan keseharian anak-anak akan dapat merangsang kreativitas anak-anak.

Karakter-karakter tersebut nantinya bertugas mengarahkan anak-anak

dan bertindak sebagai teman sekaligus pengajar (member contoh) bagi anak-anak.

5.2.2 Logo

Gambar 5.3 Logo

Logo berupa tipografi yang dikombinasi dengan penokohan yang ada, yaitu kelinci, jerapah, tupai, dan singa. Warna yang dipakai sendiri adalah warna orange yang melambangkan keceriaan.

5.2.3 Storyline

Untuk membantu anak-anak agar lebih mudah memahami maksud dari kampanye “Berani Gigit Besi?” ini, terdapat storyline yang menceritakan dari bagaimana dulunya si Kelinci, si Jerapah, si Tupai, dan si Singa tinggal di dalam kandang, hingga akhirnya dapat bebas. Yaitu dengan kiat-kiat bagaimana memperoleh gigi sehat dan kuat yang nantinya akan diajarkan satu persatu oleh empat karakter tersebut.

5.2.4 Media Interaktif (Website) 5.2.4.1 Intro

24

Gambar 5.4 Layout Intro 1

Gambar 5.5 Layout Intro 2

Gambar 5.6 Layout Intro 3

25

Gambar 5.7 Layout Intro 4

Gambar 5.8 Layout Intro 5

Gambar 5.9 Layout Intro 6

26

5.2.4.2 Home

Gambar 5.10 Layout Home 1

Gambar 5.11 Layout Home 2

27

Gambar 5.12 Layout Home 3

Gambar 5.13 Layout Home 4

5.2.4.3 Si Kelinci (Seperti Apa Gigi Sehat Itu?)

Gambar 5.14 Layout ‘Seperti Apa Gigi Sehat Itu?’ 1

28

Gambar 5.15 Layout ‘Seperti Apa Gigi Sehat Itu?’ 2

Gambar 5.16 Layout ‘Seperti Apa Gigi Sehat Itu?’ 3

Gambar 5.17 Layout ‘Nggak Enaknya Sakit Gigi?’ 1

Gambar 5.18 Layout ‘Nggak Enaknya Sakit Gigi?’ 2

29

5.2.4.4 Si Jerapah (Gimana Caranya Punya Gigi Sehat?)

Gambar 5.19 Layout ‘Gimana Caranya Punya Gigi Sehat?’ 1

Gambar 5.20 Layout ‘Jenis-jenis Gigi’

30

Gambar 5.21 Layout ‘Cara Sikat Gigi Yang Benar’

Gambar 5.22 Layout ‘Seperti Apa Alat Dokter Gigi Itu?’ 1

Gambar 5.23 Layout ‘Seperti Apa Alat Dokter Gigi Itu?’ 2

Gambar 5.24 Layout ‘Periksa Gigi 6 Bulan Sekali’ 1

31

Gambar 5.25 Layout ‘Seperti Periksa Gigi 6 Bulan Sekali’ 2

Gambar 5.26 Layout ‘Ayo Pilih Snack Sehat Untuk Kamu’

Gambar 5.27 Layout ‘Snack Sehat’ 1

32

Gambar 5.28 Layout ‘Snack Sehat’ 2

Gambar 5.29 Layout ‘Snack Tak Sehat’

5.2.4.5 Si Singa (Main Game, Yuk!)

Gambar 5.30 Layout ‘Main Game, Yuk!’

33

Gambar 5.31 Layout ‘Tangkap Snack Sehat’

Gambar 5.32 Layout ‘Cari Pasangan Kartu’

5.2.4.6 Kontak

34

Gambar 5.33 Layout Halaman Kontak

5.2.5 Online Banner

Online banner berfungsi sebagai media promosi kampanye “Berani

Gigit Besi?” di dunia maya yang nantinya akan dipasang di situs-situs internet lain yang mendukung pendidikan anak-anak.

Gambar 5.34 Vertical online banner

Gambar 5.35 Horizontal online banner

35

5.2.6 Standing Banner

Standing Banner nantinya akan dipasang pada saat pendirian stan untuk

mempromosikan kegiatan kampanye “Berani Gigit Besi?”.

36

Gambar 5.36 Standing banner

5.2.7 Poster

Poster nantinya selain sebagai media promosi, juga akan dipasang di dinding-dinding sekolah untuk mengingatkan anak-anak pada ritual-ritual yang dibutuhkan untuk mencapai gigi sehat dan kuat. Ukuran: A3.

Gambar 5.37 Poster 1

Gambar 5.38 Poster 2

37

5.2.8 Print Ad Majalah

Print ad masih berfungsi sebagai salah satu media untuk

mempromosikan kampanye “Berani Gigit Besi?”. Menggunakan media majalah yang memiliki target utama anak-anak seperti majalah Bobo dan sebagainya.

Gambar 5.39 Print Ad Majalah 1

Gambar 5.40 Print Ad Majalah 2

38

5.2.9 CD

CD media interaktif nantinya akan didistribusikan bersamaan dengan souvenir box edisi khusus, yang nantinya dipasarkan di toko-toko seperti Gramedia, Paper Clip, dan sebagainya.

Gambar 5.41 CD cover

Gambar 5.42 CD sticker

39

5.2.10 Kaos

Terdiri dari dua desain. Kaos 1 (kiri atas) merupakan kaos yang

nantinya akan dipasarkan bersamaan dengan souvenir dan CD media interaktif di toko-toko yang menunjang pendidikan anak-anak.

Kaos 2 (kanan bawah) ditujukan untuk dipakai oleh staff-staff saat stan kampanye “Berani Gigit Besi?” berdiri atau pada saat membagikan flyer dan sebagainya. Berfungsi untuk mempromosikan kampanye “Berani Gigit Besi?”.

Gambar 5.43 Kaos

5.2.11 Merchandise

Merchandise berisi beberapa item seperti pin, stiker, CD, notebook dan

kaos; yang nantinya akan dipasarkan pada saat stan kampanye “Berani Gigit Besi?” berdiri.

40

Gambar 5.44 Handbag

41

Gambar 5.45 Pin 1 Gambar 5.46 Pin 2

Gambar 5.47 Pin 3 Gambar 5.48 Pin 4

Gambar 5.49 Sticker 1

42

Gambar 5.50 Sticker 2

Gambar 5.51 Sticker 3

43

Gambar 5.52 Notebook 1 – Cover depan dan belakang

Gambar 5.53 Notebook 2 – Halaman depan dan dalam

44

5.2.12 Flyer

Flyer juga berfungsi sebagai media promosi yang nantinya dibagikan di daerah-daerah sekitar sekolah.

Gambar 5.54 Flyer

5.2.13 Brosur

Brosur, sama seperti flyer, juga berfungsi sebagai media promosi yang

nantinya dibagikan di daerah-daerah sekitar sekolah.

Gambar 5.55 Brosur Halaman Luar

45

Gambar 5.56 Brosur Halaman Dalam

5.2.14 Stand Event

Stand didirikan pada saat kampanye “Berani Gigit Besi?” berlangsung di suatu sekolah.

Gambar 5.57 Stand Event

46

5.2.15 ID Card

ID Card nantinya dipakai oleh staff kampanye “Berani Gigi Besi?” pada saat acara kampanye berlangsung.

Gambar 5.58 ID Card

top related