bab 1 pkn

Post on 13-Apr-2016

224 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

ppt

TRANSCRIPT

BAB 1USAHA PEMBELAAN NEGARA

FUNGSI DAN UNSUR NEGARA

ARTI PENTING USAHA

PEMBELAAN NEGARA

DASAR HUKUM PEMBELAAN

NEGARA

FUNGSI DAN UNSUR NEGARA

1. PENGERTIAN NEGARAIstilah negara berasal dari bahasa sansekerta yaitu nagara

atau nagari yang berarti kota. Sedangkan dalam bahasa Belanda, Negara berasal dari kata Staat yang berarti suatu persekutuan bangsa dalam suatu daerah yang tertentu batas-batasnya dan memiliki pemerintah sendiri. Ciri-ciri negara secara umum yaitu:a) Berbentuk persekutuan hidupb) Berfungsi mengatur masyarakatc) Mempunyai hak monopoli dan hak memaksad) Merupakan alat untuk mencapai tujuan bersama

2. UNSUR NEGARAa) Rakyatb) Wilayah, terdiri atas :

i. Daratanii. Lautaniii. Udaraiv. Daerah Ekstrateritorial

c) Pemerintahan yang berdaulat, terdiri atas :i. Pemerintahan arti luasii.Pemerintahan arti sempit

d) Pengakuan dari negara lain, terdiri atas :i. Pengakuan de factoii. Pengakuan de jure

3. FUNGSI NEGARAa) Menjaga kemanan dan ketertibanb) Menjaga Kesejahteraan dan kemakmuran rakyatnyac) Pertahanand) Keadilan

4. SIFAT NEGARAa) Sifat Memaksab) Sifat Monopolic) Sifat Menyeluruh

5. BENTUK NEGARAa) Menurut Susunan dan Penyelenggaraan Kedaulatan

Negara1. Negara Kesatuan2. Negara Serikat (Federasi)3. Negara Gabungan (Konfederasi)4. Negara Uni5. Negara Persemakmuran (Dominion)6. Negara Proktetorat

b)Menurut Sifat, Tujuan, & Cara Penyelenggaraannya1. Negara otoriter2. Negara demokrasi3. Negara Hukum

top related