04 kalor dan hukum i thermodinamika

22
Kalor dan Hukum I Thermodinamika FI – 2203 Thermodinamika Semester 2 2006 – 2007

Upload: daniel-hanry-sitompul

Post on 17-Dec-2015

39 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

heat and first law of thermodinamic.

TRANSCRIPT

  • Kalor dan Hukum I ThermodinamikaFI 2203 ThermodinamikaSemester 2 2006 2007

  • Energi Dalam (U)Definisi Energi dari suatu sistem yang berhubungan dengan komponen mikroskopik (Temperatur, energi kinetik kecepatan)Energi dalam besaran dari suatu sistem U(T,V) atau U(T,P)

  • Proses AdiabatikTidak terjadi aliran kalor Berdasarkan hukum kekekalan energi:Perubahan kerja perubahan energi dalam

    W > 0 Energi dalam bertambahW < 0 Energi dalam berkurang

  • Hukum I ThermodinamikaUntuk semua proses selain proses adiabatik:

    Besaran proses lainnya Kalor Q

    Q > 0 Kalor masuk kedalam sistemQ < 0 kalor keluar dari sistem

  • Contoh: Danau

  • Kalor (Q)Definisi Transfer energi akibat adanya perubahan temperaturKalor suatu materi, materi akan mengalir dari temperatur tinggi temperatur rendahKalorimetri

  • Kalor (lanjutan)Kalor jenis hanya mengubah temperatur dari suatu sistem

    C = Kapasitas jenis = m*cKalor laten mengubah keadaan dari suatu sistem tetapi tidak mengubah temperatur

  • Bentuk Diferensial Hk I

    Sistem SederhanaHukum I ThermodinamikaVariabel ThermodinamikaSistem HidrostatikP, V, TKawatF, L, TSelaput Permukaans, A, TSel Terbalikkane, Z, TPadatan DielektrikE, P, T Padatan MagnetikH, M, T

  • Bentuk Diferensial Hk I (Contoh)Persamaan untuk sistem Hidrostatik

  • Hk I Thermodinamika (lanjutan)Jika V tetap (Isovolum):

    Jika P tetap (Isobar):

  • Penghantaran KalorKonduksi thermalPadatanKonveksi kalorCairan atau gasRadiasi thermalPadatan, cairan atau gasElektromagnetik

  • Konduksi thermal

  • Konduksi thermal (lanjutan)Persamaan matematisnya:dalamluarA = luas

  • Konduksi thermal (lanjutan)

  • Konveksi kalor

  • Konveksi karena ketidaksetimbangan kimiawi

  • Konveksi (Contoh 1)

  • Konveksi (Contoh 2)

  • KonveksiKonveksi alamiah:Perbedaan kerapatan dan temperaturKonveksi terpaksa:Fluida dipaksa bergerak (pompa atau kipas)

  • Radiasi thermal

  • Radiasi thermalHukum pengeseran Wien:

  • Radiasi thermalHukum Stefan-Boltzmann: