08 metode irr (wk 10).pdf

Post on 02-Jun-2018

228 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

8/10/2019 08 Metode IRR (wk 10).pdf

http://slidepdf.com/reader/full/08-metode-irr-wk-10pdf 1/28

Pengambilan Keputusan

Untuk Memilih Alternatif-Alternatif Investasi

8/10/2019 08 Metode IRR (wk 10).pdf

http://slidepdf.com/reader/full/08-metode-irr-wk-10pdf 2/28

ALTERNATIF SPESIFIKASI

• Teknis :

kapasitas, energi

dll

• Ekonomi : harga,

umur mesin dll

• Teknis :kapasitas, energi

dll

• Ekonomi : harga,

umur mesin dll

• Teknis :

kapasitas, energi

dll

• Ekonomi : harga,

umur mesin dll

KEPUTUSAN

INVESTASI???

PEMILIHAN

ALTERNATIF

8/10/2019 08 Metode IRR (wk 10).pdf

http://slidepdf.com/reader/full/08-metode-irr-wk-10pdf 3/28

7 Langkah Sistematis

1. Mendefinisikan sejumlah alternatif yang akan dianalisa

2. Mendefinisikan horizon perencanaan yang akan digunakan

dasar dalam membandingkan alternatif

3. Mengestimasikan aliran kas masing-masing alternatif

4. Menentukan MARR yang akan digunakan

5. Membandingkan alternatif-alternatif investasi

6. Melakukan analisa suplementer

7. Memilih alternatif terbaik

8/10/2019 08 Metode IRR (wk 10).pdf

http://slidepdf.com/reader/full/08-metode-irr-wk-10pdf 4/28

Step 5 : Membandingkan alternatif alternatif

investasi

1. Present Worth (Analisa nilai sekarang)

2. Annual Equivalent (Analisa deret seragam)

3. Future Worth (Analisa nilai mendatang)

4. Capital Recovery (Analisa Pembalikan Modal)

5. Payback Period (Analisa periode pengembalian)

6. Capitalized Equivalent

7. Internal Rate of Return (Analisa tingkat pengembalian)

Dengan berpatokan pada

MARR = i =Minimum Attractive Rate of Return

8/10/2019 08 Metode IRR (wk 10).pdf

http://slidepdf.com/reader/full/08-metode-irr-wk-10pdf 5/28

Tingkat suku bunga yang menyebabkan penerimaan ekuivalen

suatu cash flow sama dengan pembayaran (pengeluaran)ekuivalen cash flow tersebut keseimbangan penerimaan dan

pengeluaran.

Suatu tingkat penghasilan yang mengakibatkan nilai NPW dari

suatu investasi sama dnegan 0.

Keterangan :

NPW = net present value

Ft = aliran kas pada periode t

N = umur proyek atau periode studi dari suatu proyek

i* = nilai ROR dari proyek atau investasi

RATE OF RETURN (ROR)

( ) ( )∑=

−∗∗+==

n

i

iFt iPW 

0

10

8/10/2019 08 Metode IRR (wk 10).pdf

http://slidepdf.com/reader/full/08-metode-irr-wk-10pdf 6/28

RATE OF RETURN (ROR)

Beberapa ROR yang dikenal dalam Ekonomi Teknik, yaitu :

IRR menjelaskan persentase atau tingkat pengembalian unrecovered

balancedari suatu investasi.

IRR

• Internal Rate of Return• Disumsikan setiap yang diperoleh langsung diinvestasikan

kembali dengan tingkat ROR yang sama

ERR

•External Rate of Return• Diasumsikan hasil yang diperoleh diinvestasikan pada proyeklain dengan ROR yang berbeda

ERRR

• Explicit Reinvestment Rate of Return• Terdapat investasi lump sum tunggal yg diikuti dng aliran kas

netto positif seragam pd akhir periode selama umurproyek/investasi tsb.

8/10/2019 08 Metode IRR (wk 10).pdf

http://slidepdf.com/reader/full/08-metode-irr-wk-10pdf 7/28

Contoh : hitung IRR untuk cash flow di bawah ini

INTERNAL RATE OF RETURN

End of Year t Cash flow F t

0 -$1,000

1 -800

2 500

3 500

4 500

5 1200

0 = PW(i)= -$1.000 - $800 (P/F,i*,1) + $500 (P/F,i*,2) + $500

(P/F,i*,3) + $500 (P/F,i*,4) + $1200 (P/F,i*,5)

8/10/2019 08 Metode IRR (wk 10).pdf

http://slidepdf.com/reader/full/08-metode-irr-wk-10pdf 8/28

Jika i* = 0 % PW (i) = $900

i* = 12% PW (i) = $38,81i* = 15% PW (i) = -$106,34

Dengan interpolasi diperoleh i* = 12.8%

INTERNAL RATE OF RETURN

8/10/2019 08 Metode IRR (wk 10).pdf

http://slidepdf.com/reader/full/08-metode-irr-wk-10pdf 9/28

• Rate of Return is the breakeven interest rate, i such thatPW(i) = FW(i) = AW(i) = 0

Example : Drilling Machine

You are debating whether to purchase a new drilling

machine, which will generate $8000 per year for the next 5

years. The purchase price is $25000 and you estimate that

you can sell it for $5000 after 5 years.

INTERNAL RATE OF RETURN

8/10/2019 08 Metode IRR (wk 10).pdf

http://slidepdf.com/reader/full/08-metode-irr-wk-10pdf 10/28

Example : Drilling Machine

$13000

$8000

1 2 3 4 5

$25000

INTERNAL RATE OF RETURN

PW(i) = -$25000 + $8000 (P/A,i*,5) + 5000 (P/F,i*,5)

PW(20%) = $934,3

PW(25%) = -$1847,1

8/10/2019 08 Metode IRR (wk 10).pdf

http://slidepdf.com/reader/full/08-metode-irr-wk-10pdf 11/28

0 = -$25000 + $8000 (P/A,i*,5) + 5000(P/F,i*,5)

Solve for i i = 21.68%

INTERNAL RATE OF RETURN

For project j

> MARR Accept

If IRR = MARR Indifferent< MARR Reject

8/10/2019 08 Metode IRR (wk 10).pdf

http://slidepdf.com/reader/full/08-metode-irr-wk-10pdf 12/28

• Seorang investor membeli sebidang tanah seharga Rp 60 juta

dan menjualnya 10 tahun kemudian dengan harga Rp 240

juta. Pajak yang ditanggung investor adalah Rp 100 ribu

pada tahun pertama, Rp 150 ribu pada tahun kedua, danseterusnya naik tiap tahun sebesar Rp 50 ribu.

• Berapakah ROR tanah tersebut ?

INTERNAL RATE OF RETURN

Latihan

8/10/2019 08 Metode IRR (wk 10).pdf

http://slidepdf.com/reader/full/08-metode-irr-wk-10pdf 13/28

 Possibility of multiple rates of return! 

RATE OF RETURN

• Secara umum, asumsi yang digunakan adalah bahwa suatu

aliran kas hanya memiliki satu nilai ROR.

• Satu nilai ROR terjadi pada aliran kas konvensional, dimanaperubahan tanda hanya sekali, biasanya dari negatif ke

positif.

• Apabila perubahan tanda aliran kas kumulatif lebih dari

sekali (aliran kas non konvensional) akan diperoleh ROR yangbanyaknya sama atau lebih sedikit dari banyaknya

perubahan tanda.

8/10/2019 08 Metode IRR (wk 10).pdf

http://slidepdf.com/reader/full/08-metode-irr-wk-10pdf 14/28

 Possibility of multiple rates of return! 

RATE OF RETURN

TIPEtanda aliran kas kumulatif pada periode Jumlah

perubahan

tanda0 1 2 3 4 5 6

Konvensional - + + + + + + 1

Konvensional + + + - - - - 1

Non

konvensional + + + - + + + 2

Non

konvensional- + - - + + + 3

8/10/2019 08 Metode IRR (wk 10).pdf

http://slidepdf.com/reader/full/08-metode-irr-wk-10pdf 15/28

Alternatif D

Alternatif E

MULTIPLE ROR

8/10/2019 08 Metode IRR (wk 10).pdf

http://slidepdf.com/reader/full/08-metode-irr-wk-10pdf 16/28

MULTIPLE ROR

• Contoh :

Suatu proyek berusia 2 tahun dengan data aliran kas sepertigambar di bawah ini. Hitunglah nilai ROR dari proyek tersebut dan

putuskan apakah proyek tersebut layak atau tidak?

0 1 2

250 jt 359,38 jt

600 jt

8/10/2019 08 Metode IRR (wk 10).pdf

http://slidepdf.com/reader/full/08-metode-irr-wk-10pdf 17/28

MULTIPLE ROR

• Solusi :

Gambar di atas dapat diterjemahkan dalam aliran kas sebagaiberikut :

Akhir Tahun Aliran Kas Netto Aliran Kas Kumulatif

0 -250 juta -250 juta

1 +600 juta +350 juta

2 -359,38 juta -9,38 juta

NPW = -250 jt + 600 – 359,38

(1+i) (1+i)2

= 0

Kedua ruas dikalikan dengan (1+i)2 maka diperoleh (dalam juta):

-250 (1+i)2 + 600 (1+i) – 359,38 = 0

(1+i)2 + 2,4 (1+i) – 1,4375 = 0

8/10/2019 08 Metode IRR (wk 10).pdf

http://slidepdf.com/reader/full/08-metode-irr-wk-10pdf 18/28

MULTIPLE ROR

• Maka dapat diputuskan bahwa proyek tersebut akan diterima bila

MARR berada antara 15% sampai 25%

Misal (1+i) = 1, maka :

a2 + 2,4a – 1,4375 = 0

Dapat diselesaikan dengan rumus abc

a1 = 1,15 sehingga i = 0,15 atau 15%

a2 = 1,25 sehingga i = 0,25 atau 25%

8/10/2019 08 Metode IRR (wk 10).pdf

http://slidepdf.com/reader/full/08-metode-irr-wk-10pdf 19/28

Incremental Rate of Return (IROR)

• IROR, atau Analisa ROR meningkat adalah suatu tingkat

bunga (ROR) yang dihasilkan oleh suatu tambahan

(incremental) investasi awal suatu alternatif bila dibandingkan

dengan alternatif lain yang membutuhkan investasi awal yang

lebih rendah.

• IROR disebut juga ROR marjinal dan investasi tambahan

disebut juga investasi marjinal

8/10/2019 08 Metode IRR (wk 10).pdf

http://slidepdf.com/reader/full/08-metode-irr-wk-10pdf 20/28

Incremental Rate of Return (IROR)

1. Hitung ROR untuk masing-masing alternatif

2. Bandingkan ROR masing-masing alternatif dengan MARR

yang ditetapkan, buang alternatif yang ROR-nya kurang dari

MARR.

3. Urutkan alternatif-alternatif yang tersisa berdasarkan

besarnya investasi awal, mulai dari yang terkecil.

4. Hitunglah penambahan investasi awal maupun penambahan

aliran kas netto dari alternatif dengan investasi terkecil

terhadap alternatif dengan investasi terkecil berikutnya (yang

lebih besar), cari IROR dari peningkatan tersebut.

Prosedur :

8/10/2019 08 Metode IRR (wk 10).pdf

http://slidepdf.com/reader/full/08-metode-irr-wk-10pdf 21/28

Incremental Rate of Return (IROR)

5. Bila IROR lebih besar atau sama dengan MARR, pilih alternatif

dengan investasi yang lebih besar, dan bila IROR kurang dari

MARR, pilih alternatif yang membutuhkan biaya investasi yang

lebih kecil.

6. Kembali lagi ke langkah 5 sampai akhirnya tinggal satu

alternatif saja.

Prosedur :

8/10/2019 08 Metode IRR (wk 10).pdf

http://slidepdf.com/reader/full/08-metode-irr-wk-10pdf 22/28

Incremental Rate of Return (IROR)

• Seorang investor sedang mempertimbangkan 5 lokasi

untuk pengembangan pabrik, yaitu: A, B, C, D, dan E.

•Data investasi awal dan pendapatan tahunan kelimaalternatif tersebut terlihat pada tabel.

• Semua alternatif diperkirakan berumur 5 tahun.

• Tentukan alternatif mana yang terbaik menurut metode

ROR meningkat bila MARR adalah 6% per tahun.

Contoh Soal

8/10/2019 08 Metode IRR (wk 10).pdf

http://slidepdf.com/reader/full/08-metode-irr-wk-10pdf 23/28

Incremental Rate of Return (IROR)

Tabel Data Investasi

Alternatif A B C D E

Investasi

(juta rupiah)400 100 300 200 500

Pendapatan per

tahun105 35 76 60 125

8/10/2019 08 Metode IRR (wk 10).pdf

http://slidepdf.com/reader/full/08-metode-irr-wk-10pdf 24/28

Incremental Rate of Return (IROR)

1. Hitung ROR untuk masing-masing alternatif

A : NPW = 105 (P/A, i%, 5) – 400 = 0(P/A, i%, 5) = 400/105 = 3,81 i ≈ 9,8 %

B : (P/A, i%, 5) = 100/35 = 2,86 i ≈ 22,16 %

C : (P/A, i%, 5) = 300/76 = 3,95 i ≈ 8,5 %

D : (P/A, i%, 5) = 200/60 = 3,33 i ≈ 15,5 %

E : (P/A, i%, 5) = 500/125 = 4 i ≈ 7,5 %

8/10/2019 08 Metode IRR (wk 10).pdf

http://slidepdf.com/reader/full/08-metode-irr-wk-10pdf 25/28

Incremental Rate of Return (IROR)

2. Bandingkan ROR masing-masing alternatif dengan MARR

yang ditetapkan, buang alternatif yang ROR-nya kurang

dari MARR.

Karena semua alternatif memberikan ROR lebih besardari MARR, maka semua alternatif tersebut dilibatkandalam perhitungan IROR.

8/10/2019 08 Metode IRR (wk 10).pdf

http://slidepdf.com/reader/full/08-metode-irr-wk-10pdf 26/28

Incremental Rate of Return (IROR)

3. Urutkan alternatif-alternatif yang tersisa berdasarkan

besarnya investasi awal, mulai dari yang terkecil.

Alternatif B D C A E

Investasi

(juta rupiah)

100 200 300 400 500

Pendapatan per

tahun

35 60 76 105 125

8/10/2019 08 Metode IRR (wk 10).pdf

http://slidepdf.com/reader/full/08-metode-irr-wk-10pdf 27/28

Incremental Rate of Return (IROR)

4 – 6. Bandingkan alternatif-alternatif, cari IROR-nya• Bandingkan B dengan DInvestasi tambahan = Rp 200jt – Rp 100jt = Rp 100jtPendapatan/th tambahan = Rp 60jt – Rp 35jt = Rp 25jtIROR ( B D) : (P/A, i%, 5) = 100/25 = 4 i ≈ 7,5 %

Karena IRORBD lebih besar dari MARR, maka pilih alternatif dengan investasiyang lebih besar, yaitu alternatif D. Selanjutnya alternatif B tidakdipertimbangkan lagi.

• Bandingkan D dengan C

Investasi tambahan = Rp 100jt

Pendapatan/th tambahan = Rp 16jtIROR ( D C) : (P/A, i%, 5) = 100/16 = 6,25 i ≈ -8,5 %Karena IRORDC negatif, pilih alternatif D. Selanjutnya alternatif C tidakdipertimbangkan lagi.

8/10/2019 08 Metode IRR (wk 10).pdf

http://slidepdf.com/reader/full/08-metode-irr-wk-10pdf 28/28

Incremental Rate of Return (IROR)

4 – 6. Bandingkan alternatif-alternatif, cari IROR-nya• Bandingkan D dengan AInvestasi tambahan = Rp 200jtPendapatan/th tambahan = Rp 45jtIROR ( D A) : (P/A, i%, 5) = 200/45 = 4,44 i ≈ 4,04 %

Karena IRORDA lebih kecil dari MARR, maka pilih alternatif dengan investasiyang lebih kecil, yaitu alternatif D. Selanjutnya alternatif A tidakdipertimbangkan lagi.

• Bandingkan D dengan E

Investasi tambahan = Rp 300jt

Pendptan/th tambahan = Rp 65jtIROR ( D E) : (P/A, i%, 5) = 300/65 = 4,62 i ≈ 2,68 %Karena IRORDE lebih kecil dari MARR, maka pilih alternatif dengan investasiyang lebih kecil, yaitu alternatif D. Selanjutnya alternatif A tidakdipertimbangkan lagi.

Sehingga dapat disimpulkan alternatif terbaik adalah proposal D

top related